KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

33

Transcript of KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

Page 1: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 1/33

Page 2: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 2/33

1

• Pengertian Distribusi Binomial 

• Ciri – Ciri Distribusi Binomial 

2

• Distribusi Binomial Persitiwa 

• Distribusi Binomial Kumulatif 

3

• Ragam Distribusi Binomial 

• Distribusi Binomial Negatif 

Page 3: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 3/33

Distribusi binomial adalah distribusi probabilitaspeubah acak diskret (nilainya berupabilangan cacah, dapat dihitung danterhingga ) yang berasal dari percobaanbinomial yaitu suatu proses Bernoulli yangdiulang sebanyak n kali dan saling bebas.DISTRIBUSI MERUPKAN HASIL PERHITUNGANJUMLAH SUKSES DALAM SEJUMLAHPERCOBAAN TERTENTU.

Daftar Isi 

Page 4: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 4/33

 

Hasil setiap percobaan dapat dikategorikan ke dalam 2 kelas, misal :

› "BERHASIL" atau "GAGAL"; 

› "YA" atau "TIDAK";

Peluang berhasil / sukses dinyatakan dengan p dan dalam setiappercobaan nilai p tetap. peluang gagal dinyatakan dengan q,

dimana q = 1 - p. Percobaan yang berulang bersifat SALING BEBAS

Percobaan tersebut dilakukan berulang-ulang sebanyak n kali /harus tertentu (Ronald E. Walpole).

Nilai n < 20 dan p > 0.05,,, n bulat > 0; p (0 ≤ p ≤ 1) 

Percobaannya besifat independen, artinya peristiwa dari suatu

percobaan tidak mempengaruhi atau dipengaruhi peristiwa dalam

percobaan lainnya.Daftar Isi 

Page 5: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 5/33

Seorang mahasiswa menghadapi 6 pertanyaan

pilihan berganda, setiap pertanyaan memiliki 5

alternatif jawaban. Jika dalam menjawab

pertanyaan, mahasiswa tersebut bespekulasi

maka probabilitas menjawab pertanyaan adalah1) untuk menjawab benar, P(B) = 1/5

2) untuk menjawab salah, P(S) = 4/5

Page 6: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 6/33

Misalkan susunan 5 jawaban benar adlah B B B B B maka:

Kemungkinan lain susunan 5 jawaban benar adalah B B B S B B, sehingga:

Ternyata probabilitas 5 jawaban benar dari 6 pertanyaan adalah sama untuk susuna

manapun. Banyaknya kemungkinan susunan 5 benar dan 1 salah dicari dengan

menggunakan rumus kombinasi.

susunan6

)!56(!5

!6 

)!(!

!5656

 xn x

nC 

5

4

5

1

5

1

)S()B()B(

 

54

51 

5

1

5

1

5

1

B)()B()B(

 

)SBBBBB(

15

PPPPPPP

  

  

  

  

51

51

54

)B()B()S(

 

5

4

5

51

51

51

B)()B()B(

 

)BBSBBB(

15

PPPPPPP

 

  

  

  

 

Page 7: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 7/33

Untuk menentukan probabilitas menjawab 5 pertanyaan benar (P(5)) adalah dengan

menjumlahkan probabilitas dari kombinasi banyaknya susunan jawaban benar 6C 5 = 6

susunan. Karena probabilitas setiap susunan adalah sama maka probabilitas menjawab

5 pertanyaan benar (P(5)) dapat dihitung dengan mengalikan 6C 5 dengan probabilitas

salah satu susunannya.

00154,0

)5(15

5

4 .

