DISUSUN OLEH - ipskreatif.files.wordpress.com€¦ · Kedudukan Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta...

4
DISUSUN OLEH : MUHTAR, S.Pd NIP. 1985052009011008 (GURU MTs NEGERI SINJAI BORONG) Situs : uttaguru.wordpress.com ipskreatif.wordpress.com Email : [email protected]/HP(WA) : 085299044632 FB : Muhtar Utta

Transcript of DISUSUN OLEH - ipskreatif.files.wordpress.com€¦ · Kedudukan Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta...

Page 1: DISUSUN OLEH - ipskreatif.files.wordpress.com€¦ · Kedudukan Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta pada teks proklamasi adalah atas nama .... a. penduduk Indonesia b. bangsa yang terjajah

DISUSUN OLEH :

MUHTAR, S.Pd NIP. 1985052009011008

(GURU MTs NEGERI SINJAI BORONG)

Situs : uttaguru.wordpress.com ipskreatif.wordpress.com

Email : [email protected]/HP(WA) : 085299044632

FB : Muhtar Utta

Page 2: DISUSUN OLEH - ipskreatif.files.wordpress.com€¦ · Kedudukan Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta pada teks proklamasi adalah atas nama .... a. penduduk Indonesia b. bangsa yang terjajah

KEMENTERIAN AGAMA

MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI SINJAI BORONG KABUPATEN SINJAI

Alamat : Biji Nangka Kec. Sinjai Borong Kab. Sinjai, Kode Pos 92662

SOAL UJIAN SEMESTER GENAP MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI SINJAI BORONG

TAHUN PELAJARAN 2014/2015

Bidang Studi : IPS Terpadu Hari/Tanggal : Senin, 1 Juni 2015 Kelas : VIII (Delapan) Pukul : 09.20 – 10.50 WITA 1. Janji kemerdekaan oeh Jepang kepada bangsa Indonesia dikenal dengan istilah …. a. Janji Tojo c. Janji Koiso b. Janji Terauchi d. Janji Kemerdekaan 2. Sidang pertama BPUPKI membahas masalah .... a. rumusan dasar negara b. rancangan undang-undang dasar negara c. wilayah negara d. pemilihan presiden dan wakil presiden 3. Sidang BPUPKI pada tanggal 29 Mei - 1 Juni 1945 menampilkan 3 pembicara mengenai dasar negara, yaitu ... a. Mr. Mohammad Yamin, Prof. Dr. Mr. Supomo, Ir. Soekarno b. Mr. Mohammad Yamin, Sutan Syahrir, Ir. Soekarno c. Mohammad Hatta, Prof. Dr. Mr. Supomo, Ir. Soekarno d. Mr. Mohammad Yamin, Sutan Syahrir, Ir. Soekarno 4. Panitia Sembilan menggodok rumusan hasil sidang BPUPKI yang oleh Mohammad Yamin diberi nama ... . a. Piagam Jakarta c. Dasasila Bandung b. Jakarta Message d. Bandung Spirit 5. Salah satu hasil sidang PPKI I adalah ... . a. menetapkan 12 departemen beserta menteri-menterinya b. mengesahkan rancangan undang-undang dasar sebagai UUD RI c. membentuk Partai Nasional Indonesia d. mengusulkan dibentuknya tentara kebangsaan 6. Sehari sebelum naskah proklamasi dibacakan, Ir.Soekarno dan Drs. Moh Hatta dibawa oleh para pemuda,

sehingga dikenal dengan peristiwa .... a. Rengasdengklok b. Surabaya c. Tanjung Priok d. Linggajati 7. Tokoh-tokoh berikut ini yang berperan dalam menyusun nask teks proklamasi, kecuali …. a. Ir. Sukarno c. Muhammad Yamin b. Mr. Ahmad Subardjo d. Drs. Muh. Hatta 8. Kedudukan Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta pada teks proklamasi adalah atas nama .... a. penduduk Indonesia b. bangsa yang terjajah c. bangsa Indonesia d. seluruh pahlawan bangsa 9. Berikut yang bukan menunjukkan wujud interaksi sosial adalah …. a. saling mencibir b. berjabatan tangan c. saling mengejek d. berteriak- teriak 10. Upaya untuk mencapai penyelesaian dari suatu konflik disebut …. a. kooperasi c. akomodasi b. kontravensi d. persaingan/kompetisi 11. Kesebelasan menunjukkan bentuk hubungan sosial …. a. kelompok dengan kelompok c. individu dengan individu b. individu dengan kelompok d. kelompok dengan individu 12. Berikut merupakan fungsi pranata keluarga, kecuali ... .

