Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

download Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

of 147

Transcript of Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    1/147

    1

    DOA YANG

    EMBAWA SORGA

    TURUN KE BUMI

    Oleh: A.L & J oyce Gill

    Gill Ministries

    www.gillministries.com

    Indonesian - Prayer

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    2/147

    2

    Manual- Dalam Seri ini

    Otoritas Atas Orang PercayaBagaimana Menghentikan Kehilangan

    Dan Mulai Menang

    Keyakinan GerejaMelalui Buku Kisah Para Rasul

    Karunia Pelayanan

    Kerasulan, Kenabian,Pekabaran Injil, Pastor, Guru

    Mukjizat Pekabaran InjilRencana Tuhan

    Allah Untuk Mencapai Dunia

    Gambaran Kreasi BaruMengetahui Siapa Anda Dalam Kristus

    Pola-Pola Bagi KehidupanDari Perjanjian Lama

    Pujian Dan PenyembahanMenjadi Penyembah Tuhan / Allah

    DoaMembawa Surga Ke Bumi

    Hidup SupranaturalMelalui Karunia Roh Kudus

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    3/147

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    4/147

    4

    Perihal Pengarang

    A.L dan Joyce Gill adalah pembicara, penulis buku dan pengajar Alkitab yang dikenal secaramendunia. Perjalanan pelayanan Apostolik A.L telah membawanya ke lebih dari lima puluh negara diseluruh dunia, berkhotbah kepada lebih dari seratus ribu jiwa dan kepada berjuta-juta orang melalui

    radio dan televisi.

    Buku-buku dan manual top-selling mereka telah terjual lebih dari dua juta kopi di AmerikaSerikat. Tulisan-tulisan mereka telah diterjemahkan ke dalam banyak bahasa dan sedang dipergunakandi sekolah-sekolah Alkitab dan seminar-seminar di seluruh dunia.

    Kebenaran Firman Tuhan yang mengubah hidup dan yang berkuasa meledak dalam hidup oranglain melalui khotbah, pengajaran, tulisan dan pelayanan audio-video yang dinamis.

    Kemuliaan hadirat Tuhan yang luar biasa terjadi pada seminar-seminar pujian dan penyembahankarena orang-orang percaya mendapati bagaimana menjadi penyembah-penyembah yang benar danintim. Banyak orang menemukan dimensi kemenangan dan kebenaran yang baru dan yang

    menggairahkan melalui pengajaran mereka pada topik otoritas orang percaya.

    A.L dan Joyce Gill telah melatih banyak orang percaya untuk melangkah masuk ke dalampelayanan supranatural yang telah Tuhan berikan melalui kuasa kesembuhanNya yang mengalir melaluitangan mereka. Banyak orang telah belajar untuk hidup di dalam kuasaNya yang ilahi karena merekajuga akan dilepas untuk menggunakan sembilan karunia Roh Kudus dalam kehidupan sehari-hari danpelayanan mereka.

    A.L dan Joyce kedua-duanya telah meraih gelar Master of Theological Studies. A.L juga telahberhasil meraih gelar Doctor of Philosophy dalam bidang Teologi dari Vision Christian University.Pelayanannya didasarkan secara kuat atas Firman Tuhan, berpusat pada Yesus, kokoh dalam iman danpengajaran mengenai kuasa Roh Kudus.

    Pelayanan mereka adalah demonstrasi hati Bapa yang penuh kasih. Khotbah dan pengajaranmereka disertai dengan pengurapan yang berkuasa, tanda-tanda heran yang ajaib dan mukjizatkesembuhan yang dahsyat dimana banyak orang rebah di dalam kuasa dan hadirat Allah.

    Tanda-tanda kebangunan rohani termasuk Tawa Kudus (Holy Laughter), ratapan di hadiratTuhan serta manifestasi-manifestasi kemuliaan dan kuasa Tuhan yang menakjubkan telah dialami olehbanyak orang yang menghadiri pertemuan-pertemuan ibadah mereka.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    5/147

    5

    Daftar isi

    Pelajaran Pertama Apa yang dimaksud Doa? 7

    Pelajaran Kedua Memahami Dasar-dasar 17

    Pelajaran Ketiga Yesus Berdoa 3O

    Pelajaran Keempat Tuhan, Ajarlah Kami Berdoa 42

    Pelajaran Kelima Doa Membawa Hasil-Hasil 55

    Pelajaran Keenam Memasuki Kehidupan Doa yang Berhasil 72

    Pelajaran Ketujuh Suara Iman 89

    Pelajaran Delapan Berdoa Dengan Otoritas 106

    Pelajaran Sembilan Jeritan Hati Tuhan 120

    Pelajaran Sepuluh Jika Kau Tinggal DalamKu 132

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    6/147

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    7/147

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    8/147

    8

    Beberapa minggu setelah kami menyelesaikan proyek ini, saat

    pujian di awal ibadah, tiba-tiba saya melihat di dalam roh

    paku-paku yang berkarat itu mulai dicabut. Saya mendengar

    bunyi yang nyaring itu lagi. Tuhan, saya bertanya, Apakah

    maksudnya?

    Dia berkata,Itulah hal-hal yang telah diajarkan selama

    beberapa tahun dan itu salah. Mereka sulit untuk disingkirkan,

    tetapi mereka harus dicabut!

    Mari kita telaah kembali beberapa paku berkarat di dalam

    pikiran kita tentang doa.

    Doa bukanlah

    Mengemis dengan keengganan kepada Tuhan untukbekerja

    Banyak doa yang terlihat seperti orang yang mengemis dengan

    keengganan kepada Tuhan untuk bertindak. Mereka tahu

    Tuhan dapat bekerja, tapi ragu bahwa Dia akan bekerja karena

    mereka merasa diri tidak layak.

    Memberi tahu Tuhan masalah kitaKita mendengar orang-orang memberi tahu Tuhan masalah

    mereka seperti Dia tidak mengerti lalu kita mendengar

    mereka memberi tahu kepada Tuhan bagaimana Dia harus

    bertindak. Sepertinya mereka memberi tahu Tuhan rencana

    yang Dia harus lakukan kemudian berharap Dia akan

    melakukannya.

    Jika kita berdoa terus tentang masalah kita, mereka akan

    bertambah semakin besar dan besar dalam pikiran kita.

    Meyakinkan Tuhan betapa berharganya kitaBeberapa mencoba meyakinkan Tuhan seberapa berharganya

    orang itu. Tuhan, Maria tetap mencintaiMu. Dia menjadi guru

    sekolah minggu selama dua belas tahun. Dia telah menjadi

    istri dan ibu yang baik. Kami perlu dia, dan kami meminta

    Engkau untuk ... Itu melandaskan doa dan iman kepada

    kebaikan seseorang.

    Memperlihatkan kepada orang lain hubungan kitadengan Tuhan

    Beberapa doa nampak seperti mereka berdoa untuk

    memperlihatkan kepada orang lain betapa dalamnya hubungan

    orang itu dengan Tuhan.

    Ekspresi keraguan dan tidak percayaBeberapa doa di gereja tradisional adalah ekspresi dari

    keraguan dan kurang percaya. Pada waktu kami memberi tahu

    orang lain betapa buruknya keadaan, kami sementara

    mengutuki orang yang kami kasihi. Waktu kami memintaorang untuk berdoa tentang ini atau itu, kami bergosip. Saya

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    9/147

    9

    memberi tahu hal ini supaya kamu tahu bagaimana berdoa,

    membuka pintu bagi segala macam obrolan.

    Yang kami maksud doa adalah daftar lisan apa yang diperbuat

    setan di sekeliling kami. Daripada berdoa, kami menghabiskan

    waktu dalam kekuatiran!

    DOA ADALAH

    Ada banyak macam doa. Bermacam-macam bentuk doa

    tersedia untuk berbagai situasi dan orang Kristen. Satu bentuk

    belum tentu benar dan yang lain salah. Satu bentuk tidak

    lebih baik dari yag lainnya. Kerinduan Tuhan ialah kita

    melakukannya semuanya dalam berbagai waktu, tergantung

    pimpinanNya.

    Berbagai kata digunakan untuk menggambarkan kata doa di

    alkitab.

    Berbicara kepada Tuhan

    Doa adalah bentuk paling sederhana dalam kehidupan

    Kekristenan. Berbicara kepada Tuhan. Dapat berupa

    pemercaya dengan iman seperti anak kecil membisikkan nama

    Bapa dari lubuk hati mereka.

    Gal 4:6 Dan karena kamu adalah anak, maka Allah telah

    menyuruh Roh Anak-Nya ke dalam hati kita, yang

    berseru: "ya Abba, ya Bapa!"

    Meminta atau Membuat Permintaan

    Doa ialah meminta Tuhan untuk berkat yang diperlukan, atau

    mengekspresikan kerinduan kita.

    1 Taw 4:10 Yabes berseru kepada Allah Israel, katanya:

    "Kiranya Engkau memberkati aku berlimpah-limpah dan

    memperluas daerahku, dan kiranya tangan-Mu menyertaiaku, dan melindungi aku dari pada malapetaka, sehingga

    kesakitan tidak menimpa aku!" Dan Allah mengabulkanpermintaannya itu.

    Yesus mengatakan kita perlu meminta.

    Mat 21:22 Dan apa saja yang kamu minta dalam doadengan penuh kepercayaan, kamu akan menerimanya."

    Yoh 16:23b, 24 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya

    segala sesuatu yang kamu minta kepada Bapa, akan

    diberikan-Nya kepadamu dalam nama-Ku. Sampaisekarang kamu belum meminta sesuatu pun dalam nama-

    Ku. Mintalah maka kamu akan menerima, supayapenuhlah sukacitamu.

    Membuat Petisi

    Kata petisi berarti menjerit minta tolong. Waktu kitamemohon kepada Tuhan, kita sadar bahwa kita tidak mampu

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    10/147

    10

    untuk menangani kebutuhan kita dan kita bergantung pada

    pertolongan Tuhan.

    1 Sam 1:17 Jawab Eli: "Pergilah dengan selamat, danAllah Israel akan memberikan kepadamu apa yang

    engkau minta dari pada-Nya."

    Membuat Permohonan

    Doa adalah permohonan yang berarti meminta dengan rendah

    hati, atau sungguh-sungguh.

    1 Raj 8:33 Apabila umat-Mu Israel terpukul kalah olehmusuhnya karena mereka berdosa kepada-Mu, kemudian

    mereka berbalik kepada-Mu dan mengakui nama-Mu, dan

    mereka berdoa dan memohon kepada-Mu di rumah ini,

    Memohon dengan Sangat

    Doa bisa dalam bentuk memohon dan meminta dengan sangat.Kel 8:8a Kemudian Firaun memanggil Musa dan Harunserta berkata: "Berdoalah kepada TUHAN, supaya

    dijauhkan-Nya katak-katak itu dari padaku dan dari pada

    rakyatku...

    Berdoa Syafaat

    Doa berarti bersyafaat bagi orang lain.

    Yes 53:12 Sebab itu Aku akan membagikan kepadanyaorang-orang besar sebagai rampasan, dan ia akan

    memperoleh orang-orang kuat sebagai jarahan, yaitusebagai ganti karena ia telah menyerahkan nyawanya kedalam maut dan karena ia terhitung di antara

    pemberontak-pemberontak, sekalipun ia menanggungdosa banyak orang dan berdoa untuk pemberontak-

    pemberontak.

    Tindakan Penyembahan

    Dalam kitab Wahyu, doa bukan hanya mengacu pada

    kemenyan tetapi juga disajikan dengan kemenyan.

    Pembakaran kemenyan adalah tindakan penyembahan yang

    mewakilkan doa orang-orang kudus.

    Why 5:8 Ketika Ia mengambil gulungan kitab itu,tersungkurlah keempat makhluk dan kedua puluh empat

    tua-tua itu di hadapan Anak Domba itu, masing-masingmemegang satu kecapi dan satu cawan emas, penuh

    dengan kemenyan: itulah doa orang-orang kudus.

    Betapa hebatnya doa orang-orang kudus yang disimpan dalam

    cawan emas di surga! Doa seperti apakah yang disimpan?

    Tentunya bukan daftar kesalahan, dosa, komplain, kuatir, dan

    egois. Tapi doa seperti doa Yesus yang tergantung di atas kayu

    salib.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    11/147

    11

    Luk 23:34a Yesus berkata: "Ya Bapa, ampunilah mereka,

    sebab mereka tidak tahu apa yang mereka perbuat."

    Tentu saja doa Stefanus saat dia menjadi martir harus

    disimpan di surga sebagai tindakan penyembahan.

    Kis 7:59-60 Sedang mereka melemparinya Stefanusberdoa, katanya: "Ya Tuhan Yesus, terimalah rohku."

    Sambil berlutut ia berseru dengan suara nyaring: "Tuhan,janganlah tanggungkan dosa ini kepada mereka!" Dan

    dengan perkataan itu meninggallah ia

    Pelayanan

    Ada sebuah pelayanan sejati kepada Tuhan saat berdoa bagi

    umatNya.

