HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI...

17
HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR LINGKUNGAN SEKOLAH TERHADAP KEJADIAN PERILAKU AGRESIF PADA ANAK USIA SEKOLAH SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Oleh : ITSNA MAFTUHATUL HAMMI 1311020091 PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2017

Transcript of HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI...

Page 1: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

i

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR LINGKUNGAN

SEKOLAH TERHADAP KEJADIAN PERILAKU AGRESIF

PADA ANAK USIA SEKOLAH

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat

Mencapai Derajat Sarjana

Oleh :

ITSNA MAFTUHATUL HAMMI

1311020091

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2017

Page 2: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR LINGKUNGAN

SEKOLAH TERHADAP KEJADIAN PERILAKU AGRESIF

PADA ANAK USIA SEKOLAH

ITSNA MAFTUHATUL HAMMI

1311020091

Diperiksa dan disetujui:

Pembimbing

Sodikin, A.Kep, M.Kes.,

NIK.2160181

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 3: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

iii

HALAMAN PENGESAHAN

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR LINGKUNGAN

SEKOLAH TERHADAP KEJADIAN PERILAKU AGRESIF

PADA ANAK USIA SEKOLAH

ITSNA MAFTUHATUL HAMMI

1311020091

Telah dipertahankan di depan Panitia Ujian Skripsi

Pada hari Senin tanggal 31 Juli 2017

SUSUNAN DEWAN PENGUJI

PENGUJI I Ns. Umi Solikhah, S.Pd, S.Kep, M.Kep .…..………

NIK. 2160188

PENGUJI II Ns. Siti Nur Janah, S.Kep, M.Kep, Sp.Kep.J .…..………

NIK. 2160396

PENGUJI III Sodikin. A.Kep,. M.Kes …………..

NIK. 2160181

Mengetahui,

Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Drs. H. Ikhsan Mujahid, M.Si

196503091994031002

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 4: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

iv

SURAT PERNYATAAN

Yang bertandatangan di bawahini, saya :

Nama : Itsna Maftuhatul Hammi

NIM : 1311020091

Program Studi : Sarjana Keperawatan

Fakultas/Universitas : Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Menyatakan dengan sebenar benarnya bahwa skripsi ini adalah hasil karya

sendiri dan bukan penjiplakan hasil karya orang lain.

Demikian pernyataan ini, dan apabila kelak dikemudian hari terbukti ada

unsur penjiplakan, maka saya bersedia mempertanggungjawabkan sesuai dengan

ketentuan yang berlaku.

Purwokerto, 31 Juli 2017

Yang menyatakan,

Itsna Maftuhatul Hammi

NIM.1311020091

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 5: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

v

Halaman Persembahan

SKRIPSI INI PENULIS PERSEMBAHKAN UNTUK :

Allah SWT dan junjungan nabi kami Muhammad SAW, yang

senantiasa memberikan perlindungan dan kekuatan sehingga

saya bisa menyelesaikan Skripsi ini.

Kedua Orang Tuaku, Bapak sokhibi.S.Ag dan Ibu Siti Umi

Yati yang selalu memberikan doa, dukungan, baik secara

moril maupun materil yang tidak pernah henti.

Terimakasih kakakku Hilda Fikriyati S.Pd serta semua

saudaraku yang memberikan motivasi dan dukungan serta

kasih sayangnya kepadaku.

Dosen pembimbing Bapak Sodikin.A.kep,. M.Kes terimakasih

telah membimbing saya hingga penulisan skripsi ini selesai.

Terimakasih kepada kedua Adiku Firdaus Nur Aflah dan Muh.

Alfat Yusron yang selalu memberikan semangat dan dukungan

dalam penyelesaian skripsi ini.

Terimakasih Kepada Muhammad Hamdan yang telah

memberikan dukungan dan semangat selama penyelesaian

skripsi ini.

Teman-teman satu angkatan, sahabat perjuangan yang sudah

memotivasi untuk bisa menyelesaikan skripsi ini.

Almamaterku Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Muhammadiyah Purwokerto.

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 6: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

vi

Motto

“Kegagalan hanya terjadi bila kita menyerah.

