fixxx 2

15
Oleh: Athira Sarah M 102011101054 SMF ILMU KESEHATAN MATA RSD DR. SOEBANDI JEMBER 2015 Laporan kasus

description

mata

Transcript of fixxx 2

Laporan kasus

Oleh:Athira Sarah M102011101054

SMF ILMU KESEHATAN MATARSD DR. SOEBANDI JEMBER2015

Laporan kasus Identitas Nama : Ny. MJenis Kelamin : PerempuanUmur : 60 tahunAlamat : Karangrejo JemberPekerjaan : PetaniAgama : IslamSuku : MaduraNo. RM : 76982Tgl periksa : 5 Mei 2015Anamnesis Keluhan UtamaPenglihatan kedua mata kabur

Riwayat Penyakit SekarangPasien mengeluhkan mata kanan dan kiri kabur. Keluhan ini dirasakan secara sejak 9 bulan yang lalu dan timbul perlahan. Pasien merasa mata kanannya dulu yang pandangannya kabur, kemudian mata kirinya juga. Pasien menjelaskan masih dapat melakukan aktivitas sehari-hari dengan normal. Pasien merasa pandangannya redup, pada siang hari seolah olah pasien melihat sudah mau maghrib. tidak nyeri atau cekot-cekot, tidak bengkak, pasien tidak mengeluhkan pusing dan tidak ada mual muntah, pasien tidak pernah melihat pelangi saat melihat lampu, tidak melihat seperti diterowongan, tidak ada bayangan hitam yang bergerak saat melihat. Pasien tidak pernah terkena trauma mata sebelumnya. Pasien belum pernah periksa ke dokter manapun sebelumnya.

Riwayat Penyakit Dahulu Riwayat Trauma Mata (-) Riwayat Penyakit mata sebelumnya (-) Riwayat Pemakaian Kacamata (-) Riwayat Hipertensi(-) Riwayat Diabetes Mellitus (-) Riwayat Penyakit KeluargaKeluarga pasien tidak ada yang mengalami penyakit seperti pasienRiwayat PengobatanDisangkal

Pemeriksaan fisikStatus GeneralisKU : BaikKesadaran: Compos MentisVital Sign: TD: 140/80 mmHg RR: 20x /menit T: 36,5 oC Nadi: 84x/ menit

Status Opthalmology

ODOSVisus6/153/60PinholeTidak majuTidak majuPalpebraEdema (-)Edema (-)KonjungtivaJernihHiperemi (-) JernihHiperemi (-) SkleraPutihPutihKorneaJernih, cincin putih kelabu (+)Jernih, cincin putih kelabu (+)BMDCukup dalamCukup dalam IrisSimetris, warna coklatSimetris, warna coklatPupilReguler, 3mm, Refleks cahaya (+), leukokorea +, isokorReguler, 3mm, Refleks cahaya (+), leukokorea +, isokorLensaKeruh sebagianKeruh sebagianTIO17.3 mmHg14.6 mmHgPemeriksaan tambahan (post-midriasil)

ODOSVisus6/153/60PupilReguler, >7mm, Refleks cahaya (+), leukokorea +, isokor

Reguler, >7mm, Refleks cahaya (+), leukokorea +, isokor

LensaKeruh sebagian Keruh sebagianIris Shadow(+)(+)Fundus Reflek(+)Bayangan hitam dengan latar belakang jingga(+)Bayangan hitam dengan latar belakang jinggaResume Pasien wanita usia 60 tahun, mengeluhkan mata kanan dan kiri kabur. Keluhan ini dirasakan secara sejak 9 bulan yang lalu dan timbul perlahan. Pasien merasa pandangannya redup, pada siang hari seolah olah pasien melihat sudah mau maghrib. Dari pemeriksaan fisik didapatkan TD 140/80 mmHg, VOD 6/15 dan VOS 3/60. Lensa ODS keruh sebagian. TOD 17.3 dan TOS 14.6.

Diagnosis KerjaODS Katarak Senilis Imatur

Diagnosis SekunderHipertensi grade 1

Diagnosis BandingRefleks senilKatarak komplikata

Terapi Lentikular ed 3x1 tetes ODSODOS

Plan of Action (POA)POA DiagnosisSlit lamp ODSFunduskopi ODS POA Terapi

1. Slit lamp - melihat letak dan tebal kekeruhan lensa - melihat apakah kekeruhan lensa sebanding dengan penurunan visus. Jika tidak sebanding perlu dilakukan diagnosis adanya penyakit penyerta - melihat ada tidaknya komplikasi2. Funduskopi - untuk melihat adanya kelainan segmen posterior

POA Rehabilitasi - Kontrol rutin ke poli mata terutama bila keluhan bertambah

POA Edukasi -menjelaskan kepada pasien mata kanan dan kiri kabur disebabkan oleh katarak -terapi terbaik untuk katarak adalah operasi -perbaikan gaya hidup dengan penggunaan topi saat bekerja di sawah, tujuan untuk mengurangi paparan UV yang tinggi yang dapat mempercepat maturasi dan munculnya katarak.

Terima kasih