KODEFIKASI

47
Senin, 30 Mei 2011 TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD) 1

description

KODEFIKASI. Pemilik Barang. Pro v insi. Kab./Kota. Bidang. KODE LOKASI 14 digit. Dinas/Badan/Ktr. Thn Pembelian. KODEFIKASI. Sub Dinas/S.K/UPT. Golongan. KODE BARANG 14 digit. Bidang Barang. Kel. Barang. Sub Kel. Brg. Sub.Sub.Kel. Brg. No . register. KODEFIKASI :. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of KODEFIKASI

Page 1: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

1

Page 2: KODEFIKASI

KODEFIKASI

KODE LOKASI14 digit

KODE BARANG14 digit

Pemilik Barang

Provinsi

Kab./Kota

Bidang

Dinas/Badan/Ktr

Thn Pembelian

Sub Dinas/S.K/UPT

Bidang Barang

Kel. Barang

Sub Kel. Brg

Sub.Sub.Kel. Brg

Golongan

No. registerSenin, 30 Mei 2011 TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD) 2

Page 3: KODEFIKASI

KODEFIKASI :

PEMBERIAN PENGKODEAN BRG PD SETIAPBRG. INV. MLK. PEMDA YG. MENYATAKAN

KODE LOKASI DAN KODE BARANG

Utk mengamankan dan memberikan kejelasan statusKepemilikan dan status penggunaan brg pd masing2

pengguna

SASARAN

SEMUA BRG MLK PEM. YG ADADAN DIGUNAKAN OLEH PEMDA- BRG MLK KAB/KOTA- BRG MLK PROVINSI- BRG MLK PEM PST (BM/KN)

TUJUAN

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

3

Page 4: KODEFIKASI

Kodefikasi adalah pemberian pengkodean barang pada setiap barang inventaris milik Pemerintah Daerah yang menyatakan kode lokasi dan kode barang. 

Tujuan pemberian kodefikasi adalah untuk mengamankan dan memberikan kejelasan status kepemilikan dan status penggunaan barang pada masing-masing pengguna.  .....

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

4

........ Penatausahaan

Page 5: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

5

PENGELOMPOKAN BIDANG1. Sekwan/DPRD;2. Gubernur/Bupati/Walikota;3. Wakil Gubernur/Bupati/Walikota;4. Sekretariat Daerah;5. Bidang Kimpraswil/PU;6. Bidang Perhubungan;7. Bidang Kesehatan;8. Bidang Pendidikan dan Kebudayaan;9. Bidang Sosial;10.Bidang Kependudukan;11.Bidang Pertanian;12.Bidang Perindustrian;13.Bidang Pendapatan;14.Bidang Pengawasan;15.Bidang Perencanaan;

Page 6: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

6

16. Bidang Lingkungan Hidup;17. Bidang Pariwisata;18. Bidang Kesatuan Bangsa;19. Bidang Kepegawaian;20. Bidang Penghubung;21. Bidang Komunikasi, Informasi dan

Dokumentasi;22. Bidang BUMD;23. Lain – lain;24 s/d 49 Bidang Cadangan;50. Kecamatan diberi Nomor Kode mulai

dari Nomor Urut 50 (lima puluh) dan seterusnya sesuai jumlah kecamatan pada masing-masing Kabupaten/Kota.

PENGELOMPOKAN BIDANG

Page 7: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

7

NOMOR KODE LOKASI

Dalam rangka Penatausahaan Barang Milik Daerah, setiap Barang Milik Daerah diberi nomor kode sebagai berikut ;

A. Nomor Kode Lokasi

1. Nomor Kode Lokasi menggambarkan/ menjelaskan status penggunaan barang daerah, bidang, SKPD dan unit kerja serta tahun pembelian barang;

2. Nomor Kode Lokasi terdiri 14 digit atau lebih sesuai kebutuhan daerah;

3. Nomor Kode urutan Provinsi sebagaimana tercantum dalam Lampiran 23;

4. Nomor Kode urutan Kabupaten/Kota sebagaimana tercantum dalam lampiran 02;

Page 8: KODEFIKASI

Angka atau digit nomor kode lokasi ditulis secara berurutan dalam satu garis datar.

