Ibs Mbak Ria

15
Definisi IBS Menurut sistem klasifikasi Rome, IBS ditandai dengan adanya determinan fisiologi yang multipel, yang berperanan pada gejala dari IBS dan bukan merupakan satu penyakit yang tunggal. IBS didefinisikan sebagai kelompok kelainan fungsional dari saluran cerna dimana adanya rasa tidak nyaman atau nyeri perut dihubungkan dengan defekasi atau perubahan pada pola defekasi, dan dengan gambaran kelainan pada defekasi (ketut, 2007) Irritable Bowel Syndrom (IBS) juga didefinisikan sebagai salah satu gangguan gastrointestinal fungsional. Pengertian Irritable Bowel Syndrom (IBS) sendiri adalah adanya nyeri perut, distensi dan gangguan pola defekasi tanpa gangguan organic (anonim,2010) Sedang menurut pilono, 2004. Irritable Bowel Syndrome (IBS) adalah kelainan kompleks dari saluran pencernaan bagian bawah, adanya nyeri perut, distensi dan gangguan pola defekasi tanpa gangguan organik. IBS merupakan gangguan fungsional BAB. IBS utamanya dikarakteristikkan dengan gejala-gejala yang bercorak dan diperburuk dengan stres emosional.

description

kjlcn kc.

Transcript of Ibs Mbak Ria

Definisi IBSMenurut sistem klasifikasi Rome, IBS ditandai dengan adanya determinan fisiologi yang multipel, yang berperanan pada gejala dari IBS dan bukan merupakan satu penyakit yang tunggal. IBS didefinisikan sebagai kelompok kelainan fungsional dari saluran cerna dimana adanya rasa tidak nyaman atau nyeri perut dihubungkan dengan defekasi atau perubahan pada pola defekasi, dan dengan gambaran kelainan pada defekasi (ketut, 2007)

Irritable Bowel Syndrom (IBS) juga didefinisikan sebagai salah satu gangguan gastrointestinal fungsional. Pengertian Irritable Bowel Syndrom (IBS) sendiri adalah adanya nyeri perut, distensi dan gangguan pola defekasi tanpa gangguan organic (anonim,2010)

Sedang menurut pilono, 2004. Irritable Bowel Syndrome (IBS) adalah kelainan kompleks dari saluran pencernaan bagian bawah, adanya nyeri perut, distensi dan gangguan pola defekasi tanpa gangguan organik. IBS merupakan gangguan fungsional BAB. IBS utamanya dikarakteristikkan dengan gejala-gejala yang bercorak dan diperburuk dengan stres emosional.

Menurut judarwanto,2008. Iritable Bowel Syndrome umum pada orang dari segala usia, termasuk anak-anak. Sekitar 14 persen siswa SMA dan 6 persen dari siswa sekolah menengah melapor terkena gejala IBS. Angka kejadian IBS antara laki-laki dan perempuan sama, meskipun pada orang dewasa lebih sering terjadi pada wanita dibandingkan pria. Perbandingan wanita menderita sindrom ini 2x lebih banyak daripada pria.

Berdasarkan beberapa definisi dari IBS di atas, dapat di simpulkan bahwa IBS merupakan salah satu penyakit gastrointestinal fungsional atau gangguan fungsional pergerakan usus.Klasifikasi Pada beberapa keadaan IBS dibagi dalam beberapa subgrup sesuai dengan keluhan dominan yang ada pada diri seseorang(pilono, 2004).

Subgrup IBS yang sering digunakan membagi IBS menjadi 4 bagian yaitu :

