Dendeng Kulit Singkong

2
Dendeng Kulit Singkong Komposisi: Kulit singkong: Mengandung 74,73% nutrisi, 17,45% bahan kering, 15,20% serat kasar, 0,63% Kalsium, 0,22% Fosfor (Sudaryanto, 1998) Dendeng: Kulit singkong, wortel, jahe, bawang merah, bawang putih, gula, asem jawa, ketumbar, laos (laja), santan kelapa, telur, tepung serba guna, penyedap rasa. Manfaat: Kompos Kulit singkong dapat diproses menjadi pupuk organik, kompos kulit singkong bermanfaat bagi sumber nutrisi bagi tumbuhan (Ankabi, 2007). Pakan ternak Kulit singkong sebagai pengganti rumput lapang, karena kulit singkong mengandung karbohidrat (Feriardi, 2013) Olahan Makanan Kulit singkong bisa dijadikan olahan makanan karena dilihat dari gizi pun baik, sehingga dapat dijadikan keripik serta dendeng. Alat dan Bahan: Alat: Wajan Pisau Mangkuk Parutan Alat pengukus Spatula

description

Gambaran umum mengenai pembuatan dendeng dari kulit singkong

Transcript of Dendeng Kulit Singkong

Page 1: Dendeng Kulit Singkong

Dendeng Kulit Singkong

Komposisi:

Kulit singkong:

Mengandung 74,73% nutrisi, 17,45% bahan kering, 15,20% serat kasar, 0,63% Kalsium, 0,22% Fosfor (Sudaryanto, 1998)

Dendeng:

Kulit singkong, wortel, jahe, bawang merah, bawang putih, gula, asem jawa, ketumbar, laos (laja), santan kelapa, telur, tepung serba guna, penyedap rasa.

Manfaat:

Kompos

Kulit singkong dapat diproses menjadi pupuk organik, kompos kulit singkong bermanfaat bagi sumber nutrisi bagi tumbuhan (Ankabi, 2007).

Pakan ternak

Kulit singkong sebagai pengganti rumput lapang, karena kulit singkong mengandung karbohidrat (Feriardi, 2013)

Olahan Makanan

Kulit singkong bisa dijadikan olahan makanan karena dilihat dari gizi pun baik, sehingga dapat dijadikan keripik serta dendeng.

Alat dan Bahan:

Alat:

Wajan Pisau Mangkuk Parutan Alat pengukus Spatula

Bahan:

2 ons wortel 1 ons jahe 1 ons laja 5 siung bawang merah 3 siung bawang putih 2 sendok ketumbar

Page 2: Dendeng Kulit Singkong

Santan kelapa Penyedap rasa Gula dan asem jawa secukupnya

Cara Pembuatan:

1. Pilih kulit singkong yang segar, bersihkan dari kulit luar yang berwarna coklat2. Cuci bersih kulit singkong sehingga tidak ada tanah yang tersisa dari kulit luarnya,

kemudian tiriskan.3. Rendam dalam larutan garam selama ± 30 menit.4. Rebus selama ± 30 menit, angkat dan tiriskan.5. Blender kulit singkong dengan bumbu yang telah dibuat, usahakan agar tidak terlalu

halus.6. Adonan yang telah diblender kemudian dimasukan ketumbar yang telah halus, santan,

penyedap rasa, serta gula dan asem jawa, aduk hingga merata.7. Kukus adonan hingga menggumpal, angkat dan dinginkan.8. Setelah dingin, adonan dapat digoreng dengan menambahkan telur dan tepung serba

guna agar adonan tidak hancur ketika digoreng.9. Dendeng siap disajikan.

Bumbu:

1. Parut jahe, laja dan wortel.2. Masukan irisan bawang merah dan putih ke dalam parutan.3. Peras parutan.