EPIDEMIOLOGI

6
EPIDEMIOLOGI Epidemiologi berasal dari bahasa Yunani, yang berarti prevalensi. Secara lengkap berarti ilmu tentang pemerataan di antara manusia. Definisi 1. Kamus kedokteran Dorlan : ilmu tentang hubungan berbagai faktor yang mempengaruhi frekuensi dan distribusi penyakit pada masyarakat 2. Kamus Chamber : ilmu tentang epidemi 3. Anthony W Jong : ilmu tentang distribusi dan determinan penyakit 4. Clark : ilmu yang berhubungan dengan faktor-faktor yang mempengaruhi kehadiran dan distribusi kesehatan, penyakit, atau kematian dalam sebuah komunitas 5. Gordan : prosedur diagnostik dalam menangani penyakit pada masyarakat. Cakupan Frekuensi penyakit Distribusi penyakit Faktor-faktor yang mempengaruhi penyakit Tujuan epidemiologi 1. menggambarkan distribusi dan seberapa besar masalah penyakit tersebut pada masyarakat 2. mengidentifikasi faktor-faktor etiologi dalam patogenesis penyakit 3. menyediakan data-data yang penting untuk merencanakan, mengimplementasikan, dan mengevaluasi pelayanan untuk pencegahan, kontrol, dan perawatan penyakit, serta menetapkan prioritas diantara berbagai pelayanan tersebut. Jenis 1. Deskriptif 2. Analitis 3. eksperimental

Transcript of EPIDEMIOLOGI

Page 1: EPIDEMIOLOGI

EPIDEMIOLOGI

Epidemiologi berasal dari bahasa Yunani, yang berarti prevalensi. Secara lengkap berarti ilmu tentang pemerataan di antara manusia.

Definisi1. Kamus kedokteran Dorlan : ilmu tentang hubungan berbagai faktor yang

mempengaruhi frekuensi dan distribusi penyakit pada masyarakat2. Kamus Chamber : ilmu tentang epidemi3. Anthony W Jong : ilmu tentang distribusi dan determinan penyakit4. Clark : ilmu yang berhubungan dengan faktor-faktor yang mempengaruhi

kehadiran dan distribusi kesehatan, penyakit, atau kematian dalam sebuah komunitas

5. Gordan : prosedur diagnostik dalam menangani penyakit pada masyarakat.

Cakupan Frekuensi penyakit Distribusi penyakit Faktor-faktor yang mempengaruhi penyakit

Tujuan epidemiologi1. menggambarkan distribusi dan seberapa besar masalah penyakit tersebut pada

masyarakat2. mengidentifikasi faktor-faktor etiologi dalam patogenesis penyakit3. menyediakan data-data yang penting untuk merencanakan,

mengimplementasikan, dan mengevaluasi pelayanan untuk pencegahan, kontrol, dan perawatan penyakit, serta menetapkan prioritas diantara berbagai pelayanan tersebut.

Jenis1. Deskriptif2. Analitis3. eksperimental

Hal-hal utama yang perlu diperhitungkan dalam epidemiologi (kedokteran gigi)1. gigi missing2. karies terekspos (moderate)3. karies parah4. gigi non-vital5. karakteristik penyakit-penyakit lain, termasuk karies dan kelainan periodontal6. kebutuhan akan fasilitas kesehatan medis dan gigi7. faktor lingkungan yang mempengaruhi penyakit orodental, misalnya

memperhatikan kadar fluoride dalam air minum yang dikonsumsi masyarakat

Metode penghitunganRata-rata

Page 2: EPIDEMIOLOGI

Diperoleh dengan menghitung jumlah hal-hal penting sehubungan dengan medis dan dental pada suatu populasi dalam rentang waktu tertentu

Misalnya :Jumlah kematian rata-rata : Jumlah kematian dalam setahun x 1000

Jumlah populasi pada tengah tahun

Macam-macam rata-rata :a. rata-rata mentah : rata-rata yang diperoleh setelah mengobservasi

langsung, misalnya rata-rata kematian, kelahiran, dllb. rata-rata spesifik : mengarah kepada hal-hal yang lebih spesifik (sebab,

grup, atau waktu)c. rata-rata testandardisasi : rata-rata yang diperoleh dengan metode

standardisasi baik secara langsung maupun tidak langsung

RasioMenunjukkan hubungan antara 2 kuantitas yang random. Misalnya rasio manusia dengan gigi adalah 1:32

