Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi...

10
1 Research Department - email : [email protected] NEWS HEADLINES JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART \ Koreksi IHSG yang beruntun terjadi hampir dua pekan terakhir, memberikan sinyal potensi koreksi cenderung terbatas. Hal tersebut terkonfirmasikan dari indikator Stochastic yang mengisyaratkan IHSG dalam ruang jenuh jual. Selain itu, peluang up reversal juga terindikasi dari MACD, kendati dari lagging indikator sinyal terkonfirmasi nagatif. JAKARTA INDICES STATISTICS CLOSE CHANGE VOLUME (Mn) VALUE (Rp Bn) IHSG 5190.166 +32.332 10271.792 9008.076 LQ-45 812.298 +5.402 2695.074 5891.029 MARKET REVIEW MARKET VIEW IHSG bergerak ke zona hijau dengan naik 0,63% pada perdagangan Selasa (11/08) dengan 242 saham terpresiasi. Namun, Rupiah justru melemah ke Rp14,710 per dolar AS yang terlihat dari derasnya foreign net sell sebesar Rp705 miliar di seluruh jenis pasar. Saham-saham yang menjadi sasaran net sell asing antara lain TLKM, TOWR, UNVR dan INDF. Adapun, penjualan asing tersebut didorong oleh prediksi pemerintah bahwa ekonomi Indonesia kemungkinan masih dapat tumbuh negative pada 3Q20. Sedangkan, ekonomi Indonesia pada 2Q20 sudah -5,32% YoY, sehingga memperbesar adanya resesi pada 3Q20 nanti. Sementara itu, data ekonomi AS pada Juli 2020 menunjukkan perbaikan yakni angka pengangguran yang turun dari 11,5% pada Juni 2020 menjadi sekitar 10%, sehingga memicu aliran modal keluar. Di sisi lain, sentimen laporan keuangan pada 2Q20 masih belum menunjukkan daya dorong yang kuat saat ini mengingat menunjukkan penurunan performa seiring dengan pelaksanaan PSBB, sehingga kekurangan sentimen positif. Saham-saham di bursa utama Asia Timur bergerak cenderung menguat pada perdagangan dengan Nikkei 225 yang apresiasi 1,88% demikian juga dengan Kospi yang naik 1,35% dan Hangseng dengan 2,11%. Kenaikan bursa Asia Timur ini setelah Cina melaporkan kenaikan penjualan mobil, mengindikasikan recovery ekonomi yang cepat. Pergerkkan bursa juga mengikuti pergerakkan bursa Wall Street yang menguat sehari sebelumnya setelah adanya release job employment dari AS yang menunjukkan penguatan sehingga membuka harapan akan adanya recovery ekonomi AS lebih cepat dibandingkan ekspektasi. Di sisi lain, pasar tampaknya mengacuhkan konflik Cina-AS yang semakin memanas. Cina telah mengumumkan 11 pejabat AS yang terkena sanksi balasan, menyusul pengumuman AS terhadap 11 pejabat Cina yang di-block asetnya dan dilarang bertransaksi dengan perusahaan finansial AS. Selanjutnya, Washington juga berencana untuk memberikan label Made in China untuk barang yang diimpor dari Hongkong, mengindikasikan perubahan treatment dan sebagai tindak lanjut langkah Washington menghapus keistimewaan Hongkong. Saham-saham Eropa bergerak tentative naik pada pembukaan mengikuti sentimen positif dari bursa Asia. DAX naik 2,7% demikian juga dengan Stoxx naik 2,08% dan FTSE UK naik 2,34% seolah mengabaikan penurunan tenaga kerja sebanyak 220,000, atau terbanyak sepanjang satu decade. Fitch mempertahankan peringkat utang (rating) Indonesia pada posisi BBB, dengan outlook stable. Dalam laporannya, Fitch menyatakan bahwa stabilnya rating Indonesia didorong oleh prospek pertumbuhan jangka menengah yang baik dan rasio utang terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) yang rendah dibandingkan negara peers dengan kategori BBB. Di sisi lain, Fitch beranggapan bahwa Pemerintah Indonesia perlu mengurangi ketergantungan terhadap pihak eksternal, meningkatkan pendapatan negara, mempercepat reformasi struktural, dan meningkatkan PDB per kapita. Fitch mengapresiasi Pemerintah Indonesia karena telah menanggapi krisis dengan cepat dengan berbagai langkah bantuan untuk mendukung rumah tangga dan perusahaan, termasuk Usaha Kecil dan Menengah. Pemerintah telah menggelontorkan berbagai stimulus untuk membantu Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) agar bertahan dan bangkit dengan dana stimulus sebesar Rp 123,46 triliun. Dana stimulus untuk UMKM terdiri dari berbagai program yang berbeda- beda. Untuk subsidi bunga KUR dan UMKM yang meminjam di bawah Rp 10 miliar dan ultra mikro yang pinjamannya Rp 5-10 juta. Selain itu, UMKM mendapat pajak yang ditanggung pemerintah serta dalam kredit modal kerjanya bisa meminjam lagi sampai Rp 10 miliar dan kredit modal kerja ditanggung oleh jamkrindo dan askrindo. Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, meneken aturan yang membolehkan pengangguran AS mendapatkan dana bantuan sosial. Trump menjanjikan bahwa kelompok masyarakat yang menganggur akan mendapatkan bansos, walaupun negara bagian tempat mereka tinggal tidak mau membayar sebagian anggaran tersebut. Trump menyatakan para pengangguran itu akan diberikan bantuan USD 400 (sekitar Rp5.8 juta) setiap pekan. Dia menetapkan pemerintah negara bagian menanggung 25% dari dana bansos atau sekitar USD 100. IHSG diperkirakan bergerak mixed dengan potensi menguat pada perdagangan hari ini, Rabu (12/08), yang dipengaruh oleh bauran sentimen-sentimen berikut: 1) kabar Rusia menemukan vaksin Covid- 19, 2) indeks berjangka Wall Street dalam posisi menguat, 3) indeks regional Asia diperkirakan menguat terangkat sentiment kabar Rusia menemukan vaksin Covid-19, 4) rupiah diperkirakan melemah terhadap dolar AS dan 4) komentar dari pemimpin Senat AS dari Partai Republik, Mitch McConnell, yang mengatakan kepada media bahwa negosiator Gedung Putih belum berbicara dengan para pemimpin Demokrat di Kongres AS tentang undang-undang bantuan virus corona setelah pembicaraan yang macet pekan lalu. Daily Report 12 August 2020 WIKA targetkan kontrak baru Rp18 triliun pada semester II KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana buyback obligasi LPGI akan bagikan dividen Rp214 per saham PEGE akan bagikan dividen tunai Rp6 per saham LPPF menurunkan modal ditempat dan disetor TINS keluarkan biaya eksplorasi Juli 2020 Rp11,6 miliar BMTR optimis kinerja membaik pada 3Q20 IPTV jajaki kerjasama utilisasi frekuensi 2,5—2,6 Ghz VIVA bukukan rugi bersih 1Q20 Rp963,72 miliar RISE tetap pacu ekspansi tahun ini Support Level 5165/5140/5121 Resistance Level 5208/5227/5252 Major Trend Down Minor Trend Up

