format 3.1

download format 3.1

of 16

description

dokumen yang didapat saat OJL

Transcript of format 3.1

Format 3.1RENCANA PENINGKATAN MUTU KEPALA SEKOLAH KELOMPOK II

Program Pemecahan Masalah

:Rumuskan program untuk menyelesaikan masalah pada format 2 kolom 4:

CONTOH: Meningkatkan kemampuan (Kepala Sekolah Kelompok II) dalam melaksanakan supervisi akademik.

Kegiatan:Rumuskan aktivitas yang akan dilakukan di sekolah kelompok I

CONTOH:Melaksanakan kegiatan: mengobservasi best practice dalam pengelolaan ekosistem sekolah Mengobservasi best practice dalam mengembangkan KTSP dan pengelolaan pembelajaran. melaksanakan kegiatan supervisi penilaian pembelajaran sebagai dasar untuk melaksanakan pembinaan guru.

Tujuan:Rumuskan tujuan kegiatan yang hendak dicapai

CONTOH: Saya memperoleh contoh terbaik dalam strategi merealiasikan visi-misi pada kegiatan sehari-hari Saya memperoleh contoh terbaik peran kepala sekolah dalam pengelolaan lingkungan sekolah sebagai tempat belajar yang kondusif. Saya memperoleh model terbaik tentang peran kepala sekolah dalam merumuskan, merealisasikan, dan mengevaluasi pencapaian pembelajaran Saya dapat merencanakan supervisi penilaian Saya dapat menentukan instrumen supervisi penilaian Saya dapat menggunakan instrumen supervisi penilaian Saya dapat mengolah hasil observasi dalam kegiatan supervisi Saya dapat menarik kesimpulan dari hasil pelaksanaan supervisi Saya dapat merefleksi hasil supervisi Saya dapat menyusun rekomendasi tindak lanjut Saya dapat melaksanakan kegiatan berdasarkan hasil supervisi atau pemantauan.

Indikator Pencapaian Tujuan:Melalui kegiatan studi banding kepemimpinan saya memperoleh pengetahuan dalam memerankan kepemimpinan kepala sekolah dalam mewujudkan tujuan sekolah. Indikator keberhasil

CONTOH; Mensosialisasikancita-citanya sekolah kepada seluruh pemangku kepentingan sekolah. Menetapkan target yang sesuai dengan potensi yang sekolah miliki Memilih dan melaksanakan strategi kepemimpinan dalam pelaksanaan kegiatan sehari-hari. Memerankan tugas pimpinan sebagai penentu tujuan Melaksanakan peran sebagai pengarah dan motivator pendidik dan tenaga kependidikan Melaksanakantugas pemimpin dalam memberdayakan pendidik dan tenaga kependidikan Melaksanakan tugas pemimpin dalam mengevaluasi proses dan hasil pelaksanaan tugas.

Strategi dan Metode:Model Pembelajaran Daur Pengalaman Berstruktur dan Analisis Peranan

Penerapan strategiini mengacu pada pendekatan partisipatori andragogi melalui daur pengalaman struktur dan membantu kepala sekolah belajar secara analisis dan partisipasif pada pelaksanaan tugas nyata di sekolah.

Metode: Observasi Studi dokumen Wawancara Dialog

Format 3.2RENCANA RINCI OJL KEPALA SEKOLAH KELOMPOK II(SETIAP HARI SELAMA OJL)

ContohHari ke-KompetensiKegiatanUraian KegiatanFormat/ InstrumenIndikator KeberhasilanBukti Fisik

1. Mengenal lingkungan sekitar sekolah Melakukan pengamatan terhadap masyarakat dan budaya sekitar lingkungan sekolahMelakukan observasi awalFormat panduan observasi dan pengamatan

Memiliki catatan tentang potensi yang masyarakat yang dapat menunjang efektivitas sekolah

Jurnal hari pertama

2. Mengoordinasikan dan memahami lingkungan luar sekolahMelapor ke Dinas Pendidikan Kab/Kota tujuan sekaligus meminta arahan dan petunjukBertemu dengan kepala dinas pendidikan kab/kota

Menyampaikan surat tugas dan pedomaan kegiatan kemitraan

Mencatat arahan dan petunjuk Kepala Dinas Pendidikan Kab/Kota

Surat tugas dan pedoman pelaksanaan program OJL studi banding kepemimpinan kepala sekolahMendapat dukungan kepala dinasJurnal pertemuan dengan kepala dinas dibubuhi dengan tanda tangan kadinas.

