Djrwo Laporan Kasus OME

download Djrwo Laporan Kasus OME

of 26

description

layup

Transcript of Djrwo Laporan Kasus OME

  • LAPORAN KASUS

    Otitis Media dengan EfusiAnton Sujarwo01.207.5353Pembimbing:Dr. Tris Sudyartono, Sp. THT-KLDr. Agus Sudarwi, Sp. THT-KLDr. Afif Zjauhari, Sp. THT-KL

  • Identitas PasienNama: Ny. WUsia: 47tahunJenis Kelamin: PerempuanPekerjaan: Guru Alamat : Glagah Waru Rt 1/Rw 4 KudusAgama: IslamNo CM : 656372

  • Anamnesa Autoanamnesis: dilakukan pada kamis, 23 Mei 2013 jam 11.45

    Keluhan UtamaTelinga Kanan Gemerebeg

  • AnamnesaRiwayat Penyakit SekarangPasien datang dengan keluhan telinga kanan gemerebeg 2 minggu ini. Pasien merasa telinga kanan terasa penuh, pendengaran berkurang, nyeri telinga dirasakan sedikit dan mendengar suara sendiri yang menggema saat bicara. Tidak ada riwayat keluar cairan, tidak ada riwayat mengorek telinga dan tidak ada kemasukkan benda asing. 1 minggu yang lalu sebelum telinga gemerebeg pasien mengaku pilek dan bersin- bersin tertama dipagi hari. Saat datang pasien mengaku tidak pilek, tetapi pasien merasa hidungnya sering gatal, bersin-bersin dipagi hari, keluar ingus encer serta tersumbat bergantian di pagi hari dan kumat-kumatan sejak 6 tahun.

  • Anamnesa Riwayat Penyakit Dahulu:Riwayat Alergi diakuiRiwayat ISPA disangkalRiwayat Maag disangkalRiwayat Hipertensi disangkalRiwayat Dmdisangkal

    Riwayat Penyakit Keluarga:Riwayat Alergi diakuiRiwayat ISPA disangkalRiwayat Maag disangkalRiwayat Hipertensi disangkalRiwayat Dmdisangkal

    Riwayat Sosial Ekonomi:Pasien adalah seorang guru, biaya pengobatan ditanggung sendiri.Kesan ekonomi cukup

  • PEMERIKSAAN OBYEKTIFSTATUS PRESENTKeadaan Umum:BaikKesadaran:Compos mentisStatus Gizi:CukupVital SignTekanan Darah:120/80 mmHgNadi:84x/mntRespiratory rate:24 x/mntSuhu:36,5 C

    Kepala dan LeherKepala:MesocephalWajah:SimetrisLeher :Pembesaran KGB (-)

  • STATUS LOKALISTelinga

    DekstraSinistraPreAuricula Tragus pain (-), fistel (-), abses (-)Tragus pain (-), fistel (-), abses (-)AuriculaBentuk N, Nyeri Tekan (-)Bentuk N, Nyeri Tekan (-)RetroAuriculaNyeri tekan (-), Benjolan (-), Hiperemis (-)Nyeri tekan (-), Benjolan (-), Hiperemis (-)MastoidNyeri tekan (-), Benjolan (-), Hiperemis (-)Nyeri tekan (-), Benjolan (-), Hiperemis (-)CAESerumen (-), Hiperemis (-), discharge(-),corpus alienum(-)Serumen (-), Hiperemis (-), discharge(-),corpus alienum(-)Membran Tympani Intakintakintak Cone of light(-)(+) WarnaDoff, kekuninganPutih keabu-abuan mengkilat seperti mutiara BentukBulging Cekung

  • Pemerikasaan Rutin Khusus : Valsava Test: AD (-), AS (+)Toynbee Test: AD (-), AS (+)Kesan : gangguan fungsi Tuba Eustachius AD

    Tes penala:Test Webber: Lateralisasi ke telinga kananTest Rinne : AD = BC > AC AS = AC > BC

    Test Schwabach: AD = Memanjang AS = (-)Kesan CHL AD

  • Hidung dan Sinus Paranasal

    HidungDekstraSinistraBentukNormalNormalSecretMukoserousMukoserousMukosaMerah mudaMerah mudaKonka Media InferiorHiperemis (-), Oedem (-)Livid (+), Oedem (+)Hiperemis (-), Oedem (-)Livid (+), Oedem (+)Meatus Media InferiorHiperemis (-), Oedem (-)Hiperemis (-), Oedem (-)Hiperemis (-), Oedem (-)Hiperemis (-), Oedem (-)Septum Deviasi(-)(-)Massa(-)(-)

