Format SDP Las

12

Click here to load reader

Transcript of Format SDP Las

Page 1: Format SDP Las

School Development Plan(Rencana Pengembangan Sekolah)

Disusun Oleh : Tim SMK Negeri 1 Kota Bekasi

PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARATDINAS PENDIDIKAN

R-SMK-BI NEGERI 1 KOTA BEKASIJl. Bintara VIII No.2 Bekasi Barat 17134 Telp. ( 021 ) 88951151

Web: www.smkn1kotabekasi.sch.id e-mail : [email protected]

2011

1

Page 2: Format SDP Las

PenjelasanUmum

Template ini dimulai dengan ikhtisar (Daftar Isi) dari Rencana Pengembangan Sekolah (SDP). Dalam "Daftar Isi" butir A (Singkatan dan Istilah Teknis) dan B (Pengantar) dan Bab 6 (Strategi dan Aktivitas dikemudian) akan diproses dan diselesaikan oleh proyek.

Jawaban pertanyaan dan pengisian data lainnya akan dilakukan oleh sekolah, sesuai dengan data dan informasi yang tersedia.

Petunjuk pengisian terlampir berfungsi sebagai alat bantu bagi sekolah dalam pengisian template ini.

Proyek juga akan mengunjungi sekolah anda, meninjau kembali hasil pengisian template dan bersama-sama melengkapi data yang kurang, dalam suatu kegiatan konsultasi dengan sekolah anda.

2

Page 3: Format SDP Las

Daftar IsiA. Singkatan dan Istilah TeknisB. PengantarC. VISI dan MISI

1 Status Sekolah 1.1 Pengaruh lingkungan terhadap sekolah 1.2 Relevansi sekolah bagi wilayah 1.3 Rehabilitasi/perbaikan dan rencana penataan ke depan 1.4 Pendekatan-pendekatan inovatif, misalnyaaktifitas yang

berpotensimenghasilkan pendapatan (Teaching Industry) 1.5 Profil sekolah 1.6 Struktur organisasi sekolah

2 Jurusan/program studi dan Program Pelatihan 2.1 Ikhtisar jurusan / program studi keahlian dan program pelatihan 2.2 Jaringan kerja sama dan mitra usaha 2.3 Daftar program studi keahlian yang akan dikembangkan 2.4 Proyeksi penerimaan siswa jangka menengah

2.4.1 Program studi keahlian yang akan diusulkan untuk Dikembangkan ...Teknik Pengelasan................... 2.5 Ringkasan

Tahun 2011-2012 diproyeksikan Penerimaan siswa baru 1 kelas 32 orgDengan memperoleh sertifikat kwalifikasiTahun 2012-2013 diproyeksikan penerimaan siswa baru 2 kelas 64 orgDengan memperoleh sertifikat kwalifikasi

3 Infrastruktur dan Peralatan pada program studi yang akan dikembangkan 3.1 Infrastruktur dan fasilitas yang dipunyai saat ini dan yang akan datang

3.1.1 Program Studi Keahlian Teknik Pengelasan- Saat ini yang dimiliki: - Mesin Las Busur 2 - Mesin Las MIG 4 - Mesin Las TIG 5 - Las Oxy Asetelyn 2 - Spot Gun 1 - Rencana pengadaan 1. Infrastruktur: Penambahan ruang Praktek dan Unit Produksi 2. Peralatan: - Mesin Las Busur 3 - Mesin Pengujian kwalitas Las: Pengujian tekuk, tekan dan X ray - Oven Elektroda 3 - Las Plasma 2

3.2 Penjelasan singkat tentang fungsi bengkel/laboratorium dan peralatan3.2.1 Program Studi Keahlian Teknik Pengelasan

Fungsi bengkel yaitu sebagai sarana pelatihan/praktek siswa-siswi R-SMK-BI Negeri 1 Kota bekasi, Pelaksanaan Unit Produksi dan Pelatihan guru-guru.

3

Page 4: Format SDP Las

4 Sumber Daya Manusia 4.1 Kebutuhan (kuantitatif) untuk manajemen dan staf pengajar 4.2 Kebutuhan pelatihan untuk manajemen dan staf pengajar

Pelatihan diperlukan untuk peningkatan kwalitas keahlian tenaga pengajar terutama level 1F - 6F

1G - 3G4G - 6GR

5 Keuangan 5.1 Anggaran operasional 5.2 Program pengembalian biaya investasi (cost recovery program) dan

proyeksi pendapatan 5.3 Pemeliharaan fasilitas dan peralatan 5.4 Depresiasi

6. Strategi dan Aktivitas mendatang

7 Daftar lampiran

Perhatian :Yang Diberi Warna Merah Harus Dikerjakan Oleh Seluruh Kepala Kompetensi Keahlian sesuai format yang ada dan seluruh file dikirim kembali ke [email protected] paling lambat Hari Kamis Besok Sebelum Pukul. 11.00 WIB , Terimakasih.