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

8

KODE LOKASI

Page 9: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

9

1. Digit 1 dan 2, Kode Komponen kepemilikan barang

2. Penulisan kode komponen kepemilikan barang. 3. Digit 3 dan 4, Kode Provinsi Sumatera Utara

diberi Nomor Kode 02 (Nol Dua). (Hal 208 Permendagri)

4. Digit 5 dan 6, Kode Kota Pematang Siantar diberi Nomor Kode 18 (Delapanbelas).

5. Digit 7 dan 8, kode bidang6. Kode bidang ini merupakan pengelompokan

Bidang Tugas yang terdiri dari 22 bidang.7. Digit 9 dan 10, kode SKPD8. Digit 11 dan 12, Tahun

pemilihan/pengadaan/pembangunan9. Digit 13 dan 14, kode sub unit satuan kerja

Page 10: KODEFIKASI

0 0 2 3 0 2 0 5 0 1 0 7 0 3

Contoh 1. Nomor Kode LokasiBarang milik milik Pemerintah Pusat yang diperuntukan kepada Pemerintah Daerah dan diperoleh tahun 2007

Kode komponen Pemilik Barang

Kode Provinsi

Kode Kab/kota

Kode Bidang

Kode Unit Bidang

Kode Tahun Pembelian

Kode Sub Unit/ Satuan Kerja

Cara Penulisan : 00.23.02.05.01.07.03

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

10

Page 11: KODEFIKASI

1 1 2 5 0 3 0 9 0 1 0 8 0 3

Kode komponen Pemilik Barang

(Provinsi)

Kode Provinsi (Kalsel)

Kode Kab/kota (Kab. Tabalong)

Kode Bidang (Sosial)

Kode Unit Bidang (Dinas Sosial dan

Ketenaga Kerjaan)

Kode Tahun Pembelian (2008)

Kode Sub Unit/ Satuan Kerja

(Bidang Pemberdayaan

Sosial Masyarakat) Cara Penulisan : 11.25.03.09.01.08.03

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

11

Contoh 2. Nomor Kode LokasiBarang Milik Provinsi digunakan pada Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Bidang Pemberdayaan Sosial Masyarakat), Kabupaten Tabalong di beli pada tahun 2008

Page 12: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

12

Page 13: KODEFIKASI

Kode Barang ?

Pemberian nomor kode atas setiap jenis barang yang menggambarkan atau yang menjelaskan golongan, bidang, kelompok , sub kelompok

dan sub-sub kelompok.

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

13

Page 14: KODEFIKASI

Tujuan Kodefikasi barang Milik Daerah:

1. Memberi tanda pada administrasi BMD secara tepat dan benar.

2. Memudahkan identifikasi BMD.

3. Menghindari kesimpangsiuran pengelolaan BMD (termasuk tertib pemeliharaan).

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

14

Page 15: KODEFIKASI

15

ASET TETAP P.P. 24 THN 2005 TTG SAP

1. Tanah2. Peralatan dan mesin : a. Alat-alat besar. b. Alat-alat angkutan c. Alat-alat bengkel dan alat ukur d. Alat-alat pertanian/peternakan e. Alat-alat Kantor dan Rumah Tangga. f. Alat Studio dan alat komunikasi g. Alat-alat kedokteran h. Alat-alat laboratorium. i. Alat Keamanan3. Gedung dan bangunan : a. Bangunan gedung. b. Bangunan Nomumen4. Jalan, irigasi dan jaringan : a. Jalan dan Jembatan. b. Bangunan air/irigasi c. Instalasi. d. Jaringan5. Aset tetap lainnya : a. Buku dan perpustakaan. b. Barang bercorang kesenian/kebudayaan c. Hewan/ternak dan tumbuhan.6. Konstruksi dalam pengerjaan.

