Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

download Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

of 8

Transcript of Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

  • 8/18/2019 Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

    1/8

     Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai, Proses Kegiatan dan Para Ahli   - Akuntansisering disebut sebagai “Bahasa Bisnis” atau “Bahasa Pengambilan Keputusan”, karenasemakin kita dapat memahami dan menguasai ilmu akuntansi, maka akan semakin baik pula dalam menangani dunia usaha terutama aspek keuangan perusahaan

    Definisi akuntansi dapat dirumuskan dari dua sudut pandang, yaitu sudut pemakai danproses kegiatannya.

     1. Definisi Akuntansi dari Sudut Pemakai

     Akuntansi dapat didefinisikan sebagai suatu disiplin yang menyediakan informasi yangdiperlukan untuk melaksanakan kegiatan secara efisien dan mengealuasi kegiatan-kegiatan suatu organisasi. Adapun manfaat informasi akuntansi antara lain untuk!

    a. membuat perencanaan yang efektif, penga"asan, dan pengambilan keputusan olehmana#emen, dan b. pertanggung#a"aban organisasi kepada para inestor, kreditur, pemerintah, dansebagainya.

     2.  Definisi Akuntansi dari Sudut Proses Kegiatan

    Ditin#au dari sudut kegiatannya, akuntansi dapat didefinisikan sebagai suatu prosespencatatan, penggolongan, peringkasan, pelaporan, dan penganalisaan data keuangansuatu organisasi. Pada dasarnya akuntansi meliputi kegiatan berikut ini.

    a. $engidentifikasi data yang berkaitan dengan pengambilan keputusan, baik data yang berasal dari intern perusahaan maupun data yang berasal dari ekstern perusahaan.

     b. $emproses atau menganalisis data yang relean.c. $engubah data men#adi informasi yang dapat digunakan untuk pengambilankeputusan, misalnya untuk pengembangan usaha atau perluasan usaha, penambahaninestasi, dan sebagainya.

    %elain dari dua sudut pandang diatas, adapun definisi akuntansi penurut para ahliadalah sebagai berikut&

    http://www.materisma.com/2015/01/definisi-akuntansi-dari-sudut-pemakai.htmlhttp://www.materisma.com/2015/01/definisi-akuntansi-dari-sudut-pemakai.htmlhttp://www.materisma.com/2015/01/definisi-akuntansi-dari-sudut-pemakai.htmlhttp://www.materisma.com/2015/01/definisi-akuntansi-dari-sudut-pemakai.htmlhttp://www.materisma.com/2015/01/definisi-akuntansi-dari-sudut-pemakai.htmlhttp://www.materisma.com/2015/01/definisi-akuntansi-dari-sudut-pemakai.htmlhttp://www.materisma.com/2015/01/definisi-akuntansi-dari-sudut-pemakai.html

  • 8/18/2019 Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

    2/8

    Definisi pertama mengenai akuntansi adalah definisi yang dikemukakan oleh ABP%tatement 'o. ( dalam %mith %kousen )*++ ! , akuntansi adalah suatu aktiitas #asa./ungsinya adalah menyediakan informasi kuantitatif, terutama yang bersifat dalampengambilan keputusan ekonomis dalam menetapkan pilihan-pilihan yang logisdiantara berbagai tindakan alternatif.

    $enurut American 0nsitute of 1ertified Public Accounting )A01PA dalam 2arahap)344 mendefinisikan akuntansi sebagai seni pencatatan, penggolongan, danpengikhtisaran dengan cara tertentu dalam ukuran moneter, transaksi, dan ke#adian-ke#adian yang umumnya bersifat keuangan termasuk menafsirkan hasil-hasilnya. Peranan akuntansi sangat diperlukan sebagai alat bantu para pengusaha dalammengambil keputusan ekonomi, dan melancarkan tugas manajemen perusahaan,khususnya bidang perencanaan dan pengawasan. Oleh karena itu, ilmuakuntansi banyak dipelajari oleh para usahawan dan diajarkan mulai dari sekolahmenengah sampai dengan perguruan tinggi.

    %edangkan pengertian akuntansi menurut 5udianto mendefenisikan bah"a akuntansi

    adalah sistem informasi yang menghasilkan laporan kepada pihak-pihak yang berkepentingan mengenai aktiitas ekonomi dan kondisi suatu badan usaha.

