Kata Pengantar S - ut.ac.id · 12 5 Kurikulum Program Magister Manajemen Bidang Minat Manajemen...

45
Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 iii Kata Pengantar uplemen Katalog Program Pascasarjana (PPs) Universitas Terbuka semester 2016/2017.2 merupakan penyempurnaan dari Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka Tahun 2016. Suplemen Katalog PPs UT semester 2016/2017.2 ini berisi informasi tentang visi dan misi serta kurikulum masing-masing program pascasarjana. Suplemen Katalog PPs ini hanya berlaku untuk masa registrasi 2016/2017.2 (dulu disebut masa registrasi 2017.1) dengan tujuan memberikan informasi bagi mahasiswa yang melakukan registrasi pada masa registrasi tersebut. Suplemen katalog ini diterbitkan karena mulai tahun 2017 tahun ajaran di UT akan diubah yaitu dimulai pada Juli 2017 sampai dengan Juni 2018. Katalog PPs UT yang akan datang baru akan diterbitkan pada bulan Juli untuk keperluan tahun akademik 2017/2018. Hal yang perlu diperhatikan adalah pada sistem pembelajaran PPs-UT tidak ada cuti akademik karena sistem pembelajarannya menggunakan sistem paket. Jika ada mahasiswa yang tidak dapat mengikuti pembelajaran pada semester 2 atau 3, maka mahasiswa tetap harus membayar biaya kuliah semester tersebut, serta membayar biaya dan mengikuti ujian ulang pada semester 4. Diharapkan Suplemen Katalog PPs ini dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya sebagai salah satu sumber informasi berkaitan dengan layanan akademik dan administrasi akademik PPs-UT. Terima Kasih Tangerang Selatan, 16 November 2016 Rektor, Prof. Ir. Tian Belawati, M.Ed., Ph.D. NIP 196204011986012001 S

Transcript of Kata Pengantar S - ut.ac.id · 12 5 Kurikulum Program Magister Manajemen Bidang Minat Manajemen...

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 iii

Kata Pengantar

uplemen Katalog Program Pascasarjana (PPs) Universitas Terbuka

semester 2016/2017.2 merupakan penyempurnaan dari Katalog

Program Pascasarjana Universitas Terbuka Tahun 2016. Suplemen

Katalog PPs UT semester 2016/2017.2 ini berisi informasi tentang visi

dan misi serta kurikulum masing-masing program pascasarjana.

Suplemen Katalog PPs ini hanya berlaku untuk masa registrasi

2016/2017.2 (dulu disebut masa registrasi 2017.1) dengan tujuan

memberikan informasi bagi mahasiswa yang melakukan registrasi pada

masa registrasi tersebut. Suplemen katalog ini diterbitkan karena mulai

tahun 2017 tahun ajaran di UT akan diubah yaitu dimulai pada Juli 2017

sampai dengan Juni 2018. Katalog PPs UT yang akan datang baru akan

diterbitkan pada bulan Juli untuk keperluan tahun akademik 2017/2018.

Hal yang perlu diperhatikan adalah pada sistem pembelajaran PPs-UT

tidak ada cuti akademik karena sistem pembelajarannya menggunakan

sistem paket. Jika ada mahasiswa yang tidak dapat mengikuti

pembelajaran pada semester 2 atau 3, maka mahasiswa tetap harus

membayar biaya kuliah semester tersebut, serta membayar biaya dan

mengikuti ujian ulang pada semester 4.

Diharapkan Suplemen Katalog PPs ini dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya

sebagai salah satu sumber informasi berkaitan dengan layanan akademik

dan administrasi akademik PPs-UT.

Terima Kasih

Tangerang Selatan, 16 November 2016

Rektor,

Prof. Ir. Tian Belawati, M.Ed., Ph.D.

NIP 196204011986012001

S

iv Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

Alamat Universitas Terbuka

CONTACT CENTER:

� Hallo UT : +021 15000 24 (Jam Operasi Senin – Jum’at: 08.00-16.00 WIB)

� SMS : 0811 905 0024 � Faksimile : +021 80639011 � Email : [email protected] � Jejaring sosial:

o Facebook : facebook.com/univterbuka, o Twitter : @univterbuka, o Linkedin : linkedin.com/edu/univterbuka-13307, o Google+ : google.com/+univterbuka

ALAMAT:

Jalan Cabe Raya, Pondok Cabe, Pamulang, Kota Tangerang Selatan, Banten, 15418

OPERATOR:

Telepon : (021) 7490941 (Hunting)

Faksimili : (021) 7490147 (Bagian Umum)

LAMAN:

http://www.ut.ac.id

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 v

Daftar Isi

Kata Pengantar iii

Alamat Universitas Terbuka iv

Daftar Isi v

Daftar Tabel vi

I. VISI, MISI, DAN TUJUAN PASCASARJANA 1 A. Visi Program Pascasarjana 1 B. Misi Program Pascasarjana 1 C. Tujuan Program Pascasarjana 1

II. PROGRAM AKADEMIK 2

A. Program Magister Ilmu Administrasi Bidang Minat Administrasi Publik 2 B. Program Magister Manajemen(MM) 9 C. Program Magister Ilmu Kelautan Bidang Minat Manajemen Perikanan (MMP) 22 D. Program Magister Pendidikan Matematika (MPMt) 27 E. Program Magister Pendidikan Dasar (MPDr) 33 F. Program Magister Pendidikan Bahasa Inggris(MPBI) 37

III. PENUTUP 41

vi Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

Daftar Tabel Nomor Judul Halaman

1 Sebaran Beban Studi 2

2 Kurikulum Program Magister Ilmu Administrasi

Bidang Minat Administrasi Publik (90)

5

3 Kurikulum Program Magister Ilmu Administrasi

Online Bidang Minat Administrasi Publik (590)

7

4 Kurikulum Program Magister Manajemen

Bidang Minat Manajemen Keuangan (594)

12

5 Kurikulum Program Magister Manajemen

Bidang Minat Manajemen Pemasaran (595)

14

6 Kurikulum Program Magister Manajemen

Bidang Minat Manajemen Sumber Daya Manusia

(596)

16

7 Kurikulum Program Magister Manajemen Online

Bidang Minat Manajemen Keuangan (598)

18

8 Kurikulum Program Magister Manajemen Online

Bidang Minat Manajemen Sumber Daya Manusia

(591)

20

9 Kurikulum Program Magister Ilmu Kelautan

Bidang Minat Manajemen Perikanan (93)

24

10 Kurikulum Program Magister Ilmu Kelautan

Online Bidang Minat Manajemen Perikanan (593)

26

11 Kurikulum Program Magister Pendidikan

Matematika Reguler (92)

29

12 Kurikulum Program Magister Pendidikan

Matematika Online (592)

31

13 Kurikulum Program Magister Pendidikan Dasar

(Kode Prodi: 599)

35

14 Kurikulum Program Magister Pendidikan Bahasa

Inggris (Kode Prodi: 580)

39

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 1

I. VISI, MISI, DAN TUJUAN PASCASARJANA

A. Visi Program Pascasarjana

Program Pascasarjana (PPs) UT memiliki visi sebagai berikut.

Pada tahun 2021, PPs-UT menjadi penyelenggara pendidikan unggulan

jenjang Magister dan Doktor melalui pendidikan tinggi terbuka dan jarak

jauh.

B. Misi Program Pascasarjana

Untuk mencapai visi tersebut, PPs-UT mempunyai misi sebagai berikut.

1. Memperluas kesempatan belajar pada jenjang Pendidikan Tinggi tingkat

Magister dan Doktor melalui Pendidikan Terbuka dan Jarak Jauh (PTJJ).

2. Menghasilkan lulusan Magister dan Doktor yang kompeten dalam

bidangnya dan mampu bersaing pada tataran nasional, regional, dan

global.

3. Menghasilkan produk-produk akademik dalam bidang keilmuan yang

dapat dimanfaatkan oleh pengguna lulusan untuk mendukung

perwujudan masyarakat berbasis pengetahuan.

4. Meningkatkan kualitas dan kuantitas penelitian dalam bidang keilmuan

dan bidang pendidikan Pascasarjana melalui Pendidikan Tinggi Terbuka

dan Jarak Jauh.

5. Meningkatkan pemahaman lintas budaya dan jaringan kerja sama

melalui kemitraan pendidikan Magister dan Doktor pada Tingkat

Nasional dan Global.

C. Tujuan Program Pascasarjana

PPs-UT memiliki tujuan sebagai berikut.

1. Memberikan kesempatan bagi warga negara Indonesia dan warga

negara lain, di mana pun berada, untuk memperoleh pendidikan tinggi

tingkat Pascasarjana;

2. Memberikan layanan pendidikan Pascasarjana bagi mereka yang bekerja

atau karena alasan lain sehingga tidak dapat melanjutkan pendidikannya

ke Pascasarjana di perguruan tinggi tatap muka;

3. Mengembangkan program pendidikan untuk meningkatkan kemampuan

akademik dan profesional tingkat Pascasarjana untuk memenuhi

kebutuhan masyarakat sesuai dengan perkembangan jaman.

2 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

II. PROGRAM AKADEMIK

Program Pascasarjana memiliki beberapa program studi yang memiliki beban

berbeda-beda. Sebaran beban studi yang harus ditempuh mahasiswa selama

mengikuti perkuliahan di UT dari masing-masing program sebagai berikut.