5

1 .56

 

  

  

  

 C P

Jumlah JawabanBenar  P(x) 

0123

456 

0,26210,39320,24580,0819

0,01540,00150,0001 

Jumlah  1,0000 

Tabel Ditribusi Binomial menjawab dengan Benar

Page 8: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 8/33

 

dimana : x = 0,1,2,3,.....,nn = banyaknya percobaan x = banyaknya peristiwa sukses

p = probabilitas peristiwa suksesq = probabilitas peristiwa gagal , dimana

q = 1 - p dalam setiap percobaan

b(x;n,p) = nc x p xqn-x 

Page 9: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 9/33

Catatan :

Agar anda mudah dalam membedakanp dengan q, anda harus dapatmenetapkan mana kejadian SUKSES dan

mana kejadian GAGAL. Anda dapatmenetapkan bahwa kejadian yangmenjadi pertanyaan atau ditanyakan adalah = kejadian SUKSES. 

1

Page 10: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 10/33

1. Tentukan peluang mendapatkan "MATA 1“ muncul

3 kali pada pelemparan 5 kali sebuah dadusetimbang!

Kejadian sukses/berhasil = mendapat "MATA 1"

 x = 3, n = 5 pelemparan diulang 5 kali

p = , q = 1 - =

= = 10 0.003215...= 0.03215...

1

6

61

6

165

n-x xn

 x qpC b(x;n,p)

2

6

53

615

361 )()(53  C ) ,;b(

5

2

6

5 !2!3

!5

Page 11: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 11/33

2. Peluang seorang mahasiswa membolosadalah 6:10, jika terdapat 5 mahasiswa,

berapa peluang terdapat 2 orangmahasiswa yang tidak membolos?

Kejadian yang ditanyakan KejadianSUKSES = TIDAK MEMBOLOS

Yang diketahui peluang MEMBOLOS

q 6 : 10 = 0.60

p = 1 - q = 1 - 0.60 = 0.40

 x = 2, n = 5 b(x = 2; n = 5, p = 0.40) = ....................

Page 12: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 12/33

Berdasarkan data biro perjalanan PT Mandala Wisata air, yangkhusus menangani perjalanan wisata turis manca negara, 20% darituris menyatakan sangat puas berkunjung ke Indonesia, 40%menyatakan puas, 25% menyatakan biasa saja dan sisanya

menyatakan kurang puas. Apabila kita bertemu dengan 5 orangdari peserta wisata turis manca negara yang pernah berkunjung keIndonesia, berapakah probabilitas :

1. Paling banyak 2 diantaranya menyatakan  sangat puas 

2. Paling sedikit 1 di antara menyatakan kurang puas 

3. Tepat 2 diantaranya menyatakan biasa saja4. Ada 2 sampai 4 yang menyatakan puas

Page 13: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 13/33

Jawab :

X ≤ 2 

Lihat tabel dan lakukan penjumlahan sebagaiberikut :b(x; n, p) = b(0; 5, 0.20) + b(1; 5, 0.20) + b(2; 5, 0.20) =

0.32768 + 0.40960 + 0.20480 = 0.94208 ataub(x=0) = 5C0 (0.20)0 (0.80)5 = 0.32768b(x=1) = 5C1 (0.20)0 (0.80)4 = 0.40960b(x=2) = 5C2 (0.20)0 (0.80)3 = 0.20480

---------------------------------------------------- +Maka hasil x = 2 adalah = 0.94208

1.

LIHAT TABEL 

Page 14: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 14/33

X = 2

b(2; 5, 0.25) = 0.2637 

14

X ≥ 1 

Lihat tabel dan lakukan penjumlahan sebagaiberikut :b(1; 5, 0.15) + b(2; 5, 0.15) + b(3; 5, 0.15) + b(4;5, 0.15) + b(5; 5, 0.15) =0.3915 + 0.1382 + 0.0244 + 0.002 + 0.0001 =

0.5562

2.

3.

LIHAT TABEL 

Page 15: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 15/33

15

X = 2 X = 4

Lihat tabel dan lakukanpenjumlahan sebagai

berikut :b(2; 5, 0.40) + b(3; 5, 0.40)+ b(4; 5, 0.40) = 0.3456 +0.2304 + 0.0768 = 0.6528 

4.

