KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK...

79
BIMBINGAN TEKNIS CALON TIM PENILAI DAERAH JABATAN FUNGSIONAL PENGAWAS SEKOLAH DIREKTORAT PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN DITJEN GURU DAN TENDIK MEDAN APRIL 2016 KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: IMPLEMENTASI JABATAN FUNGSIONAL PENGAWAS SEKOLAH BERDASARKAN PERMENNEGPAN DAN RB NOMOR 21 TAHUN 2010 DAN ETIKA TIM PENILAI DRA. GARTI SRI UTAMI, M. Ed. DIREKTUR PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN DITJEN GURU DAN TENDIK KEMDIKBUD

Transcript of KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK...

Page 1: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

BIMBINGAN TEKNIS CALON TIM PENILAI DAERAH JABATAN FUNGSIONAL PENGAWAS SEKOLAH DIREKTORAT PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN DITJEN GURU DAN TENDIK

MEDAN APRIL 2016

KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: IMPLEMENTASI JABATAN FUNGSIONAL PENGAWAS SEKOLAH

BERDASARKAN PERMENNEGPAN DAN RB NOMOR 21 TAHUN 2010 DAN ETIKA TIM PENILAI

DRA. GARTI SRI UTAMI, M. Ed.

DIREKTUR PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN

DITJEN GURU DAN TENDIK KEMDIKBUD

Page 2: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

1. UU NO. 14 TAHUN 2005

2. PP NO. 16 TAHUN 1994 JO NO. 40 TAHUN 2010

3. PP. NO. 99 TAHUN 2000 JO NO. 12 TAHUN 2003

4. PP. NO. 9 TAHUN 2003

5. PP NO. 19 TAHUN 2005

6. PP NO. 74 TAHUN 2008

7. PP NO. 53 TAHUN 2010

8. PERMENPAN DAN REFORMASI BIROKRASI NO.21 TAHUN 2010

9. PERATURAN BERSAMA MENDIKNAS DAN KEPALA BKN NO.

10. 01/III/PB/2011 DAN NO. 6 TAHUN 2011

11. PERMENDIKBUD NO. 143 TAHUN 2014 TENTANG JUKNIS JABATAN FUNGSIONAL PENGAWAS SEKOLAH

2

JABATAN FUNGSIONAL PENGAWAS SEKOLAH

Page 3: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

1. Sebelum Tahun 1996, Pengawas Sekolah adalah jabatan struktural eselon III.b

2. Ditetapkan sebagai jabatan fungsional tertentu dengan angka kredit pada tahun 1996, dengan Keputusan MENPAN Nomor 118 Tahun 1996 tentang Jabatan Fungsional Pengawas Sekolah dan Angka Kreditnya

3. Revisi pertama Tahun 2001: Keputusan MENPAN Nomor 91/KEP/M.PAN/10/2001, namun Mendikbud mengusulkan perubahan beberapa Pasal kepada Menpan, antara lain terkait masih adanya pengawas sekolah dengan pendidikan DII/AII.

Page 4: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

4. Keputusan MENPAN Nomor 91/KEP/M.PAN/10/2001 belum dilakukan perubahan oleh Menpan, sehingga peraturan pelaksanaannya (juklak dan juknis tidak pernah disusun).

5. Kemdikbud sebagai instansi pembina tidak menerapkan Keputusan MENPAN Nomor 91/KEP/M.PAN/10/2001 tersebut.

6. PP Nomor 19 Tahun 2005 tentang SNP menyatakan antara lain kualifikasi minimal PTK adalah S1/DIV

7. Revisi kedua: Permennegpan dan RB Nomor 21 Tahun 2010. Perangkat pelaksanaan: Juklak: Peraturan Bersama Mendiknas dan Kepala BKN dan Juknis: Permendikbud.

Page 5: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

PERUBAHAN KEDUA KETENTUAN JABATAN FUNGSIONAL PENGAWAS SEKOLAH MENCAKUP SUBSTANSI:

JENJANG JABATAN DAN PANGKAT

KEGIATAN UNSUR UTAMA DAN PENUNJANG

RINCIAN TUGAS POKOK

ANGKA KREDIT YANG HARUS DIPENUHI UNTUK KENAIKAN JABATAN/PANGKAT

SYARAT PENGANGKATAN

SANKSI

KETENTUAN PERALIHAN

5

Page 6: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 1

1. Pengawas Sekolah adalah PNS yang diberi tugas, tanggung jawab, dan wewenang secara penuh oleh pejabat yg berwenang untuk melaksanakan pengawasan akademik dan manajerial pada satuan pendidikan.

2. Satuan Pendidikan: TK/RA; SD/MI; SMP/MTS; SMA/MA; SMK/MAK; SLB ATAU BENTUK LAIN YANG SEDERAJAT.

3. Empat kegiatan pengawasan:

A. menyusun program pengawasan;

b. melaksanakan program pengawasan;

c. evaluasi hasil pelaksanaan program, dan

d. melaksanakan pembimbingan dan pelatihan

profesional guru

6

Page 7: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

1

• TAMAN KANAK-KANAK/RA

2 • SEKOLAH DASAR/MI

3

• RUMPUN MATA PELAJARAN

• PENDIDIKAN LUAR BIASA

• BIMBINGAN KONSELING

4

5

PASAL 3

BIDANG PENGAWASAN

Page 8: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 31 Syarat Pengangkatan *)

a. masih berstatus sebagai guru dan memiliki sertifikat pendidik, pengalaman mengajar paling sedikit 8 tahun atau guru yang diberi tugas tambahan sebagai kepala sekolah/madrasah paling sedikit 4 tahun sesuai dengan satuan pendidikannya masing-masing;

b. berijazah paling rendah Sarjana (S1)/Diploma IV bidang Pendidikan;

c. memiliki keterampilan dan keahlian yang sesuai dengan bidang pengawasan;

d. memiliki pangkat paling rendah Penata, golongan ruang III/c;

e. usia paling tinggi 55 (lima puluh lima) tahun;

f. lulus seleksi calon Pengawas Sekolah;

g. telah mengikuti diklat pelatihan fungsional calon Pengawas Sekolah dan memperoleh STTPP; dan berlaku efektif 1 Januari 2013 (Pasal 47 Juklak)

h. setiap unsur DP3 paling rendah bernilai baik dalam 2 (dua) tahun terakhir.

