Eti Oogi

2

Click here to load reader

description

sip

Transcript of Eti Oogi

Koma Hiperosmolaritas hiperglikemik non ketonik merupakan gejala akut dari Diabetes Melitus. Koma Hiperosmolaritas hiperglikemik non ketonikakibat suplai insulin atau respon jaringan terhadap insulin yang tidak adekuat pada penyakit Diabetes Melitus(Inzucchi, 2005), ada bukti yang menunjukkan bahwa etiologibermacam-macam. Meskipun berbagai lesi dan jenis yang berbeda akhirnya akan mengarah pada insufisiensi insulin, tetapi determinan genetik biasanya memegang peranan penting pada mayoritas penderita .

Menurut Smeltzer & Bare (2002) penyebab timbulnya diabetesmellitusbelum diketahui secara jelas sampai saat ini, namun dariberbagai penelitian dapat dikemukakan bahwa etiologi terdiri dari beberapa faktor, antara lain Faktor genetic, faktor lingkungan dan faktor pencetus :1. Faktor Lingkungan (obat, kima, virus)Virus seperticytomegalovirus, mumps, rubella yang dapat memicuterjadinya autoimun dan menghancurkan sel- sel beta pancreas,obat-obatan dan zat kimia seperti alloxan.2. Faktor Genetik (keturunan) Riwayat keturunan penderita Diabetes, misalnya pada DM tipe I diturunkan sebagai sifat heterogen, mutigenik.Kembar klentik mempunyai resiko 25%-50%, sementara saudara kandung beresiko6% dan anak beresiko 5% (Black & Hawks, 2009).3. Faktor pencetus : kelebihan makan, kekurangan makan dankegemukan.Dapus : Universitas Sumatera Utara. 2011. Diabetes Mellitus. Repository USU. 1-19.