FITOFARMAKA

11
A. FITOFARMAKA 1. Fitogen Komposisi: Tiap tablet salut selaput berisi: •Ekstrak red clover 100mg •Vitamin B1 10mg •Vitamin B6 10mg •Vitamin E 15mg Indikasi: Membantu wanita paruh baya dalam menjaga kondisi fisik menjelang masa menopause. Kontraindikasi: Sebaiknya tidak mengkonsumsi Fitogen selama terapi menggunakan hormon reproduksi termasuk estrogen, progesterone, dan androgen. Dosis: 1–2 tablet salut selaput sehari. Kemasan: Box 3 blister @ 10 tablet salut selaput Perhatian Tidak dianjurkan dikonsumsi oleh ibu hamil, menyusui maupun anak-anak.

description

PHARMACY

Transcript of FITOFARMAKA

Page 1: FITOFARMAKA

A. FITOFARMAKA

1. Fitogen

Komposisi:

Tiap tablet salut selaput berisi: •Ekstrak red clover 100mg

•Vitamin B1 10mg •Vitamin B6 10mg •Vitamin E 15mg

Indikasi:

Membantu wanita paruh baya dalam menjaga kondisi fisik menjelang masa menopause.

Kontraindikasi:

Sebaiknya tidak mengkonsumsi Fitogen selama terapi menggunakan hormon reproduksi

termasuk estrogen, progesterone, dan androgen.

Dosis:

1–2 tablet salut selaput sehari.

Kemasan:

Box 3 blister @ 10 tablet salut selaput

Perhatian

Tidak dianjurkan dikonsumsi oleh ibu hamil, menyusui maupun anak-anak.

SUMBER : http://www.ptphapros.co.id/product_item.php?id=50&lg=in

Page 2: FITOFARMAKA

2. Stimuno

Indikasi:

Meperbaiki sistem imun. Membantu merangsang tubuh memproduksi lebih banyak antibodi

dan mengangtifkan sistem kekebalan tubuhagar daya tahan tubuh bekerja optimal.

Kontra Indikasi:

N/A

Deskripsi: 

Dosis Pemakaian: 

1 sendok takar (5 ml), 1-3 kali sehari. 

Konsumsi Stimuno secara teratur akan membantu tubuh membangun sistem imun (kekebalan

tubuh) agar lebih kuat. Stimuno membantu sistem imun tubuh agar bekerja lebih aktif dan

dapat memperbanyak produksi antibodi sehingga kekebalan tubuh lebih kuat. 

Stimuno terbuat dari herbal asli Indonesia, Meniran (Phyllantus niruri).

Produsen: PT Dexa Medica

SUMBER : http://www.dechacare.com/Stimuno-60-ml-P187.html

Page 3: FITOFARMAKA

B. OBAT HERBAL TERSTANDAR

1. Virugon

Virugon Cream merupakan produk dari Konimex yang sudah terbukti kualitasnya

dalam memproduksi obat. Obat ini tidak menimbulkan efek samping karena 100%

bahannya terbuat dari bahan alami. Untuk pemakaian, anda tinggal mengoleskan krim

sebanyak 3-5 kali sehari pada bagian yang terserang Herpes.

Komposisi:

Ekstrak Drymariae setara dengan Drymariae Herba 10%

Bahan lain hingga 100%

Manfaat:

Membantu dalam pengobatan penyakit herpes (dampa) pada kulit.

Aturan pakai:

Bersihkan area kulit yang terkena herpes

Oleskan Virugon Natural Cream secara merata

Netto: 5 gram

Sertifikasi: POM TR 052 747 541

Produsen: PT. Konimex

SUMBER : http://pondokibu.com/produk/obat-penyakit/virugon-natural-cream-for-

herpes

2. STOP DIAR

Page 4: FITOFARMAKA

Stop Diar merupakan tablet Obat Herbal Terstandard ( OHT ), untuk mengobati diare,

produksi PT. Air Mancur yang dibuat dari bahan-bahan alami ( tanaman obat ) yang

berkhasiat menyembuhkan diare.