1. IBS predominan nyeri perut

1. Nyeri di fosa iliaka, tidak dapat dengan tegas menunjukkan lokasi sakitnya

2. Nyeri dirasakan lebih dari 6 bulan

3. Nyeri hilang setelah defekasi

4. Nyeri meningkat jika stress dan selama menstruasi

5. Nyeri dirasakan persisten jika kambuh terasa lebih sakit

2. IBS predominan diare

1. Diare sering pada pagi hari dan sering dengan urgensi

2. Biasanya disertai rasa sakit dan hilang setelah defekasi

3. IBS predominan konstipasi

1. Terutama pada wanita

2. Defekasi tidak lampias

3. Biasanya feces disertai lendir tanpa darah

4. IBS predominan alternating pattern

1. Pola defekasi yang berubah-ubah

2. Sering feces keras di pagi hari diikuti dengan beberapa kali

3. Defekasi dan feces menjadi cair pada sore hari

Etiologi

Irritable bowel syndrome merupakan penyakit yang terjadi akibat beberapa penyakit yang berhubungan dengan usus besar. Misalnya diare, konstipasi, gangguan usus, gangguan peristaltik dan gangguan pencernaan lain yang berkenaan dengan usus besar. Sedang sebab sesungguhnya dari sindroma ini belum diketahui. Namun berdasarkan beberapa kasus IBS yan terjadi, faktor yang membawanya antara lain :

1. Stres

Stress psikologis dapat merubah fungsi motor pada usus halus dan kolon, baik pada orang normal maupun pasien IBS. Sampai 60% pasien pada pusat rujukan memiliki gejala psikiatri seperti somatisasi, depresi, dan cemas. Dan pasien dengan diagnosis IBS lebih sering memiliki gejala ini. Ada atau tidaknya riwayat abuse pada masa anak-anak (seksual, fisik, atau keduanya) dihubungkan dengan beratnya gejala pada pasien dengan IBS. Ini telah diusulkan bahwa pengalaman awal pada hidup dapat mempengaruhi sistem saraf pusat dan memberikan predisposisi untuk keadaan kewaspadaan yang berlebihan.

1. Mikroorganisme seperti bakteri, virus, kuman dll

2. Intoleransi makanan

Beberapa orang dengan IBS cenderung memiliki alergi makanan. Pada tahun 2007 dasar bukti itu tidak cukup kuat untuk merekomendasikan diet ketat. Banyak modifikasi diet yang berbeda telah dicoba untuk memperbaiki gejala IBS. Ada yang efektif dalam beberapa sub-populasi. Sebagai intoleransi laktosa dan IBS memiliki gejala yang sama seperti percobaan diet bebas laktosa sering dianjurkan. Sebuah fruktosa membatasi diet dan asupan fructan telah terbukti berhasil mengobati gejala secara dosis-tergantung pada pasien dengan malabsorpsi fruktosa dan IBS. Sementara banyak IBS pasien percaya bahwa mereka memiliki beberapa bentuk intoleransi makanan, tes mencoba untuk memprediksi sensitivitas makanan di IBS telah mengecewakan. Satu studi melaporkan bahwa tes antibodi IgG efektif dalam menentukan sensitivitas makanan pada pasien IBS, dengan pasien dengan diet eliminasi mengalami gejala penurunan 10% lebih besar daripada mereka yang diet semu. [64] Lebih data yang diperlukan sebelum pengujian IgG dapat direkomendasikan. Tidak ada bukti bahwa pencernaan makanan atau penyerapan nutrisi yang bermasalah bagi mereka dengan IBS pada tingkat yang berbeda dari mereka yang tidak IBS. Namun, tindakan yang sangat makan atau minum dapat menimbulkan reaksi yang berlebihan dari respon gastrocolic pada beberapa pasien dengan IBS karena kepekaan yang meningkat mendalam mereka, dan ini dapat mengakibatkan perut, sakit diare, sembelit dan / atau konstipasi.

1. Abnormalitas aktifitas usus

Dalam 50 tahun terakhir, perubahan pada kontraktilitas kolon dan usus halus telah diketahui pada pasien IBS. Stres psikologis atau fisik dan makanan dapat merubah kontraktilitas kolon. Motilitas abnormal dari usus halus selama puasa,seperti kehilangan dari komplek motor penggerak dan adanya kontraksi yang mengelompok dan memanjang, kontraksi yang diperbanyak, ditemukan pada pasien IBS. Juga dilaporkan adanya respon kontraksi yang berlebihan pada makanan tinggi lemak. Nyeri lebih sering dihubungkan dengan aktivitas motor yang ireguler dari usus halus.1. Infeksi atau inflamasi