2 Jurusan/program studi Keahlian dan program pelatihan

2.1 Ikhtisar jurusan/program studi keahlian dan program pelatihan

2.2 Hubungan jaringan dan mitra kerjasama

2.3 Pengembangan jurusan / Program Studi Keahlian / Kompetensi Keahlian 2.4 Proyeksi jangka menengah bagi Jurusan / Program Studi Keahlian / Kompetensi Keahlian yang dipromosikan(Bagian 2.4 memaparkan rencana pengembangan program studi / program pelatihan untuk tiga tahun ke depan).

Isilah pada 2.4.1 jurusan / program studi keahlian / kompetensi keahlian yang diusulkan untuk dipromosikan / dikembangkan

2.4.1 Jurusan / Program Studi Keahlian / Kompetensi Keahlian(untuk yang dipromosikan saja – lihat petunjuk pengisian)1. Teknik pengelasan

4

Page 5: Format SDP Las

2. Teknik Pengelasan3. Teknik Pengelasan..........................

2.4.1.1. Jurusan / Program Studi Keahlian / Kompetensi Keahlian: ............................. (sesuai angka 1, 2, 3 pada butir 2.4.1 – lihat petunjuk pengisian)

Tabel 3.Proyeksi jumlah penerimaan pada jurusan......................................

Jurusan / Program Studi Keahlian / Kompetensi Keahlian:

Tahun 20.\./.. 20../.. 20../..

Penerimaan Siswa

Kelas 1 Kelas 2

Kelas 3

Kelas 1

Kelas 2

Kelas 3

Kelas 1

Kelas 2

Kelas 3

P W P W P W P W P W P W P W P W P W

28 1 41 - 22 - 29 - 28 1 41 - 19 1 29 - 28 1

Subtotal 92 99 78

Total 269

Penjelasan:2.4.1.1 Nama Jurusan/program studi keahlian/Kompetensi Keahlian ……………2.4.1.2 Nama Jurusan/program studi keahlian/Kompetensi Keahlian..................2.4.1.3 Nama Jurusan/program studi keahlian/Kompetensi Keahlian …………dst

(buatlah tabel dan isilah sesuai usulan pengembangan / promosi di sekolah anda)

Di dalam tabel 2.4.1.1..............dan seterusnya, tuliskan proyeksi penerimaan siswa untuk tiga tahun mendatang, serta data-data berikut ini:• Jumlah penerimaan siswa dan tahun penerimaan• Jumlah siswa menurut jenis kelamin untuk setiap tahun • Jumlah siswa keseluruhan

2.5 Ringkasan

Lengkapilah tabel berikut ini yang merupakan ringkasan dari keseluruhan proyeksi penerimaan siswa padaJurusan / program studi keahlian / Kompetensi Keahlian yang akan dikembangkan dengan standard sebanyak ...32....siswa/kelas.

Tabel 4: Proyeksi penerimaan siswa di semua program bidang studi yang akan dikembangkan

Program studi keahlian

2012/2013 2013/2014 2014/2015

P W P W P WTeknik Pengelasn

32 32 32

5

Page 6: Format SDP Las

3 Infrastruktur dan Peralatan untuk Jurusan/Program Studi Keahlian/Kompetensi Keahlian yang dikembangkan

3.1 Infrastuktur dan Fasilitas saat ini dan mendatang pada Jurusan/Program Studi Keahlian

Bab 3 dimulai dengan pengantar, sedangkan butir 3.1 menggaris bawahi standar nasional dan peraturan yang dikeluarkan oleh tiga kementerian yaitu Kemendiknas, Kemenperin dan Kemenakertrans, yang harus diikuti dalam kaitannya dengan pembangunan dan renovasi bengkel / laboratorium, serta pengadaan peralatan (lihat petunjuk pengisian).

Pada saat yang sama standard tersebut memerlukan sebuah konsep pedagogik yang mendasari transfer keahlian, pelatihan keterampilan yang terkait dengan pengembangan sikap spesifik. Pengembangan konsep tersebut harus dijelaskan secara singkat.                     

3.1.1 Jurusan/Program studi keahlian/Kompetensi Keahlian .............

Tabel berikut memberikan gambaran tentang infrastruktur inti yang ada, dan fasilitas yang secara umum diperlukan di jurusan/Program Studi Keahlian/Kompetensi Keahlian

6

Page 7: Format SDP Las

yang dipromosikan (misalnya: tempat pelatihan dan kapasitasnya, jumlah ruang kelas total yang sudah ada dan yang akan dibangun) serta keterangan yang menjelaskan.