KIB AKIB B

KIB C

KIB D

KIB E

KIB F

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

15

Page 16: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

16

a. Nomor kode barang diklasifikasikan ke dalam 6 (enam) golongan yaitu ;

1. Tanah2. Mesin dan Peralatan3. Gedung dan Bangunan4. Jalan, Irigasi dan Jaringan5. Aset Tetap Lainnya6. Konstruksi Dalam Pengerjaan

b. Penggolongan barang terbagi atas Bidang, Kelompok, Sub Kelompok dan Sub-sub Kelompok/Jenis Barang;

c. Nomor Kode Golongan, Bidang, Kelompok, Sub Kelompok dan Sub-sub Kelompok/Jenis Barang sebagaimana tercantum dalam lampiran 41;

d. Nomor Kode Barang terdiri atas 14 (empat belas) digit yang tersusun berurutan ke belakang dibawah suatu garis lurus sebagai berikut ;

Untuk mengetahui Nomor Kode Barang dari setiap jenis dengan cepat, perlu 2 angka di depan/dicari Nomor Kode Golongan Barangnya, kemudian baru dicari Nomor Kode Sub Kelompok, Nomor Kode Sub-sub Kelompok/Jenis Barang dimaksud;

Nomor Kode Barang

Page 17: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

17

Contoh Pengkodean Barang

Page 18: KODEFIKASI

Contoh 1 : Kode TanahUntuk mencari nomor kode tanah untuk bangunan

tempat kerja yang ke -3, tanah bangunan Kantor Pemerintah adalah sebagai berikut :

Kode Golongan(Tanah, kode 01 )

Kode Bidang(Bidang tanah,

kode 01 )

Kode Kelompok(Kel. tanah untuk Gedung , kode 11)

Kode Sub. Kel.(Tanah bangunan

untuk tempat kerja, kode 04)

Kode Sub-sub Kel.(Tanah bangunan

kantor Pemerintah, kode 01 )

Tanah Yang ke 3

0 1 0 1 1 1 0 4 0 1 0 0 0 3

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

18

Cara penulisan : 01.01.11.04.01.0003

Page 19: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

19

KETERANGAN CONTOH 1

1. Nomor kode 01; nomor kode golongan tanah;

2. Nomor kode 01; kode bidang tanah;3. Nomor kode 11; kode kelompok

tanah untuk gedung;4. Nomor kode 04; kode sub kelompok

tanah untuk bangunan tempat kerja;5. Nomor kode 01; kode tanah

bangunan kantor pemerintah;6. Nomor Kode Register 0003

Page 20: KODEFIKASI

Contoh 2 : Kode TanahUntuk mencari nomor kode tanah untuk bangunan

tempat kerja tanah untuk Rumah Sakit yang ke -2, adalah sebagai berikut :

Kode Golongan(Tanah, kode 01 )

Kode Bidang(Bidang tanah,

kode 01 )

Kode Kelompok(Kel.tanah untuk

Gedung , kode 11)

Kode Sub. Kel.(Tanah bangunan

untuk tempat kerja, kode 04)

Kode Sub-sub Kel.(Tanah bangunan

Rumah Sakit, kode 03 )

Tanah Yang ke 2

0 1 0 1 1 1 0 4 0 3 0 0 0 2

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

20

Cara penulisan : 01.01.11.04.03.0002

Page 21: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

21

1. Nomor kode 01; nomor kode golongan tanah;

2. Nomor kode 01; kode bidang tanah;3. Nomor kode 11; kode kelompok

tanah untuk gedung;4. Nomor kode 04; kode sub kelompok

tanah untuk bangunan tempat kerja;5. Nomor kode 03; kode tanah

bangunan rumah sakit;6. Nomor Kode Register 0002

Keterangan contoh 2

Page 22: KODEFIKASI

Contoh 3 : Kode Barang Untuk mencari nomor kode barang – mobil jeep yang

ke -11, adalah sebagai berikut :

