HaluanKepri 21jul12-

24
CMYK CMYK Website: www.haluankepri.com Semua Orang Sama-sama Penting Sabtu, 21 Juli 2012 1 Ramadhan 1433 H TERBIT 24 HALAMAN NO 21/7 TAHUN KE 11 HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM Semua Orang Bersambung ke hlm 7 Nuri Maulida Blue Bird Datang, Sopir Meradang Hal Hal 9 17 Waduk Gesek Bisa Layani Seluruh Tpi Berhijab Bersambung ke hlm 7 Berhijab JAKARTA (HK) — Tidak aneh ketika melihat pesinetron Nuri Maulida mengenakan jilbab. Sebab, dia sering berperan sebagai pe- rempuan berjilbab dalam sinetron maupun FTV bertema religi. Namun kali ini berbeda. Nuri mengaku mantap berhijab. "Insya Allah ng- gak DI KAMPUS di bu- lan pertama pe- ngajaran, se- orang profesor memberikan se- buah ujian akhir yang unik. Setiap mahasiswa ha- nya diberi bebe- rapa pertanyaan yang berhubu- ngan dengan ma- ta kuliah dan satu pertanyaan di luar mata kuliah yang sedang ditempuh oleh para mahasiswa. Semua mahasiswa tampak tidak mengalami kesulitan saat menjawab per- tanyaan yang berhubungan dengan BATAM (HK) — Gula impor ilegal dari India dan Thailand beredar di pasaran, Batam, Kepulauan Riau. Padahal Kementerian Perdagangan melarang impor gula kristal putih terhitung 15 April 2011 lalu. Bahkan hingga kini kementrian juga belum mengeluarkan izin impor gula yang baru. Temuan gulan impor ilegal ini mencuat saat Komisi II DPRD Provinsi Kepri yang dipimpin Ketua Komisi II Jumaga Nadeak menggelar inspeksi mendadak (sidak) di sejumlah pasar tradisional di Batam. Turut serta dalam tim tersebut anggota Komisi II lainnya, Surya Makmur Nasution, Dewi, Titin Nurbaini, Saidul Khudri, Dalmasri Syam dan Ahars Sulaiman. Gula Impor Ilegal Beredar di Batam 04:35 04:45 12:12 15:37 18:18 19:31 'Batman' Minta Tumbal 12 Tewas, 50 Luka-luka Balimau, Spirit Pembersihan Diri Tradisi Warga Kampar di Batam BATAM (HK) — Warga Kabupaten Kampar, Riau yang ada di Kota Batam menggelar ritual Balimau Kasai dalam menyambut bulan suci Ramadhan di Pantai Tanjungpinggir, Sekupang, Jumat (20/7). Ratusan masyarakat Kampar dari seantero Batam menghadiri acara tersebut.Acara ini jadi tradisi setiap tahun Ikatan Keluarga Kampar yang tinggal di Batam. Selain Balimau, acara ini dikemas dengan makan bersama. Setiap keluarga yang datang di Balimau, Spirit Bersambung ke hlm 7 CIMB Niaga Klarifikasi Kasus Rosman JAKARTA (HK) — Corporate Communications Group Bank CIMB Niaga, Deddy T Hasibuan memberikan klarifikasi soal pemberitaan penundaan tran- saksi untuk sementara waktu atas sejumlah dana pada reke- ning Rosman M di Bank CIMB Niaga Syariah, Cabang Pondok, Kota Padang yang yang terbit di media harian lokal di Padang beberapa hari lalu. Menurut Deddy T Hasibuan, Bank CIMB Niaga Tbk meng- hormati sepenuhnya keputusan Rosman M selaku konsumen, sehubungan dengan laporannya ke Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK) Kota Padang. Penundaan transaksi untuk sementara waktu atas sejumlah dana pada rekening Rosman M di CIMB Niaga Syariah, dila- kukan berdasarkan permintaan dari bank pengirim atas ins- truksi tertulis dari pengirim dana karena adanya permasa- lahan internal di antara pihak pengirim dan penerima dana. Kewenangan tersebut sesuai dengan ketentuan yang telah diperjanjikan dalam Ketentuan dan Persyaratan Umum Pem- bukaan Rekening CIMB Niaga CIMB Niaga Bersambung ke hlm 7 Gula Impor Bersambung ke hlm 7 Dari 12 orang itu, 10 orang diantaranya tewas di lokasi dan dua lainnya di rumah sakit. Korban paling muda adalah bayi berusia tiga bulan yang kini dalam kondisi kritis. Ada pula anak berusia 6 tahun yang mengalami luka tembak. Penembakan ini berawal dari munculnya kepulan asap di dalam bioskop. Awalnya, penonton sempat mengira hal tersebut merupakan bagian dari pertunjukan film Batman, besutan sutradara asal Inggris Christopher Nolan tersebut. Namun, penonton pun kocar-kacir setelah tahu bahwa ternyata orang yang berdiri di depan teater dari balik kepulan asap mulai menembak ke arah penonton. Kepolisian Aurora menyebutkan, tersangka penembakan, James Holmes (24) berhasil ditangkap di luar gedung theater di dekat area parkir. Dari tan- Masjid Agung Batam Penuh Salat Tarawih Pertama BATAM (HK) — Ribuan jamaah memadati Masjid Agung Batam pada pelaksanaan salat Tarawih pertama Ramadhan 1433 H, Jumat (19/7) malam. Kapasitas sekitar 3.500 jamaah pun masih belum cukup untuk menampung seluruh jamaah yang datang melaksanakan salat Tarawih perdana tersebut. Antusias umat muslim dari selu- ruh penjuru Kota Batam ternyata sangat tinggi untuk salat di masjid terbesar di Kota Batam, Kepu- lauan Riau tersebut. Walau kapasi- tas ruangan utama masjid sudah sangat padat, para jamaah tampak PARIS (HK) — Pemutaran perdana film Batman The Dark Knight Rises di gedung bioskop Aurora, Colorado, AS memakan korban. Seorang pria bersenjata api menembak secara membabi buta ke arah penonton yang menanti pemutaran film berdurasi 165 menit di gedung bisoskop tersebut, Jumat (20/7) dini hari. Insiden ini menyebabkan 12 orang tewas dan 50 orang lainnya luka-luka. Masjid Agung Bersambung ke hlm 7 'Batman' Minta Bersambung ke hlm 7 CECEP/HALUAN KEPRI KETUA Ikatan Keluarga Kampar Batam, Muhamad Nardi dan pengurus lainnya menyiramkan air limau kepada warga yang melakukan tradisi Balimau Kasai di Tanjung Pinggir, Sekupang , Batam dalam rangka menyambut datangnya bulan suci ramadhan, Jumat (20/7). APARAT Kepolisian berkumpul di depan gedung bioskop Aurora, Colorado, AS tempat penembakan membabi buta saat penayangan perdana film Batman The Dark Knight Rises, Jumat (20/7). DAYLIFE TUNDRA/HALUAN KEPRI SEORANG karyawan toko kelontong di Pasar Avava Nagoya, Batam menimbang gula impor, Jumat (20/7) sebelum dijual kepada pembeli. CECEP/HALUAN KEPRI UMAT Islam Batam memadati Masjid Raya Batam, Batam Centre untuk melaksanakan sholat tarawih pertama di bulan Ramadhan 1433 H, Jumat (20/7).

description

HaluanKepri 21jul12-

Transcript of HaluanKepri 21jul12-

Page 1: HaluanKepri 21jul12-

CMYK

CMYK

Website: www.haluankepri.com

Semua OrangSama-sama Penting

Sabtu, 21 Juli 2012

1 Ramadhan 1433 H

TERBIT 24 HALAMAN

NO 21/7 TAHUN KE 11

HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Semua OrangBersambung ke hlm 7

Nuri Maulida

Blue Bird Datang, Sopir Meradang Hal

Hal

9

17Waduk Gesek Bisa Layani Seluruh TpiBerhijabBersambung ke hlm 7

BerhijabJAKARTA (HK) — Tidak aneh

ketika melihat pesinetronNuri Maulida mengenakan

jilbab. Sebab, dia seringberperan sebagai pe-

rempuan berjilbabdalam sinetron

maupun FT Vbertema religi.Namun kali iniberbeda. Nurim e n g a k um a n t a pberhijab.

" I n s y aAllah ng-gak

DI KAMPUS di bu- lan pertama pe-ngajaran, se- orang profesormemberikan se- buah ujian akhiryang unik. Setiap mahasiswa ha-nya diberi bebe- rapa pertanyaanyang berhubu- ngan dengan ma-ta kuliah dan satu pertanyaan di luar matakuliah yang sedang ditempuh oleh paramahasiswa. Semua mahasiswa tampak tidakmengalami kesulitan saat menjawab per-tanyaan yang berhubungan dengan

BATAM (HK) — Gula impor ilegal dari India dan Thailandberedar di pasaran, Batam, Kepulauan Riau. PadahalKementerian Perdagangan melarang impor gula kristalputih terhitung 15 April 2011 lalu. Bahkan hingga kinikementrian juga belum mengeluarkan izin impor gula yangbaru.

Temuan gulan impor ilegal ini mencuat saat Komisi IIDPRD Provinsi Kepri yang dipimpin Ketua Komisi IIJumaga Nadeak menggelar inspeksi mendadak (sidak) disejumlah pasar tradisional di Batam. Turut serta dalamtim tersebut anggota Komisi II lainnya, Surya MakmurNasution, Dewi, Titin Nurbaini, Saidul Khudri, DalmasriSyam dan Ahars Sulaiman.

Gula Impor IlegalBeredar di Batam

04:35 04:45 12:12 15:37 18:18 19:31

'Batman' Minta Tumbal12 Tewas, 50 Luka-luka

Balimau, Spirit Pembersihan DiriTradisi Warga Kampar di Batam

BATAM (HK) — WargaKabupaten Kampar, Riauyang ada di Kota Batammenggelar ritual BalimauKasai dalam menyambutbulan suci Ramadhan diPantai Tanjungpinggir,Sekupang, Jumat (20/7).

Ratusan masyarakat Kampardari seantero Batam menghadiriacara tersebut.Acara ini jadi tradisisetiap tahun Ikatan KeluargaKampar yang tinggal di Batam.Selain Balimau, acara ini dikemasdengan makan bersama.

Setiap keluarga yang datang di

Balimau, SpiritBersambung ke hlm 7

CIMB Niaga Klarifikasi Kasus RosmanJAKARTA (HK) — CorporateCommunications Group BankCIMB Niaga, Deddy T Hasibuanmemberikan klarifikasi soalpemberitaan penundaan tran-saksi untuk sementara waktuatas sejumlah dana pada reke-ning Rosman M di Bank CIMBNiaga Syariah, Cabang Pondok,Kota Padang yang yang terbit dimedia harian lokal di Padangbeberapa hari lalu.

Menurut Deddy T Hasibuan,Bank CIMB Niaga Tbk meng-hormati sepenuhnya keputusanRosman M selaku konsumen,sehubungan dengan laporannyake Badan Penyelesaian SengketaKonsumen (BPSK) Kota Padang.

Penundaan transaksi untuksementara waktu atas sejumlahdana pada rekening Rosman Mdi CIMB Niaga Syariah, dila-kukan berdasarkan permintaan

dari bank pengirim atas ins-truksi tertulis dari pengirimdana karena adanya permasa-lahan internal di antara pihakpengirim dan penerima dana.

Kewenangan tersebut sesuaidengan ketentuan yang telahdiperjanjikan dalam Ketentuandan Persyaratan Umum Pem-bukaan Rekening CIMB Niaga

CIMB NiagaBersambung ke hlm 7

Gula ImporBersambung ke hlm 7

Dari 12 orang itu, 10 orangdiantaranya tewas di lokasi dan dualainnya di rumah sakit. Korban palingmuda adalah bayi berusia tiga bulanyang kini dalam kondisi kritis. Adapula anak berusia 6 tahun yangmengalami luka tembak.

Penembakan ini berawal darimunculnya kepulan asap di dalambioskop. Awalnya, penonton sempatmengira hal tersebut merupakanbagian dari pertunjukan film Batman,

besutan sutradara asal InggrisChristopher Nolan tersebut. Namun,penonton pun kocar-kacir setelah tahubahwa ternyata orang yang berdiri didepan teater dari balik kepulan asapmulai menembak ke arah penonton.

Kepolisian Aurora menyebutkan,tersangka penembakan, James Holmes(24) berhasil ditangkap di luar gedungtheater di dekat area parkir. Dari tan-

Masjid Agung Batam PenuhSalat Tarawih Pertama

BATAM (HK) — Ribuan jamaahmemadati Masjid Agung Batampada pelaksanaan salat Tarawihpertama Ramadhan 1433 H, Jumat(19/7) malam. Kapasitas sekitar3.500 jamaah pun masih belumcukup untuk menampung seluruhjamaah yang datang melaksanakansalat Tarawih perdana tersebut.

Antusias umat muslim dari selu-ruh penjuru Kota Batam ternyatasangat tinggi untuk salat di masjidterbesar di Kota Batam, Kepu-lauan Riau tersebut. Walau kapasi-tas ruangan utama masjid sudahsangat padat, para jamaah tampak

PARIS (HK) — Pemutaran perdana film Batman The DarkKnight Rises di gedung bioskop Aurora, Colorado, ASmemakan korban. Seorang pria bersenjata apimenembak secara membabi buta ke arah penontonyang menanti pemutaran film berdurasi 165 menit digedung bisoskop tersebut, Jumat (20/7) dini hari.Insiden ini menyebabkan 12 orang tewas dan 50 oranglainnya luka-luka.

Masjid AgungBersambung ke hlm 7

'Batman' MintaBersambung ke hlm 7

CECEP/HALUAN KEPRI

KETUA Ikatan Keluarga Kampar Batam, Muhamad Nardi dan pengurus lainnya menyiramkan airlimau kepada warga yang melakukan tradisi Balimau Kasai di Tanjung Pinggir, Sekupang , Batamdalam rangka menyambut datangnya bulan suci ramadhan, Jumat (20/7).

APARATKepolisianberkumpul di depangedung bioskopAurora, Colorado,AS tempatpenembakanmembabi buta saatpenayanganperdana film BatmanThe Dark KnightRises, Jumat (20/7).

DAYLIFE

TUNDRA/HALUAN KEPRI

SEORANG karyawan toko kelontong di Pasar Avava Nagoya, Batammenimbang gula impor, Jumat (20/7) sebelum dijual kepada pembeli.

CECEP/HALUAN KEPRI

UMAT Islam Batam memadati Masjid Raya Batam, Batam Centre untuk melaksanakansholat tarawih pertama di bulan Ramadhan 1433 H, Jumat (20/7).

Page 2: HaluanKepri 21jul12-

E K O N O M ISabtu, 21 Juli 2012

2

Kebutuhan Pokok MelejitSehari Jelang Puasa

Narita AdvertisingTawarkan Pelayanan Prima

TANJUNGPINANG (HK) — Narita Advertising salah

satu perusahaan periklanan yang berpengalaman

memberikan pelayanan yang sangat prima kepada

konsumennya. Pengerjaan tepat waktu, hasil cetak

berkualitas dan harga terjangkau.

"Kami sangat memperhatikan waktu klien kami,

maka dengan itu, ketepatan waktu dan kualitas kami

utamakan," kata Shobirin, Manager Area Narita

Advertising, Jumat (20/7).

Ia mengatakan, Narita Advertising memiliki

sejumlah cabang di Provinsi Kepri, seperti Batam

dan Tanjungbalai Karimun. Di Tanjungpinang, Narita

Advertising beralamatkan di Jalan DI Panjaitan KM

9 Kota Tanjungpinang, melayani semua jenis

advertising, mulai dari cetak undangan, poster,

spanduk, baliho, bilboard dan lainnya.

Kata Shobirin, adapun bahan-bahan yang ada

di Narita didatangkan dari luar daerah. Rata-rata,

bahan yang digunakan untuk poster, stiker dan lain

sebagainya terbuat dari Finil.

"Kualitas bahan di Narita Adversiting bisa

bertahan sampai beberapa tahun untuk indoor. Dan

untuk outdoor bisa bertahan sekitar 1 setengah

tahun," ujarnya.

"Ketahanan tergantung cuaca saja, namun, untuk

dibagian dalam, bisa beberapa tahun," sebutnya.

Info lebih lanjut, kunjungi Narita Advertising, atau

telpon di 0771 7335 353. (cw53)

BATAM (HK) — Seharimenjelang Puasa,harga kebutuhanpokok di sejumlahpasar tradisional diBatam melejit.Tingginya hargadipengaruhipermintaan yangcukup tinggi.

Beberapa kebutuhan yangmengalami kenaikan hargaadalah telur, ayam buras, dagingsegar, dan sejumlah ikan.

Pantauan Haluan Kepri disejumlah pasar di Batam, Jumat(20/7), harga daging segar naikmencapai Rp95 ribu perkilogram, daging Australia (es)Rp60 ribu per kilogram, ayamburas Rp28 ribu per kilogram.Ikan gembung Rp23.000 perkilogram, ikan tongkol Rp19.000per kilogram. Telur ayam burasRp31 ribu per papan.

Ali, pemilik kios Putra Me-layu di Pasar Tiban Centre, Se-kupang menyebutkan naiknyaharga karena tingginya permin-taan. Meskipun begitu, ia me-nyebutkan antusias masyarakattahun ini tidak seperti tahunlalu.

"Pembeli dibandingkan haribiasa memang ramai. Tetapitidak seramai tahun lalu. Di-bandingkan tahun lalu, jelangpuasa daging bisa habis duakotak ukuran 50 kilogram, ayam

7 karung ukuran 20 kilogram.Tahun ini sepertinya tak habis,"ujarnya.

Dikatakannya, tahun laluterjadi peningkatan penjualansekitar 70-80 persen, namuntahun ini perkiraan hanyasekitar 50 persen dari hari biasa.

Di kios Ali, daging sapi Aus-tralia dijual Rp55 ribu, ayamRp28 ribu, sementara dagingsapi segar Rp80-90 ribu perkilogram.

Pantauan di Pasar Tanjung-piayu, harga daging segar Rp95ribu per kilogram. Di Pasar Tos3.000 Rp90 ribu per kilogram,begitu juga di Pasar Mitra RayaBatam Centre.

"Harga daging sapi me-mang sudah naik sejak duaminggu terakhir. Naiknyaberbeda-beda. Normalnyaharga daging Rp80-85 ribu perkilogram," kata Yudi, pedagangdi Pasar Tanjungpiayu.

Pedagang kebutuhan pokokdi Pasar Cik Puan Sei Panas,Neni menyebutkan harga telurayam buras asal Medan naikkarena permintaan tinggi.Dikatakannya, beberapa harilalu harga telur sempat turunmenjadi Rp29 ribu per papan,namun kemarin kembali naikmenjadi Rp31 ribu per papan.

Sementara, kebutuhanpokok lainnya seperti minyak

goreng curah Rp10.500 perkilogram, minyak gorengfortune Rp10.500 per liter,gula pasir halus Rp8.500, dangula pasir biasa Rp8.000.

Harga beras merek BumiAyu Rp10 ribu per kilogram,Bumi Ayu istimewa Rp10.500per kilogram, merek PadangAyam Bola Rp11 ribu perkilogram, merek Panah Rp9.800per kilogram, dan mulia Rp7ribu per kilogram.

Cabai merah Rp27 ribu perkilogram, cabai rawit Rp18 ribuper kilogram, bawang merahRp10-12 ribu per kilogram,bawang birma Rp4 ribu perkilogram, kentang Rp5-6 ribu

per kilogram, kol Rp4 ribu perkilogram, dan wortel Rp8 ribuper kilogram.

Tomat Rp5 ribu per kilo-gram, bunga kol Rp10 ribu perkilogram, brokoli Rp22 ribu perkilogram, buncis Rp11 ribu perkilogram, bawang putih Rp18ribu per kilogram, bawangbombai Rp6 ribu per kilogramdan kol Rp4 ribu per kilogram.

Mentimun Rp3-5 ribu perkilogram, kacang panjang Rp9-12 ribu per kilogram, sawi Rp4ribu per kilogram, kolang ka-ling Rp9 ribu per kilogram,rumput laut Rp20 ribu perkilogram, dan ikan tri Bare-lang Rp5-6 per ons. ***

Oleh: Juang dan Taslim,Liputan Batam

Belum Ada KeputusanImpor Beras

JAKARTA (HK) — Direktur Jenderal Perdagangan

Dalam Negeri Kementerian Perdagangan, Gunaryo

menegaskan, sampai saat ini belum ada keputusan

untuk mengimpor beras.

"Karenanya Kementerian Perdagangan juga

belum menerbitkan izin impor untuk beras. Belum

ada keputusan untuk impor," tegasnya di Jakarta,

Jumat (20/7).

Sebelumnya, Direktur Utama Perum Bulog

Sutarto Alimoeso mengatakan, realisasi penyerapan

gabah petani hingga Juni 2012 mencapai 2,33 juta

ton setara beras. Pengadaan atau penyerapan gabah

dan beras yang tepatnya sebanyak 2.326.892 ton

setara beras itu jauh di atas pengadaan tahun-tahun

sebelumnya pada periode yang sama. Pada dua

tahun terakhir pengadaan di bawah 2 juta ton beras.

Pada 2010 hanya 1,9 juta ton dan 2011 sebesar 1,8

juta ton beras.

Dengan stok tersebut, maka ketersediaan beras

untuk delapan bulan ke depan masih aman. Menurut

dia, konsumsi beras nasional per bulan mencapai

270.000 ton. Dengan stok 2,33 juta ton, pihaknya

menjamin ketersediaan beras selama delapan bulan

ke depan. Jadi untuk sementara ini Indonesia belum

perlu impor beras. Stok beras di pasaran juga masih

mencukupi, katanya.(kcm)

Mahir Berbahasa Inggris Bersama SAI BatamBATAM (HK) — Anda inginmahir berbahasa Inggris? Lem-baga Step Ahead Institute(SAI) Batam jawabannya.Saat ini membuka pendaf-taran pendidikan satu tahunBahasa Inggris angkatan ke-7.

Staff Step Ahead InstituteBatam Nining, menyam-paikan, pendaftaran pendi-dikan satu tahun BahasaInggris angkatan ke7 telah

dibuka dan akan memulaiproses kegiatan belajar pada28 Agustus mendatang.

Dikatakannya, kelas pen-didikan satu tahun BahasaInggris ini menerapkan kuri-kulum yang disusun berda-sarkan program LCCI London(JETSET) yang merupakanprogram berkualifikasi inter-nasional.

Di akhir program pendi-

dikan, seluruh siswa akandiajak ke Singapura untuklangsung berinteraksi meng-gunakan Bahasa Inggris. Se-hingga ilmu yang didapat lang-sung dipraktekkan.

Per orang dikenakan biayaRp3,95 juta, dan bisa dicicilsebanyak tiga kali. Sedangkanbiaya pendaftaran hanyaRp450 ribu, siswa langsungmendapatkan modul buku,

CD, sertifikat, dan juga teslevel sebelum memulai pen-didikan.

"Dalam satu kelas hanyaakan diisi maksimal 15 siswa,hal ini untuk kenyamananbelajar, dan memudahkansiswa dalam menangkap pe-lajaran," ujarnya.

Sertifikat yang diberikan,lanjutnya, dikeluarkan LCCIyang di akui di seluruh dunia.

Dalam proses belajar menga-jar, tersedia fasilitas audiovisual (listening) dan minilibrary. Pengajar merupakanorang-orang yang telahberpengalaman di bidangnya.

Anda berminat? Langsundatang ke Step Ahead InstituteBatam, di Ruko KDA JunctionBlock B 2& 8 Batam Center,Telp (0778) 7880333 / 7485849,HP 0853 6438 8322. (cw57)

TUNDRA/HALUAN KEPRI

HARGA NAIK — Pedagang telur di Pasar Tos 3.000 Jodoh memilah telur dagangannya, Jumat (20/7). Harga telur kembali naik menjadi Rp31 ribu per papan.

Page 3: HaluanKepri 21jul12-

CMYK

CMYK

PEMBUKAAN

4.097,79

PEMBUKAAN

PEMBUKAAN

2.653,50PEMBUKAAN

8.785,87

PEMBUKAAN

19.613,78

9.445

2.997,93

Jumat, 20 Juli 2012

7.515,713

Sabtu, 21 Juli 2012

12.882

Daftar Sekarang, Diskon Rp500 Ribu

Di RM Ayam Bakar Madu

TANJUNGPINANG (HK) — Rumah MakanAyam Bakar Madu menawarkan paket spesialberbuka puasa dengan harga Rp13 ribu .Paket tersebut, terdiri dari 1 porsi ayam bakarmadu, nasi dan teh obeng, serta gratis tajilberupa kolak ataupun kue.

Pemilik Restoran AyamBakar Madu Obrin, menga-takan tahun 2012 ini, meru-pakan promo Ramadhan per-dana mereka.

"Karena ini tahun pertamakami memberikan paket bukapuasa, maka kami akan mem-berikan harga yang spesialdan gratis tajil sepanjang Ra-madhan," kata Obrin, Jumat(20/7).

Ia mengatakan, konsumenjuga bisa mengganti menunyasesuai keinginan. Karena direstoran tersebut tersediaberbagai jenis makanan.

"Memang untuk jenisayam di sini banyak, ada ayambakar madu, ayam goreng,ayam penyet dan lain seba-gainya. Tetapi, kami masihmemberikan pilihan lainnyayang sesuai dengan keinginankonsmunen, seperti ayamnyadiganti dengan nasi gorengdan lain sebagainya," ucapObrin.

Selain itu, Restoran AyamBakar Madu, menyediakanruangan untuk Shalat. Hal

tersebut, untuk memberikanpelayanan yang prima bagikonsumen yang berbuka ba-reng di tempatnya.

Obrin mengungkapkan,bagi konsumen yang datangbersama rombongan ataukeluarga, sebaiknya mela-kukan pemesanan terlebihdulu untuk mengantisipasitidak dapat tempat duduk.

"Bila datang berombong-an, silahkan reservasi ter-lebih dulu di 0821 7157 9999atau masuk ke komunitasBBM dengan pin BB20ED172D," ujarnya.

Lanjut Obrin, apabilamasyarakat tidak sempatmasak di rumah karena ke-sibukan, restorannya jugamelayani pesan antar ketempat.

"Di sini kami memberi-kan kemudahan lainnya,yakni paket delivery, tidakdikenakan biaya tambahanuntuk warga yang berada diwilayah Kota Tanjungpina-ng," ujar Obrin mengakhiri.(cw53)

Paket Buka Puasa Rp13 Ribu

Paket Prasmanan Rp55 Ribu per PakDi Royal Holiday IndBATAM (HK) — Berbuka pua-sa hari ini Anda tidak perlu re-pot lagi, karena PT Royal Holi-day Ind menawarkan menu-menu lezat untuk berbuka pua-sa dengan harga yang sangatterjangkau, yaitu Rp55 ribu perpak untuk prasmanan danRp17.500 untuk nasi kotak.

“Promo ini berlaku selamabulan suci Ramadhan,” ujarAna, Manager Operasional,PT Royal Holiday Ind. Bagiyang berminat silakan meng-hubunginya di 0778-411471,

0811702398 dan 085356-315796 atau datang lang-sung ke Komplek BintangIndustri Park I No. 8, Ba-tuampar.

Normalnya, kata Ana,paket prasmanan Rp85 ribuper pak dan layanan nasi ko-tak Rp22.500 per boks.

“Harga spesial ini kamipersembahkan sebagai wu-jud terima kasih kami ka-rena telah mempercayakanmenu makanan lezat danbergizi kepada kami selamabertahun-tahun,” ujar Ana.

Pihaknya melayani ber-bagai permintaan paket,mulai peket terkecil seba-nyak 40 pak sampai pesananbesar perusahaan, lembagapemerintah maupun paket-paket dalam skala besar.

“Kita melayani berbagaipermintaan konsumen, dariyang 40 paket sampai paketbesar,” ujar Ana lagi. Untukpaket prasmanan, pihaknyajuga bekerjasama denganBliss Park yang berlokasi dibelakang Bioskop 21 lama,Lubukbaja. Hanya denganmemesan minimal 40 paketprasmanan, pelanggan bisa

menikmati hidangan di areaBlis Park.

“Soal tempat di Bliss Park,tidak dipungut biaya aliasgratis, di sini pemesan bisamakan sambil menikmati pe-mandangan Batam dan Singa-pura, dan ketentuan ini hanyaberlaku bagi paket prasmanansaja, “ ujarnya berpromosi.Bagi pemesan atau pelangganyang memesan lebih dari 100pak akan mendapatkan satujenis kue atau pudding.

Seperti biasa menu bukapuasa di antaranya tersediaTajil seperti kolak, kurma, esbuah dan es lemon teh. Se-

lanjutnya menu makananyang tersedia berbagai masa-kan nusantara seperti sopBandung, irisan ikan asammanis, sop bakso sapi, ayamgoreng mentega, cap cay,ayam goreng bawang, tumisbuncis, sambal, kerupuk,nasi putih dan lain-lain.

“Menu nusantara mendo-minasi, tapi bervariasi. Setiaphari menu yang tersedia ber-beda-beda. Sergera nikmatipasti dijamin enak, lezat danpuas,” ujarnya. Terpentinglagi semua menu yang tersediadijamin halal. (tea)

Promo Ramadhan di SSC

BATAM (HK) — Kesempat emas bagi paracalon siswa yang akan mendaftar diSony Sugema College (SSC) selamaRamadhan ini. Karena manajemen SSCmenawarkan potongan harga sebesarRp500 ribu kepada calon siswa yangmembayar tunai.

Kesempatan ini berjalandi awal puasa ini, dan akanberakhir di penghujung Ra-madhan. "Ada diskon bagi sis-wa yang akan mendaftar dibulan Ramadhan ini. Untukketerangan lebih lengkap, se-

gera kunjungi SSC," ujarLila, Front Office (FO) SonySugema College, BotaniaPlaza, Batam Centre, ke-marin.

Di Batam, Saat ini SSCsudah memiliki dua cabang,

yaitu di Komplek BotaniaPlaza Blok B12 No 2B, BatamCentre, telpon (0778) 5120-475-7431565 dan SSC Tibandi Komplek Ruko Tiban Im-pian Blok A1 No 6, Sekupang.

Menurut Lila, pomo inisebagai wujud kepedulianmanajemen SSC Batam ke-pada siswa di Batam, khu-susnya di bulan penuh rah-mat ini. "Ini juga bagian darimakna berbagi di bulan pe-nuh rahmat ini. Intinya kitamemberikan keringan biayauntuk mendaptkan hasil ter-baik," ujar alumni Univer-sitas Negeri Padang (UNP),Sumatera Barat ini.

Kata Lila, komitmen LBBSSC untuk memberikan pela-yanan terbaik kepada sis-wanya telah membuahkanreputasi dan citra positif dimata masyarakat. Demimenjaga kualitas, LBB SSC

selalu menyediakan guru-guru berkualitas. Para gurudilengkapi dengan peralatanmultimedia berupa komputer,audio visual, dan sistem ma-najemen informatika yangtersedia di setiap kelas untukmembantu mereka menera-ngkan materi pelajaran ke-pada siswa.

"Segera wujudkan mimpidan sukses belajarmu di SSC.Kami komitmen memberikanpelayanan pendidikan ter-baik kepada siswa yang telahmembuahkan reputasi dancitra positif," ajak Lila.

Bahkan setiap siswa di-beri keleluasaan untuk me-manfaatkan fasilitas internetsecara gratis. Siswa dapatpula mengikuti perkembang-an pendidikan melalui situsLBB SSC (http://www.sscban-dung.net/) yang selalu diper-baharui secara rutin. ***

Oleh: Tito Suwarno, Liputan Batam

ilustrasi

DOK

POTONGAN HARGA — Front Office (FO) Sony Sugema College di Botania Plaza, Batam Centre melayani calon siswanyabeberapa waktu lalu. Selama Ramadhan, Lembaga Bimbingan Belajar (LBB) ini memberikan potongan harga Rp500 ribu.

BAYU/HALUAN KEPRI

RESTORAN Ayam Bakar Madu di Jalan DI Panjaitan KM 10 Tanjungpinangmenawarkan paket hemat buka puasa seharga Rp13 ribu per orang.

Page 4: HaluanKepri 21jul12-

P O L I T I K4 Sabtu, 21 Juli 2012

Golkar Terancam PecahJAKARTA (HK) — Partai Golkar diambangperpecahan, menyusul sikap sebagianpengurus DPP Partai Golkar akanmemecat mantan Ketua Umum DPP PartaiGolkar, Jusuf Kalla jika bersikeras majusebagai calon presiden di luar partainya.

"JK masih menyimpankeinginan jadi presiden. Ka-lau aturan Golkar ditegakkandengam memecat JK, makaperpecahan di Golkar sulitdielekkan," ungkap PenelitiLembaga Survei Indonesia(LSI), Burhanuddin Muhtadi,Jumat (20/7) di Jakarta.

Katan ada dua sikap yangbakal terjadi di internal Par-tai Golkar. Pertama secarainternal akan menyebabkanfaksionalisasi yang sangatkuat di internal Golkar.

Menurut Burhanuddin, isupemecatan JK saja sudahmemanaskan internal Golkar.

Apa jadinya kalau Golkarbenar-benar memecat JK.

"Apalagi kalau pemeca-tan terjadi saya kira internalGolkar tidak akan solid me-nyambut 2014, dan beberapafaksi JK pasti akan mela-kukan perlawanan, termasukmereka akan bisa panjangceritanya,"duganya.

Yang kedua, pendukungJK bisa kecewa kepada Gol-kar. Tentu bisa berpengaruhkepada perolehan suara Gol-kar di pemilu 2014.