    Luk 2:37 dan sekarang ia janda dan berumur delapanpuluh empat tahun. Ia tidak pernah meninggalkan Bait

    Allah dan siang malam beribadah dengan berpuasa danberdoa.

    Rasul Paulus kepada Epafras yang bergumul dalam doa.

    Kol 4:12 Salam dari Epafras kepada kamu; ia seorangdari antaramu, hamba Kristus Yesus, yang selalu

    bergumul dalam doanya untuk kamu, supaya kamuberdiri teguh, sebagai orang-orang yang dewasa dan yang

    berkeyakinan penuh dengan segala hal yang dikehendaki

    Allah.

    Bersekutu dengan Tuhan

    Tuhan menciptakan Adam dan Hawa untuk bersekutu dengan

    Dia. Dia berjalan-jalan saat hari teduh dan berjalan bersama

    mereka hingga dosa masuk ke mereka. Sejak hari itu, ada

    suatu kerinduan dalam hati manusia untuk berbicara dan

    berjalan bersama Tuhan.

    Doa adalah persekutuan dengan Tuhan. Sama seperti Tuhan

    berfirman kepada manusia lewat FirmanNya dan lewat

    RohNya, manusia berbicara kepada Tuhan lewat doa.

    Persekutuan berarti berbagi pikiran kita yng terdalam,

    kerinduan, dan perasaan satu sama lain. Itu berarti mempunyai

    komunikasi dua arah.

    Pernahkah anda menghabiskan waktu bersama seseorang yang

    tidak ada hentinya membicarakan dirinya sendiri

    pekerjaannya, keluarga, rumah, mobil, masalahnya - dan tidak

    ingin tahu satu hal pun dari apa yang kamu pikirkan atau

    rasakan? Setelah beberapa waktu, kamu akan sadar kenapa

    kamu ada di sana.

    Itulah cara dari kebanyakan kita terhadap Tuhan. Kita punya

    daftar untuk dibicarakan dan menghabiskan waktu kita dalampercakapan satu arah. Lalu ketika tuhan mulai menjawab, kita

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    12/147

    12

    kehabisan waktu dan mulai terburu-buru pergi. Untuk bisa

    bersekutu dengan tuhan, kita perlu berbicara kepadaNya dan

    biarkan Dia berbicara kepada kita.

    Daftar yang Tidak Ada Putusnya

    Tuhan kita adalah Tuhan yang tidak pernah kehabisan variasi bahkan dua salju pun berbeda. Cara kita berdoa pun harus

    tak berhenti. Mazmur adalah buku yang mengagumkan

    tentang doa dan berbicara tentang doa seperti berseru kepada

    Tuhan, memanggil Tuhan, menantikan Tuhan, dan

    mengangkat tangan kepada Tuhan.

    Ada doa yang bersepakat, iman, kelepasan, peperangan,

    otoritas, dan banyak lagi. Setiap doa yang jujur berkenan di

    hadapanNya.

    Ams 15:8b tetapi doa orang jujur dikenan-Nya.

    Definisi Sederhana

    Mari kita lihat definisi doa yang telah disederhanakan.

    Doa adalah datang kepada Tuhan dengan kebutuhan,

    mendengar jawabNya, dan mengatakan kehendak Tuhankepada masalah yang ada. Doa membawa surga ke bumi.

    DUA BAHASA DOA

    Roh Akal Budi

    Rasul Paulus menuliskan dua hal tentang doa dengan Roh

    dan akal budi.

    1 Kor 14:14-15a Sebab jika aku berdoa dengan bahasaroh, maka rohkulah yang berdoa, tetapi akal budiku tidak

    turut berdoa. Jadi, apakah yang harus kubuat? Aku akan

    berdoa dengan rohku, tetapi aku akan berdoa juga denganakal budiku

    Paulus berrdoa dalam Roh kemudian dia berdoa juga dengan

    akal budi. Apakah ini berarti dia berdoa dengan cara yang satu

    kemudian yang lain, atau apakah dia beroda dulu dengan Roh

    lalu dengan akal budi.

    Di Efesus, dia menuliskan tentang perlengkapan senjata kita,

    dan terkadang kita berhenti di akal budi. Bagaimanapun, pasal

    yang sama mengatakan banyak hal tentang berdoa.

    Efe 6:17-20 terimalah ketopong keselamatan dan pedang

    Roh, yaitu firman Allah, segala doa dan permohonan.

    Berdoalah setiap waktu di dalam Roh dan berjaga-jagalahdi dalam doamu itu dengan permohonan yang tak putus-

    putusnya untuk segala orang Kudus, juga untuk aku,supaya kepadaku, jika aku membuka mulutku,

    dikaruniakan perkataan yang benar, agar dengan

    keberanian aku memberitakan rahasia Injil, yang

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    13/147

    13

    kulayani sebagai utusan yang dipenjarakan. Berdoalah

    supaya dengan keberanian aku menyatakannya,sebagaimana seharusnya aku berbicara.

    Rasul Paulus berkata kita perlu memakai ketopong

    keselamatan dan Firman Tuhan bersama kita dan berdoa

    dalam Roh. Mengapa? Dia menggambarkan,dikaruniakan

    perkataan yang benar ... sebagaimana seharusnya aku

    berbicara.

    Ketika kita menyimpan Firman Tuhan dan berdoa dalam Roh,

    akal budi kita menjadi produktif. Pikiran kita menerima

    pewahyuan dari Tuhan. Pikiran kita menjadi terbukan dan kita

    menjadi berani dan berdoa dengan benar lewat akal budi kita.

    Roh Kudus ada Dalam Kita

    Kasih Karunia dan Permohonan

    Waktu Zakharia bernubuat akan datangnya Roh Kudus. Dia

    mengacu pada Dia sebagai Roh pengasihan dan permohonan.

    Zak 12:10a "Aku akan mencurahkan roh pengasihan dan roh

    permohonan atas keluarga Daud dan atas penduduk

    Yerusalem...

    Supaya kita tahu

    Rasul Paulus menulis,

    1 Kor 2:12, 14 Kita tidak menerima roh dunia, tetapi roh

    yang berasal dari Allah, supaya kita tahu, apa yang

    dikaruniakan Allah kepada kita.

    Tetapi manusia duniawi tidak menerima apa yang berasaldari Roh Allah, karena hal itu baginya adalah suatukebodohan; dan ia tidak dapat memahaminya, sebab hal

    itu hanya dapat dinilai secara rohani.

    Rasul Yohanes menulis,

    Yoh 16:13 Tetapi apabila Ia datang, yaitu Roh Kebenaran,Ia akan memimpin kamu ke dalam seluruh kebenaran;

    sebab Ia tidak akan berkata-kata dari diri-Nya sendiri,

    tetapi segala sesuatu yang didengar-Nya itulah yang akan

    dikatakan-Nya dan Ia akan memberitakan kepadamu hal-hal yang akan datang.

    Berdoa dalam Roh Kudus

    Dalam kitab Yudas kita temukan,

    Yud 1:20 Akan tetapi kamu, saudara-saudaraku yangkekasih, bangunlah dirimu sendiri di atas dasar imanmu

    yang paling suci dan berdoalah dalam Roh Kudus.

    Paulus menulis,

    Efe 6:18 (NIV) dalam segala doa dan permohonan.

    Berdoalah dalam segala keadaan di dalam Roh dan

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    14/147

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    15/147

    15

    mengambil alih hal tersebut, dan anda mulai merasakan

    kedamaian dari dalam.

    Mata Air dan Sungai Kehidupan

    Inilah aliran Roh Kudus yang mengaliri pemercaya yang

    dituliskan oleh Yohanes,Yoh 7:38-39a (Amp) Barangsiapa percaya kepada-Ku yang

    menggantungkan dan mempercayakan dan berharap padaKu -

    seperti yang dikatakan oleh Kitab Suci: Dari dalam hatinya

    akan mengalir mata air dan sungai kehidupan (terus

    menerus)." Yang dimaksudkan-Nya ialah Roh yang akan

    diterima oleh mereka yang percaya kepada-Nya ...

    PENTINGNYA BERDOA

    Kehormatan Terbesar

    Doa adalah kehormatan terbesar dalam hidup Kekristenan, dankehormatan membawa tanggung jawab. Berkat datang dalam

    jawaban doa, dan janji-janji atas apapun, dan segala hal

    adalah bagi siapapun yang berdoa. Tuhan telah memberikan

    kepada umatNya kesempatan yang indah untuk

    memerintahkan berkatNya atas orang lain dan kepada diri

    mereka sendiri. Suatu tanggung jawab untuk kita, dan suatu

    kerugian bagi orang lain dan bagi diri sendiri jika kita tidak

    berdoa.

    Yesus Berkata untuk Berdoa

    Yesus mengatakan kita perlu berdoa.

    Mat 6:6 Tetapi jika engkau berdoa, masuklah ke dalam

    kamarmu, tutuplah pintu dan berdoalah kepada Bapamu

    yang ada di tempat tersembunyi. Maka Bapamu yangmelihat yang tersembunyi akan membalasnya kepadamu.

    Yesus tidak mengatakan,jika kamu berdoa. Dia

    mengatakan,Jika kamu berdoa. Dia berasumsi murid-

    muridNya, dan kita, akan berdoa.

    Orang-orang Hebat Berdoa

    Setiap ayat atau peristiwa dalam Alkitab selalu ada alasan dankita telah melihat doa Abraham, Musa, Elia, Elisa, Hizkia,

    Yeremia, Daniel, Yunus, Manasye, Nehemia, Yabes, Epafras,

    Paulus, dan yang terpenting dari semua, Yesus.

    Gereja Mula-Mula Berdoa

    Pada gereja mula-mula, doa punya bagian yang paling penting.

    Kis 1:14 Mereka semua bertekun dengan sehati dalam doabersama-sama ...

    Kis 2:42 Mereka bertekun dalam pengajaran rasul-rasul

    dan dalam persekutuan. Dan mereka selalu berkumpuluntuk memecahkan roti dan berdoa.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    16/147

    16

    Kis 12:5,12 Demikianlah Petrus ditahan di dalam penjara.

    Tetapi jemaat dengan tekun mendoakannya kepada Allah.

    12:12 Dan setelah berpikir sebentar, pergilah ia ke rumahMaria ... Di situ banyak orang berkumpul dan berdoa.

    Kis 13:1,3 13:1 Pada waktu itu dalam jemaat di Antiokhiaada beberapa nabi dan pengajar ... Maka berpuasa danberdoalah mereka, dan setelah meletakkan tangan ke ataskedua orang itu, mereka membiarkan keduanya pergi.

    Kesimpulan Apkah yang Dimaksud Doa?Doa bukanlah mengemis dengan enggan kepada Tuhan untuk

    bertindak. Itu bukanlah saat untuk mengatakan kepada Tuhan

    semua masalah kita. Itu bukanlah meyakinkan Tuhan atas

    keberhargaan kita atau orang lain. Itu bukanlah suatu cara

    untuk meyakinkan orang lain seberapa rohaninya kita.

    Doa adalah waktu untuk berkomunikasi dengan Tuhan

    berbicara kepada Dia dan mendengarkan tanggapanNya sama

    seperti kita menunggu tanggapan teman yang baik hati, dan

    penuh kasih. Doa adalah suatu waktu dimana kita datang

    kepadaNya dengan kebutuhan kita dan orang lain.

    Tuhan telah menyediakan dua cara bagi kita untuk berdoa

    dengan Roh dan akal budi. Dia telah memberi kita

    kemampuan untuk berdoa dengan roh hingga akal budi kita

    dibukakan supaya kita dapat berdoa sesuai kehendakNya

    dalam situasi kita.

    Doa adalah suatu kebanggaan dan tanggung jawab setiap

    pemercaya.

    PERTANYAAN UNTUK ULASAN

    1. Tuliskan definisi anda sendiri tentang doa dengan menggunakan dua referensi alkitab untukmendukung pernyataan anda.

    2. Apa dua bahasa doa yang disebutkan oleh Rasul Paulus? Gambarkan bagaimana mereka bekerja

    bersama?

    3. Mengapa doa begitu penting bagi anda?

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    17/147

    17

    Pelajaran Kedua

    Memahami Dasar-dasar

    Sebelum kita dapat berdoa secara efektif, kita perlu mengerti

    siapa yang dapat berdoa dimana posisi kita dalam Kristus

    dan otoritas apa yang kita punya.

    SIAPA YANG DAPAT BERDOA?

    Doa untuk keselamatan percaya pada Yesus, sebagai Putra

    Allah selalu terngiang. Si pencuri mati di atas kayu salib

    berdoa dan dijawab.

    Luk 23:42,43 Lalu ia berkata: "Yesus, ingatlah akan aku,apabila Engkau datang sebagai Raja."

    Kata Yesus kepadanya: "Aku berkata kepadamu,

    sesungguhnya hari ini juga engkau akan ada bersama-sama dengan Aku di dalam Firdaus."

    Pemungut cukai berdoa dan didengar.