Tabel 1

Sebaran Beban Studi

No. Program Kompetensi

Jumlah Utama Pendukung

1. Magister Ilmu Administrasi Bidang Minat

Administrasi Publik (reguler dan online).

30 sks 12 sks 42 sks

2. Magister Manajemen Bidang Minat:

a. Manajemen Keuangan (reguler dan online)

b. Manajemen Pemasaran (reguler)

c. Manajemen Sumber Daya Manusia (reguler

dan online)

24 sks

24 sks

24 sks

17 sks

17 sks

17 sks

41 sks

41 sks

41 sks

3. Magister Ilmu Kelautan Bidang Minat Manajemen

Perikanan (reguler dan online).

28 sks 12 sks 40 sks

4. Magister Pendidikan Matematika (reguler dan

online).

30 sks 12 sks 42 sks

5. Magister Pendidikan Dasar (reguler). 27 sks 15 sks 42 sks

6. Program Magister Pendidikan Bahasa Inggris

(reguler)

30 sks 12 sks 42 sks

Penjelasan secara rinci masing-masing program adalah sebagai berikut.

A. PROGRAM MAGISTER ILMU ADMINISTRASI BIDANG

MINAT ADMINISTRASI PUBLIK (MAP)

Visi

Pada tahun 2021, menjadi pelaksana pendidikan secara akademik dalam ilmu

administrasi publik jenjang Magister di Indonesia melalui sistem pendidikan

jarak jauh, yang mampu bersaing pada tataran nasional, regional, dan

internasional.

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 3

Misi

1. Meningkatkan kemampuan Administrator Publik untuk memecahkan

permasalahan publik secara komprehensif dan integratif.

2. Meningkatkan standar kinerja Administrator Publik sebagai pelayan

masyarakat dan pelaksana kegiatan publik.

3. Meningkatkan kemampuan Administrator Publik dalam mengantisipasi

dan mengelola perubahan lingkungan untuk mencapai keadilan dan

kesejahteraan masyarakat.

4. Mengembangkan bidang keilmuan Administrasi Publik melalui kajian

dan penelitian.

5. Mengembangkan kapasitas Administrator Publik dalam menerapkan

ilmu administrasi publik dalam kehidupan bermasyarakat.

Tujuan Program

1. Menghasilkan lulusan yang mampu memecahkan permasalahan publik

secara komprehensif dan integratif dengan melakukan penelitian dan

pengembangan dalam bidang administrasi dan kebijakan publik, baik

secara mandiri maupun kelompok, khususnya permasalahan

administrasi dan kebijakan publik berdasar wawasan interdisipliner

yang luas di bidang ekonomi, politik, dan sosial budaya.

2. Menghasilkan administrator publik yang berstandar dalam bidang

administrasi publik dan profesional dalam mengemban tugasnya sebagai

pelayan masyarakat.

3. Menghasilkan lulusan yang mampu mengantisipasi dan mengelola

perubahan lingkungan untuk memberikan pelayanan yang adil dan

tercapainya kesejahteraan masyarakat.

4. Menghasilkan lulusan yang dapat menerapkan ilmu administrasi publik

secara professional dengan menggunakan kemampuan di bidang

teknologi informasi dan komunikasi.

5. Menghasilkan lulusan yang mampu melakukan penelitian yang

menganalisis masalah-masalah pembangunan yang komplek dan

menerapkan perangkat analisis serta konseptual secara profesional

untuk menyelesaikan masalah-masalah pembangunan nasional dan

daerah sehubungan dengan penyelenggaraan otonomi daerah.

6. Menghasilkan dan memelihara jaringan perjanjian kerja sama dengan

Pemerintah Daerah dan institusi terkait dalam penyelenggaraan

pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat.

4 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

Kompetensi Utama

Berdasarkan kurikulum yang disusun pada tahun 2004 dan telah

dimutakhirkan dengan mengakomodasi perkembangan ilmu pengetahuan

serta hasil pertemuan Ikatan Ahli Ilmu Administrasi Indonesia, maka

kompetensi utama lulusan Program S2 Administrasi Publik adalah sebagai

berikut.

1. Mampu memecahkan masalah publik, khususnya permasalahan

administrasi dan kebijakan publik berdasarkan pada standar Kerangka

Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) melalui penelitian yang bersifat

interdisipliner atau multidisipliner yang luas di bidang ekonomi, politik,

dan sosial budaya.

2. Mampu menganalisis masalah-masalah pembangunan yang kompleks

dan menerapkan perangkat analisis dan konseptual secara profesional

untuk menyelesaikan masalah-masalah pembangunan nasional dan

pembangunan daerah sehubungan dengan penyelenggaraan otonomi

daerah.

3. Mampu merespon dan menyesuaikan diri secara inovatif dan strategik

terhadap perubahan dan dinamika masyarakat yang dinamis dari

lingkungan akademik dan praktek administrasi publik.

4. Mampu melakukan penelitian dan pengembangan dalam bidang

administrasi dan kebijakan publik, baik secara mandiri maupun

kelompok.

Kompetensi Pendukung

Untuk dapat mencapai kompetensi utama, maka lulusan Magister

Administrasi Publik diharapkan memiliki kompetensi pendukung, antara lain:

1. kemampuan menggunakan teknologi informasi dan komunikasi (TIK),

system thinking, dan system dynamic;

2. kemampuan beradaptasi terhadap proses reformasi;

3. kemampuan menyampaikan gagasan dalam bentuk tulisan ilmiah atau

laporan penelitian.

Program MAP menawarkan program MAP reguler dan MAP online.

Mahasiswa yang sudah meregistrasi pada program MAP reguler tidak boleh

pindah ke program MAP online atau sebaliknya.

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 5

1. Kurikulum Program MAP Reguler

Struktur kurikulum Program Magister Ilmu Adminsistrasi Bidang Minat

Adminsistrasi Publik sebagai berikut.

Tabel 2

Kurikulum Program Magister Ilmu Administrasi

Bidang Minat Administrasi Publik (90)

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket /

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Utama 30 sks

1. MAPU5101 Teori

Administrasi

3 I.1 MAPU5101 Teori

Administrasi

(Edisi 2)

3

2. MAPU5102 Teori dan Isu

Pembangunan

3 I.2 MAPU5102 Teori dan Isu

Pembangunan #

(Edisi 2)

3

3. MAPU5104 Inovasi dan

Perubahan

Organisasi

4 II.2 MAPU5104 Inovasi dan

Perubahan

Organisasi #

4

4. MAPU5201 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

3 IV.2 EKMA5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia #

(Edisi 2)

3

MAPU5201 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

(Suplemen) #

5. MAPU5202 Administrasi

Keuangan

Publik

4 III.1 MAPU5202 Administrasi

Keuangan

Publik

(Edisi 2) #

4

6. MAPU5203 Pemerintahan

Daerah

3 III.2 MAPU5203 Pemerintahan

Daerah

(Edisi 2) #

3

7. MAPU5301 Analisis

Kebijakan

Publik

4 IV.3 MAPU5301

Analisis

Kebijakan

Publik

(Edisi 2) #

4

6 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket /

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

8. MAPU5302 Manajemen

Strategik

Organisasi

Publik

3 III.3 EKMA5309 Manajemen

Strategik

(Edisi 2)

3

9. MAPU5303 Kebijakan

Pengembanga

n Wilayah dan

Perkotaan

3 IV.1 MAPU5303 Kebijakan

Pengembangan

Wilayah dan

Perkotaan

(Edisi 2) #

3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 6 sks

1. MAPU5103 Metode

Penelitian

Administrasi

4 II.1 MAPU5103 Metodologi

Penelitian

Administrasi #

(Edisi 2)

4

2. MAPU5300 Studi Mandiri 2 99 MAPU5304

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Pedoman Studi

Mandiri #

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM (Edisi 3)

Pedoman Ujian

Sidang Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

Program

Magister

2

TAPM 6 sks

1. MAPU5400 TAPM/Tesis * 6 99 6

Total sks 42 14 10 12 6

Keterangan:

* = Ujian TAPM/Tesis ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00, mata

kuliah Metode Penelitian Administrasi (MAPU5103) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk

mata kuliah lain.

# = Bahan ajar disertai multimedia.

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 7

2. Kurikulum Program MAP Online

Program MAP Online merupakan Program Magister Ilmu Administrasi bidang

minat Administrasi Publik yang sistem perkuliahannya diselenggarakan

secara Fully Online. Kurikulum program MAP online ini sama dengan

kurikulum program MAP reguler, hanya saja dalam proses pembelajarannya,

mahasiswa program MAP online akan mengerjakan tugas-tugas tambahan

dengan frekuensi komunikasi secara online lebih intensif dibanding pada

program MAP reguler. Dengan demikian calon mahasiswa program MAP

online harus sudah terbiasa menggunakan internet untuk berkomunikasi

dan mengakses informasi/data.

Struktur kurikulum Program Magister Ilmu Administrasi Online Bidang Minat

Adminsistrasi Publik sebagai berikut.