*) harus memperhatikan Formasi Pengawas Sekolah

Page 9: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 5

Tugas Pokok

MELAKSANAKAN TUGAS PENGAWASAN AKADEMIK DAN MANAJERIAL PADA SATUAN PENDIDIKAN YANG MELIPUTI:

1. PENYUSUNAN PROGRAM PENGAWASAN,

2. PELAKSANAAN PEMBINAAN

3. PEMANTAUAN PELAKSANAAN 8 SNP

4. PENILAIAN

5. PEMBIMBINGAN DAN PELATIHAN PROFESIONAL GURU

6. EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM PENGAWASAN, DAN

7. TUGAS KEPENGAWASAN DI DAERAH KHUSUS.

9

Page 10: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 6

1. Beban kerja Pengawas Sekolah adalah 37,5 jam perminggu,

termasuk pelaksanaan pembinaan, pemantauan, penilaian,

dan pembimbingan di sekolah binaan.

2. Sasaran pengawasan:

SATUAN PENDIDIKAN Σ GURU

TK/RA: 10

SD/MI: 10

60 orang

SMP/MTs: 7

SMA/MA: 7

SMK/MAK: 7

40 orang

Matpel/kelompok

matpel

SLB: 5 40 orang

BIMBINGAN KONSELING 40 orang

3. Untuk daerah khusus, beban kerja paling sedikit 5 satuan

pendidikan secara lintas tingkat satuan dan jenjang

pendidikan

Page 11: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Formasi jabatan fungsional pengawas sekolah ditentukan

berdasarkan beban kerja pengawas sekolah.

a. jumlah seluruh satuan pendidikan di provinsi/

kabupaten/kota dibagi jumlah sasaran pengawasan;

atau

b. jumlah seluruh guru di provinsi/kabupaten/ kota

dibagi sasaran guru yang dibina.

11

Pasal 32 ayat (2)

BEBAN KERJA DAN FORMASI PENGAWAS SEKOLAH

Page 12: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 7

Kewajiban

a. menyusun program pengawasan, melaksanakan program pengawasan, melaksakan evaluasi hasil pelaksanaan program pengawasan dan membimbing dan melatih profesional guru;

b. meningkatkan dan mengembangkan kualifikasi akademik dan kompetensi secara berkelanjutan sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni;

c. menjunjung tinggi peraturan perundang-undangan, hukum, nilai agama dan etika; dan

d. memelihara dan memupuk persatuan dan kesatuan bangsa.

Page 13: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

PENUNJANG TUGAS

PENGAWAS

1. PENDIDIKAN

2. PENGAWASAN AKADEMIK

DAN MANAJERIAL

3. PENGEMBANGAN PROFESI

Pasal 12 Unsur dan Subunsur Kegiatan Pengawas Sekolah

UNSUR UTAMA ≥ 80% UNSUR PENUNJANG ≤ 20%

UNSUR UTAMA: ≥ 80%

Tidak termasuk subunsur Pendidikan Sekolah

Page 14: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

UNSUR UTAMA DAN PENUNJANG TUGAS PENGAWAS (LAMPIRAN I PERMENEGPAN & RB NO. 21 TAHUN 2010)

UNSUR SUBUNSUR

I PENDIDIKAN

(10)

A. Pend. Sekolah dan mendapat ijazah/gelar ( 3)

B. Diklat calon pengawas dan memperoleh STTPP (1)

C. Diklat fungsional dan memperoleh STTP (6)

II Pengawasan

Akademik dan

Manajerial

(33)

A. Penyusunan program (1)

B. Pelaksanaan program (1)

C. Evaluasi hasil pelaksanaan program pengawasan (2)

D. Membimbing dan melatih profesional PS (6)

E. Melaksanakan tugas kepengawasan di daerah khusus (1)

83 KEGIATAN

Page 15: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

UNSUR UTAMA DAN PENUNJANG TUGAS (LAMPIRAN I

PERMENEGPAN & RB NO. 21 TAHUN 2010)

UNSUR SUBUNSUR

III

PENGEMBANGAN

PROFESI

(19)

A. Pembuatan karya tulis dan atau karya

ilmiah di bidang pendidikan formal

/pengawasan (9)

B. Penerjemahan/penyaduran buku dan atau

karya ilmiah di bidang pendidikan formal

/pengawasan (4)

C. Membuat karya inovatif (6)

Page 16: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

UNSUR UTAMA DAN PENUNJANG TUGAS (LAMPIRAN I PERMENEGPAN & RB NO. 21 TAHUN 2010)

UNSUR

SUBUNSUR

III

PENUNJANG

(21)

A. Peran serta dlm seminar/lokakarya di bidang pend formal/pengawasan sekolah (5)

B. Keanggotaan dalam org profesi (2)

C. Keanggotaan dlm tim penilai AK pengawas sekolah (1)

D. Melaks kegiatan pendukung pengawas sekolah (3)

E. Perolehan penghargaan/tanda jasa (6)

F. Memperoleh gelar/ijazah yg tdk sesuai dgn bid yg diampu (4)

Page 17: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

MUDA

III/c: 200

III/d: 300

MADYA

IV/a: 400

IV/b: 550

IV/c: 700

UTAMA

IV/d: 850

IV/e: 1050

G

U

R

U

JENJANG JABATAN DAN PANGKAT PENGAWAS SEKOLAH

Page 18: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 14

Rincian Kegiatan

1. Rincian kegiatan per jenjang jabatan pada tugas pokok

(Muda-8, Madya -10, Utama-12)