    Luk 18:13 Tetapi pemungut cukai itu berdiri jauh-jauh,bahkan ia tidak berani menengadah ke langit, melainkan

    ia memukul diri dan berkata: Ya Allah, kasihanilah aku

    orang berdosa ini.

    Doa adalah kebanggaan terbesar sebagai anak Tuhan. Kita

    punya hak untuk mendekat kepada Allah dalam doa. Mari kita

    melihat beberapa contoh siapa saja yang berdoa dalam Kitab

    Suci lalu kita akan mempelajari posisi yang diberikan Tuhandan otoritas.

    Contoh-contoh dari Alkitab

    Lomba tidak membuat perbedaan. Kesuksesan finansial tidak

    membuat perbedaan. Tuhan mendengar umat yang memanggil

    namaNya, orang-orang yang merendahkan diri mereka, orang-

    orang yang senang berada dekatNya, orang-orang yang

    menyerahkan hidup mereka bagi Tuhan.

    Umat Tuhan

    2 Taw 7:14 dan umat-Ku, yang atasnya nama-Ku disebut,merendahkan diri, berdoa dan mencari wajah-Ku, laluberbalik dari jalan-jalannya yang jahat, maka Aku akan

    mendengar dari sorga dan mengampuni dosa mereka,

    serta memulihkan negeri mereka.

    Mereka yang bergembira dalam Tuhan

    Maz 37:4 dan bergembiralah karena TUHAN; maka Iaakan memberikan kepadamu apa yang diinginkan hatimu.

    Mereka yang percaya kepadaNya

    Maz 37:5 Serahkanlah hidupmu kepada TUHAN danpercayalah kepada-Nya, dan Ia akan bertindak;

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    18/147

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    19/147

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    20/147

    20

    Setelah beberapa waktu lamanya, maka Kain

    mempersembahkan sebagian dari hasil tanah itu kepadaTUHAN sebagai korban persembahan;

    Habel juga mempersembahkan korban persembahan dari

    anak sulung kambing dombanya, yakni lemak-lemaknya;maka TUHAN mengindahkan Habel dan korban

    persembahannya itu, tetapi Kain dan korban

    persembahannya tidak diindahkan-Nya.

    Karena Musa, hukum diberikan dan Tuhan menetapkan

    korban yang berbeda untuk dosa yang berbeda. Tetapi selalu,

    sepanjang Perjanjian Lama, Tuhan menyediakan jalan bagi

    pria dan wanita untuk mendekat kepadaNya lewat korban

    lewat penumpahan darah dari binatang yang tidak bercela.

    Semua korban mengarah kepada Korban yang Sempurna

    datangnya Anak Domba Allah.

    Imam Diteguhkan

    Tuhan meneguhkan imam untuk menjadi perantara antara

    umat dan Tuhan. Mereka memberikan korban bagi umat.

    Tuhan menetapkan Imam Besar, imam yang setahun sekali

    dapat masuk ke ruang Maha Kudus dan mendekat ke tahta

    kasih karunia. Dia dapat, setelah membuat persembahan yang

    benar, datang kepada Tuhan mewakili umat.

    Kel 25:17,21,22a Juga engkau harus membuat tutup

    pendamaian dari emas murni, dua setengah hasta

    panjangnya dan satu setengah hasta lebarnya.

    Haruslah kauletakkan tutup pendamaian itu di atas tabut

    dan dalam tabut itu engkau harus menaruh loh hukum,yang akan Kuberikan kepadamu. Dan di sanalah Aku

    akan bertemu dengan engkau dan dari atas tutuppendamaian itu, dari antara kedua kerub yang di atas

    tabut hukum itu, Aku akan berbicara dengan engkau ...

    Pekerjaan imam mengarah kepada Yesus yang menjadi Imam

    Agung kita.

    Yesus Menjadi Korban Kita

    Waktu Yesus mati di atas kayu salib, Dia menjadi yang

    sempurna, Korban yang utuh untuk dosa kita. Dia menebus

    upah dosa.

    Ibr 9:26b-28a ... Tetapi sekarang Ia hanya satu kali saja

    menyatakan diri-Nya, pada zaman akhir untukmenghapuskan dosa oleh korban-Nya. sama seperti

    manusia ditetapkan untuk mati hanya satu kali saja, dan

    sesudah itu dihakimi, demikian pula Kristus hanya satu

    kali saja mengorbankan diri-Nya untuk menanggung dosabanyak orang.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    21/147

    21

    Ibr 10:12-14 Tetapi Ia, setelah mempersembahkan hanya

    satu korban saja karena dosa, Ia duduk untuk selama-lamanya di sebelah kanan Allah, dan sekarang Ia hanya

    menantikan saatnya, di mana musuh-musuh-Nya akandijadikan tumpuan kaki-Nya. Sebab oleh satu korban saja

    Ia telah menyempurnakan untuk selama-lamanya merekayang Ia kuduskan

    Imam Agung Kita

    Surat kepada jemaat di Ibrani menunjukkan betapa Kristus,

    dengan darahNya sendiri, menjadi Imam Agung kita, dan

    membuka jalan bagi setiap pemercaya untuk datang ke hadirat

    Tuhan.

    Ibr 2:17 Itulah sebabnya, maka dalam segala hal Ia harusdisamakan dengan saudara-saudara-Nya, supaya Ia

    menjadi Imam Besar yang menaruh belas kasihan danyang setia kepada Allah untuk mendamaikan dosa seluruh

    bangsa.

    Ibr 9:11,14 Tetapi Kristus telah datang sebagai Imam

    Besar untuk hal-hal yang baik yang akan datang: Ia telahmelintasi kemah yang lebih besar dan yang lebih

    sempurna, yang bukan dibuat oleh tangan manusia, --

    artinya yang tidak termasuk ciptaan ini, --

    betapa lebihnya darah Kristus, yang oleh Roh yang kekaltelah mempersembahkan diri-Nya sendiri kepada Allah

    sebagai persembahan yang tak bercacat, akan menyucikanhati nurani kita dari perbuatan-perbuatan yang sia-sia,

    supaya kita dapat beribadah kepada Allah yang hidup.

    Jalan Kita

    Yoh 14:6 Kata Yesus kepadanya: "Akulah jalan dankebenaran dan hidup. Tidak ada seorang pun yang datang

    kepada Bapa, kalau tidak melalui Aku.

    Ada suatu tabir di bait suci yang memisahkan ruang Kudus

    tempat dimana para imam melayani dengan ruang Maha

    Kudus tempat dimana hanya Imam Besar yang dapat

    melayani. Tabir ini melambangkan pemisahan hadirat Tuhandan umat manusia. Jalan satu0satunya Imam Besar dapat

    masuk ke hadirat Tuhan hanyalah melalui tabir ini setiap tahun

    sekali.

    Pada waktu Yesus mati di atas kayu salib, tabir ini secara

    supra-alami terkoyak dari atas ke bawah.

    Mat 27:50,51a Yesus berseru pula dengan suara nyaring

    lalu menyerahkan nyawa-Nya. Dan lihatlah, tabir Bait

    Suci terbelah dua dari atas sampai ke bawah ...

    Hari ini, lewat jalan tersebut ke dalam hadirat Tuhan ialahmelalui tabir melalui Yesus, dengan Roh Tuhan. Kita tidak

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    22/147

    22

    pelu lagi menunggu Hari Penebusan. Kita tidak perlu lagi

    membawa korban penebus dosa kepada imam dan meminta

    dia masuk demi kita. Kita tetap perlu masuk seperti para

    imam, masuk dengan iman dan hati yang suci.

    Ibr 10:18-22 Jadi apabila untuk semuanya itu adapengampunan, tidak perlu lagi dipersembahkan korban

    karena dosa.

    Jadi, saudara-saudara, oleh darah Yesus kita sekarang

    penuh keberanian dapat masuk ke dalam tempat kudus,karena Ia telah membuka jalan yang baru dan yang hidup

    bagi kita melalui tabir, yaitu diri-Nya sendiri, dan kita

    mempunyai seorang Imam Besar sebagai kepala RumahAllah. Karena itu marilah kita menghadap Allah dengan

    hati yang tulus ikhlas dan keyakinan iman yang teguh,oleh karena hati kita telah dibersihkan dari hati nurani

    yang jahat dan tubuh kita telah dibasuh dengan air yangmurni.

    Melalui Pengorbanan Yesus

    Dibutuhkan waktu yang lama untuk mengerti semua yang

    dilakukan Yesus bagi kita saat Dia membayar hargaNya. Dia

    mengambil rasa malu kita. Dia mengambil kutuk kita. Dia

    menebus upah dosa kita. Dia membuat kita ciptaan baru!

    Sekarang, kita dapat masuk dengan berani ke hadirat Tuhan

    sebagai anak-anakNya.

    Kita Telah Dibeli

    Kita telah dibeli dengan harga yang mahal supaya kita dapat

    membawa kemuliaan bagi Tuhan.

    1 Kor 6:19 Atau tidak tahukah kamu, bahwa tubuhmu

    adalah bait Roh Kudus yang diam di dalam kamu, RohKudus yang kamu peroleh dari Allah, -- dan bahwa kamu

    bukan milik kamu sendiri?

    6:20 Sebab kamu telah dibeli dan harganya telah lunas

    dibayar: Karena itu muliakanlah Allah dengan tubuhmu!

    Sebagai Bangsa yang Terpilih

    Janganlah menghadap Tuhan sebagai pendosa yang malang.

    Memang itu dulu. Sekarang, tiap pemercaya adalah bagian

    dari bangsa yang terpilih imamat rajani - bangsa yang kudus

    umat kepunyaanNya sendiri!

    1 Pet 2:9 Tetapi kamulah bangsa yang terpilih, imamatyang rajani, bangsa yang kudus, umat kepunyaan Allah

    sendiri, supaya kamu memberitakan perbuatan-perbuatanyang besar dari Dia, yang telah memanggil kamu keluar

    dari kegelapan kepada terang-Nya yang ajaib:

    Menjadi Raja dan Imam

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    23/147

    23

    Petrus menggambarkan para pemercaya sebagai bangsawan

    atau imamat rajani

    1 Pet 2:9 Tetapi kamulah bangsa yang terpilih, imamatyang rajani ...

    Rasul Yohanes menulis dalam kitab Wahyu bahwa Yesustelah menjadikan kita raja dan imam bagi Tuhan dan Bapa.

    Why 1:5b,6 Bagi Dia, yang mengasihi kita dan yang telah

    melepaskan kita dari dosa kita oleh darah-Nya -- dan yangtelah membuat kita menjadi suatu kerajaan, menjadi

    imam-imam bagi Allah, Bapa-Nya, -- bagi Dialahkemuliaan dan kuasa sampai selama-lamanya. Amin.

    Sangat penting kita dipanggil imam dan raja.

    Seorang Imam bersyafaat dan raja memerintahSeorang Imam meminta, bersyafaat, dan berdiri di tengahorang-orang yang tidak kudus dengan orang benar.

    Seorang raja berdoa dengan otoritas, penuh kuasaWaktu Yesus berseru atas dosa Yeeusalem, Dia bertindak

    sebagai Imam dan teladan kita dalam peran imam.

    Mat 23:37 "Yerusalem, Yerusalem, engkau yang

    membunuh nabi-nabi dan melempari dengan batu orang-orang yang diutus kepadamu! Berkali-kali Aku rindu

    mengumpulkan anak-anakmu, sama seperti induk ayammengumpulkan anak-anaknya di bawah sayapnya, tetapi

    kamu tidak mau.

    Waktu Dia berdiri di tengah badai dan berkata,Tenaglah.

    Dia bertindak sebagai Raja dan teladan kita sebagai raja atasu

    bumi ini.

    Mrk 4:39 Ia pun bangun, menghardik angin itu dan

    berkata kepada danau itu: "Diam! Tenanglah!" Lalu

    angin itu reda dan danau itu menjadi teduh sekali.

    Dengan Berani Masuk

    Penulis kitab Ibrani memberi tahu kita supaya kita berani

    melangkah masuk ke dalam ruang Maha Kudus dengan darah

    Yesus.

    Ibr 10:19 Jadi, saudara-saudara, oleh darah Yesus kitasekarang penuh keberanian dapat masuk ke dalam tempat

    kudus,

    Dimana Posisi Kita?

    Setiap pemercaya berjalan dalam iman dan ketaatan,

    mempunyai hak untuk masuk ke dalam hadirat Tuhan karena

    telah ditebus oleh darah Yesus juga melalui Yesus sebagai

    Imam Agung kita. Alasan itulah yang menyebabkan kita dapatdatang dengan berani dan penuh keyakinan dengan iman.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    24/147

    24

    Ibr 10:22 Karena itu marilah kita menghadap Allah

    dengan hati yang tulus ikhlas dan keyakinan iman yangteguh, oleh karena hati kita telah dibersihkan dari hati

    nurani yang jahat dan tubuh kita telah dibasuh dengan airyang murni.

