Gambaran Klinis Tumor

18
Gambaran Klinis Tumor

description

Gambaran Klinis Tumor

Transcript of Gambaran Klinis Tumor

Page 1: Gambaran Klinis Tumor

Gambaran Klinis Tumor

Page 2: Gambaran Klinis Tumor

Efek tumor pada host

• Tumor dapat jinak atau ganas• Pada payudara massa yang teraba• Secara umum menyebabkan problem krn : - lokasi dan tekanan pd struktur sekitar

- aktifitas fungsionil ( hormon ) - komplikasi sekunder

• Tumor ganas cachexia & sindroma paraneoplastik

Page 3: Gambaran Klinis Tumor

Lokasi tumor

• Proliferasi sel tumor akan membentuk massa yang menekan jar. sekitar atrofi

• Adenoma kelenjar gondok menekan trachea dan mengganggu pernafasan

• Tumor dalam ureter / ginjal obstruksi urine• Tumor intrakranial misalnya meningioma peningkatan tekana intrakranial

Page 4: Gambaran Klinis Tumor

Aktifitas fungsional ( hormon )

• Tumor jinak kelenjar endokrin dpt menghasilkan hormon berlebihan :

- adenoma eosinofilik hipofisis acromegali / gigantisme- adenoma parathyroid osteitis fibrosa cystica generalisata- adenoma sel beta pankreas

hipoglikemia

Page 5: Gambaran Klinis Tumor

Komplikasi sekunder

• Perdarahan melena dan hematuri• Ulkus pada permukaan infeksi sekunder• Tumor bertangkai :

- myoma subserosum & cystadenoma ovarii perputaran tangkai dan menimbulkan nyeri hebat- pada usus intusussepsi / invaginasi

Page 6: Gambaran Klinis Tumor

Cachexia (1)

• Biasanya pada tumor ganas• Penderita sangat lemah, BB sangat menurun,

KU sangat buruk• Mudah infeksi ( pneumonia )• Penyebabnya tidak jelas ttp dasarnya multi –

faktorial

Page 7: Gambaran Klinis Tumor

Cachexia ( 2 )

• Boyd : sel usus tidak dapat menyerap lagi makanan

• Friedel : anemia berat akibat banyaknya perusakan sel2 darah merah

• Willis : starvasi, ulkus dan perdarahan, infeksi sekunder, rasa nyeri, kurang tidur,

kegelisahan penderita• Perubahan metabolik yang tidak dipahami

Page 8: Gambaran Klinis Tumor

Sindroma paraneoplastik (1)

• Gejala yg tidak berkaitan langsung dengan penyebaran tumor baik lokal maupun jauh atau pengeluaran hormon yang berasal dari tempat timbulnya tumor

• Penting karena :- manifestasi klinis paling dini- menyerupai metastasis- menimbulkan problema klinik

Page 9: Gambaran Klinis Tumor

Sindroma paraneoplastik (2)

• Endokrinopati : Cushing syndrome pada small cell carcinoma paru

• Hiperkalsemia karsinoma sel skwamosa paru• Acanthosis nigricans karsinoma lambung• Hypertrophic osteoarthropathy & clubbing of

the fingers karsinoma bronchogenik• Sindroma karsinoid adenoma bronchial

Page 10: Gambaran Klinis Tumor

Derajat keganasan tumor (1)

• Secara mikroskopik dengan melihat :- derajat diferensiasi- kelainan pada inti- banyaknya mitosis

• Menentukan derajat diferensiasi :- adenokarsinoma pembentukan unsur kelenjar- karsinoma planoselulare kornifikasi

Page 11: Gambaran Klinis Tumor

Derajat keganasan tumor (2)

• Broders : 4 tingkat ( grade ) :- Tingkat 1 : bila > 75% sel2 diff. baik- Tingkat 2 : 50-75% sel2 diff. baik- Tingkat 3 : 25-50% sel2 diff. baik- Tingkat 4 : 0-25% sel2 diff. baik

Dalam klinik grading Broders kurang tepat

Page 12: Gambaran Klinis Tumor

Derajat keganasan tumor (3)

• Secara klinik stage (stadium)• Carcinoma cervicis uteri :

- stadium 0 : Ca in situ- stadium 1 : terbatas pada cervix- stadium 2 : cervix dan parametrium- stadium 3 : 2/3 atas vagina- stadium 4 : dinding pelvis, 1/3 bawah vaginaStaging juga dapat dengan sistim TNM

Page 13: Gambaran Klinis Tumor

Diagnosis (1)

• Pemeriksaan makroskopik mata biasa dilihat jaringan tumor

Misal pada karsinoma mamma :- bercak kuning kemerahan (jar. nekrotik

& perdarahan)- ada/tidak simpai tumor- pertumbuhan infiltratif- rapuh/tidak

Page 14: Gambaran Klinis Tumor

Diagnosis (2)

• Pemeriksaan histologik :Jaringan tumor di fiksasi dalam formalin 10% blok parafin dipulas dengan HE ( perlu waktu 24 jam)Yang cepat cara potong beku (frozen section)Jaringan segar dibekukan dengan carbon dioksida dipotong dengan mikrotom (perlu waktu hanya beberapa menit)

Page 15: Gambaran Klinis Tumor

Diagnosis (3)

• Biopsi jarum-biopsi aspirasi :- dilakukan pd jaringan hati, pleura, ginjal, limpa, payudara- pengambilan secara membuta dan dapat

terjadi perdarahan- dapat berobat jalan dan hanya anestesi lokal

Page 16: Gambaran Klinis Tumor

Diagnosis (4)

• Pemeriksaan darah tepi sel tumor dicaridengan pulasan sedimen

• Pemeriksaan hormon dan enzym : - fosfatase asam karsinoma prostat - HCG (Human Chorionic Gonadotropin) choriocarcinoma dan mola hydatidosa

Page 17: Gambaran Klinis Tumor

Diagnosis (5)

• Pemeriksaan sitologik :1943 : Dr. George Papanicolaou tumor ganas cervix & uterus sekret vagina

• Sekret yang terkumpul dibuat sediaan apus dipulas dengan Papanicolaou

• Berguna karena : - tidak nyeri - massal - cukup akurat

Page 18: Gambaran Klinis Tumor

Penanda tumor

• Molekul yang berasal dari tumor dapat dide-teksi didalam darah/cairan tubuh lain

• Beberapa penanda tumor :-CEA (carcinoembryonic antigen) pada Ca colon, pankreas, paru, lambung , jantung- AFP (Alpha Feto Protein) pada Ca hati, testis- Prostatic Acid Phosphatase pada Ca prostat