Segala yang indah belum tentu baik, tetapi segala yang baik sudah

tentu indah”

“Keberhasilan akan diraih dengan belajar

Jangan ingat lelahnya belajar, tapi ingat buah manisnya yang bisa

dipetik kelak ketika sukses”

“Tidak ada hal yang sia-sia dalam belajar karena ilmu akan

bermanfaat pada waktunya”

“dibalik keulitan pasti ada kemudahan dan kemudahan itu berkah

dari-Nya, yang terpenting tawakal & tawa’dzu”

“hai orang-orang yang beriman, jadikanlah sabar dan sholatmu

sebagai penolongmu, sesungguhya allah beserta orang-orang yang

sabar (Q.S Al-baqarah: 153)”

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 7: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

vii

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR LINGKUNGAN

SEKOLAH TERHADAP KEJADIAN PERILAKU AGRESIF

PADA ANAK USIA SEKOLAH

ABSTRAK

Itsna Maftuhatul Hammi¹ Sodikin²

Latar belakang: Sekolah merupakan pendidikan yang ke dua setelah lingkungan

keluarga bagi anak-anak. Perilaku agresif adalah bentuk tindakan perilaku bersifat

verbal seperti menghina, memaki, marah, dan mengumpat. Ada banyak faktor

yang daat mempengaruhi perilaku agresif pada anak usia sekolah yaitu pola asuh

orang tua dan lingkungan sekolah

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya hubungan antara pola

asuh orang tua dan faktor lingkungan sekolah dengan perilaku agresif pada anak

usia sekolah.

Metode: Jenis penelitian kuantitatif dengan desaian deskripsi korelasi dengan

pendekatan cross sectional. Pengambilan sampel penelitian ini mengguanakan

metode teknik total sampling sebanyak 50 siswa. Uji yang digunakan adalah uji

chi-square.

Hasil: Hasil analisis menunjukkan bahwa orang tua sebagian besar berumur

dewasa akhir sebanyak 76,0% dan ibu rumah tangga sebanyak 44,0%. Siswa

sebagian besar berumur 10-11 tahun sebanyak 64,0% dan berjenis kelamin

perempuan sebanyak 62,0%. Resonden sebagian besar pola asuh orang tua

demokrasi sebanyak 58,0%, responden menilai lingkungan sekolah sangat baik

sebanyak 52,0% dan berperilaku agresif rendah sebanyak 48,0%. Hasil uji chi

square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang tua (p

0,030) dan lingkungan sekolah (p 0,001) dengan perilaku agresif pada anak usia

sekolah

Kesimpulan: Terdapat hubungan antara pola asuh orang tua dan lingkungan

sekolah dengan perilaku agresif pada anak usia sekolah .

Kata Kunci: Pola Asuh Orang Tua, Lingkungan Sekolah, Perilaku Agresif

1. Mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan UMP.

2. Dosen Fakultas Ilmu Kesehatan UMP.

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 8: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

viii

THE CORRELATION BETWEEN PARENTING STYLE AND SCHOOL

ENVIRONMENTAL FACTORS TOWARD AGGRESSIVE

BEHAVIOR OF SCHOOL AGED CHILDREN

ABSTRACT

Itsna Maftuhatul Hammi¹ Sodikin²

Background: School is the second education for children after their family.

Aggressive behavior is a form of verbal behaviors such as insulting, abusive word,

anger, and cursing. There are many factors affecting aggressive behavior in school

aged children such as parenting style and school environment.

Objectives: The study aimed to determine the correlation between parenting style

and school environmental factors to aggressive behavior of school aged children.

Method: the study was a quantitative research type with correlation description

design through cross sectional approach. Sampling of this research was collected

by total sampling technique consisted 50 students. The test conducted was chi-

square.

Results: The results presented that most of later adulthood were 76.0% and

housewives were 44.0%. Students mostly aged between 10-11 year old; they were

64.0% and females were 62.0%. The democratic parenting style from respondent

was 58.0%, respondents considered school environment in very good category

were 52.0% and low aggressive behavior was 48.0%. Chi square test

demonstrated that there was a significant correlation between parenting style (p

0,030) and school environment (p 0.001) to aggressive behavior in school aged

children.

Conclusion: There was a correlation between parenting style and school

environment to aggressive behavior of school aged children.

