ETOS KERJA KRISTEN

23

Transcript of ETOS KERJA KRISTEN

ETOS KERJA ?Etos kerja adalah PERILAKU KERJA POSITIF

yang lahir sebagai buah dari keyakinan dankomitmen total pada PARADIGMA KERJA tertentu.

Jansen Sinamo

Tentang Etos Kerja

Kompetensi Luar

20 %

KETERAMPILAN PENGETAHUAN

Kompetensi Dalam

80 %ETOS KERJA:Kepribadian Nilai Motif Sejarah yang menguatkan Keyakinan

Etos Kerja IndonesiaMenurut Mochtar Lubis

1. 2. 3. 4. 5. 6.

Munafik Enggan bertangung jawab Berjiwa feodal Senang takhyul Lemah watak Menyukai Estetika

Etos Kerja Dikembangkan dari nilai-nilai utama perusahaan Dilakukan secara bersama oleh seluruh karyawan Menjadi standar prilaku etis karyawan Akhirnya menjadi budaya baru perusahaan.

TENTANG ETIKA KERJA Etika kerja adalah sistem nilai atau norma yang digunakan oleh seluruh karyawan perusahaan, termasuk pimpinannya dalam pelaksanaan kerja sehari-hari.

BEDA ETIKA DAN ETOS KERJA? Bedanya sangat tipis. Etos kerja sangat terkait kepada kerja keras, ketekunan, loyalitas, komunikasi, cara pengambilan keputusan, sikap, perilaku, dedikasi, dan disiplin tinggi untuk menciptakan nilai tambah organisasi; sedangkan etika kerja sangat terkait dengan etos kerja yang memperhatikan aspek moral, etika, keadilan, dan integritas dalam menciptakan nilai tambah organisasi

ETIKA KRISTEN TENTANG KERJA

Kerja merupakan tanggung jawab (lihat kej: 2:8, 15) Kerja membawa sukacita (Pengkotbah 3:22) Kerja sebagai bentuk melayani sesama (Ef 4:28)

PEKERJA KRISTEN = Integritas seorang Kristen

10

Filipi 4:8 Jadi akhirnya, saudara-saudara, semua yang benar, semua yang mulia, semua yang adil, semua yang suci, semua yang manis, semua yang sedap didengar, semua yang disebut kebajikan dan patut dipuji, pikirkanlah semuanya itu.

KEJUJURAN

KEJUJURANMerupakan ciri khas HIDUP YANG BERKUALITAS dan MELAKUKAN KEBENARAN

Honesty at work Examples of dishonesty: Using work time to perform personal tasks Using office supplies for personal use Make calls from your company Take longer lunch, breakfast or coffee. Arriving late and do not communicate only by the fact that nobody knows Telling lies to justify late or absent Lying to justify errors

How to detect a liar? Duration of the gestures and emotions arent normal. The liar will be uncomfortable to face the person Emotions like happiness, sadness, surprise are expressed only with the mouth (ex) Try to change the subject abruptly Physical expressions very rigid. Evade eye contact Will try to convince more than necessary There is a tendency to use own words (Ex) If try to remember with the eyes looking at floor

REWARD KEJUJURAN

Ia menyediakan pertolonganbagi orang yang jujur, menjadi perisai

bagi orang yang tidak bercela lakunya,Amsal 2:7

PRACTICAL : Kejujuran dan IntegritasPernyataan BatinAku mengutamakan kejujuran dan Integritas tinggi dalam pekerjaanku, sebab aku meyakini bahwa pekerjaanku adalah pemberian dari yang TUHAN .

Pengalaman Bersikap JujurMenceritakan pengalaman melakukan suatu tindakan jujur dalam bekerja

Tantangan

Makna/nilai

Godaan untuk bersikap jujurGodaan Upaya Menanggulangi

Langkah segera yang dibuat secara personalKebiasaan buruk yang akan ditinggalkan Kebiasaan baru yang akan dibiasakan

Komitmen