"Kedua di mata pemilih,bagi Golkar sendiri yang tentusaja, yang merupakan basis

pendukung JK pasti kecewadengan Golkar dan akan me-nyebabkan penurunan suara,pemilih secara umum akanmelihat Golkar sebagai partaiyang dewasa karena menye-lesaikan persoalan yang me-lalui cara pemecatan,"katanya.

Apalagi JK juga menguasaiIndonesia timur. InternalGolkar juga belum mantapmengusung pencapresan Ical.

"JK itu memiliki penga-ruh yang sangat besar padapemilih Golkar terutamaIndonesia bagian timur.Keputusan kemarin masihmembuka ruang sampai2013 akhir, kalau elek-tabilitas Ical nggak ngang-kat-ngangkat, itu bisa di-ubah,"pungkasnya.

Sebelumnya, Ketua DewanPembina Partai Golkar, AkbarTanjung mengingatkan agarfleksibel menyikapi keinginanJK maju jadi Calon Presidendari partai lain. Akbarmenyarankan, JK jangan diberisanksi pemecatan. (dtc)

Fraksi PNIB Tolak RanperdaDisabilitas

TANJUNGPINANG (HK)

— Fraksi Peduli Nurani In-donesia Baru (PNIB) DPRDProvinsi Kepri menolak Ran-cangan Peraturan Daerah(Ranperda) tentang Penyan-dang Cacat atau Disabilitas.Sementara itu, enam fraksilainnya menerima.

Penolakan itu disampai-kan Juru Bicara Fraksi, Syu-kri Fahrial, dalam rapat pari-purna pandangan umum frak-si akan ranperda yang di-ajukan langsung oleh Guber-nur Kepri, HM Sani beberapawaktu lalu.

Syukri menjelaskan,fraksinya bukan menolaksecara total pembuatan pa-yung hukum untuk penyan-dang cacat di Kepri ini. Akantetapi lebih baik dan efisienjika payung hukum untukpenyandang cacat dalambentuk Peraturan Gubernur(Pergub) saja.

"Selain ini, akan lebihefisien dan efektif dari sisi

penganggaran. Undang-Undang (UU) tentang pe-nyandang disabilitas initengah direkstrukturisasi dipusat. Dari pada perda nan-ti bertentangan, lebih bagusdengan pergub dulu," saranFraksi PNIB.

Syukri menambahkan,yang lebih penting saat iniadalah, persamaan hak dankebutuhan para penyandangcacat di Kepri. Semuanya ber-muara di pemerintah daerahuntuk pemenuhannya.

Namun Fraksi-fraksi lain-nya, sepeti Golkar, Demokrat,PDIP, PAN, PKS dan PPPPlus, semuanya menyetujuiagar penyandang cacat inidibuatkan satu perda. Bah-kan menurut SekretarisFraksi Demokrat, SuryaMakmur Nasution, data yangada sekarang, penyandangcacat di Provinsi Kepri men-capai 2.861 orang.

Rinciannya, 876 anak-anakdan 1.985 dewasa."Jumlah ini

kalau dipresentasikan yakni,0,17 persen dari total jumlahwarga Kepri," sebutnya.Lebihjauh Surya memaparkan, datayang dirilis dari KementerianSosial (Kemensos) RI. Pe-nyandang cacat di Kepri terbagiatas tiga kategori. Kelompokpertama cacat fisik 1.300 orang,mental 884 orang dan cacatganda 675 orang.

"Bagi kami di Fraksi De-mokrat, ini memang perlumendapat perhatian khusus,utamanya dari sisi penyediaansegala fasilitas dan infrastruk-tur pendukung bagi penyan-dang cacat," imbuhnya.

Sebelumnya, Gubernur Ke-pri, HM Sani dalam penyam-painnya tentang Perda Penyan-dang Cacat ini, bahwa di masakini, upaya pemberian bantuansosial dan rehabilitasi tidaklahcukup bagi penyandang cacat.Apalagi penyandang disabi-litas ini harus berperan aktifdalam berbagai aspek kehi-dupan bermasyarakat.(rul)

SUTANA/HALUAN KEPRI

BALIHO POLITISI — Baliho dan sepanduk ucapkan selamat berpuasa dari para politisi semarak di Kota Tanjungpinang. Seperti yang terlihat di sekitar pagar LapanganPamedan dan di setiap persimpangan jalan, Jumat (20/7). Ini merupakan ajang mencari simpati masyarakat.

Cawako HarusPahami Otda

TANJUNGPINANG (HK)

— Calon Walikota harus me-mahami dan mengimplemen-tasikan konsep Otonomi Dae-rah (Otda). Karena ini men-jadi prasyarat utama dalammendorong percepatan pem-bangunan.

Hal itu dikatakan penga-mat politik Tanjungpinang,Hery Wibawa, Jumat (20/7).Menurutnya, ada empat haldimenasi pendekatan pem-bangunan otonomi daerahyang perlu dipahami. Per-tama pembangunan makro,sektoral, regional dan mikro.

Kemudian, secara hirarkiatau proses pembangunan ter-sebut juga harus berdasar atasdua hal prinsip, yakni peren-canaan dari atas kebawah atautop down planning dan peren-canaan dari bawah keatas ataubottom up planning.

"Disamping itu, pemerin-tahan daerah juga harus meli-batkan partisipasi masyarakatsebagai penunjang pem-

bangunan. Ini dilakukan secarabertahap sesuai kemampuankeuangan daerah," kata Hery.

Dari konsep tersebut lan-jutnya, Suryatati A Mananselaku Walikota Tanjung-pinang beserta jajaran diPemerintah Kota (Pemko)Tanjungpinang sudah melak-sanakan program pembangu-nan tersebut.

Walaupun dalam keter-batasan luas wilayah sertaPendapatan Asli Daerah (PA-D) yang kecil, namun PemkoTanjungpinang sudah ber-buat maksimal," ujar Hery.

Oleh karena itu imbuhnya,cawako Tanjungpunang ter-pilih nantinya dihara pkanbisa menindaklanjuti programpembangunan tersebut. Ter-utama untuk menyelenggara-kan fungsi-fungsi perencanaandan pengendalian dengangrand design pembangunandaerah yang akurat, melibat-kan Sumner Daya Manusia(SDM) yang berkualitas.(eza)

Edi TerimaPutusan PN

BATAM (HK) — PutusanPengadilan Negeri Tanjung-pinang tentang penolakangugatan Wakil Ketua DPRDKepri, Edi Siswoyo dinilaisudah tepat. Oleh karenaitu, pihaknya berharap,proses selanjutnya adalah,upaya penyelesaian secarainternal di tubuh PartaiDemokrat itu sendiri.

Demikian disampaikanGimono Ias SH, Kuasa Hu-kum Wakil Ketua DPRDKepri, Edi Siswoyo, Jumat(20/7) via telepon.

"Pada prinsipnya, kamimenilai putusan itu tepat.Karena PN tahu persis bah-wa pertikaian ini mesti di-selesaikan dulu di internalpartai, sebelum dibawa kePengadilan Negeri (PN)," ka-ta Gimono.

Seperti diketahui, WakilKetua DPRD Kepri, Edi Sis-woyo menempuh langkahhukum terkait proses per-gantian dirinya oleh DPD

Partai Demokrat Keprisebagai Wakil Ketua DPRDKepri. Edi ketika itu tidakterima karena merasa tidakmelakukan kesalahan danproses pergantian itu tidakmelalui mekanisme yangdiatur oleh AD/ART partai.

Begitu juga ketika protesyang dilakukannya tidak di-respon positif oleh partainya.Padahal, AD/ART mengaturbahwa ada mekanisme pe-nyelesaian internal partaiketika terjadi perselisihan.

Dikatakan Gimono, saatini kliennya tetap bekerjaseperti biasanya. Baginya,putusan itu tidak mengurangimakna kliennya sebagai Wa-kil Ketua DPRD Kepri.

Perlu diketahui juga, upayaproses pergantian kliennya diDPRD Kepri juga dinilaidipaksakan. Tapi untungnya,pada Rapat Paripurna DPRDKepri terkait proses pergantianitu tidak jadi berlangsungkarena tidak qorum. (fur)

Page 5: HaluanKepri 21jul12-

O P I N I & L A Y A N A N U M U MSabtu, 21 Juli 20125

Pojok

√ √ √ √ √ Terkait Hambalang, Ruangan Menpora Digeledah - Ada yang Mulai Ketar-Ketir !

√ √ √ √ √ Gula Impor Ilegal Beredar di Batam- Batam Memang Surganya Barang Ilegal Kok !

REDAKSI menerima kiriman artikel opini, surat pembaca,essai , dan informasi dengan syarat t idak menghina,memfitnah atau menghujat seseorang atau kelompok sertatidak berbau SARA. Setiap surat dilengkapi identitas diri dandikirimkan ke Redaksi Harian Umum HALUAN KEPRI, Beng-kong Garama, Telp. (0778) 427000 (hunting), Faks. (0778)427784, E-mail : redaksi@haluankepri .com Redaksiberhak mengolah ulang isi tanpa mengurangi maksud surat.

TAJUK

Menyanyah

Surat Pembaca

"TINDAKAN positif mungkintidak bisa menyelesaikansemua masalah, tapi bisamembuat penyelesaianmasalah menjadi pengalaman

yang lebih menyenangkan"

(Grant Fairley,Motivator)

CAKAP BIJAK"FUNGSI kata-kata yangpaling besar adalah untukmenyembunyikan pikirankita"

(Voltaire (1694-1778),Filsuf dan Penulis)

Nikolaus NgaoWartawan Haluan Kepri

Ivan IrifandiKetua Departemen Kaderisasi dan Binsat PD KAMMI

Kepulauan Riau

Nazief Soesila Dharma, Pamong Cerdas yang Pantang Menyerah (1)NAMANYA sudah cukup di-kenal publik, apalagi bagiwarga yang telah lama tinggaldi Batam. Nazief pertama hadirdi Batam pada 1991 dalammenjalankan tugas birokrasisebagai Kepala Cabang DinasPariwisata Batam hingga 1993.Kemudian pada medio 1999, iakembali dengan jabatan barusebagai Sekretaris Kota MadyaBatam, di bawah kepemim-pinan RA Azis. Pada tahun yangsama ketika masa tugas RA Azisberak hir, Nazief kemudian

diangkat sebagai pe-laksana tugas (plt) WaliKota Madya Batam. Padasaat itulah kemampuanleadership-nya makinkentara. Ia dikenal jugasebagai pamong yangcerdas dan pantangmenyerah dalam situasi apapun.

Sikap pantang menyerahtersebut diaplikasikannyaseperti menyelesaikan segalapermasalahan secara tuntasdan tanpa risiko. Demikian

juga ketika mengikuti be-berapa kali suksesi pemi-lihan kepala daerah baik diBatam maupun di Kepu-lauan Riau. Menurut bebe-rapa sumber, memang takterbantahkan bilamanaNazief dianggap sebagaikandidat kepala daerahyang piawai dan bervisi

jauh ke depan. Namun faktorlain seperti kalkulasi politikdan garis tangannya menun-da kesuksesan Nazief untukmenjadi orang nomor satu

secara definitif di Batam kalaitu.

Melongok pada catatanbiofile-nya, Nazief mengawalikarir sebagai pamong setelahmenyelesaikan pendidikan diAkademi Pemerintahan DalamNegeri (APDN). Lepas itu iatugas belajar di Institut IlmuPemerintahan (I IP), selesaipada tahun 1982. Pada tahun1976, ia diangkat menjadi stafSekwilda Provinsi Riau. Ke-mudian menduduki beberapajabatan antara lain Camat

Dumai Timur (1982), CamatTembilahan (1983-1984),Sekretaris Kotif Tanjung-pinang (1985-1986), CamatSingkep (1986-1987), CamatKarimun (1987-1992), KepalaCabang Dinas Pariwisata Ba-tam (1991-1993), Kepala DinasTata Usaha Dinas PariwisataProvinsi Riau (1993-1995),Kepala Biro Humas ProvinsiRiau (1995-1999), SekretarisKota Madya Batam (1999)hingga plt Wali Kota Batam(1999-2000). (Edi Sutrisno)

RENCANA managemen taksi Blue Bird Group untuk memasukkansedikitnya 500 unit taksi ke Batam, mulai Agustus mendatang,menimbulkan keresahan, terutama bagi para sopir dan pemiliktaksi yang selama ini sudah beroperasi di Kota Batam.

Bagi para pemilik taksi dan para sopir taksi, kedatangantaksi Blue Bird, tentunya sesuatu ancaman. Memiliki armadabaru, manajemen yang lebih profesional, serta lebihmemberikan fokus terhadap pelayanan, sudah dapat ditebak,Blue Bird, akan menjadi primadona bagi para konsumen yangmenggunakan jasa armada taksi di Kota Batam.

Sebagai kota metropolitan dan menjadikan sektor pariwisatadan kunjungan orang dari luar Batam, sebagai salah satu andalanpendapatan daerah dan peningkatan ekonomi masyarakat,tentunya Kota Batam memerlukan armada taksi yang mampumelayani penumpang dengan nyaman dan aman.

Keberadaan taksi Blue Bird yang segera meramaikanpersaingan taksi di Batam, disatu sisi tentunya merupakan salahsatu solusi bagi pemerintah Kota Batam, dalam rangkaterwujudnya armada taksi yang keberadaannya sesuai dengankebutuhan masyarakat pengguna taksi.

Disisi lain, kondisi ini tentunya akan membuat keti-daknyamanan bagi ribuan sopir dan para pemilik taksi yangada di Batam. Apalagi bagi pemilik taksi yang masih harusmemenuhi cicilan mobil kepada pihak bank. Sehingga, tidaksalah, dengan rencana kedatangan sedikitnya 500 unit taksi BlueBird ke Batam, akan disikapi oleh ribuan pemilik taksi di Batam,dengan melakukan aksi unjuk rasa, yang intinya, menolakkedatangan taksi Blue Bird serta menentang kebijakan sepihakyang telah diambil oleh pemerintah Kota Batam. Para sopir danpemilik taksi memberikan argumentasi, bahwa kebijakanPemko Batam dalam hal ini Dinas Perhubungan Kota Batam,dinilai sangat tergesa-gesa dan tidak memperhatikankeberadaan taksi di kota Batam. Menurut mereka, keberadaantaksi sudah melebihi kebutuhan penumpang sebenarnya,karena saat ini saja para sopir taksi sudah kesulitan mencaripenumpang. Kondisi ini tentu akan semakin parah denganditambahnya keberadan armada taksi di Kota Batam.

Menyikapi hal ini, kita berharap agar Dinas Perhubungandapat mengakomodir dan mencari solusi terhadap permasalahandan keresahan yang dialami oleh para pemilik dan sopir taksi.Karena walau bagaimanapun, keresahan para sopir dan pemiliktaksi sangat beralasan. Dengan semakin sempitnya peluangmereka untuk mendapatkan penumpang, tentunya akanberdampak terhadap kelangsungan perekonomian mereka.

Dalam hal ini, Dinas Perhubungan perlu mengambil suatulangkah konkrit, diantaranya dengan terlebih dahulu melakukanpenundaan terhadap rencana pengoperasian taksi Blue Bird.Dimana keputusan penundaan ini dinilai sangat tepat, karenaselain tidak terkesan bertindak tergesa-gesa, penundaan inijuga dimaksudkan untuk memberikan kesempatan kepada parapemilik taksi pada khususnya untuk melakukan pembenahanterhadap sistem pelayanan yang mereka miliki.

Dengan kebijakan penundaan tersebut, juga diharapkandapat memberikan kesempatan kepada para pemilik taksiuntuk melakukan pelunasan terhadap keberadaan taksi yangsampai saat ini masih berstatus kredit alias harus dicicil setiapbulannya kepada pihak bank.

Dimana, dalam rentang waktu masa penundaan, disaaatitulah dinas perhubungan membuat dan menetapkan suatuaturan yang tidak merugikan para pemilik taksi, diantaranyadengan tidak legi melakukan perpanjangan terhadap uji KIRatau uji kelayakan kendaraan taksi yang sudah dianggapmelebihi umur yang telah ditetapkan, sembari juga dilakukanhimbauan kepada warga yang bermaksud memiliki taksidengan jalan cicilan melalui Bank, harus siap nantinya bersaingdengan keberadaan taksi lainnya.

Adanya hal positif dan negatif dalam setiap pengambilankeputusan, merupakan sesuatu yang lumrah, namun alangkaharif dan bijaknya jika keputusan yang diambil, kalaupun tidakdapat memuaskan semua pihak, paling tidak efek negatifnyamampu diminimalisir, ibarat kata orang bijak, seperti mengambilsehelai rambut dalam tepung, rambut dapat diambil, dantepungpun tidak berserakan.***

Taksi Blue Bird

Ibadah Secara KonsistenKATA ini acap kali diucapkansetiap orang atau dilansir de-ngan pengertian secara umumyakni tetap tidak berubah-ubahatau berkelanjutan. Dalamkeseharian hidup setiap insanmanusia tentunya memilikiprinsip hidup, pegangan hidup,filosofi hidup atau ajaran dankewajiban-kewajiban yang me-nuntunnya dalam mengarungihidup termasuk dalam mem-bangun interaksi dan interelasidengan Sang Pencipta secaravertikal dan hubungan dengansesama secara horisontal.

Tidak jarang setiap orangdiperhadapkan dengan tan-tangan, hambatan, ancaman,dan gangguan atau godaandalam melaksanakan prinsiphidup ataupun filosofi hidupsecara tetap.

Ada yang bisa menghadapibahkan bisa melewati kese-harian hidup yang dijiwai prin-sip dan filosofi hidup atau me-laksanakan ajaran atau ke-wajiban secara tetap dan ber-kelanjutan tapi ada yang tak-luk terhadap fenomena sosial,dinamika yang menantang,menghambat, dan menggeli-tik-goda. Sehingga orang initidak teguh dalam melaksana-kan kewajiban-kewajibanyang harus dijalani.

Sebuah fenomena mena-rik bermakna pelajaran ber-arti saya rekam dari sikaphidup sebuah keluarga pe-milik Rumah Makan Amperadi bilangan Blok K TanjungPantun Jodoh.

Sejak menginjakan kakidi Kawasan Industri PulauBatam September 2004 si-lam saya jelang nuansa Bu-lan Suci Ramadhan dimanaUmat Muslim melaksanakanibadah puasa.

Terlihat Rumah makan dankedai kopi ditutup dengan tiraisebagai bentuk penghargaanterhadap Umat Muslim yangmenjalankan ibadah puasa.Namun dari sejumlah tempatyang saya lihat ada satu rumahmakan sama sekali tutupselama bulan suci yaitu rumahmakan Ampera.

Padahal Rumah makanyang khusus menghidangkanmenu masakan Padang inisehari-hari ramai mulai pagihingga malam dan memilikipelanggan sangat banyak da-ri berbagai kalangan.

Tahun 2005 kembali sayacermati ternyata selama Bu-lan Ramadhan, rumah ma-kan Ampera kembali ditu-tup. Demikian seterusnyahingga Memasuki Bulan Suci

Ramadhan tahun 2012 ini,Haji Fendy sang pemilikkembali menutup warung.

Informasi yang saya re-kam dari lingkungan sekitarmengatakan bahwa setiapBulan Ramadhan pasangansuami istri yang nota beneHaji dan Haja ini menja-lankan ibadah puasa dikampung. Tempat usahadibuka setelah sepasangsuami istri ini kembali darimelaksanakan ibadah pua-sa di kampung halamannyadi Padang Sumatera Barat.Selain warga satu kompleksdi Tanjung Pantun, juga parapelanggan menjadi saksikebiasaan baik yang dilak-sanakan secara konsistenoleh keluarga ini.

Dari pengalaman keluar-ga Haji Fendy ini tergambarsebuah sikap konsisten di-dalam melaksanakan prin-sip, kewajiban-kewajibanserta kebiasaan baik secaratetap dan berkelanjutan.***

MerestrukturisasiKultur Korps Adhyaksa

(Sempena Hari Bhakti Adhyaksa Ke-52)

UU Nomor 16 tahun 2004 Merupakan dasarkonstitusi berdirinya lembaga KejaksaanRepublik Indonesia. Dalam menjalankanperannya tak bisa dipungkiri kejaksaan jugamemiliki keterikatan yang tinggi denganlembaga-lembaga hukum yang lainnya.

Sinergisitas inilah yangdiharapkan mampu mencip-takan ruang keadilan bagiseluruh elemen masyarakatdalam kedudukannya di ma-ta hukum. Namun dalam per-jalanannya, tidaklah sepertiapa yang diharapkan publik.Malah yang sering terlihatkerap kali terjadi konflikantarlembaga.

Tergerusnya simpati dankepercayaan publik terhadapKorps Adhyaksa. Sistem pe-nanganan perkara yang se-lama ini masih menonjolkansemangat korps yang ber-lebihan telah berhasil meng-giring wajah hukum negri inimenjadi amburadul dan ka-rut marut. Sebagai dampakturunannya, bermunculanberbagai persoalan hukumyang tidak jarang mengirisnurani publik. Oleh Karenaitu sistem penanganan per-

kara di kejaksaan yang selalumelukai rasa keadilan publiharus segera diakhiri.

Sulit untuk dibantah pro-ses hukum yang sering tidakindependen, tebang pilih ser-ta selalu mengabaikan ram-bu-rambu kepatutan tidakdapat dilepaskan dari wajahkorps berbaju coklat ini. Tra-disi ini akhirnya mengakarserta membudaya kendatipublik terus menyoroti danmelontarkan berbagai kri-tikan tajam. Karena karak-ter yang sudah mendarah da-ging kepekaan terhadap tun-tutan publik menjadi sirna.-(Tempo.co)

Harapan MasyarakatIlustrasi konflik yang ber-

kepanjangan menjadikanlembaga penegak hukummendapat penilaian negatifdimata masyarakat awam.Hal ini tentunya sangat me-

rugikan karena penilaianmasyarakat awam adalahpada tataran objektifitassehingga terkadang cende-rung tidak komprehensif da-lam menilai. Hal itu harussama-sama kita maklumi.Kalaulah lembaga hukum diIndonesia merupakan ujungtombak dalam penegakanhukum maka sangat naïf jikadidalam lembaga hukumtersebut masih terjadi pe-langgaran-pelanggaran hu-kum oleh oknum-oknum ter-tentu (personel) seperti ko-rupsi, penyalahgunaan we-wenang dan kriminalitas.

Ahad, 8 Januari 2012 la-lu, LSI merilis hasil surveiterbarunya tentang pene-gakan dan pemberantasankorupsi di masa pemerin-tahan Presiden SBY. Hasil-nya, Kejaksaan Agung dini-lai 33,2 persen bersih dari

korupsi, sedangkan Polri 39,3persen. Sementara KPK mem-peroleh 38,5 persen, TNI 57,2persen, presiden 51 persen,Bank Indonesia 38,2 persen,Mahkamah Konstitusi 37,7persen, Mahkamah Agung34,9 persen, BPK 33,8 persen,DPR 31,1 persen, dan partaipolitik 30,2 persen. Hasil sur-vei ini menunjukkan adanyapenurunan kepercayaanpublik terhadap penegakanhukum.

Tantangan KedepanSemakin hari kasus hu-

kum semakin banyak untukitu kejaksaan dituntut profe-sional dalam menjalankantugasnya. Hal pertama yangharus dibenahi adalah ma-salah internal. Kejaksaan ha-rus mampu membersihkanmafia-mafia hukum serta me-nindak tegas terhadap per-sonel yang melanggar hukum,selanjutnya yang harus di-bangun adalah sinergisitasyang berkelanjutan denganseluruh institusi penegak hu-kum yang ada,, sehingga tidakterjadi perbedaan tolak ukurdalam memandang sebuahkasus hukum. Jangan sampailembaga ini diboncengi olehkepentingan politik tertentu.Karena lembaga ini harusindependen terlepas dari inter-vensi pihak manapun terma-suk penguasa. Namun yangperlu digarisbawahi pimpinankejaksaan harus mampu me-nerjemahkan makna indepen-densi ke seluruh personil se-hingga tidak muncul lagi kesanegoisentris kelembagaan. De-ngan begitu, besar harapancitra kejaksaan semakinmembaik dan menimbulkankepercayaan di tengah-tengahmasyarakat.

Hal ini tentu tidaklahmudah banyak tantangan-tantangan yang siap mengha-dang. Meminjam logika Ro-bert F. Kennedy “Kemajuanmerupakan kata yang merdu.Tetapi perubahanlah pengge-raknya dan perubahan mem-punyai banyak musuh.” Inimerupakan hal yang niscayajika ingin berbenah makakonsekuensinya semakin ba-nyak musuh yang terus me-nerus menghalanginya. OlehKarena itu dibutuhkan ke-sadaran dan komitmen darisetiap personal penegak hu-kum tentang ancaman yangdihadapinya sehingga ter-bentuk soliditas internal.

Mengutip kata-kata Su-karno, “Sudah menjadi hu-kum besi sejarah, tidak adabangsa yang bisa maju zon-der (tanpa) kerja, zonder ke-ringat.” Maka hal selanjutyayang juga diperhatikan ada-lah kinerja itu sendiri sudahsejauh mana kerja-kerjayang dilakukan untuk mem-perbaiki korps ini sudahkahsemua stakeholder bekerjadengan semangat dan tujuanyang sama.

Bersempena Hari BhaktiAdhyaksa yang ke-52, marisama-sama kita reformasiseluruh kultur dan watakyang tidak sejalan dengantuntutan reformasi itu sen-diri. Publik berharap diba-wah kepemimpinan BasriefArief mampu memmbawakorps Adhyaksa kembali kefitrahnya sehingga mampumenjawab tantangan kede-pan tentunya dalam rangkamenegakkan hukum yangberkeadilan bagi seluruh ma-syarakat Indonesia.Semoga***

Masih Terserang ISPAHALO instansi terkait tolong lakukan pengobatan secarakontiniu terhadap warga, karena masih banyak yang terserangISPA. Hal ini dikhawatirkan bila didiamkan akan semakinparah. Atas perhatian diucapkan terima kasih.

HormatDamiat

08127050xxxWarga Tanjung Kriting

Kabupaten Lingga

JAWAB

TERIMA kasih pak Damiat atas suratnya. Memang untuk ISPAini penyebabnya, karena fenomena alam yang memasukimusim pancaroba. Makanya saat memasuki musimpancaroba, kebanyakan warga yang datang ke Polindesuntuk berobat sesak nafas, atau asma, bahkan ada juga yangterkena penyakit maag.

Namun demikian penyakit ISPA masih bisa ditanganidengan cara memberikan anti biotik, paracetamol. Begitu jugadengan memberikan kiat-kiat pencegahan terhadap penyakitISPA tersebut, misalnya untuk tidak sering keluar malam,karena angin yang kuat akan berpengaruh terhadapkesehatan.

Selain itu, hal yang perlu diperhatikan warga, terutamadalam menghadapi musim panca roba, adalah denganmengatur pola makan yang sehat, serta memenuhi standargizi yang baik. Sekian penjelasan ini semoga bermanfaat.

Hormat Kami Aras

Perawat PolindesDesa Kudung

Kabupaten Lingga

Page 6: HaluanKepri 21jul12-

CCCCCMMMMM YYYYY KKKKK

Ramadhan di Kepri 6Sabtu, 21 Juli 2012

Diasuh oleh:Dana Sosial Nurul Islam (DSNI) Amanah Batam

Pembaca yang mempunyai pertanyaan seputar Zakat, bisamengirimkan SMS ke 085264088880

Pertanyaan

Jawaban

Zakat, Infaq, Sadaqah

Waalaikumsalam, Wr, Wb. Zakat menurut syariat diartikansejumlah harta tertentu yang telah mencapai syarat tertentuyang diwajibkan untuk dikeluarkan dan diberikan kepada yangberhak dengan persyaratan tertentu pula (Kifayatul Akhyar, I:1/2). Beberapa jenis harta itu adalah emas, perak, peternakan,pertanian, perdagangan dan jasa, dan barang temuan, yangmencapai syarat, diantaranya dimiliki penuh, berkembang,mencapai syarat jumlah (nishab) dan waktu (haul), lebih darikebutuhan pokok, serta bebas hutang, dan pemberiannyapunharus kepada 8 golongan (asnaf ). Infak berarti mengeluarkansebagian dari harta untuk kepentingan yang diperintahkan Islam.Jika zakat ada nishabnya , infak tidak mengenal nishab. Infakdikeluarkan oleh setiap orang yang beriman, baik yangberpenghasilan tinggi maupun rendah, apakah ia disaat lapangmaupun sempit (QS Ali Imron ; 134). Jika zakat harus diberikanpada mustahik tertentu (8 asnaf ), maka infak boleh diberikankepada siapapun juga.

Sadaqah sama dengan infak, termasuk juga hukum danketentuan-ketentuannya . Cuma infak berkaitan dengan materi,sedekah memiliki arti lebih luas, menyangkut hal yang bersifatnon materiil. Hadist riwayat Imam Muslim dari Abu Dzar, Rasulullahmenyatakan bahwa tidak mampu bersedekah dengan harta makamembaca tasbih, takbir, tahmid, tahlil, berhubungan suami istri,dan melakukan amar ma’ruf nahi munkar adalah sedekah.***

Assalamualaikum, Wr, Wb. Apa beda zakat, infaq, dansadaqah?

(08536455xxxx)

Jadwal KhatibJadwal KhatibJadwal KhatibJadwal KhatibJadwal Khatib(Sabtu, 21 Juli 2012)

Masjid Alamat Khatib

Alkautsar Pemda II Batuaji Abdul MughitsBaitul Maghfiroh Pemda I Batuaji Abd RahmanRaudhatul Jannah Taman Lestari Zaituni AfdalAl-Aqsha Mutiara View M Ja'far Sidiq LcAl-Muhajirin Tiban Indah Fauzi, S.Sos,MAAt-Taqwa Mekar Sari Tiban Drs, H Nuheri, SH, MHBaiturrahman Sekupang Drs, Zulkifli Aka, M.SiDarul Anwar Sei Harapan Rahmat Siregar, S.SosAl-Amin Salimantar Bida Ayu H Awaluddin YJabal Nur Bukit Sentosa H Maaz IsmailAt-Tauhid Bida Ayu Masnur S.AgAl Hikmah Bukit Raya Kholiq Jauhari, S.AgAl-Kaffah Legenda Malaka Asmaldi, S.AgAl Falah Bunga Raya Reni Elfira, S.AgAl-Ikhlas Plamo Garden Akmal, S.Ag

Tanya Jawab Kesehatan, Diasuh oleh:Tim Medis Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD)

Embung Fatimah, BatamPembaca yang mempunyai pertanyaan seputar Kesehatan,

bisa mengirimkan SMS ke 085264088880

Pertanyaan

Jawaban

Puasa Bagi Penderita Maag

Selamat siang, saya hendak bertanya,bagaimana pola makan dan puasa bagi parapenderita penyakit maag? Terima kasih atasjawabannya.

(Hendri, 0898207xxxx)

Terima kasih atas pertanyaan yangdisampaikan. Semoga Bapak diberkahi kese-hatan sehingga mampu melaksanakan iba-dah shaum dengan khusyu. Pola makan danpola puasa bagi penderita maag (dyspepsia)seperti pola makan orang sehat. Batasi ma-kanan yang dapat memicu pengeluaranasam lambung yang berlebihan seperti ma-kan yang sangat pedas atau terlalu asam.Jika diperlukan, dapat mengkonsumsi obatmaag sebelum sahur dan segera setelah ber-buka puasa.

Demikian disampaikan, semoga bisadipahami.

(dr Pudya Lestari Arshanti, SpPD)

TipsTipsTipsTipsTips Berpuasa Bagi Ibu Hamil

B AGI ibu hamil, tidak ha-langan untuk berpuasaRamadhan, selama dok-

ter menyatakan kondisinya baik.Saat hamil, tentunyaberpuasa akan ber-beda ketika tidaksedang hamil. Un-tuk itu diperlukankiat-kiat khususagar puasa yangsedang dijalankanbenar-benar men-jadi sebuah ibadah.Berikut beberapa tipsyang dapat dilakukanoleh ibu hamil se-lama berpuasa

Ketika sahur,pertama, pilih ma-kanan yang me-ngandung protein

dan lemakdalam jum-lah cukup. Ke-dua jenis zatgizi ini dapatbertahan lebihlama di pencer-naan sehingga mem-perlambat rasa lapar disiang hari. Sebaiknyaibu hamil banyak me-ngkonsumsi daging.Daging adalah makan-an yang mengandungkalori dan protein sa-ngat tinggi yang bisadisimpan tubuh dalamwaktu cukup lama. Ke-dua, upayakan juga ma-kanan yang kaya vita-min C dan mineral seng(zinc) untuk menjaga

vitalitas tubuh. Ketiga, janganmengonsumsi makanan manissaat sahur agar tubuh tidak lemasdan cepat merasa lapar akibat

insulin shock. Keem-pat, sebaiknya hi-ngga waktu sahurhabis, usahakanminum air putihsebanyak-banyak-nya. Jika bisa minumair putih selama se-

hari itu sebanyak dualiter. Dan ditambah

dengan segelas susuhangat. Minum segelas

susu setiap sahurbisa mengurangi

ancaman ane-mia bagi ibu

hamil.Saat Ber-

puasa, jalanipuasa deng-an niat dantekad yang

bulat dan ik-hlas agar hari-

hari berpuasa te-rasa ringan dan membahagia-kan meski sedang hamil. Cu-kup istirahat. Bila memungkin-kan sediakan lebih dari porsiistirahat sebelumnya. Kurangiporsi aktivitas yang mem-butuhkan energi ekstra, misal-nya aktivitas di lapangan ataupikiran yang berat-berat. Se-dapat mungkin hindari stresdan buang jauh kebiasaan/dorongan untuk marah.