LIHAT TABEL 

Page 16: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 16/33

Analisis masing-masing point :

1. Sebanyak paling banyak 2 dari 5 orang dengan jumlah 0.94208 atau 94,28% yang menyatakansangat puas adalah sangat besar.

2. Paling sedikit 1 dari 5 orang (berarti semuanya)dengan jumlah 0,5563 atau 55,63% yang

menyatakan kurang puas dapat dikatakan cukupbesar (karena lebih dari 50%).

3. Tepat 2 dari 5 orang yang menyatakan biasa sajadengan jumlah 0,2637 atau 26,37% adalah kecil(karena dibawah 50%).

4. Ada 2 sampai 4 yang menyatakan puas dengan jumlah 0,6528% atau 65,28% dapat dikatakancukup besar.

Page 17: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 17/33

17

Analisis keseluruhan :

Presentase 

Jika diambil persentase terbesar tanpa memperhatikan jumlah X, maka

persentase terbesar ada di pointpertama (1) yaitu 94,28% yangmenyatakan sangat puas. Hal tersebutmenandakan banyak turis manca

negara yang sangat menyukaiIndonesia.

Page 18: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 18/33

18

Nilai X Jika dilihat dari jumlah X, maka perlu

diperhatikan point kedua (2). Jumlah Xadalah paling sedikit 1 dari 5 orang (berarti

X>=1) yaitu 55,63% yang menyatakankurang puas. Hal tersebut berarti kelima(semua) turis manca negara kurang puas

terhadap kunjungannya ke Indonesia.

Daftar Isi 

Page 19: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 19/33

Adalah probabilitas dari peristiwa binomial

lebih dari satu sukses.

)(...)2()1()0(

)(

PBK

0

0

n X P X P X P X P

 x X P

q pC 

n

 x

n

 x

 xn x xn

Page 20: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 20/33

Sebanyak 5 mahasiswa akan mengikuti ujian sarjana dan diperkirakan probailitas

kelulusannya adalah 0,7. Hitunglah probabilitas:

a. Paling banyak 2 orang lulus!

b. Yang akan lulus antara 2 sampai 3 orang!

c. Paling sedikit 4 di antaranya lulus!

Penyelesaian:

a. n = 5;  p = 0,7 q = 0,3  x = 0,1 dan 2P( X   2) = P( X = 0) + P( X = 1) + P( X = 2)

= 1(0,7)0 (0,3)5 + 5(0,7)1 (0,3)4 + 10(0,7)2 (0,3)3

= 0,16

b. n = 5;  p = 0,7 q = 0,3  x = 2 dan 3

P(2   X   3) = P( X = 2) + P( X = 3)

= 10(0,7)2 (0,3)3 + 10(0,7)3 (0,3)2

= 0,44

c. n = 5;  p = 0,7 q = 0,3  x = 4 dan 5

P( X   4) = P( X = 4) + P( X = 5)

= 5(0,7)4 (0,3)1 + 1(0,7)5 (0,3)0

= 0,53

Page 21: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 21/33

 x

 pn xb pnr  B

0

),;(),;(B(r=1;n=2,p=0.30) = 0.9100

Page 22: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 22/33

Warna mesin cuci yang diproduksi oleh PT.Makmur Jaya adalah putih dan merah.Suatu rumah tangga memesan 2 mesincuci tersebut dan pengirimannya dilakukan2 kali. Berapa probabilitas ?

1. Ke-2 mesin cuci berwarna merah

2. Ke-2 mesin cuci berwarna putih

3. Berwarna merah minimal 1

Kerjakan dengan Tabel Distribusi Binomial danTabel Distribusi Binomial Kumulatif !!!!