Tabel 3

Kurikulum Program Magister Ilmu Administrasi Online

Bidang Minat Administrasi Publik (590)

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket /

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Utama 30 sks

1. MAPO5101 Teori

Administrasi

3 I.1 MAPU5101 Teori

Administrasi

(Edisi 2)

3

2. MAPO5102 Teori dan Isu

Pembangunan

3 I.2 MAPU5102 Teori dan Isu

Pembangunan

(Edisi 2) #

3

3. MAPO5104 Inovasi dan

Perubahan

Organisasi

4 II.2 MAPU5104 Inovasi dan

Perubahan

Organisasi #

4

4. MAPO5201 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

3 IV.2 EKMA5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia #

(Edisi 2)

3

MAPU5201 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

(Suplemen) #

8 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket /

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

5. MAPO5202 Administrasi

Keuangan

Publik

4 III.1 MAPU5202 Administrasi

Keuangan

Publik #

(Edisi 2)

4

6. MAPO5203 Pemerintahan

Daerah

3 III.2 MAPU5203 Pemerintahan

Daerah

(Edisi 2) #

3

7. MAPO5301 Analisis

Kebijakan

Publik

4 IV.3 MAPU5301 Analisis

Kebijakan

Publik #

(Edisi 2)

4

8. MAPO5302 Manajemen

Strategik

Organisasi

Publik

3 III.3 EKMA5309 Manajemen

Strategik

(Edisi 2)

3

9. MAPO5303 Kebijakan

Pengembangan

Wilayah dan

Perkotaan

3 IV.1 MAPU5303 Kebijakan

Pengembangan

Wilayah dan

Perkotaan

(Edisi 2) #

3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 6 sks

1. MAPO5103 Metode

Penelitian

Administrasi

4 II.1 MAPU5103 Metodologi

Penelitian

Administrasi #

(Edisi 2)

4

2. MAPO5300 Studi Mandiri 2 99 MAPU5304

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Pedoman Studi

Mandiri #

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM (Edisi 3)

Pedoman Ujian

Sidang

Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

2

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 9

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket /

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Program

Magister

TAPM 6 sks

1. MAPO5400 TAPM/Tesis * 6 99 6

Total sks 42 14 10 12 6

Keterangan:

* = Ujian TAPM/Tesis ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00, mata

kuliah Metode Penelitian Administrasi (MAPO5103) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk

mata kuliah lain.

# = Bahan ajar disertai multimedia.

B. PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN (MM)

Visi

Pada tahun 2021 Program Studi Magister Manajemen-UT menjadi

penyelenggara pendidikan bidang ilmu manajemen jenjang Magister melalui

sistem pendidikan jarak jauh, yang mampu bersaing pada tataran nasional,

regional, dan internasional.

Misi

1. Meningkatkan kemampuan dan wawasan tenaga profesional di bidang

manajemen.

2. Meningkatkan kemampuan tenaga profesional dalam memecahkan

permasalahan bisnis secara komprehensif dan integratif.

3. Meningkatkan kemampuan tenaga profesional untuk mengantisipasi dan

mengelola perubahan faktor internal dan eksternal bisnis untuk

menjamin optimalisasi kinerja dan keberlanjutan bisnis.

4. Mengembangkan keilmuan bidang ilmu manajemen melalui penelitian,

dan menyebarluaskan hasil kajian melalui berbagai forum dan media

komunikasi.

5. Menggunakan hasil penelitian bidang ilmu manajemen dalam bentuk

pengabdian kepada masyarakat.

10 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

Tujuan Program

1. Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan dan wawasan

profesional di bidang manajemen.

2. Menghasilkan lulusan yang mampu mengembangkan dan menerapkan

keahlian di bidang manajemen untuk memecahkan permasalahan bisnis

secara komprehensif dan integratif.

3. Menghasilkan lulusan yang mampu mengantisipasi dan mengelola

perubahan faktor internal dan eksternal bisnis untuk menjamin

optimalisasi kinerja dan keberlanjutan bisnis.

4. Menghasilkan karya akademik dan temuan-temuan penelitian yang

berorientasi pada pengembangan ilmu manajemen untuk menjawab

permasalahan manajerial.

5. Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan dan komitmen tinggi

untuk menerapkan temuan penelitian bidang manajemen bagi

pemberdayaan masyarakat.

Kompetensi Utama

Lulusan Program Studi Magister Manajemen-UT diharapkan mampu:

1. memecahkan berbagai permasalahan bisnis berlandaskan teori yang kuat

dalam bidang manajemen keuangan, manajemen sumber daya manusia,

manajemen pemasaran, dan manajemen operasi;

2. mengambil keputusan berlandaskan teori tingkat lanjut di bidang

manajemen investasi, manajemen strategik, dan manajemen keuangan

internasional;

3. menerapkan konsep dan prinsip manajemen dalam praktik (bisnis)

kehidupan nyata, baik dalam lingkup nasional maupun internasional;

4. mengelola organisasi dengan profesional.

Kompetensi Pendukung

Untuk mencapai kompetensi utama, lulusan Program Studi Magister

Manajemen-UT diharapkan mampu:

1. menerapkan pengetahuan kuantitatif dan sistem informasi manajemen untuk pengambilan keputusan manajerial, serta mampu bertindak sebagai manajer yang efektif;

2. melakukan penelitian di bidang manajemen baik untuk pengembangan teori maupun untuk implementasi manajemen dalam berbagai bidang.

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 11

Selain memiliki kompetensi pendukung, lulusan Program Studi Magister

Manajemen UT diharapkan mampu:

1. menyampaikan gagasan secara lebih baik lewat komunikasi melalui teknologi informasi;

2. menganalisis permasalahan manajerial dalam praktik profesional untuk pengambilan keputusan berdasar kajian keilmuan;

3. mempunyai kompetensi penerapan keilmuan (hard skills), serta keterampilan kepribadian dan perilaku (soft skills), khususnya dalam hal kemandirian dan ketangguhan dalam menghadapi berbagai situasi dan kondisi;

4. mempunyai etika dan kejujuran dalam lingkungan pekerjaan.

1. Kurikulum Program MM Reguler

Program MM reguler menawarkan 3 (tiga) bidang minat, yaitu: Manajemen

Keuangan, Manajemen Pemasaran, dan Manajemen Sumber Daya Manusia

(SDM). Mahasiswa tidak diperbolehkan pindah program atau bidang

minat selama masa studi.

Untuk Program MM reguler bidang minat Manajemen Keuangan, Manajemen

Pemasaran, dan Manajemen SDM, mata kuliah pada paket/semester I dan II

serta 2 (dua) mata kuliah paket III menggunakan pembelajaran reguler

(kombinasi tutorial tatap muka dan online). Sedangkan 2 (dua) mata kuliah

konsentrasi pada paket/semester 3 ditawarkan dalam bentuk pembelajaran

online.

Sebaran mata kuliah Program MM reguler pada masing-masing bidang minat

sebagai berikut.

a. Program Magister Manajemen Bidang Minat Manajemen Keuangan

Tujuan program:

1) Menghasilkan lulusan yang mampu mengevaluasi berbagai aspek empirik

berdasarkan teori manajemen investasi dan manajemen keuangan

internasional.

2) Menghasilkan lulusan yang mampu berfikir strategis dalam mengelola

permasalahan dalam keputusan investasi.

3) Menghasilkan lulusan yang mampu mengelola keuangan secara

profesional dan mampu mengantisipasi dinamika perubahan global.

12 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

Struktur kurikulum Program Magister Manajemen Bidang Minat Manajemen

Keuangan sebagai berikut.

Tabel 4

Kurikulum Program Magister Manajemen

Bidang Minat Manajemen Keuangan (594)

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Utama 24 sks

1. EKMA5101 Perilaku

Organisasi

3 I.1 EKMA5101 Perilaku

Organisasi

(Edisi 2) #

3

2. EKMA5205 Manajemen

Keuangan

3 III.1 EKMA5205 Manajemen

Keuangan #

3

3. EKMA5206 Manajemen

Pemasaran

3 III.2 EKMA5206 Manajemen

Pemasaran #

3

4. EKMA5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

3 IV.2 EKMA5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

(Edisi 2) #

3

5. EKMA5208 Manajemen

Operasi

3 IV.1 EKMA5208 Manajemen

Operasi

(Edisi 2)

3

6. EKMA5309 Manajemen

Strategik

3 I.3 EKMA5309 Manajemen

Strategik

(Edisi 2)

3

7. EKMO5312 Manajemen

Investasi1)

3 II.3 EKMA5312 Manajemen

Investasi

3

8. EKMO5313 Manajemen

Keuangan

Internasional1)

3 III.3 EKMA5313 Manajemen

Keuangan

Internasional

(Edisi 2) #

3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 11 sks

1. EKMA5102 Sistem Informasi

Manajemen

3 I.2 EKMA5102 Sistem

Informasi

Manajemen#

3

2. EKMA5103 Metode

Kuantitatif

3 II.1 EKMA5103 Metode

Kuantitatif #

3

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 13

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

3. EKMA5104 Metode

Penelitian Bisnis

3 II.2 EKMA5104 Metode

Penelitian

Bisnis

(Edisi 2) #

3

4. EKMA5300 Seminar dan

Workshop

Penelitian

2 99 EKMA5310

EKMA5311

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Panduan

Seminar

Penelitian

Panduan

Workshop

Penelitian

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM

(Edisi 3)

Pedoman

Ujian Sidang

Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

Program

Magister

2

TAPM 6 sks

1. EKMA5400 TAPM/Tesis2) 6 99 6

Total sks 41 12 12 11 6

Keterangan: 1) = Mata Kuliah Konsentrasi diselenggarakan dalam bentuk pembelajaran online. 2) = Ujian TAPM/Tesis ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00, mata

kuliah Metode Penelitian Bisnis (EKMA5104) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata

kuliah lain.

