Deskripsi Kerja Kepala Divisi Kesekretariatan

3
DESKRIPSI KERJA DIVISI KESEKRETARIATAN No. Dokumen No. Revisi Halaman DESKRIPSI KERJA Tanggal Terbit Ditetapkan oleh Direktur RSIA CICIK dr. Kharisma Rosa Nama Jabatan Divisi Kesekretariatan Uraian Umum Mengatur pelaksanaan kegiatan kesekretariatan yang berhubungan dengan administrasi rumah sakit. Tugas Pokok Mengatur pelaksanaan kegiatan penerimaan surat, pengarahan surat, ekspedisi surat, pemberian nomor kode surat serta mengklasifikasi surat sesuai prosedur dan ketentuan yang berlaku untuk tertib administrasi Melakukan penggandaan dan penataan kearsipan secara umum sesuai prosedur dan ketentuan yang berlaku untuk memperlancar pelaksanaan tugas dan pengamanan data/bahan. Uraian Tugas (Task Fuction) 1. Mengkoordinir urusan surat-surat dari rumah sakit dan mengirimnya termasuk dalam surat keluar, baik melalui pos maupun ekspedisi atau kurir. 2. Melaksanakn usulan penyusunan anggaran operasional belanja dan investasi di lingkungan rumah sakit. 3. Menyimpan dengan tertib dan mengamankan arsip surat-surat keluar dan masuk serta dokumen- dokumen milik surat rumah sakit dan dapat merahasiakan surat-surat yang perlu dirahasiakan. 4. Membantu administrasi, surat menyurat dan kesekretariatan Rumah Sakit. 5. Menerima surat – surat masuk rumah sakit diagendakan dan diserahkan kepada Direksi dan

description

hrd

Transcript of Deskripsi Kerja Kepala Divisi Kesekretariatan

DESKRIPSI KERJA DIVISI KESEKRETARIATAN

No. Dokumen

No. Revisi

Halaman

DESKRIPSI KERJATanggal Terbit

Ditetapkan olehDirektur RSIA CICIK

dr. Kharisma Rosa

Nama JabatanDivisi Kesekretariatan

Uraian UmumMengatur pelaksanaan kegiatan kesekretariatan yang berhubungan dengan administrasi rumah sakit.

Tugas Pokok Mengatur pelaksanaan kegiatan penerimaan surat, pengarahan surat, ekspedisi surat, pemberian nomor kode surat serta mengklasifikasi surat sesuai prosedur dan ketentuan yang berlaku untuk tertib administrasi Melakukan penggandaan dan penataan kearsipan secara umum sesuai prosedur dan ketentuan yang berlaku untuk memperlancar pelaksanaan tugas dan pengamanan data/bahan.

Uraian Tugas (Task Fuction)1. Mengkoordinir urusan surat-surat dari rumah sakit dan mengirimnya termasuk dalam surat keluar, baik melalui pos maupun ekspedisi atau kurir.2. Melaksanakn usulan penyusunan anggaran operasional belanja dan investasi di lingkungan rumah sakit.3. Menyimpan dengan tertib dan mengamankan arsip surat-surat keluar dan masuk serta dokumen-dokumen milik surat rumah sakit dan dapat merahasiakan surat-surat yang perlu dirahasiakan.4. Membantu administrasi, surat menyurat dan kesekretariatan Rumah Sakit.5. Menerima surat surat masuk rumah sakit diagendakan dan diserahkan kepada Direksi dan selanjutnya diteruskan sesuai Disposisi Direktur.

WewenangMengkoordinasikan semua kegiatan yang berkaitan dengan surat menyurat terkait kelancaran administrasi Rumah Sakit.

Status KetenagaanKaryawan Tetap / Kontrak

Persyaratan Kerja1. Pendidikan formal Diploma 3 Akademi Sekretaris dan Manajemen atau D3 Administrasi Rumah Sakit;2. Berpengalaman di Rumah Sakit 1 tahun atau di manajemen RumahSakit selama 1 tahun;3. Sehat baik secara jasmani dan rohani;4. Berpenampilan rapi, cekatan, tangkas dan tanggap;

Bertanggung Jawab KeDirektur

Bawahan Langsung

Jam KerjaSenin Jumat : 07.30 15.30 WibSabtu : 07.30 13.30 Wib

Pelatihan Yang Dibutuhkan Customer Service Pelatihan yang berkaitan dengan kesekretariatan dan administrasi

Pengalaman Minimal1 tahun dibidang Kesekretariatan

KompetensiKompetensi Sekretaris dan Manajemen Administrasi dibidang kearsipan adalah : memahami, menguasai dan terampil dalam mengelola arsip dalam suatu unit kerja. Pengelolaan arsip tersebut meliputi kegiatan : pencatatan dan pendistribusian, sistem penyimpanan, pemeliharaan dan penyusutan.

Karakteristik Pribadi Yang Diinginkan1. Komunikasi yang baik2. Tegas3. Jujur4. Bisa beradaptasi dengan lingkungan kerja dengan cepat5. Mampu bekerjasama dengan tim

Skala GajiRp.