Intervensi Rematik

16
V. Rencana Asuhan Keperawatan Keluarga dengan Rematik Diagnosa keperawatan Tujuan Evaluasi Intervensi TUM TUK Kriteria Standar 1. Kurang pengetahu an pada keluarga Ny. MS (39 th) khususnya Tn. NR (74th) berhubung an dengan KMK mengenal masalah kesehatan Setelah dilakukan 7 kali kunjungan ke rumah Ny. MS, keluarga mampu mengenal rematik dan merawat keluarga dengan penyakit rematik pada Tn. NR (74 th) 1. Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 1 x 60 menit, keluarga mampu mengenal masalah yang terjadi pada anggota keluarga dengan criteria: Respon verbal Artritis rematoid adalah suatu penyakit inflamasi kronik 1.1.1 Diskusikan bersama keluarga pengertian rematik dengan 1

Transcript of Intervensi Rematik

Page 1: Intervensi Rematik

V. Rencana Asuhan Keperawatan Keluarga dengan Rematik

Diagnosa keper-

awatan

Tujuan Evaluasi Intervensi

TUM TUK Kriteria Standar

1. Kurang

pengetahuan

pada kelu-

arga Ny. MS

(39 th)

khususnya

Tn. NR

(74th)

berhubungan

dengan KMK

mengenal

masalah ke-

sehatan Tn.

NR (74 th)

dengan

penyakit re-

matik.

Setelah dilakukan 7

kali kunjungan ke

rumah Ny. MS,

keluarga mampu

mengenal rematik

dan merawat keluarga

dengan penyakit re-

matik pada Tn. NR

(74 th)

1.Setelah dilakukan

tindakan

keperawatan

selama 1 x 60

menit, keluarga

mampu mengenal

masalah yang

terjadi pada

anggota keluarga

dengan criteria:

1.1 menyebutka

n pengertian

artitis rema-

toid

Respon verbal Artritis rematoid adalah

suatu penyakit inflamasi

kronik dengan

manifestasi utama

poliartritis progresif dan

melibatkan seluruh

organ tubuh.

1.1.1 Diskusikan bersama

keluarga pengertian re-

matik dengan

menggunakan lifleat

1.1.2 Tanyakan kembali pada

keluarga tentang

pengertian rematik

1.1.3 Berikan pujian atas

1

Page 2: Intervensi Rematik

jawaban yang tepat

1.2 Menyebutkan

penyebab re-

matik

Respon verbal Menyebutkan 2 dari 4

Penyebab sekunder

yaitu:

- akibat obesitas,

-diabetes mellitus

-hipertensi,

-gangguan ginjal

1.2.1 Diskusikan bersama

keluarga tentang

penyebab rematik dengan

menggunakan lembar

balik

1.2.2 Motivasi keluarga untuk

menyebutkan kembali

penyebab rematik

1.2.3 Berikan reinforcement

positif atas usaha yang

dilakukan keluarga

1.3 Mengidentifikas

i tanda-tanda re-

matik

Respon verbal Menyebutkan 2 dari 4

gejala-gejala

konstitusional,

misalnya:

1. lelah

2. anoreksia,

3. Kekakuan dipagi

hari selama lebih

1.3.1 Diskusikan bersama

keluarga tanda-tanda re-

matik

1.3.2 Motivasi keluarga untuk

menyebutkan kembali

tanda-tanda rematik

1.3.3 Berikan reinforcement

positif atas usaha yang

Page 3: Intervensi Rematik

dari satu jam,

dapat bersifat

generalisata tetapi

menyerang sendi-

sendi

4. berat badan menuru

Terkadang dapat

terjadi kelelahan

yang hebat

dilakukan keluarga

1.4 Menyebutkan

cara pencegahan

rematik

Respon verbal Menyebutkan 2 dari 3

cara pencegahan re-

matik

1. Olahraga teratur

2. Kurangimakan

makanan yang

mengandung

asam urat yang

tinggi, seperti

jeroan dan

1.4.1 Dorong keluarga untuk

menyebutkan

pencegahan hipertensi

1.4.2 Beri reinfoecement

positif atas kemampuan

keluarga untuk

menyebutkan cara

mencegah hipertensi

Page 4: Intervensi Rematik

kacang-kacangan

3. Jaga keamanan

lingkkungan

2. Selam 1x 60

menit

kunjungan,

keluarga

mampu

mengambil

keputusan untuk

merawat

anggota

keluarga yang

menderita re-

matik.

Dengan cara :

2.1 menyebutka

n akibat

lanjut tidak

diobatinya

rematik

Respon verbal Menyebutkan 2 dari 4

akibat lanjut dari re-

matik yang tidak

diobati :

1. Kelainan system

1.1.1. Jelaskan pada keluarga

akibat lanjut apabila re-

matik tidak diobati

dengan menggunakan

leaflet

Page 5: Intervensi Rematik

pencernaan :

gastric dan ulkus

peptic

2. Deformitas sendi

3. Komplikasi

saraf: mielopati,

neuropati

iskemik

4. Cacat mata

5. Infalamasi,

6. jantung,

7. otot, usus, saraf

1.1.2 Motivasi keluarga untuk

menyebutkan kembali

akibat lanjut dari rematik

yang tidak diobati.

