Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

10
Etika Profesi (Tugas, Hak dan Kewajiban Pendidik) Oleh: 1. Irwanto 143111305 2. Durrotun Nafi’ah 143111317 3. Asri Dwi Astuti 153111175

Transcript of Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Page 1: Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Etika Profesi(Tugas, Hak dan Kewajiban Pendidik)

Oleh: 1. Irwanto 1431113052. Durrotun Nafi’ah 1431113173. Asri Dwi Astuti 153111175

Page 2: Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Pengajar? Pendidik?

Guru?

Siapa Mereka????

Page 3: Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Pengajar??

Dari kata “AJAR” artinya “Petunjuk kepada orang supaya di ketahui (dituruti)”

AJAR/Mengajar → Suatu tindakan untuk membuat orang lain mengerti atau paham akan sesuatu.

Menjadi seorang pengajar berarti anda wajib membuat orang lain mengerti akan hal yang anda jelaskan kepada mereka.

Jika belum berarti anda belum berhasil menjadi seorang pengajar.

Page 4: Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Pendidik??

Berasal dari kata “DIDIK” artinya memelihara dan memberi latihan (ajaran, tuntunan, pimpinan) mengenai ahlak dan kecerdasan pikiran.

Pendidik → seorang yang mengubah sikap dan tata laku seserang atau kelompok orang dalam usaha mendewasakan manusia melalui upaya pengajaran dan pelatihan, proses, cara, dan perbuatan mendidik.

Mendidik → melakukan pengajaran hal yang terkait dengan ahlak atau budi pekerti, bukan hanya melulu mengenai sebuah materi pelajaran.

Page 5: Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Guru??

Dalam KBBI artinya “Orang yang pekerjaannya (mata pencahariannya, profesinya) mengajar”

Guru → Digugu dan Ditiru → Digugu artinya menjadi tempat menimba ilmu atau tempat bertanya, sedangkan Ditiru artinya diikuti seluruh tindak-tanduknya.

Tugas utama guru adalah mengajar, yaitu membuat orang lain memahami sesuatu yang belum dipahami sebelumnya.

Selain mengajar tugas guru adalah mendidik, yaitu menanamkan nilai-nilai budi pekerti dan ahlak yang baik.

Page 6: Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Tugas,Hak & Kewajiban

Pendidik

Page 7: Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Tugas Guru/Pendidik

Mendidik

Mengajar

Membimbing

Mengarahkan

Melatih

Menilai

Mengevaluasi

Page 8: Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Hak Seorang Guru/Pendidik

Memperoleh penghasilan atas kebutuhan hidup minimun dan jaminan kesehatan sosial.

Mendapatkan promosi dan penghargaan sesuai dengan tugas dan prestasi kerja.

Memperoleh perlindungan dalam melaksanakan tugas dan hak atas kekayaan intelektual.

Memperoleh kesempatan untuk meningkatkan kompetensinya.

Memperoleh dan memanfaatkan sarana dan prasarana pembelajaran

Memiliki kebebasan dalam memberikan penilaian Memperoleh rasa aman, dan jaminan keselamatan dalam

melaksanakan tugas. Memiliki kebebasan untuk berserikat dalam organisasi

profesi. Memiliki kesempatan untuk berperan dalam penentuan

kebijakan pemerintah. Memperoleh kesempatan untuk mengembangkan dan

meningkatkan kualifikasi akademik. Memperoleh pelatihan dan pengembangan profesi dalam

bidangnya.

Page 9: Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Kewajiban guru/pendidik

Pendidik merupakan tenaga profesional yang bertugas merencanakan dan melaksanakan proses pembelajaran, menilai hasil pembelajaran, dan melakukan pembimbingan dan pelatihan.

Harus memiliki kualifikasi minimum dan sertifikasi sesuai dengan jenjang kewenangan mengajar, sehat jasmani dan rohani, serta memiliki kemampuan untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional.

Menciptakan suasana pendidikan yang bermakna, menyenangkan, kreatif, dinamis, dan dialogis.

Mempunyai komitmen secara profesional untuk meningkatkan mutu pendidikan.

Memberi teladan dan menjaga nama baik lembaga, profesi, dan kedudukan sesuai dengan kepercayaan yang diberikan kepadanya.

Page 10: Etika profesi tugas, hak dan kewajiban tenaga pendidik

Matur Nuwun