2. Kegiatan utama dilaksanakan pada semua jenjang

3. Pengawas sekolah senior membimbing yunior

Pasal 17

Jumlah Angka Kredit Kumulatif untuk

Pengangkatan dan Kenaikan Jabatan/Pangkat

Pasal 19

Kewajiban Melaksanakan Pengembangan

Profesi

Page 19: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

ANGKA KREDIT KUMULATIF MINIMAL

PENGANGKATAN DAN KENAIKAN JABATAN / PANGKAT

PENGAWAS SEKOLAH DENGAN PENDIDIKAN S1/D IV

NO

UNSUR

%

JENJANG JABATAN / GOLONGAN RUANG DAN

ANGKA KREDIT JABATAN FUNGSIONAL PENGAWAS

SEKOLAH

MUDA MADYA UTAMA

III/c III/d IV/a IV/b IV/c IV/d IV/e

I. UNSUR UTAMA

100

100

100

100

100

100

100

A. PENDIDIKAN

1. Pendidikan Formal

2. Diklat fungsional Calon PS dan memperoleh STTPP 3. Diklat fungsional dan memperoleh STTPP

≥ 80%

80

154

232

350

468

586

744 B. Pengawasan Akademik dan Manajerial

C. PENGEMBANGAN PROFESI

6 8 10 12 14 16

II. UNSUR PENUNJANG

PENUNJANG KEGIATAN PENDUKUNG PELAKSANAAN TUGAS PENGAWAS SEKOLAH

≤ 20% 20 40 60 90 120 150 190

JUMLAH 100 % 200 300 400 550 700 850 1.050

Lampiran II

Page 20: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

ANGKA KREDIT KUMULATIF MINIMAL

PENGANGKATAN DAN KENAIKAN JABATAN / PANGKAT

PENGAWAS SEKOLAH DENGAN PENDIDIKAN S2

NO

UNSUR

%

JENJANG JABATAN / GOLONGAN RUANG DAN ANGKA

KREDIT JABATAN FUNGSIONAL PENGAWAS SEKOLAH

MUDA MADYA UTAMA

III/c III/d IV/a IV/b IV/c IV/d IV/e

I. UNSUR UTAMA

150

150

150

150

150

150

150

A. PENDIDIKAN

1. Pendidikan Formal

2. Diklat fungsional Calon PS dan memperoleh STTPP 3. Diklat fungsional dan memperoleh STTPP

≥ 80%

40

114

192

310

428

546

704

B. Pengawasan Akademik dan Manajerial

C. PENGEMBANGAN PROFESI

6 8 10 12 14 16

II. UNSUR PENUNJANG

PENUNJANG KEGIATAN PENDUKUNG PELAKSANAAN TUGAS PENGAWAS SEKOLAH

≤ 20% 10 30 50 80 110 140 180

JUMLAH 100 % 200 300 400 550 700 850 1.050

Lampiran III

Page 21: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

ANGKA KREDIT KUMULATIF MINIMAL

PENGANGKATAN DAN KENAIKAN JABATAN / PANGKAT

PENGAWAS SEKOLAH DENGAN PENDIDIKAN S3

NO

UNSUR

%

JENJANG JABATAN / GOLONGAN RUANG DAN ANGKA KREDIT JABATAN

FUNGSIONAL PENGAWAS SEKOLAH

MUDA MADYA UTAMA

III/c III/d IV/a IV/b IV/c IV/d IV/e

I. UNSUR UTAMA

200

200

200

200

200

200

200

A. PENDIDIKAN

1. Pendidikan Formal

2. Diklat fungsional Calon PS dan memperoleh STTPP 3. Diklat fungsional dan memperoleh STTPP

≥ 80%

74

152

270

388

506

664

B. Pengawasan Akademik dan Manajerial

C. PENGEMBANGAN PROFESI 6 8 10 12 14 16

II.

UNSUR PENUNJANG

PENUNJANG KEGIATAN PENDUKUNG PELAKSANAAN TUGAS PENGAWAS SEKOLAH

≤ 20%

20

40

70

100

130

170

JUMLAH 100 % 200 300 400 550 700 850 1.050

Lampiran IV

Page 22: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 18

(1) Pengawas Sekolah yang memiliki angka kredit melebihi

angka kredit yang ditentukan untuk kenaikan

jabatan/pangkat setingkat lebih tinggi, kelebihan angka

kredit tersebut secara kumulatif diperhitungkan untuk

kenaikan jabatan/pangkat berikutnya.

(2) Pengawas Sekolah yang pada tahun pertama telah

memenuhi atau melebihi angka kredit yang

dipersyaratkan untuk kenaikan pangkat dalam masa

pangkat yang didudukinya, maka pada tahun kedua

wajib mengumpulkan paling kurang 20% angka kredit

dari jumlah angka kredit yang dipersyaratkan untuk

kenaikan jabatan/pangkat setingkat lebih tinggi yang

berasal dari tugas pokok.

Page 23: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 20

Pengawas Sekolah Utama, pangkat Pembina Utama,

golongan ruang IV/e setiap tahun sejak menduduki jenjang

jabatan/pangkatnya wajib mengumpulkan paling kurang 25

(dua puluh lima) angka kredit yang berasal dari tugas pokok.

Pasal 21

Pengaturan Angka Kredit

Karya Ilmiah Yang Dibuat Lebih Dari Satu

Orang

Page 24: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

ANGKA KREDIT PENGEMBANGAN PROFESI YANG DIBUAT BERSAMA (TIM)

1

Apabila 2 orang penulis, maka pembagian

angka kreditnya adalah:

60% penulis utama

40% penulis ke-2

Apabila 3 orang penulis, maka pembagian

angka kreditnya adalah:

50% untuk penulis utama

25% masing-masing penulis ke-2 dan ke-3

2

Apabila 4 orang penulis, maka pembagian

angka kreditnya adalah:

40% untuk penulis utama

20% masing-masing penulis ke-2,ke-3,ke-4

3

Page 25: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 22

PENILAIAN & PENETAPAN ANGKA KREDIT

1. Untuk kelancaran penilaian dan penetapan angka

kredit, Pengawas wajib mencatat dan

menginventarisasikan seluruh kegiatan yang

dilakukan.

2. Penilaian dan penetapan angka kredit terhadap

setiap kegiatan Pengawas Sekolah dilakukan

paling kurang 1 (satu) kali dalam setahun.

3. Penilaian dan penetapan angka kredit bagi

pengawas sekolah yang akan dipertimbangkan

untuk naik pangkat dilakukan 2 kali dlm 1 tahun

yaitu 3 bln sebelum periode kenaikan pangkat

Page 26: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

PERMENNEGPAN & RB NOMOR 21 TAHUN 2010

MENGATUR PENGELOLAAN PENETAPAN

ANGKA KREDIT: PASAL 23

Page 27: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pejabat

Berwenang

Tim

Penilai

Pejabat Pengusul Lingkup Tugas

Mendiknas

atau

pejabat

eselon I

yang

ditunjuk

Tim

Penilai

Pusat

Sesjen Kemenag,

Gubernur/Bupati/Walikota

atau Kadisdik Prop/Kab/

Kota, atau Pimpinan Instansi

Pusat kepada Menteri atau

pejabat eselon I yang

ditunjuk

PS Madya IV/b

s.d. Utama,

IV/e di

lingkungan

instansi pusat

dan daerah

Dirjen

Kementerian

Agama yang

membidangi

pendidikan

Tim

Penilai

Kemenag

Kakanwil Kemenag Propinsi kepada

Sesjen Kemenag

PS. Madya IV/a

di lingkungan

Kanwil

Kemenag

Propinsi

Kepala Kantor

Wilayah

Kemenag

Tim Penilai

Kanwil

Kemenag

Kepala Kantor Kemeneag Kab/Kota

kepada Kakanwil Kemenag Propinsi

PS Muda III/c

dan III/d di

lingkungan

Kantor

Kemenag

Kab/Kota Pembentukan dan Susunan anggota Tim Penilai ditetapkan oleh pejabat

yang berwenang menetapkan angka kredit di setiap instansi .

