Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

10
Karya Ilmiyah Tata Surya dan Jagad Raya Created by: 1.Lazuardi Akmal S (22) 2.Mahardeka putra AR (23) 3. Malinda Putri A (24) 4. Natasha Aqmarina (25) 5.Nihlatin Nabilah (26) Present by X IA 7

Transcript of Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

Page 1: Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

Karya Ilmiyah Tata Surya dan Jagad

Raya

Created by:

1.Lazuardi Akmal S (22)

2.Mahardeka putra AR (23)

3. Malinda Putri A (24)

4. Natasha Aqmarina (25)

5.Nihlatin Nabilah (26)

Present by X IA 7

Page 2: Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG

Sebagai pelajar sekolah menengah akhir , sudah seharusnya kita mendapatkan

materi pembelejaran di kelas berupa mapel geografi . Khusus pada karya ilmiyah ini ,

kami akan melakukan pembahasan tentang materi tata surya dan jagad raya . Kita

hidup di bumi ini tentunya berada dalam sebuah tatanan galaksi . Bumi kita ini

terdapat pada galaksi bima sakti atau dalam bahasa inggrisnya disebut dengan “Milky

Way” . Bumi kita ini juga terdapat pada sistem tata surya yang berpusat pada sebuah

bintang besar yang disebut matahari . Tidak hanya bumi saja yang mengelilingi

matahari , namun terdapat benda benda langit lain yang jumlahnya miliaran yang

mengelilingi matahari

1.2 Rumusan masalah:

1. Mengumpulkan info teori tentang penciptaan geografi alam semesta

2. Mengidentifikasi karakteristik tiap planet

3. Menyimpulkan planet yang layak untuk kehidupan

4. Mengidentifikasi karakteristik tata surya serta pengaruhnya terhadap kehidupan

5. Mengklasifikasikan jenis planet berdasarkan jarak dari matahari

1.3 Tujuan Penulisan :

1. Mengetahui teori pembentuk alam semesta Planetesimal dan big bang

2. Mengetahui karakteristik tiap planet pada sistem tata surya

3. Mengetahui karakteristik planet yang layak untuk kehidupan

4. Mengetahui sistematika pembagian planet di tata surya

5. Dapat menyimpulkan benda benda di jagad raya ini

1.4 Metode Penelitian :

1. Deskriptif

Page 3: Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

2. Mencari di Internet

BAB II

Pembahasan

1. a) Teori Terbentuknya Jagad Raya

- Teori Big Bang

Adalah teori yang menyatakan bahwa awal mula terbentuknya jagad raya berasal

dari leakan besar yang membentuk suatu reaksi yang luar biasa. Inti massa yang satu

padu bereaksi membentuk ledakan yang maha dahsyat yang menyebabkan serpihannya

mengembang dengan cepat menjauhi pusat ledakan.

b) Teori terbentuknya Tata Surya

- Teori Planetesimal

Teori ini diemukakan oleh Chamberlin & Moulton. Mulanya telah terdapat

matahari asal, pada suatu ketika matahari asal ini didekati oleh sebuah bintang sebesar

matahari yang menyebabkan gaya tarik-menarik antar 2 benda tersebut. Akibat gaya

tarik-menarik yang terlalu kuat, maka terjadilah ledakan yang hebat. Gas ledakan ini

keluar dari atmosfer matahari kemudian mengembun dan membeku sebagai bentuk

padat. Benda padat inilah yang disebut Planetesimal, dalam kurun waktu tertentu

Planetesimal ini berkembang menjadi planrt yang mengelilingi matahari.

2. Karakteristik tiap planet

a) Merkurius : - Planet yang terdekat dengan matahari

- Planet pertama dan terkecil dalam tata surya

- Diameter : 4.880 km

- Tidak memiliki satelit alami

- Bisa kita lihat dikal subuh dan maghrib

- tidak mempunai atmosfer dan memiliki banyak kawah

-jaraknya dengan matahari 58 juta KM dengan suhu yang

menghadap matahari 327oC dan permukaan lainnya -212oC

Page 4: Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

b) Venus : - Planet ke-2 dalam sistem tata surya

- Disebut juga dengan planet binang kejora

- Dapat dilihat sesaat sebelum matahari terbit dan sesudah

matahari terbenam

- Terdiri dari CO2 yang menjebak panas matahari

- Tidak memilii satelit alami

- Jarak dari matahari sekitar 12.104 km dengan suhu

permukaan 477oC

c) Bumi : - Planet ke-3 dalam sistem tata surya

- Mempunyai kadar O2 mencapai 20% sehingga bisa dihuni

makhluk hidup

- Mempunyai lapisan atmosfer

- Mempunyai lapisan udara & medan magnet “Magnetospora”