Sitokin inflamasi mukosa dapat mengaktivasi sensitisasi perifer atau hipermotilitas. Gwee dkk.11 melaporkan pasien dengan enteritis infeksi, adanya hipokondriasis dan kehidupan penuh

stress pada saat infeksi akut memprediksi berkembangnya IBS kemudian. Ditemukan adanya bukti yang menunjukkan bahwa beberapa pasien IBS memiliki peningkatan jumlah sel inflamasi

pada mukosa kolon dan ileum. Adanya episode enteritis infeksi sebelumnya, faktor genetik, alergi makanan yang tidak terdiagnosis, dan perubahan pada mikroflora bakteri dapat berperanan pada terjadinya proses inflamasi derajat rendah. Inflamasi dikatakan dapat mengganggu reflex gastrointestinal

dan mengaktivasi sistem sensori visceral meskipun jika respon inflamasi yang minimal. Kelainan pada interaksi neuroimun dapat berperanan pada perubahan fisiologi dan hipersensitivitas gastrointestinal yang mendasari IBS

Manifestasi KlinisMenurut Anonim, 2010. Ada beberapa gejala yang pada umumnya menyertai irritable bowel syndrome. Diantaranya adalah :

1. Ketidak normalan frekuensi defeksi

2. Kelainan bentuk feses

3. Ketidaknormalan proses defekasi (harus dengan mengejan, inkontenensia defekasi, atau rasa defekasi tidak tuntas)

4. Adanya mucus atau lender

5. Kembung atau merasakan distensi abdomen dan sangat bervariasi

6. Ditemukan keluhan diare dengan lendir, darah, kembung, nyeri abdomen bawah.

7. Sembelit

8. Sering buang angin

9. Sendawa

10. Konstipasi

PatofisiologiStres, diet, bakteri, kuman, jenis makanan dan reaktifitas usus yang abnormal dapat menyebabkan IBS.

Stres dapat memicu gejala IBS. Ketika seseorang mendapatkan masalah yang menyita pikirannya, maka hal ini dapat mempengaruhi sel- sel saraf dan menjadikan kekejangan pada usus. Kekejangan usus ini dapat mengantarkan kita pada penyakit irritable bowel syndrome. Apalagi stress ini berkepanjangan.

Diet yang tidak benar juga dapat memicu adanya IBS. Apabila pola makan seseorang itu sangat besar atau tidak teratur apalagi keadaan pencernaannya bermasalah maka dapat menyebabkan kram dan diare. Setelah itu dapat membuat seseorang itu terkena IBS.

Yang ketiga adalah abnormalitas reaksi usus. Ketidaknormalan gerakan usus ini dapat disebabkan oleh berbagai banyak hal diantaranya : asupan makanan yang masuk, mikroorganisme dan stres. Ketidaknormalan gerakan usus ini apabila terlalu lambat akan menyebabkan sembelit, dan jika terlalu cepat akan menyebabkan diare.

Intoleransi makanan juga dapat menyebabkan datangnya penyakit IBS ini. Jika seseorang alergi terhadap suatu makanan tertentu, maka dapat menyebabkan gangguan usus dan menjadikan irritabel bowel syndromeSelain itu bakteri juga dapat memberikan efek tertentu terhadap usus dan dapat menyebabkan IBS.Pemeriksaan penunjang1. Penyebab mekanik dan obstruksi harus dilakukan dengan pemeriksaan rontgen kontras dan endoskopi

2. Kelainan mukosa diperiksa dengan rontgen kontras dan biopsi mukosa.

3. Jika diare masalah utama, evaluasi malabsorbsi, dengan pemeriksaan kimia darah dan gambaran hematologic harus dilakukan.

