Klasifikasi, identifikasi, dan tata nama tumbuhan

7

Click here to load reader

Transcript of Klasifikasi, identifikasi, dan tata nama tumbuhan

Page 1: Klasifikasi, identifikasi, dan tata nama tumbuhan

KLASIFIKASI, IDENTIFIKASI, DAN TATA NAMA TUMBUHAN

KELOMPOK 3 :

1. GALIH JANUAR RAHMANA

2. SHOIMATUN FEBRIYANI

3. DEBBIE LINDA FATMA

4. ERAMONA DAHIYA

5. DEWI MASITHOH

Page 2: Klasifikasi, identifikasi, dan tata nama tumbuhan

• Menurut Rideng (1989) klasifikasi adalah pembentukan takson-takson dengan tujuan mencari keseragaman dalam keanekaragaman.

• Klasifikasi merupakan proses pengaturan tumbuhan dalam tingkat-tingkat kesatuan kelasnya yang sesuai, secara ideal.

Page 3: Klasifikasi, identifikasi, dan tata nama tumbuhan

Tjitrosoepomo (1993) mengatakan bahwa dasar dalam mengadakan klasifikasi adalah keseragaman dan kesama-samaan.

Klasifikasi ini dicapai untuk menyatukan golongan-golongan yang sama serta memisahkan golongan-golongan yang berbeda.

Hasilnya merupakan proses pengaturan yaitu suatu sistem klasifikasi.

Page 4: Klasifikasi, identifikasi, dan tata nama tumbuhan

1. Individu

2. Populasi

3. Biotipe

4. Forma

5. Varietas

6. Anak jenis

7. Jenis

8. Marga

9. Suku

10. Bangsa

11. Kelas

12. Divisi

Page 5: Klasifikasi, identifikasi, dan tata nama tumbuhan

• Kategori adalah tingkat-tingkat, derajad-derajad, atau kelas-kelas di dalam suatu hirarkhi dimana golongan-golongan ditempatkan.

• Dibagi menjadi 3 :

1. Kategori mayor, terdiri atas takson marga ke atas (marga, anak tribus, tribus, anak suku, suku, anak bangsa, bangsa, anak kelas, kelas, anak divisi, divisi, dan dunia tumbuhan).

Page 6: Klasifikasi, identifikasi, dan tata nama tumbuhan

2. Kategori minor, terdiri atas takson dibawah marga sampai jenis yaitu anak marga, sectio, subsectio, deret, anak deret, dan jenis.

3. Kategori di bawah jenis, terdiri atas anak jenis, varietas, anak varietas, forma, anak forma, dan individu.

Page 7: Klasifikasi, identifikasi, dan tata nama tumbuhan

Klasifikasi

Empirik

Rasional

Praktis

Buatan

Fenetik

Filetik

Alamiah