perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK...

19
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user PARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 (Studi di Kelurahan Bulukerto Kecamatan Bulukerto Kabupaten Wonogiri) SKRIPSI Oleh: SANTI LUSIANI K6409054 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Desember 2013

Transcript of perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK...

Page 1: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

PARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM

PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH

TAHUN 2013

(Studi di Kelurahan Bulukerto Kecamatan Bulukerto Kabupaten Wonogiri)

SKRIPSI

Oleh:

SANTI LUSIANI

K6409054

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

Desember 2013

Page 2: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ii

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama : Santi Lusiani

NIM : K6409054

Jurusan/Progam Studi : P. IPS/Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Menyatakan bahwa skripsi saya berjudul “PARTISIPASI POLITIK PADA

PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA

TENGAHTAHUN 2013 (Studi di Kelurahan Bulukerto Kecamatan

Bulukerto Kabupaten Wonogiri)” ini benar-benar merupakan hasil karya saya

sendiri. Selain itu, sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah

disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka.

Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil

jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya.

Surakarta, Desember2013

Yang membuat pernyataan

Santi Lusiani

Page 3: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iii

PENGAJUAN

PARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM

PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH

TAHUN 2013

(Studi di Kelurahan Bulukerto Kecamatan Bulukerto Kabupaten Wonogiri)

Oleh:

SANTI LUSIANI

K6409054

Skripsi

Ditulis dan diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan mendapatkan gelar

Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Pancasila dan

Kewarganegaraan Jurusan Pendidikan

Ilmu Pengetahuan Sosial

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2013

Page 4: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iv

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji

Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret

Surakarta.

Surakarta, November 2013

Pembimbing I

Dr. Winarno, M.Si

NIP. 19710813 199702 1 001

Pembimbing II

Moh. Muchtarom, S. Ag., M.Si

NIP 19740724200501 1 002

Page 5: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

v

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta dan diterima

untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan

Hari :

Tanggal :

Tim Penguji Skripsi

Nama Terang Tanda Tangan

Ketua : Dr. Triyanto, S.H, M.Hum

Sekretaris : Rini Triastuti, S.H, M.Hum

Anggota 1 : Dr. Winarno, M.Si

Anggota 2 : Moh. Muchtarom, S.Ag.,M.Si

Disahkan oleh

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Sebelas Maret

Dekan,

Prof. Dr. H. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd

NIP 196007271987021001

Page 6: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vi

ABSTRAK

SantiLusiani.PARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER

DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 (Studi

di Kelurahan Bulukerto Kecamatan Bulukerto Kabupaten Wonogiri).

Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret

Surakarta, Desember 2013.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) Tingkat partisipasi

politik penduduk sirkuler Kelurahan Bulukerto dalam pemilihan Gubernur Jawa

Tengah tahun 2013, (2) Faktor-faktor yang memengaruhi partisipasi politik

penduduk sirkuler dalam pemilihan Gubernur Jawa Tengah tahun 2013.

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan bentuk

penelitian deskriptif. Sumber data yang digunakan terdiri dari: informan, tempat,

peristiwa dan dokumen. Teknik sampling yang digunakan sampel bertujuan

(purposive sampling). Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara,

dokumentasi. Validitas data dengan menggunakan trianggulasi data dan

trianggulasi metode. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah model

analisis interaktif (interactive of analysis), yaitu pengumpulan data, reduksi data,

sajian data dan penarikan kesimpulan.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Partisipasi politik penduduk

sirkuler di Kelurahan Bulukerto dalam pemilihan Gubernur Jawa Tengah tahun

2013 tergolong rendah. Partisipasi politik penduduk sirkuler di Kelurahan

Bulukerto hanya pada pemberian suara, diskusi dan sosialisasi. penggunaan hak

pilih hanya 30,09 % dari jumlah penduduk sirkuler di Kelurahan Bulukerto.

Dalam kegiatan sosialisasi hanya 1 dari 18 informan dan diskusi hanya 4 dari 18

informan. (2) Faktor-faktor yang mempengaruhi partisipasi penduduk sirkuler di

Kelurahan Bulukerto dipengaruhi oleh dua faktor yaitu faktor dari dalam individu

dan luar individu. Faktor dari dalam diri individu karena a) pola pikir penduduk

sirkuler yang tidak percaya pada pemerintah, b) figur calon gubernur dan wakil

gubernur yang kurang populer di kalangan masyarakat sehingga banyak penduduk

sirkuler yang tidak berminat dalam pemilihan gubernur Jawa Tengah tahun 2013.