# = Bahan ajar disertai multimedia.

14 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

b. Program Magister Manajemen Bidang Minat Manajemen Pemasaran

Tujuan program:

1) Menghasilkan lulusan yang mampu mengevaluasi kasus dan praktek

dalam bisnis dengan menggunakan berbagai konsep perilaku konsumen

dan pemasaran strategik.

2) Menghasilkan manajer yang mampu berfikir strategis dalam menyusun

strategi pemasaran berdasarkan analisis perilaku konsumen.

3) Menghasilkan manajer yang mempunyai kemampuan strategik dalam

pemasaran dan mampu mengantisipasi perubahan pada era globalisasi.

Struktur kurikulum Program Magister Manajemen bidang minat Manajemen

Pemasaran sebagai berikut.

Tabel 5

Kurikulum Program Magister Manajemen

Bidang Minat Manajemen Pemasaran (595)

No Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Utama 24 sks

1. EKMA5101 Perilaku

Organisasi

3 I.1 EKMA5101 Perilaku

Organisasi

(Edisi 2) #

3

2. EKMA5205 Manajemen

Keuangan

3 III.1 EKMA5205 Manajemen

Keuangan #

3

3. EKMA5206 Manajemen

Pemasaran

3 III.2 EKMA5206 Manajemen

Pemasaran#

3

4. EKMA5207 Manajemen

Sumber

Daya

Manusia

3 IV.2 EKMA5207 Manajemen

Sumber

Daya

Manusia

(Edisi 2) #

3

5. EKMA5208 Manajemen

Operasi

3 IV.1 EKMA5208 Manajemen

Operasi

(Edisi 2)

3

6. EKMA5309 Manajemen

Strategik

3 I.3 EKMA5309 Manajemen

Strategik

(Edisi 2)

3

7. EKMO5317 Perilaku

Konsumen1)

3 II.3 EKMA 5317 Perilaku

Konsumen

3

8. EKMO5318 Pemasaran

Strategik1)

3 III.3 EKMA 5318 Pemasaran

Strategik

3

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 15

No Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 11 sks

1. EKMA5102 Sistem

Informasi

Manajemen

3 I.2 EKMA5102 Sistem

Informasi

Manajemen#

3

2. EKMA5103 Metode

Kuantitatif

3 II.1 EKMA5103 Metode

Kuantitatif #

3

3. EKMA5104 Metode

Penelitian

Bisnis

3 II.2 EKMA5104 Metode

Penelitian

Bisnis

(Edisi 2) #

3

4. EKMA5300 Seminar dan

Workshop

Penelitian

2 99 EKMA5310

EKMA5311

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Panduan

Seminar

Penelitian

Panduan

Workshop

Penelitian

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM

(Edisi 3)

Pedoman

Ujian Sidang

Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

Program

Magister

2

TAPM 6 sks

1. EKMA5400 TAPM/Tesis2)

6 99 6

Total sks 41 12 12 11 6

Keterangan: 1) = Mata Kuliah Konsentrasi diselenggarakan dalam bentuk pembelajaran online. 2) = Ujian TAPM/Tesis ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00, mata

kuliah Metode Penelitian Bisnis (EKMA5104) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata

kuliah lain .

# = Bahan ajar disertai multimedia.

16 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

c. Program Magister Manajemen Bidang Minat Manajemen Sumber Daya

Manusia

Tujuan program:

1) Menghasilkan lulusan yang mampu mengevaluasi konsep, metode,

praktek dan prinsip pengembangan sumber daya manusia dan

manajemen kinerja.

2) Menghasilkan lulusan yang mampu berfikir strategis dalam menyusun

pengembangan manajemen sumber daya manusia.

3) Menghasilkan lulusan yang mampu mengelola kinerja sumber daya

manusia di bidang pekerjaan masing-masing dan mampu mengantisipasi

perubahan pada era globalisasi.

Struktur kurikulum Program Magister Manajemen bidang minat Manajemen

Sumber Daya Manusia sebagai berikut.

Tabel 6

Kurikulum Program Magister Manajemen

Bidang Minat Manajemen Sumber Daya Manusia (596)

No Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Utama 24 sks

1. EKMA5101 Perilaku

Organisasi

3 I.1 EKMA5101 Perilaku

Organisasi

(Edisi 2) #

3

2. EKMA5205 Manajemen

Keuangan

3 III.1 EKMA5205 Manajemen

Keuangan #

3

3. EKMA5206 Manajemen

Pemasaran

3 III.2 EKMA5206 Manajemen

Pemasaran #

3

4. EKMA5207 Manajemen

Sumber

Daya

Manusia

3 IV.2 EKMA5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

(Edisi 2) #

3

5. EKMA5208 Manajemen

Operasi

3 IV.1 EKMA5208 Manajemen

Operasi (Edisi 2)

3

6. EKMA5309 Manajemen

Strategik

3 I.3 EKMA5309 Manajemen

Strategik (Edisi 2)

3

7. EKMO5319 Pengemba-

ngan 3 II.3 EKMA 5319 Pengembangan

Sumber Daya 3

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 17

No Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Sumber

Daya

Manusia1)

Manusia

8. EKMO5320 Manajemen

Kinerja1) 3 III.3 EKMA 5320 Manajemen

Kinerja 3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 11 sks

1. EKMA5102 Sistem

Informasi

Manajemen

3 I.2 EKMA5102 Sistem Informasi

Manajemen #

3

2. EKMA5103 Metode

Kuantitatif

3 II.1 EKMA5103 Metode

Kuantitatif #

3

3. EKMA5104 Metode

Penelitian

Bisnis

3 II.2 EKMA5104 Metode Penelitian

Bisnis (Edisi 2) #

3

4. EKMA5300 Seminar dan

Workshop

Penelitian

2 99 EKMA5310

EKMA5311

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Panduan Seminar

Penelitian

Panduan

Workshop

Penelitian

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM (Edisi 3)

Pedoman Ujian

Sidang Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan Tugas

Akhir Program

Magister

3

TAPM 6 sks

1. EKMA5400 TAPM/Tesis2)

6 99 6

Total sks 41 12 12 11 6

Keterangan: 1) = Mata Kuliah Konsentrasi diselenggarakan dalam bentuk pembelajaran online. 2) = Ujian TAPM/Tesis ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00, mata kuliah Metode

Penelitian Bisnis (EKMA5104) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata kuliah lain

# = Bahan ajar disertai multimedia.

18 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

2. Kurikulum Program MM Online Bidang Minat Manajemen

Keuangan

Program MM Online menawarkan 2 (dua) bidang minat, yakni Manajemen

Keuangan dan Sumber Daya Manusia. Kurikulum program ini sama dengan

kurikulum program MM reguler bidang minat Manajemen Keuangan dan

Manajemen Sumber Daya Manusia. Namun dalam proses pembelajarannya,

sepenuhnya dilakukan secara online. Mahasiswa program MM Online akan

mengerjakan tugas-tugas dan berkomunikasi secara online dengan tutor lebih

intensif dibandingkan mahasiswa pada Program MM reguler. Dengan

demikian calon mahasiswa program MM Online harus sudah terbiasa

menggunakan internet untuk berkomunikasi dan mengakses

informasi/data.

Struktur kurikulum Program Magister Manajemen Online Bidang Minat

Manajemen Keuangan sebagai berikut.

Tabel 7

Kurikulum Program Magister Manajemen Online

Bidang Minat Manajemen Keuangan (598)

No. Mata Kuliah

Sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Utama 24 sks

1. EKMO5101 Perilaku

Organisasi

3 I.1 EKMA5101 Perilaku

Organisasi

(Edisi 2) #

3

2. EKMO5205 Manajemen

Keuangan

3 III.1 EKMA5205 Manajemen

Keuangan #

3

3. EKMO5206 Manajemen

Pemasaran

3 III.2 EKMA5206 Manajemen

Pemasaran #

3

4. EKMO5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

3 IV.2 EKMA5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

(Edisi 2) #

3

5. EKMO5208 Manajemen

Operasi

3 IV.1 EKMA5208

Manajemen

Operasi

(Edisi 2)

3

6. EKMO5309 Manajemen

Strategik

3 I.3 EKMA5309 Manajemen

Strategik

(Edisi 2)

3

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 19

No. Mata Kuliah

Sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

7. EKMO5312 Manajemen

Investasi

3 II.3 EKMA5312 Manajemen

Investasi

3

8. EKMO5313 Manajemen

Keuangan

Internasional

3 III.3 EKMA5313 Manajemen

Keuangan

Internasional

(Edisi 2) #

3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 11 sks

1. EKMO5102 Sistem Informasi

Manajemen

3 I.2 EKMA5102 Sistem

Informasi

Manajemen#

3

2. EKMO5103 Metode

Kuantitatif

3 II.1 EKMA5103 Metode

Kuantitatif #

3

3. EKMO5104 Metode Penelitian

Bisnis

3 II.2 EKMA5104 Metode

Penelitian

Bisnis

(Edisi 2) #

3

4. EKMO5300 Seminar dan

Workshop

Penelitian

2 99 EKMA5310

EKMA5311

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Panduan

Seminar

Penelitian

Panduan

Workshop

Penelitian

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM

(Edisi 3)

Pedoman

Ujian Sidang

Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

Program

Magister

2

TAPM 6 sks

1. EKMO5400 Tesis/TAPM* 6 99 6

20 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

No. Mata Kuliah

Sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Total sks 41 12 12 11 6

Keterangan: * = Ujian Tesis/TAPM ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00 dan nilai mata kuliah

Metode Penelitian Bisnis (EKMO5104) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata kuliah lain.

