komputer masyarakat

4
KOMPUTER DAN MASYARAKAT 1. Dari semua kata bantu yang ada, buatlah hasil-hasil pencarian kemudian berikan komentar untuk hasil tersebut. Keyword pencarian ditentukan oleh Anda masing-masing Jawab : Dari hasil –hasil yang saya dapatkan menurut saya semua kata bantu yang ada memiliki manfaat yang sama sesuai dengan info yang ingin kita cari, tetapi yang paling bermanfaat digunakan untuk mencari informasi berupa dokumen adalah tanda petik dua (“ ”). Karena info yang akan kita dapatkan merupakan semua info mengenai kata kunci yang kita ketikkan namun kelemahannya adalah bahwa informasi yang kita dapatkan tidak spesifik sehingga kurang akurat. Jadi untuk mendapatkan informasi yang lengkap dan akurat kita harus mengkombinasikan beberapa kata bantu misalnya kata bantu related kita kombinasikan dengan petik dua (“ “) maka kita akan dapatkan info sesuai dengan kata kunci yang kita minta dan juga akan dimunculkan info yang mirip dan berhubungan dengan kata kunci tersebut. 2. Apakah menurut Anda dari hasil pencarian tersebut terdapat kekeliruan ? Mengapa hal ini terjadi? Lakukan analisa kemudian jelaskan. Jawab : Ya , terdapat beberapa kekeliruan pada hasil pencarian. Hal ini terjadi karna search engine mencari sesuai dengan kata kunci yang kita ketikkan jadi dia kan mencari semua file yang mengandung kata kunci tersebut meskipun file tersebut tidak berhubungan samasekali dengan informasi yang kita inginkan, tetapi dia muncul karena mengandung kata kunci yang kitra cari. Mislanya kita mengetikkan kata kunci “ilmu computer” maka akan diberikan hasil pencarian berupa defenisi ilmu computer dan berbagai info mengenai ilmu computer yang tidak sesuai dengan yang kita

Transcript of komputer masyarakat

Page 1: komputer masyarakat

KOMPUTER DAN MASYARAKAT

1. Dari semua kata bantu yang ada, buatlah hasil-hasil pencarian kemudian berikan komentar untuk hasil tersebut. Keyword pencarian ditentukan oleh Anda masing-masingJawab :Dari hasil –hasil yang saya dapatkan menurut saya semua kata bantu yang ada memiliki manfaat yang sama sesuai dengan info yang ingin kita cari, tetapi yang paling bermanfaat digunakan untuk mencari informasi berupa dokumen adalah tanda petik dua (“ ”). Karena info yang akan kita dapatkan merupakan semua info mengenai kata kunci yang kita ketikkan namun kelemahannya adalah bahwa informasi yang kita dapatkan tidak spesifik sehingga kurang akurat.Jadi untuk mendapatkan informasi yang lengkap dan akurat kita harus mengkombinasikan beberapa kata bantu misalnya kata bantu related kita kombinasikan dengan petik dua (“ “) maka kita akan dapatkan info sesuai dengan kata kunci yang kita minta dan juga akan dimunculkan info yang mirip dan berhubungan dengan kata kunci tersebut.

2. Apakah menurut Anda dari hasil pencarian tersebut terdapat kekeliruan ? Mengapa hal ini terjadi? Lakukan analisa kemudian jelaskan.Jawab :Ya , terdapat beberapa kekeliruan pada hasil pencarian. Hal ini terjadi karna search engine mencari sesuai dengan kata kunci yang kita ketikkan jadi dia kan mencari semua file yang mengandung kata kunci tersebut meskipun file tersebut tidak berhubungan samasekali dengan informasi yang kita inginkan, tetapi dia muncul karena mengandung kata kunci yang kitra cari. Mislanya kita mengetikkan kata kunci “ilmu computer” maka akan diberikan hasil pencarian berupa defenisi ilmu computer dan berbagai info mengenai ilmu computer yang tidak sesuai dengan yang kita inginkan, misalnya saja kita menginginkan penjelasan tentang ilmu computer.

Page 2: komputer masyarakat
Page 3: komputer masyarakat

Daftar Format Dokumen (filetype)

TYPE DOCUMEN FORMAT DOCUMENT/FILE TYPE KETERANGANMicrosoft Word Document .doc documentMicrosoft Word open XML Document .docx documentRich Text Format File .trf Rich Text Format FileWordPerfect Document .wdp WordPerfectMicrosoft Works Word Processor Document

.wps Works Word Processor

Comma Separated Values File .cvs Comma Separated Valuesdata .dat DataKeynote presentation .key keynotePowerPoint Slide Show .pps PowerPoint Slide ShowPowerPoint Open XML Presentation .pptx PowerPoint Open XML Standard Data File .sdf Standard Data FileXML File .xml XML FilevCard File .vcf vCard FileBitmap Image File .bmp Bitmap

Page 4: komputer masyarakat

Graphical Interchange Format File .gif Graphical Interchange FormatPortable Network Graphic .png Portable Network GraphicAdobe Photoshop Document .psd Photoshop DocumentPaintShop Pro Image .pspimage PaintShop Pro ImageThumbnail Image File .thm ThumbnailTagged Image File .tif Tagged Image FileYUV Encoded Image File .yuv YUV