komunikasi dokter pasien

31
7 Komunikasi dokter- pasien secara efektif Tinjauan Teoritis

description

Kom

Transcript of komunikasi dokter pasien

  • Komunikasi dokter-pasien secara efektifTinjauan Teoritis

  • Ketrampilan menjalin suatu hubungan Syarat awal berkomunikasi efektif :jika komunikasi melibatkan pengungkapan ide, perasaan, pengalaman seseorang, kepada orang lain keduanya saling bertukar informasi, memberikan dukungan, bekerja sama menyelesaikan masalahmengatasi perbedaan.

    hubungan diantara mereka sangat berpengaruh pada kejelasan komunikasi.

  • Komunikasi yang baik harus dapat:

    Menghormati orang lain, membuat mereka merasa penting dan dihargai

    Menjadi diri sendiri dan bukan orang lain.

    Mempunyai sikap yang empati, mencoba melihat satu hal dari sudut pandang orang lain.

  • DASAR: KOMUNIKASI

    PROSESPENYAMPAIAN IDE/GAGASANDARI SESEORANG /KELOMPOK KEPADA SESEORANG/KELOMPOK LAIN.MENGHASILKAN RESPONS/TANGGAPAN = PERUBAHAN

    Ilmu atauSeni Pikiran/Idea/gagasanSaluranKomunikasiPENERIMAK O M U N I K A S I1234Feed backPENGIRIM

  • KOMUNIKASI SEBAGAI PROSES PROSES = ADA INPUT, TAHAP DAN OUTPUTINPUT KOMUNIKASI:MOTIVASI, CORAK, PENGALAMAN, MEMORI DLLOUTPUT: SEMANGAT, KEJELASAN, PERTIMBANGAN ULANG, DAN SEBAGAINYASALURAN: TULISAN, SMS, PHONE, SUARA, SIMBOL DLL.

  • Keterampilan mengirimkan pesan, keterampilan ini melibatkan:

    Tahu APA yang ingin diucapkan.Memutuskan WAKTU yang tepatMemutuskan TEMPAT yang paling baikMenilai CARA yang paling tepatMengingat maksud yang jelasMembuatnya sederhana

  • Keterampilan menerima pesan, keterampilan ini melibatkan:

    Menghilangkan beban, pikiran dan perasaan yang dimiliki dari kejadian dan pengalaman sebelumnya. Menyimak secara aktif. Mengamati maksud dari ucapannya, dan perasaan yang terlibat didalamnya, karena kata bukanlah pesan seutuhnya.Memeriksa bahwa anda menerima pesan dengan akurat.

  • Menyimak topik dan fakta penting. Menyimak secara positif Mengingat bahwa menyimak sesuatu yang bertentangan dengan kita, dapat berarti kita tidak ingin mendengarkannya lagi.

  • Keterampilan menerima verbal dan non-verbal dapat dijelaskan sebagai berikut:

  • KOMUNIKASI KESEHATAN

  • Komunikasi kesehatan adalah :

  • Faktor-faktor penunjang komunikasi yang efektif

  • Model Kepercayaan Kesehatan

  • Model kepercayaan kesehatan menurut Becker (1979)

  • Model Komunikasi persuasi (McGuire 1964)

  • Teori aksi beralasan (Fishbein dan Ajsen 1980)

  • Prochaska (1979)

  • Preceed Model (presede) Lawrance Green (1980)

  • Preceed Model (presede) Lawrance Green (1980). (2)Menghindarkan menyalahkan korban dan penilaian thd individu

  • Teori Pemahaman Sosial Theory of Social Learning (Bandura 1977)

  • Pengembangan Program Komunikasi Kesehatan

  • TERIMA KASIH