Pada kolom Keterangan isilah semua indikasiyang signifikan dan dibutuhkan untuk komponen fisik sekolah (lihat petunjuk pengisian).

Tabel 5: Infrastruktur dan fasilitas Jurusan/program studi keahlian/Kompetensi Keahlian .Teknik Pengelasan

No. Tempat pelatihan/

laboratorium

Kapasitas

Jumlah ruangan Keterangan

Yang diperlukan

Yang sudah

ada

Yang akan

dibangun

1 Bengkel las 2 kelas 1 1 -

2 Lab gambar 1 kelas 1 1 -

Tabel 6: Infrastruktur dan fasilitas Jurusan/program studi keahlian/Kompetensi Keahlian Teknik Pengelasan

No. Tempat pelatihan/laboratorium

Kapasitas

Jumlah ruangan Keterangan

Yang diperlukan

Yang sudah

ada

Yang

akan

dibangu

n

3.2 Penjelasan singkat fungsi bengkel/laboratoriumdan peralatan yang diperlukan

7

Page 8: Format SDP Las

Isilah tabel-tabel setelah poin 3.2 yang menjelaskan organisasi ruang bengkel / laboratorium dan fungsi ruang (fokus pada konten pelatihan) pada Jurusan / Program Studi Keahlian / Kompetensi Keahlian yang dipromosikan dan daftar peralatan yang dibutuhkan sesuai konten pelatihan (lihat petunjuk pengisian).

3.2.1 Jurusan/Program Studi Keahlian/Kompetensi Keahlian Teknik Pengelasan

Tabel 7: Tempat pelatihandan fungsinya pada jurusan Teknik Pengelasan

Bengkel Deskripsi Detail aktivitas/spesifikasi kegiatan

Lab pengelasan

Pengelasan dengan posisi 1G -4G

Melakukan penyambungan/pengelasn dengan las busur manual dua buah plat tebal 10mm yang telah di grove

Lab pengelasan

Pemotongan plat tebal

Melakukan pemotongan plat tebal 10-20mmDengan mesin potong plat dengan gas acytilen dan gas oksigen semi auto

Lab pengelasn

Pemotongan pipa tebal

Melakukan pemotongan pipa tebal 10-20mmDengan mesin potong pipa dengan gas acytilen dan gas oksigen semi auto

Lab pengelasan

Pengelasan dengan posisi 1F -4F

Melakukan pengelasan plat dengan posisi filet dari 1F-4F

Tabel 8: Pengelompokan peralatan ("clustering") yang diperlukan (lihat petunjuk pengisian)

Cluster 01: Helm auto ,apron lengkap,palu terak,gerinda tangan,sikat kawat,sepatu safety dan masker

Cluster 02: Helm auto,tourch/brander acy potong,apron lengkap,dan sepatu safety

Cluster 03: Helm auto,tourch/brander acy potong,apron lengkap,dan sepatu safety

Cluster 04: Helm auto ,apron lengkap,palu terak,gerinda tangan,sikat kawat,sepatu safety dan masker

4 Sumber daya manusia

4.1 Kebutuhan kuantitatif manajemen dan staf pengajar sekolah

Bagian ini berisi penjelasan singkat kondisi kuantitatifSDM di sekolah anda. Indikasi jumlah harus mempertimbangkan rasio guru dan jumlah siswa, serta rasio jam mengajar

8

Page 9: Format SDP Las

teori dan mengajar praktik.

Isilah tabel berikut untuk menunjukkan jumlahkuantitatif manajemen sekolah dan staf pengajar yang menjelaskan personil yang ada saat ini dan personil yang diperlukan.

Tabel 9: Kebutuhan kuantitatif untuk staf pengajar dan manajemen

Kategori SpesialisasiYang sudah ada

Yang diperlu

kan

Manajemen

Kepala Sekolah

Wakil Kepala Sekolah

Kepala Administrasi

Sub-total manajemen

Staf pengajar

Normatif

Adaptif

Produktif 6 6

Total

4.2 kebutuhan pelatihan untuk manajemen sekolah dan staf pengajar

Uraikan analisa kebutuhan pelatihan singkat untuk Manajemen Sekolah dan Staf Pengajar dan Jenis Program Pelatihan SDM yang diperlukan,yang harus direalisasikan secepat mungkin. Sebutkanlah juga tempat-tempat dan lembaga pelatihan dimana pelatihan dapat dilakukan.

Pelatihan untuk Staf Pengajar yang diperlukan: PT. Bukaka Teknik Utama TTUC...Bandung dan TTUC Malang............................................. BLK Cinere Jakarta ...............................................

9

Page 10: Format SDP Las

10