  • Pemeriksaan Rutin Khusus Aplikasi Efedrin 1 %: (+) Mukosa Konka Inferior dextra et sinistra mengecilKesan : Konka Inferior dextra et sinistra oedem

    Palatal phenomen : (+) Tampak fenomena gelap terang Kesan : Tidak ada massa yang signifikan yang dapat menghambat pergerakan Palatum Molle.

  • Sinus ParanasalInfraorbitaSupraorbitaTidak dilakukan pemeriksaan GlabellaDiafanoskopi

  • TenggorokanMukosa Bucal: merah muda Ginggiva: merah mudaGigi Geligi: caries (-) dan gangren (-)Palatum Durum : merah mudaLidah 2/3 anterior: merah muda

  • TonsilDekstraSinistraUkuranT1T1KripteTidak MelebarTidak MelebarPermukaanRataRataDetritus(-)(-)WarnaMerah mudaMerah mudaFixative(+)(+)PeritonsilAbses (-)Abses (-)

  • Epidemiologi 50-80% dari seluruh kehamilan mengalami mual dan muntah.Hiperemesis gravidarum sebanyak 0,05-2% dari seluruh kehamilan.Prevalensi 1-3% atau 5-20 kasus per 1000 kehamilan.

  • OrofaringArkus Faring: SimetrisPalatum mole : Merah MudaDinding Posterior orofaring : Merah Muda

    Pemeriksaan Rutin Khusus : Tidak dilakukan pemeriksaan

  • NasofaringDischargeMukosa Tidak dilakukan pemeriksaanAdenoidMassa LaringofaringMukosa Tidak dilakukan pemeriksaanMassa

    LaringEpiglottisPlica VokalisGerakan Tidak dilakukan pemeriksaanPosisiTumor

  • PEMERIKSAAN PENUNJANGTympanometriAudiometriTes Alergi

  • RESUMEPemeriksaan SubyektifKeluhan Utama: Tinitus Low Frequen ADRiwayat Penyakit SekarangTinitus Low Frequen AD 2 minggu ini. Hearing loss AD (+)Otalgia AD (+)Otofoni AD (+)Otorea AD (-)Corpus Alienum AD (-)Cough (-)Rinorea (-)Febris (-)

  • Residif : Itching nose (+), Sneezing (+), Rhinorea (+), Kongesti Nasal intermitten (+).

    Riwayat Penyakit Dahulu:Riwayat Alergi (+)Riwayat Penyakit Keluarga:Riwayat Alergi (+)

    Riwayat Sosial ekonomiKesan : cukup

  • Pemeriksaan ObyektifTelinga DextraMembran Timpani DextraIntakCone of light (-)Warna : doff, kekuninganBentuk : Bulging

    Pemeriksaan rutin khusus :Valsava Test: AD (-), AS (+)Toynbee Test: AD (-), AS (+)Kesan : gangguan fungsi Tuba Eustachius AD

    Tes penala:Test Webber: Lateralisasi ke telinga kananTest Rinne : AD = BC > AC AS = AC > BCTest Schwabach: AD = Memanjang AS = (-)Kesan CHL AD

  • Hidung: Aplikasi Efedrin 1 % : (+) Mukosa Konka Inferior dextra et sinistra mengecilKesan : Konka Inferior dextra et sinistra oedem

    Palatal phenomen : (+) Tampak fenomena gelap terang Kesan : Tidak ada massa yang signifikan yang dapat menghambat pergerakan Palatum Molle.

    TenggorokanDalam batas normal

  • Diagnosis BandingOME ADOMA Stadium Oklusi Tuba ADOMA Stadium Presupiratif AD

  • DIAGNOSIS SEMENTARAOME AD

    DIAGNOSIS PASTIBelum ada

    PROGNOSADubia ad Bonam

  • PENATALAKSANAANOperatif :Parasintesis ADMedicamentosa: Antibiotik ProfilaksisDekongestanAntiinflamasiAntihistamin

  • KOMPLIKASIGlue EarOtitis Media AdhesivaOMA

  • TERIMA KASIH