Keywords: Parenting Style, School Environment, Aggressive Behavior

1. Student of Nursing Science Program Faculty of Health Sciences UMP.

2. Lecturer of UMP Faculty of Health Sciences.

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 9: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

ix

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, berkat rahmat dan

karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Hubungan Pola

Asuh Orang Tua Dan Faktor Lingkungan Sekolah Terhadap Kejadian Perilaku

Agresif Pada Anak Usia Sekolah”.

Skripsi ini penulis susun dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk

mencapai gelar Sarjana Keperawatan di Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

Penulis menyadari bahwa bantuan dan bimbingan dari pihak, skripsi

penelitian ini tidak mungkin dapat terselesaikan. Oleh karena, penulis

menyampaikan terimakasih kepada :

1. Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, S.H., M.H., selaku Rektor Universitas

Muhammadiyah Purwokerto yang telah membuat keputusan dalam penulisan

skripsi ini.

2. Drs. H. Ikhsan Mujahid, M.Si., selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah menyetujui penulisan

skripsi ini.

3. Ns. Sri Suparti, S.Kep., M.Kep., selaku Ketua Program Studi Keperawatan SI

Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto,

terimakasih atas bimbingan dan motivasi yang diberikan.

4. Sodikin, A.Kep, M.Kes., selaku Pembimbing yang telah membimbing dan

memberikan arahannya sehingga dapat terselesaikannya skripsi ini dengan

tepat waktu.

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 10: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

x

5. Ns. Umi Solikhah, S.Pd, S.Kep, M.Kep, selaku penguji I yang telah

memberikan masukan kepada penulis, sehingga terselesaikannya skrips iini.

6. Ns. Siti Nurjanah, S.Kep, M.Kep, Sp.Kep.J selaku penguji II yang telah

memberikan saran dan masukan sehingga terselesaikannya skripsi ini.

7. Seluruh Dosen dan Staf Akademik Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Muhammdiyah Purwokerto.

8. Kepada Kepala Sekolah MI Al-Hidayah Kesadikan yang telah membantu dan

memberikan izin penelitian

9. Responden yang telah bersedia berpartisipasi dalam proses penelitian dan ikut

mendukung penelitian ini

10. Kepada kedua orang tuaku Ibu Siti Umi Yati dan Bapak Sokhibi. S.Ag yang

sangat saya cintai dan hormati, yang tak henti-hentinya memberikan

dukungan, doa, nasehat, dan motivasi hingga sampai detik ini penulis tetap

bersemangat dalam menyelesaikan studi.

11. Kepada Muhammad Hamdan yang saya cintai, yang telah membantu dalam

proses berjalannya penelitian dan selalu mendampingi dalam proses

pembuatan skripsi ini.

12. Sahabat-sahabat saya Wati, Indri, Inda, aynun terimakasih atas doa,

semangat, dukungan dan kekonyolan yang kalian berikan selama ini.

13. Teman-teman angkatan 2013 terimakasih atas dukungan, kebaikan, kesetiaan,

kesabaran selama berteman, dan semoga persahabatan kita tetap terjaga

hingga takdir menggariskan akhir sebuah kehidupan.

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 11: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

xi

14. Serta semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah

banyak membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

Penulis hanya bisa berdoa, semoga Allah memberikan limpahan rahmat-

Nya kepada mereka. Aamiin.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini jauh dari sempurna karena memiliki

kerterbatasan waktu dan pengetahuan yang dimiliki oleh penulis. Oleh karena itu

segala kritik saran yang membangun sangat diharapkan dan semoga skripsi ini

dapat bermanfaat bagi semua orang.

Purwokerto,31 Juli 2017

Penulis

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 12: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

xii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ......................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN ......................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................... iii

SURAT PERNYATAAN .................................................................................. iv

PERSEMBAHAN .............................................................................................. v

MOTTO ............................................................................................................. vi

ABSTRAK ......................................................................................................... vii

ABSTRACT ....................................................................................................... viii

KATA PENGANTAR ....................................................................................... ix

DAFTAR ISI ...................................................................................................... xii

DAFTAR TABEL ............................................................................................. xv

DAFTAR GAMBAR ......................................................................................... xvi

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xvii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah .............................................................................. 1

