DOKTOR P ROGRAM - STFT Jakarta · 2020. 2. 27. · P ROGRAM DOKTOR PENERIMAAN MAHASISWA BARU TAHUN...

2
PROGRAM DOKTOR PENERIMAAN MAHASISWA BARU TAHUN AKADEMIK 2020/2021 Kampus STFT Jakarta Jl. Proklamasi No. 27, Jakarta Pusat 10320 (021) 3904237 Ext. 120 & 213 Email: [email protected] Pendaftaran Online: http://registration.stftjakarta.ac.id VISIT US Senin – Jumat, pkl. 09.30 – 12.00 WAKTU STUDI SEKOLAH TINGGI FILSAFAT THEOLOGI JAKARTA GELAR AKADEMIS MULAI STUDI LAMA STUDI Doktor Teologi (D.Th.) 6 Semester, 48 SKS termasuk penulisan disertasi 24 Agustus 2020 PROGRAM DOKTOR TEOLOGI BIAYA UJIAN SARINGAN MASUK (USM) Rp. 1.500.000,- (Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) TEMPAT PELAKSANAAN USM Di tempat atau domisili masing- masing calon/pendaftar WAKTU PENDAFTARAN Januari s.d. 10 Juli 2020 SPIRITUAL, EKUMENIS, KONTEKSTUAL 1934 Sejak

Transcript of DOKTOR P ROGRAM - STFT Jakarta · 2020. 2. 27. · P ROGRAM DOKTOR PENERIMAAN MAHASISWA BARU TAHUN...

  • PROGRAMDOKTOR

    P E N E R I M A A N M A H A S I S W AB A R U T A H U N A K A D E M I K

    2 0 2 0 / 2 0 2 1

    Kampus STFT JakartaJl. Proklamasi No. 27,

    Jakarta Pusat 10320

    (021) 3904237 Ext. 120 & 213

    Email: [email protected]

    Pendaftaran Online:

    http://registration.stftjakarta.ac.id

    VISIT US

    Senin – Jumat, pkl. 09.30 – 12.00WAKTU STUDI

    S E K O L A H T I N G G I F I L S A F A T T H E O L O G I J A K A R T AGELAR AKADEMIS

    MULAI STUDI

    LAMA STUDI

    Doktor Teologi (D.Th.)

    6 Semester, 48 SKS termasukpenulisan disertasi

    24 Agustus 2020

    PROGRAMDOKTOR TEOLOGI

    BIAYA UJIAN SARINGAN MASUK(USM)Rp. 1.500.000,-(Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)

    TEMPAT PELAKSANAAN USMDi tempat atau domisili masing-masing calon/pendaftar

    WAKTU PENDAFTARANJanuari s.d. 10 Juli 2020

    SPIRITUAL, EKUMENIS,KONTEKSTUAL

    1934Sejak

  • "Bagaimana tidak betah belajar diSTFT Jakarta, tugas-tugasnyabanyak, buku-bukunya up to date,dan satu lagi yang sangat penting:dosen dan mahasiswa jadi sahabatyang saling mendukungpencapaian."

    Sepanjang Januari s.d. 10 Juli 2020; tiapcalon mengerjakan satu makalah dengantopik/bahasan dan daftar literatur yangditetapkan panitia. Waktu penyelesaiank.l. 1 bulan

    UJIAN SARINGAN MASUK

    REGISTRASI ULANG14 Agustus 2020

    "Selain ziarah intelektualitas,aspek penting yang hadir saat

    studi di STFT Jakarta adalahpersahabatan dan kesederhanaanyang lahir dari hubungan setara di

    antara dosen, karyawan, timkantin, dan mahasiswa. Dan itu,

    keren!"

    ~Pdt. Benny Sinaga, D.Th(Lulusan Prodi S-3)

    HKBP

    PENGUMUMAN KELULUSANPaling lambat 1 bulan setelah ujian masukprogram doktor

    Copy Ijazah dan Transkrip Akademikterlegalisir, minimal IPK 3.30. KhususAlumni STFT Jakarta 3.20- IPK untuklulusan dua tahun terakhir diterima tanpaujian masuk, minimal IPK 3.50.Surat Pernyataan Jaminan PembiayaanStudi di atas materai Rp. 6000,-Surat Rekomendasi Studi dari 2 orang yangberbeda, bisa atasan dan/atau mantandosen serta Sinode Gereja. Bagi AlumniSTFT Jakarta (STT Jakarta) suratrekomendasi dari pimpinan sinode atautempat bekerja.Sertifikat TOEFL ITP/International(maksimal dua tahun setelah tanggalpenerbitan)*.Copy KTP (1 lembar), Copy KK (1 lembar).Pas Photo terbaru 2x3 dan 3x4 masing-masing 2 lembar.Motivation Letter, 2 lembar A4.

    1.

    2.

    3.

    4.

    5.6.

    7.

    SYARAT ADMINISTRASI

    *Jika belum mencapai skor TOEFL yangdiminta, calon mahasiswa dapat mengikuti tesBahasa Inggris di STFT Jakarta dan dapatmengikuti kursus di masa perkuliahan.

    ~Pdt. Norita N. Sembiring, S. Si (teol.), M. Hum.(Mahasiswi S-3)GBKP