Gente Ng

23
Bahan Bangunan – Wiwit Setyowati GENTENG

Transcript of Gente Ng

Genteng

Bahan Bangunan Wiwit SetyowatiGenteng

Atap GentengPeranan yg sangat vital. Seindah apapun rumah tanpa atapbelum bisa dikatakan sebuah rumah.Fungsinya yg sebagai pelindung dan kenyamanan tuk penghuninya baik itu siang atau malam hujan maupun panas menjadi buktinya. Penyesuaian model rumah yg hendak dibangun sangat mempengaruhi warna dan jenis genteng yg akan diambil.

Banyak varian genteng sekarang ini yang bisa dipilih (menurut material): Genteng tanah liat, Genteng keramik,Genteng metal atau genteng berbahan logam, Genteng aspal, Genteng kaca, Genteng Beton.Genteng

Sejak zaman dahulu hingga sekarang, penutup atap yang paling populer digunakan oleh masyarakat Proses pembuatan dilakukan dengan cara manual, mulai dari proses pembuatan, pembakaran, hingga pengeringan dengan sinar matahari. Genteng tanah liat menggunakan sistem pemasangan interlocking. Sudut kemiringan pemasangan genteng tanah liat berkisar antara 30o - 40o.Genteng tanah liat dapat bertahan hingga lebih dari 20 tahun.Daya tahan genteng jenis ini sangat kuat. Dengan pengawasan yang benar, maka system ini sangat kuat akan terpaan angin, curah hujan tinggi.Genteng Tanah Liat

Tuk pemasangan, diperlukan teknik pemasangan kunci / kaitan genteng/ inter-locking pada rangka penopang.Genteng dapat dipasang dengan kemiringan tertentu. Ada aneka warna yang dapat dihasilkan dari genteng tanah liat, mulai dari warna oranye sampai kehitaman. Warna tersebut diperoleh dari bahan baku tanah dan proses pembakaran.Selain tampilan alami berwarna oranye kecoklatan hingga merah terakota, Anda juga bisa mewarnai genteng tanah liat. Kini, telah tersedia berbagai macam pilihan warna-warni yamg menarikGenteng Tanah Liat

Dalam proses pembuatannya melalui pabrikasi atau menggunakan oven. Sehingga, hasil yang diperoleh lebih maksimal, presisi,dan rapi.Bahan dasar tanah liat. Untuk proses pembuatannya, genteng keramik melalui proses pembakaran yang sangat lama. Sehingga: menjadi lebih kuat, tidak mudah retak atau pecah, serta terhindar dari serangan lumut.Genteng keramik menggunakan sistem pemasangan interlocking.Genteng Keramik

Bagian luar genteng diglazur, sehingga terlihat lebih mengkilap dan tidak mudah terserang lumut.Fungsi glazur ialah memantulkan sinar matahari sampai 85%, sehingga area yang berada di bawahnya tetap terasa dingin.Harga berbeda berdasarkan merk dan warna genteng. Genteng keramik berwarna coklat harganya +/- Rp 7.000, sedangkan untuk warna-warna lain berkisar +/- dari Rp 10.000-Rp 11.000Genteng Keramik

Kelebihan:Tersedia dalam berbagai warna. Misalnya: hijau, cokelat,diamond,dan lain-lain.Terlihat mengilap. Karena melewati prosesfinishing glazur.Lebih anti-bocor dan tak mudah terlepas. Karena menggunakan sistem interlockingdalam pemasangan. Genteng keramik merek tertentu bahkan menggunakan sistemdouble interlocking.Lebih berusia lama.Umur mencapai 50 tahun ataupun lebih.Genteng Keramik

GENTENG KODOKMempunyai bidang datar pada bagian tengahnyapada bagian bawah genteng terdapat lekukan yang berfungsi sebagai pengunci pada reng. Genteng kodok cukup kuat diinjak dari sewaktu pemasangan ataupun melakukan perawatan. Akan tetapi memiliki kelemahan yaitu pada saat pemasangan dibutuhkan ketelitian ekstra.Merk Sokka :Panjang: 27, 5 cm;Lebar: 22.5 cmJumlah per 1m3: 25 pcsBerat: 1,5-1,8 kg

Bentuk Genteng

GENTENG PLENTONGtipe genteng dengan model biasa atau standar,dengan permukaan yang datar dari atas hingga bawah.Genteng ini memiiki lekukan pada bagian samping. Kelebihan genteng plentong adalah harganya murah,bobotnya ringan, dan gampang dalam proses pemasangannya. Sokka : Panjang: 27, 5 cmLebar : 22, 50 cmJumlah per m3 : 25 pcs Berat : 1, 5 kgBentuk Genteng