Page 28: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pejabat

Berwenang

Tim

Penilai

Pejabat Pengusul Lingkup Tugas

Gubenur atau

Kadisdik

Propinsi

Tim

Penilai

Propinsi

Pejabat eselon III yang

membidangi

kepegawaian di

lingkungan Disdik

Propinsi kepada

Gubernur atau

Kadisdik Propinsi

PS Muda III/c s.d.

Madya IV/a di

lingkungan

Propinsi

Bupati/Walikota

atau Kadisdik

Kabupaten/kota

Tim

Penilai

Kabupaten/

Kota

Pejabat eselon III yang

membidangi

kepegawaian di

lingkungan Disdik

Kabupaten/Kota

kepada

Bupati/Walikota atau

Kadisdik Kabupaten/kota

PS Muda III/c s.d.

P. Madya IV/a di

lingkungan

Kabupaten/Kota

Pimpinan Instansi

pusat atau pejabat

lain yang ditunjuk

Tim Penilai

Instansi

Pejabat eselon III yang

membidangi

kepegawaian

kepada Pimpinan Instansi Pusat

atau pejabat lain yang ditunjuk

PS Muda III/c s.d.

P. Madya IV/a di

lingkungan

Instansi Pusat

selain Kemenag

Pembentukan dan Susunan anggota Tim Penilai ditetapkan oleh pejabat

yang berwenang menetapkan angka kredit di setiap instansi .

Page 29: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

PASAL 23 AYAT (3)

Tim Penilai Pusat terdiri atas unsur:

1. Kementerian Pendidikan dan

Kebudayaan

2. Kementerian Agama

3. Kementerian Pendayagunaan Aparatur

Negara dan Reformasi Birokrasi

4. Badan Kepegawaian Negara.

Page 30: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 24

(1) Tim Penilai Jabatan Fungsional Pengawas Sekolah

terdiri dari unsur teknis, unsur kepegawaian dan

pejabat fungsional Pengawas

(2) Susunan keanggotaan Tim Penilai:

a. seorang Ketua merangkap anggota unsur

teknis;

b. seorang wakil Ketua merangkap anggota;

c. seorang Sekretaris merangkap anggota dari

unsur kepegawaian; dan

d. paling kurang 4 (empat) orang anggota.

Pasal 24 ayat (4) anggota tim penilai paling kurang

2 orang diantaranya harus pengawas sekolah

Page 31: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

31 31

(3) Syarat anggota Tim Penilai:

a. menduduki jabatan dan pangkat paling rendah sama

dengan jabatan dan pangkat pengawas yang dinilai;

b. memiliki keahlian serta mampu

menilai kinerja pengawas; dan

c. dapat aktif melakukan penilaian

d. lulus diklat calon tim penilai dan mendapat sertifikat

dari Mendiknas (Pasal 26 ayat (6))

Syarat diklat berlaku efektif 1 Januari 2014

Pasal 25

Apabila Tim Penilai

Instansi/Propinsi/Kabupaten/Kota belum

terbentuk, penilaian angka kredit pengawas

sekolah dapat dilaksanakan oleh Tim Penilai

terdekat atau Tim Penilai Pusat

Page 32: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

TIM PENILAI PUSAT

Ditetapkan oleh

MENDIKNAS

TIM PENILAI DITJEN KEMENAG

Ditetapkan oleh

DIRJEN KEMENAG yang membidangi pendidikan

TIM PENILAI KANWIL KEMENAG

Ditetapkan oleh Kakanwil

Kemenag Propinsi

TIM PENILAI PROPINSI

Ditetapkan oleh GUBERNUR atau

KADISDIK PROPINSI

TIM PENILAI

Pasal 25 ayat (5)

Page 33: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

• Ditetapkan oleh Pimpinan Instansi pusat atau pejabat lain yang ditunjuk

TIM PENILAI INSTANSI

Selain Kemdikbud

dan Kemenag

• Ditetapkan oleh BUPATI/WALIKOTA atau Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota

TIM PENILAI

KABUPATEN/KOTA

Page 34: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

PASAL 26

KENAIKAN JABATAN

1. TELAH 1 TAHUN DALAM JABATAN TERAKHIR

2. MEMENUHI ANGKA KREDIT YANG DITENTUKAN

3. SETIAP UNSUR DP3 BERNILAI BAIK 1 TAHUN TERAKHIR

PASAL 27

KENAIKAN PANGKAT

1. TELAH 2 TAHUN DALAM PANGKAT TERAKHIR

2. MEMENUHI ANGKA KREDIT YANG DITENTUKAN

3. SETIAP UNSUR DP3 BERNILAI BAIK 2 TAHUN TERAKHIR

PENGEMBANGAN KARIER

DALAM JABATAN DAN PANGKAT

Page 35: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 30 – Juklak JF PS dan AK Nya

KP golongan

IV/c s.d. IV/e

PERTEK

KEPALA BKN

SK KP

PRESIDEN: IV/e

PPK: IV/b

KA BKN: IV/c – IV/d

KP golongan

II, III/a s.d. IV/b

PERTEK

KAKANREG

BKN

SK KP DITETAPKAN

OLEH

PPK Instansi

Page 36: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

PP NOMOR 46 TAHUN 2011

TENTANG PENILAIAN PRESTASI KERJA PNS

60% SKP

• SASARAN KERJA PNS (SKP)

• MEMUAT URAIAN TUGAS JABATAN

• DITETAPKAN AWAL TAHUN

• KINERJA PS – ANGKA KREDIT UNTUK PENGEMBANGAN KARIER

40% PERILAKU

KERJA

• Orientasi pelayanan

• Integritas

• Komitmen

• Disiplin

• Kerja sama

• Kepemimpinan

Page 37: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

UNSUR YANG DINILAI Jumlah

4. a. Sasaran Kerja Pegawai(SKP) ..... x 60 %

b. Perilaku Kerja

1. Orientasi pelayanan Baik

2. Integritas Baik

3. Komitmen Baik

4. Disiplin Baik

5. Kerja sama Baik

6. Kepemimpinan

Jumlah

Nilai rata-rata Baik

Nilai Perilaku Kerja ....... x 40 %

NILAI PRESTASI KERJA ??

