Fisika KD 3.14

5

Click here to load reader

description

RPP Kurikulum 2013

Transcript of Fisika KD 3.14

Page 1: Fisika KD 3.14

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMKN 1 PURWOSARI PASURUAN

Mata Pelajaran : Fisika

Kelas/Semester : X/Ganjil

Materi Pokok : Gaya Gesek

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Kompetensi Inti (KI) Fisika kelas X

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2. Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan

menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam

menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,

teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam

bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan

mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar (KD)

1.2 Menyadari kebesaran Tuhan yang menciptakan dan mengatur karakteristik fenomena gerak, fluida, dan kalor.

2.2 Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi melaksanakan percobaan dan melaporkan hasil percobaan.

3.6 Menerapkan Hukum Newton dan konsep gaya.

4.3 Menganalisa Gerak Lurus Berubah Beraturan Menggunakan Hukum Newton.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

1. Terlibat aktif dalam kegiatan praktikum.

2. Memahami konsep gaya gesek.

3. Dapat menerapkan konsep gaya gesek dalam kehidupan sehari-hari.

Page 2: Fisika KD 3.14

D. Tujuan Pembelajaran

1. Terlibat aktif dalam kegiatan praktikum.

2. Menjelaskan jenis gaya gesek dan koefisien gesek.

3. Dapat menyebutkan contoh aplikasi konsep gaya gesek dalam kehidupan sehari-hari.

E. Materi Ajar

Gaya Gesek

Gaya gesek adalah gaya yang terjadi antara gesekan dua permukaan benda. Ada dua jenis gaya gesek, yaitu gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis. Gaya

gesek statis terjadi pada benda yang diam atau tepat akan bergerak. Sedangkan gaya gesek kinetis terjadi pada benda yang bergerak. Arah gaya gesek berlawanan

dengan gerak benda.

Besaran yang mempengarui gaya gesek adalah koefisien gesek. Nilai koefisien gesek sangat bergantung pada tingkat kekasaran permukaan benda yang saling

bersentuhan. Selain koefisien gesek yang mempengaruhi gaya gesek, Gaya Normal yang bekerja pada benda tersebut juga berpengaruh terhadap gaya gesek. Gaya

Normal sebanding dengan gaya berat dan berbanding lurus dengan massa benda tersebut.

Penerapan Hukum Newton Pada Gaya Gesek

Pada Hukum I Newton berlaku gaya gesek statis sedangkan pada Hukum II Newton berlaku gaya gesek kinetis.

𝑓𝑠 = πœ‡π‘  .𝑁 𝑓𝑠 = πœ‡π‘  .π‘šπ‘”

Gaya Gesek Statis (fs)

dimana: fs : gaya gesek statis (N) πœ‡π‘  : koefisien gesek statis N : gaya Normal (N) m : massa benda (kg) g : percepatan gravitasi (m/s2)

π‘“π‘˜ = πœ‡π‘˜ .𝑁 π‘“π‘˜ = πœ‡π‘˜ .π‘šπ‘”

Gaya Gesek Kinetis (fk)

dimana: fk : gaya gesek kinetis (N) πœ‡π‘˜ : koefisien gesek kinetis N : gaya Normal (N) m : massa benda (kg) g : percepatan gravitasi (m/s2)

𝛴𝐹𝑦 = 0

𝑁 βˆ’π‘€ = 0 𝑁 βˆ’π‘šπ‘” = 0 𝑁 = π‘šπ‘”

𝛴𝐹π‘₯ = π‘š.π‘Ž 𝐹 πΆπ‘œπ‘  πœƒ βˆ’ π‘“π‘˜ = π‘š.π‘Ž 𝐹 πΆπ‘œπ‘  πœƒ βˆ’ πœ‡π‘˜ .𝑁 = π‘š.π‘Ž 𝐹 πΆπ‘œπ‘  πœƒ βˆ’ πœ‡π‘˜ .π‘š.𝑔 = π‘š.π‘Ž πœ‡π‘˜ .π‘š.𝑔 = 𝐹 πΆπ‘œπ‘  πœƒ βˆ’π‘š.π‘Ž

πœ‡π‘˜ =𝐹 πΆπ‘œπ‘  πœƒ βˆ’π‘š. π‘Ž

π‘š.𝑔

Page 3: Fisika KD 3.14

Contoh Gaya gesek yang merugikan

Pada bidang permisinan: Gesekan pada gearbox, rantai (belt), piston dengan silinder, dll.

Contoh Gaya gesek yang menguntungkan

Alas kaki dengan pijakan tanah, sistem rem, Roda dengan aspal, gerinda dengan bahan yang diasah, dll.

