KERANGKA KONSEP B16 SKE B T4.doc

download KERANGKA KONSEP B16 SKE B T4.doc

of 2

Transcript of KERANGKA KONSEP B16 SKE B T4.doc

KERANGKA KONSEP

Dislipidemia

Plaque aterosclerosis

Aliran darah lebih cepat melalui lumen yang lebih kecil

Stenosis pembuluh darah

Meningkatnya turbulensi di sekitar penyumbatan

Plaque rupture

Emboli menyumbat pembuluh darah

Tekanan darah meningkat (160/ 100 mmHg)

Oklusi pembuluh darah diotak

Iskemik pada otak

Otak kehilangan suplai O2 dan nutrisi

Stroke

Kerusakan jaringan saraf

Disfungsi serebri

Efek neurotoksik

lesi di UMN (korteks serebri hemisferium sinistra di susunan piramidalis dan ekstrapiramidalis

Kematian sel karena apoptosis

Gangguan neurotransmitter

Defisiensi asetilkolin

Gerakan motorik volunter akan hilang pada sisi kontralateral

Hilangnya komunikasi sinaps

Penurunan tonus otot

Hemiparese dextra spastik

Demensia vaskular

2 bulan: lupa cara membuat masakan yang biasa dibuat

1 bulan: lupa jalan pulang

Akhir- akhir ini: lupa mandi dan tidak mengenali anggota keluarga