(Baik)

5. KEBERATAN DARI PNS YANG DINILAI (APABILA ADA)

Tanggal,

………………………..

CONTOH

Page 38: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

38

1. Setiap PNS wajib menyusun SKP sebagai rancangan

pelaksanaan kegiatan tugas pokok jabatan sesuai dengan

rincian tugas, tanggung jawab dan wewenangnya sesuai

dengan struktur dan tata kerja organisasi.

2. SKP disusun dan ditetapkan sebagai rencana operasional

pelaksanaan tugas pokok jabatan dengan mengacu pada

Renstra dan Renja.

3. SKP yang telah disusun harus disetujui dan ditetapkan oleh

pejabat penilai.

4. SKP ditetapkan setiap tahun pada bulan Januari dan digunakan

sebagai dasar penilaian prestasi kerja.

PENILAIAN PRESTASI KERJA

Page 39: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

39 UNSUR-UNSUR SKP

1. Kegiatan Tugas Jabatan

Tugas jabatan yang dilakukan harus didasarkan pada rincian

tugas, tanggung jawab dan wewenang jabatan sesuai yang

ditetapkan dalam struktur dan tata kerja organisasi.

2. Angka Kredit

Angka kredit adalah satuan nilai dari tiap butir kegiatan

dan/atau akumulasi nilai butir-butir kegiatan yang harus dicapai

oleh seorang PNS dalam rangka pembinaan karier dan

jabatannya.

3. Target

Setiap pelaksanaan kegiatan tugas jabatan harus ditetapkan

target yang diwujudkan dengan jelas sebagai ukuran prestasi

kerja, baik dari aspek kuantitas, kualitas, waktu dan/atau biaya.

Page 40: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

40 TATA CARA PENILAIAN SKP

1. Penilaian SKP dilakukan dengan cara membandingkan

antara realisasi kerja dengan target dari aspek kuantitas,

kualitas, waktu dan/atau biaya, dikalikan 100.

2. Penilaian perilaku kerja dilakukan dengan cara pengamatan

sesuai dengan kriteria yang telah ditetapkan.

3. Penilaian prestasi kerja dilakukan dengan cara meng-

gabungkan Penilaian SKP dengan Penilaian Perilaku Kerja

Contoh

Page 41: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

ANGKA KREDIT KUMULATIF

UNTUK PENGANGKATAN DAN KENAIKAN JABATAN/PANGKAT

PENGAWAS SEKOLAH DENGAN PENDIDIKAN SLTA/DI

JENJANG JABATAN/GOLONGAN

RUANG, DAN ANGKA KREDIT

NO UNSUR % MUDA

III/a III/b III/c III/d

1 UNSUR UTAMA

A. PENDIDIKAN

1. PENDIDIKAN SEKOLAH 25 25 25 25

2. DIKLAT FUNGSIONAL CALON PS

3. DIKLAT TEKNIS

B. PENGAWASAN AKADEMIK DAN ≥ 80% 60 100 140 220

MANAJERIAL

C. PENGEMBANGAN PROFESI

2 UNSUR PENUNJANG

Kegiatan Penunjang PS ≤ 20% 15 25 35 55

J U M L A H 100 150 200 300

Lampiran V

Page 42: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

ANGKA KREDIT KUMULATIF

UNTUK PENGANGKATAN DAN KENAIKAN JABATAN/PANGKAT

PENGAWAS SEKOLAH DENGAN PENDIDIKAN DIPLOMA II

JENJANG JABATAN/GOLONGAN RUANG, DAN

ANGKA KREDIT

NO UNSUR % MUDA

III/a III/b III/c III/d

1 UNSUR UTAMA

A. PENDIDIKAN

1. PENDIDIKAN SEKOLAH 40 40 40 40

2. DIKLAT FUNGSIONAL CALON

PS

3. DIKLAT TEKNIS

B. PENGAWASAN AKADEMIK DAN 80% 48 88 128 208

MANAJERIAL

C. PENGEMBANGAN PROFESI

2 UNSUR PENUNJANG

Kegiatan Penunjang PS 20% 12 22 32 52

J U M L A H 100 150 200 300

Lampiran VI

Page 43: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

ANGKA KREDIT KUMULATIF

UNTUK PENGANGKATAN DAN KENAIKAN JABATAN/PANGKAT

PENGAWAS SEKOLAH DENGAN PENDIDIKAN DIPLOMA III

JENJANG JABATAN/GOLONGAN

RUANG, DAN ANGKA KREDIT

NO UNSUR % MUDA

III/a III/b III/c III/d

1 UNSUR UTAMA

A. PENDIDIKAN

1. PENDIDIKAN SEKOLAH 60 60 60 60

2. DIKLAT FUNGSIONAL CALON PS

3. DIKLAT TEKNIS

B. PENGAWASAN AKADEMIK DAN ≥ 80% 32 72 112 192

MANAJERIAL

C. PENGEMBANGAN PROFESI

2 UNSUR PENUNJANG

Kegiatan Penunjang PS ≤ 20% 8 18 28 48

J U M L A H 100 150 200 300

Lampiran VII

Page 44: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 39

(1) Pengawas Sekolah yang belum memiliki ijazah

S1/DIV pada saat berlakunya Peraturan Menteri

Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan

Reformasi Birokrasi ini diwajibkan untuk memperoleh

ijazah S1/DIV di bidang pendidikan.

(2) Pengawas Sekolah yang belum memiliki ijazah

Sarjana (S1)/Diploma IV sebagaimana dimaksud

pada ayat (1), kenaikan pangkatnya paling tinggi

Penata Tingkat I, golongan ruang III/d atau

pangkat terakhir yang dimiliki pada saat Peraturan

Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara

dan Reformasi Birokrasi ini ditetapkan.

Page 45: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Pasal 40

Pengawas Sekolah sebagaimana dimaksud dalam Pasal 39,

setiap tahun sejak menduduki pangkat Penata Tingkat I,

golongan ruang III/d atau pangkat terakhir yang dimiliki wajib

mengumpulkan paling sedikit 15 (lima belas) angka kredit dari

kegiatan tugas pokok.

