jurnal sekressi

download jurnal sekressi

of 31

description

elektrolit urin

Transcript of jurnal sekressi

  • PPDS Patologi KlinikUniversitas Sebelas Maret 2015*

  • Tugas Stase Sekresi Jenjang I*

  • Learning Objective*

  • PendahuluanHipertensi tjd pada 1 milyar org dan mjd pemicu kematian, stroke, PJK, dll.Studi INTERSALT hub.positif asupan tinggi Na dgn hipertensipenelitian tidak cukup besar untuk menentukan variasi terhadap daerah, karakteristik, kadar asupan natrium atau kalium.

  • Prospective Urban Rural Epidemiology (PURE).Tujuan1. Memperkirakan kadar asupan Na dan K (data sekresi urinalisis) berdasarkan daerah perkotaan dan pedesaan, tingkat pendapatan daerah dan geografi.2. Menggambarkan hubungannya dengan tekanan darah.

  • MetodeDesign Studi dan Peserta

  • Negara dibagi menjadi 4 kelas.4 negara pendapatan rendah .4 negara pendapatan menengah kebawah.7 negara pendapatan menengah keatas.3 negara berpendapatan tinggi.

    Kriteria eksklusi gangguan kardiovaskular, mendapatkan terapi antihipertensi.Sampel akhir 102.216 dgn sampel urin puasa.42% diantaranya dari china.

  • Prosedur Penelitian

  • Batasan StudiStudi di desain penulis , di supervisi penulis dan pemimpin penelitian di masing2 negara.Penulis bertanggung jawab terhadap analisis dan interpretasi data.Penelitian disetujui komite etik pusat negara partisipan dan Kesehatan Hamilton Kanada.Inform concent diisi oleh semua partisipan.

  • Analisis statistikMenghitung tekanan sistolik dan diastolik.

  • Kovariat berhubungan dgn TD

  • Hasil

  • Hasil

  • Hubungan antara eksresi natrium dan tekanan darah sistolik tidak linear dengan hubunganEksresi >5gr/hari : 2.58 mmHg/gr; P

  • Sekresi Kalium Urin dan Tekanan DarahHubungan terbalik yang signifikan terjadi pada ekskresi kalium dan tekanan darah.Eksresi > 1gr/hari : Penurunan 0.75 mm Hg Pada Tekanan darah Sistolik (P
  • Terdapat juga hubungan antara usia dan eksresi natrium dimana padaUsia > 55 tahun : (2.97 mm Hg pada tekanan darah sistolik per gram)Usia 45-55 tahun : (2.43 mm Hg per gram)Usia < 45 tahun : (1.96 mm Hg per gram)Hubungan terbalik dengan eksresi kalium

  • DiskusiStudi dilakukan pada 102,216, 18 negara, 5 benua.Didapatkan hubungan positif tidak seragam antara nilai eksresi Na dan tekanan darah.Hubungan kuat terjadi pada eksresi >5gr/hari, sedang pada 3-5 gr/hari dan tidak signifikan pada
  • Rekomendasi asupan Na 1,5 - 2,4 gr/hari.Studi DASH penurunan TD lebih tampak pada pasien yang mengurangi diet Na selama 30 hari.Pasien hipertensi, mengeksresi Na lbh besar dibanding dengan normotensi dan hub terbalik ekskresi K dgn TD.(INTERSALT)

  • Limitasi : Metode pengukuran aspuan natrium dan kalium dari spesimen urin pagiMenggunakan formula eksresi urin 24 jamMetode ini mengkalkulasi over estimasi 10% dari ekskresi urin 24 jam yang berarti hubungan kuat antara asupan natrium dengan tekanan darah.

  • SimpulanHubungan tidak linear antara eksresi natrium-kalium dengan TD

  • *

    JudulSingkat, jelas dan menggambarkan isi jurnal.Pengarang & InstitusiTerdiri beberapa pengarang sesuai bidang keahliannya.AbstrakTerstruktur, memuat tujuan, metode, hasil. Disertakan kesimpulan & memuat kata kunci.PendahuluanTerdiri dari 5 paragraf, menyatakan latar belakang, alasan dan tujuan penelitian.

  • *

    Desain, tempat dan waktu penelitianTempat & waktu disebutkan. Desain disebutkan.Subyek penelitianJumlah dan cara pemilihan sampel disebutkan.Kriteria inklusi & eksklusiKriteria inklusi (+) Kriteria eksklusi (+)Cara pengukuranDisebutkan .

    Analisis statistik(+)

  • *

    HasilDisertakan dengan tabel.DiskusiSesuai tujuan dan permasalahan.Disertakan simpulan penelitian.Pernyataan bebas kepentinganDaftar pustaka

  • *

  • *TERIMA KASIH

    *