Mengenal ekosistem sekolahOrientasi ekosistem sekolah (mengenal suasana dan jejaring pemangku kepentingan internal dan eksternal sekolah)

Melakukan obeservasi lingkungan sekolah sebagai temat belajar dan menghimpun fakta, data, dan/atau informasi melalui kegiatan pengamatan, dialog, wawancara dengan warga sekolah, dan/atau perwakilan komite sekolah

Format panduan observasi, pengamatan.. Terselenggaranya pertemuan perkenalan dengan warga sekolah, dewan guru,dan perwakilankomite sekolah

Mendeskripsikan ciri khas ekosistem sekolahJurnal hari kedua Deskripsi hasil pengamatan.

3. Memahami kelebihan dan/atau kelemahan pemenuhan standar SKL, Isi, Proses, dan Penilaian Melakukan pengamatan terhadap pencapaian standar SKL serta keunggulan dukungan pencapaian standar isi, proses, dan penilaian.Menghimpun data target sekolah dalam program satuan pendidikan yang dijabarkan pada standar SKL, isi, proses, dan penilaian

Format panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Memiliki rangkuman daftar prestasi sekolahDeskripsi hasil pengamatan.

Mengamati target pengelolaan bidang akademik yang ditetapkan sekolah

Format panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Mendapat informasi mengenai target pencapaian standar

Deskripsi hasil pengamatan.

Memetakan target program dan realisasi yang dapat sekolah wujudkan sebagai dasar pemetaan kekuatan dan kelemahanFormat panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Memiliki data tentang rencana sekolah dan realisasi pelaksanaan program dalam ekosistem sekolah, pengelolaan, atau penilaian pembelajaranCita-cita sekolah, peta kekuatan- kelemahan, serta permasalah yang sekolah hadapi

4. Berpartisipasi dalam peran kepemimpinan kepala sekolah sebagai pemimpin pembelajaran Melakukan studi tentang peran kepala sekolah dalam meningkatkan peran tim pengembang kurikulum satuan pendidikan (KTSP)Mengamati dan memahami visi-misi, strategi, dan pengelolaan kurikulum tingkat satuan pendidikan.Format panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Memiliki catatan deskriptif tentang peran kepala sekolah dalam pengembangan KTSP dalam menunjang mewujudkan visi dan misi sekolah

Catatan deskriptif tentang peran kepemimpinan kepala sekolah dalam menentukan dan merealisasikan visi-misi sekolah

Mengamati dan memahami daya dukung ekosistem dan budaya sekolah untuk menunjang pelaksanaan KTSP Format panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Memiliki himpunan data tentang pengembangan budaya sekolah Catatan deskriptif tentang peran kepala sekolah dalam pengembangan ekosistem dan budaya sekolah

5. Berpartisipasi dalam meningkatkan pemahaman tentang pemenuhan standar RPP

Berpartisipasi dalam mengembangkan perencanaan pembelajaranMemahami peran kepala sekolah pengembangan RPPFormat panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Memiliki himpunan data tantang RPP Berperan dalam perbaikan RPP untuk semester dua

Deskripsi hasil hasil studi tentang pemenuhan standar RPP

6. Berpartisipasi dalam meningkatkan efektivitas guru pada pemenuhan standar proses. Melakukan pengamatan terhadap hasil penilaian kinerja pada pemenuhan standar proses Mengenal target dalam perencanaan dan pencapaian dalam pemenuhan standar proses.

Format panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Memilik data tentang target, strategi pemenuhan standar proses Catatan deskriptif hasil observasi

Memahami peran kepala sekolah dalam pengelolaan proses pembelajaranFormat panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Mendapatkan data tentang peran kepemimpinan kepala sekolah dalam melaksanakan kegiatan supervisi dan pembinaan

Deskripsi hasil studi

7. Berpartisipasi dalam meningkatkan efektivitas guru pada pemenuhan standar penilaian. Melakukan pengamatan terhadap pencapaian penilaian hasil belajarMengenal target dalam perencanaan dan pencapaian dalam pemenuhan standar penilaian.

Format panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Memilik data tentang target, strategi pelaksanaan, dan realiasi pemenuhan standar penilaianCatatan deskriptif hasil observasi

8. Menghimpun data keunggulan dalam pengelolaan penilaian Mengetahui dan memahami berbagai teknik, bentuk, dan jenis penilaian yang dilakukan guru untuk mengukur prestasi dan kesulitan peserta didikPedomana wawancara, studi dokumentasiMemiliki contoh-contoh teknik, dan bentuk penilaian Deskripsi hasil pengamatan

9. Berpartisipasi dengan guru dalam meningkatkan peran kepemimpinan kepala sekolah pada aktivitas BKMelakukan pengamatan, studi dokumen, dan wawancara tentang peran BK dalam meningakatkan efektivitas pembelajaranMemahami layanan BK Format panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Memperoleh data tentang peran kepala sekolah dalam meningkatkan peran BK untuk meningkatkan efektivitas belajar siswa.

Deskripsi hasil observsi, studi dokumen, dan wawancara.

