KISI EKO 9

9
KISI-KISI PENULISAN ULANGAN AKHIR SEMESTER GASAL SMP / MADRASAH Jenis Sekolah : SMP Bentuk/Jumlah Soal : 17 PG + 2 Essay Kelas/Semester : IX Waktu : 90 Menit Mata Pelajaran : IPS Tahun Pelajaran : 2015/2016 Kurikulum : KTSP Nama Penyusun : Slamet Indarto NO URUT STANDAR KOMPETENSI BAHAN KELAS/ SMT KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR BENTUK SOAL TINGKAT KESUKARAN NOMOR SOAL 1 4. Memahami lembaga keuangan dan perdagangan Internasion al XI/1 4.1.Mendeskrip sikan uang dan lembaga keuangan Uang dan lembaga keuangan Siswa dapat mengidentifikasi pertukaran barter Siswa dapat menjelaskan melalui gambar/bagan tahab-tahab sejarah uang Siswa dapat mengidentifikasi syarat benda uang uang Siswa dapat mengidentifikasikan fungsi uang Siswa dapat mengidentifikasi nilai uang Siswa dapat mengidentifikasikan motif memegang uang PG Mudah Mudah Mudah Sedang Sedang mudah Sedang mudah Sedang Sedang Sedang 1 2 3 18 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Transcript of KISI EKO 9

Page 1: KISI EKO 9

KISI-KISI PENULISAN ULANGAN AKHIR SEMESTER GASALSMP / MADRASAH

Jenis Sekolah : SMP Bentuk/Jumlah Soal : 17 PG + 2 EssayKelas/Semester : IX Waktu : 90 MenitMata Pelajaran : IPS Tahun Pelajaran : 2015/2016Kurikulum : KTSP Nama Penyusun : Slamet Indarto

NO URUT

STANDAR KOMPETENSI

BAHAN KELAS/

SMTKOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR

BENTUK SOAL

TINGKAT KESUKARAN

NOMOR SOAL

1 4. Memahami lembaga keuangan dan perdagangan Internasional

XI/1

4.1.Mendeskripsikan uang dan lembaga keuangan

Uang dan lembaga keuangan

Siswa dapat mengidentifikasi pertukaran barter

Siswa dapat menjelaskan melalui gambar/bagan tahab-

tahab sejarah uang

Siswa dapat mengidentifikasi syarat benda uang uang

Siswa dapat mengidentifikasikan fungsi uang

Siswa dapat mengidentifikasi nilai uang

Siswa dapat mengidentifikasikan motif memegang uang

Siswa dapat menjelaskan pengertian bank

Disajikan tugas pokok bank, siswa dapat mengidenfikasi tugas pokok Bank Sentral

Siswa dapat mengidentifikasi produk bank bank

Siswa dapat mengidentifikasikan lembaga keuangan bukan bank

Siswa dapat mengidentifikasikan lembaga keuangan yang bergerak di bidang jasa pertanggungan resiko

PG Mudah

Mudah

Mudah

Sedang

Sedang

mudah

Sedang

mudah

Sedang

Sedang

Sedang

1

2

3

18

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

2 XI/1 4.2.Mendeskripsikan perdagangan internasional dan

Perdagangan Internasional

Siswa dapat mengidentifikasi sebab-sebab terjadinya perdagangan internasional

Sedang 14,15

Page 2: KISI EKO 9

dampaknya terhadap perekonomian Indonesia

Disajikan daftar sumber devisa siswa dapat menentukan sumber-sumber dari Devisa yang diperoleh suatu negara

Disajikan ilustrasi tentang kebijakan pemerintah siswa dapat mengidentifikasi macam-macam kebijakan perdagangan internasional

Siswa dapat menyebutkan transaksi-transaksi dalam neraca pembayaran

Sedang

sedang

16

17

19

Page 3: KISI EKO 9

Soal Pilihan Ganda

1. Barter adalah pertukaran antara barang dengan barang, yang terjadi pada

kehidupan manusia yang masih primitif. Menurut kalian syarat utama terjadinya

pertukaran barter adalah ....

a. barang yang ditukarkan harus berkualitas

b. barang yang ditukarkan harus sejenis

c. nilai barang yg ditukarkan sama

d. mereka saling membutuhkan

2. Pada jaman primitif kehidupan manusia masih sangat sederhana, kebutuhan bisa

terpenuhi dengan mengandalkan alam sekitarnya dan juga bisa dengan sistem

barter. Manusia pada jaman primitif melakukan pertukaran barter dengan

tujuan ....

a. mendapatkan barang berkualitas

b. mendapatkan barang yang banyak

c. untuk memenuhi kebutuhan

d. untuk mencapai kemakmuran

3. Pertukaran barter dalam perkembanganya ternyata menyulitkan karena dalam

barter antara barang yang satu dengan barang yang lain ....

a. sama nilainya  

b. tidak sama nilainya     

c. sama besar dan fungsinya

d. sama bentuk dan jenisnya

4. Perhatikan tabel di bawah ini !

N

O

Sifat Benda

1 Mudah disimpan

2 Disenangi orang

3 Bernilai tetap

4 Jumlah tidak terbatas

5 Sukar dibawa

6 Mudah dibagi-bagi

Menurut tabel di atas benda yang dapat dijadikan uang ditunjukkan nomor ....