Segera batalkan puasa jikaibu hamil mengalami, muntah-muntah lebih dari 3 kali yang

dikhawatirkan menyebabkanterjadinya dehidrasi. Menga-lami diare yang diikuti rasamulas dan melil it . Mimisanyang disebabkan oleh pecah-nya pembuluh darah pertandakondisi tubuh sudah tidakstabil. Lemas, pusing diikutidengan mata yang berku-nang-kunang pertanda hipo-glikemia dikhawatirkan janinmengalami kekurangan gizi.Mengalami keringat berlebihkhususnya keringat dinginpertanda bahwa tubuh bahwakondisi fisik ibu hamil sudahtidak kuat lagi untuk berpuasa

Saat Berbuka, awali berbukadengan minuman hangat danmanis untuk meningkatkankadar gula darah, tetapi ibuhamil juga harus tetap mem-batasi makanan dan minumanyang manis. Hindari minumandingin karena dapat menurun-kan kerja lambung. Kemuadianibu hamil dapat melanjutkandengan menyantap makananyang mengandung karbohidratsimpleks sehingga lebih mudahdiserap tubuh, seperti kolakatau kurma. Setelah salat mag-rib, makanlah dengan porsilebih besar, tapi jangan langsungkalap. Makan dalam jumlahbesar bisa membuat tubuh Andalemas. Karena itu, makan se-cukupnya saja. Sehabis salattarawih, usahakan untuk makanwalau hanya sedikit. Sebelumtidur, untuk memproses pro-duksi ASI, cobalah makanmakanan ringan dengan mi-numan hangat. (bkc)

Dengar Aspirasi TKIBNP2TKI Safari Ramadhan di Kepri

BATAM (HK) — Badan Nasional Penempatan dan Per-lindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) akanmelaksanakan Safari Ramadhan di Provinsi Kepri,serta beberapa kota yang ada di Provinsi Sumatera.Agenda rutin tahunan itu akan digelar selama 11 hari(24 Juli-3 Agustus).

Safari Ramadhan BNP2TKI ta-

hun ini mengambil tema 'Sinergi Pe-

layanan TKI di Perbatasan'. Ajang ini

sekaligus akan dijadikan sebagai

upaya BNP2TKI menyerap aspirasi,

maupun keluhan dari para TKI.

Kepala BNP2TKI M Jumhur Hi-

dayat menjelaskan, safari ramadhan

sudah menjadi tradisi lembaga yang

dipimpinnya. Menurut Jumhur, tu-

juan utama kegiatan itu, yakni mem-

beri perhatian langsung pada perma-

salahan TKI maupun keluarganya.

"Juga akan dilakukan pertemuan

dengan pemangku kepentingan (sta-

keholders) TKI, serta unsur peme-

rintah di daerah yang bertugas mela-

yani keberadaan TKI dan keluarga-

nya," kata Jumhur dalam rilisnya,

kemarin.

Melaui safari ramadhan, lanjut-

nya, BNP2TKI akan banyak mendapat

masukan. Aspirasi itulah yang akan

dijadikan langkah untuk perbaikan

kebijakan pelayanan TKI ke depan.

Safari ramadhan, kata Jumhur,

juga menjadi ajang koordinasi atau

sinergi program bersama instansi

pelayanan TKI daerah, yaitu peme-

rintah provinsi dan kabupaten/kota.

Bahkan tak jarang melibatkan unsur

kecamatan dan perangkat desa.

"Kita juga akan meninjau kantong-

kantong TKI di pedesaan, kunjungan

ke media lokal, serta Balai Latihan

Kerja Luar Negeri. Juga melakukan

dialog dengan TKI sukses, peluncuran

dan peresmian program BNP2TKI

untuk TKI," ungkapnya.

"Semua program BNP2TKI dan

khususnya kegiatan safari ramadhan

dilakukan untuk membangun ke-

martabatan TKI, sekaligus pening-

katan ke arah kualitas hidup beserta

keluarganya," imbuh Jumhur, lagi.

Menurutnya, masalah penyelun-

dupan manusia/TKI menjadi hal yang

sering dijumpai di perbatasan. Se-

perti terjadi di Batam, umumnya

calon TKI sengaja melalui Batam

dengan cara ilegal yang dibantu pi-

hak-pihak tidak bertanggung jawab.

Kemudian diselundupkan ke Ma-

laysia.

BNP2TKI, kata Jumhur, berko-

mitmen untuk memperbaiki pelayanan

penempatan dan perlindungan TKI di

daerah perbatasan. Melalui safari

ramadhan tahun ini, lanjutnya, diha-

rapkan menjadi momentum yang kian

nyata untuk menata perbaikan itu.

Rombongan BNP2TKI akan me-

nyambangi Kepri pada 1 Agustus

nanti, atau bertepatan dengan hari

kesembilan puasa. Di Kota Batam,

agenda BNP2TKI di antaranya ada-

lah menyampaikan kuliah umum di

Universitas Batam, lalu berdialog

dengan TKI dan pemangku kepen-

tingan TKI di P4TKI Batam. (r)

PERMINTAANTINGGI — Duapedagang kelapaasal Kabilmemilih pasokankelapa mudayang baru tiba diPasar Induk,Jodoh, Jumat(20/7). JelangRamadhan,permintaankelapa mudasangat tinggi.Kelapa inididatangkanpedagang daripulau-pulau disekitar Batam.

TUNDRA/HALUAN KEPRI

Oleh: Tito Suwarno, Liputan Batam

Page 7: HaluanKepri 21jul12-

7 S A M B U N G A NSabtu, 21 Juli 2012

Sambungan hal 1 Semua Orang

Sambungan hal 1 Berhijab

pelajaran terkait, tetapi merekasemua kebingungan menjawabpertanyaan terakhir yang tidakberhubungan dengan mata kuliah.Pertanyaan itu bertuliskan, "Sia-pakah nama wanita yang bertang-gung jawab membersihkan kelasini?" Semua mahasiswa ingat ba-gaimana rupa wanita itu, dia ada-lah wanita paruh baya yang me-miliki rambut kelabu, tinggi danmasih gesit bekerja walau usianyatidak lagi muda. Sayangnya, tak

ada satu pun dari para mahasiswayang tahu nama wanita tersebut.

Beberapa mahasiswa mengang-gapnya lelucon. "Apakah nama wa-nita ini dihitung sebagai nilai kami?"tanya satu mahasiswa. "Tentu saja,"jawab sang profesor. "Lihat kehi-dupan kalian jauh lebih luas! Saatkalian benar-benar terjun dalammasyarakat, maka kehadiran semuaorang penting untuk kehidupan ka-lian. Mereka membawa peran yangberbeda-beda dan semuanya pantas

mendapat perhatian kalian, apapunstatus dan pekerjaan mereka.

Tak sulit bukan menanyakannama lalu menyapa mereka 'Apakabar?' sambil tersenyum?" Akhir-nya para mahasiswa mengerti intidari pertanyaan yang aneh ter-sebut. Sejak mereka keluar dariruang ujian, mereka membawakebijaksanaan baru, dan akhirnyamereka tahu bahwa nama wanitayang selalu membersihkan kelasmereka adalah Rosalia. (ibc)

akan saya lepas sampai maut menjemput," katanya saat ditemui

di Hong Kong Cafe, Jakarta Pusat,Jumat (19/7). Nuri datang menge-nakan busana muslim berwarnaungu sesuai dengan dengan jilbabyang dikenakannya. Bintangsinetron Cinta Fitri itu sudah sejak10 Juli lalu memutuskan berjilbab.Sepulang dari umroh dia mendapatkemantapan hati untuk menutupauratnya.

"10 Juli aku pulang dari Tanah

Suci. Sejak itu aku pakai jilbab.Aku merasakan kenyamanan ya.Tidak ada alasan khusus sih,"ucap dia.

Perjalanannya menemukankemantapan dimulai ketika diahendak pergi umroh. Untuk me-nambah pengetahuan, beberapabulan lalu Nuri banyak mengikutipengajian. "Banyak sharing samaustadzah dan jadi tahu soal aga-ma," katanya. Setelah berjilbab,dia seolah memiliki pagar dalam

bertingkah laku. "Jadi lebihtenang, punya kesadaran diri.Kalau aku sama seperti yangkemarin (sebelum berjilbab), akumalu. Salat juga jadi rajin. Lebihjaga kelakuan," terang dia.

Kabar yang beredar, Nuri menge-nakan hijab dikarenakan tengahdekat dengan ustad Guntung Bumiyang juga suami Puput Melati.Bahkan, mereka dikabarkan sudahmenikah siri. Ketika hal inidikonfirmasi, dia membantah. (net)

gan tersangka polisi menyita se-buah senjata laras panjang jenisAK, sebuah senapan, sebuah pistoldan di dalam bioskop ditemukansatu senjata api lainnya.

Sebuah rekaman video amatirjuga dipublikasikan di situs You-Tube menunjukkan suasana sete-lah penembakan. Seseorang terli-hat mengenakan kaos yang dipenu-hi noda darah. Ia dibawa oleh poli-si. Terdengar banyak orang men-jerit di lokasi itu.

Pelaku penembakan memakairompi antipeluru. Para saksi matasudah dikumpulkan di dalam se-buah areal sekolah untuk dimintaiketerangan dan FBI sudah dimintaturun tangan.

Seorang saksi mata, HaydenMiller, menyatakan kepadaKUSA-TV bahwa ia berada didalam gedung saat kejadian. Iamendengar suara tembakan, na-mun ia menyangka bagian darifilm yang diputar di theater yanglain. Namun, ia mulai curiga keti-ka melihat orang-orang meninggal-kan theater

Gunakan Senjata AKPelaku penembakan brutal

diketahui menggunakan empatpucuk senapan otomatis AK, se-buah senapan berburu, dan duapistol.

AK (Avtomat Kalashnikova)adalah senapan serbu buatan Ru-sia (dulu masih di bawah Uni Sovy-et) yang didesain oleh Mikhail

Kalashnikov. Senjata canggih danpaling berbahaya di kelasnya yangbiasa disebut ‘Kalash’ itu juga bi-asanya digunakan di negara atauoleh kelompok bersenjata yangbukan sekutu AS.

Biro Alkohol, Tembakau, danSenjata Api AS menyatakan pi-haknya sudah mengerahkan petu-gas untuk mencari mobil pelakudan mendatangi rumahnya untukmencari bom.

Menurut Juru Bicara Biro terse-but, Tom Mangan, mereka jugasudah melacak asal muasal senja-ta yang digunakan untuk memban-tai warga tak berdosa itu.

Ia mengatakan penembak itumemasuki theater melalui pintudarurat, beberapa saat setelah filmdiputar. Ia kemudian melempar-kan gas air mata dan menembak-kan senapannya.

“Kami mendengar suara bisingdan melihat asap. Saya mengira inicandaan. Ini kembang api,” ujarMegan Walton, salah seorang pen-gujung theater.

Sementara itu Federal Bureauof Investigation (FBI) memastikanpelaku penembakan massal di Au-rora, Colorado itu tak terkait den-gan aktivitas jaringan terorisme.

Menurut FBI, pelaku telah dii-dentifikasi sebagai James Holmes(24), warga lokal setempat. Na-mun, sampai saat ini belum diket-ahui motif pelaku melakukan aksikeji yang disebut sebagai salah

satu insiden penembakan palingmematikan di AS dalam 20 tahunterakhir tersebut.

Saat diinterogasi, Holmes jugamengaku menyimpan bahan pel-adak di apartmennya. Polisi lang-sung mengevakuasi penghuni apar-temen tempat tinggal pelaku danmelakukan penyisiran.

Sementara itu insiden penem-bakan mematikan saat pertunju-kan tersebut memang suksesmemulangkan Presiden AS BarackObama ke Gedung Putih di Wash-ington. Saat pembunuhan, Obamatengah berkampanye di Florida.Menurut agenda, kampanye iniberlangsung selama dua hari.

Tak cuma itu, pesaing Obamadari Partai Republik, Mitt Rom-ney, juga menghentikan kampany-enya. Mitt mengaku terkejut. Iamengatakan, jumlah korban tewassaat ini terbesar di AS sejak in-siden penembakan di Kampus Vir-ginia Teknologi pada 2007.

Baik Obama maupun Romneysudah menyatakan simpatinyakepada para keluarga korban.

Obama menyebut insidentersebut sebagai hal yang mengeri-kan dan tragis. "Saat ini juga, kitaharus bersatu sebagai satu keluar-ga besar Amerika," kata PresidenObama dalam pernyataan tertu-lisnya. Obama juga mengatakan,pemerintahannya akan menyan-tuni keluarga korban penembakan.(dtc/ini/kom)

Sambungan hal 1 'Batman' Minta

mencari-cari sedikit tempat untuk

bisa melaksanakan salat di dalam

masjid. Bahkan lorong-lorong dan

serambi Masjid Agung di lantai

bawah pun dipenuhi para jamaah.

Sementara pantauan di luar

area masjid, tampak antrean ken-

daraan jamaah yang hendak

melaksanakan salat Tarawih me-

luber ke jalan-jalan di seputar

Dataran Engku Putri. Begitu juga

jalanan di depan kantor DPRD dan

Pemko Batam padat dipenuhi ken-

daraan pribadi dan charteran.

Petugas keamanan baik dari

mesjid maupun jajaran kepolisian

pun bersiaga menjaga suasana

agar tetap kondusif.

Ketua MUI Kepri, KH Ashari

Abbas dalam ceramahnya menga-

takan pentingnya puasa bagi

kaum umat Islam.

"Puasa adalah menahan kuasa

yang berarti menahan rasa ingin

dari rasa lapar, haus dan menahan

diri berhubungan suami istri di

siang hari,"katanya.

Sementara itu Walikota

Batam, Ahmad Dahlan yang juga

hadir salat Tarawih mengajak se-

luruh umat Islam memaknai bulan

puasa dengan meningkatkan ke-

imanan. "Isi Ramadhan ini dengan

ibadah. Teguhkan hati untuk men-

jalankan puasa," ajak Dahlan.

Ia juga meminta semua warga

Batam untuk senantiasa menjaga

kerukunan. Warga Batam memang

terdiri dari berbagai etnis dan ag-

ama sehingga bagi yang tidak ber-

puasa diharapkan menghormati

orang yang berpuasa.

Dahlan berharap dengan Taraw-

ih yang setiap harinya dilakukan

dalam bulan Ramadhan ini menjadi

salah satu wadah dalam bersilah-

turahmi antar sesama warga Batam.

"Jumlah warga di Batam ini sangat

jauh lebih banyak dibandingkan den-

gan warga yang ada di pulau-pulau

lain seperti di Tanjungpinang dan

lainnya. Dengan berbagai agama dan

suku yang ada di Kota Batam ini

maka marilah kita saling menghargai

dan hidup berdampingan dengan

saling menghormati satu sama lain"

ungkap Dahlan. (cw42)

Sambungan hal 1 Masjid Agung

Syariah. Selanjutnya, pihak banktelah meneruskan kembali tran-saksi tersebut sehingga Rosman Mdapat menarik kembali dananyadi rekening CIMB Niaga Syariah.

Selama berlangsungnyapenundaan transaksi untuk se-mentara waktu tersebut, danaRosman M tetap berada di reken-ingnya dan pihak bank tetap men-jamin atas keamanan dana terse-but. Dijelaskan, kepercayaan nasa-bah merupakan aset terbesar yangdimiliki oleh CIMB Niaga.Karenanya, CIMB Niaga wajibmelakukan segala upaya untukmelindungi kepentingan dan keper-cayaan nasabah.

Penjelasan ini telah disampai-kan ke beberapa media cetak yangmenerbitkan berita tersebut se-bagai hak jawab Bank CIMB Nia-ga, sesuai dengan Pasal 1 angka 11Undang-Undang No 40 tahun1999, tentang Pers.

Sebagaimana dilansir beberapamedia cetak di Kota Padang, Ros-man M (49), warga Rawang Timur,Kecamatan Padang Selatan, Kota

Padang, melaporkan pihak BankCIMB Niaga Syariah Cabang Pon-dok, Kota Padang ke Mapolda Sum-bar. Dalam Laporan Polisi berno-mor: LP/149/VI/2012-SPKT Sbrtanggal 21 Juni 2012, lelaki paruhbaya tersebut melaporkan dugaanpenggelapan uang di rekeningnyasebesar Rp30 juta.

Laporan tersebut diterima Kepa-la Sentra Pelayanan Kepolisian Ter-padu Polda Sumbar melalui KA SIA-GA SPKT II Ajun Komisaris BesarPolisi (AKBP) Jamalul Ihsan. Ros-man yang berprofesi sebagai ek-sportir di Kota Padang itu menerang-kan, kejadian berawal pada tanggal20 Juni 2012 (sehari usai dirinyamembuka rekening di Bank CIMBNiaga Syariah Cabang Pondok).

Nasabah Bank CIMB NiagaSyariah dengan nomor rekening543-01-01711-11-0, nomor CIF R481721, dan nomor buku 378809,mendapat kiriman (transfer) uangdari relasi bisnisnya asal Malay-sia sebanyak Rp50 juta. Keesokanharinya (21 Juni 2012 pagi), ialangsung melakukan penarikan

melalui teller kantor Bank CIMBNiaga Syariah Pondok sebesarRp20 juta. Usai menarik uang tadi,saldo di rekeningnya pun bersisasebanyak Rp30.200.000 (Rp200ribu merupakan uang tabunganawal pembukaan rekening).

Sorenya, sekitar pukul 16.12WIB, Rosman M kembali berenca-na melakukan penarikan via ATMBank CIMB Niaga Syariah. Tapikorban kaget, karena saldo yangtadinya Rp30.200.000, hanya ber-sisa Rp200 ribu. Tak terima uang-nya hilang (karena merasa tidakpernah mengambil), Rosman Mpun komplain ke pihak teller BankCIMB Niaga Syariah setempat(tempat dirinya mengambil uangsehari sebelumnya).

Pihak teller yang kala itu ber-nama Seli menjawab: “Ya Pak,uang Bapak memang kami ambilkembali. Ini berdasarkan per-mintaan atau perintah orang Ma-laysia relasi Bapak yang tadinyamengirimkan uang tersebut,” kataSeli seperti ditirukan ulang Ros-man M. (h/rel/nas)

Sambungan hal 1 CIMB Niaga

"Gula India dan Thailand kena-pa beredar di pasar? Kuota imporbelum diajukan, tapi barang sudahberedar. Ada apa ini?" tanya SuryaMakmur.

Ia menduga, gula impor terse-but masuk melalui pasar gelap.Bahkan nilai jualnya sangat tinggiyaitu Rp8.500 per kilogram.

"Importirnya ambil untung be-sar. Harga sebenarnya hanyaRp4.000-4.500 per kilogram. Kalaudipasarkan, hanya di kisaranRp6.000, tetapi dijual Rp8.500,banyak untungnya itu," ujar Surya.

Senada dengan itu, Ketua Komi-si II DPRD Kepri, Jumaga Nadeakmengatakan, sejak enam bulanlalu gula lokal tidak masuk kepasaran. Bahkan pada Juni 2012,stok gula di gudang yang ada diBatam Centre juga sudah kosong.Tapi kenapa gula impor dari Indiadan Thailand beradar di pasaran.

Sementara itu pedagang diPasar Mitra Raya, Sulaiman men-gatakan harga gula impor jauh ber-beda dengan lokal. Gula lokaltidak mampu bersaing karena leb-ih mahal.

"Terakhir gula lokal itu hargan-

ya Rp9.000 per kilogram, sementa-ra gula impor Rp8.500 per kilo-gram. Makanya banyak distributortidak lagi mengambil gula lokalsejak beberapa bulan lalu," ujarSulaiman kepada tim Komisi IIDPRD Provinsi Kepri, kemarin.

Catatan Haluan Kepri, meru-juk pada surat Kementrian Perda-gangan tertanggal 14 April 2011,Gubernur Kepri selaku Ketua Dew-an Kawasan Pelabuhan Bebas danPerdagangan Bebas Batam, Bin-tan, dan Karimun mengeluarkansurat izin impor terakhir bernomor139/Kdhkepri.513/4.11 tertanggal29 April 2011, tentang Impor GulaKristal Putih. Dalam surat itu dis-ebutkan kebutuhan gula untukKPBPB Batam sebanyak 6.000ton, Bintan sebanyak 1.500 ton danKarimun sebanyak 1.500 ton.

Merujuk pada surat izin terse-but, seharusnya gula impor telahhabis di pasaran sejak enam bulanlalu. Hal itu berdasarkan data dariDinas Perindustrian, Perdagan-gan, Energi dan Sumber Daya Min-eral (Disperindag ESDM) KotaBatam, kebutuhan gula untukBatam setiap pekannya mencapai

500 ton, atau sekitar 2.000 ton perbulan.

Kasubdit Humas dan Publika-si BP Batam Ilham Eka Hartawan,menegaskan, hingga kini belumada izin impor gula dari Kemente-rian Perdagangan untuk kawasanBBK (Batam, Bintan dan Ka-rimun) di tahun 2012.

"Kementerian Perdaganganakan mengeluarkan terlebih dahu-lu surat untuk kuota impor di ka-wasan BBK namun hingga saat inibelum ada. Jadi kalau ada gulaimpor yang beredar di Batam ituilegal," tegasnya kepada sejumlahwartawan di kantor BP Batam,Jumat (20/7). "Surat dari kement-erian tersebut diberikan kepadaGubernur Kepri, HM Sani dan se-lanjutnya diteruskan ke BPBatam. Setelah itu baru dilakukanlelang untuk mencari perusahaanimportir," terangnya.

Sesuai data yang diberikan BPBatam, pada 2011, importir gula diBatam adalah PT Trimaco Sukses,PT Pembangunan Kepri, PT BatamHarta Mandiri, PT Pro Kepri Ber-jaya, PT Putra Kepri Mandiri, danPT Sahabat Karya Mandiri. (cw57)

Sambungan hal 1 Gula Impor

acara ini selalu menenteng nasidan lauk- pauk. Mereka lesehanmakan bersama di tenda yang te-lah disiapkan oleh panitia.

Tidak lupa pula, pertunjukkanorgen tunggal disiapkan untukmenghibur warga yang datang.Lagu-lagu ocu pun dinyanyikanoleh penyanyi orgen yang memangsengaja dipesan.

Pas acara puncak, Ketua Ika-tan Keluarga Kampar (IKK) KotaBatam, Muhammad Nardimemimpin acara ritual BalimauKasai. Beberapa pemuda men-gambil tempat, bersimpuh di ten-gah ritual penyiraman air limau(jeruk) berwarna kuning.

Nardi pun kemudian siap me-nyiramkan air limau berwarnakunyit dan wangi ini kepada pemu-da tadi. Diawali dengan doa, kemu-dian Nardi menyiramkan air itu kekepala para pemuda. Selanjutnya,beberapa tokoh Kampar bergan-

tian melakukan penyiraman.Setelah itu, warga pun berebut

mengambil air limau yang telahdisiapkan di dalam wadah plastikberukuran lima liter. Mereka me-nyiramkan air limau ke kepaladan sekujur tubuh mereka. Sejuruskemudian, para pemuda tadi men-ceburkan diri ke laut.

Menurut Nardi, Balimau Kasaiini merupakan tradisi turun temu-run yang dilakukan masyarakatKampar, menjelang masuk BulanSuci Ramadhan.

Katanya, limau, kunyit danrempah-rempang beraroma wangiitu cuma simbol pembersihan se-cara jasmani.

Kendati begitu kata Nardi,trandisi ini tidak ditangkap seke-dar penyiraman air limau ke tu-buh, kemudian menceburkan dirike sungai ataupun ke laut. Tapimesti dilihat bahwa balimau me-nyimpan spirit pembersihan diri

lahir dan batin."Anda bisa lihat masyarakat

Kampar bersilaturahmi dan salingbermaaf-maafan satu sama lain-nya di acara ini. Ini lah spirit pem-bersihan hati tadi," kata Nardi.

Ditambahkan, tradisi ini jugatelah jadi perekat silaturahmimasyarakat Kampar. Di momen-tum Balimau Kasai, mereka bisabertemu, bercengkrama dan salingtukar pikiran satu sama lain.

Disamping itu, di setiap acaraBalimau Kasai, juga diserahkansantunan kepada anak yatim.Dananya diambil dari donasimasyarakat Kampar yang mem-berikan bantuan.

"Jadi Balimau Kasai ini punyamakna komplit. Bukan sekedartradisi mandi-mandi saja. Karenaitu juga, kami warga Kampar diBatam antusias menggelar acaraini tahun ke tahun," kata Nardi.(cw56/fur)

Sambungan hal 1 Balimau, SpiritRuangan MenporaDigeledah KPK

Kasus Hambalang

JAKARTA (HK) — Komisi Pemberantasan Korupsi(KPK) menggeledah ruangan Menteri Pemuda danOlahraga (Menpora) Andi Mallarangeng yang terletakdi lantai 10, Kamis (18/7) hingga Jumat (19/7) dinihari.

Penggeledahan ini guna men-cari bukti untuk penyidikan proyekpembangunan Sekolah OlahragaNasional (SON) Bukit Hambalang,Bogor, Jawa Barat.

Informasi yang diterima, selainruangan Menpora, penyidik KPKjuga menggeledah ruang tersang-ka, Dedi Kusdinar yang ada di lan-tai enam dan lantai 4 ruang arsip.Bahkan Gedung Arsip Kemenporadi wilayah Cibubur juga ikut men-jadi target penggeledahan KPK.

"Ruangan yang digeledah ad-alah ruang Menpora dan Tata Us-ahanya di Lantai 10, dan lantaitujuh bagian keuangan," ujar sum-ber di Kemenpora, kemarin.

Meski digeledah, namun Kepa-la Biro Humas Kemenpora, AmarAhmad tidak bisa memberikanjawaban soal kebenaran ruangMenpora juga menjadi targetpenggeledahan. Hal itu lantaransejumlah lantai di kantor kement-erian tersebut sudah disterilkanoleh petugas.

"Saya tidak bisa memberikankepastian karena sejumlah lantaidisterilkan. Staf dilarang untuknaik, termasuk Bu Yuli (Sesmen-pora)," kata dia.

Namun demikian, Amar menga-takan jika Kemenpora hanya mem-buka ruang dan kerja sama sepenu-hnya agar Tim KPK dapat berjalanbaik menjalankan tugasnya.

Terkait dengan penggeladahanitu, Partai Demokrat tidak mem-persoalkan salah satu ruangankerja pengurus partai, Andi Mal-larangeng digeledah . Ketua DPRRI, Marzuki Alie mengatakanDemokrat mempersilahkan KPKuntuk melakukan penggeledahanjika memang dibutuhkan.

"Urusan KPK mau digeledahmau apa. Kita dukung KPK untukmelakukan penegakan hukum pem-berantasan korupsi. Apapun yangdilakukan kita setuju sepanjangkewenangan KPK," jelas Marzuki.

Ia dengan penetapan tersang-ka dari pihak Kemenpora, wajar

jika KPK menelusuri lebih lanjutsetiap ruangan yang ada di Kemen-pora. Menurut dia, itu hal wajaryang dilakukan agar di pengadilanKPK cukup bukti untuk menjeratpara pelaku.

"Ada anggota tersangka,geledah saja. Untuk mencari bukti-bukti pendukung supaya pada saatdiajukan terdakwa sudah punyafakta hukum untuk dituntut," ter-ang Marzuki.

Menteri Pemuda dan Olahraga(Menpora) Andi Mallarangengmengaku tak mengetahui jika ru-ang kerjanya ikut menjadi sasaranpenggeledahan KPK soal kasusHambalang.

Meski begitu Andi menegaskan,pihaknya akan siap bekerja samadengan KPK untuk menelusuripenyelidikan kasus Hambalang ini."Saya tidak tahu ruang mana. Tapiruang semua ruang mana saja yakalau ingin melakukan penggeleda-han atau ada berkas yang ingin di-cari, kita melayani dan bekerjasama secara penuh. Itu intinya begi-tu," ujar Andi di Kantor Presiden,Jakarta, kemarin.

Menurutnya, sejak awal Ke-menpora telah membuka diri kepa-da KPK dalam penyelidikan kasusini. Sehingga kapanpun KPK mem-butuhkan informasi dan data Ke-menpora siap memberikannya.

"Jadi kapan saja mau melaku-kan, mencari berkas, atau melaku-kan penggeledahan, itu tentu sajakami akan melayani dengan baikdan bekerja sama dengan sepenu-hnya. Itu kita serahkan kepadaKPK. Terserah apa saja yang maudilakukan," ungkapnya.

Andi mengaku sampai saat inibelum mendapat informasi lebihlanjut terkait hasil penggeledahanKPK tersebut. Namun pihaknyahanya menunggu pernyataan resmidari KPK. "Saya belum mendapatinformasi secara resmi. Kita tung-gu saja pernyataan resmi dariKPK," tandasnya.

Humas KPK, Johan Budi men-

gatakan KPK telah menyita beber-apa kardus dokumen dari tujuhlokasi, termasuk di Kemenpora.Saat ini dokumen-dokumen yangdisita tersebut masih didalami.

"Saya tidak diberitahukan isidokumen itu apa, tapi kami masihmendalaminya," kata Johan diJakarta, Jumat (20/7).

Disebutkanya, tujuh lokasiyang digeladah itu di antaranya diKantor Kementerian Pemuda danOlahraga, Senayan, Jakarta, ge-dung arsip Kemenpora, Cibubur,Jakarta, Kantor Dinas PekerjaanUmum di Jakarta Timur, KantorPT Adhi Karya, dan Kantor PTWijaya Karya. PT Adhi Karya danWijaya Karya merupakan perusa-haan rekanan proyek Hambalang.

Kemarihn, KPK kembali meng-geledah kantor PT Adhi Karya diPasar Minggu, Jakarta Selatan. In-formasi dari KPK menyebutkan,penyidik juga melakukan penggele-dahan di kantor PT Metaphora Solu-si Global, di Pasar Minggu. Peng-geledahan tersebut dilakukan da-lam rangka mencari alat bukti tam-bahan terkait Kasus Hambalang.

Dalam kasus ini, KPK mene-tapkan Dedy Kusdinar, KepalaBiro Keuangan dan Rumah TanggaKementerian Pemuda dan Olahra-ga, sebagai tersangka. Selaku peja-bat pembuat komitmen (PPK),Dedy diduga menyalahgunakankewenangannya sehingga menim-bulkan kerugian negara atau men-guntungkan pihak lain.

Anas Diminta MundurKetua Dewan Pimpinan Pusat

(DPP) Partai Demokrat, Ruhut Si-tompul, mengaku masih pro kepa-da KPK. Walaupun, menurut dia,KPK baru mampu menangkap pe-jabat pembuat komitmen proyekHambalang sebagai tersangkapertama, lembaga antirasuahakan segera menangkap pejabat ditingkat yang lebih atas.

“Makanya, sudahlah, Anasmundur saja. Kalau makin lamamenunggu, makin banyak darikami yang terkena imbasnya,” ujarRuhut, Jumat (20/7).

Ruhut menyatakan pihaknyaingin segera menekan agar AnasUrbaningrum mundur. Namun,peraturan dalam partai membuat-nya harus menunggu sampai Anasditetapkan sebagai tersangka.“Kalau sudah jadi tersangka, otom-atis kami akan mengadakan kon-gres luar biasa,” kata dia.(dtc/viv/kom/net)

Page 8: HaluanKepri 21jul12-

CMYK

CMYK

S U M B A R - R I A U8 Sabtu, 21 Juli 2012

9 RUMAH TERBAKAR

Oleh: Ruslan, Liputan Selatpanjang

SELATPANJANG (HK) — Kebakaran hebatterjadi di kawasan padat rumah penduduk diJalan Belanak Kelurahan Selatpanjang Barat,Jumat (21/7) pukul 09.45 WIB. Akibatnya, 9rumah, dan tiga gudang rata dengan tanah.

Turis BelandaDipukul Pemandunya

PADANG (HK) — Sambil memegang kepala yang

berbalut perban, seorang turis asal Belanda, Edie(48) mendatangi Mapolresta Padang, Kamis (19/6).

Kedatanganya wisatawan itu untuk melaporkan

peristiwa pemukulan yang dilakukan pemadunya(guide, Red), bernama Roni asal Bukittinggi.

"Kepala saya dipukul oleh guide karena diameminta tambahan uang atas kelebihan waktu

memandu saya. Karena merasa mahal, saya tak mau

manambah bayarannya. Awalnya saya dan dirinyasempat cekcok, namun dia tiba-tiba melayangkan

pukulan ke kepala saya," ujar Edie saat melaporkan

peristiwa itu ke petugas piket Polresta Padang.Diceritakan Edie, dirinya bertemu dengan Roni

di sebuah hotel di Bukittinggi. Karena merasa akrab,dirinya meminta Roni untuk menjadi pemandunya.

Rencananya, Edy bersama Roni akan berangkat

bersama ke Mentawai. "Karena kapal batal berangkatke Mentawai akibat cuaca buruk, maka kami tidak

jadi pergi. Di situlah terjadinya kelebihan waktu

sehingga Roni meminta penambahan biayapemandu," jelas Edie.

Selanjutnya, Edie mengatakan, peristiwapemukulan terhadap dirinya itu terjadi saat mereka

sedang sarapan pagi di sebuah rumah makan di

kawasan Jalan Pemuda, Kota Padang, sekitar pukul09.00 WIB, Kamis (19/7). "Melihat darah yang mengalir

di kening saya, pemilik rumah makan itu langsung

membawa saya ke sebuah rumah sakit," tambah Edieyang tidak mengetahui di mana rumah sakit tempat

dirinya mendapat pengobatan. (ksc)

Kuatnya tiupan angin, me-nyebabkan tim pemadam kabar-akan Pemkab Kepulauan Meran-ti harus kerja ekstra keras. Den-gan dibantu masyarakat danmesin pompa milik warga Tion-ghoa, api baru dapat dipadam-kan sekitar pukul 10.45 wib.