10. Berparsipasi pada peningkatan kepemimpinan kepala sekolah dalam meningkatkan kegiatan ekstrakurikuler

Melakukan pengamatan, studi dokumen, dan wawancara tentang peran kegiatan ekstra kurikuler dalam meningakatkan efektivitas pembelajaranMemahami peran kepala sekolah dalam meningkatkan peran kegiatan ekstrakurikuler dalam menunjang efektivitas pembelajaranFormat panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Mendapatkan data tentang peran kepemimpinan kepala sekolah dalam meningkatkan kegiatan ekstrakurikuler sebagai penunjang pembelajaran

Deskripsi hasil studi

11. Berpartisipasi aktif dalam kegiatan mempersiapkan pembagian rapot semester satu tahun 2015

Melakukan pengamatan, studi dokumen, dan wawancara tentang peran kepala sekolah dalam pengelolaan data hasil belajar siswa Mengelola data hasil pencapaian hasil belajar siswa.

Pedomana wawancara, studi dokumentasiModel pengelolaan dokumen penilaian Deskripsi hasil pengamatan

12. Melaksanakan peran kepala sekolah dalam mempersiapkan pelaksanaan pembelajaran semester dua tahun 2016Melakukan pengamatan, studi dokumen, dan wawancara tentang peran kepala sekolah dalam pengelolaan persiapan pelaksanaan kegiatan semester dua tahun 2016Mengenal dan memahami kegiatan mempesiapkan pelaksanaan pembelajaran

Format panduan observasi, pengamatan, dan wawancara

Model best practiced pengelolaan kurikulum dalam pelaksanaan kegiatan semester dua

Deskripsi hasil pengamatan

13. Berpartisipasi pada diskusi untuk mempersiapkan dikumen pengelolaan data nilai bahan penulisan rapot Menghimpun data hasil penilaian sebagai bahan penlisan rapot Mengetahui dan memahami cara sekolah mengelola data hasil penilaian

Format panduan observasi, pengamatan, dan wawancaraModel penetapan sumber belajarDeskripsi hasil pengamatan

Mengetahui dan memahami cara guru memberikan informasi kepada peserta didik mengenai pemenuhan KKM

Pedomana wawancara, studi dokumentasiModel pemberian informasi KKMDeskripsi hasil pengamatan

14. Berpartisipasi dalam perencanaan pelaksanaan program untuk semester dua tahun 2016 Melakukan temu kerja dengan dewan guru dan tenaga kependidikan dalam mempersipkan program untuk semester dua.Mengetahui dan memahami praktik terbaik dalam mempersiapkan pelaksanaan program semester dua tahun 2016

Pedomana wawancara, studi dokumentasiModel pelibatan orangtua dalam meningkatkan pencapaian hasil belajarDeskripsi hasil pengamatan

15. Berparisipasi dalam temu akhir mengevalluasi pelaksanaan tugas.Merefleksi hasil studi banding kepemimpinan kepala sekolah sebagai pemimpin pembelajaranMelakukan analisis data Melakukan interpretasi dataMenyampaikan hasil refleksi kepada PLT Kepala sekolah. Lembar refleksi daftar kelebihan pemenuhan standar daftar kekurangan pemenuhan standar Deskripsi hasil refleksi. Orientasi dijadikan referensi peningkatan kompetensi/mutu kepala sekolah.

FORMAT 4FORMAT PEDOMAN OBSERVASI(Dibuat oleh KS kel.II dibantu oleh KS kel. I dan fasilitator)

Tujuan:Melalui kegiatan observasi, diharapkan saya dapat memperolah data tentang peran kepala sekolah dalam menetapkan tujuan, mempengaruhi, mengarahkan, memberdayakan, dan mengevaluasi warga sekolah pada pengelolaan ekosistem sekolah, sistem pengelolaan, dan penilaian hasil belajar siswa.(Tujuan dapat difokuskan pada prioritas yang dipilih)

Aspek yang diamati:Best Practice hasil pengarahan kepala sekolah pada : pengelolaan ekosistem sekolah dilihat dari kegiatan sekolah sehari-hari. pemberdayaan para pemangku kepentingan dalam perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi kurikulum statuan pendidikan pengembangan sumber daya manusia (pendidik dan tenaga kependidikan)

No.PertanyaanData Hasil Observsi

1. Apa yang kepala sekolah lakukan terkait dengan perannya dalam menentukan tujuan, mengarahkan, mempengaruhi, memberdayakan, dan mengevaluasi kinerja pendidik dan tenaga kependidikan?