    Ibr 4:16 Sebab itu marilah kita dengan penuh keberanian

    menghampiri takhta kasih karunia, supaya kita menerima

    rahmat dan menemukan kasih karunia untuk mendapatpertolongan kita pada waktunya.

    Hanya mereka yang menghargai nilai dan memberi tempat

    yang layak bagi darah Yesus yang dapat mendekati Tuhan

    dengan berani dan penuh percaya diri dalam doa.

    OTORITAS KITA DALAM KRISTUS

    Banyak yang bertanya,Jika Tuhan begitu berkuasa dan dapat

    melakukan segala hal di dunia menurut keinginanNya,mengapa kita harus berdoa?

    Mengapa Tuhan tidak menyingkirkan semua kuasa gelap

    seperti yang Dia lakukan di surga?

    Mungkin jika berdoa cukup lama, atau lebih keras, atau lebih

    tulus, atau jika dengan tangisan, kita dapat meyakinkan Tuhan

    untuk bertindak demi kita.

    Untuk beberapa alasan, Tuhan nampak enggan untuk

    melakukan sesuatu di dunia, tapi mungkin doa kita dapat

    membuatNya melakukan hal tersebut. Mengapa Tuhan tidakberdaulat atas situasi kita?

    Mungkin Dia tidak mengerti, dan kita perlu memberi tahu

    tentang hal tersebut lagi dan lagi mengingatkan Dia hingga

    Dia melakukan apa yang kita inginkan.

    Siapakah Tuhan?

    Shirley Guthrie menuliskan,Tuhan bukanlah Kakek surgawi

    kita yang Hebat yang akan melakukan segala sesuatunya untuk

    kita dan membuat hidup kita berjalan nyaman, tanpa susah,

    dan mudah. Dia juga bukan Penguasa surgawi yang

    mengancam kita dengan semaunya, tidak terduga, kuasa dankemuliaannya.

    Alkitab memberi tahu kita tentang Allah yang berdaulat dan

    hidup. Di satu sisi, Dia memang tak terbatas, hebat, berdaulat,

    mempunyai rasa aman terhadap diriNya, mampu melakukan

    semua yang Dia kehendaki. Di sisi lain, faktanya adalah Dia

    Tuhan yang mendekat kepada manusia dan membuat diriNya

    dikenal sebagai Tuhan yang siap membantu dan menjadi

    teman bagi mereka.

    Dia bukanlah Penguasa, bukan seorang Kakek Besar, bukan

    pula gabungan dari kedua hal tersebut. Tetapi faktanya adalah

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    25/147

    25

    Tuhan yang berbeda dari manusia tapi ingin terikat dengan

    mereka; jauh di atas, tetapi ada bersama mereka; jauh terpisah,

    tapi dekat; berkuasa tapi tetap mengasihi, penuh kasih tapi

    juga penuh kuasa pada saat yang bersamaan.

    Catatan : kutipan di atas diambil dari Doktrin Kekristenan diterbitkan

    oleh CLC Press, Richmond, Virginia.

    Waktu kita mencoba untuk memahami Tuhan, kita temukan

    bahwa akal budi kita terlalu sulit untuk memahaminya. Kita

    cenderung untuk fokus kepada beberapa aspek saja. Tuhan

    jauh lebih dari pemahaman kita!

    Kedaulatan Tuhan

    Tuhan berdaulat. Ini adalah istilah yang menyatakan

    kekuasaan Tuhan. Tuhan itu absolut. Dia tidak terikat oleh

    apapun. Setiap keberadaan adalah mutlak di bawah

    pengaruhNya.

    Tuhan hanya membatasi diriNya sendiri dan pembatasan

    karakterNya itu ditempatkan di diriNya sendiri. Contoh, Tuhan

    adalah kasih yang sempurna dan Dia tidak akan melakukan hal

    apapun yang dapat melanggar Dia dari kasih sempurnaNya.

    Siapakah Manusia?

    Daud melakukan pekerjaan yang baik untuk menjelaskan

    kepada kita antara Tuhan dan manusia.

    Mzm 8:5-10 apakah manusia, sehingga Engkaumengingatnya? Apakah anak manusia, sehingga Engkau

    mengindahkannya?

    Namun Engkau telah membuatnya hampir sama seperti

    Allah, dan telah memahkotainya dengan kemuliaan danhormat.

    Engkau membuat dia berkuasa atas buatan tangan-Mu;segala-galanya telah Kauletakkan di bawah kakinya:

    kambing domba dan lembu sapi sekalian, juga binatang-binatang di padang;

    burung-burung di udara dan ikan-ikan di laut, dan apa

    yang melintasi arus lautan.

    Ya TUHAN, Tuhan kami, betapa mulianya nama-Mu di

    seluruh bumi

    Otoritas yang Didelegasikan

    Waktu Tuhan menciptakan Adam dan Hawa sesuai

    gambarNya, Dia menciptakan mereka di planet yang sama

    dimana Setan dan pengikutnya dibuang dari surga. Hal

    pertama yang Dia katakan kepada Adam dan Hawa, setelah

    Dia menciptakan mereka adalah, Supaya mereka berkuasa.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    26/147

    26

    Kej 1:26-27 Berfirmanlah Allah: "Baiklah Kita

    menjadikan manusia menurut gambar dan rupa Kita,supaya mereka berkuasa atas ikan-ikan di laut dan

    burung-burung di udara dan atas ternak dan atas seluruhbumi dan atas segala binatang melata yang merayap di

    bumi."

    Maka Allah menciptakan manusia itu menurut gambar-Nya,

    menurut gambar Allah diciptakan-Nya dia; laki-laki dan

    perempuan diciptakan-Nya mereka.

    Di bumi, yang penuh kuasa, Yang Hebat mendelegasikan

    kuasaNya kepada umat manusia. Dia taruhkan kuasaNya di

    seluruh bumi ini ke dalam tangan mereka!

    Berkuasa berarti untuk menundukkan, mengendalikan,

    menaklukkan, untuk memperbudak.

    Apa yang terjadi, bumi yang sempurna yang diciptakan Tuhan,perlu dikendalikan, ditaklukkan, dan diperbudak? Setan dan

    kuasa gelap.

    Bahkan waktu Adam dan Hawa berdosa, Tuhan tidak

    mengambil kembali otoritas yang telah diberikan kepada

    mereka. Umat manusia menyerahkan kepada Setan dan Setan

    menjadi tuhan atas bumi ini. Selama dua ribu tahun, Setan

    memegang otoritas tersebut dan tidak peduli seberapa

    parahnya keadaan Tuhan tidak mengambil kembali.

    Kenapa? Karena Dia telah mendelegasikan kepada manusia.

    Adam yang Akhir

    Waktu kita mengerti siapa Adam yang pertama untuk apa

    Dia diciptakan kita akan mengerti mengapa begitu penting

    bagi Yesus datang sebagai Adam terakhir.

    Adam yang pertama diciptakan untuk berjalan dengan penuh

    otoritas di bumi ini. Dia diciptakan untuk berkuasa atas Setan

    dan kuasa gelapnya. Dia diciptakan untuk bersekutu dengan

    Tuhan.

    Yesus datang sebagai Adam yang akhir Manusia yang

    sempurna. Yesus datang denagn penuh otoritas atas seluruhbumi, untuk mengusir Setan, untuk mengalami kepenuhan

    hidup, dan untuk mati ganti kita Korban yang sempurna.

    1 Kor 15:45 Seperti ada tertulis: "Manusia pertama,

    Adam menjadi makhluk yang hidup", tetapi Adam yang

    akhir menjadi roh yang menghidupkan.

    Kita perlu menyadari Yesus tidak memakai kuasaNya sebagai

    Putra Allah. Dia tidak menggunakan hakNya dan berjalan

    seperti manusia biasa Manusia utuh Manusia seperti yang

    Tuhan ciptakan.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    27/147

    27

    Fil 2:6-8 yang walaupun dalam rupa Allah, tidak

    menganggap kesetaraan dengan Allah itu sebagai milikyang harus dipertahankan, melainkan telah

    mengosongkan diri-Nya sendiri, dan mengambil rupaseorang hamba, dan menjadi sama dengan manusia. Dan

    dalam keadaan sebagai manusia, Ia telah merendahkandiri-Nya dan taat sampai mati, bahkan sampai mati dikayu salib.

    Waktu Yesus berdiri di atas perahu dan berkata kepada

    elemen-elemen yang ada,Diam, tenanglah! ada ketenangan.

    Itulah berkuasa!

    Dalam kematian, Yesus mengalahkan Setan, mengambil

    kembali kunci, dan memberikannya kepada pemercaya,

    kepada tubuhNya, kepada gerejaNya!

    Mat 16:19 Kepadamu akan Kuberikan kunci KerajaanSorga. Apa yang kauikat di dunia ini akan terikat di sorga

    dan apa yang kaulepaskan di dunia ini akan terlepas di

    sorga."

    Yesus berkata Dia akan membangun gereja dan pintu alam

    maut tidak akan bisa menguasainya. Yesus berkata apa yang

    terikat di bumi, akan terikat di surga dan apa yang terlepas di

    bumi akan terlepas di surga.

    Yesus menggambarkan otoritas yang didelegasikan ini di

    Markus.

    Mrk 13:34 Dan halnya sama seperti seorang yangbepergian, yang meninggalkan rumahnya danmenyerahkan tanggung jawab kepada hamba-hambanya,

    masing-masing dengan tugasnya, dan memerintahkanpenunggu pintu supaya berjaga-jaga.

    Saat kita berdoa, kita melepaskan kuasa dan otoritas Tuhan

    untuk bekerja di bumi. Di surga, Tuhan punya segala otoritas,

    tapi di bumi, Dia telah memberikan otoritas itu kepada

    gerejaNya kepada anda dan saya.

    Otoritas yang perlu dilatih di planet ini hanya ada di dalam

    mereka yang tinggal di dalam Kristus!

    Kehendak Bebas

    Sama seperti Tuhan memberikan kuasa kepada manusia dan

    otoritas di bumi, Dia memberikan mereka kehendak bebas.

    Dan sama seperti Tuhan tidak akan melanggar alam otoritas

    dimana Dia telah menyerahkannya kepada manusia, Dia tidak

    akan melanggar kehendak bebas kita.

    Kehendak adalah hak untuk memilih. Adam dan Hawa

    diberikan hak untuk memilih antara menaati Tuhan atau

    memberontak.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    28/147

    28

    Tuhan tidak pernah menarik kembali hakNya yang telah Dia

    berikan kepada semua manusia lewat Adam dan Hawa. Kita

    punya hak untuk memilih. Kita dapat percaya kepada Tuhan

    atau tidak percaya. Kita dapat mengasihiNya atau tidak

    mengasihiNya. Kita dapat melayaniNya atau tidak

    melayaniNya. Pilihan tentang apa yang kita lakukan tiap menitdalam satu hari adalah tergantung kita. Tanggung jawab atas

    apa yang akan terjadi karena pilihan kita juga kita perlu

    lakukan.

    Seberapa sering kita mendengar para pemercaya

    bertanya,Bagaimana Tuhan mengizinkan hal itu terjadi?

    Tuhan tidak mengizinkan hal itu terjadi. Kita yang

    mengizinkan.

    Kebenaran ini bukan untuk membawa penghukuman. Tetapi

    membawa kemerdekaan. Kedurjanaan telah menumpuk dari

    satu generasi ke generasi berikutnya. Kejahatan telah berlipat-

    lipat sampai ke suatu titik dimana kebenaran hampir tertutup.

    Tetapi Firman Tuhan tetap benar. Dia memberikan kita kunci

    otoritas. Satu-satunya yang bisa Setan atau kuasa gelapnya

    lakukan di dunia ini adalah ketika manusia membiarkan

    mereka melakukan hal tersebut. Inilah waktunya kita menjadi

    berani di dalam Yesus Kristus. Kita mesti belajar berdoa dan

    mengambil alih kuasa dengan otoritas kita yang telah

    dipulihkan.

    Di Dalam NamaNya

    Posisi kita dan otoritas kita sepenuhnya dari Tuhan. Maka itu

    kita perlu tetap berdoa kepada Bapa di dalam nama Yesus.

    Kita diterima di dalam Yesus; kita dikasihi; kita dijadikan ahli

    waris di dalam Dia. Semua yang kita miliki ada di dalam

    Yesus.

