ELEMEN-ELEMEN PERMUKIMAN Ekistics : An introduction to the science of Human Settlements, 1967 ...

download ELEMEN-ELEMEN PERMUKIMAN  Ekistics  : An introduction to the science of Human Settlements, 1967  Constantinus A. Doxiadis

of 1

description

Istilah “permukiman” dalam buku “Ekistics”diartikan sebagai “Human Settlements” yaituhunian untuk manusia. Sehingga permukiman bertujuan untuk memenuhi kebutuhan hidupmanusia sebagaitempat manusia hidupdanberkehidupan. Secara etimologis, ekisticsmempunyai arti yang lebih luas dari sekedar permukiman. Di dalamnya termasuk pengertianmengenaihubungan manusia dengan manusia,manusia dengan masyarakatdanmanusiaPemikiran awal ekistics telah dimulai sejak tahun 1940-an. Namun, sebagai ilmu, ekistics baruditulis lebih sistimastis olehConstantinos A. Doxiadispada tahun 1967.C.A Doxiadisadalahorang Yunani yang lahir pada tahun 1913 dari keluarga yang berperan besar dalammemukimkan kembali pengungsi di Yunani di antara dua perang dunia. Ayah Doxiadis adalahseorang dokter anak yang menduduki jabatan menteri yang bertanggung jawab padapemukiman kembali para pengungsi, kesejahteraan sosial dan kesehatan masyarakat.

Transcript of ELEMEN-ELEMEN PERMUKIMAN Ekistics : An introduction to the science of Human Settlements, 1967 ...

  • Istilah permukiman dalam buku Ekisticsdiartikan sebagai Human Settlements yaituhunian untuk manusia. Sehingga permukiman bertujuan untuk memenuhi kebutuhan hidupmanusia sebagaitempat manusia hidupdanberkehidupan. Secara etimologis, ekisticsmempunyai arti yang lebih luas dari sekedar permukiman. Di dalamnya termasuk pengertianmengenaihubungan manusia dengan manusia,manusia dengan masyarakatdanmanusia