Transcript of Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi...

Page 1: Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana

1

Research Department - email : [email protected]

NEWS HEADLINES JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART

\

Koreksi IHSG yang beruntun terjadi hampir dua pekan terakhir,memberikan sinyal potensi koreksi cenderung terbatas. Hal tersebutterkonfirmasikan dari indikator Stochastic yang mengisyaratkan IHSGdalam ruang jenuh jual. Selain itu, peluang up reversal juga terindikasidari MACD, kendati dari lagging indikator sinyal terkonfirmasi nagatif.

JAKARTA INDICES STATISTICSCLOSE CHANGE VOLUME (Mn) VALUE (Rp Bn)

IHSG 5190.166 +32.332 10271.792 9008.076LQ-45 812.298 +5.402 2695.074 5891.029

MARKET REVIEW MARKET VIEWIHSG bergerak ke zona hijau dengan naik 0,63% pada perdagangan

Selasa (11/08) dengan 242 saham terpresiasi. Namun, Rupiah justrumelemah ke Rp14,710 per dolar AS yang terlihat dari derasnya foreignnet sell sebesar Rp705 miliar di seluruh jenis pasar. Saham-sahamyang menjadi sasaran net sell asing antara lain TLKM, TOWR, UNVRdan INDF. Adapun, penjualan asing tersebut didorong oleh prediksipemerintah bahwa ekonomi Indonesia kemungkinan masih dapattumbuh negative pada 3Q20. Sedangkan, ekonomi Indonesia pada2Q20 sudah -5,32% YoY, sehingga memperbesar adanya resesi pada3Q20 nanti. Sementara itu, data ekonomi AS pada Juli 2020menunjukkan perbaikan yakni angka pengangguran yang turun dari11,5% pada Juni 2020 menjadi sekitar 10%, sehingga memicu aliranmodal keluar. Di sisi lain, sentimen laporan keuangan pada 2Q20masih belum menunjukkan daya dorong yang kuat saat ini mengingatmenunjukkan penurunan performa seiring dengan pelaksanaan PSBB,sehingga kekurangan sentimen positif.

Saham-saham di bursa utama Asia Timur bergerak cenderungmenguat pada perdagangan dengan Nikkei 225 yang apresiasi 1,88%demikian juga dengan Kospi yang naik 1,35% dan Hangseng dengan2,11%. Kenaikan bursa Asia Timur ini setelah Cina melaporkankenaikan penjualan mobil, mengindikasikan recovery ekonomi yangcepat. Pergerkkan bursa juga mengikuti pergerakkan bursa Wall Streetyang menguat sehari sebelumnya setelah adanya release jobemployment dari AS yang menunjukkan penguatan sehingga membukaharapan akan adanya recovery ekonomi AS lebih cepat dibandingkanekspektasi. Di sisi lain, pasar tampaknya mengacuhkan konflik Cina-ASyang semakin memanas. Cina telah mengumumkan 11 pejabat ASyang terkena sanksi balasan, menyusul pengumuman AS terhadap 11pejabat Cina yang di-block asetnya dan dilarang bertransaksi denganperusahaan finansial AS. Selanjutnya, Washington juga berencanauntuk memberikan label Made in China untuk barang yang diimpor dariHongkong, mengindikasikan perubahan treatment dan sebagai tindaklanjut langkah Washington menghapus keistimewaan Hongkong.

Saham-saham Eropa bergerak tentative naik pada pembukaanmengikuti sentimen positif dari bursa Asia. DAX naik 2,7% demikianjuga dengan Stoxx naik 2,08% dan FTSE UK naik 2,34% seolahmengabaikan penurunan tenaga kerja sebanyak 220,000, atauterbanyak sepanjang satu decade.

