Document 1

2
BAB IPENDAHULUANA . L A T A R B E L A K A N G Penyakit infeksi masih merupakan masalah kesehatan masyarakat yang utama dinegara yang sedang berkembang termasuk Indonesia. Infeksi susunan saraf pusat merupakanmasalah yang serius. Diagnosis yang terlambat dan penatalaksanaan yang tidak sesuai akan berakhir dengan kematian atau disabilitas yang serius. Diagnosis yang ditegakkan sedinimungkin serta terapi yang cepat dan tepat dapat membantu mengurangi angka kematian. 1 Angka kematian untuk penyakit infeksi susunan saraf pusat masih tinggi, misalnya padaensefalitis berkisar antara 35-50%. Penderita yang hidup 20-40% mempunyai komplikasiatau gejala sisa yang melibatkan sistem saraf pusat yang dapat mengenai kecerdasan,motorik, psikiatrik, epilepsi, penglihatan atau pendengaran bahkan sampai s i s t e m kardiovaskuler . 1.2 Ensefalitis merupakan suatu peradangan pada otak, yang biasanya disebabkan oleh virusdan dikenal dengan nama ensefalitis virus . 3.4 Ensefalitis virus biasanya disebabkan oleh virusherpes dan beberapa dari famili dari arbovirus. Mikroorganisme lain yang bisa menyebabkanterjadinya ensefalitis diantanya ialah protozoa seperti Toxoplasma gondii , dan bakteri seperti Listeria monocytogenes dan Mycobacterium tuberculosis . 5 Menurut statistik dari 214 ensefalitis, 514% (115

description

qwertyhj

Transcript of Document 1

Page 1: Document 1

BAB IPENDAHULUANA.LATAR BELAKANGPenyakit infeksi masih merupakan masalah kesehatan masyarakat yang utama dinegara yang sedang berkembang termasuk Indonesia. Infeksi susunan saraf pusat merupakanmasalah yang serius. Diagnosis yang terlambat dan penatalaksanaan yang tidak sesuai akan berakhir dengan kematian atau disabilitas yang serius. Diagnosis yang ditegakkan sedinimungkin serta terapi yang cepat dan tepat dapat membantu mengurangi angka kematian.1 Angka kematian untuk penyakit infeksi susunan saraf pusat masih tinggi, misalnya padaensefalitis berkisar antara 35-50%. Penderita yang hidup 20-40% mempunyai komplikasia t au ge j a l a s i s a yang me l iba tkan s i s t em sa r a f pusa t yang dapa t mengena i kece rda san , m o t o r i k , p s i k i a t r i k , e p i l e p s i , p e n g l i h a t a n a t a u p e n d e n g a r a n b a h k a n s a m p a i s i s t e m kardiovaskuler .1.2Ensefalitis merupakan suatu peradangan pada otak, yang biasanya disebabkan oleh virusdan dikenal dengan namaensefalitis virus.3.4Ensefalitis virus biasanya disebabkan oleh virusherpes dan beberapa dari famili dari arbovirus. Mikroorganisme lain yang bisa menyebabkanterjadinya ensefalitis diantanya ialah protozoa sepertiToxoplasma gondii, dan bakteri seperti Listeria monocytogenesdanMycobacterium tuberculosis.5Menurut statistik dari 214 ensefalitis, 514% (115 orang) dari penderitanya ialah anak – anak. Virus yang paling sering ditemukan ialah virus herpes simpleks (31%) , yang disusulo l eh v i ru s ECHO (17%) . S t a t i s t i k l a i n mengungkapkan bahwa ense f a l i t i s p r ime r yang disebabkan oleh virus yang dikenal mencakup 19%. Ensefalitis primer dengan penyebabyang tidak diketahui dan ensefalitis para-infeksiosa masing – masing mencakup 40% dan41% dan semua kasus ensefalitis yang telah diselidiki.6-8Oleh karena itu, penulis dalam referat akan mencoba membahas tentang ensefalitis virus beserta penanganannya.

Page 2: Document 1

B . T U J U A N 1 . T u j u a n U m u mT u j u a n u m u m p e n u l i s a n r e f e r a t i n i i a l a h u n t u k m e n a m b a h p e n g e t a h u a n d a n memahami tentang penyakit ensefalitis virus.2 . T u j u a n K h u s u sTujuan khusus penulisan referat ini ialah:a . U n t u k m e n g e t a h u i j e n i s v i r u s y a n g b i s a m e n y e b a b k a n t e r j a d i n y a ensefalitis virus b . U n t u k m e n g e t a h u i c a r a m e n d i a g n o s i s e n s e f a l i t i s v i r u s c . U n t u k m e n g e t a h u i t a t a l a k s a n a e n s e f a l i t i s v i r u sd.Untuk mengetahui cara pencegahan terjadinya ensefalitis virus