“Tidak ada korban jiwadalam kebakaran tersebut. 9unit rumah dan tiga gudanghabis terbakar dan tidak adaharta yang bisa diselamatkan.Kerugian masih dihitung, tapiditaksir sekitar Rp2 miliar,”ungkap Kaposlek Tebing Ting-

gi Kompol Irwan Harahap,SHmelalui Kanitreskrim PolsekTebing Tinggi Ipda B. Purba,SH, Jumat (21/7).

Kapolsek menyebutkan ke-bakaran yang meludeskan be-lasan rumah kayu milik wargaturunan itu terjadi sangat ce-pat. Pihak Polsek Tebing Ting-gi mendapat laporan adanyakebakaran sekitar pukul 0-9.45 WIB dan langsung berger-ak ke lokasi kejadian.

Sampai di lokasi, kobaranapi sudah membesar. Tim mobilpemadam kebakaran milik Pem-

da dengan dibantu warga dansejumlah mesin pompa air yangmenyedot air laut dari tepianSungai Juling, berupaya memad-amkan api. Kondisi bangunankayu yang sudah tua dan kuat-nya tiupan angin dengan kondisicuaca panas, menyebabkan koba-ran api sulit dipadamkan.

“ Api baru dapat dipadam-kan satu jam kemudian. Penye-bab kebakaran masih dalam lid-ik. Namun dari keterangan war-ga, api berasal dari lantai duadari 12 unit rumah yang terbakartersebut. Untuk mengungkap ka-sus ini, tim polsek Tebing Tinggimasih terus melakukan pengem-bangan penyelidikan dan menga-mankan lokasi kejadian dengangaris pembatas polisi (policeline),” beber Kapolsek.

Heraman (40), salah seor-ang warga yang ditemui dilokasi kejadian mengatakan,kobaran api sangat cepat mem-besar. Tiupan anging yang ken-

cang menyebabkan api sulit di-padamkan. “Soal apa pe-nyebab kebakaran kami tidaktahu. Tapi kobaran api perta-ma terlihat dari lantai duasalah satu banguan rumah. Un-tung tim mobil pemadam ke-bakaran pemda Meranti sigapdan cepat. Kalau lambat, apiakan terus merambat dan jum-lah rumah yang terbakar akanbertambah banyak” ungkapBapak empat anak ini

Batalkan Sarapan PagiKebakaran hebat yang sem-

pat menarik perhatian wargakota Selatpanjang, mendapatperhatian Bupati KepulauanMeranti Drs. Irwan, MSi. Bupatidengan didampingi ajudan yangbermaksud mau sarapan pagi disalah satu kedai kopi di JalanSungai Juling, langsung mem-batalkan sarapan paginya.

Bupati didampingi ajudan,langsung turun ke lokasi kebaka-ran. “Atas nama pemerintah

daerah, kita ikut prihatin den-gan kejadian ini. Kita sudahprintahkan tim penanggulanganbencana pemkab Meranti untukmelakukan inventarisasi kor-ban kebakaran. Dan Pemda seg-era memberikan bantuan se-suai dengan dana yang tersedia”ungkap Bupati di lokasi kejadi-an. Bupati memberikan per-hatian serius terjadinyamusibah kebakaran di kawasanpadat penduduk tersebut. Bu-pati Irwan langsung menyaksi-kan dan memberikan arahantim pemadam kebakaran hing-ga api benar-benar padam.

Menyinggung langkah kede-pan Bupati Irwan mengatakanPemkab Meranti akan menam-bah kekuatan mobil pemadamkebakaran di Kota Selatpanjangdan tenaga tim pemadam yangterlatih. Selain itu, pelebaranjalan di kota Selatpanjang harussegera dilakukan untuk mengan-tisipasi kejadian seperti ini. ***

Parik Rantang dan BatuGadang Bersaing

PADANG (HK) — Kepala Badan Pemberdayaan

Masyarakat (BPM) Sumbar, Irvan Khairul Anandaberharap Nagari Parik Rantang, Kecamatan Kamang

Barat, Kabupaten Sijunjung dan Kelurahan BatuGadang, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang,

dapat menorehkan prestasi dalam mewakil i

Provinsi Sumbar pada Lomba Desa dan KelurahanBerprestasi tingkat nasional 2012.

"Semoga pada tahun ini, salah satu dari kedua

perwakilan Sumbar itu masih akan diberikankesempatan untuk meraih juara nasional," harap

Irvan, Jumat (20/7).Dikatakan Irvan, kedua perwakilan tersebut

saat ini sudah masuk nominasi 10 besar dan akan

masuk pada 6 besar pada Perlombaan Nagari danKelurahan Berprestasi Tingkat Nasional. Kedua

perwakilan Sumbar itu sudah dilakukan penilaian

oleh Tim Penilai dari Pusat yang dipimpin olehKetua Tim Simon E. Lumban Gaol dengan jumlah

10 orang anggota penilai, pada Senin (16/7) danSelasa (17/7) lalu.

Kedatangan tim penilai pusat disambut

langsung oleh Gubernur Sumbar Irwan Prayitnodan didampingi oleh tim penilai tingkat Provinsi

Sumbar yang diketuai oleh Erahman dengan 12

orang anggotanya di gubernuran Sumbar.(ksc)

RUSLAN/HALUAN KEPRI

PADAMKAN API — Petugas kebakaran tampak sibuk memadamkan api yang membakar 9 rumah dan 3 gudang di Jalan Belanak, Selatpanjang Barat, Jumat (20/7). Insert, Bupati Kepulauan Meranti Irwan,MSi tampakberbaur bersama warga membantu memadam api yang berkobar.

Page 9: HaluanKepri 21jul12-

CMYK CMYK

CMYK

Sabtu, 21 Juli 2012

HARGA ECERAN Rp2.000,-

HARGA LANGGANAN Rp52.500,-

UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Blue BirdBersambung ke hlm 10

DPD DesakBersambung ke hlm 10

Oleh: Sherly, Liputan Batam

Suka PerkututBersambung ke hlm 10

BAZ TargetkanBersambung ke hlm 10

"Di Batam ini, taksi sudah banyak, melebihikebutuhan penumpang. Sekarang saja, kamipara sopir kesulitan mencari penumpang.Apalagi kalau nanti sampai ditambah taksi dariJakarta itu, bisa-bisa kami tidak makan," kataArdi Oyong, salah satu sopir taksi yang mangkaldi Bandara Hang Nadim, Jumat (20/7).

Menurut pria yang sudah dianggap 'pim-pinan' para sopir taksi di Batam ini, men-datangkan taksi hingga ratusan unit ke Batambukan solusi untuk menangani masalah per-taksian di daerah ini. Justru, hal itu akan

Blue Bird Datang, Sopir Meradang

Kepala Satker PDS

Mugi Oetomo

Suka Perkutut

BANDARA (HK) — Rencanaperusahaan taksi nasional BlueBird mengoperasikan 500armadanya ke Kota Batam,membuat para sopir taksi di kotaini meradang. Mereka lantasmenuding pemerintah tidak pekadan telah melakukan kesalahanbesar.

BAZ Targetkan Pemasukan Rp2 MJODOH (HK) — Badan AmilZakat (BAZ) Kota Batam me-nargetkan pemasukan zakattahun 2012 sebesar Rp2 mi-liar. Hingga semester perta-ma (Januari-Juni) pemasu-kan yang sudah tercatat se-besar Rp721 juta.

Menurut Sekretaris BAZKota Batam, H Samudin,jumlah yang berhasil dikum-pulkan pada semester per-tama itu mengalami pening-katan jika dibandingkan pen-dapatan tahun 2011.

Kata dia, dalam periodeberjalan ini, BAZ Kota Batamtelah berhasil mengumpul-kan zakat hampir 50 persendari jumlah yang ditarget-kan.

"Kita tetap optimis targettersebut akan tercapai padaakhir tahun nanti. Kita ha-rapkan dalam momentumbulan suci Ramadhan ini,BAZ bisa mengoptimalkanpengumpulan zakat," kataSamudin, Kamis (19/7) diHotel Amir, Jodoh.

Dari anggaran yang telahdikumpulkan, lanjut Samu-din, sebagian akan disalur-kan untuk program PaketAnak Sekolah (PAS) yangterdiri dari, tas lengkap de-ngan alat tulisnya. Paket ter-sebut rencananya akan di-berikan kepada 2.000 pelajarse-Kota Batam pada bulanRamadhan 1433 Hijriyah ini.

"Insya Allah, pada bulan

DPD Desak Pengesahan RTRW NasionalBATAM CENTRE (HK) —Sampai sekarang, RencanaTata Ruang Wilayah (RTRW)nasional belum disahkan.Hal itu berdampak pada ter-hambatnya pemerintah da-erah menyusun pemetaanlahan. Termasuklah di da-lamnya pemerintahan Pro-vinsi Kepri dan kabupaten/kota yang ada di daerah ini.

Lamanya pengesahanRTRW nasional itu, punmembuat proses pembangu-nan kerap tertunda karena

terbentur pada lega-litas lahan. Karena itu,Dewan PerwakilanDaerah (DPD) akanmendesak agar pene-tapannya dipercepat.

"Kita selalu men-dorong agar undang-undang yang mengaturRTRW nasional segeradisahkan. Sehingga pemerin-tah daerah bisa segera me-nyusun zonasi atau peme-taan lahan," kata senatoratau anggota DPD asal Pro-

vinsi Kepri, Aida Is-meth kepada warta-wan di Batam Centre,Jumat (20/7).

RTRW yang belumdisahkan ini diakuiAida, sangat meng-ganggu karena tidakada kepastian hukumatas lahan yang dimi-

liki warga. "Termasuk wargaBatam yang banyak tinggaldiperumahan, yang sebelum-nya masuk kawasan hutanlindung," cetusnya.

Di sisi lain, Aida yang ma-suk dalam Panitia Khusus(Pansus) Agraria, juga men-dorong penyelesaian seng-keta agraria. Baik antaramasyarakat dengan pemerin-tah maupun antara masyara-kat atau pemerintah denganperusahaan.

"Di Kepri termasuk ba-nyak terdapat sengketa lahan.Antara masyarakat dengan

KECINTAANNYA terhadap

burung, khususnya jenisburung perkutut sudah

berlangsung sejak

masih kecil. Karenaitu, tak heran

jika Kepala

Satuan Kerja(Kasatker)

PelabuhanDomestik

Sekupang

(PDS) inimemiliki 29

burung

berkicau dirumahnya di

Tiban Koperasi.

Menjemput Rezeki di Antara KuburanSEIPANAS (HK) — Jarum jam di arloji masihbelum bergerak dari angka 8. Namun, di pagiyang cukup cerah kemarin, Jumat (21/7),tempat pemakaman umum (TPU) TamanLanggeng, Seipanas sudah cukup ramaididatangi oleh para peziarah.

Tradisi nyekar ke makam,

memang sudah mengakar

dalam kehidupan masyara-

kat Indonesia, tak terkecuali

di Batam. Biasanya, berzia-

rah banyak dilakukan men-

jelang masuknya bulan suci

Ramadhan ataupun hari Ra-

ya Idul Fitri. Karena itu, tak

heran juga bila satu hari men-

jelang Ramadhan 1433 Hij-

riyah, aktivitas TPU Taman

Langgeng meningkat intensi-

tasnya.

Menjemput RezekiBersambung ke hlm 10

CECEP/HALUAN KEPRI

SIDAK PASAR — Sejumlah anggota Komisi II DPRD Kepri melakukan sidak ke Pasar Mitra Raya di Batam Centre, Jumat (20/7). Sidak tersebutdalam rangka meninjau ketersedian sembako di Batam selama bulan puasa.

Aida

Page 10: HaluanKepri 21jul12-

M E T R O B A T A M10 Sabtu, 21 Juli 2012

Sambungan hal 9 DPD Desak

Sambungan hal 9 Suka Perkutut

Sambungan hal 9 Blue Bird

BPN

menambah masalah.Disinggung soal armada

taksi yang ada sekarang ba-nyak yang sudah tua atautidak memiliki argo, menurutArdi Oyong, kondisi itu se-benarnya bukan masalahbesar. Asalkan, pemerintahmelalui Dinas Perhubungan(Dishub) Kota Batam maumelakukan pendekatan danbersikap tegas.

"Jika masalah itu yangjadi pokok persoalan, harus-nya pemerintah atau dinasperhubungan tinggal mene-rapkan aturan secara tegas.Taksi-taksi yang usianya su-dah tua dan tak layak pakai

atau tidak pakai argo, jangandiperpanjang lagi kirnya. De-ngan demikian, maka akantertata rapi. Semua itu bisadilakukan asal pemerintahrajin berkomunikasi denganpara sopir taksi," katanya.

Kata Ardi Oyong, wilayahtempuh di Kota Batam ber-beda dengan kota-kota lain.Dengan jangkauan yang sem-pit dan jumlah taksi yangbanyak, kondisi sekarang se-benarnya sudah dirasa cukupberat oleh para sopir.

"Sekarang saja kami sudahsangat kesulitan mencaripenumpang. Dengan jumlahpenduduk dan kota yang kecil

dan jarak tempuh yang ter-batas, jelas saja kedatangantaksi Blue Bird itu bisa sangatmengancam kami," ujarnya.

"Kami sangat berharapkepada Dinas Perhubunganagar memikirkan ulang ren-cana ini," katanya lagi.

Sementara itu, KepalaDishub Kota Batam, Zulhendrimasih belum bisa memberikankonfirmasi terkait hal ini,dengan alasan masih sibuk.

Untuk diketahui, BlueBird akan meluncurkan ope-rasionalnya di Batam secararesmi pada 1 Agustus 2012nanti. Informasinya, 500 ar-mada yang disiapkan ber-

operasi di Batam akan dida-tangkan dengan sistem ber-tahap. Tahap pertama akanmasuk 50 armada.

Untuk fasilitas, Blue Birdakan menggunakan mobiljenis Toyota Limo terbarukeluaran 2012. Model pe-layanan yang diusung adalahpelayanan on call, dimanapelanggan bisa menghubungicall centre Blue Bird kapansaja bila ingin menggunakanjasa mereka. Di Batam, tak-si yang berlogo burung iniakan berkantor di BarelangFood Concert Court di sam-ping Kantor Ditpam BPBatam, Baloi.***

pengusaha atau pemerintah,seperti di Tanjunguban, Bin-tan dan Batam," katanya.

Menurut dia, sengketa ag-raria banyak terjadi akibattumpang tindihnya kepemi-likan dan pemanfaatan la-han. "Kami tidak ingin adalahan tidur sedangkan ma-syarakat masih sangat me-mbutuhkan lahan baik untukpemukiman maupun untukpertanian," katanya.

Diakui, pihaknya sudahmenyusun Rancangan Un-dang Undang (RUU) tentangHak Atas Tanah. Dimana,

serangkaian tahapan mulaidari inventarisasi masalahsampai dengan finalisasidraft RUU sudah dilakukan.

"Naskah akademik dandraft RUU telah disampaikanke PPUU untuk dilakukan har-monisasi dan pembulatan kon-sep RUU," beber Aida.

Terkait dengan RUU Pro-vinsi Kepulauan, Aida me-ngaku sudah dilakukan ka-jian. RUU ini diakui pentinguntuk melakukan percepatandaerah-daerah atau pulau-pulau. "dana alokasi umumdan dana alokasi khusus, be-

lum mencerminkan keber-pihakan terhadap daerah ke-pulauan," katanya.

Menurutnya, daerah kepu-lauan memiliki tantanganyang lebih besar dibanding-kan daratan. Kepulauanmembutuhkan biaya lebihbesar dalam operasionalpembangunan.

"Kepulauan juga lebihmemiliki tantangan atas ke-amanan. Mulai penyeludu-pan barang dan orang. Di sinidibutuhkan pengamanan eks-tra," imbuh Ketua Badan Ke-hormatan DPD RI ini. (lim)

Ramadhan ini, kita akanmemberikan PAS kepada2.000 pelajar di Kota Batamyang benar-benar membu-tuhkan," katanya.

Di tempat yang sama, Ke-pala Kantor KementerianAgama (Kemenag) Kota Ba-tam, Tengku Zulkifli AK me-

ngatakan, zakat merupakantabungan akhirat yang tidakterhitung nilai. Karena de-ngan berzakat kita bisa me-nyucikan harta yang dikum-pulkan oleh umat manusia/

Menurut dia, kalau sajasemua umat muslim di Ba-tam giat menyalurkan za-

kat hartanya yang telahsampai hisab, maka nilain-nya bisa mencapau ratusanmiliar. Hal itu, akan mem-buat zakat yang terkumpultersebut lebih terasa man-faatnya.

"Untuk itu, kita imbaukepada seluruh umat mus-

lim yang memang sudah pu-nya kewajiban berzakat un-tuk segera menjalankan ke-wajibannya. Sehingga zakatyang terkumpul bisa dikelo-la dan disalurkan kepadayang berhak menerima se-suai ketentuan agama," ka-tanya. (cw62)

Sambungan hal 9 BAZ Targetkan

"Sejak kecil saya sukaperkutut. Tapi baru tahun2004 lalu saya benar-benarbersemangat untuk meme-lihara sendiri burung perku-tut di rumah," ujar pria ke-lahiran Jakarta 18 Agustus

1958 silam ini.Bagi suami Haryati Asyim

ini, merdunya suara kicauanperkutut, dapat menghibur-nya. Terutama saat ia diha-dapkan pada sebuah per-soalan.

"Suaranya yang menda-yu-dayau, membuat jiwa sayamerasa tenang dan bisa me-lupakan sesaat berbagai per-soalan," ujar pria yang mem-punyai dua anak dan satucucu ini. (ays)

Ramainya para peziarah

yang datang silih berganti itu,

membuat arus lalulintas di

depan pintu gerbang pema-

kaman, sempat macet. Un-

tunglah, hal itu tak berlang-

sung lama, setelah dua pe-

tugas lalulintas dari Polresta

Barelang datang mengatur

puluhan kendaraan yang lalu-

lalang. Mereka pun dibuat

kerja ekstra agar lalulintas di

situ tidak semrawut akibat

banyaknya mobil dan sepeda

motor yang keluar masuk

area pemakaman.

Keramaian di pemaka-

man itu semakin menjadi se-

telah ba'da ashar sekitar pu-

kul 16.00 WIB. Para peziarah

datang hampir dari seluruh

penjuru Kota Batam.

Budi Harto (32) salah satu

peziarah yang mengaku ber-

asal dari Kecamatan Nongsa

mengatakan, dia datang ke

TPU Taman Langgeng untuk

mendoakan saudaranya yang

meninggal dan dimakamkan

di tempat itu. Dia datang ke

sini bersama keluarga besar-

nya hingga harus menyewa

mini bus.

"Kami dari Nongsa, ke sini

tadi kita carter mini bus.

Ziarah kubur ini sudah kami

lakukan setiap tahun, sejak

salah satu keluarga mening-

gal beberapa tahun lalu,"

kata Budi sambil menggen-

dong anaknya.

Di sebalik itu, ramainya

peziarah juga membuat para

penjual bunga panen rezeki.

Tak jarang, mereka ke-

habisan barang dagangan-

nya, sehingga membuat me-

reka sibuk mengemas ulang

bunga-bunga yang ingin di-

jual ke dalam kantong

plastik.

Kesibukan puluhan pen-

jaja bunga rampai tampak

tersebar hampir di seluruh

area pemakan itu. Orang-orang

dewas berbaur dengan anak-

anak. Mereka berdiri di sisi

kiri dan kanan jalan, sibuk

menawarkan barang dagangan-

nya kepada setiap peziarah

yang masuk area pemakaman.

"Mari bu, mari pak, bu-

nganya dua kantong lima

ribu rupiah saja," kata Rah-

mah, yang berjualan di pintu

masuk pemakaman sambil

melambaikan tangannya ke

arah peziarah bersepeda

motor.

Sementara tatapanya

memandang ke arah rombo-

ngan peziarah, tangan Rah-

mah juga sibuk meracik bu-

nga. Tangan wanita 33 tahun

ini tampak lincah mencam-

pur daun pandan, bunga ram-

pai, dan bunga mawar ke da-

lam kantong plastik kecil.

Setiap kantong bunga ra-

cikannya itu dijual Rp2.500.

Tak hanya bunga, Rahma ju-

ga melengkapi dagangannya

dengan air dalam kemasan

botol air mineral 1.5 liter.

Satu botol air itu dijualnya

Rp4.000.

"Alhamduli l lah dari

pagi hingga sore ini sudah

mendapatkan keuntungan

sampai Rp300 ribu. Cu-

kuplah untuk tambahan

penghasilan," kata Rah-

mah, gembira.

Zaki (12), penjual bunga

yang masih duduk di kelas

satu SMP, juga tampak se-

nang menawarkan bunga da-

lam kantong-kantong plastik

itu. Dia mengaku meman-

faatkan masa libur sekolah

dengan berjualan bunga di

kuburan.

"Lumayanlah, sejak hari

Kamis kemarin, aku bisa

dapat Rp400 ribu dari jualan

bunga sama air," kata bocah

yang mengaku tinggal tak

jauh dari kawasan pemaka-

man itu.

Menariknya, seperti kata

Zaki, bunga-bunga yang di-

jualnya itu didapat dengan

gratis. Dia berkeliling dari

satu perumahan ke peru-ma-

han lain yang ada di wilayah

Seipanas. Di rumah yang ada

bunga-bunga yang dibutuh-

kannya, dia temui pemilik

rumah dan dimintanya de-

ngan cara baik-baik. Jadi, dia

sama sekali tidak menge-

luarkan modal.

Selain penjual bunga, juga

ada warga lain yang meman-

faatkan musim ziarah ini untuk

meraup rezeki. Mereka men-

jual jasa membaca doa, mem-

bersihkan makam, termasuk-

lah para penjual makanan dan

minuman ringan. (jailani)

Sambungan hal 9 Menjemput Rezeki

Manajemen Telaga BiruSantuni Anak Panti

SEKUPANG (HK) - Menje-

lang datangnya bulan suci

Ramadhan 1433 Hijriyah, PT

Telaga Biru turut berbagi ke-

bahagiaan dengan menyan-

tuni 40 anak Panti Asuhan

Baiturrahman, Sekupang.

Syukuran dan pemberian

santunan itu digelar di Ko-

mplek Pertokoan STC, Seku-

pang, baru-baru ini.

Pemilik PT Telaga Biru, H

Amiruddin yang didampingi

istrinya, Hj Yani mengata-

kan, kegiatan ini merupakan

ajang mempererat tali sila-

turrahmi antara pimpinan

dengan seluruh karyawan PT

Telaga Biru.

"Ini merupakan wadah sil-

aturrahmi sehingga melalui

kebersamaan ini, kita bisa

saling memaafkan menjelang

datangnya bulan suci Rama-

dhan," kata H Amiruddin.

Selain itu, berbagi dengan

anak yatim-piatu, kata H

Amiruddin, merupakan wu-

jud dari kepedulian antar

sesama yang memang sudah

sepantasnya dilakukan oleh

umat muslim, terutama

mereka yang berkecukupan

secara ekonomi.

"Memang sudah menjadi

kewajiban bagi setiap orang

yang punya kelebihan rezkin-

ya untuk saling berbagi ber-

sama anak yatim. Karena di

dalam harta yang kita miliki

itu, juga terdapat bagian

anak yatim. Semoga apa yang

kita lakukan ini, mendapat-

kan ridha dari Allah SWT,"

katanya. (cw62)

LSM Buka Posko Pengaduan PendidikanBATAM CENTRE (HK) —Enam lembaga swadayamasyarakat (LSM) membu-ka posko pengaduan tentangmasalah pendidikan di KotaBatam di smaping kampusUniversitas Batam (Uniba),Batam Center. Posko itu di-maksudkan agar masyarakatbisa menuangkan keluhandan aduannya terkait masihbanyaknya ditemukan ke-curangan dalam proses pener-imaan siswa baru tahun aja-

ran 2012/2013.Keenam LSM itu yakni,

FKPM, Lipad, Gari, Cerdas,Gerbang dan LSM Hak danHam.

"Posko ini salah satu halyang saat ini bisa kami laku-kan menanggapi berbagailaporan yang kami dapat darimasyarakat soal sulitnyamemasukkan anak merekake sekolah negeri, termasukkecurangan-kecurangan yangterjadi," kata Direktur Ek-

sekutif LSM Cerdas, Yalfian,Jumat (20/7).

Dikatakan, sejak poskodibuka, Senin (16/7), sudahada 10 masyarakat yangmengadukan persoalan pen-didikan.

"Sudah ada yang datangmelapor dan mengisi formu-lir pengaduan kepada kami.Di antara masalahnya adaorangtua yang anaknya maumasuk sekolah dasar tetapikarena umur si anak masih

kurang dua bulan tidak bi-sa diterima. Padahal, me-nurut si orangtua tersebut,ada anak lain yang umur-nya jauh lebih kecil tapi di-terima di sekolah tersebut,"katanya.

Nantinya, seluruh pen-gaduan yang diterima diposko ini, kata Yalfian, akandisampaikan ke Dinas Pen-didikan dan DPRD kota Ba-tam untuk dicarikan jalankeluarnya. (cw42)

Kelurahan SeijodohGelar Pengajian

JODOH (HK) — Menyam-

but Ramadhan 1433 Hijri-

yah, Kelurahan Seijodoh,

Kecamatan Batuampar

menggelar pengajian bersa-

ma warga di Aula Kantor

Lurah Seijodoh, Kamis (19/

7) pukul 15.00 WIB. Hadir

sebagai penceramah, KH

Didi Suryadi dari Persatu-

an Mubaliq Batam (PMB).

Lurah Seijodoh, Imam

Tohari mengatakan, penga-

jian ini merupakan ajang si-

laturahmi antara aparatur

pemerintahan di tingkat

kelurahan dengan warga

Seijodoh.

"Ajang silaturahmi

menjelang Ramadhan, seh-

ingga kita bisa mempererat

tali persaudaraan dan juga

saling memaafkan," ujar

Imam ditemui di sela-sela

acara.

Selain pengajian, pihak

Kelurahan Seijodoh juga

memberikan intensif kepa-

da sejumlah imam musha-

la, pengurus majelis taklim

(permata) dan guru-guru

taman pendidikan qur'an

(TPQ) yang selama ini be-

lum mendapatkan bantu-

an langsung dari pemerin-

tah kota.

"Sebagai perpanjangan

tangan pemerintah, kami

punya kewajiban untuk

memberikan intensif bagi

mereka yang belum kebagi-

an," katanya.

Sementara itu, dalam

ceramahnya, KH Didi Sury-

adi mengupas tentang keis-

timewaan bulan Ra-

madhan dibanding bulan-

bulan lainnya.

Karena itu, dia meng-

imbau kepada segenap

umat Islam agar benar-be-

nar memanfaatkan bulan

suci ini dengan sebaik-baik-

nya. (ays)

AMIR

KH Didi Suryadi memberikan ceramah di hadapan aparatur Kelurahan Seijodoh dan warga, Kamis (19/7) di aula kantorkelurahan.

TUNDRA/HALUAN KEPRI

Dua anak pedagang bunga menawarkan dagangannya kepada peziarah di TPA Taman Langgeng, Seipanas, Selasa (17/7).Menjelang bulan suci Ramadhan, pemakaman ini kian ramai didatangi peziarah.

Page 11: HaluanKepri 21jul12-

CMYK

CMYK

B I N T A NSabtu, 21 Juli 2012

11

Proyek Jembatan Kangboy Digesa

Hari Ini, RekonstruksiPembunuhan Ketua MasjidBINTAN (HK) — Sesuai rencana, hari ini Sabtu (20/

7) Polsek Gunung Kijang menggelar rekosntruksi

( r e k a u l a n g ) p e m b u n u h a n K e t u a M a s j i d A l

Mujahidin , Tuginen (57) yang t ewas dibunuh

pada J umat (15/6) la lu di Kelurahan Toapaya

Selatan, Km 19, Bintan.

Kapolsek Gunung Kijang AKP Butar-Butar

mengatakan, rekonstruksi akan dilaksanakan sekitar

pukul 09.30 WIB, dengan lokasi tempat Kejadian

Perkara ( TKP) di Km 19, atau tepatnya di belakang

Hotel Miami, Kabupaten Bintan.

" R e k o n s t r u s k i i n i n a n t i n y a a k a n m e n g-

h a d i r k a n t e r s a n g k a S a b a r D w i W a h y u d i ( 3 4 )

pelaku pembunuhan dan perampokan terhadap

Tuginen (57), serta sejumlah saksi yang menjadi

korban dan keluarga korban," kata Butar-Butar

Jumat (20/7).

Dikatakan, reka ulang dilakukan untuk me-

ngetahui kejadian yang sebenarnya terhadap

pembunuhan yang dilakukan, serta atas motif atau

latar belakang apa pembunuhan tersebut bisa

dilakukan.

"Dari rekonsturksi ini nantinya akan diketahui

bagaimana cara pelaku memunuh korban dan juga

saksi yang melihat korban saat ditemukan tewas,"

katanya.

Seperti diketahui sebelumnya, Tuginen (57),

Ketua Pengurus Masjid Al Mujahidin, Jalan Lembah

Merpati RT 01 RW 12 Kelurahan batu 9, Kecamatan

Tanjungpinang Timur ditemukan warga tewas di km

19, Kelurahan Toapaya Selatan, Kabupaten Bintan

Jumat (15/6) lalu.

Korban yang hampir satu Minggu in i me-

n i n g g a l k a n r u m a h n y a d a n m e n g h i l a n g d i -

t e m u k a n o l e h B o y a t i n ( 3 3 ) , w a r g a s e t e m p a t

s e k i t a r p u k u l 1 6 . 0 0 W I B k o n d i s i n y a s u d a h

menjadi mayat.

Jasad Tuginen ditemukan di sekitar kolam air

payau perkebunan warga dalam keadaan menge-

n a s k a n , h a m p i r s e l u r u h b a d a n n y a m e mb u -

suk.(eza)

Dari pantuan, pekerjaanjembatan yang panjangnyasekitar 390 meter ini dalamtahap pembuatan konstruksibeton, pekerjaan konstruksilintang jalan jembatan, pema-sangan tiang pancang untukmembuat pondasi tiang beton,pengerjaan jalan dan lainnya.

Kepala Dinas PekerjaanUmum (PU) Kabupaten BintanJuni Rianto mengatakan, pem-bangunan jembatan penyam-bung di wilayah Kabupaten Bin-tan dilakukan secara bertahapdengan multy years (tahun ja-mak) selama tiga tahun.

"Jembatan ini direncana-kan akan rampung tahun depansekitar bulan Maret mendatangdengan menggunakan anggarandari pusat atau APBN," kataJuni, Jumat (20/7).

Umumnya lanjut dia, jem-batan penghubung yang di-

bangun di wilayah Bintanmenggunakan dana APBN pu-sat dan untuk pembebasanlahan serta penataannya di-bangun dari APBD Bintan.

Proyek pembangunan jem-batan ini dilaksanakan padatahun 2010 lalu dengan sistempengerjaan multy years se-lama tiga tahun.

"Jika jembatan Kangboysudah selesai dibangun, makajarak tempuh dari Tanjung-pinang menuju kantor pusatPemerintahan KabupatenBintan akan lebih pendek danbegitu juga waktu yang di-butuhkan agak cepat dari bia-sanya," kata Juni.

Bila jembatan tersebut danjuga jembatan menuju Lobamdekat kantor pusat Pemerin-tahan Kabupaten Bintan se-lesai, lanjutnya, maka jaraktempuh menuju Lobam Km 16

Bintan berkurang menjadisekitar 45 Km. Karena selamaini jarak tempuh ke Lobambila tidak melalui jembatanbisa lebih dari 45 Km.

"Pembangunan jembatanpenghubung untuk memper-pendek rentang kendali jarak ini

tidak terlepas dari peran BupatiBintan Ansar Ahmad yang sa-ngat getol melakukan komu-nikasi dengan pemerintah pusat,terutama dalam penganggaranpembangunannya menggunakandana APBN," ungkap Juni.

Karena selama ini kata dia,

Bupati Bintan terus berupayamelakukan lobi ke pusat danmenjalin hubungan yang baik de-ngan Pemerintah pusat, sehing-ga pembangunan jalan maupunjembatan di wilayah KabupatenBintan banyak mendapatkankucuran dana dari APBN. ***

Oleh: Reza Pahlevi, Liputan Bintan

BINTAN (HK) — Pembangunan Jembatan Kang-boy yang menghubungkan Pulau Ladi menujuDesa Siantan, Tembeling ke kantor pusat Pe-merintahan Kabupaten Bintan terus digesa.

Safari Ramadhan Bupatike Desa Air Glubi

Ikut hadir dalam rombon-gan Bupati diantaranta Sek-dakab Bintan, Forum Komu-nikasi Pimpinan Daerah(SKPD) dan sejumlah Kepala

Satuan Kerja Perangkat Daer-ah (SKPD)

Kabag Administrasi danKesejahteraan Rakyat (Kesra)Setdakab Bintan Luky Zaiman

Prawira mengatakan, safariRamadhan Bupati besertarombongan dimulai pada sorehari sekitar pukul 05.00 WIBmenuju Desa Air Glubi meng-gunakan transportasi laut, ka-rena desa tersebut merupakanpulau di wilayah Bintan.

"Safari Ramadhan Bupati

Bintan beserta rombonganjuga sekaligus untuk menja-lin silaturrahim bersamawarga setempat," ujar Luky.