Page 23: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 23/33

Tabel disrtribusi binomialp = ½, q = ½, dan n=2

X = banyaknya mesin cuci yang berwarnamerah.Dari tabel distribusi binomial :Nilai x 0 1 2

Probabilitas 0,2500 0,5000 0,25001. Probabilitas ke-2 mesin berwarna merah

dapat ditentukan x=2, P=0,25002. Probabilitas ke-2 mesin berwarna putih

dapat ditentukan x=0, P=0,25003. Probabilitas berarna merah minimal 1

dapat ditentukan dengan nilai x=1ditambah nilai x = 2. sehingga 0,5000 +0,2500 = 0, 7500

Page 24: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 24/33

Tabel Distribusi Binomial Kumulatif

p = ½, q = ½, dan n=2

X = banyaknya mesin cuci yang berwarna

merah.Dari tabel distribusi binomial :

Nilai x 0 1 2

Probabilitas 0,2500 0,7500 1,0000

1. Probabilitas ke-2 mesin berwarna merahP(x=2) – P(x=1) = 1,0000- 0,7500= 0,2500

2. Probabilitas ke-2 mesin berwarna putih

P(x=2) – P(x=1) = 1,0000- 0,7500= 0,2500

3. Probabilitas berwarna merah minimal 1:

{P(x=1) – P(x=0)+ P(x=2) – P(x=1)} = {0,7500-0,2500}+{1,0000- 0,7500}= 0,7500

Daftar Isi 

Page 25: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 25/33

Distribusi binomial memiliki rata-rata, variansi, standar deviasi, keofisien

kemiringan, dan koefisien keruncingan sebagai berikut:

a.  Mean  pn    

b. 

Variansi q pn

2  

 

c.  Simpangan Baku npq    

d.  keofisien kemiringannpq

 pq 3

    

e.  koefisien keruncingannpq

 pq613

4

    

Page 26: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 26/33

26

Contoh Ragam Distribusi Binomial :

Suatu distribusi binomial memilikiTentukan nilai rata-rata, varians, dan simpangan

bakunya.

Penyelesaian:

4

3 ,4

1 ,6 q pn

5,1

4

16

)μ(rataRata

pn

125,1

4

3

4

16

)σ(Varians2

q pn

06,1

125,1

)σ(bakuSimpangan

q pn

Daftar Isi 

Page 27: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 27/33

Suatu distribusi binomial negatif dibentuk oleh suatueksperimen yang memenuhi kondisi-kondisi berikut:› Eksperimen terdiri dari serangkaian percobaan yang

saling bebas›

Setiap percobaan (trial) hanya dapat menghasilkan satudari dua keluaran yang mungkin, sukses atau gagal› Probabilitas sukses p, dan demikian pula probabilitas

gagal q = 1 - p selalu konstan dalam setiap percobaan(trial)

› Eksperimen terus berlanjut (percobaan terus dilakukan)

sampai sejumlah total k sukses diperoleh, dimana k berupa bilangan bulat tertentu› k bulat > 0; p (0 ≤ p ≤ 1)

Jadi pada suatu eksperimen binomial negatif,  jumlahsuksesnya tertentu sedangkan   jumlah percobaannya yangacak.

Page 28: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 28/33

Variabel random X = banyaknya usaha

untuk memperoleh k sukses

Variabel random binomial negatif X dapat juga didefinisikan sebagai banyaknyagagal sebelum memperoleh k sukses

Page 29: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 29/33

Variabel random X = banyaknyausaha untuk memperoleh k sukses

Variabel random binomial negatif Xdapat juga didefinisikan sebagaibanyaknya gagal sebelum

memperoleh k sukses

Page 30: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 30/33

1. Probabilitas produk cacat adalah 0,1.

Jika produk diambil satu per satu,probabilitas ditemukannya produk yang

cacat yang ketiga pada pengambilankelima?

2. Probabilitas produk cacat adalah 0,1.

Jika produk diambil satu per satu,probabilitas terambilnya produk baik (tidak cacat) sebanyak dua sebelummenghasilkan produk cacat ketiga?

Page 31: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 31/33

1. Jadi :

2. Jadi :

Page 32: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 32/33

Daftar Isi 

Page 33: KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial

5/13/2018 KELOMPOK 1-Dstribusi Binomial - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kelompok-1-dstribusi-binomial 33/33

SOAL