    Dan pengertian menurut 1harles 6. 2orngren, dan 7alter 6.2arrison )2orngren2arrison,3448!( menyatakan bah"a! Akuntansi adalah sistem informasi yangmengukur aktiitas bisnis, memproses data men#adi laporan, dan mengkomunikasikanhasilnya kepada para pengambil keputusan.

    Definisi ini menunjukan bahwa kegiatan akuntansi merupakan tugas yang komleks danmenyangkut bermacam-macam kegiatan. Pada dasarnya akuntansi harus:

    1. Mengidentifikasikan data mana yang berkaitan dan relevan dengan keputuasan yang

    akan diambil.

    . Memproses atau menganalisa data yang relevan.

    !. Mengubah data menjadi informasi yang dapat digunakan untuk pengambilan

    ". keputusan.

    sedangkan Akuntansi komputer adalah, suatu seni dengan menggunakan alat bantu

    komputer untuk melakukan pencatatan, penggolongan dan peringkasan transaksidan kejadian yang bersifat keuangan dengan cara yang berdayaguna dan dalam

    bentuk satuan uang, dan peng-interprestasian hasil proses.

  • 8/18/2019 Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

    3/8

    Aplikasi penggajian yang merupakan salah satu bagian didalam sistem akuntansi,digunakan sebagai topik bahasan. Disamping itu, sistem penggajian dengan

    menggunakan alat bantu komputer yang terdapat di-Lembaga PendidikanKomputer IKA merupakan sub-pokok bahasan !agaimana sistem penggajian

    yang diterapkan oleh IKA saat masih menggunakan prosedur manual,bagaimana prosedur pencatatan keuangan yang dilakukan, bagaimana prosedur

    pada akhir bulan, dan kemudian, bagaimana pula pengetrapan komputer padasistem penggajian yang sudah ada.

    Akuntansi adalah proses pencatatan, penggolongan, peringkasan, pelaporan dan

    penganalisisan data keuangan suatu organisasi. Proses akuntansi ini biasanya

    digunakan untuk membuat perkiraan anggaran untuk tahun selanjutnya dan

    biasanya digunakan juga oleh para manajer untuk membuat suatu keputusan. Dan

    Laporan keuangan sangat diperlukan untuk petanggungjawaban kepada para

    investor, kreditur maupun kepada Pemerintah untuk pengenaan pajak.

    Akuntansi bertujuan untuk menyiapkan suatu laporan keuangan yang akurat agar

    dapat dimanfaatkan oleh para manajer, pengambil kebijakan, dan pihak

    berkepentingan lainnya, seperti pemegang saham, kreditur, atau pemilik. Pencatatan

    harian yang terlibat dalam proses ini dikenal dengan istilah pembukuan.

    B. Fungsi Akuntansi

    a) fungsi dasar akuntansi

    1. Menciptakan sistem akuntansi.

    . Membuat prosedur untuk mencatat, menggolongkan dan memeasukan secara

    singkat transaksi-transaksi perusahaanl.

    !. Memberikan laporan/keterangan pada manajemen untuk penyusunan anggaran

    dan pengendalian aktiva dan pengambilan keputusan.

    b) fungsi akuntansi

    1. Menyiapkan metode dan standar untuk mengukur ongkos yang telah

    dikeluarkan

  • 8/18/2019 Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

    4/8

    . Melaporkan data akuntansi

    !. Menafsirkan data akuntansi

    C. Proses Akuntansi

    Proses akuntansi adalah serangkaian kegiatan yang diaali dengan transaksi dan

    berakhir dengan penutupan buku   ! berakhirnya seluruh proses pencatatan pada

    periode tertentu. "arena proses ini diulang setiap periode pelaporan, ini disebut

    sebagai siklus akuntansi  dan mencakup langkah-langkah utama, yaitu#

    1. Tahap Pencatatan dan Penggolongan

    $ahap pertama yang dilalui dalam proses akuntansi adalah tahap pencatatan dan

    penggolongan. "egiatan-kegiatan yang termasuk dalam tahap pencatatan danpenggolongan antara lain#

    a. penyusunan atau pembuatan bukti- bukti pembukuan atau bukti transaksi, baik

    transaksi internal maupun transaksi eksternal,

    b. pencatatan ke dalam jurnal, baik jurnal umum maupun jurnal khusus,

    c. posting atau pencatatan ke buku besar, baik ke buku besar utama maupun buku

    besar pembantu.

