CONTOH BROSUR PAUD

3
Ingin menyekolahkan anak sejak dini? Ingin membentuk moral anak sejak dini? Ingin tahu bakat dan kemampuan anak sejak dini? Ada solusinya : Pendidikan Anak Usia Dini PAUD Filadelfia Adalah mitra yang tepat bagi orangtua Dengan berbagai kemudahan seperti: Lokasi yang nyaman (jauh dari jalan raya) Biaya pendidikan yang terjangkau Fasilitas pendidikan yang sederhana tetapi aman dan mendidik Bersedia menerima anak umur 3-5 tahun Mot to : Learn to knowledge and morality (Belajar berilmu dan bermoral) Vis i : Membentuk moral anak dan menjadikan generasi yang beriman, berilmu dan siap menghadapi perubahan zaman. Mis i : 1. Mendidik anak dalam prinsip Alkitab 2. Mempersiapkan anak usia dini sebagai cikal bakal pemimpin masa depan yang berbakti

description

Semoga bermanfaat

Transcript of CONTOH BROSUR PAUD

Ingin menyekolahkan anak sejak dini?

Ingin membentuk moral anak sejak

dini?

Ingin tahu bakat dan kemampuan anak

sejak dini?

Ada solusinya : Pendidikan Anak Usia

Dini

PAUD Filadelfia

Adalah mitra yang tepat bagi orangtua

Dengan berbagai kemudahan seperti:

Lokasi yang nyaman (jauh dari jalan raya)

Biaya pendidikan yang terjangkau

Fasilitas pendidikan yang sederhana tetapi aman dan mendidik

Bersedia menerima anak umur 3-5 tahun

Motto : Learn to knowledge and morality (Belajar berilmu dan bermoral)

Visi : Membentuk moral anak dan menjadikan generasi yang beriman, berilmu dan siap menghadapi perubahan zaman.

Misi :

1. Mendidik anak dalam prinsip Alkitab

2. Mempersiapkan anak usia dini sebagai cikal bakal pemimpin masa depan yang berbakti kepada Tuhan, orangtua dan Negara Repulik Indonesia.

3. Menggali potensi anak daerah dan menumbuhkan kepercayaan diri untuk tampil

demi kemajuan daerahnya.4. Mengembangkan bakat dan

kreatifitas anak sejak dini.5. Melengkapi anak usia dini

dengan ilmu pengetahuan, keterampilan dan teknologi.

6. Menumbuhkan keberanian untuk bersosialisasi dengan orang lain dan lingkungan disekitarnya.

PROGRAM PENDIDIKAN & FASILITAS

Ruang belajar dan tempat bermain yang luas dan aman

Dilengkapi dengan keterampilan seperti musik, menyanyi, melukis, model,

berpidato dan lain-lain.

Dilengkapi dengan pengetahuan dasar komputer

Bahasa pengantar : Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris

SYARAT-SYARAT PENDAFTARAN

1. Mengisi Formulir Pendaftaran

2. Menyerahkan fotocopy Akte Kelahiran Anak (jika ada)

3. Menyerahkan pasfoto berwarna 3x4 = 2 lembar, 4x6 = 2 lembar

4. Memenuhi kewajiban administrasi

BIAYA PENDAFTARAN PENDIDIKAN

1. Biaya pendaftaran Awal

- Operasional : Rp 350.000,-

- Baju batik : Rp 165.000,-

- Kostum olahraga : Rp 95.000,-

- Buku penghubung: Rp 20.000,-

- Total : Rp 630.000,-

2. Biaya Pendaftaran Ulang

- Operasional : Rp 350.000,-

3. SPP : Rp. 50.000,- / bulan

4. Makan Bersama : Rp 10.000,-/ bulan

PENDAFTARAN DIBUKA MULAI : 1 APRIL 2014 – 1 JULI 2014

Hari : Senin-Sabtu

Jam : 08.00-12.00

Tempat : GPdI Filadelfia

Info : Ibu Jeane Mambaliwotu, S.Pd.K

HP : 0853 4558 4863