    Yoh 14:6, 13 Kata Yesus kepadanya: "Akulah jalan dan

    kebenaran dan hidup. Tidak ada seorang pun yang datang

    kepada Bapa, kalau tidak melalui Aku.

    dan apa juga yang kamu minta dalam nama-Ku, Aku akan

    melakukannya, supaya Bapa dipermuliakan di dalam Anak. Kesimpulan Memahami Dasar-dasar

    Tuhan menciptakan Adam dan Hawa untuk bersekutu

    denganNya. Dia datang di hari yang sejuk untuk berbicara

    dengan mereka, tetapi hubungan yang luar biasa itu hilang saat

    Adam dan Hawa berdosa. Otoritas yang didelegasikan ke

    mereka telah diserahkan ke Setan yang menjadi penguasa atas

    dunia ini. Tuhan dapat saja berpaling dan membiarkan planet

    ini dan segala yang di dalamnya dikuasai Setan tapi Dia

    tidak melakukannya.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    29/147

    29

    Putra Allah, Yesus, datang dan mengambil kembali dari Setan

    semua yang dihilangkan oleh manusia. Yesus menaruh

    hakNya sebagai Tuhan dan datang ke dunia sebagai Adam

    yang akhir. Dia berjalan dalam otoritas sebagaimana pria dan

    wanita diciptakan untuk melakuakn hal tersebut. Lewat

    pengorbananNya kita menjadi bagian dari bangsa yang terpilih terpilih di dalamNya. Di dalam Dia, kita menjadi raja dan

    imam. Dia memberi kita namaNya dan dia memberi kita

    otoritasNya.

    PERTANYAAN UNTUK ULASAN

    1. Dengan memakai kata-kata anda sendiri, jelaskan otoritas, otoritas yang didelegasikan, dankehendak bebas.

    2. Atas dasar apa setiap pemercaya mempunyai hak untuk masuk ke hadirat Tuhan dan memintapermohonan?

    3. Mengapa Tuhan tidak melihat kebutuhan orang dan mengirimkan segera berkat pada saatbersamaan tanpa mereka perlu meminta?

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    30/147

    30

    Pelajaran Ketiga

    Yesus Berdoa

    Yesus adalah teladan kita dalam setiap perjalanan Kekristenan

    kita. Untuk mengetahui apa yang perlu kita lakukan, kita perlu

    mempelajari apa yang Dia lakukan. Selama pelayanan Yesus

    di dunia, orang-orang datang kepadaNya. Mereka bertanya

    kepadaNya dan Dia memenuhi kebutuhan mereka. Dia

    melepaskan mereka dari keterikatan dengan kuasa gelap. Dia

    menyembuhkan tubuh mereka.

    Yesus adalah seorang yang berdoa. dia berdoa dan

    mengajarkan muridNya bagaimana cara berdoa.

    YESUS MENJAWAB DOA-DOA ORANG YANG MEMBUTUHKAN

    Yesus menjawab permintaan orang-orang kemanapun Dia

    pergi dalam pelayananNya di bumi. Ada dorongan yang besaruntuk menjawab hal tersebut. Kita hanya akan melihat

    sebagian kecil dari doa itu dan jawabannya.

    Aku Mau

    Seorang kusta datang kepada Yesus dan berkata,Kalau

    Engkau mau, Engkau dapat mentahirkan aku.

    Betapa menariknya jawaban Yesus,Aku mau! Dia

    mengekspresikan hati Bapa saat Dia berkata,Aku mau!

    Mrk 1:40-42 Seorang yang sakit kusta datang kepada

    Yesus, dan sambil berlutut di hadapan-Nya ia memohonbantuan-Nya, katanya: "Kalau Engkau mau, Engkau

    dapat mentahirkan aku."

    Maka tergeraklah hati-Nya oleh belas kasihan, lalu Iamengulurkan tangan-Nya, menjamah orang itu danberkata kepadanya: "Aku mau, jadilah engkau tahir."

    Seketika itu juga lenyaplah penyakit kusta orang itu, dania menjadi tahir.

    Jika doa kita untuk kesembuhan, Tuhan tetap mau.

    Percaya Saja

    Kita punya contoh lain dari jawaban doa untuk kesembuhan,

    itu terjadi saat penatua dari sinagog tersungkur di kaki Yesus

    dan memohon kepadaNya demi hidup anak perempuannya.

    Bahkan saat dia meminta, kabar terburuk datang. Sudah

    terlambat. Anak perempuanmu telah mati.

    Tapi Yesus berkata,Jangan takut, percaya saja. Betapa

    tantangan untuk kita. Waktu kita berdoa dan semua harapan

    sirna, kita tetap perlu percaya.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    31/147

    31

    Mrk 5:22-23, 35-42 datanglah seorang kepala rumah

    ibadat yang bernama Yairus. Ketika ia melihat Yesus,tersungkurlah ia di depan kaki-Nya

    dan memohon dengan sangat kepada-Nya: "Anakku

    perempuan sedang sakit, hampir mati, datanglah kiranyadan letakkanlah tangan-Mu atasnya, supaya ia selamat

    dan tetap hidup.

    Ketika Yesus masih berbicara datanglah orang dari

    keluarga kepala rumah ibadat itu dan berkata: "Anakmusudah mati, apa perlunya lagi engkau menyusah-

    nyusahkan Guru?"

    Tetapi Yesus tidak menghiraukan perkataan mereka dan

    berkata kepada kepala rumah ibadat: "Jangan takut,percaya saja!"

    Lalu Yesus tidak memperbolehkan seorang pun ikut serta,kecuali Petrus, Yakobus dan Yohanes, saudara Yakobus.

    Mereka tiba di rumah kepala rumah ibadat, dan di sana

    dilihat-Nya orang-orang ribut, menangis dan meratapdengan suara nyaring.

    Sesudah Ia masuk Ia berkata kepada orang-orang itu:

    "Mengapa kamu ribut dan menangis? Anak ini tidak mati,tetapi tidur!"

    Tetapi mereka menertawakan Dia. Maka diusir-Nyasemua orang itu, lalu dibawa-Nya ayah dan ibu anak itu

    dan mereka yang bersama-sama dengan Dia masuk kekamar anak itu.

    Lalu dipegang-Nya tangan anak itu, kata-Nya: "Talita

    kum," yang berarti: "Hai anak, Aku berkata kepadamu,bangunlah!"

    Seketika itu juga anak itu bangkit berdiri dan berjalan,

    sebab umurnya sudah dua belas tahun. Semua orang yanghadir sangat takjub.

    Sesuai Imanmu

    Dua orang buta berseru kepada Yesus.

    Mat 9:27-30a Ketika Yesus meneruskan perjalanan-Nyadari sana, dua orang buta mengikuti-Nya sambil berseru-

    seru dan berkata: "Kasihanilah kami, hai Anak Daud."

    Setelah Yesus masuk ke dalam sebuah rumah, datanglah

    kedua orang buta itu kepada-Nya dan Yesus berkatakepada mereka: "Percayakah kamu, bahwa Aku dapat

    melakukannya?" Mereka menjawab: "Ya Tuhan, kamipercaya."

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    32/147

    32

    Lalu Yesus menjamah mata mereka sambil berkata:

    "Jadilah kepadamu menurut imanmu." Maka meleklahmata mereka.

    Perlu Spesifik

    Dua orang buta duduk di pinggir jalan. Waktu Yesus datang,mereka berteriak,Ya Tuhan, kasihanilah kami!

    Yesus menjawab,Apa yang ingin supaya kuperbuat? Apakah

    mereka meminta uang ataukah mereka meminta

    kesembuhan?

    Mat 20:29-34 Dan ketika Yesus dan murid-murid-Nya

    keluar dari Yerikho, orang banyak berbondong-bondong

    mengikuti Dia.

    Ada dua orang buta yang duduk di pinggir jalanmendengar, bahwa Yesus lewat, lalu mereka berseru:

    "Tuhan, Anak Daud, kasihanilah kami!"

    Tetapi orang banyak itu menegor mereka supaya merekadiam. Namun mereka makin keras berseru, katanya:

    "Tuhan, Anak Daud, kasihanilah kami!"

    Lalu Yesus berhenti dan memanggil mereka. Ia berkata:

    "Apa yang kamu kehendaki supaya Aku perbuatbagimu?"

    Jawab mereka: "Tuhan, supaya mata kami dapat

    melihat."

    Maka tergeraklah hati Yesus oleh belas kasihan, lalu Ia

    menjamah mata mereka dan seketika itu juga merekamelihat lalu mengikuti Dia.

    Perhatikan saat orang-orang di sekitar mereka

    berteriak,Diam! Biarkan Dia sendiri, mereka terus meminta.

    Bagaimanapun, mereka tetap belum meminta dengan spesifik.

    Dalam contoh ini, ada dua kebenaran bagi kita. Kita tetap

    perlu meminta kepada Tuhan untuk kebutuhan-kebutuhan kita

    bahkan ketika yang lain berkata untuk berhenti, dan kita perlu

    spesifik.

    Mengusir Setan

    Mat 17:14-21 Ketika Yesus dan murid-murid-Nyakembali kepada orang banyak itu, datanglah seorang

    mendapatkan Yesus dan menyembah,

    katanya: "Tuhan, kasihanilah anakku. Ia sakit ayan dan

    sangat menderita. Ia sering jatuh ke dalam api dan jugasering ke dalam air.

    Aku sudah membawanya kepada murid-murid-Mu, tetapi

    mereka tidak dapat menyembuhkannya."

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    33/147

    33

    Maka kata Yesus: "Hai kamu angkatan yang tidak

    percaya dan yang sesat, berapa lama lagi Aku harustinggal di antara kamu? Berapa lama lagi Aku harus

    sabar terhadap kamu? Bawalah anak itu ke mari!"

    Dengan keras Yesus menegor dia, lalu keluarlah setan itudari padanya dan anak itu pun sembuh seketika itu juga.

    Kemudian murid-murid Yesus datang dan ketika merekasendirian dengan Dia, bertanyalah mereka: "Mengapakami tidak dapat mengusir setan itu?"

    Ia berkata kepada mereka: "Karena kamu kurangpercaya. Sebab Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya

    sekiranya kamu mempunyai iman sebesar biji sesawi saja

    kamu dapat berkata kepada gunung ini: Pindah daritempat ini ke sana, -- maka gunung ini akan pindah, dan

    takkan ada yang mustahil bagimu. [Jenis ini tidak dapatdiusir kecuali dengan berdoa dan berpuasa.]

    Para murid menanyakan kenapa mereka kurang berkuasa

    dalam situasi ini dan Yesus memberi tahu mereka alasannya

    ketidak percayaan mereka dan solusinya doa dan puasa.

    KEHIDUPAN DOA YESUS

    Segala yang kita miliki, segala keberadaan kita, segala yang

    perlu kita lakukan adalah melalui Yesus. Jika Yesus, Putra

    tunggal Allah, Adam yang akhir, Manusia Sempurna perlu

    meluangkan waktu sendirian dengan Tuhan, betapa kita juga

    perlu melakukan hal itu.

    Apa yang lebih penting dari belajar tentang doa daripada doa

    Yesus. Kita temukan lebih banyak kehidupan doa Yesus yang

    tercatat di kitab Lukas daripada Injil lainnya.

    Berdoa saat BaptisanNya

    Yesus berdoa saat dibaptis. Kita tidak diberi tahu apa yang Dia

    doakan tetapi Dia berdoa dan Tuhan meresponi.

    Luk 3:21-22 Ketika seluruh orang banyak itu telah

    dibaptis dan ketika Yesus juga dibaptis dan sedang

    berdoa, terbukalah langit dan turunlah Roh Kudus dalamrupa burung merpati ke atas-Nya. Dan terdengarlah suaradari langit: "Engkaulah Anak-Ku yang Kukasihi, kepada-

    Mulah Aku berkenan.

    Berdoa Sendirian saat Pagi Hari

    Yesus berdoa pagi-pagi benar di tempat yang sunyi.

    Mrk 1:35 Pagi-pagi benar, waktu hari masih gelap, Ia

    bangun dan pergi ke luar. Ia pergi ke tempat yang sunyi

    dan berdoa di sana.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    34/147

    34

    Berdoa Sebelum Membuat Keputusan

    Yesus berdoa sebelum membuat keputusan besar.

    Luk 6:12-13 Pada waktu itu pergilah Yesus ke bukituntuk berdoa dan semalam-malaman Ia berdoa kepada

    Allah.

    Ketika hari siang, Ia memanggil murid-murid-Nya

    kepada-Nya, lalu memilih dari antara mereka dua belasorang, yang disebut-Nya rasul:

    Menarik Diri dan Berdoa

    Waktu orang banyak mengelilingi Dia, dan banyak yang rindu

    disembuhkan, Yesus sering menarik diri dan berdoa.

    kebutuhan orang-orang, tidak menahanNya untuk meluangkan

    waktu dan berdoa.

    Lukas 5:15-16 Tetapi kabar tentang Yesus makin jauhtersiar dan datanglah orang banyak berbondong-bondongkepada-Nya untuk mendengar Dia dan untuk

    disembuhkan dari penyakit mereka.

    Akan tetapi Ia mengundurkan diri ke tempat-tempat yang

    sunyi dan berdoa.

    Markus 6:46 Setelah Ia berpisah dari mereka, Ia pergi kebukit untuk berdoa.

    Berdoa Sebelum Mujizat

    Yesus meminta berkat Tuhan atas makanan kemudian baruDia bagikan kepada murid-murid dan mereka salurkan kepada

    orang banyak.doa adalah langkah pertama dalam mujizat

    memberi makan 5,000 orang.