Kode Golongan(Peralatan & Mesin,

kode 02 )

Kode Bidang(Bidang alat-alat

angkutan, kode 03 )

Kode Kelompok(Kel.alat angkutan

darat bermotor, kode 01)

Kode Sub. Kel.(kendaraan dinas

bermotor perorangan, kode 01)

Kode Sub-sub Kel.(jeep, kode 02 )

MobilYang ke 11

0 2 0 3 0 1 0 1 0 2 0 0 1 1

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

22

Cara penulisan : 02.03.01.01.02.0011

Page 23: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

23

1. Nomor kode 02; nomor kode golongan peralatan dan mesin;

2. Nomor kode 03; mobil sedan bidang alat-alat angkutan;

3. Nomor kode 01; kelompok alat angkutan darat bermotor;

4. Nomor kode 01; sub kelompok kendaraan dinas bermotor perorangan/operasional;

5. Nomor kode 02; sub-sub kelompok/jenis barang;

6. Nomor Kode Register 0011

Keterangan contoh 3

Page 24: KODEFIKASI

Contoh 4 : Kode BangunanUntuk mencari nomor kode bangunan kesehatan

berupa, bangunan klinik/Puskemas/Laboratorium yang ke-1

Kode Golongan(Gedung dan Bangunan)

Kode Bidang(Bangunan Gedung)

Kode Kelompok(Bangunan Gedung

Tempat Kerja)

Kode Sub. Kel.(Bangunan Kesehatan)

Kode Sub-sub Kel.(Bangunan

Klinik/Puskesmas/Laboratorium)

BangunanYang ke 1

0 3 1 1 0 1 0 6 1 0 0 0 0 1

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

24

Cara penulisan : 03.11.01.06.10.0001

Page 25: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

25

1. Nomor kode 03; nomor kode golongan gedung dan bangunan;

2. Nomor kode 11; kode bidang bangunan gedung;

3. Nomor kode 01; kode kelompok bangunan gedung tempat kerja;

4. Nomor kode 06; kode sub kelompok bangunan kesehatan;

5. Nomor kode 10; kode sub-sub kelompok/jenis bangunan klinik/Puskesmas/Laboratorium;

6. Nomor kode register 0001

Keterangan contoh 4

Page 26: KODEFIKASI

Contoh 5 : Kode JalanUntuk mencari nomor kode Jalan Kabupaten/Kota

Kelas III yang ke-1

Kode Golongan(Jalan, Irigasi dan Jaringan, kode 04)

Kode Bidang(Jalan dan

Jembatan, kode 13)

Kode Kelompok(Jalan, kode 01)

Kode Sub. Kel.(Jalan Kab/Kota,

kode 03)

Kode Sub-sub Kel.(Jalan Kabupaten Kelas III, kode 01)

JalanYang ke 1

0 4 1 3 0 1 0 3 0 1 0 0 0 1

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

26

Cara penulisan : 04.13.01.03.01.0001

Page 27: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

27

1. Nomor kode 04; nomor kode golongan jalan, irigasi dan jaringan;

2. Nomor kode 13; Jalan dan Jembatan;3. Nomor kode 01; kelompok Jalan;4. Nomor kode 03; sub kelompok Jalan

Kabupaten;5. Nomor kode 01; sub-sub

kelompok/jenis Jalan Kelas III;6. Nomor kode register 0001

Keterangan contoh 5

Page 28: KODEFIKASI

Contoh 6 : Kode asset tetap lainnyaUntuk mencari nomor kode Ensyclopedia, Kamus, Buku

Referensi yang ke -75

Kode Golongan(Asset Tetap

lainnya, kode 05)

Kode Bidang(Buku dan

Perpustakaan, kode 17)

Kode Kelompok(Buku, kode 01)

Kode Sub. Kel.(Umum, kode 01)

Kode Sub-sub Kel.(Ensyclopedia, Kamus, Buku

Referensi, kode 04)

JalanYang ke 75

0 5 1 7 0 1 0 1 0 4 0 0 7 5

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

28

Cara penulisan : 05.17.01.01.04.0075

Page 29: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

29

1. Nomor kode 05; nomor kode golongan asset tetap lainnya;

2. Nomor kode 17; buku dan perpustakaan;

3. Nomor kode 01; buku;4. Nomor kode 01; sub kelompok;

umum;5. Nomor kode 04; sub-sub kelompok;

ensyclopedia, kamus, buku referensi6. Nomor kode register 0075

...dst.