    2. Tahap Pengikhtisaran/Peringkasan

    $ahap yang harus dilalui setelah melakukan pencatatan dan penggolongan yaitu

    tahap pengikhtisaran/peringkasan. Pada tahap pengikhtisaran/peringkasan, meliputi

    kegiatan-kegiatan berikut ini.

    a. penyusunan neraca saldo, yang datanya bersumber dari saldo-saldo yang ada

    pada buku besar,

    b. penyusunan jurnal penyesuaian, untuk menyesuaikan dengan keadaan atau

    fakta yang sebenarnya pada akhir periode, dan penyusunan kertas kerja/neraca

    lajur yang bertujuan untuk mempermudah penyusunan laporan keuangan,

  • 8/18/2019 Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

    5/8

    c. pembuatan jurnal penutup, dibuat untuk mengetahui besarnya laba atau rugi

    suatu perusahaan, sekaligus untuk menutup perkiraan atau akun yang bersifat

    sementara %temporary account),

    d. pembuatan necara saldo setelah penutupan, dipergunakan untuk mengecekkembali pencatatan yang akan dilakukan pada periode berikutnya,

    e. penyusunan jurnal pembalik, dipergunakan untuk mengantisipasi terjadinya

    kesalahan pencatatan pada periode akuntansi berikutnya.

    3. Tahap Pelaporan dan Penganalisaan

    $ahap terakhir yang harus dilalui yaitu tahap pelaporan dan penganalisaan.

    Adapun tahap pelaporan dan penganalisaan meliputi kegiatan-kegiatan berikut ini.

    a. Penyusunan laporan keuangan, yang terdiri atas &aporan &aba/'ugi, &aporan

    Perubahan Modal, (eraca, dan &aporan Arus "as.

    b. Pembuatan analisa laporan keuangan digunakan untuk pengambilan keputusan

    ekonomi, baik untuk perkembangan usaha maupun penambahan investasi.

    #kuntansi

    dapat dilihat dari kegiatan dan kegunaannya. $egiatan akuntansi meliputi:

  • 8/18/2019 Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

    6/8

    1. Pengidentifikasian dan pengukuran data relevan untuk pengambilan keputusan

    . Pemprosesan data dan kemudian pelaporan informasi yang dihasilkan

    !. Pengkomunikasian informasi kepada pemakai laporan.

    $egiatan-kegiatan tersebut diatas merupakan suatu proses yang berulang sehingga membentuk

    siklus. %ecara ringkas proses akuntansi dapat digambarkan sebagai berikut

    Konsep dan prinsip akuntansi

    Dalam #P '&enerally #ccepted #ccounting Principles( mengenal konsep-konsep dan prinsip-

     prinsip akuntansi yang baik. Prinsip-prinsip itu adalah

    1. $onsep entitas 'entity($onsep dari entitas harus jelas. Misal kita mendirikan bisnis dan teman kita memberikan

    modal ) juta. $ita harus memisahkan ) juta ini dari harta kita. $ita tidak boleh

    mencampur adukkan harta perusahaan dan harta pribadi kita.

    *ntuk melihat kinerja dari bisnis-bisnis unit perusahaan+ akan lebih baik kalau entitas-entitas bisa dipisahkan. Misalnya entitas untuk penjualan merek mobil # dipisahkan

    dengan entitas penjualan merek ,+ dipisahkan dengan merek dan sebagainya. Dengan pemisahan ini maka kita bisa melihat kinerja dari masing-masing unit bisnis.

    . Prinsip reliabilitas 'reliability priciple(Data yang dimasukkan ke dalam laporan euangan haruslah data yang benar-benar bisa

    dihandalkan. ontoh umum adalah mengenai tanah dan bangunan. %aat kita memulai

    usaha dan menggunakan bangunan milik kita+ berapa kita akan menghargai.Mungkin ada perbedaan penaksiran antara kita dan ahli bangunan. Dalam kasus ini nilai

    yang dimasukkan seharusnya mengikuti ahli bangunan

    !. Prinsip biaya 'cost principle(

    Misal kita membeli laptop ! juta dari sebuah toko yang sedang cuci gudang.Padahal harga pasaran saat itu " juta. ilai yang kita masukkan adalah ! juta.

