Kue Kastengel

8

Click here to load reader

description

resep kue kastengel untuk lebaran

Transcript of Kue Kastengel

Kue Kastengel

Bahan dan bumbu : 300 gram tepung terigu protein rendah, diayak dulu 200 gram margarine 20 gram Roombutter 4 butir kuning telur 200 gram keju tua, diparut saja 75 gram keju cheddar, diparut saja 2 butir telur untuk olesan Cara membuat Kue kastengel1. * Langkah awal; Campurkan margarine dan roombutter lalu kocok sampai menjadi lembut. 2. * Kemudian masukkan kuning telur satu demi satu sambil dikocok sampai rata. 3. * terus anda beri terigu sedikit sedikit sambil diaduk menggunakan sendok kayu sampai rata. 4. * Masukkan juga keju tua, aduk-aduk kembali sampai rata. 5. * Lalu tuangkan adonan kue kastangel dalam plastik segitiga, lubangi ujungnya dengan cara dipotong dengan gunting diameter 1 cm untuk lubang. 6. * Selanjutnya Semprotkan adonan secara memanjang, potong-potong adonan sepanjang 3 cm, silahkan rapikan. 7. * Letakkan kue di loyang beroleskan margarine. Jangan lupa untuk mengolesi permukaan kue dengan kuning telur dan taburi keju parut cheddar. 8. * Langkah akhir; Panggang di oven bersuhu 170C selama 20 menit atau sampai matang. Angkat dan biarkan dingin.Beres deh

Resep Kue Putri SaljuResep Kue Putri Salju

Bahan :- 300 gram tepung sagu- 150 gram kacang cincang, sangrai- 150 gram mentega- 75 gram gula halus- 1 butir telur- 1/4 sendok teh garam- Gula tabur secukupnyaCara Membuat : Kocok gula, telur, mentega dan garam hingga lembat. Setelah itu campurakn dengan tepung sagu dan kacang yang telah disangrai, kemudian aduk-aduk hingga rata. Gilas adonan setebal 3 mm, lalu cetak. Selanjutnya letakkan kue yang telah dicetak ke dalam loyang yang telah diolesi mentega terlebih dahulu. Masukkan ke dalam oven dengan suhu 170 derajat celcius selama 15 menit atau hingga matang, angkat. Sewaktu masih dalam keadaan panas, taburi dengan gula tabur atau gula halus, dinginkan. Masukkan ke dalam toples dan kue putri salju siap untuk dihidangkan.

Resep Kue Putri Salju Keju

Bahan :- 250 gram tepung terigu protein rendah- 225 gram margarin- 100 gram keju parut kasar, diangin-anginkan- 75 gram kacang tanah, dioven matang, dicincang kasar- 75 gram gula tepung- 25 gram maizena- 15 gram susu bubuk full cream- 1 kuning telur- 1/4 sendok teh pasta vanila- 1/4 sendok teh garamTaburan :- 200 gram gula donatCara Membuat : Kocok margarin, garam, gula tepung dan pasta vanila selama 2 menit sampai lembut. Kemudian tambahkan kuning telur dan kocok hingga rata. Setelah itu masukkan tepung terigu, tepung maizena, dan susu bubuk sambil diayak dan diaduk hingga rata. Kemudian tambahkan kacang tanah, aduk kembali hingga rata. Ambil sedikit adonan, bentuk lonjong. Selanjutnya ketakkan ke dalam loyang yang telah diolesi mentega terlebih dahulu. Masukkan ke dalam oven dengan suhu 130 derajat celcius selama 45 menit hingga matang. Angkat, selagi panas gulingkan di atas gula donat. Dinginkan dan masukkan ke dalam toples. Kue putri salju keju sipa untuk dihidankan.

Resep Kue Putri Salju Pandan

Bahan :- 190 gram tepung terigu protein rendah- 75 gram mentega tawar dingin- 75 gram margarin- 50 gram kacang mete, panggang, haluskan- 30 gram gula halus- 1 buah kuning telur- 1 sendok teh pasta pandan- sendok teh garam- sendok teh baking powderTaburan :- 150 gram gula halus- 50 gram susu bubukAduk rata, ayakCara Membuat : Kocok margarin, mentega tawar dingin, gula halus dan garam selama 30 detik atau sampai tercampur rata. Kemudian masukkan kuning telur dan pasta pandan, kocok rata. Tambahkan kacang mete halus, aduk rata. Setelah itu masukkan tepung terigu dan baking powder sambil diayak, dan aduk rata. Giling adonan hingga ketebalan 1/2 cm, kemudian cetak dengan cookies cutter bentuk sabit. Selanjutnya letakkan di atas loyang beroleskan margarin dan lakukan hal yang sama hingga adonan habis. Panggang di dalam oven dengan suhu 150 derajat celcius selama 20 menit atau hingga matang. Angkat dan dinginkan. Setelah dingin, masukkan kue kering dan gula halus ke dalam kantong plastik. Kocok perlahan sampai kue kering terbalut gula halus.