Safari diawali dengan ber-buka bersama warga setempat,dan setelah itu dilanjutkan de-ngan shalat Maghrib, shalat Is-ya dan taraweh bersama.

Pada kesempatan itu kataLuky, Bupati nantinya jugaakan menyerahkan bantuansosial kepada pengurus masjid,imam masjid dan warga DesaAir Glubi sebagai bentuk kepe-dulian Pemerintah Kabupaten(Pemkab) Bintan terhadapmasyarakat Bintan.(eza)

BINTAN (HK) — Bupati Bintan Ansar Ahmadbeserta rombongan mulai melakukan safariRamdahan direncanakan pada, Senin (23/7) diDesa Air Glubi Kecamatan Bintan Pesisir.

REZA / HALUAN KEPRI

TERUS DIGESA — Pembangunan Jembatan Kangboy menuju pusat kantor Pemerintahan Kabupaten Bintan terus digesa. Untuksementara ini, masyarakat masih menggunakan Pocai sebagai alat penyeberangan.

Page 12: HaluanKepri 21jul12-

L I N G G A12 Sabtu, 21 Juli 2012

Puskesmas Tajur Biru Butuh Perbaikan

F a s i l i t a syang ada di ru-mah sakit itusudah seharus-nya diganti,karena Puskes-mas Tajur Birusangat strategisbagi tujuh daer-ah kerja dan dikelilingi pulau-

pulau terdekat Kecamatan Se-nayang.

Kepala Puskesmas TajurBiru M Arif SKM mengatakan,sejak 2009 lalu sampai se-karang Puskesmas yang dipim-pinnya kekurangan fasilitasseperti kursi gigi, emergency,gawat darurat dan lain-lain.

" Sekarang kita sangatmembutuhkan dua dokterumum agar dapat bertugas se-cara bergantian, dulu dua orangmemang sudah ada, sekarangsatu orang di mutasi pindah keDinas Kesehatan dan satu lagidokter dari PTT, sekarangsudah habis kontraknya, yangada sekarang ini hanya doktergigi," kata M Arif, kemarin.

LINGGA (HK)-Puskesmas Tajur Biruyang diaktifkan padatanggal 17 April 2009lalu, saat inimembutuhkan ruangrawat inap khususpasien dan fasilitasseperti kursi gigi.

Kuota BBM DaikLingga Kurang

LINGGA (HK) — Kuota BBM untuk Kecamatan Daik

Lingga sebanyak 250 drum berkurang pasca

dibukanya Agen Premium Minya Solar (APMS)

Penarik.

Karena sebelumnya, pengecer mengambil

minyak di Sungai Buluh. Di satu sisi , kondisi

tersebut memang memudahkan pelayanan bagi

masyarakat.

Untuk mengatasi kekurangan tersebut, Camat

Daik Lingga M Syam, mengatakan pihak

Disperindag Kabupaten Lingga perlu mengkaji

kembali jumlah kuota untuk Daik Lingga, karean

kuota sebanyak 250 drum yang disalurkan di APMS

Penarik dinilai belum mencukupi.

" Untuk itu, kita akan mengadakan rapat dengan

dengan Disperindag. Rencananya hari Rabu (25/7),"

ungkapnya.

Untuk mengambil simpulan yang terbaik

menyangkut jumlah kebutuhan kuota BBM

terutama jenis premium di Daik Lingga, Syam

mengatakan perlu koordinasi dengan pihak

Disperindag.

" Memang disampaikan oleh Disperindag tidak

ada kekurangan," imbuhnya.

Hanya saja, kata Syam, jumlah rekom yang ada

di Daik Lingga belum terdata semuanya, karena

sebelumnya di Lingga belum dicek, sehingga stok

tidak jelas.

Untuk itu, pihaknya juga akan melakukan

pengecekan tersebut.

" Kita akan turun, mengecek jumlah pemilik

rekom, setelah itu kita akan mengadakan rapat

dengan Disperindag pada hari Rabu depan,"

tegasnya.

Ditambahkannya, terkait BBM Premium tersebut

perlu kebijakan dan peraturannya.

Karena memang jumlah 250 drum perbulan

dihitung-hitung tidak mencukupi untuk di Daik.

Serta HET untuk Daik Lingga RP 6000 perliter.

jelasnya. (cw60)

Oleh: Nofriadi Putra,Liputan Lingga

Dijelaskan pria yang ren-cananya pada bulan Agustus2012 ini wisuda S2 di Batam,untuk sementara waktu keko-songan dokter diisi oleh dokterkeluarga yang bertugas di DesaTemiang, Walau pinjam se-mentara saja, namun statuspinjaman dokter keluarga ter-sebut tetap menjalankan tu-gasnya pokoknya di Pus-kesmas Tanjur Biru.

" Kita harapkan di Puskes-mas ini, dua dokter umum un-tuk stanbay agar dapat me-ningkatkan pelayanan kita dimasyarakat," ungkapnya.

Diakuinya, penunjang fa-silitas kesehatan seperti kursigigi untuk pasien dan ruang

khusus rawat inap juga belumada. Untuk pasien gigi, kondisikursinya tidak memadai karenamasih menggunakan kursi biasa.

Begitu juga untuk pasienrawat inap masih berada disatu ruangan, sehingga pasienyang sakit di gabung menjadisatu tempat.

" Kami berharap pada pe-merintah melalui Dinas Ke-sehatan agar dapat memban-gun lima ruangan untuk pasiendi Puskesmas Tajur Biru,ka-rena setiap pasien sudah barangtentu ditemani keluarga, " jelaspria kelahiran Senempek ini.

Di hubungi terpisah, Kepa-la Dinas Kesehatan Kabupat-en Lingga dokter Ignatius Luti

saat dikonfirmasi,mengatakanterkait kekurangan fasilitaspenunjang dan pelayanan dandokter umum yang bertugas diPuskesmas Tajur Biru men-jawab pesan singkat yangdikirim wartawan koran ini.

" Untuk kursi gigi sudahdilelang di Dinas KesehatanProvinsi Kepri (satu unit ban-tuan korsi gigi), mudah-muda-han tak lama lagi sampai keTajur Biru," katanya.

Mengenai ruang perawa-tan, alat kesehatan juga sudahdilelang, tinggal menunggusaja, dan secara bertahapakan dilengkapi.

Begitu juga dengan dengantenaga dokter, lanjut Luti,saat

ini baru ada satu dokter umumdan satu dokter gigi yangstandby di Puskesmas TajurBiru melayani pasien.

Apalagi Puskesmas yangdibangun pemerintah daerahsangat strategis sekali letaknya.Diitunjang tujuh desa serta dike-lilingi pulau-pulau terdekat, seh-ingga pelayanan kesehatan padamasyarakat harus maksimaldengan catatan fasilitas haruslengkap baik tenaga medis mau-pun sarana prasarana lainnya.

Bahkan pasien yang bero-bat menggunakan JKL (Jami-nan Kesehatan Lingga) yangmenjadi program terdepan Bu-pati Lingga, dapat dilayanipetugas Puskesmas.***

Ramadhan, Camat Imbau Warung Kopi TutupLINGGA (HK) — CamatLingga M Syam mengimbaupemilik warung kopi atau ru-mah makan agar menutupusahanya di siang hari sela-ma bulan Ramadhan. Hal ituuntuk menghargai umat Is-lam yang sedang menjalan-kan ibadah puasa.

" Kita imbau warga yangmemiliki warung kopi ataurumah makan supaya menu-tup warungya selama bulanRamadhan," ujar M Syam,kemarin.

Menurut M Syam, im-bauan itu disampaikannyasetelah pihaknya mengada-kan rapat bersama tokohmasyarakat, alim ulama,Danramil , Polsek Daik,Ketua LAM dan beberapawarga di ruang pertemuanCamat Daik Lingga mem-bahas soal warung kopi danrumah makan yang bukasiang hari selama Ra-madhan.

Jika setelah imbauan inidisampaikan, kata M Syam,masih ada warung kopi ataurumah makan yang buka

pada siang har i, makaSatpol PP dan kepolisianakan mengambil tindakantegas. Sebab, soal warungkopi dan rumah makan inisudah ada peraturan daerah(Perda) sebelumnya.

Agar imbauan itu diket-ahui oleh masyarakat, iaakan melakukan sosialisa-si secepat mungkin palinglambat Senin (23/7) lusa.Pihaknya akan memberi-kan surat edaran sesuaiPerda kepada masing-mas-ing pemilik warung dan ru-mah makan.

Tidak hanya pemilikwarung, lanjut Syam, pemi-lik hotel di Daik Lingga,juga diimbau untuk benar-benar memperhatikan ke-lengkapan surat nikah teru-tama kepada penginap yanghendak bermalam di hoteldan khususnya bagi laki-laki dan perempuan.

" Kita juga mengimbauagar meja billiard ditutupselama Ramdhan," imbuh-nya.

Setelah surat edaran dis-

osialisasikan, kata Syam,maka pihaknya akan mega-dukan hal tersebut kepadapihak yang berwenang, kare-na itu juga pihaknya akanmembentuk tim pengawasdari Satpol PP KabupatenLingga. Tujuan utamanyaadalah untuk menciptakankondisi lingkungan Daik Ling-ga yang aman, tertib selamaRamadhan.

Begitu juga kepada warga

SMPN 6 Musai BelumPunya Guru Tetap

LINGGA (HK) — SMPNegeri 6 Desa Musai, Kabu-paten Lingga yang baru dibu-ka tahun ini sudah meneri-ma 15 siswa baru. Ironisnya,kepala sekolah dan gurutetap yang akan mengopera-sionalkan sekolah ini belumada. Siswa yang mendaftarsementara dibina oleh guruSD yang diperbantukan disekolah itu, Jumat (20/7).

" Sudah ada 15 siswayang mendaftar. Merekasudah melakukan orientasi.Guru di SMP Musai semuan-ya masih guru SD yang ada didesa ini," kata Hamdani, war-ga Musai, Jumat (20/7).

Wakil Ketua Komisi IIIDPRD Lingga bidang Pen-didikan, M Nizar mengata-kan, saat ini anak-anak diSMPN 6 Musai itu dibimb-ing guru-guru SD Musai.Bahkan ia sudah kontak or-ang di Disdikpora Linggaagar secepatnya ditunjukkepala sekolah baru dan ditempatkan guru tetap di

sekolah itu. " Katanya usailibur lebaran ini, sudah adaKepsek dan guru tetap, " ujarNizar, kemarin.

Nizar meminta agar Dis-dikpora segera memutasiguru dari sekolah lain. Karenahanya SMP 6 Musai yangkekurangan guru. Sementaradi sekolah lain, guru menum-puk. Sangat tidak bagus kalaubangunan sekolah sudah ada,siswa sudah ada, sementaraguru tetapnya tak ada. Lagipula tidak mungkin anak-anak SMP selamanya diajarguru SD, jelasnya.

Dihubungi terpisah, Sek-retaris Disdikpora Lingga, Sa-roha Hutagalung mengatakan,Kadisdikpora Lingga AbdulRazak sudah mengajukannama Kepsek dan guru yangakan ditempatkan di SMPN 6Musai ke Badan Kepegawa-ian dan Diklat (BKD) Lingga.

" Pak kadis sudah usul-kan nama kepsek dan guruke BKD,"kata Saroha mela-lui pesan singkat hand-

phonenya, kemarin.Sebagaimana yang diberi-

takan sebelumnya, SMPN 6Musai ini telah lebih duludibangun, meskipun belumada siswa yang mendaftar.Proyek pembangunan UnitSekolah Baru (USB) SMP 6Musai, Kecamatan Linggajadi temuan Badan Pemerik-sa Keuangan (BPK) tahun2011.

Karena saat diperiksaplatfon gedung dan cat terli-hat rusak dan kusam. Kon-traktor pelaksana dimintamemperbaiki plafon dan catdalam masa pemeliharaanproyek yang nilainya Rp1miliaran itu.

Plafon dan catnya ber-masalah. Plafon yang dibuatmelengkung. Tak hanya itu,pengadaan meja belajarnyajuga bermasalah. Mejanyasangat tipis. Materialnya ter-buat dari triplek. Belum dipa-kai meja sudah rusak. Namunsekarang muncul soal gurutetap yang belum ada. (cw60)

M ArifNOFRIADI PUTRA/HALUAN KEPRI

MENIMBANG SAGU — Dua pekerja di Pare-erek (rumah pengolahan sagu) menimbang sagu mentah menggunakan timbangan gantung, Jumat (20/7).

non muslim ia meminta su-paya menghargai umat Islamyang sedang menunaikanibadah puasa. Hal itu sebagaiwujud toleransi umat beraga-ma. Ramadhan merupakanbulan berkah bagi umat Is-lam.

" Kalau mau makan, si-lahkan di rumah masing-masing, ini untuk menghargaiumat Islam yang sedang ber-puasa," imbuhnya. (cw60)

NOFRIADI PUTRA/HALUAN KEPRI

BEBERAPA tokoh masyarakat saat rapat membahas soal keamanan dan ketertibanselama Bulan Ramadhan di Kantor Pertemuan Camat Daik Lingga, Jumat (20/7).

Page 13: HaluanKepri 21jul12-

N A T U N A13Sabtu, 21 Juli 2012

Dua PSK Tertular HIVBLH Sebar

120 Tong SampahRANAI (HK) — Badan Lingkungan Hidup (BLH) Ka-

bupaten Natuna berencana menyebar 120 tong

sampah di sejumlah titik di Ranai. Langkah ini bagian

dari upaya pemerintah daerah untuk mengatasi

persoalan sampah yang selama ini belum terkelola

dengan maksimal.

Kepala Sub Bidang (K asubid) Pengendal ian

Pencemaran, Kerusakan dan Pemulihan Lingkungan

Badan Lingkungan Hidup, Afriyudi mengatakan,

tahun 2012 ini BLH selain menempatkan 120 tong

s a m p a h , j u g a a k a n m e n e m p at k a n e m p a t u n i t

kontainer di beberapa tit ik lok asi pembuangan

sampah.

Untuk 120 tong sampah, rencananya akan dibagi

kedalam dua kelompok. 60 tong sampah untuk

sampah organik, dan 60 tong sampah lagi untuk

sampah non organik.

Sedangkan tong sampah tersebut akan ditem-

patkan di sejumlah lokasi seperti jalan protokol Ranai,

dan perkantoran.

" Sedangkan untuk kontainer akan kita letakkan di

tempat pembuangan sampah di daerah pasar Ranai"

Ujar Afriyudi, Jumat (20/7).

Dijelaskannya, pengadaan 120 tong sampah dan 4

unit kontainer tersebut dianggarkan melalui dana

APBN dan APBD Natuna tahun 2012 ini. Selain

pengadaan tong sampah dan kontainer tempat

pembuangan sampah, juga ada pengadaan kendaraan

pengangkut sampah 1 unit. "Saat ini masih dalam tahap

proses lelang," katanya.

Terkait rencana penempatan 120 tong sampah

di sejumlah lokasi di Ranai, Afriyudi menyebutkan,

banyak sambutan posit i f dar i masyarak at, baik

masyarakat di kota Ranai maupun masyarakat yang

ada di kecamatan.

"Ada juga dari Kelurahan Sedanau Kecamatan

B u n g u r a n Ba r a t , m e m i n t a a g a r B L H j u g a m e -

nempatkan tong sampah di Sedanau. Namun sesuai

kesepakatan, tahun ini kita fokuskan dulu di kota

Ranai," pungkasnya. (leh)

Sherkah Sistem Ekonomi Pulau Tujuh

Pulau Tujuh terdiri dariberbagai pulau yang beradadi tengah Laut China Sela-

tan, Pulau tersebut adalahPulau Jemaja, Pulau SiantanPulau Bunguran Pulau Mid-

ai, Serasan Subi dan PulauPanjang.

Tercatat dalam Buku Po-hon Perhimpunan (PerjalananPulau Tujuh) yang disusun olehRaja Ali Kelana, terbentuknyaSherkah-sherkah di Pulau Tu-juh merupakan bentuk ikatandan persatuan dalam memaju-kan perbaikan ekonomi rakyatdi wilayah Pulau Tujuh, men-capai kemakmuran.

Pada 1896 penghasilankopera kering yang dijual keSingapura saat itu masing-masing sherkah telah me-nunjukkan persaingannya

dalam mengelola hasil kop-era. Sherkah Pulau Jemajapertahunnya dapat mengek-sopr 1500-2500 pikul kelapakering ke Singapura.

Begitu juga dengan sher-kah Pulau Siantan, perta-hunnya dapat mengeksport2000-2500 pikul kelapa ker-ing. Bunguran pertahunnyamengeksport kelapa keringrata-rata mencapai 3000 pi-kul ke Singapura. Sebab di-ketahui di Pulau Bunguranterdapat 1420 dusun kelapabelum termasuk Pulau Mid-ai, Serasan, Subi dan PulauPanjang. Demikian juga hal-nya sherkah hasil laut yangdijual ke Singapura. Seka-rang? Masyarakat Natunabanyak yang bertanya-tanyatentang sistem ini. (cw61)

RANAI (HK) — Sherkah merupakan sistem pere-konomian yang diusung oleh masyarakat PulauTujuh, kini dikenal dengan Natuna. Sherkahberasal dari bahasa Arab. Artinya, bekerja samadalam mencapai sebuah keuntungan, bahumembahu dalam sebuah rangkaian kegiatanmeraih hasil yang gemilang. Sherkah kini dikenaldi Indonesia sebagai koperasi.

Jumlah Kendaraan Meningkat DrastisRANAI (HK) — Seiring men-ingkatnya jumlah pendudukdi Kabupaten Natuna, jum-lah kendaraan pun juga ikutmeningkat. Hal itu dapatmenambah pendapatan Dae-rah melalui pajak kendaraanyang dibayar masyarakat.Demikian dikatakan Kasu-bag Tata Usaha Kantor Pel-ayanan Pajak Daerah, Kabu-paten Natuna, Alpiuzzamridi kantornya kemarin.

Alpi mengatakan, pem-bayaran Pajak KendaraanBermotor (PKB) dan Biaya

Balik Nama Kendaraan Ber-motor (BBNKB) di Kabupat-enan Natuna hari demi harisemakin meningkat. Hal ituberdampak pada meningkat-nya pendapatan derah. "kitaakui memang semakin hari,jumlah masyarakat yangmembayarvPKB dan BBNKBsemakin banyak saja, dan itubisa menambah pendapatandaerah. Karenanya jumlahpendapatan PKB semakinmeningkat," katanya.

Ia mengatakan, sejak Ja-nuari hinnga 14 Juli 2012 ini

pajak PKB yang terkumpulsebesar Rp. 1.1 miliar itu be-rarti sudah mencapai 62 pers-en dari target Rp. 1,8 miliaryang sudah ditentukan padatahun ini. Sedangkan dariBBNKB sedangkan dariBBNKB sebesar Rp. 1,8 miliardari total target Rp3.09 mil-iar, Total keudanya sejumlah61 persen dari total target ke-lesluruhan Rp..4 miliar.

Selain itu, kata Alpi lagi,

peningkatan pendapatanPKB dan BBNKB itu tidaklepas dari tingginya kesada-ran masyarakat dalam mem-bayar pajak kendaraan-nya,"Kita bersyukur karenakesadaran masayarakat cuk-up tinggi dalam menunaikankewajibannya membayar pa-jak," tambahnya.

ditambahkan lagi, bagipihak atau warga yang ter-lambat membayarkan pajakkendaraannya di kenai sang-

si berupa denda, "nah kalauada yang telat bayar makakita berikan sanksi kepadamereka dengan denda yangsudah ditentukan," ujrnya.

Dengan demikian katan-ya lagi, pihaknya berani men-targetkan penerimaan pajakkendaraan bermotor itu akanmelebih jumlah yang sudahditsrgetkan,"kalau kita lihatdari jumlah diatas maka kitaberani mengatakan bahawakita akan dapat melampaui

target yang sudah kita tentu-kan," katanya.

Namun kata Alpi lagi,meningkatnya penerimaanpajak tersebut karena sejakJanuari 2012 Penerapan pajakterhadap kendaraan plat mer-ah sudah dimulai, "kitamendapatkan peningkatan itujuga tidak lepas dari telah di-wajibkan kepada kendaraanplat merah untuk dibayarkanpajaknya, yang mana pajakkendaraan pemerintah itu

sebesar 0,5 persen," katanya.Alpi mengatakan, perin-

cian penerimaan pajak untukdaerah Kabupaten Natunadari PKB dan BBNKB ber-banding 30 dan 70 persen,yang mana Kabupaten menda-patkan 30 persen saja sedang-kan 70 persen diserahkan keProfinsi. "tapi dari total pener-imaan pajak itu, cuma 30 per-sen saja yang diterima kabu-paten selebihnya provinsi,"pungkasnya. (cw61)

"Pada tahap ini kita me-nemukan dua orang yang po-sitif terjangkit HIV," kataKepal Dinas KesehatanKabupaten Natuna, Faisal diKafe Pelangi, Kamis (18/7).

Faisal mengatakan, dalamtahapan pertama pihaknyamengambil sample darah 30orang PSK. sebagian besar diantara mereka masih dinya-takan belum terjangkiti virusmematikan itu.

Kepada para PSK, Faisalmengatakan, jika ada diantaramereka ternyata sudah ter-kena HIV yang darahnya ma-sih bertarap CD4 ke atas, ma-ka mereka harus menjaga ke-tahanan tubuhnya.

"Banyak mengkonsumsimakanan yang bervitamintinggi ya, seperti telor dansayur-sayuran, biar ketaha-nan tubuhnya semakin kuat,"tambahnya lagi.

Namun, kata Faisal kem-bali, jika ternyata ada dian-tara mereka positif ODHAdengan tarap darah CD4 kebawah maka mereka harusdiobati secara intensifkarena kondisi badannyasudah lemah.

PSK yang positif tertularHIV disarankan memakaikondom dalam beroperasi."Tolong jangan tularkan pe-nyakit ini kepada orang lain,"imbaunya lagi.

Orang HIV dikatakanAIDS ketika mereka mende-rita infeksi ataupun kankertertentu atau ketika jumlahCD4 mereka kurang dari 200.Jumlah normal sel-sel CD4pada seseorang yang sehatadalah 800-1200 sel/ml3 da-rah. Jumlah CD4 dapat di-tentukan oleh tes darah. CD4merupakan sejenis protein(glikoprotein) yang melekatpada permukaan sel t-helperyang berfungsi untuk mela-wan berbagai penyakit dalamtubuh kita.

Ia mengaku, Natuna be-lum memiliki alat untuk me-nenentukan kadar darah CD4.Karenanya ia perlu ke Batamuntuk menentukan kadar CD4darah mereka. "kebetulan kitabelum memiliki alatnya disini, perlu kita bawa ke Batamdulu baru kita dapat menge-tahui apakah CD4 merekadibawah 400 atau kah di atas-anya," katanya.

Pada kesempatan yang sa-ma, Faisal mengatakan, dian-tara mereka yang terinveksijika hendak berpindah daerahkerja, maka harus melaporkepada pihaknya. Agar pihak-nya bisa berkoordinasi kepadaklinik daerah tujuannya.

Pada kegiatan pembagiansample darah itu, turut hadirKepala Dinas Sosial TenagaKerja dan Transmigrasi (Din-sosnakertrans) Kab. Natuna,Agus Supardi, ia mengaku

sangat prihatin dengan kon-disi seperti itu, danb dia me-ngaku baru mengetahui kon-disi kota Ranai yang sepertiitu."Saya bener-bener barutahu kondisi ini, ternyata se-perti ini ya, benar-benar gawatkeadaan ini," terangnya.

Ia mengatakan dari duayang terkena itu saja, akanbisa menularkan kepada ba-nyak orang, apa lagi jika yangpositif itu memliki daya tarikyang tinggi. "Parah ya, saya

yakin dari dua orang itu sajaakan bisa menjangkiti warga,apa lagi kalau yang postif itucantik, itu sangat bahaya jikakita tidak tanggulangi," pung-kasnya.

Dengan ditemukannya duaorang PSK yang positif me-ngidap HIV tersebut, menam-bah jumlah pengidap HIV/AIDS yang ada di KabupatenNatuna, sebelumnya berjum-lah 27 orang kini menjadi 29orang.***

RANAI (HK) — Dinas Kesehatan Natuna meduga terdapat dua orang Pekerja SeksKomersial (PSK) tertular virus HIV/AIDS. Inisetelah 30 orang yang diambil sample darahnya.

Oleh: Fathurrahman, Liputan Natuna

Dispar Gelar Panggung SeniRANAI (HK) — Dinas Pari-wisata Kabupaten Natunaakan menampung bakat senitari masyarakat Natuna me-lalui panggung pagelaran at-raksi seni dan budaya daerahyang dilaksanakan di PantaiKencana sejak Juli hinggaDesember 2012 mendatang.Langkah ini merupakan upa-ya pemerintah untuk terusmengembangkan karya senimasyarakat melayu teru-tama dibidang seni tari.

Kepala Dinas PariwisataKabupaten Natuna, SyamsulHilal menyebutkan, di Ka-bupaten Natuna banyak me-nyimpan berbagai tarian dae-rah. Baik tari tradisi maupuntarian budaya. Namun sa-yangnya, tarian tersebut kinisudah mulai hilang.

" Agar tarian-tarian itukembali muncul ke hadapankita, maka pemerintah me-lalui acara panggung page-laran atraksi seni dan bu-

daya daerah, diharapkan ta-rian-tarian tradisi dan bu-daya masyarakat kita bang-kit kembali," katanya, Ju-mat (20/7).

Kata Syamsul, padaacara pagelaran atraksiseni dan budaya daerahyang dilaksanakan tanggal14 Juli 2012 lalu dan di-buka secara resmi oleh Bu-pati Natuna Ilyas Sabli,sedikitnya ada puluhansanggar yang sudah unjukkebolehan. Ini membuk-tikan tingginya antusiasmasyarakat khususnya pa-ra pencipta karya seni didaerah ini.

"Acara ini akan kita se-lenggarakan sampai bulanDesember 2012. Tetapi se-lama bulan puasa ini, acarkita liburkan dan baru di-buka kembali pada 1 Sep-tember 2012 mendatang"Katanya.

Sebagai bentuk kepedu-

lian pemerintah terhadaphasil karya seni di bidangtari, maka bagi setiap sang-gar seni yang sudah menam-pilkan diri di panggung,akan diberikan dana pem-binaan. Artinya dana ter-sebut nantinya dapat digu-nakan oleh setiap sanggarseni untuk memenuhi ke-butuhan yang ada disanggar. "

" Anggarannya tidak be-sar, karena ini sifatnya ha-nya untuk membantu me-reka saja," Tutur Syamsul.

Syamsul berharap, pa-da pagelaran atraksi senidan budaya daerah yangakan dilaksanakan kem-bali pada 1 September2012 sampai Desember2012, banyak diikuti olehsanggar seni yang ada diNatuna. Setidaknya setiapsanggar dapat menampil-kan tarian asal daerahnyamasing-masing. (leh)

FATHURRAHMAN/HALUAN KEPRI

PILIHAN SANTAI — Pulau Karang berukuran 30 meter pesegi di depan Desa Cemaga jadi pilihan masyarakat bersantaidi kala sore hari.

Page 14: HaluanKepri 21jul12-

CMYK

CMYK

14Sabtu21 Juli 2012

HM Sani Salurkan PKH Tahap II

Foto : RamliNarasi : Humas Pemprov Kepri

GUBERNUR Provinsi Kepri HM Sani

menyerahkan bantuan Program Keluarga

Harapan (PKH) tahap II dan Sembako tahun

2012 di Kecamatan Toapaya, Kabupaten

Bintan, Rabu (18/7). Bantuan ini diterima

sebanyak 8.047 keluarga miskin yang

meningkat pada tahun anggaran 2012 ini

menjadi 1.025 orang.

Program keluarga harapan adalah program

nasional kepada keluarga sangat miskin. Para

penerima mendapat bantuan dari pemerintah di

antaranya bantuan kesehatan, pangan hingga

beasiswa pendidikan kepada siswa berprestasi.

Khusus Kabupaten Bintan, Kecamatan Gunung

Kijang dan Mantang belum mendapat bantuan.

Kegiatan ini sendiri, bertujuan untuk

mengurangi kemiskinan dan meningkatkan

kesejahteraan masyarakat serta mengaktifkan

ekonomi mikro masyarakat.

Wakil Bupati Bintan Khazalik menga-

takan, program PKH ini dirasakan

manfaatnya dan dibutuhkan oleh masyarakat

Bintan. Pemkab Bintan berharap program ini

dapat terus berjalan.

Saat ini, masih ada 3.092 kepala keluarga

yang layak mendapatkan bantuan ini. Untuk

itu, Pemkab Bintan berupaya agar keluarga

tersebut kembali mendapatkan bantuan di

masa yang akan mendatang. ***

KHAZALIK menyerahkan bantuan kepada masyarakat dalam program PKH. KETUA DPRD Kepri Nur Syafriadi menyerahkan bantuan kepada masyarakat dalam programPKH didampingi Khazalik.

HM Sani menyerahkan bantuan kepada masyarakat dalam program PKH didampingi Wakil BupatiBintan Khazalik.

PENERIMA bantuan program keluarga harapan (PKH) foto bersama dengan Gubernur, Ketua DPRD Kepri, Wakil Bupati Bintan dan sejumlah pejabat Kepri dan Bintan.

HM Sani Gubernur Kepri didampingi Nur Syafriadi, Khazalik dan Rofiano menyalami tokohmasyarakat.

ROMBONGAN Gubernur dan Ketua DPRD Kepri dan sejumlah pejabat disambut dengankompang.

HM Sani dan Kepala Dinas Sosial Rofiano didampingi sejumlah pejabat.

EDI Rofiano menyalami penerima program PKH. GUBERNUR Kepri HM Sani memberikan sambutan. MASYARAKAT Bintan penerima bantuan program keluarga harapan (PKH) mengikuti kegitanpembukaan.

HM Sani menyerahkan bantuan kepada masyarakat dalam program PKH. MENYANYIKAN lagu Indonesia Raya. HM Sani menyalami masyarakat penerima bantuan.

Page 15: HaluanKepri 21jul12-

P E N D I D I K A N15 Sabtu, 21 Juli 2012

Jangan Diamkan Penggunaan BOS

BAGAIMANA TERJADINYA PETIRPETIR adalah percikan lis-trik besar. Kadang-kadangterjadi di antara awan dantanah. Kadang-kadang ter-jadi antara dua awan. Petirdisebabkan oleh semacamlistrik disebut listrik statis.Apakah kamu pernah me-rasa kaget ketika kamu me-nyentuh gagang pintu logam?Kejutan itu datang dari lis-

trik statis. Kamu dapatmembuat listrik statis jikakamu gesekkan kaki kamu diatas karpet dan kemudiankamu menyentuh logam.

Nah sekarang bagaima-na Terjadinya petir dan gun-tur. Listrik statis berasaldari muatan listrik kecil takterlihat. Ada muatan positifdan muatan negatif. Terlalu

banyak muatan positif ataunegatif dalam hal yang ber-beda membuat listrik statis.

Muatan negatif dapatterbentuk dalam awan ba-dai. Muatan positif dapatterbentuk di tanah atau diawan lain. Muatan negatifdan positif tarik terhadapsatu sama lain. Setelah cu-kup banyak muatan yang

terbentuk, Muatan listriktersebut melompat terhadapsatu sama lain. Lompatantersebut membuat percikanlistrik besar. Percikan listrikbesar adalah petir.

Begitu pula dengan gun-tur terdengar seperti leda-kan. Petir menyebabkan gun-tur. Suara berasal dari udarayang tiba-tiba menjadi sa-

ngat panas. Sebuah petirdapat membuat udara di se-kitarnya panas seperti18.000 ° Fahrenheit (10.000° Celcius). Itu lebih panasdari permukaan Matahari!Udara panas bergegas men-jauh dari petir. Udara ber-gegas pergi membuat suarakeras guntur.

Kamu sering mendengar

guntur setelah kamu melihatpetir. Hal ini karena suaraperjalanan lebih lambat daricahaya. Semakin jauh petir,semakin lama waktu yangdibutuhkan bagi kamu untukmendengar guntur. Kamudapat memberitahu sebe-rapa jauh petir tersebut. Ka-mu dapat menghitung detikantara petir dan suara gun-

tur itu membuat. Suara per-jalanan sekitar 1 mil (sekitar1,6 kilometer) setiap 5 detik.Jika kamu menghitung per-lahan-lahan sampai 5 danmendengar guntur, petir se-kitar 1 mil jauhnya. Jika ka-mu menghitung sampai 15sebelum kamu mendengarguntur, petir adalah 3 miljauhnya. (education)

Progres Penyaluran Dana BOS Triwulan III(Juli-September) Tahun 2012

Posisi Tanggal: 18 Juli 2012

Dana Disalurkan oleh Kas Negara ke Kas Daerah Provinsi: 2 Juli 2012 Jumlah provinsi yang sudah menyalurkan dana ke sekolah: 28 Provinsi Persentase terhadap dana triwulan III = 79,46% Provinsi yang belum menyalurkan Dana BOS: Maluku Utara, Papua Barat,Papua, Sumatera Utara dan Sulawesi Barat.

13 Jenis Penggunaan Dana BOS

1. Pembelian/penggandaan buku teks pelajaran.

2. Pembiayaan seluruh kegiatan dalam rangka penerimaan siswa baru

3. Pembiayaan kegiatan pembelajaran remedial, pembelajaran pengayaan,pemantapan persiapan UN, olahraga, kesenian, karya ilmiah remaja, pramuka,palang merah remaja, Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) dan sejenisnya(misalnya untuk honor jam mengajar tambahan di luar jam pelajaran, biayatransportasi dan akomodasi siswa/guru dalam rangka mengikuti lomba.