B. Rumusan Masalah Penelitian ...................................................................... 7

C. Tujuan Penelitian ......................................................................................... 8

D. Manfaat Penelitian ....................................................................................... 9

E. Keaslian Penelitian .................................................................................... 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Anak Usia Sekolah .................................................................................... 13

B. Tugas Perkembangan Anak ....................................................................... 17

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 13: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

xiii

C. Tahap Perkembangan Anak....................................................................... 21

D. Perilaku Agresif ......................................................................................... 25

E. Faktor-faktor Penyebab Timbulnya Perilaku Agresif .............................. 27

F. Ciri-Ciri Perilaku Agresif .......................................................................... 34

G. Pemicu Terjadinya Perilaku Agresif ......................................................... 37

H. Dampak Perilaku Agresif .......................................................................... 37

I. Mengatasi Perilaku Agresif ....................................................................... 38

J. Pola Asuh Orang Tua ................................................................................ 40

K. Faktor Lingkungan Sekolah ...................................................................... 47

L. Kerangka Teori Penelitian ......................................................................... 52

M. Kerangka Konsep Penelitian ..................................................................... 53

N. Hipotesis Penelitian ................................................................................... 53

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian ....................................................................................... 54

B. Populasi Dan Sampel ................................................................................ 54

C. Waktu dan Tempat Penelitian ................................................................... 56

D. Instrumen Penelitian .................................................................................. 57

E. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional ........................................... 58

F. Pengumpulan Data .................................................................................... 59

G. Prosedur Penelitian .................................................................................... 60

H. Pengolahan Data ........................................................................................ 61

I. Uji Validitas Dan Reabilitas ...................................................................... 62

J. Analisa Data .............................................................................................. 65

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 14: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

xiv

K. Etika Penelitian ......................................................................................... 68

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian ............................................................................ 70

B. Pembahasan ................................................................................. 72

1. Karakteristik Responden ...................................................... 72

2. Pola Asuh Orang Tua .......................................................... 75

3. Faktor Lingkungan Sekolah ................................................. 77

4. perilaku agresif .................................................................... 78

5. hubungan antara pola asuh orang tua dan faktor

lingkungan sekolah dengan perilaku agresif pada anak usia

sekolah .................................................................................. 80

C. Keterbatasan Penelitian ............................................................... 83

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan .................................................................................. 84

B. Saran ............................................................................................ 84

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................ 86

LAMPIRAN

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 15: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

xv

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Variabel Penelitian dan Definisi Operasional ....................................... 58

Tabel 3.2 Kisi-Kisi Kuesioner ............................................................................... 62

Tabel 4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Orang Tua, Usia Anak,

Jenis Kelamin Anak, Pekerjaan Orang Tua, Pola Asuh Orang Tua,

Lingkungan Sekolah Dan Perilaku Agresif .......................................... 70

Tabel 4.5 Hubungan Antara Pola Asuh Orang Tua Dan Faktor Lingkunga Sekolah

Dengan Perilaku Agresif Pada Anak Usia Sekolah .............................. 71

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 16: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

xvi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Teori ................................................................................ 52

Gambar 2.2 Kerangka Konsep ............................................................................ 53

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017

Page 17: HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN FAKTOR …repository.ump.ac.id/4161/1/ITSNA MAFTUHATUL HAMMI COVER.p… · square menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pola asuh orang

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat permohonan menjadi responden

Lampiran 2 Surat persetujuan menjadi Responden

Lampiran 3 Instrumen penelitian

Lampiran 4 Hasil penelitian

Lampiran 5 Data mentah

Lampiran 6 Surat permohonan ijin penelitian dari KESBANGPOL Tegal

Lampiran 7 Surat permohonan ijin penelitian dari BAPPEDA Tegal

Lampiran 8 Surat permohonan ijin penelitian dari KEMENAG Tegal

Lampiran 9 Surat balasan ijin penelitian dari MI AL-Hidayah Tegal

Lampiran 9 Lembar konsultasi bimbingan proposal

Lampiran 10 Lembar konsultasi bimbingan skripsi

Lampiran 10 Lembar perbaikan ujian proposal

Lampiran 11 Lembar perbaikan ujian skripsi

Lampiran 12 Dokumentasi Penelitian

Hubungan Pola Asuh..., Itsna Maftuhatul Hammi, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2017