Hubungan Menstruasi Dengan Kadar Hemoglobin

2
Hubungan Menstruasi dengan Kadar Hemoglobin Dalam suatu studi terhadap 479 wanita normal Inggris, disimpulkan bahwa tidak terbukti adanya keteraturan siklus menstruasi yang sempurna dimana didapatkan bahwa perbedaan tipikal antara siklus terpendek dan terpanjang adalah antara 8 atau 9 hari. Pada 30% wanita, perbedaan tersebut dapat mencapai lebih dari 13 hari, tetapi tidak pernah kurang dari 2 hari pada wanita manapun (Cunningham et. al, 2006) Semakin lama wanita mengalami menstruasi maka semakin banyak pula darah yang keluar dan semakin banyak kehilangan timbunan zat besi. Oleh karena itu wanita menstruasi merupakan golongan yang lebih cenderung mengalami defisiensi besi. Wanita yang kehilangan darah sebesar 60 ml atau lebih akan mengalami penurunan dalam hal jumlah simpanan zat besi. Sepuluh dari 137 wanita menderita anemia defisiensi zat besi (kadar hemoglobin kurang dari 12 g/dl) dan hilangnya darah selama menstruasi rata-rata kelompok wanita anemis ini adalah 58 ml, dimana angka ini jauh lebih tinggi dibandingkan dengan harga rata-rata dari keseluruhan kelompok (Hughes,

description

nnn

Transcript of Hubungan Menstruasi Dengan Kadar Hemoglobin

Page 1: Hubungan Menstruasi Dengan Kadar Hemoglobin

Hubungan Menstruasi dengan Kadar Hemoglobin

Dalam suatu studi terhadap 479 wanita normal Inggris, disimpulkan bahwa

tidak terbukti adanya keteraturan siklus menstruasi yang sempurna dimana didapatkan

bahwa perbedaan tipikal antara siklus terpendek dan terpanjang adalah antara 8 atau 9

hari. Pada 30% wanita, perbedaan tersebut dapat mencapai lebih dari 13 hari, tetapi

tidak pernah kurang dari 2 hari pada wanita manapun (Cunningham et. al, 2006)

Semakin lama wanita mengalami menstruasi maka semakin banyak pula

darah yang keluar dan semakin banyak kehilangan timbunan zat besi. Oleh karena itu

wanita menstruasi merupakan golongan yang lebih cenderung mengalami defisiensi

besi. Wanita yang kehilangan darah sebesar 60 ml atau lebih akan mengalami

penurunan dalam hal jumlah simpanan zat besi. Sepuluh dari 137 wanita menderita

anemia defisiensi zat besi (kadar hemoglobin kurang dari 12 g/dl) dan hilangnya

darah selama menstruasi rata-rata kelompok wanita anemis ini adalah 58 ml, dimana

angka ini jauh lebih tinggi dibandingkan dengan harga rata-rata dari keseluruhan

kelompok (Hughes, 1995).

Pada penelitian yang dilakukan oleh Abidin terhadap mahasiswi FK-USU

ACMS Angkatan 2007 dan FK UKM-ACMS Angkatan 2009 dengan siklus haid

normal menyatakan bahwa rata-rata konsentrasi hemoglobin pada saat menstruasi

yaitu hari ke-2 siklus adalah 11,36 gr/dL dan pada saat tidak menstruasi yaitu hari ke-

16 siklus adalah 11,91 gr/dL. Ini menunjukkan bahwa subjek penelitian yang

mempunyai siklus menstruasi normal juga mempengaruhi kadar hemoglobin

(Maghfirany, 2012).