industri dalam kewirausahaan

11
CONTOH-CONTOH INDUSTRI DALAM KEWIRAUSAHAAN DAN TREND INDUSTRI MASA DEPAN Hadi suprayitno Pbi 2014

Transcript of industri dalam kewirausahaan

Page 1: industri dalam kewirausahaan

CONTOH-CONTOH INDUSTRI DALAM KEWIRAUSAHAAN

DAN TREND INDUSTRI MASA

DEPAN

Hadi suprayitnoPbi 2014

Page 2: industri dalam kewirausahaan

Industri adalah suatu usaha atau kegiatan pengolahan bahan mentah atau barang setengah jadi menjadi barang jadi yang memiliki nilai tambah untuk mendapatkan keuntungan.

Hasil induStri tidak hanya berupa barang tetapi juga dalam bentuk jasa.

Contohnya asuransi, perbankan, transportasi

Page 3: industri dalam kewirausahaan

Bidang usaha dalam industri dibagi menjadi 3, yaitu :

Industri Kecil Industri Menengah Industri Besar

Page 4: industri dalam kewirausahaan

INDUSTRI KECILCiri-ciri : Memiliki tenaga keja kurang dari 10 orang Biasanya merupakan industri rumah tangga Jumlah moda yang di investasikan lebih kecil Peralatan dan teknologi yang digunakan

relatif sederhana Jumlah dan kualitas produksinya relatif

rendah

Contohnya : industri kerajinan(handycraft industry), idusri pengolah makanan,kain tenun, batik tulis.

Page 5: industri dalam kewirausahaan

INDUSTRI MENENGAHCiri-ciri : Memiliki tenaga kerja 10 – 299 orang Jumlah modal yang di investasikan cukup

besar Peralatan yang digunakan untuk pengolahan

bahan baku lebih maju dan modern. Produk yang dihasilkan lebih banyak dengan

kualitas yang lebih baik Kegiatan Industri dilakukan di tempat khusus

(pabrik)

Contohnya : industri pakaian jadi, batik modern(cap), percetakan

Page 6: industri dalam kewirausahaan

INDUSTRI BESARCiri-ciri : Tenaga kerja lebih dari 300 orang Memiliki modal yang sangat besar Menggunakan peralatan berupa mesin yang

modern Barang yang dihasilkan jumlahnya banyak

dengan kualitas tinggi Selain untuk memenuhi kebutuhan domestik,

barang yang dihasilkan di orientasikan untuk komoditas ekspor

Contohnya : pengolahan besi, pupuk, pabrik farmasi

Page 7: industri dalam kewirausahaan

TREND INDUSTRI MASA DEPANPemerintah menetapkan 3 industri

menjadi industri masa depan, yaitu : Industri teknologi informasi dan komunikasi Industri agrobisnis Industri transportasi

Page 8: industri dalam kewirausahaan

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Dalam dunia bisnis teknologi informasi dan

komunikasi dimanfaatkan untuk perdagangan secara elektronik atau di kenal sebagai e-commerce. E-commerce adalah perdagangan menggunakan jaringan internet

Dalam dunia perbankan teknologi informasi dan komunikasi adalah diterapkannya transaksi perbankan lewat internet atau dikenal dengan Internet banking.

Page 9: industri dalam kewirausahaan

INDUSTRI AGROBISNIS

Agrobisnis dapat mencakup bisnis yang memproduksi benih dan bahan kimia pertanian, pakan ternak, alat dan mesin prtanian, pemrosesan bahan pertanian hingga wisata pertanian. Dengan agrobisnis indonesia dapat memenuhi kebutuhan pangannya.

Pada saat sekrng perubahan iklim yang semakin tidak menentu akan sangat mempengaruhi hasil panen para petani.di sinilah peran dari agrobisnis.

Page 10: industri dalam kewirausahaan

INDUSTRI TRANSPOTASIIndonesia berusaha menciptakan alat

transportasi sendiri yaitu sebagai contoh berupa mobil,sehingga tidak bergantung kepada negara lain terus menerus.

Page 11: industri dalam kewirausahaan