Fitch mempertahankan peringkat utang (rating) Indonesia padaposisi BBB, dengan outlook stable. Dalam laporannya, Fitchmenyatakan bahwa stabilnya rating Indonesia didorong oleh prospekpertumbuhan jangka menengah yang baik dan rasio utang terhadapProduk Domestik Bruto (PDB) yang rendah dibandingkan negara peersdengan kategori BBB. Di sisi lain, Fitch beranggapan bahwaPemerintah Indonesia perlu mengurangi ketergantungan terhadappihak eksternal, meningkatkan pendapatan negara, mempercepatreformasi struktural, dan meningkatkan PDB per kapita. Fitchmengapresiasi Pemerintah Indonesia karena telah menanggapi krisisdengan cepat dengan berbagai langkah bantuan untuk mendukungrumah tangga dan perusahaan, termasuk Usaha Kecil dan Menengah.

Pemerintah telah menggelontorkan berbagai stimulus untukmembantu Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) agar bertahandan bangkit dengan dana stimulus sebesar Rp 123,46 triliun. Danastimulus untuk UMKM terdiri dari berbagai program yang berbeda-beda. Untuk subsidi bunga KUR dan UMKM yang meminjam di bawahRp 10 miliar dan ultra mikro yang pinjamannya Rp 5-10 juta. Selain itu,UMKM mendapat pajak yang ditanggung pemerintah serta dalamkredit modal kerjanya bisa meminjam lagi sampai Rp 10 miliar dankredit modal kerja ditanggung oleh jamkrindo dan askrindo.

Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, meneken aturan yangmembolehkan pengangguran AS mendapatkan dana bantuan sosial.Trump menjanjikan bahwa kelompok masyarakat yang menganggurakan mendapatkan bansos, walaupun negara bagian tempat merekatinggal tidak mau membayar sebagian anggaran tersebut. Trumpmenyatakan para pengangguran itu akan diberikan bantuan USD 400(sekitar Rp5.8 juta) setiap pekan. Dia menetapkan pemerintah negarabagian menanggung 25% dari dana bansos atau sekitar USD 100.

IHSG diperkirakan bergerak mixed dengan potensi menguat padaperdagangan hari ini, Rabu (12/08), yang dipengaruh oleh bauransentimen-sentimen berikut: 1) kabar Rusia menemukan vaksin Covid-19, 2) indeks berjangka Wall Street dalam posisi menguat, 3) indeksregional Asia diperkirakan menguat terangkat sentiment kabar Rusiamenemukan vaksin Covid-19, 4) rupiah diperkirakan melemah terhadapdolar AS dan 4) komentar dari pemimpin Senat AS dari Partai Republik,Mitch McConnell, yang mengatakan kepada media bahwa negosiatorGedung Putih belum berbicara dengan para pemimpin Demokrat diKongres AS tentang undang-undang bantuan virus corona setelahpembicaraan yang macet pekan lalu.

Daily Report12 August 2020

WIKA targetkan kontrak baru Rp18 triliun pada semester II

KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis

BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON

BPFI berencana buyback obligasi

LPGI akan bagikan dividen Rp214 per saham

PEGE akan bagikan dividen tunai Rp6 per saham

LPPF menurunkan modal ditempat dan disetor

TINS keluarkan biaya eksplorasi Juli 2020 Rp11,6 miliar

BMTR optimis kinerja membaik pada 3Q20

IPTV jajaki kerjasama utilisasi frekuensi 2,5—2,6 Ghz

VIVA bukukan rugi bersih 1Q20 Rp963,72 miliar

RISE tetap pacu ekspansi tahun ini

Support Level 5165/5140/5121Resistance Level 5208/5227/5252Major Trend DownMinor Trend Up

Page 2: Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana

Daily News12 August 2020

2

Wijaya Karya (WIKA) akan mengejar kontrak baru senilai Rp17-18triliun di semester II-2020. Sementara itu, pada semester I-2020,perseroan membukukan kontrak baru Rp3,4 triliun. Kontrak barutersebut masih banyak berasal dari proyek infrastruktur.

Kalbe Farma (KLBF) berharap harga vaksin hasil kerja samadengan Genexine tidak melewati USD10 per dosis. Namun, hargatersebut masih dapat berubah seiring dengan kapasitas produksidan perhitungan lainnya yang kini masih dalam tahappengembangan.

Bank Mandiri (BMRI) menyiapkan fasilitas pembiayaan kepadaUKM yang menjadi supplier Wijaya Karya Beton (WTON) dalambentuk perjanjian kerja sama yang merupakan salah satu sinergiantar BUMN untuk mendukung program percepatan PemulihanEkonomi Nasional (PEN) dari dampak pandemi Covid-19. Padatahap awal,BMRI memberikan plafon pembiayaan senilai Rp250miliar bagi supplier-supplier yang telah mendapatkan referensi dariWTON. Sementara dikatakan bahwa sejauh ini total pembiayaansecara keseluruhan untuk segmen UKM yang telah disalurkan olehBMRI dengan skema yang sama telah mencapai senilai Rp3,9Triliun.

Batavia Prosperindo Finance (BPFI) berencana melakukanpembelian kembali (buyback) obligasi berkelanjutan II BPFI tahap Itahun 2018. Buyback tersebut maksimal sebesar Rp30 miliardengan kisaran harga yang ditawarkan sebesar 100% dari hargapar.

Lippo General Insurance (LPGI) akan membagikan dividen sebesarRp 32,1 miliar atau Rp214 per saham. Cum dan ex dividen di pasarreguler dan negosiasi pada 18 dan 19 Agustus 2020, sedangkan dipasar tunai pada 24 dan 25 Agustus 2020.

Panca Global Kapital (PEGE) akan membagikan dividen tunaitahun buku 2019 sebesar Rp17 miliar atau Rp6 per saham pada 10September 2020. Cum dan ex dividen di pasar reguler/negosiasipada 18 dan 19 Agustus 2020, sedangkan di pasar tunai pada 24dan 25 Agustus 2020.