# = Bahan ajar disertai multimedia.

Struktur kurikulum Program Magister Manajemen Online Bidang Minat

Manajemen Sumber Daya Manusia sebagai berikut.

Tabel 8

Kurikulum Program Magister Manajemen Online

Bidang Minat Manajemen Sumber Daya Manusia (591)

No Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Utama 24 sks

1. EKMO5101 Perilaku

Organisasi

3 I.1 EKMA5101 Perilaku

Organisasi

(Edisi 2) #

3

2. EKMO5205 Manajemen

Keuangan

3 III.1 EKMA5205 Manajemen

Keuangan #

3

3. EKMO5206 Manajemen

Pemasaran

3 III.2 EKMA5206 Manajemen

Pemasaran #

3

4. EKMO5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

3 IV.2 EKMA5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

(Edisi 2) #

3

5. EKMO5208 Manajemen

Operasi

3 IV.1 EKMA5208 Manajemen

Operasi

(Edisi 2)

3

6. EKMO5309 Manajemen

Strategik

3 I.3 EKMA5309 Manajemen

Strategik

(Edisi 2)

3

7. EKMO5319 Pengemba-

ngan Sumber

Daya Manusia

3 II.3 EKMA 5319 Pengembangan

Sumber Daya

Manusia

3

8. EKMO5320 Manajemen

Kinerja 3 III.3 EKMA 5320 Manajemen

Kinerja 3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 11 sks

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 21

No Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

1. EKMO5102 Sistem

Informasi

Manajemen

3 I.2 EKMA5102 Sistem

Informasi

Manajemen #

3

2. EKMO5103 Metode

Kuantitatif

3 II.1 EKMA5103 Metode

Kuantitatif #

3

3. EKMO5104 Metode

Penelitian

Bisnis

3 II.2 EKMA5104 Metode

Penelitian

Bisnis

(Edisi 2) #

3

4. EKMO5300 Seminar dan

Workshop

Penelitian

2 99 EKMA5310

EKMA5311

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Panduan

Seminar

Penelitian

Panduan

Workshop

Penelitian

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM (Edisi 3)

Pedoman Ujian

Sidang

Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

Program

Magister

3

TAPM 6 sks

1. EKMO5400 TAPM/Tesis*) 6 99 6

Total sks 41 12 12 11 6

Keterangan: * = Ujian Tesis/TAPM ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00 dan nilai mata kuliah

Metode Penelitian Bisnis (EKMO5104) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata kuliah lain.

# = Bahan ajar disertai multimedia.

22 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

C. PROGRAM MAGISTER ILMU KELAUTAN BIDANG MINAT MANAJEMEN

PERIKANAN (MMP) Visi

Pada tahun 2021, Program Studi menjadi pelaksana pendidikan akademik

Manajemen Perikanan unggulan berbasis sumber daya lokal melalui sistem

Pendidikan Tinggi Terbuka dan Jarak Jauh yang mampu bersaing secara

nasional, regional, dan internasional.

Misi

1. Menyelenggarakan pendidikan akademik jenjang magister yang

berbudaya ilmiah dalam bidang ilmu Manajemen Perikanan yang

mendukung pembangunan nasional dengan mengedepankan kebaruan

dan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi (TIK).

2. Menyelenggarakan penelitian yang terkait dengan bidang ilmu

Manajemen Perikanan dalam rangka menjawab permasalahan perikanan

yang bertaraf lokal, regional dan internasional.

3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat dalam rangka

penerapan dan penyebarluasan ilmu Manajemen Perikanan serta

membantu memecahkan permasalahan yang terjadi di masyarakat.

4. Mengadakan kerja sama dengan berbagai pihak pada tingkat lokal,

regional, nasional, maupun international di bidang Tri Dharma

Perguruan Tinggi yang berorientasi pada pengembangan ilmu

Manajemen Perikanan dan pemecahan masalah di bidang perikanan.

Tujuan

1. Menghasilkan lulusan yang berwawasan luas dalam bidang ilmu

Manajemen Perikanan dan memiliki kemampuan memanfaatkan

Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK).

2. Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan dalam

mengembangkan dan menerapkan ilmu Manajemen Perikanan sesuai

dengan tuntutan dan kebutuhan publik.

3. Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan dan komitmen yang

tinggi untuk menerapkan temuan penelitian bidang Manajemen

Perikanan bagi pemberdayaan masyarakat.

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 23

4. Menghasilkan temuan-temuan penelitian yang berorientasi pada

pengembangan dan penerapan ilmu Manajemen Perikanan untuk

menjawab permasalahan publik di bidang perikanan yang bertaraf lokal,

regional dan international.

Kompetensi Utama

1. Mahasiswa mampu menerapkan dasar-dasar ekologi dan prinsip-prinsip

pengelolaan sumber daya perikanan.

2. Mahasiswa mampu melakukan analisis kuantitatif dan kualitatif.

3. Mahasiswa mampu melakukan pengelolaan wilayah perikanan dan

kelautan.

4. Mahasiswa mampu menguasai dan dapat mengaplikasikan pengelolaan

pembangunan perikanan secara berkelanjutan.

Kompetensi Pendukung

1. Mahasiswa mampu menganalisis data dengan menggunakan software

yang sesuai (metode kuantitatif).

2. Mahasiswa mampu menggunakan komputer dan memanfaatkan

perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK).

3. Mahasiswa mampu berpikir sistematis dan analistis.

4. Mahasiswa mampu menyampaikan gagasan dalam bentuk tulisan ilmiah

atau laporan penelitian.

Kompetensi lainnya/pilihan lulusan

1. Mahasiswa mampu melakukan bisnis di bidang perikanan.

2. Mahasiswa mampu menerapkan prinsip analisis kebutuhan masyarakat

perikanan dan menerapkan prinsip pemberdayaan masyarakat

perikanan.

1. Kurikulum Program MMP Reguler

Struktur kurikulum Program Magister Ilmu Kelautan bidang minat

Manajemen Perikanan yang diselenggarakan secara reguler sebagai berikut.

24 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

Tabel 9

Kurikulum Program Magister Ilmu Kelautan

Bidang Minat Manajemen Perikanan (93)

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Umum 28 sks

1. EKMA5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

3 IV.2 EKMA5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

(Edisi 2) #

3

2 EKMA5309 Manajemen

Strategik

3 I.3 EKMA5309 Manajemen

Strategik

(Edisi 2)

3

3. MMPI5101 Ekologi1) 3 I.4 MMPI 5101 Ekologi # 3

4. MMPI5102 Manajemen

Sumber Daya

Perikanan

2 I.2 MMPI 5102 Manajemen

Sumber Daya

Perikanan

(Edisi 2) #

2

5. MMPI5104 Pengelolaan

Wilayah Pesisir

& Laut

2 III.2 MMPI5104 Pengelolaan

Wilayah

Pesisir & Laut

#

2

6. MMPI5201 Budidaya

Perikanan

3 II.2 MMPI5201 Budidaya

Perikanan #

3

7. MMPI5203 Metode

Penangkapan

Ikan

2 III.3 MMPI5203 Metode

Penangkapan

Ikan #

2

8. MMPI5204 Ekonomi

Pembangunan

Perikanan

3 IV.3 MMPI5204 Ekonomi

Pembangunan

Perikanan #

3

9. MMPI5301 Sosial Ekonomi

Masyarakat

Perikanan

2 II.3 MMPI5301 Sosial

Ekonomi

Masyarakat

Perikanan #

2

10. MMPI5302 Legalitas

Hukum

Kelautan dan

Perikanan

2 I.1 MMPI5302 Legalitas

Hukum

Kelautan dan

Perikanan #

2

11. MMPI5303 Pengolahan

Hasil Perikanan

3 II.4 MMPI5303 Pengolahan

Hasil

Perikanan #

3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 6 sks

1. MMPI5103 Statistika 2 III.1 MMPI5103 Statistika # 2

2. MMPI5202 Metodologi

Penelitian

2 IV.1 MMPI5202 Metodologi

Penelitian #

2

3. MMPI5300 Studi Lapangan 2 99 MMPI5399

Studi

Lapangan #

2

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 25

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM

(Edisi 3)

Pedoman

Ujian Sidang

Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

Program

Magister

TAPM 6 sks

1. MMPI5400 Tesis/TAPM2) 6 99 6

Total sks 40 9 13 12 6

Keterangan: 1) = Untuk Paket I, bagi mahasiswa yang mempunyai latar belakang D4/S1 Perikanan dan SI Biologi

dibebaskan dari mata kuliah Ekologi (MMPI5101) dengan tidak mengurangi biaya paket mata kuliah 2) = Ujian TAPM/Tesis ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00 dan nilai Mata

Kuliah Metode Penelitian minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata kuliah lain. # = Bahan ajar disertai multimedia.