Sedangkan faktor yang kedua yaitu faktor dari luar individu karena a) pekerjaan,

mayoritas penduduk sirkuler memilih untuk tidak meninggalkan pekerjaannya

daripada menggunakan hak pilihnya, b) jauhnya jarak kota mobilitas penduduk

sirkuler dengan tempat pemungutan suara sehingga penduduk sirkuler harus

pulang ke rumah untuk menggunakan hak pilihnya namun penduduk sirkuler lebih

memilih untuk tidak menggunakan hak pilihnya karena banyaknya biaya yang

dikeluarkan untuk pulang ke rumah, c) penduduk sirkuler secara administratif

tidak terdaftar dalam Daftar Pemilihan Tetap (DPT) dan tidak mendapatkan

undangan sehingga penduduk sirkuler tidak dapat menggunakan hak pilihnya

dalam pemilihan Gubernur Jawa Tengah tahun 2013.

Page 7: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

vii

ABSTRACT

SantiLusiani. POLITICAL PARTICIPATION IN THE CIRCULAR RESIDENT

IN CENTRAL JAVA’S GOVERNOR ELECTION 2013 (Study in the Bulukerto

Village Bulukerto District Wonogiri Regency). Thesis, Sebelas Maret University Faculty of Teacher Training and Education,

December 2013.

The purpose of this study is to find out: (1) The level of circular citizen

participation in the Governor election in Bulukerto village of Central Java in

2013, (2) The factors that influence political participation circular citizen in

Central Java’s Governor election in 2013.

This study used a qualitative approach with descriptive form of research.

Data sources are used consisted of: informants, places , events and documents.

Sampling technique that be used is purposive sampling. Techniques of data

collection through observation, interviews, and documentation. Validity of the

data by using triangulation data and triangulation methods. While, the analysis is

using interactive techniques of analysis, namely data collection, data reduction,

data presentation, and conclusion.

The results showed that: (1) Political participations of the circular citizen

in Bulukerto village in Central Java’s guvernor election in 2013 is low. Their

participation only on the vote, discussion and socializing. The use of suffrage only

30.09% of the total circular population in the Bulukerto village. In the

socialization activity only 1 of 18 informants and discussion only 4 of 18

informants. (2) Factors that affect the participation of circular residents in

bulukerto villages influenced by two factors, this is factors within the individual

and external factors. Factors within the individual because of the a) mindset of

people who do not believe in government, b) figure candidates for governor and

lieutenant governor are less popular among the people, so that, many circular

citizen are not interested in the Central Java’s governor elections in 2013. While

the second factor is external factors because a) job factors, the majority of

circular citizen chose not to leave the job rather than voting, b) other factors are

the polling places is so far from the city circuler population mobility. They prefer

not to use their right to vote because they must pay a lot of money for

homecoming, c) in administrative, circular populations are not enrolled in a

regular election (DPT), and also they did not get an invitation, so the circular

populations can’t vote in Central Java’s election of the Governor in 2013.

Page 8: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

viii

MOTTO

Norma tertinggi demokrasi bukan “jangkauan kebebasan” atau “jangkauan

kesamaan”, tetapi ukuran tertinggi partisipasi.

(A. d. Benoist)

Page 9: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ix

PERSEMBAHAN

Karya ini saya persembahkan kepada :

Bapak Sukarmin dan Ibu Sukatmi tercinta yang

selalu memberi kasih sayang, doa dan semangat

tiada batas.

Dik Annisa, Dik Rohman dan Eyang Tiyem

yang telah memberi dukungan moril dan

semangat.

Mulyani, Sinta Kurnia S, Yati Wulandari, Qodri

Putri P, Moh Rosyid Ridho yang selalu

memberi bantuan, semangat dan motivasi.

Keluarga besar PPKn 2009 terima kasih atas

perhatian dan semangatnya.

Almamater UNS.