GENTENG MORANDOJatiwangi :Panjang : 33 cmLebar: 25 cmJumlah per 1m3 : 18 pcsBerat genteng : 2, 3 kgKelebihan dari genteng morando ialah kuat, ringan, dan harganya yang relatif murah. Sedangkan, kelemahannya adalah cukup rumit sewaktu pemasangan dan membutuhkan ketelitian yang ekstra agar terlihat rapi.Bentuk Genteng

Disebut juga dengan genteng baja bergelombang. Bentuknya berupa lembaran.Terbuat dari baja ringan, aluminium, dan silikon.Ukuran yang tersedia bervariasi, 60-120cm (lebar), dengan ketebalan 0.3mm dan panjang antara 1.2-12m.Pemasangan genteng metal memiliki trik tersendiri, yaitu dikaitkan pada reng dengan sekrup. Karena memiliki ukuran yg lebih lebar maka dapat mempercepat waktu pemasangan pada sebuah rumah. Pilihan warna genteng metal yg tersedia sangat variatif dan menarik.Genteng Metal

Genteng MetalKelebihan:Genteng metal yang berpasir lebih bagus dalam meredam suara dibandingkan genteng metal yang tidak berpasirKemungkinan bocornya sedikitRingan Pemasangan cepat Mempunyai banyak variasi warna

Kekurangan:MahalGenteng metal polos tidak dapat meredam suara dengan baikMenyerap panasKetebalan yang tipis

Material genteng yg satu ini bersifat solid namun tetap ringan.Terbuat dari campuran lembaran bitumen (turunan aspal) dan bahan kimia lain.Ada dua model yg tersedia di pasaran.Pertama, model datar bertumpu pada multipleks yg menempel pada rangka, dankedua, model bergelombang yg pemasangannya cukup disekrup.Genteng Aspal

Genteng ini dipakai agar sinar matahari dapat masuk ke dalam ruangan secara langsung sehingga menghemat konsumsi listrik untuk penerangan.Material genteng ini terbuat dari kaca.Genteng ini mempunyai bentuk yg terbatas sehingga kompatibel/sesuai dgn beberapa jenis genteng tertentu sajaGenteng Kaca

Ketebalan dari genteng kaca minimal 5mm.Harga genteng kaca dipengaruhi dari ukurannya. Harga genteng kaca sokka Rp.10.000 dan genteng kaca jatiwangi harganya Rp. 15.000.Kelebihan : sifatnya yang transparan dapat memberikan pencahayaan alami,kemudian ukurannya sama dan presisis karena dibuat di pabrik.Kekurangan : Mudah pecah,tidak tahan cuaca,mahal,tidak semua toko menjual,dan modelnya terbatas.Genteng Kaca

Bahan baku untuk genteng beton adalah pasir beton, semen, fly ash dan cat/warna untuk pelapis permukaan genteng.Fly ash sebagai bahan pengisi (Filler) ditambahkan untuk memperbaiki gradasi butiran yang ada sehingga dapat memperpadat dan memperkuat genteng beton.1 m3 = 9 genteng.Terdiri dari dua jenis yaitu Flat,dan garuda. Genteng Beton Flat ada yang horizontal dan ada yang vertikal. Harga genteng beton beda-beda tiap jenis. Untuk harga genteng beton flat berkisar artara Rp 3.500- Rp 4.000, untuk harga genteng beton garuda Rp 3.500.Kelebihan dari genteng beton adalah kuat, pemasangan cepat dan harganya murah. Kelemahannya adalah berat, mudah lumutan.Genteng Beton

Proses produksinya: Bahan baku dimasukan kedalam mesin pencampur melalui ban berjalan dengankomposisi campuran sbb : Semen : pasir : Fly Ash = 10 : 20 : 3.Dalam mesin pencampur ini campuran digiling untuk menghancurkan gumpalan yang ada sehingga campuran menjadi benar-benar homogen. Dimesin ini juga dicampurkan air sehingga mencukupiDari mesin pencampur campuran dimasukan kemesin press untuk mencetak genteng beton tersebutGenteng Beton

Keluar dari mesin Press genteng beton tadi di angin kan selama 1 hari, lalu direndam selama 5 hari dalam air.Genteng dianggap jadi setelah diangkat dari bak perendaman dan dianginkan kembali selama 2 minggu.Proses selanjutnya adalah pemberian warna/ Coating pada permukaan genteng. Pewarnaan ini dilakukan sesuai dengan pesanan yang masuk.Genteng Beton

Terimakasih