cara membuat data siswa.docx

4
Sebelum memulai tutorial ini, berikut beberapa control atau tombol serta bahan-bahan lain yang akan kita gunakan: Control Type Property Setting UserForm UserForm Name Menu Caption Database Siswa Label Label Caption Nama Siswa Label Label Caption Jenis Kelamin Label Label Caption Kelas Label Label Caption Alamat Label Label Caption Nama Orang Tua Nama Siswa TextBox Name TxNama Laki-laki OptionButton Name OpLaki-laki Caption Laki-laki Perempuan OptionButton Name OpPerempuan Caption Perempuan Kelas ComboBox Name CbKelas Style 2-fmStyleDropDownList Alamat TextBox Name TxAlamat Nama Orang Tua TextBox Name TxOrangTua Status Frame Name FrStatus Caption Status Aktif OptionButton Name OpAktif Caption Aktif Alumni OptionButton Name OpAlumni Caption Alumni Siswa Tidak Mampu CheckBox Name ChTidakMampu Hapus Form CommandButton Name CmHapus Caption Hapus Form OK CommandButton Name CmOK Caption OK Batal CommandButton Name CmBatal Caption Batal Cancel True jika jendela property belum keluar, tekan tombol F4 di keyboard

Transcript of cara membuat data siswa.docx

Page 1: cara membuat data siswa.docx

Sebelum memulai tutorial ini, berikut beberapa control atau tombol serta bahan-bahan lain yang akan kita gunakan:

Control Type Property Setting

UserForm UserForm Name Menu

Caption Database Siswa

Label Label Caption Nama Siswa

Label Label Caption Jenis Kelamin

Label Label Caption Kelas

Label Label Caption Alamat

Label Label Caption Nama Orang Tua

Nama Siswa TextBox Name TxNama

Laki-laki OptionButton Name OpLaki-laki

Caption Laki-laki

Perempuan OptionButton Name OpPerempuan

Caption Perempuan

Kelas ComboBox Name CbKelas

Style 2-fmStyleDropDownList

Alamat TextBox Name TxAlamat

Nama Orang Tua TextBox Name TxOrangTua

Status Frame Name FrStatus

Caption Status

Aktif OptionButton Name OpAktif

Caption Aktif

Alumni OptionButton Name OpAlumni

Caption Alumni

Siswa Tidak Mampu CheckBox Name ChTidakMampu

Hapus Form CommandButton Name CmHapus

Caption Hapus Form

OK CommandButton Name CmOK

Caption OK

Batal CommandButton Name CmBatal

Caption Batal

Cancel True

jika jendela property belum keluar, tekan tombol F4 di keyboard

Page 2: cara membuat data siswa.docx

Mendesain Sebuah UserFormUntuk membangun sebuah desain UserForm seperti di atas (atau UserForm Lain), ikuti langkah berikut :

1. Saya asumsikan Anda sudah membuka file Excel, kemudian aktifkan jendela Visual Basic Editor (tekan tombol Alt + F11)2. Di jendela Visual Basic Editor, klik menu Insert > UserForm3. Jika Toolbox tidak muncul, klik UserForm untuk menampilkannya atau klik menu View > Toolbox4. Untuk menempatkan tombol (control) ke dalam UserForm cukup dengan memilih tombol atau control yang diinginkan kemudian

Klik UserForm, Atur posisi, ukuran atau sejenisnya sesuai selera5. Untuk melakukan pengeditan terhadap sebuah Control, pastikan control tersebut sudah dalam keadaan terpilih yang kemudian

lakukan beberapa perubahan di jendela properties6. Jika terdapat kesalahan saat menambahkan control, cukup dengan memilih control tersebut dan tekan tombol delete di

keyboard AndaSebuah UserForm yang sudah dibangun tentunya tidak akan dapat berjalan dengan sendirinya, ada beberapa kode-kode yang harus menjalankannya.Kode DasarHampir kebanyakan Form perlu adanya pengaturan saat mereka muncul, atau yang biasanya kita sebut dengan nilai default. Proses seperti ini dalam Macro ditempatkan di UserForm_Initialize.

Untuk menambahkan kode pada bagian ini, terlebih dulu aktifkan jendela Code atau Anda dapat langsung menekan tombol F7Private Sub UserForm_Initialize()TxNama=""TxAlamat=""TxOrangTua=""

OpLaki=falseOpPerempuan=Falsewith CbKelas    .AddItem "Kelas X"    .AddItem "Kelas XI"    .AddItem "Kelas XII"End WithCbKelas = ""

OpAktif = FalseOpAlumni = FalseChTidakMampu = False

TxNama.setFocusEnd Sub

Menambahkan Kode Pada TombolDari desain UserForm kita di atas, terdapat tiga buah tombol yang mana masing-masing mempunyai kode dan perintahnya sendiri.OK... kita mulai dengan yang paling sederhana.