Page 10: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

x

KATA PENGANTAR

Segala Puji syukur hanya bagi Allah SWT Yang Maha Pemurah dan

Penyanyang, yang senantiasa memberikan rahmat, karunia dan hidayah-Nya,

sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “PARTISIPASI

POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN

GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 DI KELURAHAN

BULUKERTO KECAMATAN BULUKERTO KABUPATEN WONOGIRI”

Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan dalam mendapatkan

gelar sarjana pada Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan,

Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Penulis menyadari bahwa tanpa saran, dorongan, bimbingan dan

pengarahan dari berbagai pihak, skripsi ini tidak dapat diselesaikan dengan baik.

Oleh karena itu merupakan suatu kebahagiaan bagi penulis, apabila dalam

kesempatan ini penulis dapat mengucapkan rasa terima kasih atas segala bentuk

bantuannya kepada:

1. Bapak Prof. Dr. H. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd., selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang

telah memberikan izin penyusunan skripsi.

2. Bapak Drs. Syaiful Bachri, M.Pd., selaku ketua jurusan PIPS, yang telah

menyetujui atas permohonan penyusunan skripsi ini.

3. Ibu Dr. Sri Haryati, M.Pd, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Pancasila

dan Kewarganegaraan yang telah memberikan pengarahan dan izin

penyusunan skripsi ini.

4. Bapak Dr. Winarno, S.Pd, M.Si., selaku pembimbing I yang telah

memberikan bimbingan, pengarahan, dorongan dan perhatian luar biasa

sehingga memperlancar penulisan skripsi ini.

Page 11: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xi

5. Bapak Moh. Muchtarom, S.Ag.,M.Si., selaku pembimbing II yang telah

memberikan bimbingan, pengarahan, dorongan dan perhatian luar biasa

sehingga memperlancar penulisan skripsi ini.

6. Bapak Susilo selaku Kepala Kelurahan Bulukertoyang telah memberikan izin,

pengarahan dan bimbingan selama penulis melakukan penelitian ini.

7. Ibu Endras Ningsih , S.IP selaku Bagian Pemerintahan Kelurahan Bulukerto,

BapakSubandi, S.Pd selaku Ketua LPM Kelurahan Bulukerto, Donny Wahid

Setiyono, S.Pd selaku Ketua PPS Kelurahan Bulukerto terimakasih atas

bantuan dan kerjasamanya.

8. Bapak Drs. Djoko Purnomo selaku Ketua KPUD Kabupaten Wonogiri yang

telah memberikan izin, bantuan dan kerjasamanya.

9. Penduduk sirkuler di Kelurahan Bulukerto Kecamatan Bulukerto Kabupaten

Wonogiri, terimakasih atas bantuan, kerja sama dan dukungannya.

10. Bapak dan Ibu tercinta yang senantiasa memberikan dukungan, kasih sayang

dan semangat bagi penulis.

11. Sahabat-sahabatku tersayang terimakasih atas dukungan dan bantuannya.

12. Semua pihak yang telah membantu terlaksananya penelitian ini.

Akhirnya penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini masih

banyak kekurangan, dikarenakan keterbatasan dan kekurangan dari penulis. Oleh

karena itu saran dan kritik yang bersifat membangun sangat penulis harapkan.

Namun demikian penulis berharap semoga observasi ini bermanfaat bagi penulis

pada khususnya dan pembaca pada umumnya.

Surakarta, Desember 2013

Penulis

Page 12: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xii

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL .................................................................................... i

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN...................... ....... ii

HALAMAN PENGAJUAN ......................................................................... iii

HALAMAN PERSETUJUAN .................................................................... iv

HALAMAN PENGESAHAN ...................................................................... v

ABSTRAK ................................................................................................... vi

ABSTRACT ................................................................................................... vii

HALAMAN MOTTO .................................................................................. viii

HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................. ix

KATA PENGANTAR ................................................................................. x

DAFTAR ISI ............................................................................................... xii

DAFTAR TABEL ........................................................................................ xv

DAFTAR GAMBAR ................................................................................... xvi

