Histologis Hidung_Biomedik III

download Histologis Hidung_Biomedik III

of 10

Transcript of Histologis Hidung_Biomedik III

  • 7/23/2019 Histologis Hidung_Biomedik III

    1/10

    dr. r an astut atta, M.Kes,Sp.KK.

    Bagian Histologi Fakultas Kedokteran

    Universitas Hasanuddin

    Makassar 2015

    Biomedik III

  • 7/23/2019 Histologis Hidung_Biomedik III

    2/10

    Fossa nasalisVestibulum nasi

    1HIDUNGHIDUNG

    Dibentuk oleh cavum nasi

    Rongga hidung , terletak

    paling depan dan melebar.

    Dipisah menjadi kiri & kanan

    oleh septum nasi kartilago Bagian uar i ung nares

    cuping hidung

    Morfologi nares : (sama kulit)

    o Ada lapisan tanduk

    o Kelenjar sebacea dan keringat

    o Rambut vibrissea

    penyaring partikel besar dari

    udara inspirasi

    ya in, mu osa sama g ossa

    nasalis

    Dinding lateral konka

    kartilago, terbagi :

    Konka superior

    Konka media

    Konka inferior

    Mikroskopis : mukosa dan

    lamina propria

  • 7/23/2019 Histologis Hidung_Biomedik III

    3/10

    MukosaMukosa

    2Mikroskopis Fossa nasalis

    Ep. respiratorius pada semua mukosa

    Ep. olfaktorius pd konka superior ep. bertingkat

    Sel olfaktorius

    Sel sikat

    Sel penyokong

  • 7/23/2019 Histologis Hidung_Biomedik III

    4/10

    MukosaMukosa

    3Mikroskopis Fossa nasalis...

    Sel olfaktorius

    Kemoreseptor penciuman

    Modifikasi neuron bipolar

    Di antara sel-sel lainnya

    Inti lebih rendah dari sel penyokong

    Apeks sel melebar 6-8 silia (reseptor)

    Lateral sel zonula adheren dan zonula

    occluden

  • 7/23/2019 Histologis Hidung_Biomedik III

    5/10

    MukosaMukosa

    4Mikroskopis Fossa nasalis...

    Sel penyokong/

    sel sustentakuler

    Sel bentuk torak

    Apikal sel melebar dg mikrovili

    Basal sel sempit

    Mikrovili dan semua permukaan mukosa

    ditutupi cairan serosaTerlihat berwarna coklat i men

  • 7/23/2019 Histologis Hidung_Biomedik III

    6/10

    MukosaMukosa

    5Mikroskopis Fossa nasalis...

    Sel basal

    Sel bentuk kecil, sferis sampai konus

    Letak pada dasar epitel

    Membelah & berdiferensiasi sel

    olfaktorius dan sel penyokong

    Cabang sitoplasma diantara sel lainnya

  • 7/23/2019 Histologis Hidung_Biomedik III

    7/10

    MukosaMukosa

    6Mikroskopis Fossa nasalis...

    Sel sikat

    Sel torak dg mikrovili panjang

    Disebut brush cell

  • 7/23/2019 Histologis Hidung_Biomedik III

    8/10

    Lamina propriaLamina propriaMelekat pada perikondrium /periosteum

    Pada permukaan yg ditutupi ep.

    Respiratorius dijumpai :

    Jaringan ikat fibroelastis

    Pleksus venosus yang besar badan

    gelembung atau swell bodies

    terisi setia 20-30

    Mikroskopis Fossa nasalis...7

    ruang fossa nasalis menjadi sempit

    aliran udara (inspirasi & ekspirasi)

    berkurang + oklusi periodik konka

    Memberi waktu memperbaiki epitel ygrusak & mencegah epitel aus

    Konka superior Kelenjar Bowmann :

    Membersihkan apikal ep.olfaktorius

    Menyingkirkan zat yg merangsang

    ep.olfaktorius

    Kel. Bowmann kel.

    Tubuloalveolar sekret

    seromukous (PAS +)

  • 7/23/2019 Histologis Hidung_Biomedik III

    9/10

    Terima KasihTerima Kasih

  • 7/23/2019 Histologis Hidung_Biomedik III

    10/10

    References

    Diktat Histologi I Bagian Histologi Fak. Kedokteran Universitas

    Hasanuddin.

    Mescher AL. Junqueiras Basic Histology: Text and Atlas, 12th

    ed.

    Ross MH & Pawlina W. Histology: a Text and Atlas with

    Correlated Cell and Molecular Biology, 5th ed.

    Eroschenko VP. Atlas Histologi diFiore, dengan korelasi

    fungsional. Ed. 11

    Young B, Lowe JS, Stevens A, Heath JW. Wheaters Functional

    Histology, A Text and Colour Atlas. 5th ed.

    Please, read that referencePlease, read that referencess more..more..