Tombol BATAL :seperti yang saya katakan di atas ini merupakan kode yang paling sederhana yakni berfungi untuk menutup UserForm.

1. Masih dalam Jendela Editing Visual Basic, Klik 2x tombol BATAL pada UserForm untuk langsung menuju jendela kode dengan nama Private Sub CmBatal_Click()

2. Dan, baris prosesur lengkapnya untuk tombol ini seperti berikut:Private Sub CmBatal_Click()   Unload MeEnd Sub

Tombol Hapus Form :Pada langkah sebelumnya kita sudah membuat kode yang berfungsi sebagai nilai default dari sebuah UserForm. Nah, agar kode tersebut tidak mubazir kita akan menggunakannya kembali dengan memakai perintah Call

1. Masih dalam Jendela Editing Visual Basic, Klik 2x tombol Hapus Form pada UserForm untuk langsung menuju jendela kode dengan nama Private Sub CmHapusForm_Click()

2. Dan, baris prosesur lengkapnya untuk tombol ini seperti berikut:Private Sub CmHapusForm_Click()   Call UserForm_InitializeEnd SubArtinya, perintah itu akan memanggil kode-kode yang sudah tertulis atau yang terdapat di UserForm_InitializeCatatan

Ada baiknya simpan terlebih dahulu pekerjaan Anda sebelum terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Dan, ingat menyimpannya harus dengan type Excel Marco - Enabled Workbook

Rename Sheet1 atau Sheet lainnya misal dengan nama DATA SISWA

Tombol OK :OK... sekarang kita akan menempatkan beberapa kode untuk melakukan sebuah perintah atau lebih tepatnya mentransfer segala apa yang kita pilih atau ketik di UserForm ke dalam Lembar Kerja.

Page 3: cara membuat data siswa.docx

1. Klik 2x tombol OK pada UserForm untuk langsung menuju jendela kode dengan nama Private Sub CmOK_Click()2. Dan, berikut kode lengkapnya :

Private Sub CmOK_Click()ActiveWorkbook.Sheets("Data Siswa").Activate'kode di atas untuk memastikan lembar kerja yang digunakan sebagai tempat menyimpan informasi dari UserFormRange("A1").select

DoIf IsEmpty(ActiveCell) = FalseThen   ActiveCell.Offset(1, 0).Select End If

Loop Until IsEmpty(ActiveCell) = True

ActiveCell.Value = TxNama.ValueIf OpLaki = True Then    ActiveCell.Offset(0, 1) = "Laki-laki"    ElseIf OpPerempuan = True Then    ActiveCell.Offset(0, 1) = "Perempuan"End IfActiveCell.Offset(0, 2) = CbKelas.ValueActiveCell.Offset(0, 3) = TxAlamat.ValueActiveCell.Offset(0, 4) = TxOrangTua.ValueIf OpAktif = True Then    ActiveCell.Offset(0, 5) = "Aktif"    ElseIf OpAlumni = True Then    ActiveCell.Offset(0, 5) = "Alumni"End IfIf ChTidakMampu = True Then    ActiveCell.Offset(0, 6) = "Ya"    ElseIf OpAlumni = True Then    ActiveCell.Offset(0, 6) = "Tidak"End IfRange("A1").Select'Kode berikut ini dapat ditambahhan jika menginginkan file di simpan setiap kali pengguna mengklik tombol OKApplication.ActiveWorkbook.SaveEnd Sub

Membuka Form Database SiswaForm untuk mengentry database siswa sudah siap untuk digunakan, namun ada satu kode yang kurang; ya... kode untuk memanggil form. Permasalahan ini dapat diselesaikan dengan 2 cara;

Cara yang pertamaMembuat sebuah tombol, grafik, atau form control yang diletakkan dalam lembar kerja, kemudian klik kanan grafik atau tombol tersebut dan pilih perintah Assign Macro selanjutnya tambahkan sebuah module untuk memanggil Form seperti berikut :Sub BukaMenu()    Menu.showEnd Sub

Cara yang KeduaMemanggil Form secara otomatis ketika file dibuka, dengan menuliskan perintah berikut dalam ThisWorkbook Private Sub Workbook_Open()   Menu.ShowEnd Sub

Format Judul HeaderPastikan lembar kerja yang digunakan sebagai tempat menyimpan informasi dari UserForm sudah terpilih, dalam contoh ini pilih sheet Data Siswa, jika belum rename nama sheetnya. Kemudian buatlah sebuah format seperti berikut :

Semoga dapat memberikan manfaat bagi semuanya...

Sumber Informasi :http://www.rumahexcel.com/2013/05/membuat-userform-entry-database-siswa.html#ixzz3lbtEBvXJ