2. Kurikulum Program MMP Online

Program MMP Online adalah Program Magister Ilmu Kelautan bidang minat

Manajemen Perikanan yang sistem perkuliahannya diselenggarakan secara

Fully Online. Kurikulum program ini sama dengan kurikulum program MMP

reguler, hanya saja dalam proses pembelajarannya, mahasiswa MMP online

akan mengerjakan tugas-tugas tambahan dengan frekuensi komunikasi

secara online lebih intensif dibanding pada program MMP reguler. Dengan

demikian, calon mahasiswa program MMP online harus sudah terbiasa

menggunakan internet untuk berkomunikasi dan mengakses

informasi/data.

Struktur kurikulum Program Magister Ilmu Kelautan Online bidang minat

Manajemen Perikanan sebagai berikut.

26 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

Tabel 10

Kurikulum Program Magister Ilmu Kelautan Online

Bidang Minat Manajemen Perikanan (593)

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Utama 28 sks

1. EKMO5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

3 IV.2 EKMA5207 Manajemen

Sumber Daya

Manusia

(Edisi 2) #

3

2 EKMO5309 Manajemen

Strategik

3 I.3 EKMA5309 Manajemen

Strategik

(Edisi 2)

3

3. MMPO5101 Ekologi1) 3 I.4 MMPI

5101

Ekologi # 3

4. MMPO5102 Manajemen

Sumber Daya

Perikanan

2 I.2 MMPI

5102

Manajemen

Sumber Daya

Perikanan

(Edisi 2) #

2

5. MMPO5104 Pengelolaan

Wilayah Pesisir &

Laut

2 III.2 MMPI5104 Pengelolaan

Wilayah

Pesisir &

Laut #

2

6. MMPO5201 Budidaya

Perikanan

3 II.2 MMPI5201 Budidaya

Perikanan #

3

7. MMPO5203 Metode

Penangkapan Ikan

2 III.3 MMPI5203 Metode

Penangkapan

Ikan #

2

8. MMPO5204 Ekonomi

Pembangunan

Perikanan

3 IV.3 MMPI5204 Ekonomi

Pembangunan

Perikanan #

3

9. MMPO5301 Sosial Ekonomi

Masyarakat

Perikanan

2 II.3 MMPI5301 Sosial

Ekonomi

Masyarakat

Perikanan #

2

10. MMPO5302 Legalitas Hukum

Kelautan dan

Perikanan

2 I.1 MMPI5302 Legalitas

Hukum

Kelautan dan

Perikanan #

2

11. MMPO5303 Pengolahan Hasil

Perikanan

3 II.4 MMPI5303 Pengolahan

Hasil

Perikanan #

3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 6 sks

1. MMPO5103 Statistika 2 III.1 MMPI5103 Statistika # 2

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 27

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

2. MMPO5202 Metodologi

Penelitian

2 IV.1 MMPI5202 Metodologi

Penelitian #

2

3. MMPO5300 Studi Lapangan 2 99 MMPI5399

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Studi

Lapangan #

Pedoman

Penulisan

Proposal dan

TAPM

(Edisi 3)

Pedoman

Ujian Sidang

Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

Program

Magister

2

TAPM 6 sks

1. MMPO5400 TAPM/Tesis2) 6 99 6

Total sks 40 9 13 12 6

Keterangan: 1) = Untuk Paket I, bagi mahasiswa yang mempunyai latar belakang D4/S1 Perikanan dan S1 Biologi

dibebaskan dari mata kuliah Ekologi (MMPO5101) dengan tidak mengurangi biaya paket mata kuliah 2) = Ujian TAPM/Tesis ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00 dan nilai Mata

Kuliah Metode Penelitian (MMPO5202) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata kuliah lain. # = Bahan ajar disertai multimedia.

D. PROGRAM MAGISTER PENDIDIKAN MATEMATIKA (MPMt)

Visi

Pada tahun 2021 menjadi penyelenggara Program Magister Pendidikan

Matematika dengan menggunakan sistem pendidikan jarak jauh, yang mampu

bersaing pada tataran regional, nasional, dan internasional.

Misi

1. Meningkatkan kualifikasi akademik dan kemampuan pendidik dalam

bidang pendidikan matematika sebagai ilmu yang mendasari

perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi modern.

28 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

2. Meningkatkan kemampuan pendidik untuk mengantisipasi dan

memecahkan permasalahan pendidikan dan pembelajaran matematika

secara komprehensif dan integratif.

3. Meningkatkan kemampuan pendidik dalam mengantisipasi dan

mengelola perkembangan teori, paradigma dan sistem pembelajaran

matematika untuk menjamin optimalisasi proses dan hasil-hasil belajar

peserta didik

4. Berperan aktif dalam penelitian, pengembangan serta penyebaran ilmu

pengetahuan dan teknologi pendidikan dan keguruan di bidang

matematika, secara berkesinambungan.

5. Berperan aktif dalam kegiatan pengabdian pada masyarakat.

Tujuan

Program Magister Pendidikan Matematika bertujuan untuk menghasilkan

lulusan sebagai pendidik profesional yang mampu memecahkan masalah

pendidikan dan pembelajaran matematika pada konteks lokal dan nasional

secara multidisipliner, dan mengembangkan keilmuan pendidikan

matematika melalui praktek professional dan penelitian. Secara rinci

dijabarkan sebagai berikut.

1. Menyiapkan dan menghasilkan lulusan sebagai pendidik profesional yang

mampu memecahkan masalah pendidikan dan pembelajaran matematika

pada konteks lokal dan nasional, dan mengembangkan keilmuan

pendidikan matematika melalui praktek profesional dan penelitian.

Profesional ditunjukkan dengan mampu dalam pembelajaran matematika

di sekolah, melakukan inovasi dalam pembelajaran matematika dan

melakukan penelitian dalam bidang pendidikan matematika.

2. Menghasilkan lulusan yang mampu mengembangkan/membuat karya

akademik melalui kegiatan penelitian dan menyebarluaskan hasil

penelitian.

3. Menghasilkan lulusan yang mampu mengembangkan berbagai bentuk

kegiatan pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan inovasi

pembelajaran matematika untuk meningkatkan kualitas pembelajaran

matematika.

4. Menghasilkan lulusan yang mampu menjalin kerja sama dengan

organisasi pendidikan atau lembaga pendidikan untuk mendukung dan

meningkatkan kualitas diri dan institusi

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 29

Kompetensi Utama

1. Mampu mengembangkan kerangka teori dan praktek pendidikan

matematika berlandaskan pada teori pendidikan dan ilmu lain yang

relevan.

2. Menguasai strategi pembelajaran matematika untuk berbagai jenjang

pendidikan sehingga mampu mengelola pembelajaran matematika

kontekstual secara menarik dan mengaktifkan, yang membuat peserta

didik mandiri dan mampu memecahkan masalah.

3. Mampu melakukan penelitian dalam pendidikan matematika dan

mengembangkan berbagai alternatif solusi permasalahan dalam bidang

pendidikan matematika.

4. Mengembangkan diri secara profesional sehingga dapat mengikuti

perkembangan ilmu pendidikan matematika.

Kompetensi Pendukung

1. Mampu menerapkan teori dan praktik inovasi pembelajaran matematika.

2. Mampu menguasai berbagai pendekatan dan keterampilan dalam

penelitian.

3. Mampu menerapkan prinsip-prinsip pemanfaatan Teknologi Informasi

dan Komunikasi (TIK) dalam pembelajaran.

1. Kurikulum Program MPMt Reguler

Struktur kurikulum Program Magister Pendidikan Matematika sebagai

berikut.

Tabel 11

Kurikulum Program Magister Pendidikan Matematika Reguler (92)

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Utama 30 sks

1. MPMT5101 Sejarah dan

Filsafat

Matematika

3 I.1 MPMT5101 Sejarah dan

Filsafat

Matematika

3

2. MPMT5102 Perkembang-

an Pendidikan

Matematika

3 II.3

MPMT5102 Perkembangan

Pendidikan

Matematika

3

30 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

3. MPMT5103 Fondasi

Matematika &

Bukti dalam

Matematika

3 I.2 MPMT5103 Fondasi

Matematika &

Bukti dalam

Matematika

3

4. MPMT5104 Aljabar 3 II.2 MPMT5104 Aljabar

3

5. MPMT5202 Teori

Bilangan

3 III.2 MPMT5202 Teori Bilangan 3

6. MPMT5204 Analisis

Kurikulum

Matematika

3 III.1 MPMT5204 Analisis

Kurikulum

Matematika

3

7. MPMT5301 Pembelajaran

Matematika

3 I.3 MPMT5301 Pembelajaran

Matematika

3

8. MPMT5302 Evaluasi

Pembelajaran

Matematika

3 I.4 MPMT5302 Evaluasi

Pembelajaran

Matematika

3

9. MPMT5303 Analisis Real 3 II.1 MPMT5303 Analisis Real 3

10. MPMT5201 Geometri 3 IV.2 MPMT5201 Geometri 3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 6 sks

1. MPMT5203 Metode

Penelitian

Pendidikan

Matematika

4 IV.1 MPMT5203 Metode

Penelitian

Pendidikan

Matematika

4

2. MPMT5300 Seminar dan

Workshop

Pendidikan

Matematika

2 99 MPMT5304

PTAP5406

PTAP5400

Seminar dan

Workshop

Pendidikan

Matematika

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM

(Edisi 3)

Pedoman

Ujian Sidang

Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

2

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 31

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

PTAP5401

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

Program

Magister

TAPM 6 sks

1. MPMT5400 TAPM/Tesis* 6 99 6

Total sks 42 12 13 11 6

Keterangan: * = Ujian Tesis/TAPM ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00 dan nilai mata kuliah

Metodologi Penelitian Pendidikan Matematika (MPMT5203) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata kuliah lain.