4. Kelainan metabolic harus dicari dengan tes fungsi tiroid dan kimia darah.

5. Kelainan vascular kolagen diperikssa dengan tes serologic

6. Pemeriksaan spesifik untuk neuropati otonom harus dilakukan jika dicurigai dari anamnesis dan pemeriksaaan fisik.

Jika pemeriksaan-pemeriksaan ini menunjukkan gangguan motilitas, tentukan apakah gejala yang ada merupakan akibat komplikasi (missal bakteri tumbuh lampau), dan identifikasi daerah yang terkena dengan pemeriksaan pengosongan lambung, pemeriksaan motilitas usus halus, pemeriksaan motilitas kolon, dan / atau pemeriksaan anorektal

Penatalaksanaan1. Penatalaksanaan medis

1. Berkenaan sembelit dan diare : berikan serat suplemen, seperti metamucil atau citrucil untuk membantu sembelit kontrol.

2. Pencahar, seperti PEG 3350 (MiraLax, GlycoLax), minyak mineral, atau bisacodyl (Dulcolax), meringankan sedang hingga sembelit berat.

3Loperamide (Imodium) and bismuth subsalicylate (Pepto-Bismol) membantu meringankan diare.

4Antispasmodic, seperti dicyclomine (Bentyl), rileks otot polos kontraksi dalam usus dan dapat, secara teoritis, mengurangi rasa sakit yang terkait dengan IBS tetapi harus digunakan dengan hati-hati karena efek samping yang serius yang berpotensi.

5Antidepresan , termasuk serotonin reuptake inhibitor selektif (SSRI) dan antidepresan trisiklik (TCA), digunakan untuk mengobati IBS, meskipun efektivitas mereka pada anak-anak tidak terdokumentasi dengan baik.

Sebelum mengambil salah satu obat, anak-anak dan orang tua mereka harus mencari saran dari penyedia layanan kesehatan untuk membantu mempertimbangkan potensi manfaat terhadap risiko efek samping yang mungkin timbul.1. Obat Alternatif

Karena sering hasil yang tidak memuaskan dari perawatan medis untuk IBS hingga 50 persen orang beralih ke komplementer pengobatan alternatif.

1. Probiotik

Probiotik dapat bermanfaat dalam pengobatan IBS, mengambil 1-10000000000 bakteri menguntungkan per hari dianjurkan untuk hasil yang bermanfaat. Namun, penelitian lebih lanjut diperlukan pada individu strain bakteri menguntungkan untuk rekomendasi yang lebih halus. Sejumlah probiotik telah ditemukan untuk menjadi efektif, termasuk: plantarum Lactobacillus dan Bifidobacteria infantis; Namun, salah satu review menemukan bahwa hanya Bifidobacteria infantis menunjukkan keampuhan. Beberapa yogurt dibuat menggunakan probiotik yang dapat membantu mengurangi gejala sindrom iritasi usus besar.

1.

1. Herbal remedies

Minyak peppermint: enterik dilapisi peppermint telah kapsul telah diusulkan untuk IBS dalam gejala orang dewasa dan anak-anak. Ada bukti yang baik dari efek yang menguntungkan dari kapsul dan dianjurkan bahwa peppermint akan diujicobakan pada semua pasien sindrom iritasi usus besar. Keselamatan selama kehamilan belum didirikan bagaimanapun dan hati-hati diperlukan bukan untuk mengunyah atau memecahkan lapisan enterik dinyatakan refluks gastroesophageal mungkin terjadi sebagai akibat dari sfingter esofagus bawah relaksasi. Kadang-kadang mual dan perianal pembakaran terjadi sebagai efek samping.

Iberogast: multi-herbal ekstrak Iberogast ditemukan secara bermakna lebih unggul dengan plasebo baik melalui skala nyeri perut dan skor gejala IBS setelah empat minggu pengobatan.

Hanya ada bukti terbatas untuk efektivitas obat herbal lain untuk sindrom iritasi usus besar. Seperti semua rempah-rempah adalah bijaksana untuk waspada terhadap interaksi obat mungkin dan efek samping.

1.

1. Yoga

Yoga mungkin efektif untuk beberapa penderita sindrom iritasi usus besar.

1.

1. Akupunktur

Akupunktur mungkin patut uji coba pada pasien pilih, tapi dasar bukti untuk efektivitas lemah. A meta-analisis oleh Cochrane Collaboration menyimpulkan bahwa sebagian besar uji coba berkualitas rendah dan yang tidak diketahui apakah akupunktur lebih efektif.