Page 46: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

JENJANG JABATAN PEMBEBASAN

SEMENTARA PEMBERHENTIAN

MUDA, MADYA, DAN

UTAMA

5 tahun tidak dapat mengum-

pulkan angka kredit yang

ditentukan

6 tahun tidak dapat

mengumpulkan angka

kredit yang ditentukan

UTAMA, golongan IV/e Setiap tahun tidak dapat mengum-

pulkan 25 AK dari kegiatan tugas

pokok Tahun berikutnya angka

kredit belum terpenuhi PS DI BAWAH S1/D-IV,

golongan III/d

Setiap tahun tidak dapat mengum-

pulkan 15 AK dari kegiatan tugas

pokok

1. Dijatuhi hukuman disiplin penurunan pangkat

2. Diberhentikan sementara sebagai PNS

3. Ditugaskan secara penuh di luar unit jf.

4. Cuti di luar tanggungan negara 5. Tugas belajar lebih 6 bulan

Dijatuhi hukuman disiplin

tingkat berat kecuali

penurunan pangkat

Telah mencapai batas usia

pensiun PNS

46

PASAL 34 & 36 -SANKSI: PEMBEBASAN SEMENTARA DAN

PEMBERHENTIAN

Page 47: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

PERMASALAHAN SAAT INI

1. Pengangkatan tidak sesuai dengan ketentuan

yang berlaku

2. Penerapan sanksi bagi yang belum memenuhi angka kredit selama 5 tahun dan 6 tahun.

3. Belum adanya data individu pengawas sekolah

yang lengkap dan mutakhir

4. Penegasan dari BKN: SE BKN No. K.26-30/V.1-1/99 Tanggal 2 Januari 2015 mengenai

Pengangkatan, Pemberhentian Sementara, dan Pemberhentian PNS Dari Jabatan Fungsional

Page 48: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Contoh Pengangkatan yang tidak sesuai

ketentuan

Kepala Seksi pada Kantor Kemenag Kota…

diangkat sebagai Pengawas Agama Islam

Penilik PLS Dinas Pendidikan Kec…diangkat sebagai

Pengawas TK/SD

Fungsional Umum pada Dinas Pendidikan Propinsi

…diangkat sebagai Pengawas SMP.

Pamong Belajar …diangkat sebagai Pengawas TK

Page 49: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Contoh tidak naik pangkat dalam waktu 5 atau

6 tahun

Pengawas Sekolah yang telah lebih dari 6 tahun dalam pangkat terakhir, meskipun PAK telah ditetapkan dan diusulkan KP setingkat lebih tinggi, tidak mendapat PERTEK BKN.

Pengawas Sekolah yang lebih dari 5 tahun dalam pangkat terakhir yang diusulkan KP tidak mendapat PERTEK BKN, kecuali melampirkan SK Pembebasan Sementara dan SK Pengangkatan Kembali.

Pejabat Pembina Kepegawaian yang berwenang memproses pembebasan sementara & pengangkatan kembali.

Page 50: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Solusi Permasalahan

1. Telah dilakukan pembahasan permasalahan PS yang tidak naik pangkat lebih dari 5 tahun, dengan Kementerian PAN dan Reformasi Birokrasi serta Badan Kepegawaian Negara

2. Tindak lanjut hasil pembahasan perlu dilakukan revisi Permennegpan dan RB Nomor 21 Tahun 2010

3. Usul solusi diajukan dua alternatif

4. Kemdikbud sebagai instansi pembina menegaskan penilaian kinerja sebagai tolok ukur untuk pengembangan karier. Dengan demikian ketentuan pembebasan sementara (BS) atau pemberhentian karena tidak tercapainya AK pada kurun 5 atau 6 tahun akan dihilangkan

Page 51: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Dua alternatif usul solusi

• Pemberlakukan pembebasan sementara sejak ditetapkan juknis jabfung Pengawas sekolah (17 Oktober 2014)

• PS yang sudah di BS sebelum berlakunya Permennegpan dan RB Nomor 21 Tahun 2010 tetap berlaku

• Sanksi pemberhentian dikenakan berbasis penilaian kinerja (SKP dan Perilaku), apabila capaian target di setiap jenjang jabatan dibawah 50% setiap tahun

Page 52: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Target AK Setiap Tahun

Muda

25

Madya

37,5

Utama

50

Page 53: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

RENSTRA GTK: SASARAN 2015-2019 (SP 7.1 dan 7.2) PROGRAM SASARAN PROGRAM 2015 2016 2017 2018 2019

SP-7.1 Meningkatnya kompetensi guru dan

tenaga kependidikan dari Subject

Knowledge dan Pedagogical

Knowledge yang akan berdampak

pada kualitas hasil belajar siswa

SP-7.1.1 Persentase guru bersertifikat pendidik 55,91 62,70 72,88 86,50 100

SP-7.1.2 Persentase pendidik dan tenaga

kependidikan yang memiliki indeks

kinerja minimal baik

55,5

0

63,8

0

74,6

0

88,8

0

100

SP-7.1.3 Peningkatan nilai rata-rata

kompetensi pengetahuan dan

keterampilan pendidik dan tenaga

kependidikan mencapai 8,0

5,5 6,5 7,0 7,5 8,0

SP-7.1.4 Persentase pendidik dan tenaga

kependidian yang mengalami

peningkatan kualitas sikap

(kepribadian, spiritual, dan sosial)

60,0 70,0 80,0 90,0 100

SP-7.1.5 Persentase pendidik dan tenaga

kependidikan yang mengikuti

peningkatan kompetensi keahlian

khusus

25,0 31,0 43,0 55,0 68,0

Page 54: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

54

PROGRAM PENGEMBANGAN GURU DAN TENAGA

KEPENDIDIKAN…(RPJMN 2015 – 2019)

Sasaran Program antara lain : Meningkatnya Kompetensi GTK dilihat dari Subject Knowledge dan Pedagogical Knowledge, Yang akan berdampak Pada Kualitas Hasil Belajar Siswa

Guru Bersertifikat Pendidik

Baseline 2014 Target 2019 Indikator Kinerja Program (IKP)

Pendidik dan Tenaga Kependidikan yang memiliki Indek Kinerja Minimal Baik

Peningkatan nilai rata2 Kompetensi Pengetahuan dan Keterampilan Pendidik dan Tenaga Kependidikan

Pendidik dan Tenaga Kependidikan yang mengalami Peningkatan Kualitas Sikap (Kepribadian, Spiritual dan Sosial)

Pendidik dan Tenaga Kependidikan yang mengikuti Peningkatan kompetensi keahlian khusus

Page 55: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

REKAPITULASI TENAGA KEPENDIDIKAN

Keadaan: Maret 2016

NO PROP/KAB

/KOTA

JENIS TENAGA KEPENDIDIKAN

TOTAL KEPALA

SEKOLAH PENGAWAS TAS

PUSTAKA

WAN

LABORA

N

/PLP

JUMLAH 265,635

28,639

352,938

37,129

4,696 689,037

JUMLAH GURU: 2.922.826

Sumber:DAPODIK

Page 56: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

56 PROGRAM PENGEMBANGAN TENDIK

1.