4. Pembiayaan ulangan harian.

5. Pembelian bahan-bahan habis pakai seperti buku tulis, kapur tulis, pensil,spidol, kertas, bahan praktikum, buku induk siswa, buku inventaris, langganankoran/majalah pendidikan.

6. Pembiayaan langganan daya dan jasa, yaitu listrik, air, telepon, internet.

7.Pembiayaan perawatan sekolah, yaitu pengecatan, perbaikan atap bocor,perbaikan pintu dan jendela, perbaikan mebeler, perbaikan sanitasi sekolah,perbaikan lantai ubin/keramik dan perawatan fasilitas sekolah lainnya.

8.Pembayaran honorarium bulanan guru honorer dan tenaga kependidikanhonorer.

9. Pengembangan profesi guru seperti pelatihan, KKG/MGMP dan KKKS/MKKS.

10.Pemberian bantuan biaya transportasi bagi siswa miskin.

11.Pembiayaan pengelolaan BOS seperti alat tulis kantor (ATK termasuk tintaprinter, CD dan flash disk)

12. Pembelian komputer (desktop/work station) dan printer untuk kegiatan belajarsiswa, masing-masing maksimum 1 unit dalam satu tahun anggaran.

13.Bila seluruh komponen 1 s.d 12 di atas telah terpenuhi pendanaannya dariBOS dan masih terdapat sisa dana, maka sisa dana BOS tersebut dapatdigunakan untuk membeli alat peraga, media pembelajaran, mesin ketik,peralatan UKS dan mebeler sekolah.

Pengamat pendidikan Dar-maningtyas mengatakan halitu dalam diskusi tentang ak-ses informasi publik di Jakar-ta, beberapa waktu lalu. Dika-takannya, Kementerian Pen-didikan Nasional sebetulnyasudah membuka secara trans-paran mengenai penyalurandana BOS ke sekolah-sekolahdi Tanah Air. Namun, keterbu-kaan penggunaan dana terse-but kerap berhenti di tingkatsekolah yang memiliki kewe-nangan otonomi atas peman-faatan BOS tersebut.

Informasi mengenai peng-gunaan BOS ini hanya diket-ahui oleh kepala sekolah dankomite sekolah. Bahkan, kat-anya tidak semua guru me-ngetahui anggaran pendapa-tan dan belanja sekolah

(APBS) yang di antaranyamelibatkan dana BOS.

Orangtua siswa juga ber-hak mengetahui penggunaandana BOS tersebut denganmenanyakan kepada pihaksekolah. Akan tetapi, hal iniseringkali diabaikan karenaputra-putri mereka justru men-dapat sanksi atau tudingandari pihak sekolah. Akibatnya,

banyak orangtua siswa memil-ih diam dan tak memedulikanhal tersebut agar pendidikananaknya tak terganggu.

"Masalah (keterbukaaninformasi) dana BOS ini adadua, yakni manajemen seko-lah yang tidak terbuka dansikap masyarakat yang tidakacuh," kata Darmaningtyas.

"Orangtua jangan jadi pe-

nakut. Kalau melihat ada pe-langgaran (pemakaian BOS),tanyakan dan laporkan,"tambahnya.

Sementara itu, WakilKetua Komisi Informasi Pu-sat (KIP) Henny S. Widyan-ingsih mengatakan, Un-dang-undang Nomor 14 Ta-hun 2008 menjamin masyarakat untuk menerima in-

formasi dari pejabat publik,termasuk mempertanyakanketerbukaan penggunaandana BOS. Pejabat publikpun wajib memberikan in-formasi yang diperlukan ke-pada pemohon dan bahkanbisa dikenai hukuman pen-jara atau denda jika meng-abaikan permohonan keter-bukaan informasi itu. (edu)

JAKARTA (HK) —Orangtua siswa haruslebih kritis mengawasipenggunaan danabantuan operasionalsekolah (BOS), demiterciptanya trans-paransi BOS. Denganberdiam diri, trans-paransi penggunaanBOS tidak akan ter-wujud dengan baik.

DOK

DANA BOS — Untuk memperlancar kegiatan siswa, sekolah diperbolehkan mengunakan dana BOS. Bahkan dana BOS ini bisa diperuntukan untuk 13 jenis anggaranoperasional sekolah, salah satunya penyediaan buku paket siswa.

Ingin Menjadi Dokter Sarafdan Wanita Karier

"Memang, kalau untukmencapai itu saya harus ker-ja keras. Dan harus belajarbanyak, tanpa mengenal le-lah," ucapnya.

Siswi yang mendudukikelas unggulan ini pantas di-ajungi jempol, karena bukanhanya cita-citanya yang set-inggi langit, namun prestas-inyapun cukup banyak diraih.Seperti mendongeng dengan

bahasa Inggris, Indonesia,juara paduan suara, dan per-nah ikut mendesain koransekolah. Semuanya itu didap-atnya berkat ketekunannyadalam belajar.

Putri dari Hotman Gultomini mengaku, setiap malamdia belajar terus dan mengga-li ilmu pengetahuan yang ker-ap didamping ibundanya,Sarma Hutauruk, yang selalu

mengontrol saat-saat ia bela-jar di rumah.

Selama menimba ilmu diSMPN 3 Batam, dia men-gakuai tidak pernah mendap-at kesulitan, karena semuapelajaran dipelajarinya den-gan enjoy supaya tidak men-jadi beban fikiran buatnya.Namun jika tidak mengeti,maka ia sendiri tidak segan-segan bertanya langsung ke-pada guru yang bersangkutan.

Lidya lahir pada 2 Septem-ber 1998 lalu, mengaku kalaupelajaran yang paling disu-kainya bahasa Inggris. Pasaln-ya sejumlah surat kabar yangberbahasa Inggris selalu iakoleksi dirumahnya. Denganini, dia akan lebih mudah lagimemahami bahasa Inggris,

karena ia sendiri inginberkuliah di Singapurauntuk mengambil juru-san kedokteran.

"Kalau pelaja-ran yang palingsaya sukai tentudong pelajaranbahasa Inggris,karena pelaja-ran ini sudahm e n d u n i a .Lagi pula sete-lah saya sele-sai sekolah diBatam sayaakan berang-kat ke Singa-pura untuk me-ngambil jurusankedokteran," pung-kasnya. (cw66)

BATAM (HK) — Impian cewek imut ini bilakelak nanti ingin menjadi dokter saraf atauwanita karir. Dialah Lidya Desi Ulina Gultomsiswi SMPN 3 Batam. Ia berusaha rajin belajaruntuk meraih cita-citanya itu karena dido-rong oleh tekadnya yang kuat.

Lidya Desi Ulina GultomSiswi SMPN 3 Batam

Sekolah Swasta Itu Lebih BerkualitasBATAM (HK) — Tidak semuaorang tua memaksanakananaknya untuk sekolah di ne-geri, meski dengan ekonomiyang pas-pasan. Contohnya or-ang tua murid bernama LinWa, ia menyadari anaknya dito-lak masuk kesekolah negerikarena nilainnya tak mencuku-pi. Meski ia mengaku bisa un-tuk memasukan anaknya ke-sekolah negeri dengan bantuanorang lain, namun ia tidak inginmemberikan contoh yang ku-rang baik kepada anaknya de-ngan kasus sogok menyogok.

Menurutnya, sekolah swas-ta itu kualitasnya tidak

kalah dengan sekolahnegeri. Meski ia

sadar bener, kalau biaya pen-didikan di sekolah swasta inilebih mahal dari sekolah negeri,namun ia menilai jumlahnyatidak begitu jauh berbeda.

"Saya memang dulu me-nyekolahkan anak di sekolahnegeri, namun tidak lulus.Saya tidak mau curang den-gan bayaran. akhirnya sayasekolahkan saja ke sekolahSMP Maitreyawira. Merekamenerima dan mendidikanak saya kok dengan baik,"ucap warga Lin Wa yang ber-domisili di Batam Centre ini.

Menurutnya, daya tam-pung sekolah swasta kan leb-ih sedikit dibanding dengan

sekolah di negeri. Dengandemikian guru dapat

mencover semua anak didikdengan baik. Berbeda dengandi sekolah swasta, satu kelasbisa mencapai siswa lebihdari 40 orangan, hal ini tentuakan merepotkan guru kelasdan pelajaran pun kurangmaksimal diterima.

"Anak saya ada juga yangsekolah di SMPN 12, dan adajuga yang sekolah di Yos Sudar-so. Saya pertimbangkan anaksaya yang sekolah di Yos Sudar-so malah lebih rajin belajar,ketimbang yang sekolah diSMP yang negeri itu," ucapnya.

Hal ini dibenarkan olehMadila putrinya Lin Wa. iamengaku kalau di sekolahYos Sudarso sendiri ditekan-kan untuk belajar penuh, ma-

kanya dia lebih aktif belajarketimbang kakaknya yangsekolah di SMP negeri.

"Kalau saya tetap diha-ruskan belajar, kalau tidakbelajar nilai kami akan ditu-runkan, lagi pula saya selalujuara terus," ucapnya.

Pengakuan yang sama ju-ga diungkapkan seorang walimurid di Sekolah HarapanUtama Batam, saat mene-mani anaknya yang sedanglatihan basket. Ia mengakukalau mereka lebih suka me-nyekolahkan anaknya di se-kolah swasta, karena sekolahswasta keamananya sangatterjamin. Dan fasilitas san-gat memadai, kemudianpembelajarannyapun aktif

dan bisa bersosialisasi den-gan guru-gurunya disana.

"Kami memang memilihsekolah swasta dari dulu,karena saya pikir sekolahswasta itu memang luar bi-asa, Baik dibidang pembela-jaran, keamanan, tempat-nyapun memadai untuk bela-jar," ucapnya.

Terkait masalah biaya, ka-ta dia wajar saja mahal sesuaifasilitas yang diberikan "Kalaumasalah biaya, itu tidak mem-pengaruhi. Asalkan anak sayanyaman, terkordinir cara bela-jarnya, dan merasa terlindun-gi. Berapapun bayarannyaakan tetap kita bayar," ucapWerny yang tinggal di PerumRosdel ini. (cw66)

Sekolah DaruratKartini Digusur

JAKARTA (HK) — Rosi,

atau biasa dipanggil Oci oleh

kawan-kawannya, adalah

siswi kelas 1 SMP di

Sekolah Darurat Kartini.

Sekolah tempatnya menun-

tut ilmu bersama anak-

anak jalanan lain, akan di-

gusur pada 10 September

2012 karena menempati la-

han milik PT Kereta Api In-

donesia di kawasan Lodan

Raya, Jakarta Utara.

Oci sadar, ia dan teman-

temannya, serta pendiri Se-

kolah Kartini, sang guru

kembar Rian-Rossy, tak

bisa berbuat banyak. Jika

penggusuran dilaksanakan,

maka kegiatan belajar men-

gajar akan kembali ke

kolong jembatan Tol Lodan

Mas, Jakarta Utara. Maka,

Oci pun menitipkan pesan

kepada Presiden Susilo

Bambang Yudhoyono.

"Pak Presiden, tolong

jangan robohkan sekolah

kami. Kami masih ingin be-

lajar dengan Bu Guru

kembar," pinta Rosi, di

Jakarta, Kamis (19/7) lalu.

Sekolah Kartini, bagi Oci

dan kawan-kawannya, bu-

kan sekedar tempat untuk

menuntut ilmu, tetapi juga

menjadi gudang harapan

yang memberikan asa untuk

berani bercita-cita. Siswa

yang ditampung di Sekolah

Kartini merupakan anak-

anak dari kelompok marji-

nal yang selama ini tak di-

terima di sekolah reguler.

Siswa Sekolah Kartini

lainnya, Agam Shafrumae-

ni, juga menyimpan hara-

pan yang sama. Agam yang

bercita-cita ingin menjadi

anggota TNI menggantung-

kan rajutan masa depan-

nya di Sekolah Kartini.

"Anak-anak marjinal

seperti ini tidak disediakan

sekolah oleh pemerintah.

Mereka membutuhkan

sekolah khusus di komunitas

mereka, karena mereka kan

enggak punya akta kelahiran

untuk mendaftar di sekolah

negeri," ujar Sri Rossyati,

salah satu guru kembar

pendiri Sekolah Kartini.

Menurutnya, ada diskri-

minasi terhadap masyarakat

dari golongan bawah untuk

mengakses pendidikan. Me-

reka tidak memiliki akta kela-

hiran atau pun surat-surat yang

menyatakan kelegalan mereka

sebagai warga Indonesia.

"Jangankan pendidikan,

keberadaan mereka pun tidak

diakui," ujar Rossy.(kcm)

PPDB di SMAN 5 Batam Tak BermasalahBATAM (HK) — Ke-

pala Dinas Pendidi-

kan (Disdik) Kota Ba-

tam, Muslim Bidin,

menegaskan bahwa

pelaksanaan Peneri-

maan Peserta Didik

Baru (PPDB) di

SMAN 5 Batam se-

jauh ini aman-aman

saja tak bermasalah.

Semua keinginan or-

ang tua menyekolah-

kan di SMAN 5

Batam dapat terako-

modir dengan baik,

termasuk calon sis-

wa berjumlah 17 or-

ang yang berada

didekat lingkungan

sekolah.

"Tak ada masa-

lah, orang tua dari 17 calon

siswa itu yang tinggal didekat

lingkungan sekolah sudah di-

terima, malah hari Selasa me-

rek masuk dengan siswa lain-

nya. Begitu pula orang tuanya

bersedia menyediakan bangku

yang kurang di sekolah terse-

but. Jadi persoalan protes war-

ga itu telah kita selesaikan

dengan cara kesepakatan ber-

sama antara orang tua dengan

pihak sekolah," ujarnya.

Muslim mengajak kepada

masyarakat dan orang tua

murid agar mendukung ke-

lancaran PPDB ini, supaya

proses belajar mengajar

(PBM) kedepannya tidak

bermasalah. Malah Muslim

juga berterima kasih atas

inisitif tokoh masyarakat

Batuaji bernama Rosdiana P

Mokodompit yang disapa bu

Tatang tanpa pamrih rela tu-

run tangan membantu mem-

fasilitasi kesalah pahaman

antara orang tua murid den-

gan pihak sekolah.

"Memang orang seperti bu

Tatang yang kita harapkan

turut mendukung kelancaran

PPDB dan bisa mencairkanRosdiana

permasalahan, meski kita

tahu beliau lakukan tanpa

pamrih alias sukarela," ujar

Muslim lagi.

Dewan Kebakaran

Jenggot

Namun lain lagi dengan

dengan salah seorang anggota

dewan, ia merasa dilangkahi

dengan adanya turun tangan

Rosdiana dalam menyelesai-

kan persoalan PPDB di SMAN

5 Batam ini. Pasalnya ke 17

orang tua calon siswa ini sebe-

lumnya telah meminta bantu-

an kepada anggota dewan ini

untuk memasukan anaknya ke

SMAN 5 Batam, namun tak

kunjung juga ada kepastian.

Saking putus asanya para orang

tua ini nekad datang mengadu

ke Poltabes Barelang.

Sementara Rosdiana P

Mokodompit sendiri memban-

tu masyarakat itu tidak sen-

gaja ketika dirinya sedang be-

rada di Poltabes Barelang

mengurus SKCK anaknya ber-

temu dengan salah seorang

tetangganya. "Saya taksenga-

ja membantu mereka, karena

saya tahu yang 17 orang itu

tinggal didekat sekolah ma-

kanya saya rela membantu

mereka. Tapi yang saya heran-

kan itu malah salah seorang

anggota dewan justru mengin-

timidasisaya meminta harus

membuat perjanjian dan ber-

ita acara segala, memangnya

saya ini dapat duit dari orang

tua? Justru saya ikhlas mem-

bantu mereka itu," ucapnya

dengan nada kesal.(r/men)

Please purchase VeryDOC PS to PDF Converter on http://www.verydoc.com to remove this watermark.

Page 16: HaluanKepri 21jul12-

CMYK

CMYK

16Sabtu, 21 Juli 2012

Presenter Cantik Pingsan saat SiaranANKARA (HK)— Seda Selek, Seorang pre-senter berita ternama Turki, pingsan saattengah membaca program berita. Sontakhal ini membuat presenter tersebut men-jadi berita, dibandingkan harus menyiar-kan berita.

Ketika melakukan tugas-nya membawa berita untukKanal 24, tiba-tiba saja diri-nya terjadi. Saat diperiksa,ternyata Selek pingsan usaijatuh dari kursinya. Demi-

kian diberitakan Orange, Ju-mat (20/7).

Presenter lainnya yangkebetulan bertugas bersama-nya, langsung bergegas untukmembantu. Segera setelah

insiden ini, rekan Selek me-ngatakan presenter perem-puan ternama itu segera siu-man.

Selek mengakumengabaikan ke-sehatan selamabeberapa hari te-rakhir. Ia menga-takan, tekanandarahnya sa-ngat rendahdan men-y e b a b -kannyat i d a k

mampu membacakan beritadengan baik.

Dalam akun twitternya,Selek juga mengaku di-

rinya dalam kondisibaik. Dirinya punakan siaran sepertibiasa dan mem-bacakan berita un-tuk penggemar-nya dalam wak-

tu dekat.(kpc)

Lowongan CPNS 14.560JAKARTA (HK) – Tahun ini pemerintah mem-buka 14.560 lowongan Calon Pegawai NegeriSipil (CPNS), kata Deputi Bidang SDM Apa-ratur Kementerian Pemberdayaan AparaturNegara dan Reformasi Birokrasi, RamliNaibaho.

Saat menyampaikan keter-angan pers di Jakarta, Jumatsiang, Ramli mengatakan pe-merintah memutuskan untukmembuka lowongan CPNS ka-rena banyak permintaan tenagafungsional dari instansi pemer-intah di pusat maupun daerah.

“Kami membuka peneri-maan CPNS agar pemerintahantidak stagnan. Namun, peneri-maan ini harus didahului anali-sis jabatan dan beban kerjayang jelas,” ungkap Ramli.

Menurut dia, lowongan pe-kerjaan yang dibuka adalahyang berhubungan dengan pel-ayanan dasar dan khusus sep-erti guru, tenaga medis, danpetugas publik untuk mengisiposisi di 23 instansi pusat dan25 instansi daerah.

“Seperti Kementerian Hu-kum dan HAM yang membu-tuhkan petugas penjaga Lem-baga Pemasyarakatan, ataupetugas pajak dan bea cukai,termasuk juga keahlian ber-negosiasi untuk diplomat Ke-menterian Luar Negeri,” tam-

bah Ramli.Para pendaftar CPNS

akan menjalani beberapa ta-hapan pengujian sesuai per-syaratan dan kebutuhan darimasing-masing instansi. Pen-gujian akan meliputi materikompetensi dasar seperti wa-wasan kebangsaan, penge-tahuan, dan intelejensiaumum, serta materi kompe-tensi bidang atau fungsional.

Beberapa instansi pusatyang sudah membuka pen-daftaran penerimaan CPNSdi antaranya KementerianKeuangan, Kementerian LuarNegeri, dan Kementerian Hu-kum dan HAM.

Sementara Sekretaris Ke-menterian PendayagunaanAparatur Negara dan Refor-masi Birokrasi (KemenpanRB) Tasdik Kinanto mengung-kapkan agar masyarakatkembali berhati-hati terha-dap maraknya calo Calon Pe-gawai Negeri Sipil (CPNS)yang bermunculan.

"Ini untuk antisipasi. Da-

lam pengadaan CPNS biasan-ya muncul banyak calo yangmengatasnamakan Kemen-pan. Banyak juga masyarakatyang terkelabui oleh oknumini," ungkap Tasdik.

Oleh karena itu, terkaitbanyaknya pembukaan lowon-gan CPNS pada tahun ini, Ke-menpan) mengeluarkan SuratEdaran Nomor 10 Tahun 2012

tentang penipuan yang men-gatasnamakan pegawan Ke-menpan dan RB.

Dalam surat edaran terse-but dikemukakan, agar ma-syarakat tidak menanggapidan tidak menerima tawaranjasa para calo CPNS tersebut.Masyarakat juga diharapkanuntuk segera melaporkan paracalo tersebut kepada pihak

kepolisian dan Kemenpan danRB melalui kotak pos 5000.

"Saya yakin para calo akanmelakukan hal yang sama ta-hun ini. Kami ingin pemeri-maan CPNS tahun ini lebihtransparan dan obyektif. Agarmasyarakat tidak menjadi kor-ban dan nama baik Kemenpantetap terjaga," kata Tas-dik.(ant)

BNP2TKI Safari Ramadan di SumateraJAKARTA (HK)— BadanNasional Penempatan danPerlindungan Tenaga KerjaIndonesia (BNP2TKI) menga-dakan Safari Ramadhankelima pada 24 Juli sampai3 Agustus 2012 di Sumaterabertema "Sinergi PelayananTKI di Perbatasan".

Kepala BNP2TKI MohJumhur Hidayat di Jakartamengatakan, Safari Rama-dhan BNP2TKI di SumateraUtara, Nanggroe Aceh Darus-salam, Riau, serta Kepulau-an Riau ini diarahkan untukmemberi penguatan dalammengatasi persoalan TKI diperbatasan yang terbilangkompleks.

"Tidak hanya TKI yangbermasalah yang bisa dite-mui, namun calon TKI berma-salah juga sering ditemukandi perbatasan," ujar Jumhur.

Menurut dia, ma-salah penyelundup-an manusia/TKImenjadi hal yang se-ring dijumpai di per-batasan di Batam,umumnya, calon TKIsengaja melalui Ba-tam dengan cara ile-gal yang dibantu pi-hak-pihak tidak ber-tanggung jawab, un-tuk diselundupkan ke Malay-sia dan bahkan ada yang relamembayar sejumlah uang.

Ia menambahkan, ber-kali-kali pemerintah memu-langkan mereka pula, namunternyata tidak juga jera untukkembali akibat kuatnya ke-inginan bekerja di Malaysia.

BNP2TKI berkomitmenmemperbaiki pelayanan pe-nempatan dan perlindunganTKI di daerah perbatasan.

Ia beharap me-lalui Safari Rama-dhan tahun ini diha-rapkan menjadi mo-mentum nyata me-nata perbaikan itu.

Dalam kegiatanSafari Ramadhankali ini, BNP2TKImelakukan kunju-ngan langsung keberbagai pintu ma-

suk yang banyak dilalui olehcalon TKI ke luar negeri sepertiPelabuhan Tanjung BalaiAsahan (Sumut), PelabuhanKuala Langsa di KabupatenAceh Tamiang (Nanggroe AcehDarussalam), Pelabuhan Du-mai (Riau), Pelabuhan Ba-tam, dan Pelabuhan Sri Bin-tan Pura, Tanjungpinang (Ke-pulauan Riau).

Seperti pada Safari Ra-madhan tahun-tahun sebe-

lumnya, Safari Ramadhandipimpin Kepala BNP2TKIdengan anggota rombonganterdiri atas pejabat besertajajaran staf BNP2TKI, danmengikutsertakan mediamassa dari Jakarta sertayang ada di daerah.

Safari Ramadhan BNP2T-KI pertama bertema "MenyapaTKI" dan berlangsung pada 9-19 September 2008 di ibu kotaprovinsi dan kabupaten/kotabasis TKI wilayah pantai utaraJawa dengan menempuh per-jalanan darat Jakarta ke Ban-ten, Jawa Barat, Jawa Tengah,Jawa Timur.

Safari Ramadhan BNP-2TKI kedua, 31 Agustus-14September 2009 bertema "Le-bih Dekat dengan TKI", me-ngunjungi provinsi dan kabu-paten/kota kantong TKI dipantai selatan Jawa juga de-ngan jalur darat dari Jakarta,Banten, Jawa Barat, Jawa Te-ngah, Daerah Istimewa Yogya-karta, hingga Jawa Timur.(ant)

KPU Sidempuan TerimaTujuh Pasangan Calon

MEDAN (HK) – Komisi Pemil ihan Umum KotaPadang Sidempuan menerima pendaftaran tujuhpasangan calon untuk mengikut i prosespemilihan walikota dan wakil walikota setempatyang akan diselenggarakan pada tanggal 18Oktober 2012.

“Ada tujuh pasangan calon, t iga dari jalurindependen dan empat yang didukung partai,”kata Ketua KPU Padang Sidempuan Arbanur Rasyid.

Menurut dia, tiga pasangan calon dari jalurindepenedn itu adalah pasangan Amir MirzaHutagalung/Nurwin Nasution, Habib Nasution/Soripada Harahap, serta pasangan Ade IrmaPulungan/Syamsul Bahri.

Adapun empat pasangan calon dari dukunganparpol adalah Dedi JP Harahap yang berpasangandengan Affan Siregar dan mendapatkan dukungan16 parpol.

Diantaranya, PDI Perjuangan, Partai AmanatNasional, Partai Pemuda Indonesia, PNI Marhaen,Partai Persatuan Daerah, Partai DemokrasiKebangsaan, Partai Penegak Demokrasi Indonesia,dan Partai Matahari Bangsa.

Kemudian, pasangan Chaidir Ritonga danMaragunung Hasibuan yang didukung PartaiGolkar, Partai Keadilan Sejahtera, Partai SerikatIndonesia, dan Partai Republika Nusantara.

Setelah itu, pasangan Andar Amin Harahap danIsnandar Nasution yang didukung Partai Buruh,Partai Kebangkitan Bangsa, Partai DemokrasiPembaruan, Partai Karya Peduli Bangsa dan PartaiPatriot.

Sedangkan pasangan terakhir adalah RusdiNasution dan Riswan Daulay yang didukung PartaiDemokrat dan Partai Hati Nurani Rakyat.

Setelah pendaftaran tersebut, KPU PadangSidempuan menjalani tahapan perbaikan berkasdukungan untuk mengesahkan pengajuanmasing-masing calon.

“Mulai hari ini (Kamis, 19/7) hingga 25 Julidilakukan perbaikan berkas,” kata Arbanur .(ant)

Seda Selek

Asean Sikapi Laut Cina SelatanJAKARTA (HK)— Pernya-taan bersama para MenteriLuar Negeri di kawasan AsiaTenggara akan segera dike-luarkan setelah rangkaiankunjungan Menlu Marty Na-talegawa selama dua hari kesejumlah negara ASEAN,kata Juru Bicara Kemen-terian Luar Negeri MichaelTene.

Pernyataan bersama ter-sebut akan mengedepankanprinsip mendasar yang si-fatnya "all weather" atauberlaku dalam situasi apasaja, terutama terkait konf-lik Laut China Selatan.Tene menambahkan jikapernyataan tersebut dikelu-arkan berdasarkan pada sa-tu kejadian tertentu, makasifatnya bisa berubah-ubah.

Menteri Luar Negeri In-donesia Marty Natalegawamelakukan kunjungan duahari ke Filipina, Vietnam,Pnom Penh dan Singapurauntuk bertemu dengan para

menlu negara-ne-gara tersebut da-lam membicara-kan masalah per-nyataan bersamaMenlu ASEAN.Selain itu, Martyjuga melakukanpembicaraan me-lalui telepon den-gan menlu negaraanggota ASEANlain guna mencapai sebuahkesepakatan bersama.

Terkait masalah konf-lik Laut China Selatan,Marty telah mengajukanenam poin penting terma-suk mengedepankan pent-ingnya Deklarasi PerilakuSemua Pihak, garis besaryang sudah disepakatipada 2011, penyelesaianmasalah berdasarkanpada hukum internasionaldan Hukum Laut Interna-sional 1982, penyelesaianpembahasan Kode Etik dansikap menahan diri serta

tidak mengguna-kan kekerasan da-lam penyelesaian.

Laut China Sela-tan menjadi isu sen-sitif karena Chinamengklaim seluruhkawasan tersebutmenjadi bagian darinegaranya. Chinamengaku memilikihak atas Laut China

Selatan sejak 2.000 tahunlalu.

Sementara itu, Filipinajuga mengklaim wilayahScarborough Shoal menjadibagian dari negaranya. Se-lain Filipina, Vietnam jugamenyatakan telah mengua-sai wilayah Paracel danSpratly sejak abad 17.LautChina Selatan ditengaraimenyimpan cadangan min-yak bumi sebanyak 1,2KMkubik atau setara dengan7,7 miliar barel, selain po-tensi gas alam sebesar7.500Km kubik.(ant)

MartyJumhur

NET

PENDAFTARAN CPNS — Para calon pegawai negeri sipil (CPNS) tengah mendengar penyampaian dari petugas mengenai tatacara pendaftaran.

Page 17: HaluanKepri 21jul12-

CMYK

CMYK

17Sabtu, 21 Juli 2012

Oleh: Darul Qutni, Liputan Tanjungpinang

Hobi Olahraga

Wiraswasta

Waduk GesekBersambung ke hlm 18

Hobi OlahragaBersambung ke hlm 18

Shobirin

Waduk Gesek Bisa Layani Seluruh TpiTANJUNGPINANG (HK) — Waduk Sei Gesekdiprediksi bisa melayani kebutuhan airbersih untuk seluruh masyarakatTanjungpinang. Hal itu diungkapkan DirekturUtama PDAM Tirta Kepri, Abdul Kholikkepada Haluan Kepri, Jumat (20/7).

Dikatakan, apabila pe-ngerjaan waduk Sungai Ge-sek rampung dan siap ber-operasi, waduk ini mampumelayani 7-8 ribu ribu sam-bungan baru. Dan, hal ituakan menjawab kebutuhanair bersih warga Tanjung-pinang (Tpi) dan Bintan.

"Waduk Sungai Gesek di-perkirakan selesai dan siapberoperasi tahun ini, aliranair bersih dari waduk iniakan mampu melayani 7sampai 8 ribu pelanggan baruyang berarti bisa melayani

seluruh masyarakat KotaTanjungpinang," paparKholik.

Menurut Kholik, pihaknyatengah menyelesaikan se-luruh infrastruktur pendu-kung untuk penyaluran airbaku dari Sungai Gesek. Inf-rastruktur tersebut berupapipa-pipa induk yang dipa-sang sepanjang jalan dariarah Gesek, Kabupaten Bin-tan menuju wilayah Tanjung-pinang.

Akses Jalan Dompak Makin ParahTANJUNGPINANG (HK) — Hujanyang mengguyur Kota Tanjungpinangdalam dua hari kemarin telah me-nyebabkan semakin parahnya jalanmenuju pulau Dompak. Jalan peng-hubung antara jembatan 2 dan 3 PulauDompak terlihat semakin digerusaliran air, kondisi ini menyebabkanmasyakat Dompak mengalami ke-sulitan untuk keluar dari pulau ter-sebut.

Ketua RW I Kelurahan Dompak

Johari menyatakan akses jalan me-nuju kampungnya semakin sulit ka-rena hujan yang turun dalam dua hariterakhir ini. Badan jalan yang telahdigerus air hujan semakin parah kon-disinya dan licin sehingga sulit untukditembus. Karena itu ia berharap hal

ini dapat menjadi perhatian PemprovKepri yang katanya akan segera meng-aspal jalan tersebut.

"Kami tak bisa lewat, jalanbegitu licin sehingga membahayakanwarga yang mencoba melewatinya.Kami harap ini segera diperhatikan

kasihan warga kami yang tidak bisakeluar pulau akibat licinnya jalanini," kata Johari pada Haluan Kepri,Jumat (20/7).

Akses JalanBersambung ke hlm 18

MESKI disibukkan dengan us-

ahanya, pria asli keturunanJawa ini selalu menyempat-

kan waktu untuk melakukan

olahraga. Karena kesehatanmerupakan hal yang ter-

penting dalam hidupnya.Itulah yang selalu ada

dalam benak Shobirin

yang memiliki beberapausaha di kota Tanjung-

pinang.

"Bagaimanapun si-buknya pekerjaan, saya

selalu menyempatkandiri untuk melakukan

olahraga, karena un-

tuk menjaga keseha-tan," Kata Shobirin,

Jumat (20/7).

PembangunanAl Fitrah Telan Rp1,9 M

TANJUNGPINANG (HK) —Pembangunan Panti Asuhan Ummi AlFitrah yang berada di kawasanbelakang Mapolres Tanjungpinangdiperkirakan akan menelan biayaRp1,9 miliar. Pembangunan Al Fitrah

Bersambung ke hlm 18

SUTANA/HALUAN KEPRI

ZIARAH RAMAI — Masyarakat yang melakukan ziarah ke makam keluarga menjelang puasa semakin ramai. Terlihat satu keluargatengah berdoa di Komplek Pemakaman KM 7 Tanjungpinang, Jumat (20/7).

Page 18: HaluanKepri 21jul12-

T A N J U N G P I N A N GSabtu, 21 Juli 2012

18

Sambungan hal 17 Waduk Gesek

Sambungan hal 17 Pembangunan Al FitrahBiaya sebesar itu akan

digunakan untuk panti de-ngan bangunan 3 lantai.

"Secara pasti kita tidaktahu dari mana bisa kita pe-roleh anggaran sebesar Rp1,9miliar untuk membangunpanti tersebut. Yang jelas,saat ini kita sudah melaku-kan tahap awal pembangu-nan dengan memasang pon-dasi di atas lahan yang dihi-bahkan oleh Pemko Tanjung-pinang tersebut," kata Pe-ngurus Yayasan Panti Asu-han Ummi Al Fitrah, UstadKomaruddin, JUmat (20/7).

Dikatakan, tahap awalpembangunan panti diper-

kirakan akan menelan biayaRp100 juta. Dimana danatersebut diperoleh dari hasilsumbangan segenap lapisanmasyarakat dan pejabat.