    Lukas 9:16-17 Dan setelah Ia mengambil lima roti dan dua

    ikan itu, Ia menengadah ke langit, mengucap berkat, lalumemecah-mecahkan roti itu dan memberikannya kepada

    murid-murid-Nya supaya dibagi-bagikannya kepadaorang banyak. Dan mereka semuanya makan sampai

    kenyang. Kemudian dikumpulkan potongan-potongan roti

    yang sisa sebanyak dua belas bakul.Berdoa dengan Murid-Murid

    Dia berdoa sendiri, dan Dia berdoa dengan orang lain.

    Lukas 9:18a Pada suatu kali ketika Yesus berdoa seorangdiri, datanglah murid-murid-Nya kepada-Nya

    Berdoa untuk Anak Kecil

    Dia menumpangkan tangan atas anak-anak kecil dan berdoa

    bagi mereka.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    35/147

    35

    Matius 19:13a Lalu orang membawa anak-anak kecil

    kepada Yesus, supaya Ia meletakkan tangan-Nya atasmereka dan mendoakan mereka...

    Berdoa bagi Simon dengan menyebut nama

    Dia berdoa bagi salah seorang muridNya dengan menyebutnama.

    Lukas 22:31-32 Simon, Simon, lihat, Iblis telah menuntut

    untuk menampi kamu seperti gandum,

    tetapi Aku telah berdoa untuk engkau, supaya imanmujangan gugur. Dan engkau, jikalau engkau sudah insaf,

    kuatkanlah saudara-saudaramu.

    WajahNya Berubah

    Suatu kali ketika Yesus sedang berdoa, wajah dan pakaianNya

    berubah.Lukas 9:28-29 Kira-kira delapan hari sesudah segalapengajaran itu, Yesus membawa Petrus, Yohanes dan

    Yakobus, lalu naik ke atas gunung untuk berdoa. Ketika

    Ia sedang berdoa, rupa wajah-Nya berubah dan pakaian-Nya menjadi putih berkilau-kilauan.

    Doa Sukacita

    Dalam Lukas kita tidak hanya melihat Yesus berdoa, kita juga

    diberi tahu apa yang Dia doakan.

    Lukas 10:21 Pada waktu itu juga bergembiralah Yesusdalam Roh Kudus dan berkata: "Aku bersyukur kepada-Mu, Bapa, Tuhan langit dan bumi, karena semuanya itu

    Engkau sembunyikan bagi orang bijak dan orang pandai,tetapi Engkau nyatakan kepada orang kecil. Ya Bapa,

    itulah yang berkenan kepada-Mu.

    YESUS BERDOA BAGI KITA

    Seluruh pasal dalam Yohanes 17, memberikan kita doa yang

    luar biasa dari Yesus. Sewaktu saatNya akan berakhir di bumi,

    Yesus berdoa bagi para murid, para pemercaya pada saat itu,

    dan bagi mereka yang akan mengikuti.

    Muliakan Aku supaya Aku MemuliakanMu

    Yohanes 17:1-19 Demikianlah kata Yesus. Lalu Iamenengadah ke langit dan berkata: "Bapa, telah tiba

    saatnya; permuliakanlah Anak-Mu, supaya Anak-Mu

    mempermuliakan Engkau.

    Sama seperti Engkau telah memberikan kepada-Nyakuasa atas segala yang hidup, demikian pula Ia akan

    memberikan hidup yang kekal kepada semua yang telah

    Engkau berikan kepada-Nya.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    36/147

    36

    Inilah hidup yang kekal itu, yaitu bahwa mereka mengenal

    Engkau, satu-satunya Allah yang benar, dan mengenalYesus Kristus yang telah Engkau utus.

    Aku Telah Menyelesaikan PekerjaanKu

    Aku telah mempermuliakan Engkau di bumi dengan jalanmenyelesaikan pekerjaan yang Engkau berikan kepada-

    Ku untuk melakukannya.

    Oleh sebab itu, ya Bapa, permuliakanlah Aku pada-Musendiri dengan kemuliaan yang Kumiliki di hadirat-Mu

    sebelum dunia ada.

    Aku Telah Menyatakan NamaMu

    Aku telah menyatakan nama-Mu kepada semua orang,

    yang Engkau berikan kepada-Ku dari dunia. Mereka itumilik-Mu dan Engkau telah memberikan mereka kepada-

    Ku dan mereka telah menuruti firman-Mu.

    Sekarang mereka tahu, bahwa semua yang Engkauberikan kepada-Ku itu berasal dari pada-Mu.

    Aku Telah Menyampaikan FirmanMu

    Sebab segala firman yang Engkau sampaikan kepada-Kutelah Kusampaikan kepada mereka dan mereka telah

    menerimanya. Mereka tahu benar-benar, bahwa Akudatang dari pada-Mu, dan mereka percaya, bahwa

    Engkaulah yang telah mengutus Aku.

    Aku Berdoa untuk Mereka

    Aku berdoa untuk mereka. Bukan untuk dunia Aku

    berdoa, tetapi untuk mereka, yang telah Engkau berikankepada-Ku, sebab mereka adalah milik-Mu

    dan segala milik-Ku adalah milik-Mu dan milik-Mu

    adalah milik-Ku, dan Aku telah dipermuliakan di dalammereka.

    Jaga Mereka Karena NamaMu

    Dan Aku tidak ada lagi di dalam dunia, tetapi mereka

    masih ada di dalam dunia, dan Aku datang kepada-Mu.Ya Bapa yang kudus, peliharalah mereka dalam nama-Mu, yaitu nama-Mu yang telah Engkau berikan kepada-

    Ku, supaya mereka menjadi satu sama seperti Kita.

    Selama Aku bersama mereka, Aku memelihara merekadalam nama-Mu, yaitu nama-Mu yang telah Engkau

    berikan kepada-Ku; Aku telah menjaga mereka dan tidak

    ada seorang pun dari mereka yang binasa selain dari padadia yang telah ditentukan untuk binasa, supaya genaplah

    yang tertulis dalam Kitab Suci.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    37/147

    37

    Supaya Mereka Beroleh Sukacita

    Tetapi sekarang, Aku datang kepada-Mu dan Akumengatakan semuanya ini sementara Aku masih ada di

    dalam dunia, supaya penuhlah sukacita-Ku di dalam diri

    mereka.Aku telah memberikan firman-Mu kepada mereka dan

    dunia membenci mereka, karena mereka bukan dari

    dunia, sama seperti Aku bukan dari dunia.

    Jagai Mereka dari Yang Jahat

    Aku tidak meminta, supaya Engkau mengambil merekadari dunia, tetapi supaya Engkau melindungi mereka dari

    pada yang jahat.

    Mereka bukan dari dunia, sama seperti Aku bukan dari

    dunia. Kuduskan Mereka

    Kuduskanlah mereka dalam kebenaran; firman-Muadalah kebenaran.

    Sama seperti Engkau telah mengutus Aku ke dalam dunia,demikian pula Aku telah mengutus mereka ke dalam

    dunia;

    dan Aku menguduskan diri-Ku bagi mereka, supayamereka pun dikuduskan dalam kebenaran.

    Dia Berdoa bagi Kita!

    Doa Yesus dilanjutkan bagi para murid dan para pemercaya

    pada saat itu, lalu Dia berdoa bagi mereka yang mau

    mengikuti. Itu termasuk kita! Yesus, sementara di bumi,

    berdoa untuk kita.

    Mereka yang Mau Percaya

    Yohanes 17:20-26 Dan bukan untuk mereka ini saja Aku

    berdoa, tetapi juga untuk orang-orang, yang percayakepada-Ku oleh pemberitaan mereka;

    Bagi Kesatuan Pemercaya

    supaya mereka semua menjadi satu, sama seperti Engkau,

    ya Bapa, di dalam Aku dan Aku di dalam Engkau, agar

    mereka juga di dalam Kita, supaya dunia percaya, bahwaEngkaulah yang telah mengutus Aku.

    Untuk Kemuliaan

    Dan Aku telah memberikan kepada mereka kemuliaan,

    yang Engkau berikan kepada-Ku, supaya mereka menjadi

    satu, sama seperti Kita adalah satu:

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    38/147

    38

    Untuk Disempurnakan

    Aku di dalam mereka dan Engkau di dalam Aku supayamereka sempurna menjadi satu, agar dunia tahu, bahwa

    Engkau yang telah mengutus Aku dan bahwa Engkau

    mengasihi mereka, sama seperti Engkau mengasihi Aku. Supaya Satu Hari Kelak BersamaNya

    Ya Bapa, Aku mau supaya, di mana pun Aku berada,mereka juga berada bersama-sama dengan Aku, mereka

    yang telah Engkau berikan kepada-Ku, agar merekamemandang kemuliaan-Ku yang telah Engkau berikan

    kepada-Ku, sebab Engkau telah mengasihi Aku sebelum

    dunia dijadikan.

    Supaya Dipenuhkan dengan KasihNya

    Ya Bapa yang adil, memang dunia tidak mengenal Engkau,tetapi Aku mengenal Engkau, dan mereka ini tahu, bahwa

    Engkaulah yang telah mengutus Aku;

    dan Aku telah memberitahukan nama-Mu kepada mereka dan

    Aku akan memberitahukannya, supaya kasih yang Engkau

    berikan kepada-Ku ada di dalam mereka dan Aku di dalam

    mereka."

    Sejak saat itu, Yesus dan para murid segera menuju Taman

    Getsemani.

    Yohanes 18:1 Setelah Yesus mengatakan semuanya itukeluarlah Ia dari situ bersama-sama dengan murid-murid-

    Nya dan mereka pergi ke seberang sungai Kidron. Di situada suatu taman dan Ia masuk ke taman itu bersama-sama dengan murid-murid-Nya.

    DOANYA BERLANJUT

    Di Getsemani

    Yesus menghadapi kematian. Dia ada dalam sengsara dan

    tertekan dan Dia tahu Dia harus berdoa. adalah kerinduanNya

    murid-muridNya berdoa bersamaNya, tapi mereka gagal.

    Banyak dari kita tahu apa yang terjadi.

    Menurut Yohanes

    Yesus berdoa dalam kesedihan.

    Yohanes 12:27-28 Sekarang jiwa-Ku terharu dan apakahyang akan Kukatakan? Bapa, selamatkanlah Aku dari

    saat ini? Tidak, sebab untuk itulah Aku datang ke dalam

    saat ini. Bapa, muliakanlah nama-Mu!" Makaterdengarlah suara dari sorga: "Aku telah memuliakan-

    Nya, dan Aku akan memuliakan-Nya lagi!

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    39/147

    39

    Menurut Matius

    Menurut Matius pada saat itulah sosok kemanusiaan Yesus

    menonjol. Dia ingin ikatan yang dekat yang mengangkat Dia

    dalam doa. Dalam kemanusiaannyalah, Dia menaruh

    kehendakNya untuk melakukan rencanaNya yang akanmembawaNya ke salib.

    Matius 26:36-46 Maka sampailah Yesus bersama-sama

    murid-murid-Nya ke suatu tempat yang bernamaGetsemani. Lalu Ia berkata kepada murid-murid-Nya:

    "Duduklah di sini, sementara Aku pergi ke sana untukberdoa."

    Dan Ia membawa Petrus dan kedua anak Zebedeus serta-Nya. Maka mulailah Ia merasa sedih dan gentar,

    lalu kata-Nya kepada mereka: "Hati-Ku sangat sedih,

    seperti mau mati rasanya. Tinggallah di sini dan berjaga-jagalah dengan Aku."

    Doa PertamaMaka Ia maju sedikit, lalu sujud dan berdoa, kata-Nya:

    "Ya Bapa-Ku, jikalau sekiranya mungkin, biarlah cawan

    ini lalu dari pada-Ku, tetapi janganlah seperti yangKukehendaki, melainkan seperti yang Engkau

    kehendaki."

    Yesus berdoa, Bukan kehendakKu, melainkan

    kehendakMu.

    Setelah itu Ia kembali kepada murid-murid-Nya itu danmendapati mereka sedang tidur. Dan Ia berkata kepada

    Petrus: "Tidakkah kamu sanggup berjaga-jaga satu jamdengan Aku? Berjaga-jagalah dan berdoalah, supaya

    kamu jangan jatuh ke dalam pencobaan: roh memang

    penurut, tetapi daging lemah."

    Waktu Yesus menemukan mereka tertidur, Dia

    bertanya,Tidakkah kamu sanggup berjaga-jaga bersamaKu

    satu jam? Dan Dia memberi tahu mereka alasan mengapa

    mereka perlu berdoa supaya jangan jatuh dalam pencobaan mereka akan mengikuti kehendaknya sendiri.

    Doa KeduaLalu Ia pergi untuk kedua kalinya dan berdoa, kata-Nya:

    "Ya Bapa-Ku jikalau cawan ini tidak mungkin lalu,kecuali apabila Aku meminumnya, jadilah kehendak-

    Mu!"