• PENINGKATAN KOMPETENSI PADA SELURUH DIMENSI KS DAN PS

2.

• PEMBERDAYAAN KKKS, MKKS, AKSI, FORUM KEPALA SEKOLAH, ASOSIASI PROFESI TENDIK, FORUM PENGAWAS SEKOLAH

3.

• PEMBINAAN KARIR TERINTEGRASI GURU, KS, DAN PS

• APRESIASI: PENGHARGAAN DAN PELINDUNGAN

4.

• KOORDINASI PUSAT DAN DAERAH UNTUK MENDUKUNG PENGELOLAAN TENDIK YANG BERMUTU

5. • PROGRAM AFIRMASI BAGI TENDIK DI DAERAH 3T

6.

• REVISI DAN HARMONISASI REGULASI KS, PS DAN TENDIK LAINNYA

Page 57: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

GURU Permendiknas No. 16 Tahun

2007

KEPALA SEKOLAH Permendiknas No. 13 Tahun 2007

PENGAWAS SEKOLAH Permendiknas No. 12 Tahun 2007

1. Pedagogik 1. Kepribadian 1. Kepribadian

2. Kepribadian 2. Manajerial 2. Supervisi Manajerial

3. Sosial 3. Kewirausahaan 3. Supervisi Akademik

4. Profesional 4. Supervisi 4. Evaluasi Pendidikan

5. Sosial 5. Litbang

6. Sosial

STANDAR KOMPETENSI

Page 58: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

1. Kepala Sekolah adalah GURU yang diberi tugas

tambahan (Permendikbud Nomor 28 Tahun 2010)

2. Beban kerja guru 24 jam tatap muka atau

membimbing 150 siswa bagi guru BK.

3. Beban kerja Kepala Sekolah 6 jam tatap muka per

minggu atau membimbing 40 siswa bagi kepala

sekolah yang berasal dari guru BK

4. Kepala Sekolah memiliki beban kerja 25% sebagai

guru (akademik) dan 75% sebagai pemimpin

(manajerial)

5. Kepala Sekolah mengikuti UKG untuk mengukur

kompetensi guru. UKG tidak mengukur kompetensi

jabatan kepala sekolah sebagai pemimpin satuan

pendidikan

6. Pemetaan kompetensi Kepala Sekolah secara

komprehensif dilakukan melalui UKG dan UKKS

Page 59: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

KS/M UKG UKKS

PEMETAAN KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH/MADRASAH

GURU

PEMBELAJAR

KS

PEMBELAJAR PENINGKATAN

KOMPETENSI

Page 60: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

PS UKG UKPS

PEMETAAN KOMPETENSI PENGAWAS SEKOLAH

GURU

PEMBELAJAR

PS

PEMBELAJAR PENINGKATAN

KOMPETENSI

Page 61: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

TINDAK LANJUT HASIL

UK KS DAN UK PS

Page 62: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Peserta UKG/UKKS/UKPS Tahun 2015

Jumlah

GURU

Mengikut

i Ujian

%

2,921,896 2,699,516 91.41%

Peserta UKG Peserta UKKS

24,293

orang

GENDER

18,533 Laki-Laki

5,760 perempuan

KUALIFIKASI

1,443 <S1

14,450 S1 8,317 S2

83 S3 JENJANG

18,531 SD

3,495 SMP

1,652 SMA

615 SMK

USIA

911 <46

3,738 46 - 50

11,035 51 -55 8,609 >55

MASA KERJA

10,735 <5

9,773 5 - 10

3,267 11 -15 518 >15

Peserta UKPS

62,62% dari 265.635

84,82% dari 28.639

Page 63: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Jenjang N Manajerial Kewirausahaan Supervisi

M SD M SD M SD

TOTAL 16.6328 58.55 5.29 51.81 10.03 58.75 9.15

SD 126.462 57.8 5.14 51.23 9.93 57.94 8.99

SMP 24.901 60.78 5.12 53.51 10.19 60.96 9.19

SMA 8.444 61.37 5.04 54.08 10.18 62 9.26

SMK 6.521 60.9 4.78 53.7 9.77 61.88 8.99

Hasil Komputasi Skor Kepala Sekolah (UKKS) dengan pendekatan

Rasch Model

RERATA = 56.37

Page 64: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Jenjang N

Supervisi

Akademik

Supervisi

Manajerial Litbang

Evaluasi

Pendidikan

M SD M SD M SD M SD

TOTAL 24.248 56.5 6.5 56.55 5.9 53.48 8.88 54.72 9.4

SD 18.493 56.19 6.4 56.33 5.9 53.17 8.76 54.53 9.38

SMP 3.488 56.59 6.79 56.57 5.94 53.29 9.06 54.33 9.65

SMA 1.652 58.9 6.52 58.29 5.59 56.43 9.2 57.09 8.9

SMK 615 58.76 6.01 58.3 5.38 56.17 8.46 56.49 8.78

Hasil Komputasi Skor

Pengawas Sekolah (UKPS)

RERATA = 55.313

Page 65: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas
Page 66: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas
Page 67: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

67

Kriteria dan Moda Guru Pembelajar

Page 68: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

68 Desain GTK Pembelajar Daring (GP-d)

Direktori Diklat

GTK

ke

tika

log

in la

ng

sun

g k

e p

eta

ko

mp

ete

nsi

SKG, SKKS, SKPS

Permendiknas

Nomor 13, 14, 16

Tahun 2007

UKG

UKKS

UKPS

Guru

Pembelajar

Daring

Sist

em

GP-

o

Mandiri / Kelompok

Kerja Mobil

e

Laptop /

Komput

er

TK

SD

SMP

SMA

SMK

SLB

Login

KS/PS

Pembelajar

Daring PRETEST

pada guru

pembelajar

adalah hasil

UKG1

POSTEST pada guru pembelajar merupakan

hasil UKG2

De

lta P

RESTE

ST d

an

PO

STE

ST

ad

ala

h h

asil g

uru

be

laja

r

Page 69: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Direktori GP/KSP/PS

P

Login

Jenjang?