Matahari Departement Store (LPPF) menurunkan modal ditempatdan disetor menjadi Rp280,460 miliar dari Rp325,039 miliar. Haltersebut telah disetujui pada RUPST perseroan yang digelar pada4 Juni 2020 lalu. Dikatakan pula bahwa penurunan modalditempatkan dan disetor tersebut sudah dilaporkan ke KementerianHukum dan HAM.

Timah (TINS) mengumumkan laporan eksplorasi bulan Juli 2020dimana kegiatan eksplorasi berfokus pada komoditas timahdengan jumlah biaya yang dikeluarkan sebesar Rp11,6 miliar untukbiaya operasional dan Rp661,8 juta untuk biaya investasi. Kegiataneksplorasi di laut berupa kegiatan pemboran rinci di perairanBangka dengan menggunakan lima unit Kapal Bor dengan totalmeter bor sebanyak 5.291 meter. Kegiatan eksplorasi di daratmeliputi pemetaan, Geomagnet, core logging, percontoan core,pengukuran grid bro dan pemboran timah di pulau Bangka(Payung, Mentok, Penganak, Toboali) dan Belitung (Mengkubang)dengan total meter bor sebanyak 1.544 meter. Rencana kegiataneksplorasi bulan Agustus 2020 adalah melakukan evaluasi danmelanjutkan kegiatan bulan sebelumnya.

Global Mediacom (BMTR) optimis kinerja akan mengalamiperbaikan pada kuartal III/2020 sejalan dengan mulai derasnyaorder iklan. Adanya PSBB sebagai dampak dari pandemic Covid-19 pada semester pertama tahun ini berpengaruh secara tidak

langsung terhadap perseroan. PSBB menyebabkan pendapatanmayoritas industri mengalami penurunan dan memaksaperusahaan-perusahaan untuk melakukan efisiensi pengeluarantermasuk memangkas anggaran belanja iklan sehingga berdampakpada pemasukan anak usaha perseroan, Media Nusantara Citra(MNCN). Namun, saat ini tanda-tanda pemulihan sudah tercerminmelalui peningkatan belanja iklan dari klien-klien MNCN.

MNC Vision Networks (IPTV) menjajaki kerja sama baru sebagaipenopang pertumbuhan. Perseroan tengah berupaya memacuutilisasi frekuensi 2,5—2,6 Ghz sebesar 120 Megahertz dimanadapat digunakan untuk jaringan mobile broadband dan/atau mobiletelco termasuk untuk jaringan 5G. Perseroan tengah dalam prosespembicaraan bersama sejumlah stakeholder, termasuk pemerintahdan BUMN untuk utilisasi jaringan frekuensi tersebut yangdiharapkan dapat mengembangkan pertumbuhan dari MVN selaindari satelit dan pay tv untuk ke depannya. Dikatakan bahwa bisnisIPTV tidak terlalu terdampak pandemi Covid-19 mengingat sektorbisnis IPTV menjadi salah satu yang paling dibutuhkan selamamasa pandemi yakni layanan internet dan tv kabel.

Visi Media Asia (VIVA) membukukan pendapatan sebesarRp458,89 miliar hingga 31 Maret 2020, turun dari pendapatansebesar Rp522,96 miliar pada periode yang sama tahunsebelumnya. Rugi bersih perseroan meningkat menjadi Rp963,72miliar pada 1Q20 dari rugi bersih sebesar Rp90,45 miliar pada1Q19.

Jaya Sukses Makmur Sentosa (RISE) tetap optimistis denganprospek bisnis di sisa tahun 2020 ini dan tahun 2021 meskimarketing sales serta kinerja perseroan di semester I-2020 turun.Untuk itu RISE mengadakan penyesuaian dan hal baru di dalammemasarkan seperti membuat uang muka menjadi lebih ringan.Tahun ini RISE telah menyiapkan belanja modal senilai Rp 300miliar untuk sejumlah keperluan dan tetap menjalankan sejumlahproyek seperti proyek apartemen The 100 Residence danpengadaan fondasi proyek Apartment Kyo Society. Untuk proyekThe 100 Residence tahap pembangunannya sudah 95%.Sementara, proyek Kyo Society saat ini sudah tahapgroundbreaking dan pondasi. Pada tahap awal, RISE berencanamembuka supermarket bahan bangunan Depo Bangunan diTanrise City Jember pada September 2020 mendatang. RISE jugamengembangkan kawasan multipurpose building Tritan Hub diSidoarjo yang rencananya diharapkan bisa segera diluncurkanpada kuartal III dan kuartal IV tahun ini. Selain itu jugapengembangan kawasan residensial the new city satelite di GresikJawa Timur.

Page 3: Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana

3

Market Data12 August 2020

COMMODITIES DUAL LISTINGDescription Price (USD) Change Description Price (USD) Price (IDR) Change (IDR)Crude Oil (US$)/Barrel 41.66 0.05 TLKM (US) 19.86 2,915.45 -38.17Natural Gas (US$)/mmBtu 2.15 -0.02 ANTM (GR) 0.03 1,491.55 -13.37Gold (US$)/Ounce 1,919.04 7.15Nickel (US$)/MT 14,350.00 64.00Tin (US$)/MT 17,690.00 -26.00Coal (NEWC) (US$)/MT* 49.90 -12.50Coal (RB) (US$)/MT* 54.30 -9.06CPO (ROTH) (US$)/MT 700.00 -30.00CPO (MYR)/MT 2,846.00 -9.50Rubber (MYR/Kg) 790.00 -2.50Pulp (BHKP) (US$)/per ton 1,050.00 0.00*weekly