    Doa KetigaPerhatikan, kedua kalinya Yesus datang dan menemukan

    mereka tertidur Dia membiarkan mereka tertidur. Dia tidakmemperingatkan mereka kedua kalinya.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    40/147

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    41/147

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    42/147

    42

    Pelajaran Keempat

    Tuhan, Ajarlah Kami untuk Berdoa

    Murid murid melihat bagaimana salah satu kebiasaan Yesus

    ialah berdoa, dan suatu hari mereka berkata,Tuhan ajrlah

    kami berdoa. ada sesuatu yang berbeda dalam kehidupan

    Yesus ada suatu yang mereka butuhkan.

    Lukas 11:1 Pada suatu kali Yesus sedang berdoa di salah satu

    tempat. Ketika Ia berhenti berdoa, berkatalah seorang dari

    murid-murid-Nya kepada-Nya: "Tuhan, ajarlah kami berdoa,

    sama seperti yang diajarkan Yohanes kepada murid-

    muridnya."

    Ini yang perlu terus-menerus kita rindukan dalam hati kita,

    Tuhan ajarlah kami untuk berdoa!

    DOA BAPA KAMI

    Doa Bapa Kami adalah contoh doa yang perlu dilakukan

    sebagai contoh doa kita. Bukan untuk diulangi, seperti yang

    telah dilakukan berabad-abad, dihafalkan dalam ibadah agama

    tertentu.

    Perhatikan betapa sederhana doa Yesus seperti yang Dia

    perlihatkan sebagai contoh hanya tiga ayat di dalam Lukas

    atau lima ayat di Matius (6:9 13).

    Jawab Yesus kepada mereka:

    "Apabila kamu berdoa, katakanlah:Bapa, dikuduskanlah nama-Mu; datanglah Kerajaan-Mu.

    Berikanlah kami setiap hari makanan kami yangsecukupnya

    dan ampunilah kami akan dosa kami, sebab kami pun

    mengampuni setiap orang yang bersalah kepada kami;

    dan janganlah membawa kami ke dalam pencobaan.Luk 11:2-4

    Banyak buku yang baik telah ditulis dari ayat-ayat ini, tapi kita

    hanya akan fokus pada ayat pertama.

    Waktu Anda Berdoa Katakan!

    Dalam doa ini, Yesus tidak mengatakan waktu anda berdoa,

    berseru saat memohon sehingga Tuhan mendengarmu, atau

    mengemis. Dia mengatakan saat anda berdoa katakan.

    Yesus menggunakan kata yang sama, katakan, dengan kata

    lain.

    Markus 11:23 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya

    barangsiapa berkata kepada gunung ini: Beranjaklah dantercampaklah ke dalam laut! Asal tidak bimbang hatinya,

    tetapi percaya, bahwa apa yang dikatakannya itu akanterjadi, maka hal itu akan terjadi baginya.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    43/147

    43

    Waktu kita berdoa, kita perlu mengatakan. Kita perlu berkata

    kepada gunung-gunung Beranjaklah dan tercampaklah ke

    dalam laut, Dan Yesus berkata jika kita tidak ragu, tapi

    percaya kita akan memiliki apapaun yang kita katakan, maka

    itu akan terlaksana.

    Ingatlah definisi sederhana kita tentang doa ialah:

    Doa adalah membawa masalah kepada Tuhan, mendengar

    jawabanNya, dan berkata-kata kehendak Tuhan kepada

    masalah tersebut. Doa adalah membawa surga ke bumi.

    Bapa kami di Surga

    Posisi kita

    Yesus mengingatkan murid-muridNya posisi mereka. Waktu

    kita kepada Tuhan dalam doa, kita perlu datang sebagai anak

    dari Tuhan yang Maha Tinggi. Suatu hak bagi kita untuk

    datang kepadaNya sama seperti seorang anak lari kepada bapa

    jasmani mereka.

    Rom 8:15 Sebab kamu tidak menerima roh perbudakan

    yang membuat kamu menjadi takut lagi, tetapi kamu telah

    menerima Roh yang menjadikan kamu anak Allah. OlehRoh itu kita berseru: "ya Abba, ya Bapa!"

    Kita perlu berdoa kepada Bapa Surgawi kita, menyadari

    bahwa Dia sangat berbeda dengan bapa jasmani kita. Kita

    perlu berdoa kepada Bapa Surgawi kita bukan kepada Tuhan

    seperti yang diajarkan beberapa orang.

    Dikuduskanlah NamaMu

    Tingkah laku kita

    Lalu Yesus mengarahkan murid-muridNya kelakuan mereka

    dalam berdoa.

    Walaupun kita adalah anak-anak yang dikasihi Tuhan, kita

    tidak masuk hadiratNya dengan tidak hormat. Kita

    memberikan Dia penghormatan. Dikuduskan berarti

    membuat kudus, menyucikan, menghargai, memisahkan,

    untuk memandang dengan hormat tertinggi, menghargai,

    memegang dengan erat. Kita mengambil waktu untuk

    menguduskan namaNya dengan menyanjung Dia dari hati kita.

    Datanglah KerajaanMu

    Waktu kita berdoa, kita perlu mengatakan Datanglah

    KerajaanMu bukan kerajaan kita. Banyak yang tak

    menyadari, telah berdoa untuk membangun kerajaan mereka

    rumah yang lebih baik, mobil yang lebih besar, pekerjaan yang

    lebih baik, bahkan pelayanan yang lebih besar. Yesus berkata

    kita perlu mengatakan Kerajaan Tuhan datang.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    44/147

    44

    Kita perlu bersepakat dalam kesatuan dengan Tuhan, lalu

    memerintahkan kehendakNya untuk terjadi di bumi untuk

    masalah kita. Ini adalah doa raja, seorang yang memerintah.

    Datang Ercomehe

    Kata Yunani, ercomehe, berarti,datang dari sana ke sini.Itu tidak berarti,Tuhan yang pegang kendali dan apapun yang

    akan terjadi, terjadilah

    Itu tidak berarti,Alangkah baiknya jika ..., tetapi terjadilah

    kehendakMu.

    Waktu Yesus berkata datang dalam bahasa Yunani, itu

    berarti, panggillah hal-hal yang tidak seharusnya di situ.

    Itu berarti,Kamu, dari sana datanglah kemari.

    Berjalan di atas Air

    Petrus berjalan di atas air karena responnya kepada Yesus,

    Ercomehe Datang.

    Mat 14:28-29 Lalu Petrus berseru dan menjawab Dia:

    "Tuhan, apabila Engkau itu, suruhlah aku datang kepada-

    Mu berjalan di atas air."

    Kata Yesus: "Datanglah!" Maka Petrus turun dari perahu dan

    berjalan di atas air mendapatkan Yesus

    Petrus adalah seorang nelayan. Dia tahu manusia tidak

    berjalan di atas air. Namun, karena dia merespon dengan

    kerinduan Tuhan suruhlah aku datang kepadaMu berjalandi atas air Yesus meresponi,Datang. Petrus bergerak dari

    alam nyata ke dalam alam supra-alami. Petrus berjalan di atas

    air.

    Setelah Petrus berjalan di atas air, dia mulai melangkah

    kembali ke alam nyata, takut, kemudian dia mulai tenggelam.

    Mat 14:30-31 Tetapi ketika dirasanya tiupan angin,takutlah ia dan mulai tenggelam lalu berteriak: "Tuhan,

    tolonglah aku!" Segera Yesus mengulurkan tangan-Nya,memegang dia dan berkata: "Hai orang yang kurang

    percaya, mengapa engkau bimbang?"

    Seringkali, itulah yang terjadi sekarang, waktu kita mulai

    melangkah ke alam doa supra-alami. Kita mulai dengan

    berani, tapi kita mulai melihat keadaan. Kita membiarkan

    keraguan datang. Kita menjadi takut dan mulai gagal. Pada

    waktu itu doa kita akan seperti Petrus,Tuhan tolonglah aku

    bantu aku percaya.

    Seorang Perwira

    Seorang perwira datang kepada Yesus memohon kepadaNya

    untuk menyembuhkan hambanya, dan Yesus berkata.Akuakan datang menyembuhkannya. Tetapi perwira itu tahu

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    45/147

    45

    bahwa Yesus tidak perlu datang Yesus dapat saja berkata

    sepatah kata saja dan hamba itu akan sembuh.

    Mat 8:5-10 Ketika Yesus masuk ke Kapernaum, datanglahseorang perwira mendapatkan Dia dan memohon kepada-

    Nya:

    Tuan, hambaku terbaring di rumah karena sakit lumpuh

    dan ia sangat menderita."

    Yesus berkata kepadanya: "Aku akan datangmenyembuhkannya."

    Tetapi jawab perwira itu kepada-Nya: "Tuan, aku tidak

    layak menerima Tuan di dalam rumahku, katakan saja

    sepatah kata, maka hambaku itu akan sembuh.

    Seorang perwira datang menjelaskan bahwa dia ada di bawah

    otoritas, dan punya prajurit di bawah otoritasnya, dia mengerti

    otoritas, dia menggunakan kata, ercomehe.

    Sebab aku sendiri seorang bawahan, dan di bawahku adapula prajurit. Jika aku berkata kepada salah seorang

    prajurit itu: Pergi!, maka ia pergi, dan kepada seorang

    lagi: Datang!, maka ia datang, ataupun kepada hambaku:Kerjakanlah ini!, maka ia mengerjakannya."

    Setelah Yesus mendengar hal itu, heranlah Ia dan berkata

    kepada mereka yang mengikuti-Nya: "Aku berkata

    kepadamu, sesungguhnya iman sebesar ini tidak pernahAku jumpai pada seorang pun di antara orang Israel.

    Kita tidak akan mengerti berbicara dengan otoritas,

    memerintah, hingga kita di bawah otoritas sampai kita di

    bawah penundukkan diri yang benar kepada Tuhan.

    Datang Suatu Perintah

    Ercomehe bukan sebuah saran, itu adalah perintah. Sebuah

    panggilan dengan otoritas. Datanglah KerajaanMu!

    Kerajaan Tuhan tidak akan datang jika tidak diperintahkan

    untuk datang. Di bumi, Tuhan telah memberikan otoritas itu

    kepada kita.

    Contoh doa sederhana yang Yesus sederhana ini telah

    diberikan kepada murid-murid dibangun atas pengertian

    otoritas yang Tuhan berikan kepada Adam dan Hawa. Dia

    tidak memberikan sebagian otoritas kepada mereka dan

    menahan sebagian untuk diriNya, dan Yesus tidak datang

    untuk mengambil beberapa otoritas tersebut. Dia

    menyelesaikan tugasNya.

    Terjadilah kehendakMu di Bumi seperti di Surga

    Ini adalah bagian yang paling mengagumkan dari contoh doa

    yang Yesus berikan kepada kita. Terjadilah kehendakMu dibumi seperti di surga.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    46/147

    46

    Apakah kehendak Tuhan di surga? Apakah kehendakNya di

    bumi?

    Di Surga

    Di surga, hanya ada satu kehendak Tuhan dan itu ialah

    kehendakNya. Tidak perlu didiskusikan. Tidak ada pilihanyang perlu dibuat. Kehendak Tuhan dilakukan dengan sukacita

    dan otomatis. Di surga, tidak ada perselisihan, hanya ya dan

    amin kepada kehendak Tuhan.

    Di Bumi

    Yesus berkata kita perlu memerintahkan kehendak Tuhan

    untuk terjadi di bumi seperti di surga.

    Waktu Adam dan Hawa berdosa, mereka melatih kehendaknya

    tidak selaras dengan Tuhan dan sampai hari ini manusia

    melakukan hal yang sama.

    Bertahun-tahun, kita berdoa kehendak kita terjadi.Tuhan,

    kami ingin mobil baru, rumah baru, pekerjaan baru. Kita

    telah mencari-cari hal yang penting dan berdoa supaya

    kehendak kita terjadi.

    Sekarang mari kita lihat Yesus bukan saja Juruselamat dan

    Penyedia, tapi juga Tuhan dan Raja kita. Kita perlu tunduk

    kepada kehendakNya supaya kita tidak lagi

    mengatakan,Tuhan, aku ingin ...

    Kehendak Tuhan tidak bisa terjadi di belahan dunia manapaun

    hingga kita, sebagai tubuh Kristus,Tuhan, kehendakMuterjadi di bumi seperti di surga. Doa yang luar biasa! Kita

    punya tanggung jawab menjadi tudung bagi keluarga kita,

    tetangga kita, kota kita, dan negara dimana kita hidup.

    Iblis datang untuk membunuh, mencuri, dan membinasakan.

    Alasan dia dapat melakukan di alam otoritas kita karena kita

    tidak pernah mempelajari bagaimana berdoa apa yang harus

    dikatakan. Kita belum belajar bagaimana melepaskan kuasa

    Tuhan ke dalam masalah kita.

    Semakin kita mengerti bagaimana melepas kehendak Tuhan

    terjadi di alam otoritas kita semakin menarik doa itu! Semakinkita belajar firman Tuhan dan berdoa dalam roh, semakin kita

    akan mengerti bagaimana mengatakan kehendak Tuhan dalam

    wilayah kita.