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................ xvii

BAB I PENDAHULUAN .................................................................... 1

A. Latar Belakang Masalah ..................................................... 1

B. Perumusan Masalah ........................................................... 6

C. Tujuan Penelitian ................................................................ 6

D. Manfaat Penelitian .............................................................. 6

BAB II LANDASAN TEORI .............................................................. 8

A. Kajian Pustaka ..................................................................... 8

1. Tinjauan Tentang Partisipasi Penduduk Sirkuler......... . 8

a. Partisipasi Politik .................................................... . 8

b. Bentuk-Bentuk Partisipasi Politik ....................... 10

c. Hierarki Partisipasi Politik .................................... 13

d. Faktor-Faktor Penyebab Partisipasi Politik ............ 17

e. Fungsi Partisipasi Politik.... ................................... 22

f. Perilaku Pemilih .................................................... 23

g. Mobilitas Penduduk Sirkuler . ................................ 27

Page 13: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xiii

h. Faktor-Faktor Mobilitas Penduduk Sirkuler ........... 29

2. Tinjauan Tentang Pemilihan Gubernur ......................... 31

B. Penelitian yang Relevan ..................................................... 32

C. Kerangka Berfikir ................................................................ 34

BAB III METODE PENELITIAN .......................................................... 36

A. Tempat dan Waktu Penelitian ............................................. 36

B. Bentuk dan Strategi Penelitian ............................................ 37

C. Sumber Data ....................................................................... 39

D. Teknik Sampling (Cuplikan) ............................................... 42

E. Teknik Pengumpulan Data ................................................. 44

F. Validitas Data ..................................................................... 49

G. Teknik Analisis Data ........................................................... 51

H. Prosedur Penelitian ............................................................. 53

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Deskripsi Lokasi /Obyek Penelitian ....................................... 55

1. Gambaran Umum Kelurahan Bulukerto……... ................ 55

2. Gambaran Umum Kependudukan Kelurahan Bulukerto .. 59

B. Deskripsi Temuan Penelitian ................................................. 63

1. Tingkat Partisipasi Politik Penduduk Sirkuler dalam

Pemilihan Gubernur Jawa Tengah Tahun 2013 ............... 66

2. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Partisipasi Politik

Penduduk Sirkuler Dalam Pemilihan Gubernur Jawa

Tengah Tahun 2013 .................................................. ........ 77

C. Pembahasan/Temuan Studi ........................................................ 81

1. Tingkat Partisipasi Politik Penduduk Sirkuler dalam

Pemilihan Gubernur Jawa Tengah Tahun 2013 .................... 81

2. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Partisipasi Politik

Penduduk Sirkuler Dalam Pemilihan Gubernur Jawa

Tengah Tahun 2013............................................................... 86

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

A. Kesimpulan ................................................................................. 92

Page 14: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xiv

B. Implikasi ..................................................................................... 93

C. Saran ........................................................................................... 95

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 96

LAMPIRAN ..................................................................................................... 99

Page 15: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xv

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Bentuk Partisipasi Politik Versi Almond ........................................ 11

Tabel 2. Jadwal Penyusunan Kegiatan Penelitian ........................................ 37

Tabel 3. Pembagian Luas Wilayah Kelurahan Bulukerto Kecamatan

Bulukerto Kabupaten Wonogiri Tahun 2013 .................................. 55

Tabel 4. Pembagian Tempat Pemungutan Suara Pemilihan Gubernur

Jawa Tengah Tahun 2013 .............................................................. 56

Tabel 5. Pembagian Luas Wilayah Kelurahan Bulukerto Kecamatan

Bulukerto Kabupaten Wonogiri Tahun 2013 di Kelurahan

Bulukkerto....................................................................................... 55

Tabel 6. Perbandinagn Luas Tanah Sawah dan Tanah Kering Kelurahan

Bulukerto Kecamatan Bulukerto Kabupaten Wonogiri ................. 58

Tabel 7. Luas dan Tanaman Kelurahan Bulukerto Kecamatan

Bulukerto Kabupaten Wonogiri ...................................................... 58

Tabel 8. Jumlah Peternakan Kelurahan Bulukerto Kecamatan Bulukerto

Kabupaten Wonogiri ....................................................................... 59

Tabel 9. Data Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin Kelurahan

Bulukerto Kecamatan Bulukerto Kabupaten Wonogiri ................. 59

Tabel 10. Data Penduduk Berdasarkan Usia Kelurahan Bulukerto

Kecamatan Bulukerto Kabupaten Wonogiri................................... 60

Tabel 11. Data Penduduk Mutasi Kelurahan Bulukerto Kecamatan

Bulukerto Kabupaten Wonogiri ...................................................... 60

Tabel 12. Data Penduduk Sirkuler Kelurahan Bulukerto Kecamatan

Bulukerto Kabupaten Wonogiri ...................................................... 61