GLOBAL INDICES VALUATIONChange PER (X) PBV (X) Market Cap

Country Indices Price%Day %YTD 2020E 2021F 2020E 2021F (USD Bn)

USA DOW JONES INDUS. 27,686.91 -0.38 -2.98 25.07 18.90 3.99 3.75 8,624.86USA NASDAQ COMPOSITE 10,782.82 -1.69 20.17 37.69 27.93 -2.12 -0.51 16,935.76ENGLAND FTSE 100 INDEX 6,154.34 1.71 -18.40 19.88 14.00 1.53 1.47 1,436.45CHINA SHANGHAI SE A SH 3,501.28 -1.15 9.55 14.20 12.21 1.47 1.35 5,737.10CHINA SHENZHEN SE A SH 2,348.11 -1.49 30.28 24.96 20.76 3.44 3.05 4,528.56HONG KONG HANG SENG INDEX 24,890.68 2.11 -11.70 11.60 9.85 0.97 0.91 2,220.68INDONESIA JAKARTA COMPOSITE 5,190.17 0.63 -17.61 18.76 14.31 1.85 1.72 411.06JAPAN NIKKEI 225 22,750.24 1.88 -3.83 22.55 17.96 1.69 1.60 3,297.83MALAYSIA KLCI 1,564.74 -0.44 -1.51 20.46 16.52 1.53 1.47 240.40SINGAPORE STRAITS TIMES INDEX 2,544.15 -0.05 -21.06 16.13 12.56 0.87 0.85 325.87

FOREIGN EXCHANGE FOREIGN EXCHANGEDescription Rate (IDR) Change Description Rate (USD) ChangeUSD/IDR 14,680.00 32.00 1000 IDR/ USD 0.06812 -0.00015EUR/IDR 17,235.79 -46.91 EUR / USD 1.17410 0.00010JPY/IDR 137.75 -0.80 JPY / USD 0.00938 -0.00001SGD/IDR 10,688.80 -22.75 SGD / USD 0.72812 0.00000AUD/IDR 10,491.80 -40.44 AUD / USD 0.71470 0.00040GBP/IDR 19,163.27 -48.96 GBP / USD 1.30540 0.00060CNY/IDR 2,113.36 -2.00 CNY / USD 0.14396 0.00032MYR/IDR 3,498.99 -1.25 MYR / USD 0.23835 -0.00009KRW/IDR 12.38 -0.01 100 KRW / USD 0.08432 -0.00002

CENTRAL BANK RATE INTERBANK LENDING RATEDescription Country Rate (%) Description Country Rate (%)FED Rate (%) US 1.75 JIBOR (IDR) Indonesia 4.08BI 7-Day Repo Rate (%) Indonesia 4.00 LIBOR (GBP) England 0.06ECB Rate (%) Euro 0.00 SIBOR (USD) Singapore 0.17BOJ Rate (%) Japan 0.10 D TIBOR (YEN) Japan 0.05BOE Rate (%) England 0.10 Z TIBOR (YEN) Japan 0.11PBOC Rate (%) China 4.35 SHIBOR (RENMINBI) China 2.30

INDONESIAN ECONOMIC INDICATORS IDR AVERAGE DEPOSITDescription July-20 June-20 Description Rate (%)Inflation YTD % 0.98 1.09 1M 5.24Inflation YOY % 1.54 1.96 3M 5.26Inflation MOM % -0.10 0.18 6M 5.24Foreign Reserve (USD) 135.10 Bn 131.72 Bn 12M 6.03GDP (IDR Bn) 3,687,685.60 3,922,679.10

Page 4: Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana

4

Market Data12 August 2020

BUSINESS & ECONOMIC CALENDARDate Agenda Expectation12 Aug US CPI MoM Turun menjadi 0.3% dari 0.6%12 Aug US CPI YoY Naik menjadi 0.7% dari 0.6%13 Aug US Monthly Budget Statement --13 Aug US Import Price Index MoM Turun menjadi 0.5% dari 1.4%13 Aug US Import Price Index YoY --13 Aug US Export Price Index MoM Turun menjadi 0.3% dari 1.4%13 Aug US Export Price Index YoY --13 Aug US Initial Jobless Claims Turun menjadi 1100 ribu dari 1186 ribu13 Aug US Continuing Claims Turun menjadi 15800 ribu dari 16107 ribu14 Aug US Retail Sales Advance MoM Turun menjadi 1.7% dari 7.5%14 Aug US Nonfarm Productivity Naik menjadi 3.1% dari -0.9%14 Aug US Unit Labor Costs Naik menjadi 6.2% dari 5.1%14 Aug US Industrial Production MoM Turun menjadi 3.0% dari 5.4%14 Aug US Capacity Utilization Naik menjadi 70.3% dari 68.6%14 Aug US Manufacturing Production Turun menjadi 3.0% dari 7.2%14 Aug US Business Inventories Naik menjadi -1.1% dari -2.3%Ket: (*) US Time (^) Tentative

LEADING MOVERS LAGGING MOVERSStock Price Change (%) Index pt Stock Price Change (%) Index ptBMRI IJ 5975 3.02 7.25 TLKM IJ 2930 -1.35 -3.55BBRI IJ 3190 1.92 6.57 UNVR IJ 8050 -0.62 -1.71BBCA IJ 30875 0.90 6.02 UNTR IJ 24275 -2.02 -1.67BRPT IJ 935 6.25 4.61 INKP IJ 9350 -3.36 -1.60HMSP IJ 1705 2.40 4.17 MDKA IJ 1915 -3.28 -1.28ASII IJ 5225 1.95 3.63 MIKA IJ 2320 -3.33 -1.02BBNI IJ 4780 3.46 2.65 TPIA IJ 7350 -0.68 -0.80MEDC IJ 565 14.84 1.17 TOWR IJ 1070 -1.38 -0.69TBIG IJ 1330 3.50 0.91 MEGA IJ 7100 -1.39 -0.62POLL IJ 3950 2.60 0.75 MYOR IJ 2250 -1.32 -0.60

