Judul

2
Judul : Kajian Ekonomi Mengenai Pengelolaan Air Asam Tambang Di PT. Graha Grinda Tama Kab. Tanah Bumbu Kalse Nama : Abdi Maulana Akbar DBD 111 0008 Susanto DBD 111 0106 Latar Belakang Air asam tambang (Acid Mine Drainage) merupakan masalah serius bagi lingkungan. Selain karena tingkat keasaman yang rendah, air asam tambang juga mengandung ion-ion logam berat seperti Al, Mn, Fe dan ion lain. Maraknya kegiatan penambangan batu bara di Kalsel khususnya membawa implikasi terhadap kerusakan lingkungan. Dampak air asam tambang tidak saja akan dirasakan pada saat kegiatan penambangan dilakukan juga ketika tambang ditutup (pasca) tambang. Pemakaian bahan kimia dengan jumlah besar misalnya batu kapur tentu berdampak pada cost atau biaya yang harus dikeluarkan perusahaan. Untuk itu perlu dilakukan upaya menetralisir air asam tambang tanpa penambahan zat kimia sehingga tidak menimbulkan masalah baru terhadap lingkungan. Pemilihan metoda atau proses pengolahan sangat tergantung pada karakteristik dan kuantitas air asam tambang. Teknologi pengolahan air asam tambang telah banyak tersedia mulai pengolahan secara aktif (active-treatment) dan pengolahan secara pasif (passive-treatment). Masing-masing cara pengolahan tersebut mempunyai keunggulan dan kelemahan tersendiri. Maksud dan Tujuan

description

judul

Transcript of Judul

Judul: Kajian Ekonomi Mengenai Pengelolaan Air Asam Tambang Di PT. GrahaGrinda Tama Kab. Tanah Bumbu KalseNama:Abdi Maulana Akbar DBD 111 0008Susanto DBD 111 0106

Latar BelakangAir asam tambang (Acid Mine Drainage) merupakan masalah serius bagi lingkungan. Selain karena tingkat keasaman yang rendah, air asam tambang juga mengandung ion-ion logam berat seperti Al, Mn, Fe dan ion lain. Maraknya kegiatan penambangan batu bara di Kalsel khususnya membawa implikasi terhadap kerusakan lingkungan. Dampak air asam tambang tidak saja akan dirasakan pada saat kegiatan penambangan dilakukan juga ketika tambang ditutup (pasca) tambang. Pemakaian bahan kimia dengan jumlah besar misalnya batu kapur tentu berdampak pada cost atau biaya yang harus dikeluarkan perusahaan. Untuk itu perlu dilakukan upaya menetralisir air asam tambang tanpa penambahan zat kimia sehingga tidak menimbulkan masalah baru terhadap lingkungan. Pemilihan metoda atau proses pengolahan sangat tergantung pada karakteristik dan kuantitas air asam tambang. Teknologi pengolahan air asam tambang telah banyak tersedia mulai pengolahan secara aktif (active-treatment) dan pengolahan secara pasif (passive-treatment). Masing-masing cara pengolahan tersebut mempunyai keunggulan dan kelemahan tersendiri.

Maksud dan Tujuan1. Untuk mengetahui apakah metode yang diguanakan pada perusahaan dalam pengelolaan air asam tambang telah tepat untuk mengatasi dampak lingkungan akibat air asam tambang.2. Untuk mengetahui apakah ada metode lain yang lebih tepat dalam pengelolaan air asam tambang dan memakai biaya pengelolaan air asam tambang yang lebih kecil.

Batasan Masalah1. Metode yang digunakan dalam pengelolaan air asam tambang2. Dampak lingkungan yang terjadi karena pengelolaah air asam tambang.3. Pembahasan mengenai peralatan yang digunakan dalam pengelolaan air asam tambang4. Biaya yang harus dikeluarkan untuk pengelolaaan air asam tambang