:

2. Apakah kepala sekolah merealisasikan tindakan yang direnanakannya?

3. Apakah kepala sekolah berhasil mencapai tujuan yang diharapkannya?

4. Mengapa berhasil atau tidak berhasil?

Berdasarkan data hasil obsertasi dapat dideskripsikan pada uraian singkat berikutDeskripsi Kekuatan Peran Kepala SekolahDeskripsi Kelemahan Peran Kepala sekolah

Kesimpulan hasil observasi

Pelajaran yang diperoleh untuk pengembangan sekolah kelompok I

FORMAT 5FORMAT PEDOMAN WAWANCARA(Dibuat oleh KS kel.II dibantu oleh KS kel. I dan fasilitator)

Tujuan:Melalui kegiatan wawancara, diharapkan saya dapat memperolah data tentang peran kepala sekolah dalam menetapkan tujuan, mempengaruhi, mengarahkan, memberdayakan, dan mengevaluasi warga sekolah pada pengelolaan ekosistem sekolah, sistem pengelolaan, dan penilaian hasil belajar siswa.(Tujuan dapat difokuskan pada prioritas yang dipilih)

Aspek yang diamati:Best Practice hasil pengarahan kepala sekolah pada : pengelolaan ekosistem sekolah dilihat dari kegiatan sekolah sehari-hari. pemberdayaan para pemangku kepentingan dalam perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi kurikulum statuan pendidikan pengembangan sumber daya manusia (pendidik dan tenaga kependidikan)

Yang DiwawancaraYang diwawancaraWakil kepala sekolah GuruTenaga Tata UsahaKomite sekolahSiswa

Nama

:

Jabatan/ Kedudukan

:

Satuan pendidikan:

Hari/Tanggal:

No.PertanyaanData Hasil Wawancara(Hasil wawancara berbentuk catatan, rekaman, atau foto)

1. Apa yang kepala sekolah rencanakan peran dalam menentukan tujuan, mengarahkan, mempengaruhi, memberdayakan, dan mengevaluasi kinerja pendidik dan tenaga kependidikan?

:

2. Apakah kepala sekolah merealisasikan tindakan yang direnanakannya?

3. Apakah kepala sekolah berhasil mencapai tujuan yang diharapkannya?

4. Mengapa berhasil atau tidak berhasil?

Berdasarkan data hasil wawancara dapat dideskripsikan pada uraian singkat berikutDeskripsi Kekuatan Peran Kepala SekolahDeskripsi Kelemahan Peran Kepala sekolah

Kesimpulan hasil observasi

Pelajaran yang diperoleh untuk pengembangan sekolah kelompok I

FORMAT 6FORMAT PEDOMAN STUDI DOKUMEN(Dibuat oleh KS kel.II dibantu oleh KS kel. I dan fasilitator)

Tujuan:Melalui kegiatan studi dokumen diharapkan saya dapat memperolah data tentang peran kepala sekolah dalam menetapkan tujuan, mempengaruhi, mengarahkan, memberdayakan, dan mengevaluasi warga sekolah pada pengelolaan ekosistem sekolah, sistem pengelolaan, dan penilaian hasil belajar siswa.(Tujuan dapat difokuskan pada prioritas yang dipilih)

Aspek yang diamati:Good Practices hasil pengarahan kepala sekolah pada : pengelolaan ekosistem sekolah dilihat dari kegiatan sekolah sehari-hari. pemberdayaan para pemangku kepentingan dalam perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi kurikulum statuan pendidikan pengembangan sumber daya manusia (pendidik dan tenaga kependidikan)

Yang DiwawancaraDokumen:Program jangka menengahProgram tahunanRencana Anggaran Kegiatan SekolahKurikulum Tingkat Satuan PendidikanProgram Tahunan dan Program Semester GuruRencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)Dokumen Penilaian Hasil BelajarDokumen Supervisi Penilaian

No.PertanyaanData Hasil Wawancara(Hasil wawancara berbentuk catatan, rekaman, atau foto)

1. Apa yang kepala sekolah rencanakan peran dalam menentukan tujuan, mengarahkan, mempengaruhi, memberdayakan, dan mengevaluasi kinerja pendidik dan tenaga kependidikan?

:

2. Apakah kepala sekolah merealisasikan tindakan yang direnanakannya dalam pengelolaan dokumen?

3. Apakah kepala sekolah berhasil mencapai tujuan yang diharapkannya dalam pengelolaan dokumen?

4. Mengapa berhasil atau tidak berhasil?

Berdasarkan data hasil wawancara dapat dideskripsikan pada uraian singkat berikutDeskripsi Kekuatan Peran Kepala SekolahDeskripsi Kelemahan Peran Kepala sekolah

Kesimpulan hasil studi dokumen

Pelajaran yang diperoleh untuk pengembangan sekolah kelompok I

FORMAT 8.1JURNAL HARIAN ON THE JOB LEARNING KS KEL. II

Nama Kepala Sekolah Kel.II: Nama Sekolah tempat OJL: Hari Ke Kegiatan Hasil Kegiatan Catatan

I

II

III

IV

V

DST.

.Mengetahui, , .2015Kepala Urusan TUKepala sekolahKel. II

( ..) ( . )