Page 4: KISI EKO 9

a. 1,2,3,4            

b. 1,2,3,5             

c. 1,2,3,6

d. 1,3,4,6

5. Seseorang yang mempunyai tanah di suatu daerah kemudian ia menjual tanah

tersebut untuk dibelikan tanah di daerah lain, maka uang tersebut berfungsi

sebagai…

a. alat pembayaran

b. alat tukar

c. penunjuk harga

d. alat pemindah kekayaan

6. Nilai uang yang diukur dari kemampuan uang untuk dapat ditukarkan dengan

sejumlah barang atau jasa disebut dengan…

a. nilai nominal

b. nilai intrinsik

c. nilai riil

d. nilai tambah

7. Di bawah ini yang bukan merupakan alasan (motif) orang suka memegang uang,

adalah sebagai berikut …

a. untuk berjaga-jaga.

b. untuk bertransaksi.

c. untuk berbelanja.

d. untuk berspeklasi.

8. Menurut UU No. 10 tahun 1998 tentang perbankan yang dimaksud dengan bank

adalah adalah ...

a. lembaga tempat menerima kredit dari masyarakat dan tempat menyimpan

uang

b. badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam rangka

meningkatkan taraf hidup rakyat

c. badan usaha sebagai penunjang pelaksana pembangunan nasional dalam

rangka meningkatkan pertumbuhan ekonomi

d. badan usaha yang memberi kredit dan menciptakan uang giral

9. Perhatikan daftar berikut ini !

Page 5: KISI EKO 9

NO TUGAS BANK

1 Menetapkan dan melaksanakann kebijaksanaan moneter

2 Menghimpun dana dan menyalurkan pada masyarakat

3 Menerbitkan surat pengakuan hutang

4 Mengatur dan menjaga kelancaran sistem pembayaran

5Tempat penukaran uang asing

6 Mengatur dan mengawasi bank.

Dari daftar di atas yang termasuk tugas pokok bank sentral terdapat pada

nomor ....

a. 1,2, dan 4

b. 1,4, dan 6

c. 2, 5 dan 6

d. 3, 4 dan 6

10. Kegiatan penagihan oleh bank atas perintah dari pihak tertentu pada pihak lain

melalui surat-surat berharga disebut ....

a. inkaso

b. traveler’s cheque

c. bank garantie

d. transfer

11. Simpanan yang penarikannya hanya dapat dilakukan menurut syarat tertentu

yang disepakati, tetapi tidak dapat ditarik dengan cek, bilyet giro dan atau yang

lainnya yang dipersamakan dengan itu disebut ….

a. tabungan

b. premi

c. deposito

d. asuransi

12. Perusahaan Asuransi merupakan perusahaan yang bergerak di bidang

pertanggungan risiko. Untuk menjalankan kegiatanya nasabah diwajibkan

memberikan iuran untuk sebuah pertanggunan resiko pada asuransi yang

disebut dengan ....

a. retribusib. polis

Page 6: KISI EKO 9

c. setoran d. premi

13. Lembaga keuangan berikut yang bergerak di bidang penjaminan risiko adalah...

a. Perusahaan Pegadaian

b. Perusahaan Asuransi

c. Perusahaan Leasing

d. Koperasi Kredit

14. Negara-negara maju banyak mengimpor bahan baku dari negara-negara

berkembang seperti Indonesia. Dari kalimat tersebut, hal yang menjadi

penyebab terjadinya perdagangan Internasional adalah …

a. selera masyarakat akan produk luar negeri

b. pemaksimalan keuntungan

c. perbedaan teknologi

d. keadaan alam

15. Perhatikan hal-hal berikut!(1) Tukar menukar barang jasa(2) Mempercepat pertumbuhan ekonomi(3) Hasil produksi yang berbeda(4) Perbedaan sumber daya alamyang merupakan sebab timbulnya perdagangan internasional adalah …a. 1 dan 2b. 1 dan 3c. 2 dan 3d. 3 dan 4

16. Perhatikan kegiatan di bawah ini.1) Ekspor Barang2) Hibah dari Negara asing3) TKI yang berkerja di luar negeri4) Membayar bunga dan cicilan utang luar negeri5) Menyeimbangkan neraca pembayaranBerdasarkan pernyataan di atas, yang merupakan sumber devisa adalah …a. 1, 2, dan 3b. 1, 3, dan 4c. 2, 3, dan 4d. 2, 4, dan 5

17. Amerika Serikat sedang mengalami krisis ekonomi. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, pemerintah Amerika Serikat menghemat pengeluaran Negara. Salah satu penerapan atas kebijakan tersebut adalah pengurangan barang impor, termasuk tekstil dari Indonesia. Kebijakan pemerintah Amerika Serikat atas pengurangan barang impor termasuk kebijakan …

Page 7: KISI EKO 9

a. Larangan imporb. Diskriminasi hargac. Larangan ekspord. Kuota

Soal Uraian

18. Jelaskan melalui gambar tahab-tahab sejarah uang!

19. Jelaskan 4 transaksi dalam neraca pembayaran!

Jawab :

18.

19.

1. Transaksi kredit: transaksi yang menimbulkan hak untuk menerima pembayaran dari luar negeri.

2. Transaksi debit: transaksi yang menimbulkan kewajiban untuk membayar ke luar negeri.

3. Transaksi berjalan (current accunt): transaksi yang meliputi barang-barang dan jasa.

4. Transaksi kapital: transaksi yang menyangkut investasi modal dan emas.

BARTER UANG BARAN

G

UANG