- Mempunyai satelit alami “Bulan”

- Jarak dari matahari sekitar 149.680.000 Km

d) Mars : - Planet ke-4 dalam sistem tata surya

- disebut planet merah

- Jarak dari matahari 228 juta Km

- Terdiri dari gurun merah

- Mengandung sedikit air dan udara

- Memiliki 2 satelit alami “Phobos” & “Deimos”

e) Yupiter : - Planet ke-5 dalam sistem tata surya

- Planet terbesar dengan massa 300 x bumi

- Suhu permukaan -141oC sampai 21oC

- Terdapat bintik merah besar pada permukaanya

- Atmosfer mengandung Helium, Metana, dan aminia

- Memiliki cincin yang sangat tipis dan warnanya mirip

dengan atmosfernya

- Memiliki 68 buah satelit diantaranya “Lo” & “Europe”

f) Saturnus : - Planet ke-6 dalam sistem tata surya

- Planet bercincin tebal. Cincin tersebut terdiri dari beribu-

ribu batuan dan debu kosmik

- kerapatan rendah karena sebagian besar penyusunnya

adalah gas dan cairan

Page 5: Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

- Memiliki awan seperti di planet yupiter yang tersusun dari

amonim hidrogensulfida

- Memiliki 56 buah satelit diantaranya “Titan” & “Dhione”

g) Uranus : - Planet ke-7 dalam sistem tata surya

- Mengandung banyak es di permukannya

- Permukaan berwarna hijau/ biru

- jarak dari matahari 51.118 Km dan revolusi planetnya 84

tahun

- Mempunyai 27 satelit diantaranya “Ariel”, “Umbriel” &

“Miranda”

h) Neptunus : - Planet ke-8 dalam sistem tata surya

-Atmosfernya mengandung hidrogen, helium dan

hidrokarbon

- Atmosfernya teratur menunjukkan pola cuaca

- Massanya 17,2 massa bumi dengan periode revolusi 164,8

ahun

- Memiliki 13 satelit alami diantaranya, Triton, Proteus,

Nereid dan Larissa

3. Planet yang layak untuk kehidupan

Memiliki sumber air dan memiliki siklusnya

Memilii atmosfer denga kandungan Oksigen 19-21%

Memiliki daratan

Memiliki lembah dan gunung

Memiliki sumber makanan hewani dan hayati

4. Pengaruh tata surya terhadap kehidupan

Tata surya adalah kumpulan benda-benda langit yang terdiri dari sebuah bintang

sentral/ matahari dimana terdapat berbagai planet terikat gravitasi yang

membuat planet-planet memutari matahari. Pengaruhnya bagi kehidupan kita yang

hidup di bumi ini mengalami pergantian lama siang dan malam, perubahan musim,

sistem kalender masehi, pergerakan benda-benda langit, serta gera semu tahunan

matahari.

Page 6: Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

5. Jenis planet berdasarkan jaraknya denga matahari

Planet Dalam :

Jarak rata-rata suatu planet lebih dekat dengan matahari dibandingkan

dengan jarak rata-rata bumi dengan matahari ( Merkurius dan Venus)

Planet Luar :

Jarak rata-rata suatu planet lebih jauh dengan matahari dibandingkan

dengan jarak bumi dengan matahari (Mars, Jupiter, Saturnus, Uranus, dan

Neptunus)

BAB III

Lampiran Gambar

Planet- Planet Dalam Galaksi Bimasakti

Merkurius

Venus

Page 7: Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

Bumi

Mars

Yupiter

Saturnus

Uranus

Neptunus

Page 8: Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

Galaksi Bimasakti

Galaksi Andromeda

Galaksi Whirpool

Galaksi Sombrero

Galaksi Black Eye

Page 9: Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya
Page 10: Karya Ilmiah Geografi : Tata Surya dan Jagat Raya

Meteor

Komet

Matahari