# = Bahan ajar disertai multimedia.

2. Kurikulum Program MPMt Online

Program MPMt Online adalah Program Magister Pendidikan Matematika yang

sistem perkuliahannya diselenggarakan secara Fully Online. Kurikulum

program ini sama dengan kurikulum program MPMt reguler, hanya saja

dalam proses pembelajarannya, mahasiswa MPMt online akan mengerjakan

tugas-tugas tambahan dengan frekuensi komunikasi secara online lebih

intensif dibanding pada program MPMt reguler. Dengan demikian, calon

mahasiswa program MPMt online harus sudah terbiasa menggunakan

internet untuk berkomunikasi dan mengakses informasi/data.

Struktur kurikulum Program Magister Pendidikan Matematika Online sebagai

berikut. Tabel 12

Kurikulum Program Magister Pendidikan Matematika Online (592)

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Mata Kuliah Kompetensi Utama 30 sks

1. MPMO5101 Sejarah dan

Filsafat

Matematika

3 I.1 MPMT5101 Sejarah dan

Filsafat

Matematika

3

2. MPMO5102 Perkembangan

Pendidikan

Matematika

3 II.3 MPMT5102 Perkembang-

an Pendidikan

Matematika

3

3. MPMO5103 Fondasi

Matematika &

3 I.2 MPMT5103 Fondasi

Matematika &

3

32 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Bukti dalam

Matematika

Bukti dalam

Matematika

4. MPMO5104 Aljabar 3 II.2 MPMT5104 Aljabar 3

5. MPMO5202 Teori Bilangan 3 III.2 MPMT5202 Teori Bilangan 3

6. MPMO5204 Analisis

Kurikulum

Matematika

3 III.1 MPMT5204 Analisis

Kurikulum

Matematika

3

7. MPMO5301 Pembelajaran

Matematika

3 I.3 MPMT5301 Pembelajaran

Matematika

3

8. MPMO5302 Evaluasi

Pembelajaran

Matematika

3 I.4 MPMT5302 Evaluasi

Pembelajaran

Matematika

3

9. MPMO5303 Analisis Real 3 II.1 MPMT5303 Analisis Real 3

10. MPMO5201 Geometri 3 IV.2 MPMT5201 Geometri 3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 6 sks

1. MPMO5203 Metode

Penelitian

Pendidikan

Matematika

4 IV.1 MPMT5203 Metode

Penelitian

Pendidikan

Matematika

4

2. MPMO5300 Seminar dan

Workshop

Pendidikan

Matematika

2 99 MPMT5304

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Seminar dan

Workshop

Pendidikan

Matematika

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM

(Edisi 3)

Pedoman

Ujian Sidang

Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

Program

Magister

2

TAPM 6 sks

1. MPMO5400 TAPM/Tesis* 6 99 6

Total sks 42 12 13 11 6

Keterangan: * = Ujian Tesis/TAPM ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00 dan nilai mata kuliah

Metodologi Penelitian Pendidikan Matematika (MPMO5203) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata kuliah lain.

# = Bahan ajar disertai multimedia.

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 33

E. PROGRAM MAGISTER PENDIDIKAN DASAR (MPDr)

Visi

Pada tahun 2021, Program Magister Pendidikan Dasar menjadi

penyelenggara pendidikan bidang ilmu pendidikan dasar jenjang magister,

menggunakan sistem pendidikan jarak jauh, yang mampu bersaing pada

tataran nasional, regional dan internasional.

Misi

Program Magister Pendidikan Dasar memiliki misi sebagai berikut.

1. Menyelenggarakan pendidikan akademik jenjang magister untuk

menghasilkan lulusan yang memiliki pengetahuan dan kompetensi

akademik profesional dalam bidang ilmu pendidikan dasar (basic

education).

2. Menghasilkan produk-produk akademik yang relevan dengan kajian

bidang ilmu pendidikan dasar.

3. Melakukan penelitian dan diseminasi hasil penelitian bidang ilmu

pendidikan dasar.

4. Melakukan pengabdian kepada masyarakat untuk menerapkan hasil

penelitian.

5. Meningkatkan pemahaman lintas budaya dan jaringan kerja sama melalui

kemitraan pada tingkat nasional dan global.

Tujuan

Program Magister Pendidikan Dasar UT dilaksanakan untuk menghasilkan

pendidik dan tenaga kependidikan yang berkualifikasi akademik magister

dalam pendidikan dasar, yang memiliki kompetensi sebagai berikut:

1. Mampu menganalisis berbagai praktek pendidikan dasar menggunakan

landasan filsafat dan dinamika pembelajaran sesuai perkembangan ilmu

pendidikan dasar.

2. Mampu merancang, menggunakan dan mengevaluasi penggunaaan

berbagai model pembelajaran inovatif pada pendidikan dasar.

3. Mampu menganalisis berbagai faktor yang mempengaruhi kebijakan

pendidikan dan pengembangan kurikulum serta penerapannya pada

pendidikan dasar.

34 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

4. Mampu menganalisis praktek kepemimpinan dan manajemen

pendidikan dasar berdasarkan kriteria manajemen efektif dalam era

desentralisasi dan good governance.

5. Mampu membandingkan praktek pendidikan dasar di berbagai negara

berdasarkan wilayah dan dimensi sosial budaya.

6. Mampu melakukan evaluasi dan penelitian program pendidikan dasar

dengan menggunakan berbagai pendekatan dan desain penelitian untuk

menghasilkan pemecahan masalah atau pengembangan keilmuan

Pendas.

Kompetensi Utama

Program Magister Pendidikan Dasar UT dilaksanakan untuk menghasilkan

pendidik dan tenaga kependidikan yang berkualifikasi akademik magister

dalam pendidikan dasar, yang memiliki kompetensi utama sebagai berikut.

1. Mampu menganalisis berbagai praktek pendidikan dasar berdasarkan

landasan filosofis, sosiologis, psikologis – pedagogis, yuridis dan

ideologis.

2. Mampu menganalisis praktek pendidikan dasar berdasarkan

karakteristik, dinamika belajar dan cakupan substansi sesuai dengan

tingkat perkembangan peserta didik Pendas.

3. Mampu mengembangkan desain pembelajaran menggunakan prinsip-

prinsip desain pembelajaran secara sistemik dan sistematik.

4. Mampu merancang, menggunakan dan mengevaluasi penggunaaan

berbagai model pembelajaran inovatif pada pendidikan dasar.

5. Mampu menganalisis berbagai faktor yang mempengaruhi kebijakan

pendidikan dan pengembangan kurikulum, serta penerapannya pada

berbagai Bidang Studi.

6. Mampu menganalisis berbagai isu tentang perencanaan dan pembiayaan

pendidikan dalam era desentralisasi dan good governance.

7. Mampu menganalisis praktek kepemimpinan dan manajemen

pendidikan dasar berdasarkan kriteria kepemimpinan dan manajemen

efektif.

8. Mampu membandingkan praktek pendidikan dasar di berbagai negara

berdasarkan wilayah dan dimensi sosial budaya.

9. Mampu melakukan evaluasi program Pendas, pada tataran program

maupun pembelajaran berdasarkan wawasan yang komprehensif dan

pendekatan yang sistematis.

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 35

10. Mampu melakukan penelitian dengan menggunakan berbagai

pendekatan dan desain penelitian untuk menghasilkan pemecahan

masalah atau pengembangan keilmuan Pendas.

Kompetensi Pendukung

1. Mampu menggunakan berbagai analisis statistika untuk mengkaji

berbagai fenomena pendidikan dasar.

2. Mampu melakukan penelitian dan pengembangan dalam bidang

pendidikan dasar.

3. Mampu menyampaikan gagasan dalam bentuk tulisan ilmiah atau

laporan penelitian.

Kurikulum Program Magister Pendidikan Dasar

Struktur kurikulum Program Magister Pendidikan Dasar sebagai berikut.

