kewirausahaan

6
Daftar Isi Nama Klinik Alamat Klinik Latar Belakang Klinik Visi dan Misi Klinik Bidang Usaha Manajemen Strategi dan Proyeksi Pemasaran Strategi Pemasaran Rencana Operasional Lokasi Fasilitas Proyeksi finansial Worst case scenario Pendanaan dan Kerjasama Penutup Rancangan Klinik Nama Klinik Klinik ini akan dinamakan Klinik Rawat Gigi Maju Bersama Alamat Klinik Klinik ini berlokasi di JL. Maju Mandiri No 14 Puncak Pegunungan Bamega Kotabaru Latar Belakang Klinik Klinik Rawat Gigi Maju Bersama berdiri atas keprihatinan terhadap masalah kurangnya tenaga kesehatan di bidang gigi dan rongga mulut diatas pegunungan ini. Makin banyak sekarang penduduk pindah keatas pegunungan karena di keadaan diperkotaan sudah sangat tercemar oleh asap pabrik, asap kendaraaan, sampah dimana-mana, dan lainnya. Suhu diperkotaan jauh lebih panas daripada dipegunungan, serasa tiga kali lipat daerah pegunungan.

Transcript of kewirausahaan

Daftar Isi Nama KlinikAlamat KlinikLatar Belakang KlinikVisi dan Misi KlinikBidang UsahaManajemenStrategi dan Proyeksi PemasaranStrategi PemasaranRencana OperasionalLokasiFasilitasProyeksi finansialWorst case scenarioPendanaan dan KerjasamaPenutup

Rancangan KlinikNama KlinikKlinik ini akan dinamakan Klinik Rawat Gigi Maju BersamaAlamat KlinikKlinik ini berlokasi di JL. Maju Mandiri No 14 Puncak Pegunungan Bamega KotabaruLatar Belakang KlinikKlinik Rawat Gigi Maju Bersama berdiri atas keprihatinan terhadap masalah kurangnya tenaga kesehatan di bidang gigi dan rongga mulut diatas pegunungan ini. Makin banyak sekarang penduduk pindah keatas pegunungan karena di keadaan diperkotaan sudah sangat tercemar oleh asap pabrik, asap kendaraaan, sampahdimana-mana, dan lainnya. Suhu diperkotaan jauh lebih panas daripada dipegunungan, serasa tiga kali lipat daerah pegunungan.Masih belum ada klinik khusus perawatan gigi di daerah ini , sehingga sangat bisa menjamin kesuksesan bila didirikan klinik rawat gigi secepatnya. Aspek-aspek mendukung pembuatan study kelayakan ini snagat diperlukan dalam langkah awal pendirian usaha ini.Prevalensi karies gigi daerah pegunungan ini setelah dilakukan survey pendahuluan ternyata cukup tinggi yaitu 65 % anak-anak menderita karies (gigi berlubang). Usaha pembukaan klinik ini juga membantu pemerintah dalam hal kesehatan gigi dan mulut masyarakat Indonesia.Visi dan Misi KlinikVisi : Gigi bersih dan sehat masyarakat Pegunungan Bamega KotabaruMisi :-Mencegah karies sejak dini untuk anak-anak dibwah 5 tahun-Memperbaiki gigi masyarakat pegunungan-Melestarikan alam di pegunungan-Selalu mengutamakan tindakan preventif pada masyrakatBidang UsahaKlinik Rawat Gigi Maju bersama bergerak di bidang jasa dan layanan kesehatan gigi masyarakat, dengan mengedepankan upaya pencegahan datangnya suatu penyakit gigi dan memperbaiki gigi yang sudah rusak semaksimal mungkin. Beberapa usaha yang akan kami kembangkan yaitu :-Usaha jasa perawatan dan pengobatan gigi masyrakat-Usaha penjualan alat-alat bantu perawatan gigi putih dan bersihManajemen