2.1.2 Beri reinforcement positif

atas jawaban keluarga

yang tepat.

2.2 Memutuskan

untuk

merawat an-

gota keluarga

dengan

masalah re-

matik

Respon verbal Keluarga memutuskan

untuk merawat

anggota keluarga

dengan rematik

2.2.1 Diskusikan kembali

dengan keluarga tentang

lingkungan keluarga

untuk merawat keluarga

dengan rematik

2.2.2 Beri reinforcemet positif

atas keputusan keluarga

untuk merawat keluarga

Page 6: Intervensi Rematik

dengan rematik

3. Setelah 1 x 60

menit

kunjungan

keluarga

mampu

merawat

anggota

keluarga dengan

rematik

dengan cara :

3.1 Menyebutka

n cara

perawatan

rematik di

rumah

Respon verbal Mampu menyebutkan 2

dari 4 perawatan rematik

1. beristirahat dirumah

2.menghindari makan

kacang-kacangan

3.olahraga teratur

3.1.1 Diskusikan dengan

keluarga tentang

pencegahanrematik

3.1.2 Motivasi keluarga untuk

menyebutkan

pencegahan rematik

3.1.3 Beri reinforcement

positif atas usaha yang

dilakukan keluarga.

Page 7: Intervensi Rematik

3.2. Membuat

obat

tradisional

untuk re-

matik

Resvon verbal Keluarga dapat

mendemonstrasikan cara

membuat obat

tradisional : Daun kumis

kucing 4-5 helai,

tanaman meniran 4-5

tanaman, air 3 gelas.

Semua bahan di rebus

dalam 3 elas air hinngga

tersisa 1 ½ gelas.

Setelah dinggin, airnya

diminum 3 kali sehari

masing-masing ½ gelas

3.2.1 Mendemonstrasikan pada

keluarga cara membuat

obat tradisional

3.2.2 Beri kesempatan

keluarga untuk membuat

obat tradisional

3.2.3 Berikan reinforcement

positif pada keluarga atas

usaha keluarga

3.2.4 Pastikan keluarga akan

melakukan tindakan yang

diajarkan bila diperlukan

4. Setelah 1 x 60

menit

kunjungan,

keluarga

mampu

memodifikasi

lingkungan

Page 8: Intervensi Rematik

yang dapat

mencegah re-

matik.

Dengan cara :

4.1 Menyebutka

n cara-cara

memodifika

si

lingkungan

Respon verbal Menyebutkan cara

memodifikasi

lingkungan untuk

mencegah rematik :

- Membuat TOGA

disekitar pekarangan

rumah

- Ciptakan lingkungan

yang nyaman bagi

keluarga untuk

menghindari stres

4.1.1 Jelaskan lingkungan yang

dapat mencegah rematik

4.1.2 Motivasi keluarga untuk

mengulangi penjelasan

yang diberikan

4.1.3 Berikan reinforcement

positif atas jawaban

keluarga

Page 9: Intervensi Rematik

1.2 Melakukan

modifikasi

lingkungan

yang tepat

bagi angota

keluarga

Respon efek-

tiv dan psiko-

motor

Pada kunjungan tidak

terencana keluarga

melakukan tindakan

modifikasi lingkungan

4.2.1 Observasi lingkungan

rumah pada kunjungan

dengan terencana

4.2.2 Diskusikan dengan

keluarga hal positif yang

sudah dilakukan keluarga

4.2.3 Berikan reinforcement

positif atas upaya yang

dilakukan keluarga

2. Setelah

kunjungan 1 x

60 menit,

keluarga

mampu

memanfaatkan

pel;ayanan

kesehatan

Dengan cara :

5.1. Men Manfaat kunjungan ke 5.1.1 Informasikan mengenai

Page 10: Intervensi Rematik

yebutkan

kembali

manfaat

kunjungan

fasilitas

kesehatan

Respon verbal fasilitas kesehatan :

- Mendapatkan

pelayanan kesehatan

pengobatan rematik

- Mendapat

pendidikan

kesehatan tentang

rematik

pengobatan dan

pendidikan kesehatan

yang dapat diperoleh

keluarga di klinik/balai

desa pengobatan PKM

5.1.2 Motivasi keluarga untuk

menyebutkan kembali

hasil diskusi

5.1.3 Berikan reinforcement

positif atas hasil yang

dicapainya

5.2. Me

manfaatkan

pelayanan

kesehatan

dalam

merawat

rematik

Respon efek-

tif dan psiko-

motor

Adanya kartu berobat 5.2.1. Motivasi keluarga untuk

membawa klien apabila

kondisinya tidak dapat

ditangani di rumah.

5.2.2. Temani keluarga ke

klinik /BP bila

diperlukan.

Page 11: Intervensi Rematik

5.2.3. Berikan pujian atas hasil

yang dicapai

2