UPCOMING IPO'S

Company Business IPO Price(IDR)

IssuedShares (Mn) Offering Date Listing Underwriter

Kurniamitra DutaSentosa

Trade & ServiceFood Distributor

TBA 160.00 TBA 02 Sep 2020 Victoria Sekuritas

Transkon Jaya Trade & ServiceCar Rental

200-300 375.00 19-27 Aug 2020 03 Sep 2020 UOB Kay Hian Sekuritas

Page 5: Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana

5

12 August 2020Corporate Info12 August 2020

DIVIDENDStock DPS (IDR) Status CUM Date EX Date Recording PaymentASRM 70.00 Cash Dividend 10 Aug 2020 11 Aug 2020 12 Aug 2020 03 Sep 2020BBYB 0.24 Cash Dividend 10 Aug 2020 11 Aug 2020 12 Aug 2020 03 Sep 2020CITA 93.00 Cash Dividend 10 Aug 2020 11 Aug 2020 12 Aug 2020 27 Aug 2020CTRA 8.00 Cash Dividend 10 Aug 2020 11 Aug 2020 12 Aug 2020 03 Sep 2020IFII 2.00 Cash Dividend 10 Aug 2020 11 Aug 2020 12 Aug 2020 02 Sep 2020SLIS 0.75 Cash Dividend 10 Aug 2020 11 Aug 2020 12 Aug 2020 03 Sep 2020TPMA 23.50 Cash Dividend 10 Aug 2020 11 Aug 2020 12 Aug 2020 03 Sep 2020TOTO 3.00 Cash Dividend 11 Aug 2020 12 Aug 2020 13 Aug 2020 26 Aug 2020IPCC 20.94 Cash Dividend 12 Aug 2020 13 Aug 2020 14 Aug 2020 07 Sep 2020ACES 18.10 Cash Dividend 13 Aug 2020 14 Aug 2020 18 Aug 2020 04 Sep 2020MTLA 6.30 Cash Dividend 13 Aug 2020 14 Aug 2020 18 Aug 2020 09 Sep 2020SMBR 0.62 Cash Dividend 13 Aug 2020 14 Aug 2020 18 Aug 2020 04 Sep 2020RUIS 6.00 Cash Dividend 17 Aug 2020 18 Aug 2020 19 Aug 2020 09 Sep 2020LPGI 214.00 Cash Dividend 18 Aug 2020 19 Aug 2020 24 Aug 2020 10 Sep 2020PEGE 6.00 Cash Dividend 18 Aug 2020 19 Aug 2020 24 Aug 2020 10 Sep 2020

CORPORATE ACTIONSStock Action Ratio EXC. Price (IDR) CUM Date EX Date Trading PeriodIMAS Rights issue 225:100 550.00 30 Jul 2020 03 Aug 2020 06-12 Aug 2020IMJS Rights issue 2:1 230.00 10 Aug 2020 11 Aug 2020 14-25 Aug 2020

GENERAL MEETINGEmiten AGM/EGM Date AgendaAKSI RUPST/LB 12 Aug 2020BBLD RUPST 12 Aug 2020BWPT RUPST 12 Aug 2020EMTK RUPST 12 Aug 2020FAST RUPST 12 Aug 2020GEMS RUPST 12 Aug 2020HERO RUPST 12 Aug 2020HRTA RUPST 12 Aug 2020MOLI RUPST/LB 12 Aug 2020MPOW RUPST 12 Aug 2020MREI RUPST 12 Aug 2020OCAP RUPST 12 Aug 2020SCMA RUPST 12 Aug 2020SMMT RUPST 12 Aug 2020SMRA RUPST 12 Aug 2020TNCA RUPST 12 Aug 2020ALDO RUPST/LB 13 Aug 2020ALTO RUPST/LB 13 Aug 2020BAYU RUPST/LB 13 Aug 2020BHAT RUPST/LB 13 Aug 2020CSIS RUPST/LB 13 Aug 2020

Page 6: Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana

12 August 2020

Technical Analysis12 August 2020

BMRI TRADING BUY

S1 5800 R1 6200 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 5400 R2 6600

ClosingPrice 5975

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi negatif

Stochastics fast line & slow indikasi negatif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI mendekati area overbought

Harga berada dalam area upper band

Prediksi Trading range Rp 5800-Rp 6200

Entry Rp 5975, take Profit Rp 6200

Indikator Posisi SinyalStochastics 55.63 NegatifMACD 10.07 NegatifTrue Strength Index (TSI) 37.31 PositifBollinger Band (Mid) 3026 PositifMA5 5810 Positif

3,600

4,200

4,800

5,400

6,000

6,600

7,200

7,800

February March Apri l May Jun Jul August

BMRIUpward SlopingChannel

5,810 5,740.63 5,595.45 5,595.45 5,575 5,450

4,799.19

5,875 5,975 5,975 5,975 6,575 6,575

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0BMRI-Stochastic%D(15,3,3)= 78.18,Stochastic%K = 81.90, Overbought Level = 80.00,Oversold Level= 20.00 78.1771 78.1771 20

80 81.8999 81.8999

-120.0-60.0 0.0 60.0120.0180.0240.0300.0 0.0BMRI-MACD(5,3)= -50.18, Signal()= -36.45 -50.179 -36.4511

