KKN 2014

download KKN 2014

of 3

description

Umum

Transcript of KKN 2014

BAB IPENDAHULUAN

1.1 Latar BelakangKuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan kegiatan intrakulikuler yang memadukan pelaksanaan Tri Darma Perguruan Tinggi dengan cara memberikan kepada mahasiswa pengalaman belajar dan bekerja dalam kegiatan pembangunan masyarakat sebagai wadah penerapan dan pengemmbangan ilmu pengetahuan dan teknologi, yang dilaksanakan di dalam kampus dalam waktu yang ditentukan dan mekanisme kerja dan persyaratan tertentu.Berdasarkan hal tersebut di atas, maka fakultas hukum merupakan salah satu lokasi sasaran pelakasanaan Kuliah Kerja Nyata tahun 2014/2015. Hal ini karena adanya pertimbangan mengenai pelayanan mahasiswa terhadap kampus (Fakultas Hukum). Oleh karena itu, mahasiswa wajib dan harus berperan serta turut berpartisipasi secara aktif dalam melaksanakan semua program yang sudah disepakati dalam rangka memberikan kontribusi nyata terhadap lingkungan kampus. Untuk menyelesaikan program-program pembangunan tersebut maka pemerintah bersama lembaga Pendidikan Tinggi dalam hal ini Lembaga Pengabdian Masyarakat (LPM) Undana Kupang bertekad mewujudkan Tri Darma Perguruan Tinggi yang salah satunya adalah pengabdian kepada kampus dengan pelakasanan program-program KKN. Oleh sebab itu, mewujudkan tekad tersebut melalui KKN akan dilakukan pengidentifikasian terhadap berbagai persoalan yang terdapat di kampus (Fakultas Hukum), dengan membuat program dan kegiatan bersama sebagai solusi menyelesaikan persoalan-persoalan yang terdapat di kampus (Fakultas Hukum) Sebagai mahasiswa yang merupakan perpanjangan tangan Undana untuk pembangunan kampus melalui Kuliah Kerja Nyata (KKN) dituntut agar mampu berbuat dan memberikan sesuatu untuk kampus (Fakultas Hukum)

1.2 Tujuan dan Manfaat1) Tujuana) Untuk mengidentifikasi masalah-masalah yang ada di kampus (Fakultas Hukum)b) Untuk membantu Fakultas Hukum menata taman, mengadakan tempat sampah, membersihkan lingkungan kampus, dan menanam pohon.

2) Manfaata) Sebagai masukan bagi mahasiswa Fakultas Hukum agar lebih peduli terhadap kebersihan lingkungan kampus (Fakultas Hukum)b) Sebagai informasi bagi Lembaga Kampus (Fakultas Hukum) agar dapat merancang program-program pembangunan yang menyentuh langsung kebutuhan mahasiswa dalam mewujudkan mahasiswa yang maju, tertib, dan mandiri.c) Sebagai bekal bagi mahasiswa KKN, apabila kembali hidup ditengah-tengah masyarakat dapat membantu menyelesaikan berbagai permasalahan yang ditemui dengan program dan kegiatan yang positif bagi perbaikan dan perkembangan taraf hidup masyarakat.

1.3 Gambaran Umun Fakultas Hukum1.3.1 Luas WilayahLuas wilayah Fakultas Hukum

1.3.2 Batas-Batas WilayahUtara : Berbatasan dengan Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM)Selatan: Berbatasan dengan Fakultas Perikanan dan KelautanTimur: Berbatasan dengan POLITEKNIKBarat : Berbatasan dengan Fakultas Kedokteran

1.4 Sarana dan Infrastruktur Fakultas HukumSama halnya dengan fakultas-fakultas lain, fakultas hukum pun mempunyai beberepa sarana dan prasarana yang mendukung keamanan, kesejahteraan, dan kenyamanan bagi mahasiswa. Sarana dan prasarana yang dimaksud antara lain sebagai berikut: 1) Tempat parkir: 5 Buah2) Lopo: 4 Buah3) Tempat Sampah: 4 Buah4) Kantin: 2 Buah

1.5 Rencana Program1) Program UtamaSejalan dengan dengan hasil observasi di lapangan dalam megindentifikasi dan merangkum berbagai masalah yang cukup sugnifikan, maka dapat disusun beberapa program yang perlu diperhatikan sebagai skala prioritas dan sesuai dengan kebutuhan dan permintaan masyarakat serta latar belakang (basic ilmu yang dimiliki masing-masing individu). Oleh sebab itu, sesuai dengan keahlian yang kami miliki maka rencana program kegiatana utama adalah sebagai berikut:

Tabel 1.1 Rencana Program UtamaNoJenisKegiatanTujuan dan SasaranLokasiPeserta

1.Pembuatan pagarKampus UndanaMemenuhi infrastruktur kampus dan menjaga keamaman wilayah kampus UndanaWilayah kampusUndana(Fakultas Hukum)Mahasiswa KKNDan Tukang.