Konsepsi Hukum

5
Konsepsi Hukum Menurut Mochtar Kusumaatmadja Oleh : Iwan Sukma Nuricht, S.Pd

Transcript of Konsepsi Hukum

Page 1: Konsepsi Hukum

Konsepsi Hukum Menurut Mochtar Kusumaatmadja

Oleh : Iwan Sukma Nuricht, S.Pd

Page 2: Konsepsi Hukum

Konsepsi hukum sebagai sarana pembaharuan masyarakat

Perkembangan pemikiran tentang hukum tergantung dari konservatif atau tidaknya

golongan yang berkuasa Negara otokratis yg dikuasai golongan eksklusif

akan cenderung menolak perubahan Negara maju juga cenderung akan untuk

konservatif dalam pemikirannya tentang hukum

Page 3: Konsepsi Hukum

Konsepsi-konsepsi hukum dalam aliran-aliran filsafat hukum

• Aliran Legisme(termasuk positivisme) menyamakan hukum dgn Undang-undang dan menyangka segala pembuatan hukum dgn segala perubahannya dapat begitu saja dilakukan dgn undang-undang

• Mazhab Sejarahhukum tidak mungkin dibuat melainkan (harus) tumbuh sendiri dari kesadaran hukum masyarakat (Federich C. von Savigny)

Page 4: Konsepsi Hukum

Lanjutan…•Aliran Sociological Jurisprudence- kunci : living law- hukum positif yang baik (efektif) adalah hukum yg sesuai dgn living law sbg inner order dari

masyarakat mencerminkan “nilai-nilai yg hidup di

dalam masyarakat.”- pembuatan undang-undang hendaklah

diperhatikan apa yg hidup di masyarakat.

Page 5: Konsepsi Hukum

Lanjutan…

• Aliran Pragmatic Legal Realismkonsepsi law as a tool of social engineering di negara Barat pertama kali dipopulerkan yg dikenal sebagai aliran pragmatic legal realism

• Mazhab Unpadberpandangan penting membahas hubungan timbal balik antara hukum dan masyarakat dan perlu dilakukan utk memperoleh kejelasan mengenai pemikiran tentang hal ini di Indonesia dewasa ini.