F. Metode Pembelajaran

Pendekatan Pembelajaran : Pendekatan Saintifik (Science Approach)

Strategi Pembelajaran : Problem Based Learning (PBL), melalui kegiatan praktikum

G. Langkah-Langkah Pembelajaran

NO KEGIATAN GURU SISWA Alokasi Waktu

1 Pra Pendahuluan Masuk Kelas Salam/meminta berdoa Mengabsen siswa

Siap dalam kelas Menjawab salam/berdoa bersama

2 Pendahuluan Demonstrasi Botol dengan uang kertas. Demonstrasi Animasi tentang gaya gesek.

Mengamati: Mengamati demonstrasi guru Menanya: Mengajukan pertanyaan terkait dengan demonstrasi guru

tentang gaya gesek

10 menit

3 Inti Membagi siswa ke dalam 8 kelompok. Membagikan LKS. Melakukan Penilaian (Afektif & Psikomotor)

selamakegiatan praktikum. Meminta salah satu kelompok presentasi hasil

praktikum

Experiment: Membentuk kelompok Menyiapkan alat & bahan praktikum.

Balok Kayu 200 gram ______________________________ Neraca Pegas ______________________________ Busur Derajat ______________________________ Penggaris ______________________________ Tepung Kanji Stopwatch.

Melakukan langkah-langkah praktikum sesuai petunjuk pada Lembar Kerja Siswa (LKS).

Kerja sama dalam kelompok. Diskusi dengan kelompok. Menyampaikan (presentasi) hasil praktikum di depan kelas. Mengumpulkan hasil praktikum.

60 menit

Page 4: Fisika KD 3.14

4 Penutup Memberikan penguatan dan networking. Meminta siswa menyebutkan contoh aplikasi

gaya gesek baik yang menguntungkan maupun yang merugikan.

Memberikan tugas/pekerjaan rumah.

Menalar: Menyimpulkan hasil praktikum. Menyebutkan beberapa contoh aplikasi gaya gesek yang

menguntungkan dan merugikan. Membayangkan jika tidak ada gaya gesek.

20 menit

H. Sumber Belajar

Modul Fisika SMK/MAK 1a, Penerbit Viva Pakarindo, Klaten Jawa Tengah, 2012.

Endarko, dkk., β€œFisika Jilid 3 untuk SMK Teknologi”, Penerbit Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan, Departemen Pendidikan Nasional, Tahun 2008.

I. Penilaian Hasil Belajar

Rubrik Penilaian

Penilaian hasil belajar pada kegiatan praktikum didasarkan pada unjuk kerja

Aspek Afektif (Sikap)

No Kegiatan 1 2 3 4 1 Kerjasama

Terlibat aktif selama praktikum Menunggu instruksi Tidak bisa kerjasama Tidak melakukan praktikum

√

√

√

√

2 Tepat waktu dalam pengumpulan laporan Sebelum waktu habis Tepat waktu akan habis Terlambat 5 menit Terlambat lebih dari 5 menit

√

√

√

√

Aspek Psikomotorik (ketrampilan) selama kegiatan praktikum

No Kegiatan Poin Total 1 Menyiapkan alat praktikum

Balok kayu Neraca pegas Penggaris Busur derajat Stopwatch

1 1 1 1 1

5

Page 5: Fisika KD 3.14

2 Ketrampilan mengukur percepatan Mengukur jarak tempuh (s) Mengukur waktu tempuh (t) Menghitung kecepatan (v) Menghitung percepatan (a)

1 1 1 1

4

Aspek Kognitif (pengetahuan)

No Kegiatan Poin Total 1 Kesesuaian Menghitung Percepatan

Menentukan jarak tempuah (s) Menentukan waktu tempuh (t) Menentukan kecepatan (v) Menentukan percepatan (a)

1 1 1 1

4

2 Kesesuaian Rumus Koefisien Gesek Kinetis Menjabarkan jumlah gaya searah sumbu-y ( = 0)

Menjabarkan jumlah gaya searah sumbu-x ( = . )

Menentukan Rumus Koefisien Gesek Kinetis ( ) Menghitung Koefisien Gesek Kinetis ( )

1 1 1 1

4

Ketercapaian Aspek Afektif Ketercapaian Aspek Psikomotor

=

00 =

00

Kreteria: Nilai > 6 = BAIK Kreteria: Nilai > 7 = BAIK

Nilai > 4 = CUKUP Nilai > 5 = CUKUP

Nilai > 2 = KURANG Nilai > 3 = KURANG

Nilai > 0 = SANGAT KURANG Nilai > 0 = SANGAT KURANG

Ketercapaian Aspek Afektif

=

00

Kreteria: Nilai > 6 = BAIK Purwosari, 27 Nopember 2013

Nilai > 4 = CUKUP Guru Fisika,

Nilai > 2 = KURANG

Nilai > 0 = SANGAT KURANG Qomaruddin, M.Si