Keterangan contoh 6

Page 30: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

30

03.11.01.02.01.0001

CONTOH KODE LOKASI DANKODE BARANG MILIK DAERAH

LOGO

PEMDA

(CONTOH 3)

12.25.03.13.02.07.00

Page 31: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

31

NOMOR REGISTER

Nomor register merupakan nomor urut pencatatan dari setiap barang, pencatatan terhadap barang yang sejenis, tahun pengadaan sama, besaran harganya sama seperti meja dan kursi jumlahnya 150,maka pencatatannya dapat dilakukan dalam suatu format pencatatan dalam lajur register, ditulis : 0001 s/d 0150.

Nomor urut pencatatan untuk setiap barang yang spesifikasi, tipe, merk, jenis berbeda, maka nomor registernya dicatat tersendiri untuk masing-masing barang.

Page 32: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

32

Cara penulisan Nomor Kode Lokasi dan Kode Barang:3. Barang milik Pemerintah Kabupaten Tabalong berupa tanah bangunan kantor pemerintah pada Dinas Pendidikan berada pada bidang pendidikan dasar, dibeli/diperoleh pada tahun 2006.

Kode Sub.unit/Satuan Kerja (Pendidikan Dasar)Kode Tahun Pembelian (2006)Kode Unit Bidang (Dinas Pendidikan)Kode Bidang (Pendidikan & Kebudayaan)Kode Kab/Kota (Kabupaten Tabalong)Kode Provinsi (Kalimantan Selatan)Kode Komponen Pemilik Barang (Kabupaten/Kota)

12.25.03.08.01.06.0201.01.11.04.01.0001

Kode Golongan (Tanah)Kode Bidang (Tanah)Kode Kelompok (Tanah untuk Bangunan Gedung)Kode Sub.kelompok (Tanah untk Bangunan Tempat

Kerja)Kode Sub.sub.kelompok (Tanah Bangunan Kantor Pem.)Kode register (Bangunan yg ke satu)

Page 33: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

33

Cara penulisan Nomor Kode Lokasi dan Kode Barang:4. Barang milik Pemerintah Kabupaten Tabalong berupa bangunan sekolah yang kesatu pada Dinas Pendidikan berada pada bidang pendidikan menengah, dibeli/diperoleh pada tahun 2006.

Kode Sub.unit/Satuan Kerja (Pend. Menengah & Tinggi)Kode Tahun Pembelian (2006)Kode Unit Bidang (Dinas Pendidikan)Kode Bidang (Pendidikan & Kebudayaan)Kode Kab/Kota (Kabupaten Tabalong)Kode Provinsi (Kalimantan Selatan)Kode Komponen Pemilik Barang (Kabupaten/Kota)

12.25.03.08.01.06.0303.11.01.10.01.0001

Kode Golongan (Gedung dan Bangunan)Kode Bidang (Gedung)Kode Kelompok (Gedung Tempat Kerja)Kode Sub.kelompok (Bgn. Gedung Tempat Pendidikan)Kode Sub.sub.kelompok (Bgn.Ged.Pedidikan Permanen)Kode register ( Bangunan yg ke satu)

Page 34: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

34

LAIN-LAIN/ KETERANGAN1. Cara pencatatan dan pemberian

Nomor Kode bagi barang yang belum ada Nomor Kode jenis barangnya, supaya mempergunakan Nomor Kode jenis barang “lain-lain” dari sub kelompok barang yang dimaksud atau dibakukan oleh Bupati masing-masing dengan mengikuti nomor urut jenis barang lain-lain;

