Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016....

16
HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN PENCEGAHAN PENULARAN DI DALAM ANGGOTA KELUARGA PASIEN TB PARU DI BALAI KESEHATAN PARU MASYARAKAT WILAYAH AMBARAWA SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga Disusun oleh : Maya Alvia Anggrainni 462008059 PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2013

Transcript of Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016....

Page 1: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN PENCEGAHAN PENULARAN DI DALAM ANGGOTA KELUARGA PASIEN TB PARU DI BALAI KESEHATAN PARU MASYARAKAT WILAYAH AMBARAWA

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan

Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Disusun oleh : Maya Alvia Anggrainni

462008059

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

2013

Page 2: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian
Page 3: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

II

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS TUGAS AKHIR

Yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : Maya Alvia Anggrainni

NIM : 462008059

Program Studi : Ilmu Keperawatan

Fakultas : Ilmu Kesehatan

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi ini, dengan judul:

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN PENCEGAHAN PENULARAN DI

DALAM ANGGOTA KELUARGA PASIEN TB PARU DI BALAI

KESEHATAN PARU MASYARAKAT WILAYAH AMBARAWA

Yang dibimbing oleh:

1. Yoga Aji Handoko,S.Si,M.Si

2. M. Aziz Anwar, S.Kep

adalah benar-benar hasil karya saya.

Di dalam sripsi ini tidak terdapat keseluruhan/ sebagian tulisan atau gagasan

orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk

rangkaian kalimat/ gambar serta simbol yang saya akui seolah-olah sebagai

karya saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada peneliti/ sumber

aslinya.

Salatiga, 28 Juni 2013

Yang memberi pernyataan

Maya Alvia Anggrainni

Page 4: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

III

PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK

KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagai sivitas akademika Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), saya

yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Maya Alvia Anggrainni

NIM : 462008059

Program Studi : Ilmu Keperawatan

Fakultas : Ilmu Kesehatan

Jenis Karya : Skripsi

Demi pengembangan ilmu pengetahuan menyetujui untuk memberikan

kepada Universitas Kristen Satya Wacana hak bebas royalti non eksklusif

(non-exclusive royalti free right) atas karya ilmiah saya yang berjudul:

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN PENCEGAHAN PENULARAN DI

DALAM ANGGOTA KELUARGA PASIEN TB PARU DI BALAI

KESEHATAN PARU MASYARAKAT WILAYAH AMBARAWA

Dengan hak bebas royalti non ekslusif ini, Universitas Kristen Satya Wacana

berhak menyimpan, mengalih media/ mengalih format, mengelola dalam

bentuk pangkalan data, merawat dan mempublikasi tugas akhir saya,

selama tetap mencantumkan nama saya sebagai peneliti/ pencipta.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya.

Dibuat di Salatiga

Pada tanggal: 28 Juni 2013

Yang menyatakan:

Maya Alvia Anggrainni

Mengetahui,

Pembimbing I Pembimbing II

Yoga Aji Handoko, S.Si, M.Si M. Aziz Anwar, S.Kep

Page 5: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

IV

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING

Skripsi ini disetujui oleh

Pembimbing Skripsi

Pembimbing I Pembimbing II

(Yoga Aji Handoko, S.Si, M. Si) (M. Aziz Anwar,S.Kep)

Page 6: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

V

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi ini telah dipertahankan dihadapan dewan penguji

pada tanggal, 4 juli 2013

Penguji I Penguji II

(dr. Jodelin Muninggar, M.Sc) (M. Aziz Anwar, S.Kep)

Mengetahui,

Dekan

Ir. Ferry F. Karwur, M. Sc., Ph. D

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

2013

Page 7: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

VI

ABSTRAK

Maya Alvia Anggrainni, 462008059, Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB Paru di Balai Kesehatan Paru Masyarakat Wilayah Ambarawa Pembimbing 1 : Yoga Aji Handoko, S.Si, M.Si Pembimbing 2 : M. Aziz Anwar, S.Kep

Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian Kesehatan RI, 2011). Beban global penyakit yang disebabkan oleh TB Paru pada tahun 2009 sebanyak 9,4 juta kasus (WHO, 2010). Angka prevalensi tuberkulosis pada tahun 2008 di negara-negara anggota ASEAN berkisar antara 27 sampai 680 kasus per 100.000 penduduk (Depkes, 2009). Berdasarkan data dari Balai Kesehatan Paru Masyarakat (BKPM) Ambarawa, jumlah kasus TB Paru dewasa pada tahun 2010 terdapat 337 kasus dan tahun 2011 terdapat 163 kasus, sedangkan pada tahun 2012 ditemukan kasus TB Paru positif sejumlah 147 dengan 9-17 kasus TB Paru positif perbulan. Dari data tersebut dapat terlihat bahwa jumlah kasus TB Paru pada orang dewasa di Balai Kesehatan Paru Masyarakat Ambarawa mengalami penurunan (BKPM Ambarawa, 2012). Tujuan penelitian untuk mengidentifikasi tingkat pendidikan, tingkat pengetahuan, sikap responden dan menganalisa secara statistik hubungan pengetahuan dengan sikap responden anggota keluarga TB Paru di BKPM Ambarawa. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode cross-sectional dan pendekatan korelasional. Pengukuran variabel pengetahuan dan pencegahan penularan TB Paru diukur dengan menggunakan questionnaire/kuisioner dan wawancara. Besar sample yang digunakan 45 responden yang merupakan keluarga dari penderita TB Paru. Hasilnya tingkat pendidikan responden anggota keluarga di BKPM Ambarawa mayoritas berpendidikan dasar dan menengah yang berjumlah 18 orang (40%).Tingkat pengetahuan responden TB Paru di BKPM

Ambarawa mayoritas berkategorikan cukup dengan jumlah sebanyak 33 responden (69%). Sikap responden TB Paru di BKPM Ambarawa mayoritas berkategorikan cukup dengan jumlah 30 orang (67%).

Kesimpulanya : Ada hubungan yang bermakna pengetahuan anggota keluarga dan sikap pencegahan terhadap penularan TB Paru (p=0,004) dan nilai R (0,734) yang berarti ada korelasi kuat antara pengetahuan dengan pencegahan penularan TB Paru.

Kata Kunci: pengetahuan, anggota keluarga,sikap pencegahan penularan TB Paru

Page 8: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

VII

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur peneliti panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa

atas berkat dan penyertaan serta kasih-Nya, sehingga peneliti dapat

menyelesaikan penulisan skripsi dengan judul “hubungan pengetahuan

dengan pencegahan penularan di dalam anggota keluarga pasien TB Paru

di Balai Kesehatan Paru Masyarakat (BKPM) wilayah Ambarawa”.

Skripsi ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat Sarjana

Keperawatan pada Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Kristen Satya

Wacana Salatiga. Peneliti menyadari bahwa, tanpa bantuan dan bimbingan

dari berbagai pihak, dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan skripsi

ini, sangatlah sulit bagi peneliti untuk menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena

itu, pada kesempatan ini peneliti ingin menyampaikan ucapan terimakasih

kepada:

1. Ibu Johanna R.H Kawonal. CV.RN, selaku Pembimbing I terdahulu, yang

dengan penuh kesabaran dan kasih sayang, telah memberikan arahan

dan masukan berharga sejak

2. penyusunan skripsi sampai terselesaikannya proposal skripsi.

3. Bapak Yoga Aji Handoko,S.Si,M.Si, selaku penerus Pembimbing I, yang

telah memberikan arahan dan masukan berharga hingga sampai

terselesaikannya skripsi ini.

4. Bapak M. Aziz Anwar, S.Kep selaku pembimbing II yang dalam kesibukan

tetap sabar memberikan masukan dan motivasi selama penyusunan

skripsi ini.

5. Bapak Ir. Ferry F. Karwur, M.Sc., Ph.D, selaku Dekan Fakultas Ilmu

Kesehatan, Universitas Kristen Satya Wacana.

Page 9: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

VIII

6. Staf akademik dan non akademik Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Kristen Satya Wacana, yang banyak membantu selama proses

pendidikan.

7. Kepala Balai Kesehatan Paru Masyarakat Wilayah Salatiga yang telah

memfasilitasi peneliti selama pengumpulan data untuk uji validitas dan

reabilitas.

8. Kepala Balai Kesehatan Paru Masyarakat Wilayah Ambarawa dan staff

yang telah memberikan ijin penelitian dan memfasilitasi peneliti selama

penelitian.

9. Teristimewa orangtua dan keluarga tercinta yang telah memberikan kasih

sayang, doa serta dukungan, baik moral maupun finansial yang tulus dan

luar biasa, sehingga terseleseikanya skripsi ini.

10. Sahabatku angkatan 2008 (Desy, Yoga, Wuri, Ida, Fanita dan

Mayasari), serta Koh Alex, yang telah memberikan dukungan saat suka

duka, tempat berbagi keluh kesah, canda tawa yang selalu kita ciptakan,

menjadi teman seperjuangan selama proses pendidikan.

Akhir kata, semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita semua. Peneliti

menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih terdapat kekurangan. Oleh

karena itu, segala masukan dan saran yang membangun sangat peneliti

harapkan dari pembaca guna dapat memperbaiki penulisan yang akan

datang.

Salatiga, 28 Juni 2013

Penelit

Page 10: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

IX

Motto :

Kesuksesan sejati ditentukan oleh dua faktor. Pertama adalah keyakinan, dan kedua adalah tindakan.