Tabel 13. Data Pendidikan Penduduk Kelurahan Bulukerto Kecamatan

Bulukerto Kabupaten Wonogiri ..................................................... 61

Tabel 14. Data Mata Pencaharian Penduduk Kelurahan Bulukerto

Kecamatan Bulukerto Kabupaten Wonogiri................................... 62

Tabel 15. Data Penduduk Sirkuler di Kelurahan Bulukerto Kecamatan

Bulukerto Kabupaten Wonogiri ..................................................... 64

Page 16: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xvi

Tabel 16. Tahapan Program dan Kegiatan Pemilihan Gubernur Jawa

Tengah Tahun 2013 ......................................................................... 66

Tabel 17. Rekapitulasi Daftar Pemilih Tetap (DPT) Kelurahan Bulukerto

Tahun 2013 ...................................................................................... 71

Tabel 18. Partisipasi Politik Penduduk Sirkuler Dalam Pemilihan

Gubernur Jawa Tengah Tahun 2013 ................................................ 73

Tabel 19. Perolehan Suara Pasangan Calon Gubernur dan Wakil

Gubernur Jawa Tengah Tahun 2013 ................................................ 75

Tabel 20. Penggunaan Hak Pilih di Kelurahan Bulukerto ............................... 76

Tabel 21. Penggunaan Hak Pilih Penduduk Sirkuler ....................................... 76

Page 17: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xvii

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Piramida Partisipasi Politik 1 ........................................................ 14

Gambar 2. Piramida Partisipasi Politik 2 ......................................................... 15

Gambar 3. Tingkatan Partisipasi Politik .......................................................... 16

Gambar 4. Skema Kerangka Berfikir ............................................................... 35

Gambar 5. Model Analisis Interaktif ............................................................... 52

Gambar 6. Prosedur Kegiatan Penelitian ........................................................ 54

Page 18: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xviii

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Daftar Informan ........................................................... 99

Lampiran 2. Pedoman Wawancara .................................................. 103

Lampiran 3. Petikan Hasil Wawancara ........................................... 108

Lampiran 4. Pedoman Observasi...................................................... 149

Lampiran 5. Hasil Observasi ………………………………........... 150

Lampiran 6. Foto-Foto Kegiatan ………………………................. 159

Lampiran 7. Studi Dokumen............................................................ 162

Lampiran 8. Trianggulasi Data........................................................ 169

Lampiran 9. Trianggulasi Metode................................................... 172

Lampiran 10. Keputusan Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa

Tengah No. 4 tahun 2013 Tentang Perubahan Atas

Keputusan Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa

Tengah No. 2 tahun 2012 Tentang Tahapan, Program

dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Umum

Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah tahun

2013..............................................................................

175

Lampiran 11.

Lampiran 12.

Sertifikat Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara

Untuk Pasangan Calon Gubernur dan Wakil

Gubernur Jawa Tengah tahun 2013 di Kelurahan

Bulukerto Kabupaten Wonogiri...................................

Rekapitulasi ketidakhadiran Pemilih Pada Pemilihan

Umum Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah

tahun 2013 di Kelurahan Bulukerto Kabupaten

Wonogiri......................................................................

196

197

Lampiran 13.

Lampiran 14.

Lampiran 15.

Surat Permohonan Kepada Dekan FKIP UNS untuk

Menyusun Skripsi .......................................................

Surat Keputusan Dekan FKIP UNS tentang Ijin

Penyusunan Skripsi......................................................

Surat Permohonan Ijin Research/Try Out Kepada

198

199

Page 19: perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PARTISIPASI ... filePARTISIPASI POLITIK PADA PENDUDUK SIRKULER DALAM PEMILIHAN GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2013 BulukertoKecamatan Kabupaten

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

xix

Lampiran 16.

Lampiran 17.

Lampiran 18.

Lampiran 19.

Rektor UNS.................................................................

Surat Permohonan Pengantar Surat Ijin Penelitian

Kepada Bupati Kabupaten Wonogiri.... .....................

Surat Permohonan Ijin Research/Try Out Kepada

Kepala Kelurahan Bulukerto Kabupaten Wonogiri....

Surat Rekomendasi Tentang Survey/ Riset/

Penelitian/ Pengabdian Masyarakat dari Kepala

Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik

(KESBANGPOL) Kabupaten Wonogiri......................

Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian dari

Kepala Kelurahan Bulukerto........................................

200

201

202

203

204