2. Barang Milik Daerah yang dipisahkan (Perusahaan Daerah) tetap menjadi milik Pemerintah Daerah, oleh karena itu semua barang inventaris yang dipisahkan, diperlakukan sama dengan barang inventaris milik Pemerintah Daerah;

Page 35: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

35

3. Tidak termasuk Barang Milik Daerah tersebut di atas yaitu barang usaha / barang yang diperdagangkan sesuai dengan bidang usaha dari Perusahaan Daerah tersebut;

4. Dalam rangka tertib administrasi pengelolaan Barang Milik Daerah yang cepat dan akurat, Pemerintah Daerah menerapkan aplikasi inventarisasi melalui Sistem Informasi Manajemen Barang Daerah (SIMBADA).

.......

Page 36: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

36

PEMASANGAN KODE BARANG DAN TANDA KEPEMILIKAN

1. Kode barang dan tanda kepemilikan harus dicantumkan pada setiap barang inventaris, kecuali apabila ruang/tempat yang tersedia tidak dapat memuatnya, cukup dicatat dalam BI, KIB, dan KIR;

2. Kode Barang dan tanda kepemilikan untuk Kendaraan Bermotor Roda 4 (empat) ditempatkan di bagian luar yang mudah dilihat;

3. Kode Barang dan tanda kepemilikan untuk Kendaraan Bermotor Roda 2 (dua) ditempatkan pada bagian badan yang mudah dilihat;

Page 37: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

37

4. Kode Barang dan tanda kepemilikan untuk kendaraan bermotor lainnya ditempatkan di tempat yang mudah dilihat;

5. Kode Barang dan tanda kepemilikan Rumah Dinas dicantumkan pada sebuah papan yang berukuran 15 x 25 cm, sedangkan untuk tanah kosong pada sebuah papan yang berukuran sekurang-kurangnya 60 x 100 cm;

6. Pemasangan kode barang dan tanda kepemilikan rumah dinas daerah dicantumkan pada tembok rumah bagian depan sehingga tampak nyata dari jalan umum, yang berbentuk papan kecil dengan ukuran ;a. Lebar 15 cmb. Panjang 25 cmc. Gambar lambang daerah berbentuk bulat ukuran garis tengah 6 cmd. Tinggi huruf 2 cm.

.....

Page 38: KODEFIKASI

Contoh Kartu Inventaris Barang (KIB):

1. KIB A (Tanah)2. KIB B (Mesin dan Peralatan)3. KIB C (Gedung dan Bangunan)4. KIB D (Jalan, Irigasi, dan Jaringan)5. KIB E (Aset Tetap lainnya)

6. KIB F (Konstruksi dalam pengerjaan)

Buku Inventaris Kartu Inventaris Ruangan (KIR)

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

38

Page 39: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

39

Kode Lokasi = 12 02 18 50 06 01 10

Harga

Tanggal Nomor

01 05 06 07 08 09 10 11 12 13 14

01 Tanah Bangunan Kantor Pemerintahan 01 01 11 04 01 478 1982 Jl. Farel Pasaribu No. 68 Pakai 25/11/1989 No. 49 Kantor Pemko 191.200.000 Nilai Pasar

Kel. Suka Maju, Kec. Siantar Marihat Kel. Sukamaju

Penggunaan Asal usul

03 04

NIP. ...........................................

02

Nomor

HakKeterangan

Status TanahNo

Urut Jenis Barang / Nama Barang

Kode Barang RegisterLuas ( M2 )

Tahun Pengadaan

Letak / Alamat

KARTU INVENTARIS BARANG ( KIB ) ATANAH

( Rp. Dalam Ribuan )Sertifikat

0001

................, ................................................

PENGURUS BARANG

(....................................................)

NIP. ...........................................