-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0BMRI-TSI(3,5,3)= 37.31,Volume() = 58,989,100.00 26.8447 0.00000

37.3058 58,989,100

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

BBTN TRADING BUY

S1 1345 R1 1460 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 1230 R2 1575

ClosingPrice 1410

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi negatif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area netral

Harga berada dalam area lower band

Prediksi Trading range Rp 1345-Rp 1460

Entry Rp 1410, take Profit Rp 1460

Indikator Posisi SinyalStochastics 61.26 PositifMACD 8.24 NegatifTrue Strength Index (TSI) 49.20 PositifBollinger Band (Mid) 1551 NegatifMA5 1347 Positif

800

1,000

1,200

1,400

1,600

1,800

2,000

2,200

2020 February March Apri l May Jun Jul August

BBTN Broadening Wedge

1,311.25 1,305 1,299.25 1,180 1,143.33 1,143.33 1,069.62

1,347 1,410 1,410 1,410

1,612.5 1,612.5

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0BBTN - Stochastic%D(15,3,3) = 88.94, Stochastic%K = 88.20, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 88.199 80 20

88.199 88.9421 88.9421

-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 0.0BBTN - MACD(5,3) = -20.20, Signal()= -15.09 -20.1977 -15.0892

-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0BBTN - TSI(3,5,3)= 49.20,Volume() = 175,945,792.00 37.7734 0.00000

49.1969175,945,792

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

Page 7: Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana

12 August 2020

Technical Analysis12 August 2020

WIKA TRADING BUY

S1 1150 R1 1225 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 1075 R2 1300

ClosingPrice 1180

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi negatif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area netral

Harga berada dalam area lower band

Prediksi Trading range Rp 1150-Rp 1225

Entry Rp 1180, take Profit Rp 1225

Indikator Posisi SinyalStochastics 83.10 PositifMACD 2.36 NegatifTrue Strength Index (TSI) -4.93 PositifBollinger Band (Mid) 30853 NegatifMA5 1129 Positif

800

1,000

1,200

1,400

1,600

1,800

2,000

2,200

2020 February March Apri l May Jun Jul August

WIKABroadening Wedge

1,180 1,145 1,129.38 1,129 1,060 1,040.43 1,040.43

1,180 1,180 1,190.5 1,390 1,390 1,427.96

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0100.0WIKA-Stochastic%D(15,3,3)= 27.66,Stochastic%K = 34.04, Overbought Level = 80.00,Oversold Level= 20.00 27.6623 27.6623 20

34.0395 34.0395 80

-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0100.0 0.0WIKA-MACD(5,3)= -6.57, Signal()= 1.36 -6.57034 1.36309

-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0100.0WIKA-TSI(3,5,3)= -4.93, Volume() = 34,396,400.00 -4.92766 -24.3789

0.00000 34,396,400

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

PTPP TRADING BUY

S1 950 R1 1020 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 880 R2 1090

ClosingPrice 985

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi positif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area netral

Harga berada dalam area lower band

Prediksi Trading range Rp 950-Rp 1020

Entry Rp 985, take Profit Rp 1020

Indikator Posisi SinyalStochastics 61.64 PositifMACD 8.21 PositifTrue Strength Index (TSI) 4.15 PositifBollinger Band (Mid) 3117 NegatifMA5 946 Positif

600

800

1,000

1,200

1,400

1,600

1,800

2020 February March Apri l May Jun Jul August

PT PP Broadening Wedge

965 946 938.125 880 850.909 850.909 810.173

975.75 985 985 985 1,104.62 1,104.62

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0PT PP - Stochastic%D(15,3,3) = 30.77, Stochastic%K = 35.90, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 30.7692 30.7692 20

35.8974 35.8974 80

-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 0.0PT PP - MACD(5,3) = -6.97, Signal()= -1.06 -6.97347 -1.06406

-80.0-40.0 0.0 40.0 80.0PT PP - TSI(3,5,3)= 4.15,Volume() = 72,324,400.00 0.00000 -10.2697

4.15139 72,324,400

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

Page 8: Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana

12 August 2020

Technical Analysis12 August 2020

WSKT TRADING BUY

S1 640 R1 690 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 590 R2 740

ClosingPrice 655

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi negatif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area netral

Harga berada dalam area lower band

Prediksi Trading range Rp 640-Rp 690

Entry Rp 655, take Profit Rp 690

Indikator Posisi SinyalStochastics 80.11 PositifMACD 133.98 NegatifTrue Strength Index (TSI) 7.15 PositifBollinger Band (Mid) 9488 NegatifMA5 631 Positif

400

600

800

1,000

1,200

1,400

1,600

2020 February March Apri l May Jun Jul August

WSKT Downward Sloping Channel

655 640 631 620.625 585 535 535

655 655 671.25 722.5 722.5 795.436

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0WSKT -Stochastic%D(15,3,3) = 27.60, Stochastic%K = 32.26, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 27.5986 27.5986 20

32.2581 32.2581 80

-30.0-20.0-10.0 0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 0.0WSKT -MACD(5,3) = -4.87, Signal()= -1.10 -4.8677 -1.10006

-100.0-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0WSKT -TSI(3,5,3)= 7.15,Volume() = 52,661,700.00 0.00000 -10.3277

7.14837 52,661,700

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

MEDC TRADING BUY

S1 540 R1 595 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 485 R2 650

ClosingPrice 565

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi positif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area overbought

Harga berada dalam area lower band

Prediksi Trading range Rp 540-Rp 650

Entry Rp 565, take Profit Rp 650

Indikator Posisi SinyalStochastics 31.39 PositifMACD -2.84 PositifTrue Strength Index (TSI) 75.60 PositifBollinger Band (Mid) 1103 NegatifMA5 490.6 Positif