"Jumlah dana yang ter-kumpul hasil sumbangandari masyarakat atas namaHamba Allah itu sudah men-capai ratusan juta. Sebagiankita sisihkan untuk keper-luan anak-anak panti, dansebagian lagi kita sisihkanuntuk memulai pembangu-nan panti ini. Semua danayang masuk tersebut kitasimpan di tabungan milikYayasan Ummi Al Fitrah,sehingga terdata dan tidak

bisa digunakan untuk yanglainnya," ungkapnya.

Menurutnya, pembangu-nan di atas lahan seluas se-kitar 1200 meter persegi itunantinya terdiri atas sejum-lah kamar tempat tidur bagianak panti, ruangan belajar,ruangan sholat, ruangan ber-main, ruangan mengaji, se-jumlah kamar mandi, dapurtermasuk ruangan untuk me-nyambut tamu yang datangberkunjung ke panti nanti-nya. "Niat kita nantinya, ba-ngunan akan menjadi pondokpesantren Yayasan PantiAsuhan Ummi Al Fitrah,"ucap Komar. (nel)

"Rencananya waduk Su-ngai Gesek ini memang untukmenyuplai kebutuhan airbersih untuk daerah BintanCenter dan sekitarnya de-

ngan kapasitas produksimencapai 100 liter per detik,"ujarnya.

Begitu Waduk Sei Gesekberoperasi, lanjut dia, suplai

air dari waduk Sei Pulai,akan difokuskan mulai dariarah waduk hingga wilayahKota Tanjungpinang. Hal inidilakukan, sebab kemam-puan suplai air dari wadukGesek sampai Bintan Centeryang mencapai jarak 11 kilo-meter diprediksi lebih baikjika hanya disalurkan untukwilayah Bintan Center dansekitarnya.

"Suplai air akan dibagidua, Waduk Gesek untuk Bin-tan Center dan sekitarnyasedangkan Seipulai sampaidaerah kota,"imbuhnya.

Kholik belum bisa me-mastikan kapan waktu pastipengoperasian waduk Sei Ge-sek ini, karena dukungan da-na baik dari Anggaran Pen-dapatan Belanja Daerah(APBD) dan APBN.Dimanatahun 2012 sudah bisa di-pastikan PDAM Tirta Keprimendapat kucuran danaAPBN senilai Rp15 miliaryang akan dipergunakan un-tuk waduk Gesek.

Kholik mengatakan, da-lam pemetaan yang dilaku-

kan oleh PDAM berdasar-kan tinjaun lapangan dariribuan pelanggan PDAMTanjungpinang, ada sekitar8,9 persen atau bisa dika-takan sembilan persen wi-layah penyaluran PDAMyang tidak lancar.

"Dan ada 6,6 persen yangbelum lancar, sedangkan si-sanya yang persentasenyamencapai 84,4 persen sudahmasuk kategori lancar,"se-butnya.

Adapun wilayah-wilayahyang tidak lancar ini, sebutKholik yakni, wilayah Pe-ru-mahan Hang Tuah Permai,Perum Lembah Asri, Kom-plek Polri, Jalan PeralatanBatu 7, Jalan RE Martadi-nata, Perum Permata Karis-ma, Jalan Rawasari, JalanBirgjen Katamso dan JalanBayangkara.

"Dan untuk daerah JalanKetapang Bakar Batu, Pe-rumnas Seijang, dan bebe-rapa lokasi lainnya masukdalam kelompok wilayahyang kurang lancar," tandas-nya.***

Terkait hasil pertemuanwarga dengan Gubernur KepriHM Sani yang berjanji akanmemenuhi tuntutan warga iaberharap agar hal itu segeradirealisasikan. Karena tun-tutan yang disampaikan ma-syarakat bukanlah hal yangmuluk-muluk tapi hanya ter-

kait pemenuhan kebutuhandasar dan sangat wajar. Be-gitu juga dengan rumah ban-tuan pemprov. Ia berharapagar rumah rumah itu dire-habilitasi dulu oleh Dinas PUsebelum diserahkan kepadaPemprov diteruskan penyera-han kepada warga.

Selain rehabilitasi kon-disi rumah yang sudah mulairusak, Johari juga memintaPemprov Kepri membangunfasilitas umum yang mendu-kung tempat tinggal wargaseperti listrik, air, saluranpembuangan, WC dan jalan.

"Kebutuhan listrik dan air

bisa direalisasikan dalamtahun ini. Karena waktu dise-rahkan kepada masyarakatpada awal 2013, semua fa-silitas harus sudah siap. Ka-lau belum ada titik terangsoal fasilitas itu kami jugatidak mungkin terima," tan-das Johari.(rul)

Sambungan hal 17 Akses Jalan

Pria kelahiran 36 tahunsilam tersebut mengungkap-kan, walau hanya 2 am me-lakukan olahraga apa saja,namun, itu sudah cukup. Pa-salnya, setiap orang tidakperlu melakukan olahragaberlama-lama. Menurut Sho-birin, ada banyak jenis olah-raga yang bisa dilakukan,seperti, berjalan kaki, lari-larikecil, dan lain sebagainya.

Dalam kesehariannya di-sibukkan dengan bisnisnyaShobirin mengakui, bahwakebiasaannya sejak kecil,sudah sering melakukan laridi pagi hari, hal itu, sampaisaat ini masih lakoninya.Katanya, melakukan olah-raga, tidak harus dilakukanditempat-tempat tertentudan mengeluarkan biaya.

"Saya sejak kecil sudah

sering jogging pagi, dan sam-pai kinipun masih saya la-kukan. Kalau hanya untukolahraga ringan, bisa dilaku-kan dimana saja, sepertikomplek perumahan, tamanbermain dan ini tidak me-ngeluarkan biaya," paparnya.

Disamping itu, Shobirinjuga sering bermain bola fut-sal dengan teman-temannya.Bermain futsal,bisa dikata-

kan hanya dilakukan 1 kalidalam seminggu. Kata dia,hal ini lebih dari sekedar ber-olahraga, karena bisa kum-pul dengan rekan-rekannya.

"Kalau untuk main fut-sal, saya lakukan hanya se-minggu sekali. Hal ini jugauntuk bisa lebih memper-erat lagi hubungan silatu-rahmi dengan teman-te-man," ucapnya. (cw53)

Sambungan hal 17 Hobi Olahraga

PenangananBanjir BelumMaksimal

Oleh: Rudi Yandri, Liputan Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HK) — Berbagai upayatelah dilakukan Pemko Tanjungpinang dalammengatasi banjir yang melanda sejumlahkawasan perumahan penduduk maupunruas jalan protokol. Namun demikian, banjirmasih saja menghantui masyarakat jikahujan turun dengan lebat.

Hal tersebut dikemuka-kan Ketua Lembaga Air, Ling-kungan dan Manusia (ALIM)Kepri, Kherjuli, Jumat (20/7).Dia mengatakan, sudah lebihdari lima tahun anggaran, na-mun sampai hari ini tidakjuga mampu membuat hala-man SMA Negeri 4, jalan Pe-muda, pertokoan Pemuda dansebagian besar Perumnas diJalan Sei Jang bebas dari

yang namanya banjir."Sudah terlau banyak

sekali rencana, wacana danalasan yang dibuat, tetapikenyataannya nihil. Banjirmasih tetap saja terjadi.Bahkan kondisinya semakinparah. Satu jam saja hujan,sudah banjir. Bila sebelumn-ya hanya dirasakan oleh war-ga setempat dan warga lainyang akan melintas dijalan

Pemuda, tetapi sekarang su-dah menimpa warga seko-lah," ungkapnya.

Bahkan, lanjut Kherjuli,sejumlah kendaraan miliksiswa SMA Negeri 4 yangsengaja di parkir dihalamansekolah yang baru saja sele-sai dipaving blok tersebut,ikut terendam air. Akibatnya,tidak sedikit komponen mes-in kendaraan rusak karenakemasukan air.

Peristiwa itu sebenarnyasudah sering diberitakan,baik oleh media lokal mau-pun TV swasta nasional.Tetapi sampai hari ini kondi-si fisiknya belum juga mem-baik. Wajar bila warga bosanmengadu, selain hanya ber-harap mukjizat dan pasrahserta mengadu kepada hanyakepada tuhan.

"Kami berharap, semogaTuhan membukakan jalan,agar air bisa leluasa menga-

lir ke laut dan warga bisa se-cepatnya keluar dari kesuli-tan. Terserahlah teknisnyaseperti apa, karena hanyaPemko dan DPRD yang bisamenetapkan anggaran danmengendalikan kebijakan,"pasrah Kherjuli kembali.

Dia mengakui, pada peris-tiwa banjir yang terjadi padahari Senin (16/7) lalu, dirinyaberada dilokasi kejadian itudan memantau keadaan disa-

na. Karena tidak mau putusasa, ia langsung meneleponteman-teman wartawan danreporter RRI untuk menyam-paikan kondisi buruk itu kepa-da para pengambil kebijakan.

"Terserahlah, mau diden-garkan atau tidak, yang pastiTuhan tidak tuli. Saya ber-harap warga semakin men-ingkatkan kewaspadaanyapada banjir-banjir yang akandatang. Maunya sih tidak ada

lagi banjir. Tetapi kalau dibiar-kan, ya masih saja tetap terja-di. Oleh karena itu, dalam wak-tu dekat ini, ALIM akan me-masang tanda peringatan dankewaspadaan diri. Tujuannyaagar orang dewasa dan anak-anak lebih berhati-hati lagipada saat turun hujan di loka-si langganan banjir dan rawanbencana," imbau Kherjuli.

Sebagai tambahan, tegasKherjuli, pihaknya tentu tidak

menginginkan adanya korbanberjatuhan. Untuk itu, Pemkodan dewan diminta untuk seg-era mencarikan solusi nyatadan bertindak segera. Karena,peristiwa kebakaran PantaiAsuhan yang lalu, menjadi pel-ajaran berharga bagi semuapihak, bahwa bila semua pihakmau, apapun permasalahanbisa dengan bersama-sama di-atasi untuk meringankan ke-sulitan orang lain.***

Vegetarian Tingkatkan IQTANJUNGPINANG (HK) — SekolahMaitreyawira yang beralamat di Jalan Irsutami, Suka Berenang memiliki perbedaandengan sekolah-sekolah lainnya.

Terutama dalam segi per-aturan makanan yang harusdikonsumsi oleh siswa, staf,guru maupun orangtua atau-pun tamu. Bahwa makananyang harus dikonsumsi saatjam kerja dan jam sekolahdiharuskan memakan ma-kanan vegetarian. Setiapsiswa atau orang tua yangmembawa bekal selalu di-

lakukan pengecekan."Dalam segi kesehatan

vegetarian merupakan ma-kanan yang sangat bergiziyang mampu meningkatkanIQ seseorang bahkan men-ingkatkan stamina. Sement-ara dari segi agama Buddhamenjadi vegetarian merupa-kan suatu sikap yang bijak-sana karena memakan dag-

ing merupakan hal yang san-gat berdosa karena saat kitamemakan daging saat itu ki-ta sudah ikut berdosa," kataKata Pandita Sakuan KetuaYayasan Vihara Maiterya-wira Tanjungpinang padaHaluan Kepri.

Menurut Sakuan, Untukpelajaran di sekolah tetappelajaran umum seperti disekolah-sekolah lain padaumumnya.

Namun pelajaran Manda-rin juga diterapkan di seko-lah tersebut dan lebih me-ningkatkan perilaku moraldan etika.(rul)

Pemko Akan Carikan SolusiTerkait Pembangunan SD di Batu 11 Tpi

TANJUNGPINANG (HK)

— Pemko Tanjungpinang(Tpi) akan mencarikan solu-si terkait sengketa lahanpada pembangunan Seko-lah Dasar (SD) di kawasanPerumahan Pinang Kenca-na Batu 11 Tanjungpinang.

"Kita belum mendapatlaporan tetang bagaimanapersoalan tersebut. Kalaubenar, nanti kita carikansolusi jalan keluarnya," ka-ta Walikota TanjungpinangSuryatati A Manan, Jumat(20/7).

Dikatakan, Pemko Tan-jungpinang dalam waktudekat segera memanggil pi-

hak-pihak yang bersengke-ta untuk menyelesaikanpersolan itu melalui mu-syawarah dan mufakat. Halitu tentunya dibuktikan pu-la dengan bukti-bukti serti-fikat sebagaimana ketentu-an yang berlaku.

"Kita tidak mau sepo-tong-potong mendapatkanlaporan persoalan itu. Se-muanya pasti bisa tersele-saikan dengan baik," ucapSuryatati.

Sebagaimana diberita-kan, lahan sebuah bangunanSD terletak disamping pe-rumahan Pinang KencanaKM 11 telah ditanami po-

hon pisang oleh warga yangmengklaim jika lahan itumiliknya. Bahkan padadinding sekolah tersebutterdapat tulisan, bahwa la-han ini telah bersertifkat.

Padahal warga lainnyamenyebutkan, kalau ban-gunan serta sebagian lahansekolah itu milik PemkoTanjungpinang.

Sementara Ketua Frak-si Demokrat DPRD KotaTanjungpinang, MasykurTilawahyu menyebutkantentang persolan itu sebel-umnya telah diselesaikan.Bahkan dari pengukuranyang dilakukan pihakBadan Pertanahan Nasion-al (BPN) menyatakan, lah-

an itu berada di luar serti-f ikat lahan warga yangmengklaim tersebut.

"Dalam pengukuran pi-hak BPN, lahan itu tidaktermasuk lahan warga yangmengklaim, sehingga lahanitu awalnya memang milikpengembang yang dihibah-kan untuk pembangunansekolah," ungkap Masykur.

Kendati demikian, Ma-sykur juga heran dengansikap Pemko yang seolah-olah membiarkan lahan mi-lik sekolah itu dipagar danditanami pisang oleh wargalain. Ia juga minta agarPemko Tanjungpinang un-tuk bertindak tegas menye-laikan persoalan itu. (nel)

SUTANA/HALUAN KEPRI

RENOVASI DIKEBUT — Memasuki bulan puasa, renovasi Masjid Raya Al Hikmah Tanjungpinang terus dikebut agar cepat selesai sebelum lebaran tiba. Tampak sejumlahpekerja dikerahkan untuk menyelesaikan bangunan masjid, Jumat (20/7).

Page 19: HaluanKepri 21jul12-

H U K U M & K R I M I N A L19 Sabtu, 21 Juli 2012

Wako Resmikan TMC Satlantas Polres TanjungpinangTANJUNGPINANG— Wali-kota Tanjungpinang SuryatatiA Manan meresmikan KantorTracffic Manajement Center(TMC) di Satuan LalulintasPolres Polres Tanjungpinang,Jum’at (20/7). Acara dihadiriKapolres TanjungpinangAKBP Suhendri, Kasat LantasPolres Tanjungpinang AKPOxy Yudha Pratesta serta se-jumlah perwira dan jajaranPolres Tanjungpinang, ter-masuk beberapa SKPD PemkoTanjungpinang.

Tatik dalam sambutannyamengatakan, penggunaan TMCtidak saja berguna bagi SatuanLalulintas Polres Tanjungpinangdalam pemantauan dan penga-turan arus lalu lintas disejumlahruas jalan raya, namun jugamemberikan manfaat bagi se-genap lapisan masyarakat peng-guna jalan di daerah ini.

“Keberadaan TMC ini me-rupakan tanggungjawab kitabersama dalam menjaga danpenertipan lalulintas, teru-tama dalam mengurangi angkakecelakaan, curanmor dan ma-sih banyak lagi kejahantan-ke-jahatan yang ada,” kata Tatik.

Kapolres TanjungpinangAKBP Suhendri menerangkan,keberadaan TMC termasuksalah satu program Polri untuklalulintas yang di dalamnyadilengkapi dengan suatu sistimterintegrasi dalam suatu rua-ngan yang dilengkapi denganteknologi komputer yang ter-hubung dengan jaringa CCTV

yang terpasang di persimpang-an jalan raya.

“Untuk wilayah Tanjung-pinang saat ini baru terpasangempat CCTV di dua titik pe-rempatan jalan, yakni kawas-an jalan Ayani, Pamedan danjalan DI Panjaitan KM 8,” ucapSuhendri

Sementara Kasat LantasPolres Tanjungpinang AKPOxy Yudha Pratesta menye-butkan, aktiftas CCTV yangterhubung ke Pusat Pengen-dalian Lalu Lintas tersebutberlangsung selama 24 jamdengan lama waktu penyim-panan rekaman selama satu

bulan. Artinya, setiap kejadianyang terekam di dalamnya da-pat kembali dibuka dalamwaktu tersebut.

Dikatakan, selain pemasa-ngan CCTV di dua titik perem-patan jalan tersebut, kedepanjuga akan dilakukan pemasa-ngan CCTV di tujuh titik rawan

kecelakaan lainnya di Tanjung-pinang. Ketujuh titik rawan di-maksud yakni, di jalan Mere-deka, kawasan jalan Pelabuhan,jalan Bakar Batu, jalan Wiratno,KM 11 jalan raya Tanjungpinang-Tanjung Uban, KM 10 jalan rayaTanjungpinang- Kijang dan be-berapa titik rawan lainnya. (nel).

7 Penjudi DivonisPercobaan

TANJUNGPINANG (HK)— Majelis hakim Pengadilan

Negeri (PN) Tanjungpinang menjatuhkan vonis

empat bulan tidak ditahan dengan masa percobaan

selama delapan bulan kepada tujuh terdakwa

kasus judi di Jalan Dewa Ruci Singkep, Kabupaten

Lingga, kemarin (18/7).

Vonis tersebut lebih tinggi dari tuntutan Jaksa

Penuntut Umum (JPU), Happy SH yang menuntut

tiga bulan dengan perintah agar terdakwa ditahan.

Sidang yang dipimping Majelis Hakim, Juriat

Simarmata SH MH lebih dulu mempertimbangkan

hal yang memberatkan bagi para terdakwa, karena

tindakan tersebut dinilai dapat meresahkan

masyarakat dan telah melanggar larangan

pemerintah dalam pemberantasan perjudian.

“Hal yang meringankan, para terdakwa belum

pernah dihukum, bersikap sopan dalam per-

sidangan serta menyesali semua perbuatannya.

Hal lain, di antara terdakwa juga sudah ada yang

berusia lanjut,” ucap Juriat.

Dalam sidang terungkap, ketujuh terdakwa

tersebut ditangkap Polsek Dabo, saat sedang

bermain judi di Jalan Dewa Ruci RW 03/RT 06 Dabo

Singkep, April lalu. Bersama terdakwa didapati

barang bukti (BB) uang tunai Rp406 ribu, kartu

mayong dan kartu domino.

Meskipun menjalani persidangan, ketujuh

terdakwa yakni Lim Fo, Jong, Moi Moi, Lex Ku, Acoy,

Tjong Tjoe Lian dan Among, warga Dabo Singkep

tidak ditahan dengan alasan kemanusian. Bahkan,

sejak proses hukum di kepolisian, mereka juga tidak

ditahan.

“Benar Pak Hakim, kami menyesal atas per-

buatan tersebut dan berjanji t idak akan me-

ngulangi lagi,” ucap masing-masing terdakwa

serentak. (nel)

Polisi Didesak Tangkap PelakuKasus Pembunuhan di SP Plaza

Polisi Incar Orang Dalam McDermottKasus Pencurian Plat Besi

BATAM (HK) — Penyidik Polresta Barelang,terus mendalami kasus pencurian plat besiyang terjadi di PT McDermott. Setelah me-nangkap dan menahan tersangka Widodo,penyidik kini menelusuri kemungkinan keter-libatan orang dalam PT McDermott.

"Kami terus lakukan pe-nyidikan, dan saat ini kamimasih menelusuri adanyatidaknya keterlibatan orangdalam," ujar salah seorangpenyidik, Jumat (20/7).

Penyidik yang minta na-manya tidak ditulis ini me-ngatakan, pihaknya butuh

waktu untuk menelusuri ada-nya konspirasi antara ter-sangka Widodo yang merupa-kan sekuriti dengan pihak-pihak internal PT McDermottlainnya.

Sebelumnya, sejumlahaktivis LSM di Kota Batam,menyesalkan kelambanan

polisi dalam penanganan ka-sus pencurian plat besi yangterjadi di PT McDermott,Batuampar. Hingga mema-suki bulan keempat pena-nganan kasus ini, belum jugaada langkah kongkrit dan ke-jelasan.

"Kita menyesalkan ke-napa polisi lamban, padahalinformasi yang kita terimapolisi sudah menangkap Wi-dodo selaku tersangka utamakasus ini," kata penanggungjawab aliansi LSM/OrmasPeduli Kota Batam, Ismail,beberapa waktu lalu.

Menurut Ismail, jika po-lisi ingin tidak dicurigai,maka penyidik yang mena-ngani kasus ini hendaknya

mempublikasikan sudahsejauh mana proses hukumpada kasus ini.

Apalagi menurutnya, su-dah ada suara-suara sum-bang dari dalam sendiriyang menuding adanya ke-tidakberesan dalam pena-nganan kasus tersebut.

Hal tersebut berawal ke-tika penyidik kepolisian ha-nya menetapkan tiga tersa-ngka, yakni Widodo sebagaitersangka utama dan Alaiserta Aris selaku penadah.Padahal, menurut pantauanmereka setidaknya ada em-pat tersangka, dimana satutersangka utama dan tigatersangka dari pihak pe-nadah.

Untuk diketahui, kasusini tidak saja mendapatkanpengawasan dari para aktivisLSM di Batam, tetapi jugamasuk dalam daftar peng-awasan oleh Komisi PolisiNasional dan juga oleh Om-busdman. Karena ini menya-ngkut kinerja kepolisian yangseharusnya tidak memberi-kan diskriminasi dalam pe-nanganan kasus.

"Kita mengimbau, agarPolresta Barelang tidak dis-kriminatif dalam penang-anan kasus," ujar Ketua Ha-rian Kompolnas, M Nasiryang dimintai tanggapannyasoal kasus ini, saat berkun-jung ke Mapolresta Barelang,baru-baru ini.***

BATAM (HK)— Indri (23),istri Muhammad Syafril (26),korban pembunuhan di Blok Inomor 10 SP Plaza, mendatan-gi Mapolsek Sagulung, Jumat(20/7). Ditemani orangtua dansejumlah kerabat, dia mende-sak polisi agar bertindak cepatmenangkap pelaku.

Saat ini, polisi sudah ber-hasil mengetahui identitas pel-aku penusukan yang menye-babkan korban meninggal dun-ia, Rabu (18/7) malam sekitarpukul 21.30 WIB. Berdasar ha-sil penyelidikan, polisi mendugapelaku adalah Kasat Satria(26) bersama seorang teman-nya bernama Eko.

“Masa sudah dua kali 24jam, pelaku pembunuhan be-lum juga berhasil ditangkap.Padahal, polisi sudah menge-tahui identitas, ciri-ciri fisikpelaku bahkan nomor hand-phone (HP)-nya,” ujar Indrisaat memberikan keterangansebagai saksi korban dan hasilvisum dan ronsen kepada pe-nyidik.

“Saya minta pelaku diadilidengan seberat-beratnya,”kata ibu muda yang punya bayiberumur satu tahun ini.

Anggota DPRD KotaBatam, Nurita Aslinda yangturut mendampingi keluargakorban berharap, kasus initidak berlarut-larut. “Sayaminta Kapolsek Sagulung bisasegera menangkap pelaku.Saya tidak mau pengungkapankasus pembunuhan sadis iniberlarut, nanti pelakunya ke-buru kabur,” katanya.

Kakak kandung korban,Muhammadd Andi menga-takan, berdasarkan hasilvisum dan hasil ronsen darirumah sakit terlihat bahwakorban mengalami lukayang mematikan di bagiankepala dan punggung kananyang tembus kejantung.

“Disini jelas bahwa adiksaya di tikam dari belakangoleh KS dan temannya. Lanta-ran, hasil visum tampak bah-wa, tikaman yang mematikanitu di bagian punggung kananyang tembus ke jantung. Kemu-dian dilanjutkan dengan pe-nusukan dari depan dan lain-nya, hingga enam tusukan. Ka-rena, kehabisan darah, akhirn-ya adik saya meninggal di ru-mah sakit,” kata Andi.

“Pelaku dan korban sudahlama kenal. Karena itu, kamimeminta pihak kepolisianuntuk segera menangkap pel-aku,” katanya lagi.

Kapolsek Sagulung, AKPEddy Buce mengatakan, saatini tim kerja gerak cepat se-dang bekerja mengejar keduapelaku.

“Saat ini cuma menungguwaktu saja untuk menangkapkedua pelaku. Karena, ciri-ciri fisik, wajah dan tempattinggal pelaku sudah diket-ahui. Berdasarkan hasil pe-mantauan nomor teleponyang digunakan pelaku, ke-beradaan pelaku sudah ter-deteksi yaitu, KS dan Ekosedang berada di sekitar Ba-tumerah,” katanya.

Karenya, Edy meminta pi-hak keluarga agar bersabar.

Polisi, kata dia, sudah menut-up pintu-pintu ke luar Batambaik pelabuhan maupun ban-dara untuk kedua pelaku.

Sementara itu, informasidi lapangan dan pihak kelu-arga, kejadian ini berawaldari masalah penagihan uanghasil penjualan HP korbankepada tersangka. Korbansudah sering menagihnya ke-pada pelaku, tapi pelaku sela-lu berjanji yang tidak adakepastian sudah tiga bulan.

Awalnya, Kasat Satriamenjualkan HP milik korban.Namun, hasil penjualan itudipakai oleh pelaku.

“Saat ditagih, bukan uangyang didapat korban, namunterjadi adu mulut. Akhirnyaberujung kepada pengeroyo-kan korban oleh dua pelakuitu,” kata Muhammad Andi.

Saat kejadian, ada dua or-ang rekan korban dan pelaku.Tapi, tidak mampu memisah-kan pengeroyokan tersebut.Begitu juga dengan saksi matayang ada di TKP, tidak ada yangberani melerai dan menolongkorban yang sudah terkapar.

Meski sempat dilarikanke RUSD batuaji, namunnyawa korban tidak tertolongkarena darah yang keluar ter-lalu banyak. (cw41)

SUTANA/HALUAN KEPRI

RESMIKAN TMC — Walikota Tanjungpinang Suryatati A Manan membuka tirai sebagai tanda diresmikannya Kantor Tracffic Manajement Center (TMC) di Satuan LalulintasPolres Tanjungpinang, Jum'at (20/7).

INDRI (berjilbab) saat mendatangi Mapolsek Sagulung bersama keluarga korbanlainnya, Jumat (20/7).

Oleh: Amir Yunus, Liputan Batam

CMYK

CMYK

Page 20: HaluanKepri 21jul12-

A N A M B A SSabtu, 21 Juli 2012

20

Harga Sembako Stabil

Razia PekatMenjelang Ramadhan

ANAMBAS (HK) — Razia pekat yang dilaksanakan diKabupaten Kepulauan Anambas, Kamis (19/7) malam

menjaring 12 wanita dan tiga laki-laki, di antaranya

dua pasangan kumpul kebo. Mereka yang terjaring

dari hotel dan tempat kost tersebut dibawa ke

Mapolsek Siantan untuk diberi pembinaan. "Mereka yang terjaring langsung ditahan di Kepo-

lisian Siantan untuk diberikan pembinaan." kata Kapolsek

Siantan AKP Dedi Suryaman, melalui Aiptu Nuridin

Menurut Nuridin, tim yang beranggotakan 27

personil gabungan TNI/Polri , dibagi atas tigakelompok yang masing-masing menyisir hotel dan

tempat kos yang diduga menjadi tempat maksiat.

"Saat penyisiran rata-rata hotel telah sepi, maka

tim melakukan penyisiran ke tempat kos dan di

tempat kost ini banyak ditemukan perempuan yangtidak memiliki KTP," jelasnya.

Selanjutnya Nuridin menyampaikan, pihaknya juga

mengamankan PNS yang sedang mabuk, kemudian

dibawa ke Polsek Siantan untuk diberikan pembinaan.

Razia ini dilaksanakan untuk menciptakan ketertibanmenyambut Ramadhan sesuai dengan UU Kepolisian

dan Surat Edaran Bupati Kepulauan Anambas.

"Kegiatan ini dipadang perlu untuk menjaga

ketertiban selama bulan Ramadhan di KKA," sampainya.

Selain itu kata Nuridin, pihaknya akan menggelarrazia kendaraan bermotor yang mengeluarkan suara

bising, karena mengganggu warga dalam men-

jalankan ibadah sholat tarawih.(yud)

Satu Hari Menjelang Puasa

"Stok barang di pasar ma-sih stabil, karena pasokanmasih berjalan normal. Baikyang datang dengan kapal ka-yu dari Tanjungpinang, mau-pun dengan kapal ferry duakali dalam seminggu. Begitujuga yang diangkut KM BukitRaya tiap minggu merapat diAnambas," kata Hamzah pe-dagang di Pasar Terempa, Ju-mat (20/7).

Harga daging ayam bekumasih seperti normal, tidakada kenaikan harga. Dagingayam beku perkilogram Rp32ribu. Sementara itu dagingsegar habis diburu pembeli.Daging segar perkilogram se-harga Rp110 ribu, sedangkandaging lembu beku per kilo-gram Rp80ribu. harga dagingbeku dan daging segar tidakmengalami kenaikan.

"Cepat habis daging segar,karena hanya tersedia padawaktu-waktu tertentu, sepertimau puasa dan lebaran. Per-

sediaan dari pedagang daginglembu terbatas. Biasanya mo-tong sapi satu ekor sehari,sejak tiga hari menjelang pua-sa cepat habis," tutur Rahmatpembeli daging lembu segar diPasar Ikan Tarempa.

Daging Lembu segar dijualdi pasar ikan, karena rutinitasmasyarakat berbelanja pagihari di pasar ikan.

Sementara itu harga caberawit dan cabe merah keritingmasih bertahan Rp60 ribu perkilogram. Meskipun sempatturun beberapa waktu lalu,harga cabe merah keriting dancabe rawit kembali naik me-nyusul kenaikan harga cabedari Tanjungpinang sebagaipemasok cabe di KKA.

"Cabe masih Rp60 ribu perkilogram, masih seperti biasa.Stok masih aman, karena soreini kapal ferfy dari Tanjung-pinang masuk ke Anambas.Membawa kebutuhan sayurmayur. Jadi, stok pedagang

masih aman dan stabil," tuturEma pedagang sayur mayur diTarempa.

Begitu juga dengan hargasayur mayur, hingga saat inimasih tetap stabil. Kacangpanjang seharga Rp25 ribu perkilogram, wortel Rp15 ribu perkilogram dan kentang sehargaRp10 ribu per kilogram. Mes-kipun harga terbilang tinggidibanding dengan daerah lain,namun bagi warga di KKA har-ga ini terbilang stabil. Karenasaat musim paceklik hargacabe bisa mencapai Rp150ribu per kilogramnya.

Sementara itu aktivitaswarung kopi yang berada di

Pasar Ikan Tarempa telahmenutup warungnya Jumat(20/) sehari menjelang puasa,meskipun pemerintah me-netapkan jadwal puasa mulaiSabtu (21/7) hari ini.

Seperti Kedai Kopi MakAlang, yang biasanya melayanipedagang di Pasar Ikan Ta-rempa dari pagi hingga malam,kemarin pagi sudah mulai me-nutup warungnya sehari men-jelang puasa. Tidak ada pe-layan maupun pemilik tokoyang terlihat di kedainya siangitu. Begitu juga dengan peda-gang makanan lainnya di pasartersebut sudah tidak berjualanlagi seperti hari biasanya.

ANAMBAS (HK) — Satu hari menjelang Ra-madhan 1433 H, harga sembako di PasarTarempa, Siantan, Kabupaten KepulauanAnambas berjalan stabil. Stok barang pe-dagang masih tersedia, meskipun pembelisangat padat dibanding hari biasa.

Oleh: Yulia Irfani, Liputan Anambas

"Mungkin mau bulan pua-sa, makanya warung tidak bu-ka. Jadi, semua karyawannyasudah diliburkan sebelumpuasa. Makanya warung-wa-rung kopi dan makanan se-bagian sudah tutup," tuturRahmat, pedagang di PasarIkan Tarempa.

Dalam surat edaran dariPemkab Kepulauan Anambasdisampaikan bahwa, selamabulan puasa semua tempat hi-buran malam harus ditutup, se-dangkan bagi warung makanyang buka di siang hari harusmenyediakan kain penutup,agar tidak terlihat langsungaktivitas di dalamnya. ***

Pemerintah Perlu Data ValidANAMBAS (HK) — Penye-

larasan kebijakan dalam

memahami perudang-un-

dangan kependudukan san-

gat dibutuhkan, guna men-

dukung kebijakan pemerin-

tah dalam pengambilan da-

ta penduduk yang sesuai

dengan undang-undang.

Demikian disampaikan

Akhir Zaman, Asisten I Bu-

pati Kepulauan Anambas

dalam Kegiatan Penyela-

rasan Kebjakan Tentang

Perundang-undangan Ke-

pendudukan yang dilaska-

nakan Dinas Kependudukan

dan Pencatatan Sipil (Dis-

dukcapil) Kabupaten Kepu-

lauan Anambas (KKA) di

Siantan Nur, Siantan, An-

ambas, Rabu (18/7).

Zaman menyampaikan,

untuk KKA telah dibentuk

perda tentang kependudu-

kan oleh Pemkab Kepulau-

an Anambas sebagai acuan

dalam pencatatan sipil. Su-

paya seluruh pencatatan sip-

il mengacu pada perda yang

telah ditetapkan, untuk

memperoleh data yang valid.

"Kevalidan data pendu-

duk sangat dibutuhkan da-

lam menentukan kebijakan

pemerintahan. Untuk itu

penting penyelarasan kebi-

jakan dalam pencatatan

penduduk dan pencatatan

sipil, sehingga adanya satu

kesamaan dalam pencatan

sipil," katanya.