PENGURUS BARANG

(....................................................)

Page 40: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

40

Kode Lokasi = 12 02 18 50 06 01 10

Pabrik Rangka Mesin Polisi BPKB

01 02 04 05 06 07 08 09 10 11 12 13 14 15

Kendaraan Bermotor Roda Dua

01 02 03 01 05 01 Sepeda Motor 0001 Yamaha 110cc Besi 2007 - 2P2-637646 MH32P20037K636961 BK 2204 T - APBD 12.000.000 1 unit

Jupiter Z

Alat Angkutan Berat tak Bermotor

02 02 03 02 01 02 Gerobak Sampah 0001-0002 - - Besi 2004 - - - - - APBD 600.000 2 unit

03 02 03 02 01 02 Gerobak Sampah 0003 - - Besi 2005 - - - - - APBD 300.000 1 unit

04 02 03 02 01 02 0004 - - Besi 2007 - - - - - APBD 1.000.000 1 unit

................, ................................................

PENGURUS BARANG

(....................................................)

Kode BarangNo

Urut

16

Bahan

Gerobak Sampah

Ukuran /

CCHarga

Asal usul

cara

perolehan

NOMOR

KARTU INVENTARIS BARANG ( KIB ) BPERALATAN DAN MESIN

03

KeteranganMerk / TypeNomor RegisterNama / Jenis BarangTahun

Pembelian

NIP. ...........................................

PENGURUS BARANG

(....................................................)

NIP. ...........................................

Page 41: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

41

Kode Lokasi = 12 02 18 50 06 01 10

Pabrik Rangka Mesin Polisi BPKB

01 02 04 05 06 07 08 09 10 11 12 13 14 15

ALAT KANTOR DAN RUMAH TANGGA

Mesin Tik

01 02 06 01 01 01 Mesin T ik 0001-0002 Rovast - Besi 1986 - - - - - Swadaya 1.200.000 2 Bh

02 02 06 01 01 01 Mesin T ik 0001 Olimpia - Besi 2005 - - - - - APBD 750.000 1 Bh

Alat Penyimpanan Perlengkapan Kantor

03 02 06 01 04 04 Filling Kabinet 0001 - - Besi 1980 - - - - - Swadaya 800.000 1 Bh

Alat Kantor Lainnya

04 02 06 01 05 14 Peta Kelurahan 0001 - - Karton 1986 - - - - - Swadaya 100.000 1 Bh

05 02 06 01 05 40 Stempel Kelurahan 0001 - - Kayu/Busa 1999 - - - - - APBD 50.000 1 Bh

06 02 06 01 05 40 Stempel Sekretaris Lurah 0001 - - Kayu/Busa 1999 - - - - - APBD 50.000 1 Bh

................, ................................................

PENGURUS BARANG

(....................................................)

KARTU INVENTARIS BARANG ( KIB ) BPERALATAN DAN MESIN

03 16

KeteranganMerk / TypeNOMOR

Bahan HargaAsal usul

cara

perolehan

No

Urut Kode Barang

Tahun

Pembelian

Ukuran /

CCNomor RegisterNama / Jenis Barang

PENGURUS BARANG

(....................................................)

NIP. ........................................... NIP. ...........................................

Page 42: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

42

Kode Lokasi = 12 02 18 50 06 01 10

( B,RR,RB ) Tanggal Nomor

01 05 06 07 08 09 10 11 12 13 15 16 17

01 Gedung Kantor Kelurahan Sukamaju 03 11 01 01 01 Baik T idak Beton 168 Jl. Farel Pasaribu No. 68 25/11/89 No. 49 478 Hak 01 01 11 04 01 Pemko 302.400.000 -

Kel. Suka Maju, Kec. Siantar Marihat Pakai

................, ................................................

PENGURUS BARANG PENGURUS BARANG

(....................................................) (....................................................)

NIP. ...........................................

