Dendam dan Munafik

13
Menghindari Sifat Tercela Oleh : 1. Kartika Puspita Dewi /13 2. Risa Nurullailiyah Sujono /22

Transcript of Dendam dan Munafik

Page 1: Dendam dan Munafik

Menghindari Sifat Tercela

Oleh :

1. Kartika Puspita Dewi /132. Risa Nurullailiyah Sujono /22

Page 2: Dendam dan Munafik

Perilaku Dendam

Page 3: Dendam dan Munafik

Pengertian• Dendam adalah rasa marah yang tidak

terlampiaskan, sehingga hatinya menjelma menjadi sifat buruk yang selalu berkeinginan untuk membalas perbuatan orang lain.

Dalil Naqli

ها السماوات واألرض أعدت وسارعوا إلى مغفرة من ربكم وجنة عرض اء وال اء والكاظمين الغيظ والع للمتقين الذين ينفقون في السر ر افين عن ض

يحب المحسنين الناس والل

“Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmudan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumiyang disediakan untuk orang-orang yang bertakwa, (yaitu) orang-orang yang menafkahkan (hartanya), baik di waktulapang maupun sempit, dan orang-orang yang menahanamarahnya dan memaafkan (kesalahan) orang. Allah menyukai orang-orang yang berbuat kebajikan.” (QS. Ali

Page 4: Dendam dan Munafik

Allah berfirman

وللالكمللايغفرأننأالتحبوواليعفواواليصفحوا ...

حيم (22 :النور)غفوررArtinya:

“Dan hendaklah mereka memaafkan dan berlapang dada . apakah kamu tidak ingin Allah

mengampunimu? Dan Allah adalah maha pengampun lagi maha penyayang.”(An-Nuur : 22)

Page 5: Dendam dan Munafik

Ciri dan contoh Perilaku

1. Rina mudah tersinggung dengan ucapan temannya, padahal teman tersebut tidak bermaksud menyinggung perasaannya.

2. Rani tidak dapat mengendaliakan amarahnya.

3. Naya selalu merasa tidak puas dengan karunia Allah swt.

Page 6: Dendam dan Munafik

Akibat dan Cara Menghindari

Akibat Dendam

1.Dapat menimbulkan rasa iri hati dan benci.

2.Tidak baik bagi kesehatan jantung

3.Dapat menimbulkan perselisihan.

4.Dapat merusak tali persahabatan.

5.Dibenci Allah SWT.

Cara Menghindari

1.Menahan diri dari sifat amarah.

2.Hendaknya bersikap ceria, ramah dan sopan terhadap semua orang.

3.Menyadari bahwa sifat dendam itu sifat yang sangat dibenci ole Allah SWT.

Page 7: Dendam dan Munafik

Perilaku Munafik

Page 8: Dendam dan Munafik

Pengertian

• Munafik adalah orang yang lahirnya mengaku beriman kepada Allah SWT, tetapi hatinya tidak beriman kepada Allah SWT.

Dalil naqliQS. An-Nisa [4]: 145

يراالنار ولن تجد لهم نص إن المنافقين في الدرك األسفل من

“Sesungguhnya orang-orang munafik itu(ditempatkan) pada tingkatan yang paling

bawah dari neraka. Dan kamu sekali-kali tidakakan mendapat seorang penolongpun bagi

Page 9: Dendam dan Munafik

Qs. Al-Baqarah:8

لمن الناسومن مباللأمنايقو اهم وما الخروبال يو

مني ن )بمؤ (8 :البقره

Artinya:

“Dan diantara manusia ada yang berkata,”kami

beriman kepada Allah dan hari akhir,” padahal

sesungguhnya mereka itu bukanlah orang-orang

yang beriman.”

Page 10: Dendam dan Munafik

HR.Bukhari Muslim

للاصلىللارسولقال،قالعنهللارضيهريرةأبىعنوسلمعليه وعدوإذاكذبثحدإذا،ثالث المنافقأية :

خاناؤتمنوإذاأخلف .( ومسلمالبخارىرواه )

Artiya:“Dari Abu Hurairah r.a. Rasulullah saw.bersabda:” Tanda-tanda orang munafik ada tiga macam, yaitu

apabila berkata , ia dusta, apabila berjanji iamengingkari dan apabila ia dipercaya ia

mengkhianati.”

Page 11: Dendam dan Munafik

CIRI DAN Contoh Perilaku

• Apabila berkata dusta

Rini mengaku sudah sholat pada Ibu, padahal sebenarnya belum.

• Apabila berjanji mengingkari

Sari berjanji akan menjaga rahasia Beta namun ia malah menyebarkan aibnya

• Apabila dipercaya khianat

Doni dipercaya untuk meminta infaq untuk masjid namun uangnya digunakannya sendiri.

Page 12: Dendam dan Munafik

Akibat dan Cara Menghindari

Akibat Munafik

1.Hatinya tidak tentram.

2.Tidak dipercaya teman atau orang lain.

3.Dikucilkan.

4.Diancam Allah SWT masuk neraka.

Cara Menghindari

1.Selalu mendekatkan diri kepada Allah SWT.

2.Berusaha menjaga lisan.

3.Menaati janji yang telah disepakati.

4.Berusaha agar menjadi orang yang bisa dipercaya.

5.Memperbanyak

Page 13: Dendam dan Munafik

Wassalamu'alaikum wr.wb.