    APAKAH KERAJAAN TUHAN?

    Dinubuatkan oleh Daniel

    Kita perlu berkata kepada masalah tentang kerajaan Tuhan.

    Kita perlu mengatakan,KerajaanMu datang. Untuk

    melakukan ini lebih efektif, kita perlu mengerti apakah

    kerajaan Tuhan itu.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    47/147

    47

    Dan 7:13-14 Aku terus melihat dalam penglihatan malam

    itu, tampak datang dengan awan-awan dari langit seorangseperti anak manusia; datanglah ia kepada Yang Lanjut

    Usianya itu, dan ia dibawa ke hadapan-Nya.Laludiberikan kepadanya kekuasaan dan kemuliaan dan

    kekuasaan sebagai raja, maka orang-orang dari segalabangsa, suku bangsa dan bahasa mengabdi kepadanya.Kekuasaannya ialah kekuasaan yang kekal, yang tidak

    akan lenyap, dan kerajaannya ialah kerajaan yang tidakakan musnah

    sesudah itu orang-orang kudus milik Yang Mahatinggi

    akan menerima pemerintahan, dan mereka akan

    memegang pemerintahan itu sampai selama-lamanya,bahkan kekal selama-lamanya.

    Maka pemerintahan, kekuasaan dan kebesaran dari

    kerajaan-kerajaan di bawah semesta langit akan diberikankepada orang-orang kudus, umat Yang Mahatinggi:pemerintahan mereka adalah pemerintahan yang kekal,

    dan segala kekuasaan akan mengabdi dan patuh kepadamereka.

    Dari Daniel kita belajar bahwa kerajaan Tuhan ialahkekal dan hanya orang-orang kudus yang menerimanya.

    Dinubuatkan oleh Yohanes Pembaptis

    Yohanes tahu bahwa kerajaan Tuhan sudah dekat.

    Mat 3:2 "Bertobatlah, sebab Kerajaan Sorga sudahdekat!"

    Kerajaan Tuhan datang ke dalam dunia lewatpelayanan Yesus.

    Pada waktu di penjara Yohanes bertanya apakah Yesus adalah

    yang telah dinubuatkan itu, Yesus memberikan jawabanNya.

    Mat 11:4-5 Yesus menjawab mereka: "Pergilah dan

    katakanlah kepada Yohanes apa yang kamu dengar dankamu lihat: orang buta melihat, orang lumpuh berjalan,

    orang kusta menjadi tahir, orang tuli mendengar, orangmati dibangkitkan dan kepada orang miskin diberitakan

    kabar baik.

    Yesus memberikan kesaksian kepada Yohanes tentang yang

    buta menerima penglihatannya, yang lumpuh berjalan, yang

    kusta disembuhkan, yang tuli mendengar, yang mati

    dibangkitkan dan injil diberitakan sebagai sukti bahwa

    kerajaan Tuhan telah datang.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    48/147

    48

    Yang Yesus Katakan dan Lakukan

    Yesus menyebutkan berulang kali tentang kerajaan Tuhan

    yang mengacu pada Doa Bapa Kami. Kita dapat belajar

    apakah kerajaan Tuhan lewat ayat-ayat ini.

    Yesus Memberitakan Kerajaan Allah

    Mat 9:35 Demikianlah Yesus berkeliling ke semua kota

    dan desa; Ia mengajar dalam rumah-rumah ibadat danmemberitakan Injil Kerajaan Sorga serta melenyapkan

    segala penyakit dan kelemahan.

    Pemberitaan Kerajaan Allah disertai denganpenyembuhan semua penyakit di antara orang-orang.

    Kerajaan Allah Telah Datang

    Luk 11:20 Tetapi jika Aku mengusir setan dengan kuasa

    Allah, maka sesungguhnya Kerajaan Allah sudah datangkepadamu.

    Yesus bermaksud melambangkan Kerajaan Tuhanyang telah datang itu dengan mengusir setan.

    Kerajaan Allah dan Para Murid

    Yesus mengutus kedua belas murid untuk memberitakan

    Kerajaan Allah.

    Mat 10:7 Pergilah dan beritakanlah: Kerajaan Sorga

    sudah dekat.

    Sembuhkanlah orang sakit; bangkitkanlah orang mati;

    tahirkanlah orang kusta; usirlah setan-setan.

    Kerajaan Allah termasuk menyembuhkan yang sakit,orang kusta, membangkitkan yang mati dan mengusir

    setan.

    Kerajaan Allah dan Tujuh Puluh orang

    Yesus mengutus ketujuh puluh orang untuk memberitakan

    Kerajaan Allah.

    Luk 10:1,9-11 Kemudian dari pada itu Tuhan menunjuktujuh puluh murid yang lain, lalu mengutus mereka

    berdua-dua mendahului-Nya ke setiap kota dan tempatyang hendak dikunjungi-Nya. dan sembuhkanlah orang-

    orang sakit yang ada di situ dan katakanlah kepadamereka: Kerajaan Allah sudah dekat padamu.

    Tetapi jikalau kamu masuk ke dalam sebuah kota dan

    kamu tidak diterima di situ, pergilah ke jalan-jalan rayakota itu dan serukanlah: Juga debu kotamu yang melekat

    pada kaki kami, kami kebaskan di depanmu; tetapi

    ketahuilah ini: Kerajaan Allah sudah dekat.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    49/147

    49

    Kerajaan Allah datang dengan kesembuhan, Yesusberkata,sembuhkan yang sakit, lalu katakan,Kerajaan

    Allah telah datang.

    Kerajaan Allah dan Kekerasan

    Mat 11:12 Sejak tampilnya Yohanes Pembaptis hinggasekarang, Kerajaan Sorga diserong dan orang yangmenyerongnya mencoba menguasainya.

    Kerajaan Allah mengalami penganiayaan, dan perludrebut kembali dengan perlawanan oleh pemercaya.

    Tanda Akhir Zaman

    Mat 24:14 Dan Injil Kerajaan ini akan diberitakan di

    seluruh dunia menjadi kesaksian bagi semua bangsa,

    sesudah itu barulah tiba kesudahannya.

    Kerajaan Allah akan diberitakan di seluruh duniasebagai kesaksian maka barulah tiba kesudahannya.

    Filipus Memberitakan Kerajaan Allah

    Filipus memberitakan firman Tuhan dengan kuasa.

    Kerumunan orang mendengar tentang mujizat yang dia

    lakukan setan menjerit, yang lumpuh disembuhkan.

    Kis 8:5-8, 12 Dan Filipus pergi ke suatu kota di Samariadan memberitakan Mesias kepada orang-orang di situ.

    8:6 Ketika orang banyak itu mendengar pemberitaan

    Filipus dan melihat tanda-tanda yang diadakannya,mereka semua dengan bulat hati menerima apa yangdiberitakannya itu.

    8:7 Sebab dari banyak orang yang kerasukan roh jahat

    keluarlah roh-roh itu sambil berseru dengan suara keras,dan banyak juga orang lumpuh dan orang timpang yang

    disembuhkan.

    Maka sangatlah besar sukacita dalam kota itu

    Tetapi sekarang mereka percaya kepada Filipus yang

    memberitakan Injil tentang Kerajaan Allah dan tentangnama Yesus Kristus, dan mereka memberi diri mereka

    dibaptis, baik laki-laki maupun perempuan.

    Penjangkauan pertama setelah kematian dankebangkitan Yesus, tentang kerajaan Allah.

    Nubuat Kerajaan Allah di Masa Depan

    Wahyu 11:15 Lalu malaikat yang ketujuh meniupsangkakalanya, dan terdengarlah suara-suara nyaring di

    dalam sorga, katanya: "Pemerintahan atas dunia dipegangoleh Tuhan kita dan Dia yang diurapi-Nya, dan Ia akan

    memerintah sebagai raja sampai selama-lamanya."

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    50/147

    50

    Kerajaan dunia ini akan menjadi kerajaan Allah kitadan urapanNya!

    Kerajaan Yang Tak Tergoncangkan

    Ibr 12:25-28 Jagalah supaya kamu jangan menolak Dia,

    yang berfirman. Sebab jikalau mereka, yang menolak Diayang menyampaikan firman Allah di bumi, tidak luput,apa lagi kita, jika kita berpaling dari Dia yang berbicara

    dari sorga? Waktu itu suara-Nya menggoncangkan bumi,

    tetapi sekarang Ia memberikan janji: "Satu kali lagi Akuakan menggoncangkan bukan hanya bumi saja, melainkan

    langit juga."

    Ungkapan "Satu kali lagi" menunjuk kepada perubahanpada apa yang dapat digoncangkan, karena ia dijadikan

    supaya tinggal tetap apa yang tidak tergoncangkan. Jadi,

    karena kita menerima kerajaan yang tidak tergoncangkan,marilah kita mengucap syukur dan beribadah kepada

    Allah menurut cara yang berkenan kepada-Nya, denganhormat dan takut.

    Kepercayaan kepada Tuhan berdasarkan pengetahuan manusia

    kita dapat tergoncangkan. Kepercayaan kepada Tuhan lewat

    pengalaman, mendengar, dan melihat kerajaan Allah dengan

    kuasa, tanda-tanda ajaib, mujizat, tidak dapat tergoncangkan.

    Kita perlu berdoa seperti yang Yesus katakan,

    Datanglah kerjaanMu,Jadilah kehendakMu di bumi seperti di surga.

    KERAJAAN ALLAH DI DALAM

    Kita telah mempelajari tanda-tanda yang nampak dari luar dari

    kerajaan Allah dan itu sangat menarik! Tanda-tanda inilah

    yang Tuhan gunakan sebagai pesan keselamatan. Kerajaan

    Allah juga ada di dalam para pemercaya.

    Tidak dapat dilihat

    Yesus berkata kerajaan Allah tidak dapat dilihat, melainkan

    Roh dan ada di dalam kita.

    Luk 17:20-21 Atas pertanyaan orang-orang Farisi, apabilaKerajaan Allah akan datang, Yesus menjawab, kata-Nya:

    "Kerajaan Allah datang tanpa tanda-tanda lahiriah, jugaorang tidak dapat mengatakan: Lihat, ia ada di sini atau ia

    ada di sana! Sebab sesungguhnya Kerajaan Allah ada di

    antara kamu."

    Memasuki Kerajaan Allah

    Nikodemus datang kepada Yesus di malam hari.

    Yoh 3:1-4 Adalah seorang Farisi yang bernamaNikodemus, seorang pemimpin agama Yahudi.

  • 7/22/2019 Indonesia - Doa Yang Membawa Surga Turun ke Bumi - Pra

    51/147

    51

    Ia datang pada waktu malam kepada Yesus dan berkata:

    "Rabi, kami tahu, bahwa Engkau datang sebagai guruyang diutus Allah; sebab tidak ada seorang pun yang

    dapat mengadakan tanda-tanda yang Engkau adakan itu,jika Allah tidak menyertainya."

    Yesus menjawab, kata-Nya: "Aku berkata kepadamu,

    sesungguhnya jika seorang tidak dilahirkan kembali, ia

    tidak dapat melihat Kerajaan Allah."

    Kata Nikodemus kepada-Nya: "Bagaimanakah mungkinseorang dilahirkan, kalau ia sudah tua? Dapatkah ia

    masuk kembali ke dalam rahim ibunya dan dilahirkan

    lagi?"

    Anda Harus Dilahirkan Kembali

    Yohanes 3:5-7 Jawab Yesus: "Aku berkata kepadamu,

    sesungguhnya jika seorang tidak dilahirkan dari air danRoh, ia tidak dapat masuk ke dalam Kerajaan Allah. Apa

    yang dilahirkan dari daging, adalah daging, dan apa yangdilahirkan dari Roh, adalah roh. Janganlah engkau heran,

    karena Aku berkata kepadamu: Kamu harus dilahirkankembali.

    Untuk menjadi bagian dari kerajaan Allah, kita harus

    dilahirkan kembali dilahirkan dari Roh. Banyak orang telah

    berdoa secara intelek mempercayai bahwa Yesus adala anak

    Allah dan mati untuk dosa mereka, tetapi mereka belum

    masuk ke dalam alam roh. Mereka telah membuat keputusansecara sadar untuk Yesus, tapi hidup mereka belum diubahkan

    karena perjumpaan dengan Tuhan. Mereka belum dilahirkan

    kembali dari Roh. Yesus mengatakan apa yang dilahirkan dari

    daging adalah daging dan apa yang dilahirkan dari Roh adalah

    roh.

    Rasul Paulus menuliskan,

    1 Kor 2:12,14 Kita tidak menerima roh dunia, tetapi roh

    yang berasal dari Allah, supaya kita tahu, apa yangdikaruniakan Allah kepada kita.

    Tetapi manusia duniawi tidak menerima apa yang berasaldari Roh Allah, karena hal itu baginya adalah suatu

    kebodohan; dan ia tidak dapat memahaminya, sebab halitu hanya dapat dinilai secara rohani.

    Fakta menyedihkan bahwa b