Komponen organisasional yang diterapkan adalah :-Satu orang Direktur Utama dan wakil direktur, berperan sebagai seorang direktur dan juga sebagai seorang dokter gigi yang memberikan pelayanan jasa kepada masyarakat pegunungan Bamega Kotabaru. Direktur bertanggung jawab penuh terhadap perkembangan klinik, perawatan gigi pasien, menciptakan sistem pemasaran, membantu dalam proses penjualan.-Satu orang Administrasi dan Keuangan, bertanggung jawb menccatat transaksi dan dokumentasi, serta menganalisa keuangan. Administrasi & Keuangan mendaptkan bayaran sebsar Rp. 1.500.000,- perbulan dengan masa kerja 25 hari.-Satu orang Manajer Penjualan dan Pemasaran,bertanggung jawab dalam kelancaran distibusi pasta gigi, perluasan pasar, perumusan sistem pemasran, menangani malah perizinan, menguasai dalam pelayanan keluhan pelanggan dan pasien. Manajer ini mendapatkan bayaran sebesar Rp. 1.500.000,- perbulan dengan masa kerja 25 hari.Strategi dan Proyeksi PemasaranStrategi Pemasaran-Sebelum menjalankan klinik, setidaknya mendapatkan konfirmasi minat masyarakat dalam hal kesehatn gigi. Penyuluhan awal sangat penting guna untuk menarik minta masyarakat.-Mempromosikan produk pasta gigi dan sikat gigi dan mempraktekan cara menggosok gigi yang benar kepada masyarakat.-Mengadakan pemeriksaan gigi gratis dan pengobatan gratis dalam kuota yang kecil.-Selalu menjaga keramahan dan selalu bersikap sopan kepada pelanggan maupun pasien.Rencana OperasionalLokasiKlinik Rawat Gigi Maju Bersama proyeknya akan di bangun di JL. Maju Mandiri No 14 Puncak Pegunungan Bamega Kotabaru. Lokasinya sangat lah strategis karena berada di atas puncak yang terlihat oleh semua orang di desa. Pemukiman masyarakat berada di tempat yang lebih rendah dari klinik. Luas bangunan sekitar 100 m2berdiri diatas lahan seluas 125 m2.FasilitasSebagian besar fasilitas yang diperlukan untuk operasional klinik untuk menunjang terbentuknya sebuah klinik gigi adalah :-Dental chair (kursi gigi)-Alat-alat diagnostik-Alat-alat kedoteran gigi : Alat-alat dasar kedokteran gigi, Konservasi, orthodonsi, ektaksi gigi, pedodonsi,alat-alat bedah, dll.-Alat rontgen gigi-Instalasi Air-Listrik yang cukup-Seragam operasional-Lemari kaca besar buat jualan-Obat-obatan generik-Kursi tunggu yang nyamanProyeksi FinansialLaba dihitung dari selisih omset satu tahun dikurangi biaya produksi selama setahun. Profit investasi didapatkan dari laba dikurangi laba ditahan (20% dari laba).Worst Case ScenarioWorst case scenario yang diperkirakan ada 2 kemungkinan, yaitu :Kondisi pasien minimumApabila jumlah pasien tidak sesuai dengan diharapkan, maka kondisi penjualan minimum harus diupayakan sehingga biaya pengeluaran pembelian bahan-bahan kedokteran gigi bisa tertutupi.Over capacityOver capacity terjadi apabila pasien terlalu banyak sedangkan tenaga kesehatan diklinik itu tyerbatas, sehingga bisa menyebabkan ketidakpuasan pasien dan pelanggan klinik.Pendanaan dan KerjasamaTotal modal yang dibutuh kan untuk pembukaan klinik ini adalahRp. 500.000.000,-yang berupa investasi tunai sebsarRp. 200.000.000,-dan diharapkan bantuan dari pemerintah, PT Arutmin, dan PT Pertamina mencapaiRp. 300.000.000,-.Kami mengharapkan dana tersebut diperoleh dari :Pemerintah Pusat daerah KotabaruPT Arutmin KotabaruPT Pertamina KotabaruBagi investor, profit sharing dibagi dari profit investasi (80 % dari laba bersih). Dari presentasi bagi hasil untuk pihak manajemen dan investor.

PenutupDemikian proposal ini kami susun untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.Dokumen ini dibuat sebagai proposal study kelayakan yang kami harap bisa diterima dan dipenuhi dana-dananya.Atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terimakasih.Kotabaru, 5 September 2012

Tim PenggagasDirektur Klinik Maju Bersama