ProporsiAdalah rata-rata dari sebagian terhadap kesleuruhanMisalnya :

Jumlah gigi karies pada waktu tertentu x 100Jumlah gigi yang utuh pada rongga mulut pada waktu tersebut

MorbiditasAdalah penyakit, keadaan tidak sehat, tidak normal.

manfaat mengukur morbiditas1. menyediakan frekuensi, durasi, dan tingkat keparahan penyakit2. menetapkan prioritas3. menyediakan petunjuk tentang faktor-faktor etiologi4. membantu dalam merencanakan usaha preventif dan mengevaluasi

keefektifitasannya.5. membantu penelitian dasar dengan menyediakan status klinis penyakit yang benar6. menyediakan status klinis yang akurat

morbiditas rata-rata merupakan jumlah kasus dari penyakit tertentu dalam hubungannya dengan populasi

insiden rata-rataadalah kehadiran suatu penyakit baru pada suatu populasi pada rentang waktu tertentu. Biasanya digunakan pada kondisi akut.

Jumlah kasus penyakit baru pada tahun X pada sebuah populasi yang berisiko x 1000Jumlah total populasi yang berisiko pada tahun X

Page 3: EPIDEMIOLOGI

Insiden rata-rata berguna untuk 1. mencegah dan mengontrol penyakit2. memastikan etiologi dan patogenesis3. memprediksi keberhasilan usaha preventif dan teurapetik

PrevalensiAdalah jumlah total kasus penyakit spesifik pada satu waktu pada populasi tertentuAda 2 macam :

1. point prevalencejumlah total kasus penyakit spesifik yang terjadi pada satu saat tertentu x100

perkiraan jumlah populasi pada saat tersebut2. period prevalence

jumlah total kasus penyakit spesifik selama rentang waktu tertentu x 100 perkiraan jumlah populasi pada tengah tahun

Hubungan antara insiden dan prevalensiPrevalensi = insiden x durasi

Insiden = prevalensi durasi

Durasi = prevalensi Insiden

Prevalensi rata-rata digunakan untuk a. memastikan banyaknya masalah kesehatan pada masyarakatb. untuk merencanakan dan tujuan administratif

Manfaat epidemiologi1. mempelajari peningkatan dan penurunan prevalensi dan insiden penyakit2. sebagai bahan diagnostik3. mempermudah perencanaan dan evaluasi pelayanan kesehatan4. evaluasi risiko dan kesehatan individu5. identifikasi sindrom6. melengkapi riwayat penyakit7. membantu menemukan penyebab dan faktor predisposisi suatu penyakit

Komponen epidemiologi1. masalah kesehatan yang diteliti2. populasi atau masyarakat yang diteliti3. menggambarkan penyakit :

a. tempatb. waktuc. orang

4. memperkirakan/ memperhitungkan kondisi penyakit

Page 4: EPIDEMIOLOGI

5. faktor-faktor lain yang menentukana. agentb. hostc. environment

6. diagnosis penyakit7. membandingkan hasil dengan hasil dari pendekatan lain selain epidemiologi8. formulasi hipotesis berdasarkan etiologi9. pengambilan keputusan untuk menyelesaikan masalah

Klasifikasi epidemiologi1. deskriptif2. formulasi hipotesis3. analitis4. eksperimental

1. epidemiologi deskriptif biasanya merupakan tahapan awal dalam investigasi epidemiologis terdiri dari :

- distribusi tempat- distribusi manusia- distribusi waktu

pertanyaan dimana, siapa, dan kapan harus terjawab prosedur :

1. menetapkan populasi2. menetapkan penyakit yang akan dipelajari3. menjelaskan kondisi penyakit

a. Distribusi tempatletak geografis penyakit berperan penting dalam epidemiologi deskriptif. Akan terlihat berbagai variasi pada berbagai wilayah :o variasi internasional o variasi nasional o variasi antara desa dan kotao variasi lokal

b. distribusi manusia (UTIK)