300

400

500

600

700

800

900

1,000

2020 February March Apri l May Jun Jul August

MEDC Downward Sloping Channel

472.8 472.8 472.35 432 432 430 430

476.875 490.6 492 565 565 565

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0MEDC -Stochastic%D(15,3,3) = 70.96, Stochastic%K = 87.92, Overbought Level= 80.00, Oversold Level= 20.00 70.9641 70.9641 20

80 87.9167 87.9167

-20.0-10.0 0.0 10.0 20.0 30.0 0.0MEDC -MACD(5,3) = -18.29, Signal()= -11.02 -18.2875 -11.0164

-100.0-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0MEDC -TSI(3,5,3)= 75.60,Volume() = 496,155,808.00 48.5438 0.00000

75.6001496,155,808

Created with AmiBroker - advanced char ting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

Page 9: Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana

Trading View12 August 2020

THESE RECOMMENDATIONS ARE BASED ON TECHNICAL AND ONLY INTENDED FOR ONE DAY TRADINGPrice Support Resistance Indicators 1 MonthTicker Rec

11/08/2020 Entry Exit S2 S1 R1 R2 MACD Stoc* MA5* High Low

AgricultureAALI Trading Buy 10175 10175 10275 9825 10050 10275 10500 Positif Positif Positif 10225 8200LSIP Trading Buy 1005 1005 1015 975 995 1015 1035 Positif Positif Positif 1045 800SGRO Trading Sell 1700 1700 1675 1620 1675 1730 1785 Negatif Negatif Negatif 2200 1675

MiningPTBA Trading Buy 2100 2100 2130 2010 2070 2130 2190 Positif Positif Positif 2200 1895ADRO Trading Buy 1150 1150 1170 1080 1125 1170 1215 Positif Positif Positif 1180 990MEDC Trading Buy 565 565 650 485 540 595 650 Positif Positif Positif 500 432INCO Trading Sell 3620 3620 3590 3510 3590 3670 3750 Negatif Negatif Negatif 3750 2770ANTM Trading Sell 800 800 785 745 785 825 865 Negatif Negatif Negatif 865 590TINS Trading Sell 780 780 765 730 765 800 835 Negatif Negatif Negatif 840 585

Basic Industry and ChemicalsWTON Trading Buy 280 280 294 264 274 284 294 Positif Positif Positif 324 254SMGR Trading Sell 9600 9600 9525 9375 9525 9675 9825 Positif Negatif Positif 10150 8825INTP Trading Sell 11800 11800 11750 11625 11750 11875 12000 Negatif Negatif Negatif 12700 11400SMCB Trading Buy 1055 1055 1065 1015 1040 1065 1090 Positif Positif Positif 1130 995

Miscellaneous IndustryASII Trading Buy 5225 5225 5275 5075 5175 5275 5375 Positif Positif Positif 5450 4750GJTL Trading Sell 555 555 545 525 545 565 585 Negatif Negatif Positif 630 370

Consumer Goods IndustryINDF Trading Buy 7050 7050 7100 6850 6975 7100 7225 Positif Positif Positif 7175 6300GGRM Trading Buy 51025 51025 51575 49875 50725 51575 52425 Positif Positif Positif 51950 46500UNVR Trading Sell 8050 8050 7925 7925 8025 8125 8225 Negatif Negatif Negatif 8450 7750KLBF Trading Buy 1600 1595 1615 1575 1595 1615 1635 Negatif Positif Negatif 1695 1430

Property, Real Estate and Building ConstructionBSDE Trading Buy 705 705 715 665 690 715 740 Positif Positif Positif 795 645PTPP Trading Buy 985 985 1020 880 950 1020 1090 Positif Positif Positif 1075 855WIKA Trading Buy 1180 1180 1225 1075 1150 1225 1300 Positif Positif Positif 1300 1060ADHI Trading Buy 605 605 645 525 585 645 705 Positif Positif Positif 690 550WSKT Trading Buy 655 655 690 590 640 690 740 Positif Positif Positif 755 585

Infrastructure, Utilities and TransportationPGAS Trading Buy 1210 1210 1225 1175 1200 1225 1250 Negatif Negatif Negatif 1280 1110JSMR Trading Buy 4050 4050 4080 3960 4020 4080 4140 Positif Positif Negatif 4570 3680ISAT Trading Sell 2410 2410 2380 2330 2380 2430 2480 Positif Positif Positif 2640 2140TLKM Trading Sell 2930 2930 2910 2840 2910 2980 3050 Negatif Negatif Negatif 3207 2850

FinanceBMRI Trading Buy 5975 5975 6200 5400 5800 6200 6600 Positif Positif Positif 6000 4870BBRI Trading Buy 3190 3190 3230 3050 3140 3230 3320 Positif Positif Positif 3250 2970BBNI Trading Buy 4780 4780 4860 4480 4670 4860 5050 Positif Positif Positif 4860 4300BBCA Trading Sell 30875 30875 30675 30325 30675 31025 31375 Negatif Positif Negatif 31475 27925BBTN Trading Buy 1410 1410 1460 1230 1345 1460 1575 Positif Negatif Positif 1365 1180

Trade, Services and InvestmentUNTR Trading Sell 24275 24275 23875 22950 23875 24800 25725 Positif Negatif Positif 25175 16175MPPA Trading Buy 111 111 117 105 109 113 117 Positif Positif Positif 123 103

Page 10: Daily Report - Valbury Indonesia · 2020. 8. 12. · KLBF berharap harga vaksin tidak melebihi USD10 per dosis BMRI siapkan fasilitas pembiayaan kepada supplier WTON BPFI berencana