    ". $onsep &oing oncern

    Prinsip ini menyatakan bahwa kita menganggap perusahaan akan terusa berjalan dalam

    tahun-tahun ke depan. /idak ada asumsi bahwa perusahaan akan tutup

  • 8/18/2019 Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

    7/8

    0. Moneter yang stabil

     ilai mata uang bisa mengalami perubahan. Meskipun demikan kita harus

    mengansumsikan bahwa pertukaran mata uang adalah stabil.

    Dengan memahami prinsip-prinsip dan konsep-konsep akuntansi ini kita dapat menyajikan

    informasi keuangan yang relevan dan reliabel untuk kepentingan internal maupun eternal.*ntuk kepentingan internal adalah untuk mengetahui kinerja perusahaan+ untuk pihak eternal

    adalah untuk menentukan keputusan investasi atau keputusan memberikan pinjaman.

    Prinsip obyektivitas bisa mengandung arti bahwa dalam pembuatan sebuah laporan keuangan

    atau laporan serta catatan akuntansi maka sumber data yang digunakan harus dapat diverifikasi

    atau diperiksa kebenarannya+ apabila bukti-bukti transaksi yang di gunakan sebagai sumber tidak 

    obyektif maka tentu saja laporan dan catatan akuntansi yang dihasilkan menjadi tidak obyektif dan tidak sesuai

    Prinsip biaya 2 cost

     Prinsip cost atau biaya bisa mempunyai arti bahwa didalam mencatat besarnya harga harta dan

     jasa yang telah dibeli harus didasarkan pada biaya sesungguhnya pada saat transaksi dilakukan

    seuah contoh misalkan perusahaan membeli sebuah motor disebuah showroom motor karenakendaraan yang dibeli tersebut merupakan produk baru maka kita memperoleh potongan harga

    sebesar )3 dari harga normal maka jika harga normal sebesar 4p1).))).)))+)) dan harga

    setelah mendapatkan discount menjadi 4p5.))).)))+)) dan biaya yang dikeluarkan untuk memperoleh motor sebesar 4p5.))).)))+)) maka motor tersebut dicatat dengan harga

    4p.5.))).)))+)) bukan dengan harga 4p1).))).)))+))

    Prinsip obyektivitas+ prinsip cost dan konsep entitas adalah prinsip - prinsip dasar yang sangat penting untuk dipahami dalam kaitannya untuk melakukan kegiatan akuntansi karena saya bukan

    seorang akuntan publik + ahli akuntansi+ atau profesor akuntansi  yang paham betul

    peraturan-peraturan akuntansi yang berdasar PSAK  maka jika menurut anda artikel dalam blog saya ada yang kurang betul maka mohon dikoreksi.

    Prinsip-prinsip akuntansi tersebut

    antara lain:

    . Prinsip !arga Perolehan

    Prinsip harga perolehan merupakanprinsip akuntansi yang menekankan pada

    aspek utang, aktiva, modal, dan

    penghasilan serta biaya dibukukan

    sebagai harga perolehan yang disepakati

    oleh pihak pihak yang bertransaksi.

    ". Prinsip #ealisasi Penghasilan

  • 8/18/2019 Definisi Akuntansi Dari Sudut Pemakai

    8/8

    Prinsip akuntansi realisasi penghasilan

    merupakan prinsip yang mempelajari

    pengukuran, pengertian, dan pengakuan

    terhadap penghasilan. Penghasilan dalam

    akuntansi adalah penurunan hutang dan

    kenaikan pendapatan dari penjualan atau jasa selama periode tertentu. $etode

    yang digunakan berkaitan dengan

    pengakuan penghasilan. Pertama, pada

    saat penjualan barang dan jasa. %edua,

    sebelum penjualan &sudah ada kontrak'

    perjanjian tertentu dengan pihak lain

    yang sudah ada kepastian mengenai

     jumlah dan harganya(. %etiga, pengakuan

    penghasilan pada saat penerimaan kas

    &untuk transaksi yang beresiko

    terjadinya piutang yang tidak tertagih(.

    ). Prinsip *bjekti+

    Prinsip ini bermaksud untuk memastikan

    laporan keuangan yang dihasilkan harus

    berdasarkan pada data akuntansi yang

    didukung oleh bukti transaksi yang

    bersi+at real dan objekti+.