Page 11: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

X

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL......................................................................................I

LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN .........................................................II

LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI ......................................................III

LEMBAR PERSETUJUAN ..........................................................................IV

LEMBAR PENGESAHAN ...........................................................................V

ABSTRAK ..................................................................................................VI

KATA PENGANTAR ...................................................................................VII

MOTTO ......................................................................................................IX

DAFTAR ISI................................................................................................X

DAFTAR TABEL..........................................................................................XIII

DAFTAR GAMBAR.....................................................................................XIV

DAFTAR LAMPIRAN...................................................................................XV

BAB I PENDAHULUAN ..............................................................................1

I.I. Latar Belakang .............................................................................4

I.2. Rumusan Masalah .......................................................................5

1.3. Tujuan Penelitian ........................................................................5

1.4. Manfaat penelitian ......................................................................6

1.5. Hipotesis Penelitian ....................................................................7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .....................................................................8

2.1. Konsep Pengetahuan ..................................................................8

Page 12: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

XI

2.2. Konsep sikap ...............................................................................10

2.3. Konsep Keluarga .........................................................................11

2.4. Tuberkulosis ................................................................................13

BAB III METODE PENELITIAN ..................................................................29

3.1. Tipe Penelitian ................................................................................29

3.2. Desain Penelitian ............................................................................29

3.3. Populasi dan sampel ......................................................................29

3.3.1. populasi ...................................................................................29

3.3.2. sampel .....................................................................................30

3.4. Kriteria Inklusi dan Eklusi ................................................................30

3.4.1. Kriteria Inklusi .........................................................................30

3.4.2. Kriteria Eklusi ..........................................................................31

3.5. Lokasi dan Waktu Penelitian ...........................................................31

3.5.1. Lokasi ......................................................................................31

3.5.2. Waktu ......................................................................................31

3.6. Etika Penelitian ...............................................................................32

3.7. Pengumpulan dan Pengolahan Data ..............................................33

3.7.1 Pengumpulan Data ...................................................................33

3.7.2. Pengolahan Data .....................................................................34

3.8. Definisi Operasional .........................................................................35

3.8.1. Pengetahuan Responden Mengenai TB Paru .........................35

3.8.2. Pencegahan Penularan TB Paru..............................................36

Page 13: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

XII

3.9. Uji Instrumen .....................................................................................37

3.9.1. Uji Validitas ..................................................................................37

3.9.2. Uji Realibilitas ..............................................................................38

3.10. Analisis Data.....................................................................................39

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .....................................42

4.1. Gambaran Lokasi Penelitian ...........................................................42

4.2. Analisis Univariat ............................................................................42

4.2.1. Karekteristik Responden ...........................................................42

4.2.2. Distribusi Responden menurut Tingkat Pendidikan ...................43

4.2.3. Pengetahuan Responden tentang TB Paru ...............................44

4.2.4. Sikap Responden terhadap Pencegahan Penularan TB Paru ...46

4.3. Analisis Bivariat ..............................................................................46

4.3.1. Hubungan Pengetahuan dengan Sikap Anggota Keluarga

terhadap pencegahan penularan TB Paru

pada anggota keluarga..............................................................47

4.3.2. Hubungan Pengetahuan dengan Sikap Anggota Keluarga

terhadap pencegahan penularan TB Paru ................................48

4.4. Pembahasan ....................................................................................50

BAB V SIMPULAN DAN SARAN ................................................................55

5.1. Simpulan ..........................................................................................55

5.2. Saran ................................................................................................56

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................57

Page 14: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

XIII

DAFTAR TABEL

Tabel 3.8.1. Skor penilaian pengukuran pengetahuan ............................35

Tabel 3.9. Hasil Uji Reabilitas pengetahuan dan sikap ........................39

Tabel 3.10. Nilai interval koefisien .........................................................41

Tabel 4.2. Karekteristik tingkat pendidikan responden .........................43

Tabel 4.3.1. Tabulasi pengetahuan dan sikap responden berdasarkan tingkat

pendidikan ...........................................................................47

Tabel 4.3.2. Tabel silang chi square dan contingency coefficient antara

pengetahuan dengan sikap keluarga terhadap pencegahan

penularan TB Paru ..............................................................48

Page 15: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

XIV

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.2.3. Pengetahuan responden tentang TB Paru ..........................45

Gambar 4.2.4.Sikap responden keluarga terhadap pencegahan penularan

TB Paru ...............................................................................46

Page 16: Hubungan Pengetahuan dengan Pencegahan Penularan di dalam Anggota Keluarga Pasien TB ... · 2016. 2. 19. · Jumlah kematian akibat TB Paru 61.000 kematian setiap tahunnya (Kementerian

XV

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat Penelitian………………………………………………… ..60

Lampiran 2 Kuesioner……………………………...…………………………...62

Lampiran 3 Data mentah ………………………..……………………………..57

Lampiran 4 Hasil output…………………………………………………………77