Khasiat :

§tablet obat diare herbal yang telah diuji klinis oleh Bagian Farmakologi dan

Toksikologi Universitas Gajah Mada untuk menyembuhkan diare

Komposisi :

- Daun jambu biji

- Kunyit

- Daun poncosudo

- Daun kecubung gunung

Petunjuk pemakaian :

- Dewasa : 3 X sehari 2 tablet bila perlu 4 X sehari 2 tablet

- Anak-anak :§3 X sehari 1 tablet bila perlu 4 X sehari 1 tablet

SUMBER : http://jamuudekkediri.blogspot.com/2011/09/stop-diar-plus.html

C. JAMU

Page 5: FITOFARMAKA

1. SARI KUNYIT SIDO MUNCUL

Kunyit sangatlah populer dalam dunia pengobatan tradisional khususnya sebagai

suplemen makanan untuk mengatasi gangguan pada sistem pencernaan.

Komposisi : Setiap kapsul mengandung ekstrak Curcuma domesticae Rhizoma

(kunyit) 500 mg, setara dengan kurkuminoid 100 mg terstandar atau 40 g kunyit

segar.

 

Manfaat :

Membantu memelihata kesehatan pencernaan.

 

Keunggulan SidoMuncul SARI KUNYIT :

Uji toksisitas subkronik oleh FK Univ. Kristen Maranatha, Bandung

menunjukkan SidoMuncul SARI KUNYIT aman dikonsumsi jangka panjang.

Dalam pengobatan sakit maag, kurkuminoid tak hanya menetralkan asam

lambung tetapi juga bahkan mengurangi jumlah yang diproduksi oleh lambung, serta

mengobati luka-luka pada lambung akibat asam yang berlebihan.

Diproses dengan standar GMP (Good Manufacturing Practice) pada suhu di

bawah 60 °C untuk menjaga kestabilan zat aktif kurkuminoid.

Dianalisis pada laboratorium yang telah terakreditasi.

Setiap kapsul mengandung kurkuminoid 100 mg terstandar.

Terdaftar pada POM. TR. 092 301 711

Dosis :

Untuk pemeliharaan kesehatan: 3 x 1 kapsul sehari.

Untuk pengobatan: 3 x 2 kapsul sehari.

Diminum sebelum makan.

Tidak dianjurkan untuk wanita hamil dan menyusui.

 

Kemasan : Botol plastik isi 50 kapsul transparan.

Page 6: FITOFARMAKA

SUMBER : http://www.sidomunculherbal.com/id/10-sido-muncul-sari-kunyit.html

2. ANTANGIN JRG

Indikasi:

Mengobati masuk angin melegakan tenggorokan.

Kontra Indikasi:

N/A

- Mengobati masuk angin, seperti rasa meriang, rasa mual, perut kembung, keluar

keringat dingin, dan capek-capek. 

- Melagakan tenggorokan. 

- Mejaga daya tahan tubuh, saat penggantian cuaca, kurang tidur, bekerja keras dan

perjalanan jauh. 

Komposisi: 

Tiap 15 ml ekstrak terdiri dari bahan-bahan berkhasiat : 

• Zingiberis Rhizoma 7,336 

• Royal Jelly 0,525 

• Panax Ginseng Extract 1,05 

• Blumeae Folia 2,445 

• Menthae Folia 4,89 

• Mel depuratum (Madu) 9,75 

Khasiat dan kegunaan : 

Page 7: FITOFARMAKA

- Mengobati masuk angin, seperti rasa meriang, rasa mual, perut kembung, keluar

keringat dingin, capek-capek dan pusing. 

- Melegakan tenggorokan 

- Mabuk perjalanan 

- Manjaga daya tahan tubuh, saat pergantian cuaca, kurang tidur, bekerja keras dan

perjalanan jauh. 

Dosis : 

Dewasa 

- Untuk mengobati masuk angin, minum 1 sachet 3x sehari sesudah makan sampai

sembuh. 

- Untuk mabuk perjalanan, minum 1 sachet sebelum perjalanan jauh. 

- Untuk menjaga kondisi tubuh, minum 1 sachet, 3x sehari sesudah makan, secara

teratur. 

Anak-anak (6-12 tahun) 

- 1/2 dari dosis dewasa

Jenis: Sirup

Produsen: PT Deltomed Lab

SUMBER : www.dechacare.com/ Antangin -JRG-Cair-P82.htm

TUGAS FARMAKOGNOSI

JAMU, OBAT HERBAL TERSTANDAR, dan FITOFARMAKA

Page 8: FITOFARMAKA

Gadis Trieska Dewi

13011089

SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI INDUSTRI dan FARMASI BOGOR

JURUSAN S-1 FARMASI

2014/2015