Etika Dan Moral Penggunaan Perangkat TIK -agung

download Etika Dan Moral Penggunaan Perangkat TIK -agung

of 6

Transcript of Etika Dan Moral Penggunaan Perangkat TIK -agung

  • 8/14/2019 Etika Dan Moral Penggunaan Perangkat TIK -agung

    1/6

    Etika dan Moral Penggunaan

    Perangkat TIK Etika adalah ajaran

    tentang baik danburuknya sesuatu

    Moral adalah aspek

    kejiwaan yang sangaterat berhubungan

    dengan sikap dan

  • 8/14/2019 Etika Dan Moral Penggunaan Perangkat TIK -agung

    2/6

    g p

    Sikap/cara menghargai kreasi orang

    lain dengan:Menggunakan perangkat lunak

    asli/membeli lisensi kepada perusahaanyang bersangkutan.

    Tidak membajak, menyalin,

    menggandakan/mencopy tanpa seijinperusahaan.

    Tidak menggunakan perangkat lunakuntuk tujuan kejahatan (contoh: hacker)

    Tidak menyalahgunakan dalam bentukapapun

    Tidak mengubah,mengurangi/menambah hasil karyaorang lain.

  • 8/14/2019 Etika Dan Moral Penggunaan Perangkat TIK -agung

    3/6

    K3 DALAM MENGGUNAKANPERANGKAT TIK

    1. Posisi Duduk Terbaik di DepanKomputer

    Jangan jauhkan siku dari badan,karena akan

    mengurangi ketegangan otot bahu dan pundak Jaga sudut 90 / siki-siku antara lengan atas dan

    bawah

    Pergelangan dan lengan harus selalu lurus atau

    diberi penyangga

  • 8/14/2019 Etika Dan Moral Penggunaan Perangkat TIK -agung

    4/6

    2. Perkiraan jarak pandangMonitor

    Kepala tegak lurus, jarak mata denganmonitor sekitar 46-47 cm atau minimal 30cm.

    Sudut pandang mata agak ke bawahmembentuk sudut 0,15

    Gunakan kaca peredam(screen filter) untukmengurangi kelelahan pada mata

    Mengatur warna teks dan latar belakangmonitor

  • 8/14/2019 Etika Dan Moral Penggunaan Perangkat TIK -agung

    5/6

    3. Menggunakan Komputer DenganBenar

    Pastikan semua kabel sudah terhubung denganbenar pada perangkat komputer atau sumber listrik

    Kosongkan Disk drive (tidak terisi disket/CD)

    Hidupkan Power Stabilizer atau UPS kalaumenggunakannya. Tekan tombol Power pada kotak CPU, kemudian

    tunggu sampai proses booting selesai. Hidupkan/tekan tombol monitor Tunggu sampai tampilan desktop windows muncul Komputer siap digunakan

  • 8/14/2019 Etika Dan Moral Penggunaan Perangkat TIK -agung

    6/6

    4. Mematikan Komputer dengan Benar

    Pastikan semua program aplikasi/software yang selesaidigunakan dalam keadaan tertutup/di close atau keluardari program

    Pilih/click kiri pada menu start, pilih/klick lagi menu

    shutdown Kemudian click OK Tunggu sampai komputer menampilkan tanda dengan

    tulisan Its now safe to turn your computer

    Tekan tombol power di CPU untuk mematikan, atausudah langsung mati jika komputer automatic Matikan tombol power pada stabilizer/UPS