Jenis Barang / Nama Barang Bertingkat /

TidakBeton / Tidak

02

Nomor

Kode Barang Register

03 04

GEDUNG DAN BANGUNANKARTU INVENTARIS BARANG ( KIB ) C

14

Letak / Alamat Luas (M2)Status Tanah

Kondisi Bangunan

Kontruksi BangunanNo

Urut KeteranganNomor Kode Tanah

Dokumen GedungLuas Lantai (M2)

Asal Usul Harga

0001

NIP. ...........................................

Page 43: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

43

Kode Lokasi = 12 02 18 50 06 01 10

Panjang Lebar

Tanggal Nomor

1 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

KARTU INVENTARIS BARANG ( KIB ) DJALAN, IRIGASI DAN JARINGAN

No Urut

Jenis Barang / Nama Barang

NomorKonstruksi Luas

(M²)Letak / Lokasi

Dokumen Status Tanah

No Kode Tanah

Asal Usul HargaKondisi (B,

KB, RB)Keterangan

Kode Barang Register (Km) (M)

2 3 4

(....................................................) (....................................................)

NIP. ........................................... NIP. ...........................................

................, ................................................

PENGURUS BARANG PENGURUS BARANG

Page 44: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

44

Kode Lokasi = 12 02 18 50 06 01 10

01 05 06 07 08 09 10 11 12 13 14 15 16

KARTU INVENTARIS BARANG ( KIB ) EASET TETAP LAINNYA

No Urut Jenis Barang / Nama Barang

Nomor Buku / PerpustakaanBarang Bercorak Kesenian /

KebudayaanHewan / Ternak dan

TumbuhanJumlah

Tahun Cetak /

Pembelian

Asal Usul cara

perolehanHarga Keterangan

Kode Barang RegisterJudul /

PenciptaSpesifikasi

Asal

DaerahPencipta Bahan

(....................................................)

Jenis Ukuran

02 03 04

NIP. ...........................................

................, ................................................

PENGURUS BARANG

(....................................................)

NIP. ...........................................

PENGURUS BARANG

Page 45: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

45

Kode Lokasi = 12 02 18 50 06 01 10

Tanggal Nomor

1 3 4 5 6 7 8 9 10 12 13 14

Keterangan

KARTU INVENTARIS BARANG ( KIB ) FKONSTRUSI DALAM PEKERJAAN

No Urut

Jenis Barang / Nama Barang

Letak / Lokasi Alamat

Dokumen Asal Usul Pembiayaan

Nilai Kontrak

(Rp)

11

Tanggal Bulan Tahun Mulai

Status Tanah

Nomor Kode Tanah

Luas Bangunan (P, SP, D)

Kontruksi Bangunan

Bertingkat /

TidakBeton / Tidak

2

(....................................................) (.............................................................)

NIP. ........................................... NIP. ...................................................

MENGETAHUI ............................................., ........................................

KEPALA SKPD PENGURUS BARANG

Page 46: KODEFIKASI

KIR

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

46

Kode Lokasi = 12 02 18 50 06 01 10

1 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 142 3

Harga Beli/ Perolehan

Bahan

(....................................................)

MENGETAHUI

KEPALA SKPD

Keterangan

Mutasi dll

KARTU INVENTARIS RUANGAN(KIR)

No Urut

Nama Barang / Jenis Barang

Merk/Model

Keadaan Barang

Baik (B)

Kurang Baik (KB)

Rusak Berat (RB)

Tahun Pembelian

No.Seri Pabrik

UkuranNo.Kode Barang

Jumlah Barang/Re

gister x)

............................................., ........................................

(.............................................................)

NIP. ...................................................NIP. ...........................................

PENGURUS BARANG

Page 47: KODEFIKASI

Senin, 30 Mei 2011TIM Kekayaan dan Investasi (DPKKD)

47

TERIMA KASIHATAS PERHATIANNYA

SEMOGA BERMAKNA & BERMANFAAT

TERIMA KASIHATAS PERHATIANNYA

SEMOGA BERMAKNA & BERMANFAAT