Tabel 13

Kurikulum Program Magister Pendidikan Dasar (Kode Prodi: 599)

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

1. MPDR5101 Filsafat

Pendidikan

Dasar

3 I.1 MPDR5101 Filsafat

Pendidikan

Dasar

3

2. MPDR5102 Integrasi Teori

dan Praktek

Pembelajaran

3 I.2 MPDR5102 Integrasi Teori

dan Praktek

Pembelajaran

3

3. MPDR5103 Metode

Penelitian

Pendidikan

4 II.2 MIPK5201 Metode

Penelitian

Pendidikan

4

4. MPDR5104 Evaluasi

Program

Pendidikan

3 II.3 MIPK5301 Evaluasi

Program

Pendidikan

3

5 MPDR5105 Kebijakan dan

Pengembangan

Kurikulum

Pendidikan

Dasar

3 I.3 MPDR5105 Kebijakan dan

Pengembangan

Kurikulum

Pendidikan

Dasar

3

6. MPDR5201 Perencanaan

dan

Pembiayaan

3 III.1 MIPK5101 Perencanaan

dan

Pembiayaan

3

36 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Pendidikan

Dasar

Pendidikan

7. MPDR5202 Statistika

Pendidikan

3 III.2 MPDR5202 Statistika

Pendidikan

3

8. MPDR5203 Desain dan

Model

Pembelajaran

Inovatif dan

Interaktif

3 III.3 MPDR5203 Desain dan

Model

Pembelajaran

Inovatif dan

interaktif

3

9. MPDR5204 Difusi Inovasi

Pendidikan

3 I.4 MPDR5204 Difusi Inovasi

Pendidikan

3

10. MPDR5301 Kepemimpinan

dan

Manajemen

Pendidikan

Dasar

3 IV.1 MPDR5301

Kepemimpinan

dan

Manajemen

Pendidikan

Dasar

3

11. MPDR5302 Studi

Komparatif

Pendidikan

Dasar di

berbagai

Negara

3 IV.2 MPDR5302 Studi

Komparatif

Pendidikan

Dasar di

berbagai

Negara

3

12. MPDR5300 Studi Mandiri

dan Seminar

Proposal

Penelitian

2 99 MPDR5300

PTAP5406

PTAP5400

PTAP5401

Studi Mandiri

dan Seminar

Proposal

Penelitian

Panduan

Penulisan

Proposal dan

TAPM

(Edisi 3)

Pedoman Ujian

Sidang

Program

Pascasarjana

(Edisi 2)

Pedoman

Bimbingan

Tugas Akhir

Program

2

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 37

No. Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III IV

Magister

TAPM 6 sks

13. MPDR5400 Tugas Akhir

Program

Magister

(TAPM)/Tesis*

6 99 6

Total sks 42 13 12 11 6

Keterangan:

* = Ujian Tesis/TAPM ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00 dan nilai mata kuliah Metode Penelitian Pendidikan (MPDR5103) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata kuliah lain.

# = Bahan ajar disertai multimedia

F. PROGRAM MAGISTER PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS (MPBI)

Visi

Pada tahun 2021, Program Magister Pendidikan Bahasa Inggris menjadi

penyelenggara pendidikan bidang ilmu pendidikan bahasa Inggris jenjang

magister menggunakan sistem pendidikan jarak jauh yang mampu bersaing

pada tataran nasional, regional dan internasional.

Misi

Program Magister Pendidikan Bahasa Inggris memiliki misi sebagai berikut.

1. Memperluas kesempatan belajar pada tingkat magister bidang

Pendidikan Bahasa Inggris melalui sistem pendidikan tinggi terbuka dan

jarak jauh.

2. Menghasilkan lulusan magister pendidikan bahasa Inggris yang memiliki

kompetensi dalam bidangnya dan mampu bersaing secara global.

3. Menghasilkan produk-produk akademik dalam bidang keilmuan bahasa

Inggris yang dapat dimanfaatkan oleh pengguna lulusan dan masyarakat

pada umumnya untuk mendukung perwujudan masyarakat berbasis

pengetahuan.

4. Melakukan penelitian dan desiminasi hasil penelitian dalam bidang

pendidikan bahasa Inggris.

5. Melakukan pengabdian kepada masyarakat untuk menerapkan hasil

penelitian.

38 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

6. Meningkatkan pemahaman lintas budaya dan jaringan kerja sama

melalui kemitraan pendidikan magister pendidikan bahasa Inggris pada

tingkat nasional dan global.

Tujuan

Program Magister Pendidikan Bahasa Inggris UT dilaksanakan untuk

menghasilkan lulusan yang berkualifikasi akademik magister dalam

pendidikan Bahasa Inggris yang memiliki kompetensi sebagai berikut:

1. Mampu menerapkan konsep, prinsip pendidikan dan pembelajaran

dalam pembelajaran bahasa Inggris secara profesional.

2. Mampu memperluas dan memperdalam bidang ilmu yang menaungi

subtansi dan pembelajaran bahasa Inggris melalui penelitian dan

praktek pembelajaran.

3. Memiliki wawasan penelitian dan evaluasi pendidikan, pembelajaran

lanjut, dan penguasaan teknologi informasi dan komunikasi (TIK), dan

kesadaran akan keberagaman, pemerataan pendidikan dan perspektif

global.

4. Mampu mengembangkan, menerapkan, dan mengevaluasi kurikulum

tingkat satuan pendidikan dalam bidang bahasa Inggris.

Kompetensi Utama

Program Magister Pendidikan Bahasa Inggris UT dilaksanakan untuk

menghasilkan lulusan yang berkualifikasi akademik magister dalam

Pendidikan Bahasa Inggris yang memiliki kompetensi utama sebagai berikut.

1. Mampu menulis dan menganalisis teks bahasa Inggris secara kritis

berdasarkan kaidah-kaidah ilmiah.

2. Mampu mengevaluasi dan meneliti bidang pendidikan bahasa Inggris

dengan menggunakan berbagai metode, pendekatan, dan desain

penelitian untuk menghasilkan pemecahan masalah sesuai

perkembangan bahasa Inggris di dalam dunia pendidikan dan

masyarakat.

3. Mampu menguasai keilmuan: teori, praktek, dan trend perkembangan

dan inovasi pendidikan bahasa Inggris.

4. Mampu merancang, melakukan, dan mengevaluasi proses penilaian

dalam pembelajaran bahasa Inggris.

5. Mampu menganalisis dan mengembangkan kurikulum dan bahan ajar

dalam pendidikan bahasa inggris

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 39

Kompetensi Pendukung

1. Mampu memanfaatkan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) untuk

mengakses berbagai informasi yang relevan dengan proses pembelajaran

2. Mampu melakukan penelitian dan pengembangan dalam bidang

pendidikan bahasa Inggris.

Kurikulum Program Magister Pendidikan Bahasa Inggris

Struktur kurikulum Program Magister Pendidikan Bahasa Inggris sebagai

berikut.

Tabel 14

Kurikulum Program Magister Pendidikan Bahasa Inggris (Kode Prodi: 580)

No.

Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III I

V

Mata Kuliah Kompetensi Utama 30 sks

1. MPBI5101 Critical Reading and

Writing 3 I.1 MPBI5101 Critical Reading

and Writing 3

2. MPBI5103 Language Teaching

Methods 3 I.3 MPBI5103 Language

Teaching

Methods

3

3. MPBI5104 Applied Linguistics 3 II.1 MPBI5104 Applied

Linguistics 3

4. MPBI5201 Assessment in

Language Teaching 3 I.4

MPBI5201 Assessment in

Language

Teaching

3

5. MPBI5202 Grammar Analysis 3 III.2 MPBI5202 Grammar

Analysis 3

6. MPBI5204 EFL Curriculum and

Materials

Development

3 III.1 MPBI5204 EFL Curriculum

and Materials

Development

3

7. MPDR5102 Integrasi Teori dan

Praktek

Pembelajaran

3 I.2 MPDR5102 Integrasi Teori

dan Praktek

Pembelajaran

3

8. MIPK5301 Evaluasi Program

Pendidikan 3 II.3 MIPK5301 Evaluasi

Program

Pendidikan

3

40 Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2

No.

Mata Kuliah

sks Wkt

Ujian

Bahan Ajar Paket/

Semester

Kode Nama Kode Nama I II III I

V

9. MPBI5302 Sociolinguistics and

Language Teaching 3 IV.1 MPBI5302 Sociolinguistics

and language

teaching

3

10. MPBI5303 Innovations in ELT 3 IV.2 MPBI5303 Innovations in

ELT

3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 6 sks

1. MIPK5201 Metode Penelitian

Pendidikan 4 II.2 MIPK5201 Metode

Penelitian

Pendidikan

4

2. MPBI5300 Seminar dan

Workshop Proposal

Penelitian

2 99 MPDR5300 Seminar dan

Workshop

Proposal

Penelitian

2

TAPM 6 sks

1. MPBI5400 TAPM 6 99 6

TotalSKS 42 13 12 11 6

Keterangan: * = Ujian Tesis/TAPM ditempuh setelah lulus semua mata kuliah dengan minimal IPK 3.00 dan nilai mata

kuliah Metode Penelitian Pendidikan (MIPK5201) minimal B dan nilai C maksimal 2 untuk mata kuliah lain. # = Bahan ajar disertai multimedia

Suplemen Katalog Program Pascasarjana Universitas Terbuka 2016/2017.2 41

III. PENUTUP

Suplemen Katalog Program Pascasarjana (PPs) Masa Registrasi

2016/2017.2 merupakan penyempurnaan dari Katalog Program Pascasarjana

(PPs) Tahun 2016. Suplemen ini hanya menyajikan struktur kurikulum yang

berlaku pada Masa Registrasi 2016/2017.2. Oleh karena itu untuk

mendapatkan informasi yang lebih utuh dapat dilihat dalam Katalog Program

Pascasarjana (PPs) Tahun 2016.

Apabila ada hal-hal yang perlu ditanyakan, mahasiswa dapat

menghubungi Ketua Program Studi atau melalui forum komunikasi dan

konsultasi akademik pada laman http://student.ut.ac.id serta dapat

menghubungi staf UPBJJ-UT setempat.

Semoga informasi yang disampaikan dalam Suplemen Katalog Program

Pascasarjana (PPs) Masa Registrasi 2016/2017.2 ini dapat memberikan

pemahaman yang komprehensif mengenai isi kurikulum Program

Pascasarjana (PPs).