Dengan adanya data

yang valid tentang kepen-

dudukan di KKA, akan me-

mudahkan dalam perhitun-

gan ilmiah dari laju pertum-

buhan penduduk. Untuk

memproyeksi pertambahan

penduduk dari indikasi ke-

lahiran, kematian dan per-

pindahan penduduk. Untuk

itu persepsi dari pihak yang

terlibat dalam pencatatan

sipil sangat dibutuhkan.

"Data yang valid akan

memudahkan pemerintah

dalam mengambil kebijakan.

Kita bisa melakukan proyek-

si pertumbuhan penduduk di

Anambas. Mari kita sama-

kan persepsi dari semua pi-

hak yang terlibat dalam pen-

catatan sipil," tambahnya.

Dalam kegiatan yang di-

hadiri oleh setiap elemen

yang terlibat dalam pen-

catatan kependuduka, juga

hadir perwakilan dari Kan-

tor Urusan Agama (KUA)

dan pengurus agama lain,

serta wakil dari tiap keca-

matan. Dengan adanya sos-

ialisasi ini, diharapkan ter-

jalinnya sinergi dalam pen-

catan cipil bagi pihak-pihak

yang terlibat, sehingga tidak

bertentangan dalam keaku-

ratan data di KKA.

"Dengan disosialisasi-

kannya perundang-undan-

gan kependudukan ini, kese-

larasan pencatatan sipil

dapat kita capai. Pihak yang

terlibat seperti KUA, gereja

dan vihara dapat mencatat-

kan administrasi penduduk

pada lembaga tersebut dan

tidak saling bertentangan,

guna mempercepat kelanca-

ran pencatatan penduduk di

Anambas dengan pencata-

tan yang tepat dan mengi-

kat," pungkasnya. (yul)

Peminat Gas Terus Meningkat

Disampaikan Ferdinan,Wakil Kepala Kantor Kopera-si Purnawirawan Pertamina(Kopana) Area Tanjungpi-nang I di Kabupaten Kepu-lauan Anambas (KKA), adasekitar 500 warga telah men-daftar menjadi anggota Kopa-na, dan langsung menggu-nakan gas untuk kebutuhanrumah tangga maupun usaharumahan.

"Terus meningkat minatmasyarakat untuk beralih kegas. Sejak disosialisasikanpemakaian gas aman, wargaterus bertambah membeliregulator dan menjadi anggo-ta Kopana," katanya di Ta-rempa, Siantan, Anambas,Kamis (19/7).

Ferdinan menyebutkan,minimnya ketersediaan min-yak tanah dan ketersediaangas mendorong masyarakat

untuk menggunakan gas. Di-tambah lagi biaya yang lebihrendah bila menggunakangas dibandingkan denganminyak tanah.

"Umumnya masyarakatberalih ke gas, karena ket-ersediaan minyak tanahyang terbatas. Ditambah lagidengan harga mitan lebihtinggi dari pada gas," tam-bahnya.

Sosialisasi penggunaangas aman yang dilakukanKopana kepada masyara-kat KKA belum lama ini,telah meningkatkan peng-guna gas untuk kebutuhanrumah tangga. Masyarakatyang dahulunya takutmenggunakan gas karenamudah meledak tidak perlukhawatir lagi, karena su-dah ada cara menggunakangas aman untuk kebutuhan

rumah tangga."Kita berikan sosialisasi

juga pendampingan dalammenggunakan tabung gasaman. Bila ada keluhan ten-tang penggunaan gas rumahtangga, anggota Kopana di-dantangi langsung oleh tek-nisi dan diberi pengarahanuntuk keamanan menggu-nakan gas rumah tangga,"terangnya.

Masyarakat yang men-daftar sebagai anggota Ko-pana mendapatkan regula-tor otomatis dari Pertami-na yang dilengkapi denganselang gas, serta kartu ang-gota Kopana.

Regulator otomatis ke-luaran Pertamina ini, otom-atis dalam mengantisipasikebocoran tabung gas. Bilaselang gas bocor tabung gasakan tertutup otomatis, se-hingga kebakaran dapatdicegah.

Semakin meningkatnyaminat masyarakat berpin-dah ke gas, menunjukanmasyarakat KKA mulai bisamenerima gas sebagai peng-ganti mitan. Namun demiki-an saat ini tabung gas subsi-di ukuran tiga kilogram dariPemerintah sebagai konversimitan ke gas belum tersediadi Anambas. (yul)

ANAMBAS (HK) — Kelangkaan minyak tanahdi Kabupaten kepulauan Anambas telahmendorong masyarakat berpindah meng-gunakan gas sebagai bahan bakar rumahtangga. Sejak disosialisasikan pada bulanMei lalu, kini masyarakat terus mengkonversipenggunaan minyak tanah ke gas.

YULIA/HALUAN KEPRI

PADAT PENGUNJUNG — Sehari menjelang puasa, Jumat (20/7) harga kebutuhan pokok di Pasar Tarempa, Siantan, KKA masih stabil.Pasar yang berada di pusat kabupaten ini dipadati pengunjung berbelanja kebutuhan pokok untuk persiapan menyambut bulan Ramadhan.

YULIA/HALUAN KEPRI

ASISTEN I Bupati Kepulauan Anambas Akhir Zaman, membuka kegiatan penyelarasan kebijakan tentang perundang-undangan kependudukan dan catatan sipil di Siantan Nur, Siantan, Anambas 18/7 kemarin.

YULIA/HALUAN KEPRI

RAZIA pekat yang digelar TNI/Polri menyisir hotel dan menjaringpasangan kumpul kebo di rumah kos, menjelang puasa, Kamis (19/7).

Page 21: HaluanKepri 21jul12-

K A R I M U NSabtu, 21 Juli 2012

21

Lelang Proyek BC Dilapor ke KPK

KUNDUR (HK) — Sehari menjelang puasa Ra-

madhan, harga ayam potong di Pasar Tanjung Batumerangkak naik bahkan terjadi kelangkaan

pasokan ayam di pasar.

Yanto, salah seorang pedagang di Pasar TanjungBatu mengatakan, langkanya ayam potong di

Tanjung Batu mengakibatkan naiknya harga, yang

saat ini mencapai Rp30.000 per Kg. Padahal haribiasanya hanya mencapai Rp28.000 per Kg atau

bahkan Rp26.0000 per Kg.Yanto juga menjelaskan, kondisi tersebut sudah

terjadi sejak sepekan terakhir. Sedangkan kelangkaannya

sudah mulai terjadi sejak Kamis (19/7) kemarin."Besok (hari ini) kami tidak jualan, karena stok

ayam sudah habis dan susah dicari. Peternak pun

belum ada yang panen. Tapi puasa kedua (Minggu)kami sudah mulai jualan lagi. Dikarenakan ada ayam

yang didatangkan dari Karimun," Ujar Yanto, Jum'atkemarin (20/7).Namun demikian, Yanto mengakui

kalau ketersediaan ayam beberapa hari nanti masih

terbatas, selain itu pula harganya masih belum stabil.Kondisi ini kata Yanto, baru akan normal sekitar

dua minggu puasa. Atau kembali lagi seperti semula

dengan harga Rp28.000. Dikarenakan stok ayamsudah mulai banyak, yang didatangkan dari

beberapa peternak di Kundur serta Karimun.Dengandemikian kata dia, kebutuhan masyarakat dipastikan

akan terpenuhi. Bahkan menjelang hari raya bisa-

bisa mencapai Rp26.000 per Kg.Dijelaskan Yanto, penyebab putusnya stok ayam

dikarenakan banyaknya permintaan masyarakat.

Dimana menjelang puasa banyak acara kenduridan hajatan pernikahan.(gan)

KARIMUN (HK) — Salah seorang rekananmelaporkan lelang proyek pelaksanaanbelanja modal gedung dan bangunanrehabilitasi dermaga dan tanki minyakPulau Merak oleh Kantor Pangkalan Sa-rana Operasi Bea dan Cukai TanjungbalaiKarimun ke Komisi PemberantasanKorupsi (KPK).

Alasan rekanan melaporkanproyek dengan nilai Rp6.527.-835.000 yang bersumber dariAPBN tahun anggaran 2012 ituke KPK karena menduga pihakpanitia telah mengarahkan danmengamankan peserta tertentuuntuk memenangkan lelang ter-sebut. Panitia kemudian mem-buat persyaratan yang sangatsulit sehingga peserta lain tidakbisa ikut lelang.

"Dengan demikian hanyaakan ada peserta yang telahdisetujui dan disepakati dariawal saja yang bisa melakukanpenawaran. Oleh karena itu,pemasukan ke kas negaraakan berkurang karena tidakada peserta lain yang melaku-kan penawaran lebih tinggi.Kami meminta pihak KPKsupaya pelelangan itu harussesuai dengan ketentuanumum dan juga harus fair," ujarsalah satu rekanan kepadaHaluan Kepri, Rabu (18/7).

Pejabat Pembuat Komit-men (PPK) proyek rehabilitasidermaga dan tanki minyakPulau Merak di Kanwil DJBCKhusus Kepri, RM Agus Ekamembantah semua tuduhanyang dialamatkan padanya.Menurut Agus, alasan pihak-nya mempersulit persyaratandalam lelang itu karena sesuaidengan persyaratan yang di-tentukan oleh BP Migas soalperbaikan tanki minyak.

"Saya tekankan betul ke-pada panitia, tolong cari infor-masi tata cara perbaikan tanki,karena tanki itu sudah lama.

Semua syarat-syarat keamanandan keselamatan itu harusterpenuhi, karena saya tidakmau nanti dengar-dengar bahanbakar sudah masuk ke sana adalalu terjadi kebocoran, rembesandan kebakaran. Kami tidak mauseperti itu, makanya saya te-kankan betul masalah tanki,"kata Agus.

Ia menjelaskan, semuasyarat yang diatur BP Migasjustru tidak akan bisa diba-ngun karena sangat membe-ratkan. Oleh karena itu ia me-minta syarat kemananan mi-nimal agar bisa diikuti rekan-an," beber Agus lagi.

Sementera Ketua PanitiaLelang, Rofiq Setiyawan me-ngatakan, lelang proyek terse-but dilakukan dua kali. Lelangpertama pada 13 Juni 2012 dandibuka dengan penjelasan do-kumen selama dua jam namuntak satupun kontraktor yangmengikuti lelang tersebut. Laluketika pembukaan penawaranyang mendaftar sebanyak 10 re-kanan. Namun ketika pemasu-kan penawaran, hanya 2 rekan-an yang mendaftar dengan ke-terangan tidak dapat dibukafilenya. Karena saat pemasukangagal, maka berita acara lelangdinyatakan batal dengan nomor:BA – 12 /WBC.O4/PSO/PN/PBJ/2012, dan tanggal 22 Juni 2011dilakukan evaluasi dokumen Le-lang (pengurangan syarat padadokumen teknis) dan penetapan.

Kemudia kata Rofiq dila-kukan lelang ulang kedua padatanggal 22 Juni 2012. Pada

saat penjelasan dokumen lelangulang selama dua jama, ada 11rekanan yang mendaftar danada pertanyaan dari pesertadengan Kode 86018011. Ke-mudian, saat addendum doku-men lelang terjadi perubahansyarat teknis atau penguranganpersyaratan teknis berdasarkanpertanyaan peserta denganKode 86018011 tersebut.

Diantara peserta yangmendaftar saat pembukaan pe-nawaran lelang itu adalah CVJasa Mandiri, PT SepandangHarapan, CV Bumi Restu, PTJasa Graha Mandiri, PT Te-ramahkota Megah Kreasi, PT.Dwi Agung Sentosa Pratama,

PT Karimun Megah Perkasa,Tunggal Jaya Santika, Senen-dan, paku bangun jaya, CV DuaPutra Panjalu, PT Sindo BinaYudha, CV Sumber UtamaKarya, PT Karimun Utama,CV Ikrar Sejahtera dan PTSatria Guna Utama."Diantara16 rekanan itu, ternyata rekananyang memasukan dokumen pe-nawaran akhirnya tinggal enamperusahaan diantaranya, PTSepandang Harapan, PT DwiAgung Sensota Pratama, Se-nendan, PT Sindo Bina Yudha, PTKarimun Utama, CV SumberUtama Karya. Dari hasil koreksiperingkat berdasarkan aritma-tik, maka PT Karimun Utama

sebagai peringkat satu, seda-ngkan PT Dwi Agung SentosaPratama melebihi harga pena-waran sementara (HPS) danpagu anggaran proyek dengannilai penawaran Rp6.608.437.-537,93," kata Rofiq.

Menurut dia, semua per-syaratan dan ketentuan lelangsudah dilakukan sebagaimanamestinya sesuai dengan aturanyang berlaku. Ia mengaku takada yang ditutup-tutupi bah-kan telah diberi kesempatanbagi rekanan untuk menya-nggah namun tidak disanggahmenurut aturan yang berlakudalam sistem pelelangan itu,"tandas Rofiq. ***

Harga Ayam Potong Naik

Investor Akan Bangun 2 SPBUKUNDUR (HK) — AmatTantoso, SekretarisKamar Dagang Indo-nesia (Kadin) Pro-vinsi Kepri mengakusiap berinvestasi diKabupaten Karimunyakni membangunanstasiun pengisianbahan bakar umum(SPBU).

Dalam hal ini pun ia telahmenyediakan modal untukberinvestasi sebesar Rp15Miliar."Rencana pemban-gunan SPBU akan saya tem-patkan dua unit. Satu di PulauKarimun tepatnya di CoastalArea. Dan satu lagi di PulauKundur tepatnya di TanjungBatu," ujar Amat, Kamis ke-marin (19/7).

Dikatakannya, untuk real-isasi rencana tersebut, dirinyatinggal tunggu rekomendasidari kepala daerah dan yangpunya wilayah (Bupati Ka-rimun dan Camat setempat).

Disinggung tentang se-jauh mana keseriusan dirin-ya dalam investasi tersebut.Amat sudah mengajukankuota kepada Pertamina. Se-lain itu pula dirinya telahmelakukan penjajakan lahandi beberapa tempat.

"Saya sudah temui Kepa-

la Daerah, dan sudah menin-jau lahan berikut denganmenemui Pertamina. Yangintinya adalah untuk mem-bantu memenuhi kebutuhanmasyarakat," ucap asil kela-hiran Sawang KecamatanKundur Barat ini.

Sementara, Bupati Ka-rimun Nurdin Basirun sangatperespon positif terkait ren-cana investasi pembangunanSPBU tersebut.

Nurdin mengatakan, saatini sudah sangat banyak re-komendasi yang diberikan.Dan hal itu juga termasuksumbu perekonomian daerahyang sangat penting.

"Bila perlu saya yangmenggiring mereka untukmenghadap ke Pertamina.Bukan mendorong lagi, tapimengangkat membantu atauapa pun yang bisa kita bantuuntuk mempercepat rencana

itu," jelas Nurdin.Intinya kata Nurdin, sece-

patnya akan dipenuhi kebutu-han investor yang memang ber-niat membantu masyarakat,dalam hal pendirian SPBU.Sehingga persoalan kelang-kaan tidak lagi dirasakan.

Camat Kundur, Raja Azlimengatakan, lokasi yangdirekomendasikan untukpendirian SPBU tersebut adadi tiga tempat. Diantaranyayaitu di Paya Togok Kecama-tan Kundur, di Batu 5 Keluar-han Tanjung Batu Barat dandi Batu 9, yang merupakanperbatasan antara KecamatanKundur dengan KecamatanKundur Barat.

"Kalau rekomendasi darisaya sehari saja selesai, yangjelas tidak akan dipersulit.Tinggal tunjuk lahan didaer-ah mana yang mereka mau,"kata Azli.(gan)

Nurdin Sorot Pasar TanjungbatuKUNDUR (HK) — BupatiKarimun, Nurdin Basirun

mengharapkan agar pem-bangunan Pasar TanjungBatu menjadi sumber in-vestasi di Pulau Kundur.sehingga bisa memajukanperekonomian masyara-kat, khususnya para pe-tani yang menjual hasil ke-bunnya di pasar tersebut.

"Kalau kita lihat, ren-cana pembangunan pasarini memang harus denganpemikiran yang jernih.Karena sudah seharusnyadibangun baru atau dire-novasi sehingga penjual

dan pembeli merasa aman dannyaman," kata Nurdin saat me-ninjau Pasar Tanjung Batu Ke-camatan Kundur, Kamis (19/7).

Disinggung tentang rencanapembangunan pasar sudah di-canangkan sejak zaman Guber-nur Kepri, Muhammad Sanijadi Bupati Karimun, Nurdinmengatakan, tidak menitikberatkan kepada zaman siapapembangunan itu direncana-kan namun yang terpentingadalah perencanaan harus ma-tang. Nurdin mengakui PasarTanjung Batu memang sudahharus direnovasi dan hal itumenjadi pemikiran seluruhpihak.

Nurdin juga berbincangdengan Camat Kundur, RajaAzli mengenai kondisi PasarTanjung Batu. Menurut dialetak pasar tidak tepat beradadi lokasi yang sempit sepertisekarang ini. Oleh karena ituharus dicari lokasi lain yangstrategis untuk pemindahanpasar tersebut.

"Kalau lokasi kita sudahmenjajaki. Hanya saja masihperlu negosiasi untuk meng-golkan pembebasan lahan,"ucap Azli tanpa menyebutkanlokasi mana yang

Akan dijadikan lahan pem-bangunan Pasar Tanjung Batuyang baru.(gan)

ILHAM/HALUAN KEPRI

BUPATI KARIMUN, Nurdin Basirun membeli seekor ayamkampung seharga Rp150 ribu di Pasar Baru Puakang, Jumat (20/7). Kedatangan Nurdin ke pasar itu untuk meninjau harga pasarsebelum datangnya bulan puasa.

HENGKI HAIPON/HALUAN KEPRI

BANGUN HELIPAD — PT SAIPEM Indonesia Karimun Branch (SIKB), melengkapi sarana dan prasarana dengan membuatlandasan helikopter (helipad) di Desa Pangke Kecamatan Meral Karimun.

TUNDRA LAKSAMANA/HALUAN KEPRI

AMAT TANTOSO, Wakil Ketua Kadin Provinsi Kepri menjelaskan rencanapengembangan investasi di ruang kerjanya beberapa waktu lalu.

Oleh: Ilham, Liputan Karimun

Page 22: HaluanKepri 21jul12-

CMYK

CMYK

22Sabtu21 Juli 2012

Walikota Resmikan TMC Satlantas Polres TanjungpinangWALIKOTA TanjungpinangSuryatati A Manan meresmikanKantor Tracffic ManajementCenter (TMC) di Satuan Lalulintas Polres PolresTanjungpinang, Jumat (20/7).

Acara dihadiri KapolresTanjungpinang AKBP Suhendri,Kasat Lantas PolresTanjungpinang AKP Oxy YudhaPratesta serta sejumlah perwiradan jajaran PolresTanjungpinang, termasukbeberapa SKPD PemkoTanjungpinang.

Tatik dalam sambutannyamengatakan, penggunaan TMCtidak saja berguna bagi SatuanLalu Lintas PolresTanjungpinang dalampemantauan dan pengaturanarus lalu lintas disejumlah ruasjalan raya, namun jugamemberikan manfaat bagisegenap lapisan masyarakatpengguna jalan di daerah ini.

Keberadaan TMC inimenurut Tatik, merupakantanggung jawab bersama dalammenjaga dan penertipan lalulintas, terutama dalammengurangi angka kecelakaan,curanmor dan masih banyak lagikejahatan-kejahatan yang ada.

Kapolres TanjungpinangAKBP Suhendri menerangkan,keberadaan TMC termasuksalah satu program Polri untuklalulintas yang di dalamnyadilengkapi dengan suatu sistemterintegrasi dalam suaturuangan yang dilengkapi denganteknologi komputer yangterhubung dengan jaringanCCTV yang terpasang dipersimpangan jalan raya.

Untuk wilayahTanjungpinang saat ini baruterpasang empat CCTV di duatitik perempatan jalan, yaknikawasan Jalan Ahmad Yani,Pamedan dan Jalan DIPanjaitan Km 8.

Sementara Kasat LantasPolres Tanjungpinang AKP OxyYudha Pratesta menyebutkan,aktiftas CCTV yang terhubungke Pusat Pengendalian LaluLintas tersebut berlangsungselama 24 jam dengan lamawaktu penyimpanan rekamanselama satu bulan. Artinya,setiap kejadian yang terekam didalamnya dapat kembali dibukadalam waktu tersebut.

Melalui program RTMC danTMC tersebut setidaknya dapatmenganalisa setiap pelanggaran

dan kecelakaan lalulintas yangterjadi. Selain itu, program inijuga dapat sebagai petunjukuntuk mengungkap setiap aksikejahatan yang terjadi didaerah ini.

Selain pemasangan CCTV didua titik perempatan jalantersebut, kedepan juga akandilakukan pemasangan CCTV ditujuh titik rawan kecelakaanlainnya di Tanjungpinang.

Ketujuh titik rawandimaksud yakni, di JalanMerdeka, kawasan JalanPelabuhan, Jalan Bakar Batu,Jalan Wiratno, Km 11 JalanRaya Tanjungpinang-Tanjung

Uban, KM 10 Jalan RayaTanjungpinang- Kijang danbeberapa titik rawan lainnya. ***

Narasi : AsfanelFoto: Humas Polres

WALIKOTA Tanjungpinang Suryatati A Manan menyampaikan kata sambutan. KAPOLRES Tanjungpinang AKBP Suhendri SH Sik, menyampaikan kata sambutan.

SURYATATI menyerahkan tumpeng ke Kasat Lantas Polres Tanjungpinang AKP Oxy Yudha Pratesta.

IPTU Gustav memberikan pemaparan fungsi TMC Satlantas Polres Tanjungpinang. SURYATATI didampingi Kapolres Tanjungpinang AKBP Suhendri melakukan pemotongan pita. SURYATATI menyaksikan fungsi TMC Satlantas Polres Tanjungpinang.

SURYATATI A Manan dan Kapolres Tanjungpinang AKBP Suhendri SH Sik padaacara peresmian TMC di Mapolres Tanjungpinang.

KANIT Bagian Operasi Sat Lantas Iptu Tarigan memberikan laporan kepada Kapolres Tanjungpinang AKBPSuhendri.

SURYATATI membuka selubung tanda diresmikannya TMC Satlantas PolresTanjungpinang.

KASAT Reskrim AKP Maryon bersama beberapa perwira Polres Tanjungpinang mengambilhidangan.

SURYATATI, AKBP Suhendri SH Sik, Asisten III Pemko dan Kadishub Pemkota TanjungpinangSumardi tengah berbincang.

SURYATATI dan AKBP Suhendri SH Sik berbincang serius.

SURYATATI, AKBP Suhendri SH Sik dan AKP Oxy Yudha Pratesta beserta jajarannya foto bersama.

Page 24: HaluanKepri 21jul12-

CMYK

CMYK

24Sabtu, 21 Juli 2012

Andik Ikut Lawan QPR

MANCHESTER (HK) — Wayne Rooney yanggagal tampil memukau bersama tim nasionalInggris pada perhelatan Euro 2012 lalu, ternya-ta telah diprediksi oleh sang pelatih Sir AlexFerguson. Panjangnya masa rehat antara par-tai pemungkas Primer League dengan par-tai pertamanya di Euro lalu, menjadialasan utama kegagalan anak did-iknya itu.

“Saya telah memprediksibahwa hal itu akan sulit untukn-ya. Kami jauh lebih mengenaln-ya dibandingkan dengan siapap-un,” ucap Fergie, seperti dilansirSoccerway, Jumat (20/7). “Apabi-la ia kehilangan sejumlahpertandingan, maka ia membutu-hkan tiga hingga empat pertandin-gan untuk mengembalikan perfor-ma terbaiknya. Sulit baginya ber-main di dua pertandingan besardalam empat hari,” lanjutnya.

Rooney mencetak gol pertamanyakala menghadapi tuan rumah Ukrai-na, gol tersebut sekaligus mengantarpasukan Roy Hodgson melaju ke faseknock out. Fergie kemudian men-yarankan agar Rooney membiasakandiri dengan tekanan apabila inginmembuat perbedaan besar untukskuad Tiga Singa. “Saya membacasebuah artikel bahwa Argentinatidak bergantung kepada Messi. Ke-mudian ia mencetak hattrick kalamelawan Brasil, dengan gol ketigayang sungguh mengagumkan,”tuturnya.(oke)

Torres Ingin Sambangi Indonesia

The Gunners Masih KompetitifLONDON (HK) — PelatihArsenal Arsene Wengermenyambut musim 2012-2013 dengan antusias ting-gi. Dia yakin Arsenal masihkompetitif, karena selama15 musim terakhir TheGunners selalu memilikipemain top dunia.

Padahal Meriam Lon-

don telah puasa meletupkan dentu-mannya untuk meraih trofi dalamtujuh musim belakangan ini. Efeknyaterjadi oleh para pemain bintang yangsatu persatu hengkang dari EmiratesStadium.

Setelah Samir Nasri, Gael Clichy,dan Cesc Fabregas yang pindah padamusim panas lalu, kini giliran sangkapten Robin van Persie dan Theo

Walcott yang tengah dikaitkan den-gan beberapa klub besar Eropa.

Di sisi lain, Wenger juga tak jarangmendapatkan pemain bertalentamuda yang bisa menjadi idola barupublik London Utara tersebut. Musimpanas ini, Arsenal telah mendatangkanstriker Lukas Podolski dari FC Kolndan Olivier Giroud dari Montpellier.

“Kami selalu menghabiskan uang

karena kami ambisius untuk bisaberada di empat besar dan jika andamelihat di sejarah 15 musim tera-khir, kami selalu memiliki pemaintop dunia,” ungkap Wenger, sepertidisitat Sky Sports, Jumat (20/7).“Hal itu bukan berarti Anda tidakbisa memenangkan gelar, jika Andatidak dapat bersaing secara finan-sial,” sambungnya.(oke)

JAKARTA (HK) — Indonesia berpotensikembali kedatangan salah satu punggawaTimnas Spanyol. Kali ini, giliran FernandoTorres yang menyatakan keinginannya men-yapa fansnya di Indonesia.

Setelah Cesc Fabregas, Xabi Alonso danterakhir Alvaro Arbeloa, kali ini Torres jugamengemukakan hasratnya untuk menyam-bangi tanah air. Bomber Chelsea ini men-gaku ingin memuaskan para penggemarnyadi Indonesia.

Kabar keinginan Torres berkunjung keIndonesia dikonfirmasi oleh Jose AntonioCamacho. Namun, Camacho yang ini bukanpria yang sempat menjabat pelatih TimnasSpanyol dan Real Madrid. Jose Antonio Ca-macho yang ini merupakan Press ManagerFernando Torres Official Dans Club yang ber-

markas di Madrid.“Fernando (Torres) sangat bahagia fans

club-nya ada di Indonesia dengan orang-orangyang memiliki passion besar terhadapnya. Diaingin segera ke Indonesia dan mengenal fansn-ya dari fans club-nya,” tulis Jose Antoniomelalui surat elektronik. Akan tetapi, kapanpastinya kedatangan Torres, Camacho belumbisa mengkonfirmasi. Menurutnya, pihaknyamasih menanti kerja sama dengan sponsoryang bisa membantu kelancaran datangnyastriker berjuluk El Nino ini ke Indonesia.

Sekadar informasi, fans dari Indonesiayang resmi terdaftar sebagai member officialFans Club Torres mencapai 150. Jumlah inisebagian besar berasal dari follower Torresdi Twitter (@Torres _ID) dan Fernando TorresFans Indonesia (grup facebook). (oke)

Tiga RaksasaResmi Pinang RVP

LONDON (HK) — Arsenalsudah menerima tiga pinan-gan tiga raksasa untukmembeli servis Robin vanPersie. Siapa mereka? BBCmelaporkan tiga peminangRVP adalah ManchesterCity, Manchester United,dan Juventus. Ketiga klubitu diprediksi mengajukantawaran senilai 15 jutapounds (sekitar Rp 225 mil-iar), namun "The Gunners"baru akan melepas priaberusia 28 tahun itu padakisaran 25-30 juta pounds.

Van Persie akan menga-khiri kontraknya tahundepan dan musim panas

inilah adalah saat terakhirbagi Arsenal untuk mendap-atkan dana transfer tinggi.Setelah masa transfer inihabis, bomber berpasporBelanda itu dapat meleng-gang dengan status bebastransfer.

Van Persie sendiri taktermasuk dalam skuad Ar-senal untuk tur pramusim diAsia. Rencananya, raksasaLondon Utara akan be-rangkat, Sabtu (21/7) danakan melakoni tiga laga ujitanding. Beberapa waktulalu, Van Persie sudah men-yatakan tak bakal menekenkontrak baru. (kcm)

Thiago Silva Minta MaafMILAN (HK) — Bek tangguh ThiagoSilva mengaku sangat sedih mening-galkan AC Milan. Pemain asal Bra-sil itu kini telah resmi bergabungdengan tim asal Perancis, ParisSaint Germain (PSG). Silva merupa-kan satu dari sederet pemain kelasdunia yang didatangkan PSG musimini. Mantan pemain FC Porto itudirekrut untuk memperkuat lini be-

lakang PSG dalam menghadapi ket-atnya persaingan di Ligue 1 maupunLiga Champions Eropa musim depan.

Seperti dilansir FourFourTwo,Silva menyambut gembira kepindah-annya ke PSG. Namun dia juga tidak

bisa menyembunyikan rasa sedihnya mening-galkan tim yang ikut membesarkan namanya.

"Saya sangat senang dengan transfer inidan sedih karena harus keluar dari Milan.Sebab pengalaman saya di sana penuh denganemosi," kata Silva. "Orang-orang menyebutsaya sebagai tentara bayaran yang meninggal-kan kesedihan. Saya tidak mendapat bayaranyang lebih banyak di PSG. Ini bukan salah saya,saya ingin meminta maaf kepada fans," beberpemain berusia 27 tahun tersebut.

"Ini merupakan situasi yang sulit bagisaya. Saya tidak ingin meninggalkan Milandan juga keluarga. Namun ini hal yang posi-tif sebab Direktur PSG, Leonardo dan CarloAncelitto memanggil saya." (vvn)

"Besok mungkin bisa main se-kitar 30 menit. Yang jelas, cedera-ku berangsur-angsur mulaimenunjukkan peningkatan," kat-anya saat dikonfirmasi dariJakarta, Jumat (20/7).

Andik mengaku tengah men-

jalani istirahat total agar pulihdari cedera hamstring yang men-deranya saat bermain bersamatimnas U-22 dalam babak kuali-fikasi Grup E Piala Asia U-22 diPekanbaru, 5-15 Juli lalu. Ceder-anya kambuh sat timnas bermain

melawan Jepang. Pada laga mela-wan Singapura dalam turnamenitu, Andik bahkan harus absen.

Untuk mempersiapkan dirimenghadapi QPR, pemain berno-mor punggung 20 itu akan mulailatihan, Sabtu (21/7). "Tetapitidak langsung latihan berat. Han-ya jogging di rumah saja," ungkap-nya.

Selain menjalani sejumlahpengobatan tradisional dan medis,Andik mengaku dukungan suport-er fanatik Persebaya, Bonek Ma-nia, menjadi motivasi tambahanbaginya untuk sembuh dari cedera."Semua warga Surabaya, khusus-nya Bonek, berharap aku bisa

main," tuturnya.QPR datang ke Indonesia

dalam rangkaian turpra-musim ke Asiapada tahun ini.Tim asuhanMark Hughesitu akant a m p i ld e n g a nkekua-t a npenuh,t e r -m a -suk pe-main barun-ya, Park Ji-Sung.(kcm)

JAKARTA (HK) — Gelandang serang Persebaya,Andik Vermansyah, dipastikan ikut memperkuattimnya saat berhadapan dengan klub PremierLeague, Queens Park Rangers, di Stadion BungTomo, Senin (23/7), meski masih dalampenyembuhan cedera. Andik tetap akan bermainmeski tidak bisa tampil penuh waktu.

Kegagalan RooneySudah Diprediksi

Dzeko Bantah Gantikan IbraMANCHESTER (HK) —

Striker Manchester City EdinDzeko menepis rumor yang

menyebutkan dirinyabakal menggantikanZlatan Ibrahimovic diMilan. Dzeko jugamencoba untuk meng-klarifikasi kabar sim-pang siur mengenai

masa depannya le-wat website

pribadinya.Dzeko

d i k a i t -kan den-gan Milan seir-ing transfer he-boh Ibrahimov-ic ke ParisSaint Ger-main. Bah-kan sebel-umnya, adas u m b e ryang men-gaku se-bagai agenD z e k o ,dia ber-n a m aSead Su-sic yangmenga-takankepin-d a h -a nDze-ko ke

Milan sudah mencapai70 persen.

“Agen saya adalahIrfan Redzepagic danyang akan kami tekan-kan adalah untuk ke-datangan saya dariCity. Saya hanyafokus untuk Manches-ter City dan sayatidak peduli spekulasimedia,” ungkap Dzekomelalui Website prib-adinya, Jumat (21/7).

“Setelah spekulasibaru tentang kepergian

saya dari City serta laporan indi-vidu, yang berbicara seperti merekaadalah agen saya. Saya ingin meng-informasikan publik bahwa saya be-lum punya negosiasi dengan Milan,”tegasnya.

City selaku klub yang memilikikuasa penuh terhadap Dzeko jugageram dengan kehadiran agen 'baja-kan' yang mengatasnamakan per-wakilan dari pemain Bosniatersebut.(oke)

Andik Vermansyah

Dzeko

Wayne Rooney

FernandoTorres

Robin Van Persie