a. fungsi afeksi c. fungsi perlindungan b. fungsi transformatif d. fungsi sosialisasi 13. Berikut ini yang bukan merupakan ciri-ciri pranata sosial adalah ... . a. memiliki simbol atau lambang c. memilki tata tertib dan tradisi b. memiliki tujuan d. merupakan suatu cara bertindak

NAMA :

Page 3: DISUSUN OLEH - ipskreatif.files.wordpress.com€¦ · Kedudukan Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta pada teks proklamasi adalah atas nama .... a. penduduk Indonesia b. bangsa yang terjajah

14. Segenap cara dan proses yang ditempuh oleh sekelompok orang atau masyarakat sehingga para anggotanya dapat bertindak sesuai dengan harapan kelompok masyarakat, disebut ....

a. Penyimpangan Sosial b. Interaksi Sosial c. Pengendalian sosial d. Hubungan Sosial 15. Berdasarkan ilustrasi di atas. Bentuk pengendalian sosial yang dilakukan berdasarkan waktu

pelaksanaannya adalah …. a. Pengendalian Represif c. Pengendalian Persuasif

b. Pengendalian Koersif d. Pengendalian Preventif 16. Jika jumlah angkatan kerja tidak sebanding dengan kesempatan kerja, maka akan mengakibatkan …. a. rendahnya mutu tenaga kerja c. penurunan produktivitas b. meningkatnya pengangguran d. meningkatnya produktivitas 17. Perhatikan tabel berikut!

No Nama Usia 1. 2. 3. 4.

Andi M Bajuri S

Atik Lia

17 Tahun 20 Tahun 16 Tahun 14 Tahun

Dari tabel di atas, yang termasuk golongan bukan tenaga kerja adalah ... . a. 1, 2, dan 3 c. 2 dan 4

b. 1 dan 3 d. 4 18. Solusi untuk meningkatkan mutu dan kualitas tenaga kerja dapat dilakukan dengan cara berikut, kecuali .... a. Membuka balai pelatihan dan kursus untuk tenaga kerja b. Pemagangan di tempat kerja c. Pengembangan usaha sektor informal dan industri kecil d. Meningkatkan kualitas pendidikan masyarakat 19. Negara/pemerintah mengendalikan dan bertanggung jawab penuh terhadap kehidupan ekonominya,

berarti negara tersebut menganut sistem ekonomi ... . a. liberal c. bebas b. etatisme d. terpimpin (sosialis) 20. Berikut ini yang bukan merupakan unsur pajak, yaitu …. a. Iuran dari rakyat kepada negara c. Ada jasa timbal balik (kontra prestasi) secara langsung b.Berdasarkan undang – undang d. Merupakan salah satu sumber pendapatan negara 21. Tarif PTKP menurut undang-undang perpajakan tahun 2013 untuk Wajib Pajak sebesar …. a. Rp. 13.200.000,- c. Rp. 1.200.000,- b. Rp. 24.300.000,- d. Rp. 2.025.000,- 22. Pak Baco adalah seorang pengusaha dengan penghasilan Rp. 10.000.000,- setiap bulan. Pak Baco memiliki 9

orang anak. Berapakah pajak Penghasilan Pak Baco setiap tahunnya? a. Rp. 8.410.000,- c. Rp. 8.140.000,- b. Rp. 5.014.000,- d. Rp.9.140.000,- 23. Sejumlah barang yang dibeli pada waktu tertentu dengan tingkat harga tertentu, merupakan pengertian ... . a. penawaran c. konsumsi b. permintaan d. produksi 24. Semakin tinggi harga, semakin banyak barang atau jasa yang ingin dijual oleh produsen, ditunjukkan oleh

kurva .... a. P b. P c. P d. P Q Q Q Q

25. Harga pasar akan terbentuk apabila … . a. harga Rp50.000,00, jumlah permintaan 19.000 buah dan jumlah penawaran 1.000 buah b. harga Rp10.000,00 jumlah permintaan 11.000 buah dan jumlah penawaran 5.000 buah c. harga Rp 13.000,00 jumlah permintaan 8.000 buah dan jumlah penawaran 8.000 buah d. harga Rp15.000,00 jumlah permintaan 5.000 buah dan jumlah penawaran 13.000 buah

Banyak orang yang sukses, tapi sedikit yang meraihnya dengan kejujuran dan tanggung jawab Maka, Jadilah orang yang sedikit itu …..

Ilustrasi

Scuter Fans Club (SFC) Desa Biji Nangka bekerja sama dengan Polsekta Sinjai Borong mengadakan penyuluhan “Tertib Berlalu Lintas” kepada para remaja di desa itu. Pada saat itu juga berhasil dibentuk forum remaja sadar berlalu – lintas.

Page 4: DISUSUN OLEH - ipskreatif.files.wordpress.com€¦ · Kedudukan Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta pada teks proklamasi adalah atas nama .... a. penduduk Indonesia b. bangsa yang terjajah