T

K

S

D

S

M

P

S

M

A

S

M

K

S

L

B

Sudah

Pemetaan?* Pemetaan

Peta

Kompetensi

Identifikasi

Indikataor UKKS

Analisis Modul

KS-Pembelajar

Permendiknas

No 13/2007

Kelompok

Kompetensi

Review-

RASCH Hasil Penelitian

ACDP

Ya

Tdk

*Pemetaan=UKKS1=Pretest

PS

KS

GURU

Page 70: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

2016

1 4 3 2 5 6

70

ANALISIS & PERSIAPAN KS/PS PEMBELAJAR

Analisis hasil UKKS/PS,

Penyiapan Pedoman,

Aplikasi KS/PS Pembelajar,

Manajemen Pembelajar,

Juknis, dan Modul

PENGEMBANGAN MODA

Pengembangan moda

diklat (KS/PS

pembelajar) tatap

muka, Daring, dan

Daring Kombinasi

2016

7 10 9 8 11 12

PELATIHAN NS/FAS

Pelatihan nara sumber

nasional (NS),

Fasilitator

PELATIHAN (KS PEMBELAJAR)

Pelatihan KS

pembelajar (KSP)

melalui tatap muka,

daring dan daring

kombinasi

Page 71: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

PEMBINA PROFESI PENGAWAS SEKOLAH

1

• KEMDIKBUD

• PIMPINAN UNIT KERJA

2

• ATASAN LANGSUNG-KADISDIK/KAKANWIL KEMENAG, KORWAS

3 • PEJABAT PENGELOLA KEPEGAWAIAN

4 • TIM PENILAI ANGKA KREDIT

Page 72: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

ETIKA TIM PENILAI ANGKA KREDIT

JABATAN FUNGSIONAL TERTENTU

Page 73: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

Kode Etik Penilai Indonesia (KEPI) adalah kumpulan etik yang melandasi pelaksanaan Standar Penilaian

Indonesia (SPI) yang wajib ditaati oleh Penilai, agar seluruh hasil pekerjaan penilaian dapat memenuhi persyaratan yang ditetapkan melalui cara yang jujur, obyektif dan kompeten secara profesional, sehingga menghasilkan laporan penilaian yang jelas, tidak menyesatkan dan mengungkapkan semua hal yang penting.

Page 74: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

DEFINISI

Etik menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI):

kumpulan azas/nilai yang berkenaan dengan akhlak;

nilai mengenai benar dan salah yang dianut suatu

golongan/masyarakat.

Kode Etik adalah kumpulan etik yang dibuat untuk

menjunjung profesi demi tanggung jawab terhadap

profesi, masyarakat dan Tuhan Yang Maha Esa.

Page 75: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

1. NORMA PENILAI, PEMANGKU JFT, ATASAN JFT

Setiap anggota tim penilai memiliki kompetensi di bidang JFT ybs, serta menilai secara obyektif dan adil.

Setiap atasan pejabat fungsional tertentu dalam menjalankan fungsi pembinaan dilakukan secara maksimal sesuai tanggung jawabnya.

Setiap pejabat fungsional tertentu dalam mengisi Daftar Usul Penetapan Angka Kredit (DUPAK) dilakukan secara baik, benar, jujur dengan menyertakan bukti fisik yang dipersyaratkan.

Page 76: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

2. PRINSIP DAN ETIKA PENILAIAN

1. ADIL: setiap usulan diperlakukan sama dan dinilai dengan kriteria penilaian yang sama sesuai peraturan yang diberlakukan bagi masing-masing JFT. Kriteria penilaian pada umumnya dirumuskan dalam JUKNIS masing-masing JFT

2. OBYEKTIF: setiap penilaian dilakukan terhadap bukti-bukti yang diusulkan dan dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya serta dinilai dengan penilaian yang jelas.

Page 77: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

3. AKUNTABEL: hasil penilaian dapat dijelaskan dan dipertanggungjawabkan pertimbangan dan alasannya.

4. TRANSPARAN: proses penilaian dilaksanakan secara benar dan tidak diskriminatif. Hasil penilaian diinformasikan kepada pihak-pihak yang berkepentingan.

a. 5. Aktif dan partisipatif: memiliki komitmen waktu yang cukup dan kesungguhan kerja, tekun, dan teliti dalam melakukan proses penilaian.

b. 6. Kompeten : memiliki kemauan dan kemampuan melaksanakan kewenangan penilaian berdasarkan standar/norma dan peraturan perundang-undangan, serta memiliki kemampuan melakukan komunikasi efektif, konsultasi, kerjasama yang saling menghargai pendapat antaranggota tim penilai dan anggota tim teknis.

Page 78: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

d. 7. Tanggung jawab: memiliki kesanggupan dalam

menyelesaikan tugas dan pekerjaan yang diserahkan

kepadanya dengan sebaik-baiknya dan tepat waktu

serta berani mengambil resiko atas keputusan yang

diambil.

f. 8. Independen: memiliki kewenangan yang tidak

dipengaruhi dan/atau mempengaruhi pada proses penilaian.

g. 9. Saling menghargai: tidak melakukan pengambil-alihan

proses penilaian setiap usulan dari anggota tim penilai

lain, kecuali dengan persetujuan atau prosedur yang etis,

dan tidak melibatkan diri secara langsung atau tidak

langsung mempengaruhi anggota penilai lain guna

kepentingan pribadi atau kelompok.

g. 10. Ketaatan: tidak mengizinkan adanya

penambahan dokumen lainnya tanpa diketahui

sekretariat tim penilai, dan tidak membocorkan hasil

penilaian sebelum selesainya rapat pleno tim penilai.

Page 79: KEBIJAKAN PEMBINAAN TENDIK DIKDASMEN: …tendikdikdasmen.net/unduhan/files/Materi Bimtek CPAK Pengawas... · bimbingan teknis calon tim penilai daerah jabatan fungsional pengawas

TERIMA KASIH..